Format Laporan Tekno

download Format Laporan Tekno

of 8

description

Uploaded from Google Docs

Transcript of Format Laporan Tekno

LABORATORIUM FARMASEUTIKA FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

LAPORAN LENGKAPTEKNOLOGI SEDIAAN SEMIPADAT /CAIR

OLEH: NAMA STAMBUK KLS / KLP : MAIZUN RAHMATULLAH : 150 209 055 : L1 / III

FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA MAKASSAR 2012

LEMBAR PENGESAHANLaporan Lengkap ini disusun dan dibuat sebagai salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Praktikum Teknologi Sediaan Semipadat / Cair semester awal tahun akademik 2011/2012. Makassar, 14 Januari 2012

Penanggung Jawab Kelas

Praktikan

M. ILHAM TOMAGOLA Stb: 150 260 044

MAIZUN RAHMATULLAH Stb: 150 209 055

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT karena atas rahmat dan karunia-Nya penyusun dapat menyelesaikan tugas ini. Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan tugas ini masih banyak kekurangan. Oleh karena itu, segala kritik dan saran yang bersifat membangun guna perbaikan laporan kerja praktek ini lebih lanjut, akan penyusun terima dengan senang hati. Tidak lupa penyusun ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan tugas ini. Akhirnya, tiada gading yang tak retak, meskipun dalam penyusunan Laporan Lengkap Teknologi Sediaan Semipadat/ Cair ini penyusun telah mencurahkan semua ke mampuan, namun penyusun penulis sangat menyadari bahwa hasil penyusunan

laporan ini jauh dari sempurna dikarenakan keterbatasan data dan referensi maupun kemampuan penulis. Oleh karena itu penyusun sangat megharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun. Penyusun

DAFTAR ISI1. Jurnal Pendahuluan Larutan 2. Hasil Diskusi Jurnal Pendahuluan Larutan 3. Jurnal Formula Larutan 4. Hasil Diskusi Jurnal Formula Larutan 5. Jurnal Pendahuluan Suspensi I 6. Hasil Diskusi Jurnal Pendahuluan Suspensi I 7. Jurnal Pendahuluan Suspensi II 8. Hasil Diskusi Jurnal Pendahuluan Suspensi II 9. Jurnal Formula Suspensi 10. Hasil Diskusi Jurnal Formula Suspensi 11. Jurnal Pendahuluan Emulsi I 12. Hasil Diskusi Jurnal Pendahuluan Emulsi I 13. Jurnal Pendahuluan Emulsi II 14. Hasil Diskusi Jurnal Pendahuluan Emulsi II 15. Jurnal Formula Emulsi 16. Hasil Diskusi Jurnal Formula Emulsi 17. Jurnal Pendahuluan Semipadat 18. Hasil Diskusi Jurnal Pendahuluan Semipadat 19. Jurnal Formula Semipadat 20. Hasil Diskusi Jurnal Formula Semipadat