2. RP AMDAL

12
Matakuliah Analisis Mengenai Dampak Lingkungan :4 SKS – semester VII Tujuan Pembelajaran : Mahasiswa dengan bekerja dalam tim mampu menyusun dan menilai dokumen Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode pengumpulan dan Analisis Data komponen fisik, kimia, biologi, sosial ekonomi budaya dan kesehatan masyarakat Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode dan teknik penilaian dokumen Amdal dengan benar (5) Mahasiswa mampu menjelaskan tentang tata laksana dan sistematika dokumen AMDAL dengan benar (3) Mahasiswa mampu menjelaskan dan melakukan proses pelingkupan dampak penting , batas wilayah studi dan batas Mahasiswa mampu menyusun dokumen KA- ANDAL dan mempresentasikan dalam tim Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode prakiraan dan evaluasi dampak Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup dengan benar. (9) Mahasiswa mampu menyusun dokumen ANDAL, RKL, RPL, RE dan mempresentasikan dalam tim dengan benar (10) Mahasiswa mampu mampu mempresentasikan dokumen Amdal dalam tim dengan benar Mahasiswa mampu mengevaluasi dokumen AMDAL dalam tim dengan benar (12)

description

rencana pembelajaran

Transcript of 2. RP AMDAL

Page 1: 2. RP AMDAL

Matakuliah Analisis Mengenai Dampak Lingkungan :4 SKS – semester VIITujuan Pembelajaran : Mahasiswa dengan bekerja dalam tim mampu menyusun dan menilai dokumen Analisis Mengenai Dampak Lingkungan

Garis Entry Behavior

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode pengumpulan dan Analisis Data komponen fisik, kimia, biologi, sosial ekonomi budaya dan kesehatan masyarakat dengan benar (6)

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode dan teknik penilaian dokumen Amdal dengan benar (5)

Mahasiswa mampu menjelaskan prosedur sertifikasi penyusun AMDAL dan lisensi komisi penilai AMDAL dengan benar .(2)

Mahasiswa dapat menjelaskan tentang prinsip perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup dan jenis kegiatan wajib

Amdal dengan benar (1)

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang tata laksana dan sistematika dokumen AMDAL dengan benar (3)

Mahasiswa mampu menjelaskan dan melakukan proses pelingkupan dampak penting , batas wilayah studi dan batas waktu kajian dengan benar (4)

Mahasiswa mampu menyusun dokumen KA-ANDAL dan mempresentasikan dalam tim dengan benar (7)

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode prakiraan dan evaluasi dampak dengan benar (8)

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup dengan benar. (9)

Mahasiswa mampu menyusun dokumen ANDAL, RKL, RPL, RE dan mempresentasikan dalam tim dengan benar (10)

Mahasiswa mampu mampu mempresentasikan dokumen Amdal dalam tim dengan benar (11)

Mahasiswa mampu mengevaluasi dokumen AMDAL dalam tim dengan benar (12)

Page 2: 2. RP AMDAL

Mohammad Razif FTSP-ITS

RANCANGAN PEMBELAJARANJURUSAN TEKNIK LINGKUNGAN FTSP - ITS

MATA KULIAHKODE BOBOT SEMESTER

: Analisis Mengenai Dampak Lingkungan: RE091319: 4 SKS: VII

Tujuan Pembelajaran Mahasiswa dengan bekerja dalam tim mampu menyusun dan menilai dokumen Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL)

Kompetensi 1. Mampu menguasai peraturan perundangan dalam penyusunan dan penilaian dokumen AMDAL;2. Mampu melakukan pelingkupan dampak penting, batas wilayah studi dan batas waktu kajian untuk penyusunan

dokumen KA-Andal melalui kerjasama tim3. Mampu melakukan prakiraan dan evaluasi dampak untuk penyusunan dokumen Andal melalui kerjasama tim4. Mampu merumuskan uapaya pengelolaan dan pemantauan dampak untuk penyusunan dokumen RKL dan RPL

melalui kerjasama tim5. Mampu melakukan penilaian dokumen AMDAL melalui kerjasama tim

Materi 1. Prinsip perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup (UU 32/2009) dan jenis kegiatan wajib Amdal (PermenLH 5/2012)

