Pelingkupan AMDAL

25
Purwanto Hadisudarmo [email protected] PPLH-UNS; LAB.BIOLOGI TANAH FP-UNS dalam

description

Proses awal utk menentukan lingkup masalah (main issue) & mengidentifikasi dampak penting (hipotesis) yg terkait dg suatu rencana usaha atau kegiatan thd lingkungan.

Transcript of Pelingkupan AMDAL

Page 1: Pelingkupan AMDAL

Purwanto [email protected]

PPLH-UNS; LAB.BIOLOGI TANAH FP-UNS

dalamdalam

Page 2: Pelingkupan AMDAL

KERANGKA ACUAN ANDALRuang lingkup Studi ANDAL yang merupakan

hasil dari proses PELINGKUPAN

KERANGKA ACUAN ANDALRuang lingkup Studi ANDAL yang merupakan

hasil dari proses PELINGKUPAN

DOKUMEN AMDAL

DOKUMEN AMDAL

Page 3: Pelingkupan AMDAL

1. Kredibilitas & reliabilitas sebagian konsultan & komisi AMDAL yg belum memenuhi syarat,

2. Pelingkupan kurang baik shg studi AMDAL terlalu landung (redundant) & fokusnya,

3. Laporan AMDAL kebanyakan hanya bersifat deskriptif & kurang menyajikan analisis kuantitatif,

4. Komisi AMDAL tidak mempunyai tanggungjawab hukum thd hasil evaluasi dokumen AMDAL,

1. Kredibilitas & reliabilitas sebagian konsultan & komisi AMDAL yg belum memenuhi syarat,

2. Pelingkupan kurang baik shg studi AMDAL terlalu landung (redundant) & fokusnya,

3. Laporan AMDAL kebanyakan hanya bersifat deskriptif & kurang menyajikan analisis kuantitatif,

4. Komisi AMDAL tidak mempunyai tanggungjawab hukum thd hasil evaluasi dokumen AMDAL,

Page 4: Pelingkupan AMDAL
Page 5: Pelingkupan AMDAL

KOMPONEN KEGIATAN YG DIRENCANAKAN

(dibuat oleh Pemrakarsa)

LANDASAN: KONVENSI PERATURAN, KRITERIA,

BAKU MUTU

IDENTIFIKASI DAMPAK

PREDIKSI DAMPAK

EVALUASI DAMPAK

RKL dan RPL (Komitment atau janji dari Pemrakarsa)Apa yg dilakukan utk mencegah, menanggulangi & mengendalikan serta memantau dampak

penting; Bagaimana, kapan & dimana dilakukannya; Siapa yg melakukan & membiayainya; Siapa yg mengawasi & kepada siapa lap. pelaksanaan tsb disampaikan.

RKL dan RPL (Komitment atau janji dari Pemrakarsa)Apa yg dilakukan utk mencegah, menanggulangi & mengendalikan serta memantau dampak

penting; Bagaimana, kapan & dimana dilakukannya; Siapa yg melakukan & membiayainya; Siapa yg mengawasi & kepada siapa lap. pelaksanaan tsb disampaikan.

Kualitas lingk. awal; Dampak yg akan ditimbulkan oleh rencana kegiatan thd

masing2 komp. lingk.

Daftar uji sederhana, kuesioner, diskriptif, berskala; Bagan alir, Matrik, Telaah pustaka;

Pengamatan lapang; Analisis isi; Interaksi kelomp.; Overlay.

Prakiraan besar & kepentingan dampak yg akan terjadi thd masing2 komp. lingk. yg

diakibatkan oleh rencana kegiatan.

Metode formal : Model Matematik; Ekonomik; Eksperimen; ECBA; Analogi.

Metode informal : Personal judgement; Profesional judgement; Analogi.

Derajat dampak penting berdasar nilai ekonomis & ekologis; Keputusan layak

tidaknya renc. kegiatan (termsk pertimb. alternatif lokasi, modifikasi proses & penggantian bahan baku); Rumusan

pengelolaan & pemantauan dampaknya.

Matrik Leopold, Fisher & Davis, Moore. Daftar Uji dg skala & pembobotan; ECBA; Delphi;

Quasi Experiment; EQAM; Overlay; Bagan alir Sorenson, Otto Sumarwoto, Adiwibowo,

Diskriptif.

Identifikasi dampak potensial; Evaluasi dampak potensial; Pemusatan dampak penting.

Dari data sekunder & atau orientasi lap.

KOMPONEN LINGK. RENCANA TAPAK

KEGIATAN

PELINGKUPAN

Data sekunder & primer yg diperoleh dari studi lap.

Rumusan dampak penting (hipotetik) yg akan dikaji lebih

lanjut; Kebutuhan pakar; Lingkup wilayah; Kedalaman & waktu studi.

