BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

download BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

of 29

Transcript of BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    1/29

    1. Pengertian Gender

    2. Mengenal diri sebagai laki-laki atauperempuan

    3. Peran sosial sebagai laki-laki atauperempuan

    Your Counsellor: Ria Wastiani, S.Pd.

    November 2011

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    2/29

    Gender

    Istilah gender digunakan untuk memisahkanciri-ciri laki-laki dan perempuan yangdidasarkan pada ciri-ciri fisik, sosial budaya,dan peran sosialnya.

    Perbedaan ini sifatnya bisa berubah dantidak sama pada suatu komunitas/ budaya

    Diciptakan/ dibentuk dalam lingkungankeluarga, masyarakat, maupun budaya

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    3/29

    Pengertian Gender

    Gender adalah sifat yangmelekat pada laki-laki

    dan perempuan akibatterjadinya perbedaan

    fungsi, peran, dan

    tanggung jawab padakedua jenis kelamin.

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    4/29

    Masalah Gender di Indonesia

    Berkaitan dengan peran dan partisipasi kaumperempuan dalam kehidupan sosial budaya dimasyarakat.

    Adanya ketimpangan/ perlakuan yang kurang

    adil bagi kaum perempuan, misal: pendidikan,pekerjaan, politik.

    Isu gender di Indonesia merupakan Isu yang

    diangkat kembali, setelah emansipasiR.A.Kartini.

    Diharapkan dapat mewujudkan kesetaraan

    dan keadilan gender di masyarakat

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    5/29

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    6/29

    Laki-laki dan perempuan

    itu beda, tetapi tidak

    boleh dibeda-bedakanMasyarakat harus sadar akan gender,

    karena keberhasilan pembangunan

    tergantung peran serta laki-laki dan

    perempuan

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    7/29

    Mengenal diri sebagai Laki-lakiatau Perempuan

    Coba kamu bayangkan:

    Siapa kamu?

    Apa peran kamu?

    Bagaimana kamu di depan oranglain?

    Bagaimana perasaanmu setelah

    melakukan hal-hal di atas?(bangga, senang, malu, kecewa,sedih, bingung, dll)

    Mari berintrospeksi diri!

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    8/29

    Konsep diri & pengembangannya

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    9/29

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    10/29

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    11/29

    Kalian dapat menjadi diri kalian yang paling

    baik, bukan menjadi orang lain. Kalian adalah

    diri kalian sendiri.

    Hari kemarin sudah berlalu, dan jadikan

    pelajaran ke depan.

    Hari ini dinikmati dan disyukuri.

    Hari esok adalah tujuan dan menjadi diri yang

    lebih baik

    Mulai dari Sekarang!

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    12/29

    Konsep Diri

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    13/29

    Hambatan-hambatan DalamMemahami Konsep Diri

    Kita memahami diri sesuai dengan

    apa yang dibawa sejak kita lahir.

    Kita memahami diri berdasarkan

    lingkungan yang memberikanstigma/ label pada diri kita.

    Kita memahami diri berdasarkan

    nilai-nilai dan budaya yangditanamkan orang tua, padahal

    belum tentu sesuai dengan diri kita.

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    14/29

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    15/29

    Tingkatan Konsep Diri

    Konsepdiri akusendiri

    Konsepdiri ideal

    Konsepdiri

    sosial

    Akumenurut

    aku

    Akumenurut

    orang lain

    Aku menurutyang aku

    inginkan

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    16/29

    Manfaat mengenal diri

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    17/29

    Task (Tugas)

    Bentuk kelompok terdiri dari 4-5 orang!1. Kerjakan modul bagian Aktivitasku

    hal.44! (di modul secara individu)

    2. Kerjakan modul bagian Aktivitaskuhal.45! (di modul secara berkelompok &tulis di modul masing-masing hasil

    diskusi kelompoknya)

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    18/29

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    19/29

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    20/29

    Apa hikmah yang dapat

    diambil dari kalimat-kalimat tersebut?