2. Prosedur sertifikasi penyusun Amdal dan lisensi komisi penilai Amdal (PermenLH 7/2010 dan PermenLH 15/2010)

3. Tata laksana dan sistematika Amdal (PP 27/2012 dan Permen LH 16/2012)4. Proses pelingkupan dampak penting, batas wilayah studi dan batas waktu kajian5. Metoda dan teknik penilaian dokumen Amdal (PermenLH 24/2009)6. Metode pengumpulan dan Analisis Data komponen fisik, kimia, biologi, sosial ekonomi budaya dan kesehatan

masyarakat 7. Penyusunan dan presentasi dokumen KA-Andal8. Metode prakiraan dan evaluasi dampak9. Metode pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup10. Penyusunan dokumen ANDAL, RKL, RPL, RE11. Presentasi dokumen Amdal dalam tim12. Penilaian dokumen Amdal dalam tim

2

Page 3: 2. RP AMDAL

Pustaka 1. Canter, LW., Hill, Loren G., 1981, ”Handbook of Variables for Environmental Impact Assessment”, Ann Arbor Science, Ann Arbor.

2. Fandeli, C, 2000, “Analisis mengenai dampak lingkungan -prinsip dasar dan pemapanannya dalam pembangunan” , Liberty, Yogyakarta.

3. Kementerian Lingkungan Hidup, 2002, “Himpunan Peraturan Perundang-undangan di bidang Pengelolaan Lingkungan Hidup dan Pengendalian Dampak Lingkungan Era Otonomi Daerah” , Kementerian Lngkungan Hidup, Jakarta

4. Razif, M. dan Yuniarto, A., 2001, “Amdal dan Audit Lingkungan, Modul Ajar” , Jurusan Teknik Lingkungan FTSP-ITS, Surabaya.

5. Contoh-contoh Dokumen AMDAL Skala Pusat, Propinsi, Kabupaten/Kota di Studio AMDAL (2004 s/d 2012)Media belajar Software :

CD KLHModul Ajar AMDAL dari Jurusan Teknik Lingkungan FTSP-ITSModul Pelatihan Kursus Penyusun AMDAL dari LPPM-ITSModul Pelatihan Kursus Penilai AMDAL dari LPPM-ITSPeraturan Perundangan terkait AMDAL dari InternetHardware :Laptop & LCD Projector

Team Teaching 1. Ir. Mohammad Razif MM2. Asisten Studio AMDAL

Assessment 1. Hasil praktek penyusunan dokumen KA-Andal, Andal, RKL, RPL2. Hasil praktek penilaian dokumen KA-Andal, Andal, RKL, RPL3. Quiz dan UTS4. Ujian Lisan dan UAS

Matakuliah Syarat ----

3

Page 4: 2. RP AMDAL

RANCANGAN PEMBELAJARAN AMDAL

Minggu Ke

Spesific Learning Objective

(Sub-Kompetensi)

Materi Pembelajaran[Pustaka]

Indikator Pencapaian Aktivitas Pembelajaran Mhs.

Asesmen

Bentuk[Unsur]

Bobot

1. Prinsip perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup (UU 32/2009) dan jenis kegiatan wajib Amdal (PermenLH 5/2012)

1 Mahasiswa dapat menjelaskan tentang prinsip perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup dan jenis kegiatan wajib AMDAL dengan benar

1. Prinsip Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

2. Jenis kegiatan wajib AMDAL

Kemampuan menjelaskan tentang prinsip perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup dan jenis kegiatan wajib AMDAL dengan benar

o Kuliah,o Brainstorming ,o Tanya jawab,o Akses materi melalui modul 

o Quiz  2.5 %

2. Prosedur sertifikasi penyusun Amdal dan lisensi komisi penilai Amdal (PermenLH 7/20010 dan PermenLH 15/2010)

2 Mahasiswa mampu menjelaskan prosedur sertifikasi kompetensi penyusun AMDAL dan lisensi komisi penilai AMDAL dengan benar

1. Persyaratan kompetensi dalam penyusunan dokumen AMDAL

2. Pelatihan kompetensi dan registrasi kompetensi

3. Standar kompetensi untuk anggota (ATPA) dan ketua (KTPA)

4. Tata cara lisensi komisi penilai AMDAL

5. Formulir permohonan rekomendasi lisensi komisi penilai AMDAL

Kemampuan menjelaskan prosedur sertifikasi dan lisensi AMDAL dengan benar

o Kuliah,o Brainstorming ,o Tanya jawab,o Akses materi melalui modul     

o Quiz  2.5 %

   

4

Page 5: 2. RP AMDAL

Minggu Ke

Spesific Learning Objective

(Sub-Kompetensi)

Materi Pembelajaran[Pustaka]

Indikator Pencapaian Aktivitas Pembelajaran Mhs.

