Jawaban grafkom1

10
Grafika Komputer Oleh : Prihatini Wahyuningtyas (T.Inf/06.2008.1.04454/Kelas I) 1/13/2011

Transcript of Jawaban grafkom1

Page 1: Jawaban grafkom1

Grafika Komputer

Oleh :Prihatini Wahyuningtyas (T.Inf/06.2008.1.04454/Kelas I)

1/13/2011

Page 2: Jawaban grafkom1

1. Sebutkan macam – macam perangkat input untuk komputer grafik!

a. Mouse

b. Trackball dan Spaceball

c. Joystick

d. Glove

e. Digitizer

f. Touch panel/touch screen

g. Light Pen

2. Pada konsep 3 dimensi ada beberapa proyeksi 3 dimensi. Sebutkan macam - macamnya!

a. Projeksi Paralel

b. Projeksi Perspektif

c. Projeksi Orthografik

d. Projeksi Oblique

e. Projeksi Isometri

3. Bagaimanakah blok diagram dari proses koordinat model sampai koordinat perangkat pada

komputer grafik 3 dimensi!

2

Page 3: Jawaban grafkom1

4. Suatu gambar polygon, terdapat gambar vertex, table edge dan table surface. Berikan

contohnya!

5. Pada superquadric terdapat superellipse dan superellipsoid, bagaimana contohnya bila dari

superellipsoid yang ke kecil ke yang besar?

6. Gambarkan proses image blooby object!

3

Page 4: Jawaban grafkom1

7. Gambarkan contoh metode spline yang digunakan Bezier untuk menggambar permukaan!

8. Apakah fungsi dan kegunaan dari metoda octress dari permukaan 3D?

Octress adalah cara yang digunakan untuk pembagian denah. Denah tersebut digunakan

sebagai hirarki struktur pewarnaan untuk kedalaman(deep) dari 3D.

9. Jelaskan definisi fractal!

Fractal adalah tak beraturan. Bila permukaan Fractal berarti permukaan tidak beraturan.

4

Page 5: Jawaban grafkom1

10. Bila suatu garis lurus diganti dengan garis patah menyerupai segitiga sebagai generator

fractalnya, maka suatu segi empat pada iterasi kedua bentuknya menjadi apa? Jawab dengan

menggambar!

11. Sebutkan transformasi untuk 3D!

a. Transalasi (perpindahan)

b. Rotasi (perputaran)

c. Skala (pengecilan dan pembesaran)

d. Shearing (pemiringan)

e. Refleksi (hal khusus karena lebih kompleks dari 2D)

12. Jelaskan proses perpindahan benda 3D yang diputar terhadap sb.XYZ dari sembarang titik!

Untuk merotasikan sebuah obyek dalam ruang tiga dimensi kita perlu menentukan sebuah

sumbu rotasi. Hal ini dapat memiliki orientasi spatial dalam ruang tiga-dimensi, akan tetapi

yang paling mudah adalah mempertimbangkan rotasi yang sejajar dengan salah satu sumbu

koordinat. Matriks transformasi untuk rotasi yang searahjarum jam sekitar sumbuX, Y, dan Z

masing-masing adalah:

5

Page 6: Jawaban grafkom1

13. Jelaskan persamaan matriks shear 3D pada sb.X, sb.Y, sb.Z!

A Shear transform the point to the point , Shear Matrix

14. Jelaskan 3 macam proyeksi perspektif dan berikan contoh gambarnya!

a. Proyeksi Perspektif 1 Titik

Sistem perespektif ini digunakan untuk menggambar obyek (benda) yang terletak relatif

dekat dengan mata. Karena letak obyek yang cukup dekat, akibatnya mata memiliki sudut

pandang yang sempit, sehingga garis-garis batas benda akan menuju satu titik lenyap saja,

kecuali bila sejajar dengan horizon dan tegak lurus terhadapnya.

6

Page 7: Jawaban grafkom1

b. Proyeksi Perspektif 2 Titik

Sistem gambar ini digunakan untuk menggambarkan benda-benda yang letaknya relatif

jauh dan letaknya tidak sejajar (serong) terhadap mata pengamat. Karena posisi pengamat

jauh dengan obyek maka sudut pandang mata melebar, akibatnya garis-garis batas benda

akan menuju titik lenyap sebelah kiri dan kanan.

c. Proyeksi Perspektif 3 Titik

Gambar perspektif ini muncul akibat benda/obyek yang diamati jauh di bawah atau ke

atas horizon. Oleh karenanya sudut pandang mata melebar ke segala arah. Perspektif ini

banyak digunakan untuk menggambar arsitektur bangunan yang serba tinggi.

15. Apakah definisi rendering? Bedakan dengan permukaan tampak. Jelaskan dengan kata – kata

dan gambar.

Teknik Rendering merupakan teknik yang dapat dikatakan sempurna dengan aslinya, dimana

objek atau benda yang digambar sangat sesuai dengan objek aslinya, teknik Rendering juga

menggambarkan detail terkecil dari benda -benda tersebut, seperti bayangan benda tersebut,

pencahayaan, dll.

7

Page 8: Jawaban grafkom1

16. Apa perbedaan metode halftone dengan teknik dithering? Jelaskan!

a. Metode Halftone

Adalah metode merenggangkan pixel - pixel bila dianggap pudar. Contoh :

b. Metode Dithering

Adalah metode pemberian warna pada masing – masing pixel. Warna pixel diwakili 0

sampai dengan 255. Contoh permukaan dengan variasi warna :

8

Page 9: Jawaban grafkom1

17. Gambarkan diagram garis tentang pemakaian frekuensi sampai terdapat frekuensi gelombang

tampak (warna cahaya)!

a. Gelombang Radio AM

b. Gelombang Radio FM&TV

c. Gelombang Radio Mikro (Microwave)

d. Gelombang Radio Inframerah

e. Gelombang Cahaya Tampak

f. Gelombang Cahaya Ultraviolet

g. Gelombang Cahaya X-Ray

18. Ada banyak metode pada teknik warna untuk monitor. Sebutkan dan jelaskan!

a. XYZ Color Model

b. CIE Chromarity Diagram (Chromatic Illumination Enlarge)

c. RGB Color Model (Red Green Blue)

d. YIQ Color Model (Yellow Illumination Quality)

e. CMY Color Model (Cyan Magenta Yellow)

f. HSV Color Model (Hue Saturation Value)

g. HLS Color Model (Hue Light Saturation)

9

104102 106 108 1010 1012 1014 1016 1018 1020