bab 5 kelas 10 sma semester 1 gerak melingkar

16
1 Bab 5 Gerak Melingkar Disarankan menggunakan Microsoft Office Power Point 2010 dan slide show dengan sabar dan selangkah demi selangkah agar hasilnya baik. Terima kasih.

Transcript of bab 5 kelas 10 sma semester 1 gerak melingkar

Page 1: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

1

Bab 5 Gerak

Melingkar

Disarankan menggunakan Microsoft Office Power Point 2010 dan slide show dengan sabar dan selangkah demi selangkah agar hasilnya baik. Terima kasih.

Page 2: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

Cover Depan Daftar Isi Standar KompetensiBAB 5

Materi

2

Daftar IsiA. Gerak MelingkarB. Besaran-Besaran Fisika pada Gerak MelingkarC. Gerak Melingkar BeraturanD. Percepatan SentripetalE. Percepatan SentrifugalF. Gaya SentripetalG. Penerapan Gerak Melingkar Beraturan

1. Pemindahan Gerak Melingkar secara Langsung2. Pemindahan Gerak Melingkar Sistem Seporos3. Pemindahan Gerak Melingkar Sistem Tak Langsung

H. Penerapan Gaya Sentripetal1. Gerak Melingkar Benda yang Digantung pada Ayunan

Kerucut (Ayunan Konis)2. Gerak Melingkar Benda secara Vertikal3. Gerak Melingkar Benda secara Vertikal di dalam

Lingkaran4. Gerak Melingkar Benda secara Vertikal di luar

Lingkaran5. Gerak Kendaraan dalam Tikungan Datar6. Gerak Kendaraan dalam Tikungan yang Miring

Page 3: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

3

Standar Kompetensi3.5 Menganalisis besaran fisis pada gerak melingkar dengan laju

konstan dan penerapannya dalam teknologi.

4.5 Menyajikan ide/gagasan terkait gerak melingkar (misalnya pada hubungan roda-roda).

BAB 5

Kata Kunci (Keywords )Frekuensi

Gaya Sentrifugal

Gaya Sentripetal

Gerak Melingkar

Jarak

Jari-Jari

Kecepatan Linear

Kecepatan Sudut

Percepatan Sentripetal

Periode

Sudut

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 4: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

Gerak melingkar dapat didefinisikan sebagai gerak suatu benda pada lintasan berbentuk lingkaran.

Gerak melingkar belum tentu mengitari poros lingkaran secara keseluruhan.

A. Gerak Melingkar

4

BAB 5

KEMUKAKAN PENDAPATMUApakah yang kamu ketahui tentang gerak melingkar?

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 5: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

5

Gerak translasi dapat diartikan sebagai gerak pergeseran suatu benda dengan bentuk dan lintasan yang sama,

Gerak rotasi adalah gerak perputaran benda terhadap sumbu atau porosnya (secara keseluruhan).

Setiap benda yang berputar (baik gerak melingkar maupun gerak rotasi) pasti mengalami perpindahan sudut.

BAB 5

KEMUKAKAN PENDAPATMU1. Sebutkan besaran-besaran fisika pada gerak melingkar!2. Bandingkan besaran-besaran gerak melingkar dengan gerak translasi!

B. Besaran-Besaran Fisika pada Gerak Melingkar

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 6: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

Hubungan antara besaran gerak translasi dan gerak rotasi :

1) Perpindahan sudut (jarak yang ditempuh sudut) ( ) dengan jarak tempuh linear (jarak yang ditempuh pada lintasan lingkaran) ( ) :

perbandingan keliling dengan diameter, atau setengah keliling dengan jari-jari Bila , maka Bila , maka Bila , maka Bila , maka ………

(5.1) (5.2)atau dapat dirumuskan : ……………………….(5.3)

6

BAB 5

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi

𝜽𝟑𝜽𝟐𝜽𝟏𝑹

𝒔𝟏

𝒔𝟐𝒔𝟑

Materi

Page 7: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

2) Waktu tempuh gerak linear () dengan periode (waktu yang ditempuh sudut dalam satu putaran) (), dirumuskan :

…………………………………… (5.4)3) Kecepatan linear dengan kecepatan sudut :

…………………… (5.5) …………….. (5.6)

4) Percepatan tangensial dengan percepatan sudut : …………. (5.7) …… (5.8)

7

BAB 5

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 8: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

8

BAB 5

Tabel perbandingan besaran antara besaran gerak translasi dan gerak rotasi beserta hubungannya :

BESARANHUBUNGAN ANTARA

GERAK TRANSLASIDENGAN GERAK ROTASIGERAK TRANSLASI GERAK ROTASI

( )jarak atau perpindahan linear

( )perpindahan sudut

( )waktu tempuh

( )waktu tiap putaran atau periode

( )kecepatan linear

( )kecepatan sudut

( ) percepatan tangensial

( )percepatan sudut

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Rumus percepatan bernilai nol (tidak berlaku) dalam Gerak Melingkar Beraturan (GMB)

Page 9: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

9

C. Gerak Melingkar Beraturan

BAB 5

KEMUKAKAN PENDAPATMUApa yang dimaksud dengan gerak melingkar beraturan (GMB)?

