46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

download 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

of 11

Transcript of 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    1/11

    Nama : faisal

    raiyatul budi

    Nim : 080101003

    Prodi : S1 Keperawatan

      TES SEREBE!"

    1# T!$!%N#

    Mengenal berbagai fungsi serebulum serta menyelidiki ada?

    tidaknya gejala – gejala kerusakan fungsi serebulum.

    '%S%R TE(R)#

    Kerusakan organik maupun fungsional dari serebulum biasanyaakn menampakkan suatu gejala – gejala yang bisa diamati sebelum

    atau sesudah dilakukan suatu test tertentu. Gejala – gejala yang

    ditimbulkan sesuai dengan fungsi maupun letak anatomis dari

    kerusakan yang terjadi.

    Fungsi serebulum adalah :

    a. Fungsi koordinasi.  Untuk membentuk suatu gerakan yang bertujuan secara

    fungsional maka beberapa otot atau beberapa persendian

    harus terorganisasi dengan baik. Misalnya untuk membentuk

    kata – kata yang baik diperlukan koordinasi berbagai macam

    otot ! persendian seperti otot – otot laring otot mulut ataupun

    respirasi. "idak adanya koordinasi dari beberapa persendian

    kita kenal dengan istilah dissarti. #apat juga hilangnyakoordinasi gerakan ini akan menimbulkan apa yang disebut

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    2/11

    ata$ia yaitu suatu kelainan yang disebabkan tidak adanya

    koordinasi karena adanya gangguan kecepatan luas

    kekuatan serta arah dari gerakan.

    b. Fungsi keseimbangan dan orientasi ruangan.

    %eseorang utuk mengetahui posisinya dalam suatu

    ruang atau keseimbangan tubuh maka impuls dari

    propioseptor yang terletak poada persendian otot dan lain –

    lain serta serebulum harus baik. Gangguan %eseorang tidak

    dapat mengenal posisinya dalam suatu ruangan kita kenal

    sebagai astereognasi. &intasan serabut a'erent keserebulum

    berasal dari informasi propioseptik dsan sensorik dari semua

    bagian tubuh. %elain itu serabut a'erent serebulum juga

    berasal dari semua daerah motorik korteks serebri melalui

    nuclei (on)s. Gangguan – gangguan ini bisa di test dengan test

    *omberg atau test +diadokokinesis.

    c. Fungsi penghambat ! pendamping.

    ,mpuls yang datang ke-serebulum dari korteks motorik

    sebelum akan dihambat ! damping. Gangguan fungsi

    penghambat ini terlihat pada tidak mampuannya mengeram !

    menghentikan gerakan dengan cepat pada test *ebound atau

    post pointing test penderita selalu oershoot. /ershoot ialah

    bila sseorang mau menunjukan titik tertentu selalu melebihi

    apa yang dituju. Ketidakmampuan untuk menilai jarak ini

    disebut juga sebai disantri. 0iri khas lain pada kerusakan

    serebulum ialah aadnya intensi tremor yaitu tremor yang

    terjadi se1aktu gerak olunteer. %ebaiknya tremor akan hilang

    bila penderita itu diam. 2adi beberapa dengan tremor diam

    parkinsonisme.

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    3/11

    3# *%R% KER$%#

    a. (ast (ointing test.

    /rang yang normal dapat menyentuh sesuatau

    berkali – kali dengan cepat dan tepat misalnya

    menyentuh hidung menyentuh jari satu terhadap yang

    lain.

    b. "est *omberg.

    Mata tertutup dan kaki dirapatkan tangan

    diluruskan kedepan bila ad kerusakan serebulum maka

    orang akan jatuh kebelakang.

    c. "est #isarti.

    Mengucapkan kalimat yang hampir sama dandisebut berulang – ulang dan intensitas suara yang

    lengkap kadang – kadang keras kadang – kadang

    lemah kadang – kadang lambat.

    d. "est +diodokokinesis.

