BAB V

2
BAB V KESIMPULAN Berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan oftalmologi yang telah dilakukan kepada pasien, pasien di diagnosis ODS konjungtivitis bakteri dan ODS katarak senilis hipermatur. Penatalaksanaan untuk konjungtivitis bakteri yang diberikan pada pasien berupa terapi medikamentosa yaitu tetes mata erlamycetin, antibiotic oral cefadroxil, analgesic antiinflamasi natrium diklofenak dan untuk mengurangi efek samping obat diberikan ranitidine, terapi non medikamentosa yaitu edukasi pada pasien untuk menjaga kebersihan mata. Penatalaksanaan katarak dilakukan bedah katarak, terapi non medikamentosa dan medikamentosa. Terapi bedah katarak menggunakan metode Ekstraksi Katarak Ekstra Kapsular (EKEK) + Pemasangan Intraokular Lens (IOL) anterior. Metode ini bertujuan mengesktraksi kapsul anterior lensa dan lensa buatan (IOL) anterior dimasukkan ke camera oculi anterior dikarenakan kapsul posterior yang pecah, IOL ini menggantikan lensa yang telah dikeluarkan. Diharapkan setelah operasi ini penglihatan pasien membaik. Terapi medika mentosa diberikan bertujuan untuk mengurangi gejala. Terapi non medikamentosa diberikan untuk memberikan edukasi mengenai katarak, pentingnya pembedahan katarak dan komplikasi yang mungkin terjadi. 62

description

mm

Transcript of BAB V

BAB V

KESIMPULAN

Berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan oftalmologi yang telah dilakukan kepada pasien, pasien di diagnosis ODS konjungtivitis bakteri dan ODS katarak senilis hipermatur. Penatalaksanaan untuk konjungtivitis bakteri yang diberikan pada pasien berupa terapi medikamentosa yaitu tetes mata erlamycetin, antibiotic oral cefadroxil, analgesic antiinflamasi natrium diklofenak dan untuk mengurangi efek samping obat diberikan ranitidine, terapi non medikamentosa yaitu edukasi pada pasien untuk menjaga kebersihan mata.

Penatalaksanaan katarak dilakukan bedah katarak, terapi non medikamentosa dan medikamentosa. Terapi bedah katarak menggunakan metode Ekstraksi Katarak Ekstra Kapsular (EKEK) + Pemasangan Intraokular Lens (IOL) anterior. Metode ini bertujuan mengesktraksi kapsul anterior lensa dan lensa buatan (IOL) anterior dimasukkan ke camera oculi anterior dikarenakan kapsul posterior yang pecah, IOL ini menggantikan lensa yang telah dikeluarkan. Diharapkan setelah operasi ini penglihatan pasien membaik. Terapi medika mentosa diberikan bertujuan untuk mengurangi gejala. Terapi non medikamentosa diberikan untuk memberikan edukasi mengenai katarak, pentingnya pembedahan katarak dan komplikasi yang mungkin terjadi.

62