Kondisi Geologi Regional

1
KONDISI GEOLOGI REGIONAL 1. Kondisi Umum Kecamatan Bayat Lokasi daerah Bayat berada kurang lebih 25 km di sebelah timur kota Yogyakarta. Secara umum fisiografi Bayat dibagi menjadi dua wilayah yaitu wilayah di sebelah utara Kampus Lapangan terutama di sisi utara jala raya Kecamatan Wedi yang disebut sebagai area Perbukitan Jiwo (Jiwo Hills), dan area di sebelah selatan Kampus Lapangan yang merupakan wilayah Pegunungan Selatan (Southern Mountains).

description

eaaaaa

Transcript of Kondisi Geologi Regional

KONDISI GEOLOGI REGIONAL1. Kondisi Umum Kecamatan BayatLokasi daerah Bayat berada kurang lebih 25 km di sebelah timur kota Yogyakarta. Secara umum fisiografi Bayat dibagi menjadi dua wilayah yaitu wilayah di sebelah utara Kampus Lapangan terutama di sisi utara jala raya Kecamatan Wedi yang disebut sebagai area Perbukitan Jiwo (JiwoHills), dan area di sebelah selatan Kampus Lapangan yang merupakan wilayah Pegunungan Selatan (SouthernMountains).