lks baru

download lks baru

of 10

Transcript of lks baru

Bentuk Molekul

Nama:No.Absen: Kelas :Untuk Kelas X SMA/MA

STANDAR KOMPETENSI : 1. Memahami struktur atom untuk meramalkan sifat-sifat periodic unsur, struktur molekul dan sifat-sifat senyawaKOMPETENSI DASAR : 1.2 Menjelaskan teori jumlah pasangan electron disekitar inti atom dan teori hibridisasi untuk meramalkan bentuk molekulTUJUAN PEMBELAJARAN: siswa dapat memahami teori hibridisasisiswa dapat menentukan bentuk molekul berdasarkan teori hibridisasi

MATERI AJAR1. Teori HibridisasiBentuk molekul dapat diramalkan dengan adanya ikatan yang terjadi pada orbital electron terluarnya s,p,dan d. Tetapi tingkatan energy s,p da tidak sama, padahal molekul-molekul yang terbentuk secara eksperimen memiliki bentuk simetris.Ini menunjukkan bahwa ikatan-ikatan yang terbentuk memiliki ikatan yang seimbang. Permasalahan tersebut dapat dipecahkan dengan konsep orbital hibrida. Konsep orbital hibrida merupakan penyetaraan energy dengan cara penggabungan dari orbital-orbital tidak setingkat (dari keadaan dasar) menjadi orbital yang memiliki energi setingkat. Proses ini disebut dengan hibridisasi2. Contoh Hibridisasi Molekul H2OTahap 1 : Menentukan atom pusat Atom pusat = OTahap 2 : Menuliskan konfigurasi atom pusat 16O = 1s2 2s2 2p6 3s2 3p4 Tahap 3 : Menentukan keadaan dasar atom pusat

8O = 1s2 2s2 2p4 Tahap 4 : Menentukan keadaan eksitasi Tidak mengalami eksitasi

Tahap 5 : Menentukan orbital hibrida

Tingkat energi

sp3sp3sp3sp3

Tahap 6 : Menentukan bentuk molekul Pembentukan molekul H2O (huruf V)

.

Tabel bentuk molekul sesuai dengan teori hibridisasiHibridisasiJumlah Ikatan TotalJumlah Pasangan Electron Ikat (PEI)Jumlah Pasangan Electron Bebas(PEB)Bentuk Molekulsp220Liniersp2330Trigonal piramidasp3440Tetrahedral431Trigonal piramida422Huruf Vsp3d550Trigonal bipiramidasp3d541See-sawsp3d532Huruf Tsp3d2660Octahedralsp3d2651Segiempat piramidalsp3d2642Segiempat planar

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat pada lembar jawab yang telah disediakan !Ramalkan bentuk molekul dari CH4, (nomor atom C = 6, H = 1) Tahap 1 : Menentukan atom pusat Jawab : Tahap 2 : Menuliskan konfigurasi atom pusat Jawab : Tahap 3 : Menentukan keadaan dasar atom pusat Jawab : Tahap 4 : Menentukan keadaan eksitasi Jawab :

Tahap 6 : Menentukan orbital hibrida Jawab :

Tahap 7 : Menentukan bentuk molekul Jawab :

Ramalkan bentuk molekul dari BrF3 (nomor atom Br = 35, F = 9) Tahap 1 : Menentukan atom pusat Jawab :

Tahap 2 : Menuliskan konfigurasi atom pusat Jawab : Tahap 3 : Menentukan keadaan dasar atom pusat Jawab : Tahap 4 : Menentukan keadaan eksitasi Jawab : Tahap 6 : Menentukan orbital hibrida Jawab :

Tahap 7 : Menentukan bentuk molekul Jawab :

Good Luck !!!!

Jawaban L Jawaban LKS Bentuk Molekul9

LKS Bentuk Molekul2

Jawaban LKS Molekul CH4Tahap 1 : Menentukan atom pusat Atom pusat = CTahap 2 : Menuliskan konfigurasi atom pusat 6C = 1s2 2s2 2p2Tahap 3 : Menentukan keadaan dasar atom pusat

6C = 1s2 2s2 2p2 Tahap 4 : Menentukan keadaan eksitasi 6C = 1s2 2s2 2p2 Tahap 5 : Menentukan proses hibridisasi

Tingkat energi2p

2s

Tahap 6 : Menentukan orbital hibrida

Tingkat energi

sp3sp3sp3sp3

Tahap 7 : Menentukan bentuk molekul Bentuk molekul : Tetahedral

Tahap 8 : Menentukan pembentukan molekul Pembentukan molekul : Tetahedral Molekul BrF3Tahap 1 : Menentukan atom pusat Atom pusat = BrTahap 2 : Menuliskan konfigurasi atom pusat 35Br = [Ar] 3d10 4s2 4p5 Tahap 3 : Menentukan keadaan dasar atom pusat

35Br = [Ar] 3d10 4s2 4p5 Tahap 4 : Menentukan keadaan eksitasi

35Br = [Ar] 3d10 4s2 4p5 4d1 Tahap 5 : Menentukan proses hibridisasi

4dTingkat energi

4p

4s

Tahap 6 : Menentukan orbital hibrida

Tingkat energi

sp3dsp3dsp3dsp3dsp3d

sp3d

Tahap 7 : Menentukan bentuk molekul Bentuk molekul : trigonal bipiramida

Tahap 8 : Menentukan pembentukan molekul Pembentukan molekul BrF3 (huruf T)

.

Jawaban LKS Bentuk Molekul10