    %ecara normalorang dapat melakukan gerakan

    pronasi dan supinasi secara berulang ulang dan cepat

    atau orang dapat menaikan tanganya dan menurunkan

    tanganya berulamg ulang dan cepat.bila ada kerusakan

    dari serebulum maka kemampuanya untuk mengetahui

    posisi dari bagian tubuh yang bergerak tidak ada

    akibatnya gerakanya tidak teratur.

    e. test intense tremor

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    4/11

    kerusakan serebelum pada saat melakukan

    gerakan terutama pada saat hampir sampai ke tujuan

    terjadi tremor 3gerakan yang halus dan cepat

    inolunter4 karena fungsi samping serebulum hilang. "remor terjadi bila nuclei dentatus atau brachium

    konjungtium rusak. ,ni khas kerusakan pada

    serebulum.

     

    f. test rebound

    orang dengan kerusakan serebelum diminta untuk

    mengkontraksikan lenganya kuat kuat. %ementara orang

    lain menahanya tetapi kemudian di lepaskanyamaka

    lengan itu akan melayang dengan kuat sampai memukul

    mukanya sendiri. ,ni karena kontraksi otot otot

    antagonisnya tidak terjadi oleh karena kerusakan

    serebelum.

    +# T)N$%!%N P!ST%K%

    %erebelum merupakan otak kecil yang terletak pada bagian

    ba1ah dan belakang tengkorak dipisahkan dengan serebrum oleh

    5sura tranersalis dibelakangi oleh ponsaroli dan diatas medula

    oblongata./rgan ini banyak menerima serabut eferen

    sensorismerupakan pusat koordinasi dan integritas.

    6entuknya oalbagian yang mengecil pada sentral disebut ermis

    dan bagian yang melebar pada lateral disebut hemisfer. %erebelum

    berhubungan dengan batang otak melalui pendukulus serebri

    inferior 3korpus retiformi4. (ermukaan luar serebelum berlipat – lipat

    menyerupai serebelum tetapi lipatanya lebih kecil dan lebih teratur.

    (ermukaan serebelum inimengandung 7at kelabu.

    Korteks serebelum dibentuk oleh subtansi grisea terdiri dari tiga

    lapisan yaitu granular luar lapisan purkinye lapisan granular dalam.

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    5/11

    %erabut saraf yang masuk dan yang keluar dari serebrum harus

    mele1ati serebelum.

    Fungsi serebelum

    1# +rkhioserebelum 3estibuloserebelum4 serabut eferen berasaldari telinga dalam yang diteruskan oleh nerus 8,,,

    3auditorius4 untuk keseimbangan dan rangsangan

    pendengaran ke otak. (aleaserebelum 3spinoserebelum4. Mengatur tonus otot dan

    gerakan olunteer yang terampil dan terkoordinasi. %e1aktu

    daerah – daerah motorik korteks mengirim pesan ke otot –

    otot untuk melaksanakan gerakan tertentu spinoserebelum

     juga diberi informasi mengenai perintah motorik yang

    diingnkan. %elain itu daerah ini menerima masukan dari

    reseptor – reseptor perifer yang membertahu mengenai apa

    yang sebenarya terjadi berkaitan dengan gerakan dan posisi

    tubuh. %pinoserebelum pada dasarnya bertindak sebagai

    9menejemen menengah membandingan 9keinginan atau

    9perintah dari pusat – pusat yang lebih tinggi dengan

    9kinerja otot – otot dan kemudian mengoreksi setiap

    9kesalahan atau penyimpangan dari gerakan yang

    diinginkan. %pinoserebelum bahkan tampaknya mampu

    memperkirakan posisi bagian tubuh dalam sepersekian detik

    kemudian dan melakukan penyesuaian – penyesuaian yang

    diperlukan. +pabilah anda sedang meraih sebuah pensil

    sebagai contoh daerah ini segera 9melakukan pengereman

    untuk menghentikan gerakan maju tangan anda didaerah

    lokasi yang diinginkan sehingga tangan anda tidak menjulur

    melebihi sasaran. (enyesuaian – penyesuaian sambil jalan ini

    yang memastikan agar gerakan terarah tepat dan mulus

    terutama penting untuk aktiitas – aktiitas yang cepat

    berubah 3fasik4 misalnya mengetik bermain piano atau

    berlari.

