Ketahanan keluarga rapuh karena terjadi disfungsi keluarga akibat mea

4
12/12/2014 Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Ketahanan Keluarga Rapuh karena Terjadi Disfungsi Keluarga Akibat MEA HOME TENTANG KAMI FAQ Search.. Cari Ketahanan Keluarga Rapuh karena Terjadi Disfungsi Keluarga Akibat MEA December 12th, 2014 by MHTI HTI Press. Kamis, 25 November 2014 rombongan delegasi MHTI DPD I HTI DIY dipimpin oleh ibu Aeni Qori’ah melakukan kunjungan ke DPRD I DIY . Delegasi dari MHTI berjumlah 7 orang dengan didampingi Ustadz Fathul Islam beserta isteri dan Tofa Kurnia. Kunjungan tersebut bertujuan untuk menyampaikan aspirasi Islam terkait pasar bebas yang berhubungan dengan MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN) yang akan diberlakukan. Juru bicara delegasi MHTI Meti Astuti memaparkan bahwa MEA merupakan tantangan bagi keluarga, perempuan dan generasi. Lebih jauh Meti memaparkan bahwa dampak pasar bebas akan menjadikan ketahanan keluarga rapuh karena terjadi disfungsi anggota keluarga (anak, istri dan suami). “Akibat dari itu semua akan menjadikan keluarga terlibat dalam pembangunan ekonomi yang mengabaikan peran dan fungsi ideal keluarga. Sehingga perempuan akan secara massive masuk ke dunia kerja serta abai terhadap kewajibannya sebagai ibu dan manajer rumah tangga. Jika itu terjadi tidak bisa kita pungkiri kalau generasi akan terpapar oleh budaya dan gaya hidup Barat yang merusak sehingga mereka akan mengalami krisis identitas, rawan mengalami kekerasan fisik dan mental seksualnya, serta dampak buruk lainnya yang mengerikan,” imbuhnya. Pasar bebas merupakan penjajahan ekonomi global yang harus kita cegah. Karena hal itu bertentangan dengan Islam yang rahmatan lil alamin. Sebagai solusinya haruslah diterapkan politik ekonomi islam yang memiliki mekanisme yang rinci terkait pengaturan jaminan kebutuhan rakyat serta sumber daya ekonomi. Gagasan inilah yang ingin dibumikan dengan menyampaikan aspirasinya ke anggota dewan dari DPRD I DIY untuk bisa menyambungkan aspirasi tersebut ke tingkat yang lebih tinggi lagi (pemerintahan pusat). Meti Menegaskan, “Kami (HTI) berharap DPRD propinsi juga menyuarakan penolakan terhadap MEA, dan memberi tekanan kepada eksekutif untuk juga menolaknya. Dengan otonomi daerah, Pemda dan DPRD memiliki posisi tawar yang tinggi, membuat perda saja tidak akan mampu mencegah MEA masuk ke DIY. Maka butuh solusi

Transcript of Ketahanan keluarga rapuh karena terjadi disfungsi keluarga akibat mea

Page 1: Ketahanan keluarga rapuh karena terjadi disfungsi keluarga akibat mea

12/12/2014 Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Ketahanan Keluarga Rapuh karena Terjadi Disfungsi Keluarga Akibat MEA

HOME   TENTANG KAMI   FAQ

Search..   Cari

Ketahanan Keluarga Rapuh karena Terjadi DisfungsiKeluarga Akibat MEA

December 12th, 2014 by MHTI

HTI Press. Kamis, 25 November 2014 rombongan delegasi MHTI DPD I HTI DIY dipimpinoleh ibu Aeni Qori’ah melakukan kunjungan ke DPRD I DIY . Delegasi dari MHTI berjumlah7 orang dengan didampingi Ustadz Fathul Islam beserta isteri dan Tofa Kurnia. Kunjungantersebut bertujuan untuk menyampaikan aspirasi Islam terkait pasar bebas yangberhubungan dengan MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN) yang akan diberlakukan.