Gerak melingkar beraturan adalah gerak suatu benda pada lintasan berbentuk lingkaran dengan laju (kecepatan) tetap meskipun arah vektornya berubah-ubah.

Rumus persamaan yang digunakan adalah rumus hubungan antara besaran gerak translasi dan gerak rotasi.

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 10: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

Percepatan sentripetal adalah percepatan yang dialami suatu benda yang bergerak pada lintasan berbentuk lingkaran dengan laju (kecepatan) tetap dan arahnya berimpit (sejajar) jari-jari lingkaran menuju ke pusat lingkaran.

Percepatan sentripetal dinotasikan . Percepatan sentripetal dirumuskan :

……………………………………………… (5.9)

10

D.Percepatan Sentripetal

BAB 5

KEMUKAKAN PENDAPATMUApa yang dimaksud dengan percepatan sentripetal?

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 11: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

E. Percepatan Sentrifugal Percepatan sentrifugal adalah percepatan yang dialami suatu

benda yang bergerak pada lintasan berbentuk lingkaran dengan laju (kecepatan) tetap dan arahnya berimpit (sejajar) jari-jari lingkaran menjauhi pusat lingkaran.

Percepatan sentrifugal dinotasikan . Besar percepatan sentrifugal sama dengan percepatan sentripetal,

hanya arahnya yang berlawanan.

11

BAB 5

KEMUKAKAN PENDAPATMUApa yang kamu ketahui tentang percepatan sentrifugal?

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 12: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

12

KEMUKAKAN PENDAPATMUJelaskan mengenai gaya sentripetal!

Gaya sentripetal adalah gaya yang bekerja pada suatu benda yang bergerak pada lintasan berbentuk lingkaran secara beraturan dan arahnya berimpit (sejajar) jari-jari lingkaran menuju ke pusat lingkaran.

Percepatan sentripetal dinotasikan . Percepatan sentripetal dirumuskan :

…………………………………………… (5.10)

BAB 5F. Gaya Sentripetal

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 13: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

G.Penerapan Gerak Melingkar Beraturan1.Pemindahan Gerak Melingkar secara Langsung

Dalam pemindahan gerak melingkar secara langsung, dua roda saling bersinggungan. 

Agar kedua roda tidak selip, maka arah gerak roda pada bagian yang bersinggungan harus sama.

Karena keduanya bersinggungan, maka kecepatan linear pada sisi kedua roda sama, dirumuskan :

……………………………. (5.11)

Meskipun panjang sisi roda yang ditempuh sama, namun karena jari-jari keduanya berbeda, maka sudut yang ditempuh berbeda sehingga kecepatan sudutnya berbeda, dirumuskan :

……. ……………………………………………………… (5.12) 13

BAB 5

KEMUKAKAN PENDAPATMUSebutkan 3 macam pemindahan gerak melingkar!

𝒗

𝝎𝟐𝝎𝟏

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 14: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

2. Pemindahan Gerak Melingkar Sistem Seporos Dalam sistem seporos, dua roda memiliki poros yang sama. Arah gerak roda harus sama. Karena kedua roda tersebut seporos, maka saat bergerak sudut

yang ditempuh keduanya sama. Agar tidak selip, kecepatan sudut kedua roda harus sama,

dirumuskan : …………………………………... (5.13)

Karena panjang sisi kedua roda berbeda, maka kecepatan linearnya berbeda, dirumuskan :

…………………………………… (5.14)

14

BAB 5

𝝎𝟐𝝎𝟏

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 15: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

15

BAB 53. Pemindahan Gerak Melingkar Sistem Tak Langsung

Dalam pemindahan gerak melingkar secara tak langsung, dua roda dihubungkan dengan sabuk (tali).

Agar kedua roda tidak selip, maka kedua roda harus bergerak searah. Karena keduanya dihubungkan dengan sabuk (tali), maka kecepatan linear (kecepatan

gerak) kedua roda sama, dirumuskan : …………………………………… (5.11)

Meskipun panjang sisi roda yang ditempuh sama, namun karena jari-jari keduanya berbeda, maka sudut yang ditempuh berbeda sehingga kecepatan sudutnya berbeda, dirumuskan :

…………………………………... (5.12)

𝝎𝟐𝝎𝟏

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi

Page 16: bab 5 kelas 10 sma semester 1  gerak melingkar

16

BAB 5

Cover Depan Daftar Isi Standar Kompetensi Materi