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    6/11

    3# ;eoserebelum 3pontoserebelum4. Korteks serebelum

    menerima informasi tentang gerakan yang sedang dan yang

    akan dikerjakan dan mengatur gerakan sisi badan.+# %erebroserebelum berperan dalam perencanaan dan inhalasi

    aktiitas olunter dengan memberikan masukan kedaerah

    motorik korteks. 6agian ini juga merupakan daerah serebelum

    yang terlibat dalam ingatan procedural.

    6erbagai gejala yang menandai penyakit serebelum semua

    dapat dikaitkan dengan hilangnya fungsi – fungsi tersebut antara

    lain adalah gangguan keseimbangan nistagmus 3gerakan bola mata

    ritmis dan bolak – balik4 penurunan tonus otot tanpa paralisisketidakmampuan untuk melakukan gerakan – gerakan cepat dengan

    mulus dan ketidakmampuan untuk menghentikan dan memulai

    gerakan otot rangka secara cepat.

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    7/11

    mempertahankan keseimbangan memperhalus aktiitas motorik

    5sik cepat dan meningatkan tonus otot. ;ukleus basal penting

    dalam koordinasi gerakan lambat yang menetap yang berkaitan

    dengan postur dan penunjang dan juga berfungsi menghambattonus otot.

    >alaupun perintah motorik motorik untuk aktiitas olunteer

    tertentu berasal dari korteks motorik koordinasi pelaksanaan

    aktiitas yang sebenarnya diselesaikan secara ba1ah sadar oleh

    daerah – daerah subkorteks tersebut %ebagai gambaran anda

    secara sadar memutuskan bah1a anda ingin jalan kaki tetapi anda

    tidak harus secara sadar ber5kir mengenai rangkaian gerakan

    spesi5k yang harus dilakukan untuk menyelesaikan tindakan yang

    diinginkan tersebut. #engan demikian sebagian besar aktiitas

    olunteer sebenarnya diatur secara inolunter.

    ,# Pemba-asan

    #alam praktikum yang ke @ dari kelompok kami membahas

    tentang permasalah tentang cerebellum . tetapi setiap dari

    kelompok kami mencobak berapa tes setiap anak atau probandus

    menjobak satu – satu test antara lain tes cerebellum :

    A. (ast pointing tes

    /rang yang normal dapat menyentuh sesutu yang kita sebutka

    dengan cepat dan tepat misanya probandus saudara anisa di test

    dengan past pointing tes lalu menyebutkan kata hidung mata

    telinga saudara faisal lau ssaudara faisal menyebutkan dengan

    lantang tentang hidung mata telinga tetapi saudara anisa dengan

    cekatan merespon kata= kata tersebut dengan baik hal ini

    menunjukan bah1a saudara +nisa merespon atau cerebellum

    saudara anisa 3B4 negatif atau normal tidak ada kerusakan pada

    cerebelumnya saudara anisa kalau kata= kata yang di sebutkan

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    8/11

    anisa tidak bisa merespon dengan baik maka akan adanya

    kerusakan pada cerebelellum anisa dengan C 3 positif4

    D. "est rombeng

    (ada percobaan yang ke dua dengan tes rombeng probandus%iti holifah mata tertutup dan kaki dirapatkan tangan diluruskan ke

    depan bila ada kerusakan pada serebellumnya maka orang akan

    terjatuh ke belakang hal ini menunjukan bah1a saudara siti holifah

    tidak merasa akan terjatuh dari belakang hal ini menujukan bah1a

    cerebelumya tidak adanya kerusakan berarti bagi saudara siti

    holifah maka hasil dari tes rombeng menunjukan – 3 negatif 4

    @. "est disantri

    #alam percobaan ini probandus saudara faisal mengucapkan

    kata – kata yang hampir sama dan disebut berulang – ulang dan

    intentinitas suara yang tetap akan tetapi dari percobaan yang

    dilakukan saudara faisal dan saudara anisa sebagai pengamat

    menunjukan kata=kata seperti km pergi ke campus tidak ada

    kesalah dan intesitas suara tetap tidak adanya kesalah dengan itu

    mak test disantri tersebut menunjukan hasilnya – 3negatif 4 dalam

    percobaan ini dan tidak adanya kerusakan pada cerebellumnya.