Page 6: Pelingkupan AMDAL

1. Peraturan apa yg terkait dg usaha/kegiatan tsb ?

2. Kegiatan mana yg potensial menimbulkan dampak penting ?

3. Komponen lingkungan apa yg akan diteliti, dikaji & dianalisis?

4. Parameter apa yg akan diukur ?

5. Berapa sampel atau jumlah responden yg akan diambil ?

6. Dampak penting apa saja yg akan dianalisis & diprakirakan ?

7. Pakar keilmuan apa saja yg dibutuhkan & berapa jml serta alokasi kerjanya ?

KEPUTUSAN YANG HARUS DIBUAT untuk PERSIAPAN STUDI AMDAL : KEPUTUSAN YANG HARUS DIBUAT untuk PERSIAPAN STUDI AMDAL :

Page 7: Pelingkupan AMDAL
Page 8: Pelingkupan AMDAL

TUJUAN METODA PENGUMPULAN DATA DALAM ANDAL :

TUJUAN METODA PENGUMPULAN DATA DALAM ANDAL :

Dari data & informasi yang dikumpulkanDari data & informasi yang dikumpulkan

Page 9: Pelingkupan AMDAL

Masalah Pengumpulan Data dlm STUDI ANDAL

Masalah Pengumpulan Data dlm STUDI ANDAL1.Masalah pemahaman thd

bidang ilmu masing2 Pemahaman thd konsep2 dlm ilmu pengetahuan tsb.

2.Masalah pemakaian metoda-metoda.

1.Masalah pemahaman thd bidang ilmu masing2 Pemahaman thd konsep2 dlm ilmu pengetahuan tsb.

2.Masalah pemakaian metoda-metoda.

Pemahaman & metoda yg benar & tepat akan menjamin pengumpulan data yg efektif & efisienPemahaman & metoda yg benar & tepat akan menjamin pengumpulan data yg efektif & efisien

Page 10: Pelingkupan AMDAL

Proses awal utk menentukan lingkup masalah (main issue) & mengidentifikasi dampak penting (hipotesis) yg terkait dg suatu rencana usaha atau kegiatan thd lingkungan.

Proses awal utk menentukan lingkup masalah (main issue) & mengidentifikasi dampak penting (hipotesis) yg terkait dg suatu rencana usaha atau kegiatan thd lingkungan.

MENENTUKANBATAS

PRIORITAS FOKUS

BATAS PRIORITAS

FOKUS

PERHATIAN/ KAJIAN

Page 11: Pelingkupan AMDAL

Mengapa diperlukan

PELINGKUPAN dalam studi

AMDAL ??

Page 12: Pelingkupan AMDAL

1. Prakiraan dampak penting suatu rencana kegiatan thd lingkungan yg gayut untuk dikaji lebih lanjut & mendalam,

2. Lingkup wilayah studi berdasarkan pertimbangan batas proyek, batas ekologis, batas sosial & batas administratif,

3. Kedalaman studi (metode yg digunakan, parameter yg diukur, jumlah sampel, tenaga ahli sesuai sumberdaya yg tersedia)

4. Jangka waktu penyelesaian studi.

1. Prakiraan dampak penting suatu rencana kegiatan thd lingkungan yg gayut untuk dikaji lebih lanjut & mendalam,

2. Lingkup wilayah studi berdasarkan pertimbangan batas proyek, batas ekologis, batas sosial & batas administratif,

3. Kedalaman studi (metode yg digunakan, parameter yg diukur, jumlah sampel, tenaga ahli sesuai sumberdaya yg tersedia)

4. Jangka waktu penyelesaian studi.

RENCANA KEGIATAN SANGAT

BERAGAM

RENCANA KEGIATAN SANGAT

BERAGAM

KONDISI LINGKUNGAN

SANGAT BERVARIASI

KONDISI LINGKUNGAN

SANGAT BERVARIASI

SUMBERDAYA (waktu, biaya, tenaga)

TERBATAS

SUMBERDAYA (waktu, biaya, tenaga)

TERBATAS

PELINGKUPAN(UNTUK MENGEFEKTIF & MENGEFISIENKAN STUDI AMDAL)

PELINGKUPAN(UNTUK MENGEFEKTIF & MENGEFISIENKAN STUDI AMDAL)

ARAHAN UNTUK PENYUSUNAN STUDI ANDAL(KERANGKA ACUAN ANDAL)

ARAHAN UNTUK PENYUSUNAN STUDI ANDAL(KERANGKA ACUAN ANDAL)

Page 13: Pelingkupan AMDAL

PRINSIP2 PELINGKUPAN :PRINSIP2 PELINGKUPAN :1. Dilaksanakan pada awal studi

ANDAL. Hal2 yg digariskan dlm pelingkupan masih dpt diperbaiki bila tdpt perubahan2 mendasar dari rencana kegiatan, atau muncul informasi baru yg penting utk menambah informasi dlm studi ANDAL.

2. Dilaksanakan terbuka dg melibatkan pemrakarsa, kelompok masy. yg akan terkena dampak & instansi yg terkait (Komisi AMDAL).