    Tuliskan pada bagian kosong di bawah

    inspirasi hal.47 di modul!

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    21/29

    A(DaerahPublik)

    B(DaerahButa)

    C(DaerahTersem-bunyi)

    D(Daerah

    Yang TidakDisadari)

    DiketahuiOrang Lain

    TahuTentang Diri

    Tidak TahuTentang Diri

    TidakDiketahui

    Orang Lain

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    22/29

    Task (tugas)Buatlah kelompok terdiri dari 4-5 orang!

    Kerjakan soal hal.47 modul! (di kertas HVS)

    Kerjakan di modul bagian aktivitasku hal.48!(di modul)

    Daerah publik

    Tuliskan sebanyak-banyaknya, hal-hal yang

    kamu ketahui tentang dirimu.

    Mintalah masing-masing teman dalamkelompokmu menuliskan hal-hal yang merekatahu tentang dirimu yang kamu ketahui!

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    23/29

    Task (tugas)Daerah Buta

    Mintalah masing-masing teman dalamkelompokmu menuliskan hal-hal yang merekatahu tentang dirimu yang tidak kamu ketahui!

    Daerah tersembunyi Tuliskan hal-hal yang kamu ketahui tentang

    dirimu, yang temanmu tidak mengetahuinya(rahasiamu mengenai dirimu)!

    Apakah memungkinkan untuk mengetahui

    Daerah Tidak Disadari?

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    24/29

    Peran Sosial Sebagai Laki-laki/Perempuan

    Kesamaan laki-laki dan perempuan untuk

    memperoleh hak dan kewajibannya sebagaimanusia, menuntut peran dan partisipasi yang

    sama besarnya dalam berbagai kegiatan, misal:

    dalam pendidikan dan mendapatkan pekerjaanyang layak.

    Kesetaraan gender diwujudkan dengan tidak

    adanya diskriminasi antara perempuan danlaki-laki.

    Perempuan memiliki akses berpartisipasi dalam

    pembangunan dan pemanfaatannya

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    25/29

    Bentuk perlakuan dikriminatifmasyarakat terhadap peran yang

    sama antara laki-laki dan perempuan

    Jabatan pimpinan di perusahaan baik di

    kantor maupun pemerintah swasta orang

    lebih mengutamakan laki-laki.

    Upah gaji karyawan pabrik, laki-laki lebih

    dihargai daripada perempuan.

    Kh l i

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    26/29

    Tekun

    Alanitis

    Disiplin

    Berbakat

    Perfeksionis

    Rela berkorban

    + Melankolis

    Tenang

    Teratur

    Obyektif

    Diplomatis

    Praktis, humoris

    Dapat diandalkan

    Efisien, cuek, tidak peduli

    Phlegmatis +

    Kholeris +

    Bekemauan keras

    Memiliki visi

    Independen

    Pemimpin

    Produktif

    Praktis

    Tegas

    + Sanguinis

    Hangat, bersahabat

    Berbelas kasihan

    Banyak bicara

    Responsif

    Antusias

    Ramah

    Egosentris

    Emosi labilTidak disiplin

    Tidak produktifMembesar-besarkan

    masalah

    -

    KejamDingin

    CerobohPemarahDominan, SarkatisCepat puas diriSulit mengampuni

    --

    Kurang bermasyarakatBerpusat diri sendiri

    Berpikir negatif

    PemurungTeoritis

    PemalasPerasa

    -Suka menunda-nundaTidak punya motivasiCari aman sendiri

    Tidak tegas, egoisCepat kuatirPenakutKikir

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    27/29

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    28/29

    Task (tugas) DIKUMPULKAN

    Kerjakan modul bagian aktivitasku hal.49dan 50! (di modul)

  • 8/2/2019 BAB 6_Mengenal Ciri-ciri Laki-laki Dan Perempuan

    29/29

    Quotes Today

    Enjoy your lifeBe an extraordinary youRespect others

    Accept difference