Juru bicara delegasi MHTI Meti Astuti memaparkan  bahwa MEA merupakan tantanganbagi keluarga, perempuan dan generasi. Lebih jauh Meti memaparkan bahwa dampakpasar bebas akan menjadikan ketahanan keluarga rapuh karena terjadi disfungsi anggotakeluarga (anak, istri dan suami). “Akibat dari itu semua akan menjadikan keluarga terlibatdalam pembangunan ekonomi yang mengabaikan peran dan fungsi ideal keluarga.Sehingga perempuan akan secara massive masuk ke dunia kerja serta abai terhadapkewajibannya sebagai ibu dan manajer rumah tangga. Jika itu terjadi tidak bisa kita pungkirikalau generasi akan terpapar oleh budaya dan gaya hidup Barat yang merusak sehinggamereka akan mengalami krisis identitas, rawan mengalami kekerasan fisik dan mentalseksualnya, serta dampak buruk lainnya yang mengerikan,” imbuhnya.

Pasar bebas merupakan penjajahan ekonomi global yang harus kita cegah. Karena hal itubertentangan dengan Islam yang rahmatan lil alamin. Sebagai solusinya haruslahditerapkan politik ekonomi islam yang memiliki mekanisme yang rinci terkait pengaturanjaminan kebutuhan rakyat serta sumber daya ekonomi. Gagasan inilah yang ingindibumikan dengan menyampaikan aspirasinya ke anggota dewan dari DPRD I DIY untukbisa menyambungkan aspirasi tersebut ke tingkat yang lebih tinggi lagi (pemerintahanpusat). Meti Menegaskan, “Kami (HTI) berharap DPRD propinsi juga menyuarakanpenolakan terhadap MEA, dan memberi tekanan kepada eksekutif untuk juga menolaknya.Dengan otonomi daerah, Pemda dan DPRD memiliki posisi tawar yang tinggi, membuatperda saja tidak akan mampu mencegah MEA masuk ke DIY. Maka butuh solusi

Page 2: Ketahanan keluarga rapuh karena terjadi disfungsi keluarga akibat mea

12/12/2014 Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Ketahanan Keluarga Rapuh karena Terjadi Disfungsi Keluarga Akibat MEA

komprehenshif untuk mengatasi MEA”.

Pihak DPRD I DIY yang diwakili Bp. Agus Setyawan dan Bp.Huda dari fraksi PKSmenyambut antusias kunjungan tersebut. Beliau dengan tegas menyatakan penolakanterhadap MEA meski hal itu mungkin akan bertentangan dengan fraksi lain. Bahkan pakHuda dengan semangat meminta wartawan Radar Jogja yang saat itu hadir untuk mencatatdan mempublishnya. Mereka juga siap bertemu kembali dengan HTI untuk turut andilmemberikan sumbangsih pemikiran dalam membuat rancangan peraturan yang akandiberlakukan.[Erie]

 

Bacajuga :

1. Disfungsi dan Disorientasi Ancam Keluarga Muslim Indonesia2.  Membangun Ketahanan Keluarga Muslim Dari Ancaman Liberalisasi3.  Memutar Balik Kodrat Perempuan Menghancurkan Ketahanan Keluarga4.  Ramadhan Bulan Penyucian Diri, Wujudkan Ketahanan Keluarga dari Serangan

Demokrasi5.  Sarasehan Tokoh Muslimah III Kota Yogyakarta: Jalin Ukhuwah Menuju

Ketahanan Keluarga

Leave a comment

Name (required) 

Mail (required, but not published) 

Page 3: Ketahanan keluarga rapuh karena terjadi disfungsi keluarga akibat mea

12/12/2014 Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Ketahanan Keluarga Rapuh karena Terjadi Disfungsi Keluarga Akibat MEA

Website

http://

Comment 

Submit comment

9 +   = 15

HEADLINE   DALAM NEGERI   LUAR NEGERI   KANTOR JUBIR   EDITORIAL   ANALISIS   TSAQOFAHAGENDA DAKWAH   NAFSIYAH   MUSLIMAH   FOTO   VIDEO   EKONOMI   SYARIAH   KHILAFAH

HIZBUT TAHRIR   AL WAIE   AL ISLAM   SOAL JAWAB

DEKSTOP VERSION | ANDROID LAUNCHER

Kantor Pusat Hizbut Tahrir Indonesia: Crown Palace A25 

Jl Prof. Soepomo No. 231, Jakarta Selatan 12390Telp/Fax: (62­21) 83787370 / 83787372 

Email: info@hizbut­tahrir.or.id

Page 4: Ketahanan keluarga rapuh karena terjadi disfungsi keluarga akibat mea

12/12/2014 Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Ketahanan Keluarga Rapuh karena Terjadi Disfungsi Keluarga Akibat MEA