Asesmen

Bentuk[Unsur]

Bobot

3. Tata laksana dan sistematika Amdal (PP 27/2012 dan Permen LH 16/2012)

3 Mahasiswa mampu menjelaskan tata laksana dan sistematika AMDAL dengan benar

 1. Tata laksana Amdal  (PP 27/2012) 2. Sistematika Amdal  (Permen LH 16/2012)

Kemampuan menjelaskan tata laksana dan sistematika AMDAL dengan benar

o Kuliah,o Brainstorming ,o Tanya jawab,,o Akses materi melalui modul dan contoh dokumen, serta pemutaran video

o Quiz 2.5 %

4. Proses pelingkupan dampak penting, batas wilayah studi dan batas waktu kajian

4       

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang proses pelingkupan dampak penting, batas wilayah studi dan batas waktu kajian AMDAL dengan benar    

1. Identifikasi dampak potensial

2. Evaluasi dampak potensial menjadi dampak penting hipotetik

3. Klasifikasi dan dan prioritas dampak penting

4. Identifikasi batas proyek5. Identifikasi batas ekologis6. Identifikasi batas sosial7. Identifikasi batas

administrasi8. Resultante batas wilayah

studi9. Penentuan batas waktu

kajian

Kemampuan menjelaskan tentang proses pelingkupan dampak penting dan batas wilayah studi AMDAL dengan benar    

o Kuliah,o Brainstorming ,o Praktek pelingkupan,o Akses materi melalui modul  

o Quiz       

2.5 %       

5. Metode dan teknik penilaian dokumen Amdal (PermenLH 24/2009)

5

Page 6: 2. RP AMDAL

Minggu Ke

Spesific Learning Objective

(Sub-Kompetensi)

Materi Pembelajaran[Pustaka]

Indikator Pencapaian Aktivitas Pembelajaran Mhs.

Asesmen

Bentuk[Unsur]

Bobot

5    

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode teknik penilaian dokumen AMDAL

1. Uji administrasi2. Uji tahap proyek3. Uji konsistensi4. Uji keharusan5. Uji kedalaman6. Uji relevansi

Kemampuan menjelaskan tentang metode dan teknik penilaian dokumen AMDAL

o Kuliah,o Brainstorming ,o Tanya jawab,,o Akses materi melalui modul

o Quiz   

 2.5 %   

6. Metode pengumpulan dan Analisis Data komponen fisik, kimia, biologi, sosial ekonomi budaya dan kesehatan masyarakat  6  

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode pengumpulan dan Analisis Data (komponen fisik, kimia, biologi,sosial ekonomi budaya dan kesehatan masyarakat) 

1.Metoda sampling komponen fisik, kimia dan biologi

2.Metoda pengumpulan dan analisa data komponen fisik, kimia dan biologi3.Metoda sampling komponen sosekbud dan kesmas4.Metoda pengumpulan dan analisa data komponen sosekbud dan kesmas

Kemampuan menjelaskan tentang metode pengumpulan dan Analisis Data (komponen fisik, kimia, biologi, sosial ekonomi budaya dan kesehatan masyarakat) 

o Kuliah,o Brainstorming ,o Tanya jawab,,o Akses materi melalui modul dan contoh dokumen    

o Quiz  

 2.5 %  

7. Penyusunan dan presentasi dokumen KA-Andal

6

Page 7: 2. RP AMDAL

Minggu Ke

Spesific Learning Objective

(Sub-Kompetensi)

Materi Pembelajaran[Pustaka]

Indikator Pencapaian Aktivitas Pembelajaran Mhs.