    E. "est adiodokokinesis

    #alam percobaan ini secara normal orang dapat melakukan

    pronasi dan supinasi secara berulang – ulang dan cepat atau orang

    dapat menaikkan tangannya dan menurunkan tangannya secara

    cepat tanpa ada hampat karena itu kita test probandus hadi debgan

    mengeraka kedua lenganya secara memutar dan ke dua tanganya

    secara bolak= balik menunjukan bah1a saudara hadi merespon tidak

    adanya nyeri pada ke dua lenganya maka hasil dari percobaan tadi –

    3 negatif 4 maka Kalau saudara hadi adanya kerusakan maka

    kemampuan untuk mengetahui posisi dari bagian tubuh yang

    bergerak tidak ada akibatnya gerakannya tidak teratur

    . "est intense tremor

    (ada percobaan ini maka probandus saudara nuril tri

    melakukan test intesentis termor dengan tangan secara lurus lalu

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    9/11

    tanganya memengan bulpen atau kertas ditahan sampa @ menit

    dengan berdiri lalu hasinya tangan saudara nuril C 3positif 4

    gemetar maka saudara nuril menunjukan bah1a saudara nuril

    adanya kerusak pada fungsi samping serebellum. "remor terjadi bilanuclei detantus atau brachium konjungtium rusak. ,tu khas

    kerusakan pada serebellum

    . "est rebound

    (ada percobaan ini probandus saudara M. ,Hbal dengan

    tangan secara kuat menahan tangan dari saudara nuril tri yang

    sebagai pengamat menunjukan bah1a lengan yang di tarik oleh

    saudara nuril tri ke pada saudara M.iHbal kembali ke pada badanya

    atau ekstensi dengan hasil – 3 negatif 4 hali ini menunjukan bah1a

    tes rabound tidak ada kerusakan pada saudara M.iHbal hal ini

    menunjukan bah1a karena adanya kontraksi otot= oto antonisnya

    tidak terjadi oleh karena itu tidak adanya kerusakan pada

    cerebellum saudara M.iHbal hal ini menujukan bah1a cerebellumnya

    saudara M.iHbal normal

    %erbelum terletak di fossa posterior dibelakang pons dan

    medula oblongata. #ipisahkan dari serebrum bagian atasnya oleh

    tentorium serebeli. %erebelum terdiri atas @ komponen anatomis

    utama yaitu lobus Iokulonodular 3archi serebelum4 lobus anterior

    3paleo serebelum4 dan lobus posterior 3neo serebelum4. &obus

    Iokulonoduler menerima proyeksi terutama dari inti=inti estibuler.

    &obus anterior terutama pada bagian ermis menerima input dari

     jaras spinocerebelaris. &obus posterior menerima proyeksi dari

    hemisfer serebri. Korteks serebelum terdiri atas @ lapisan yaitu

    lapisan molekuler lapisan sel=sel purkinje dan lapisan granuler. (ada

    hemisfer serebri terdapat E pasang inti yaitu fastigial globosus

    emboliformis dan dentatus. "erdapat @ pasang berkas proyeksi

    utama yaitu pedunkulus serebeli superior 3brachium conjuncyium4

    pedunkulus serebeli media 3brachium pontis4 dan pedunkulus

    serebeli inferior 3corpus restiforme4 Fungsi serebelum adalah

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    10/11

    sebagai pusat koordinasi untuk mempertahankan keseimbangan

    dan "onus otot. %erebelum diperlukan untuk mempertahankan

    postur dan keseimbangan untuk berjalan dan berlari.

    %etelah dilakukan tes ternyata probandus melakukan testersebut dengan sempurna dan dapat di artikan bah1a serebelum

    probandus dapat berfungsi dengan normal. ;amun pada tes intese

    tremor ada gerakan tremor pada probandus namun gerakan ini

    terlalu tampak dikarenakan ada gangguan yang terjadi pada nuclei

    dentatus atau brachium konjungtium rusak.

