CATWOE Kedelai

3
CATWOE Memahami CATWOE CUSTOMERS Siapa mereka, dan bagaimana masalah ini mempengaruhi mereka? ACTOR Siapa yang terlibat dalam situasi tersebut? Siapa yang akan terlibat dalam implementasi solusi? Dan apa yang akan mempengaruhi kesuksesan mereka? TRANSFORMATI ON Apa proses atau sistem dipengaruhi oleh masalah ini? WORLD VIEW Apa gambaran besar? Dan apa dampak yang lebih luas dari masalah ini? OWNER Peran kelembagaan dan penyuluh Campur tangan pihak swasta yang merupakan ternyata tidak berpihak kepada petani. ENVIRONMENTA L CONSTRAINTS Kondisi iklim dan lahan pertanian Indonesia yang kurang makasimal dalam pengembangan komoditas kedelai

description

CATWOE Kedelai

Transcript of CATWOE Kedelai

CATWOEMemahami CATWOE CUSTOMERSSiapa mereka, dan bagaimana masalah ini mempengaruhi mereka?

ACTOR

Siapa yang terlibat dalam situasi tersebut? Siapa yang akan terlibat dalam implementasi solusi? Dan apa yang akan mempengaruhi kesuksesan mereka?

TRANSFORMATION

Apa proses atau sistem dipengaruhi oleh masalah ini?

WORLD VIEWApa gambaran besar? Dan apa dampak yang lebih luas dari masalah ini?

OWNERPeran kelembagaan dan penyuluh Campur tangan pihak swasta yang merupakan ternyata tidak berpihak kepada petani.

ENVIRONMENTALCONSTRAINTS

Kondisi iklim dan lahan pertanian Indonesia yang kurang makasimal dalam pengembangan komoditas kedelai

"Berpikir tentang cara-cara untuk meningkatkan produktivitas petani kedelai"

CUSTOMERSPETANI Produktivitas kedelai yang rendah dibandingkan dengan negara lain Sumberdaya di bidang pertanian yang kurang memadai untuk komoditas kedelaiKONSUMEN Tingkat konsumsi kedelai di Indonesia yang sangat tinggi Banyak bahan pangan Indonesia yang berbahan baku kedelaiPEMERINTAH Kurangnya perhatian pemerintah terhadap kondisi petani kedelai Lebih memilih impor daripada peningkatan produksi lokal

ACTOR Kurangnya koordinasi antara ketiga elemen penting (Pemerintah, petani, dan konsumen) Peranan Penyuluh sebagai pengimplementasi solusi untuk peningkatan produksi masih rendah Perlu pendekatan yang efektif dan efisien dalam mengahadapi keragaman pemikiran para petani kedelai

TRANSFORMATION Hingga kini lemahnya lembaga yang dibentuk oleh pemerintah yang berperan mengawasi distribusi pupuk hingga ke petani Pengembangan pupuk organik yang dapat dikembangkan sendiri oleh petani belum berjalan dengan baik Sulitnya memeperoleh benih unggul dan pengembangan budidayanya

WORLD VIEW Apakah petani kedelai masih mampu bersaing dengan produksi luar negeri yang lebih murah? Apakah petani kita masih dilindungi pemerintah dari kedelai impor? Siapkah petani menghadapi Perdagangan Bebas?

OWNER Peran kelembagaan dan penyuluh masih kurang Campur tangan pihak swasta yang ternyata tidak berpihak kepada petani. Harga kedelei dapat dipengaruhi oleh fluktuasi harga kedele internasional, dikarenakan sebagaian besar pasokan kedele kita berasal dari impor.

ENVIRONMENTALCONSTRAINTS Kondisi iklim dan lahan pertanian Indonesia yang kurang makasimal dalam pengembangan komoditas kedelai Permintaan kedelei yang cenderung meningkat dalam negeri tidak tercukupi dari produksi dalam negeri, tetapi juga di penuhi dari impor yang akibatnya peningkatan pengeluaran devisa yang cukup tinggi. Pengembangan prasarana/infrastruktur pertanian secara umum (pembukaan sawah/lahan pertanian, pembuatan fasilitas irigasi dan jalan,juga akan mendorong pengembangan kedelai di dalam negeri.