Asesmen

Bentuk[Unsur]

Bobot

7 + 8 

Mahasiswa mampu menyusun dan mempresentasikan dokumen KA-Andal dalam tim 

1. Penyusunan tim dan pembagian tugas2. Merangkum hasil Penulisan anggota tim3. Mengedit dokumen KA- Andal4. Menyusun materi presentasi KA-Andal Dalam Power point5. Mempresentasikan KA-Andal dalam tim

Kemampuan menyusun dan mempresentasikan dokumen KA-Andal dalam tim 

o Kerja kelompoko Presentasi kelompok     

Penilaian dokumen dan presentasi 

10 %  

8. Metode prakiraan dan evaluasi dampak   

9 + 10 

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode prakiraan dan evaluasi dampak dengan benar 

Metode Prakiraan :1. Metode Formal2. Metode Non FormalMetode Evaluasi :1. Metoda Fisher dan Davis2. Leopold3. Battelle4. Overlay5. PP SML UI6. Evaluasi holistik7. Evaluasi arahan RKL8. Rekomendasi kelayakan

lingkungan

Kemampuan menjelaskan tentang metode prakiraan dan evaluasi dampak dengan benar 

o Kuliah,o Brainstorming ,o Tanya jawab,,o Akses materi melalui modul dan contoh dokumen       

o Quiz  2.5 % 

9. Ujian Tengah Semester

7

Page 8: 2. RP AMDAL

Minggu Ke

Spesific Learning Objective

(Sub-Kompetensi)

Materi Pembelajaran[Pustaka]

Indikator Pencapaian Aktivitas Pembelajaran Mhs.

Asesmen

Bentuk[Unsur]

Bobot

11 Mahasiswa dapat menyelesaikan soal yang diberikan dengan baik dan benar

  o Kerja perorangan Penilaian jawaban soal 

 20 %

10. Metode pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup

12 Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metode pengelolaan dan pemantauan lingkungan dengan benar

1. Pendekatan Pengelolaan2. Matrik RKL3. Peta RKL4. Metode Pemantauan5. Matrik RPL6. Peta RPL

Kemampuan menjelaskan tentang metode pengelolaan dan pemantauan lingkungan dengan benar

o Kuliah,o Brainstorming ,o Tanya jawab,,o Akses materi melalui modul dan contoh

dokumen

o Quiz  2.5 %

11. Penyusunan dokumen ANDAL, RKL, RPL, RE   

13 Mahasiswa mampu menyusun dokumen Andal, RKL, RPL dalam tim

1. Menyusun dokumen Andal, RKL, RPL

Kemampuan menyusun dokumen Andal, RKL, RPL dalam tim

o Kerja kelompoko Presentasi kelompok

Penilaian dokumen

5 %

12. Presentasi dokumen ANDAL, RKL, RPL, RE  

14 Mahasiswa mampu menyusun dan mempresentasikan dokumen Andal, RKL, RPL

1. Membuat Power Point2. Mempresentasikan dokumen Andal, RKL, RPL

Kemampuan mempresentasikan dokumen Andal, RKL, RPL dalam tim

o Kerja kelompoko Presentasi kelompok

Penilaian presentasi dokumen

5 %

13. Penilaian dokumen Amdal dalam tim   

15 + 16 Mahasiswa mampu menilai 1. Praktek penilaian Kemampuan menilai o Kerja kelompok Penilaian 15 %

8

Page 9: 2. RP AMDAL

Minggu Ke

Spesific Learning Objective

(Sub-Kompetensi)

Materi Pembelajaran[Pustaka]

Indikator Pencapaian Aktivitas Pembelajaran Mhs.

Asesmen

Bentuk[Unsur]

Bobot

dokumen Amdal dan mempresentasikan dalam Tim

2. Presentasi penilaian3. Evaluasi hasil penilaian

dokumen Amdal dalam Tim o Presentasi kelompok, 

dokumen dan presentasi

17. Ujian Lisan dan Ujian Akhir Semester (Kerja Perorangan) Penilaian jawaban soal 

20 %

   Total  100 %

Catatan :1 sks = (50” TM + 50” BT + 50” BM)/MingguTM = Tatap Muka (Kuliah)BT = Belajar Terstruktur.BM = Belajar Mandiri

9