    (enghubungan dengan batang otak

    +da tiga cerebellum dengan batang otak

    A. (edun cullus cerebelli inferies dulu disebut sebagai cprpus

    restiforme menghubungkan dengan medulla oblongata.

    %erabuta a'eren yang jalan memesuki cerebellum meleluli

    pedun cullus cerebelli inferiorD. Fraktus spino cerebelaris datang dari medulla spinalis pergi ke

    paleo3lobus anteror pyramis ulaa 4 dari nulei cuneutum

    raktur cuneo cerebellaris 35bra crsaruta 4datang dari

    cuneutum input dari climbing pergi ke ermis sel stela dan

    sel basket di kenal sebagai interneuron menerima dari

    climbing dan paralel 5bres untup ke sel purk inje a$on sel

    setelah berakhir.

    Basal .an.lia

    6asal ganglia adalah kompleks inti subkortika yang komponen

    utamanya terdiri atas nukleus kaudatus putamen dan globus

    palidus. Komponen lain daribasal ganglia adalah kompleks inti

    amigdaloid dan klaustrum. Kompleks inti lain yang mempunyai

    hubungan erat dengan basal ganglia adalah nukleus

    subthalamikus dan substansia nigra. Kontrol aktiitas motorik

    dilakukan melalui berbagai sirkuit yang melibatkan basal ganglia

    korteks serebri dan serebelum kemudian diteruskan melalui jaras

    motorik desendens yang selanjutnya mempengaruhi aktiitas lo1er

    motorneuron. Gerakan yang dipengaruhi oleh basal ganglia adalah

  • 8/18/2019 46507721 Cerebellum Tugas Fisiologi 3

    11/11

    yang berhubungan dengan postur gerakan otomatis 3ayunan

    tangan 1aktu berjalan4 dan gerakan terampil. 6asal ganglia diduga

    mempunyai peran dalam perencanaan gerakan dan sinergi gerakan.

     "raktus spinoselebralis memba1a input untuk serebelum darimuscle spindle organ tendon dan aferen persendian. ;euron

    traktus spinoseleberalis dorsalis menerima input spesifki dari aferen

    otot sehingga mudah terpengaruh sedangkan traktus

    spinoserebelaris entralis menerima input dari perifer yang lebih

    difus dan lebih lemah sehingga lebih sulit dipengaruhi. Kedua

    neuron traktus spinoserebelaris dorsalis dan entralis berada dalam

    keadaan aktif 3secara fasik4 selama pergerakan. Kedua traktus

    spinoserebelaris ini mengirimkan informasi yang berbeda kepada

    serebelum. "raktus dorsalis mengirimkan informasi mengenai

    akti5tas otot sedangkan traktus entralis mengirimkan informasi

    mengenai proses aktif dalam medula spinalis 3pembangkitan pola

    untuk pergerkan4. ,nformasi eferen mempunyai D peran penting

    dalam proses berjalan yang pertama adalah memulai program

    motorik dari satu fase ke fase berikutnya. %elama proses berjalan

    terdapat D fase dalam satu siklus langka yaitu fase mengayun

    3s1ing phase4 dilakukan oleh otot=otot Ieksor dan fase berdiri

    3stnacephase4 dilakukan oleh otot=otot ekstensor 

    '%/T%R P!ST%K%

    A. Modul praktikum 5siologi stikes bhakti al – Hodiri jember.

    D. 111. =6edah – iskandar [email protected] – +dobe reder.com

    #iakses pada 2ember J 2anuari DJAA A.JJ 1ib.

    @. 111.scribd.com!doc!@L@EJL!cerebellum#iakses pada

     2ember J januari DJAA pk. A.DJ 1ib

    E. %her1ood &auralee. DJJA. Fisiologi Manusia dari sel ke sistem.

     2akarta : NG0

    . %yaifudinO#rs.DJJ.   Anatomi Fisologi Untuk Mahasiswa

    Keperawatan# 2akarta : NG0