1. Dilaksanakan pada awal studi ANDAL. Hal2 yg digariskan dlm pelingkupan masih dpt diperbaiki bila tdpt perubahan2 mendasar dari rencana kegiatan, atau muncul informasi baru yg penting utk menambah informasi dlm studi ANDAL.

2. Dilaksanakan terbuka dg melibatkan pemrakarsa, kelompok masy. yg akan terkena dampak & instansi yg terkait (Komisi AMDAL).

Page 14: Pelingkupan AMDAL

3. Harus dpt menetapkan sejumlah alternatif kegiatan proyek yg dpt digunakan sbg dasar utk Penyusunan Studi ANDAL.

4. Harus mampu mengidentifikasi & mengevaluasi hal2 penting yg bersumber dari masyarakat & instansi pemerintah, yg dipandang gayut utk ditelaah secara secara rinci & cermat dlm studi ANDAL.

5. Dari studi tentang keacuhan masyarakat & instansi pemerintah, pelingkupan harus mampu menghilangkan hal2 yg dipandang tidak penting utk diteliti lebih lanjut dlm studi ANDAL.

3. Harus dpt menetapkan sejumlah alternatif kegiatan proyek yg dpt digunakan sbg dasar utk Penyusunan Studi ANDAL.

4. Harus mampu mengidentifikasi & mengevaluasi hal2 penting yg bersumber dari masyarakat & instansi pemerintah, yg dipandang gayut utk ditelaah secara secara rinci & cermat dlm studi ANDAL.

5. Dari studi tentang keacuhan masyarakat & instansi pemerintah, pelingkupan harus mampu menghilangkan hal2 yg dipandang tidak penting utk diteliti lebih lanjut dlm studi ANDAL.

Page 15: Pelingkupan AMDAL
Page 16: Pelingkupan AMDAL

1. Menetapkan batas wilayah studi (spatial) & batas/horison waktu (temporal) prakiraan dampak.

2. Mengidentifikasi dampak penting thd lingkungan yg dipandang gayut utk ditelaah secara mendalam dlm penyusunan ANDAL, dg meniadakan hal2 yg dipandang kurang perlu utk ditelaah, berdasarkan hasil konsultasi & diskusi dg para pakar, instansi terkait, serta kelompok masy. yg terkena dampak.

1. Menetapkan batas wilayah studi (spatial) & batas/horison waktu (temporal) prakiraan dampak.

2. Mengidentifikasi dampak penting thd lingkungan yg dipandang gayut utk ditelaah secara mendalam dlm penyusunan ANDAL, dg meniadakan hal2 yg dipandang kurang perlu utk ditelaah, berdasarkan hasil konsultasi & diskusi dg para pakar, instansi terkait, serta kelompok masy. yg terkena dampak.

TUJUAN PELINGKUPAN:TUJUAN PELINGKUPAN:

Page 17: Pelingkupan AMDAL

3. Menetapkan tkt kedalaman studi, sesuai dg sumberdaya yg tersedia, shg data & informasi yg diperoleh dapat digunakan utk memprakirakan dampak lingkungan yg akan timbul.

4. Menetapkan lingkup & rancangan studi secara sistematis, shg dokumen ANDAL dpt digunakan sbg bahan pertimbangan utk pengambilan keputusan ttg rencana kegiatan yg diusulkan.

5. Menelaah kegiatan/proyek2 lain yg terletak di wilayah studi, termasuk dokumen ANDAL dari proyek2 tsb, guna menghindari pembahasan yg landung, serta membantu menelaah dampak kumulatif dari proyek2 tersebut.

3. Menetapkan tkt kedalaman studi, sesuai dg sumberdaya yg tersedia, shg data & informasi yg diperoleh dapat digunakan utk memprakirakan dampak lingkungan yg akan timbul.

4. Menetapkan lingkup & rancangan studi secara sistematis, shg dokumen ANDAL dpt digunakan sbg bahan pertimbangan utk pengambilan keputusan ttg rencana kegiatan yg diusulkan.

5. Menelaah kegiatan/proyek2 lain yg terletak di wilayah studi, termasuk dokumen ANDAL dari proyek2 tsb, guna menghindari pembahasan yg landung, serta membantu menelaah dampak kumulatif dari proyek2 tersebut.

Page 18: Pelingkupan AMDAL

1. Meningkatkan kualitas dokumen ANDAL hanya terfokus pada isu2 yg penting. Jaminan bahwa masalah2 penting telah diidentifikasi sedini mungkin, & akan ditelaah lebih lanjut dg benar & layak dlm studi ANDAL.

2. Hasil identifikasi alternatif2 proyek + langkah2 penanggulangan dampak pada tahap awal studi ANDAL, Dapat membantu perencanaan proyek.

MANFAAT PELINGKUPAN :MANFAAT PELINGKUPAN :

Page 19: Pelingkupan AMDAL

3. Dengan memfokuskan pada masalah2 penting, pelingkupan dapat mengurangi biaya, tenaga & kemungkinan tertundanya penyelesaian dokumen ANDAL.

4. Dengan adanya kesepakatan antar semua pihak (pemrakarsa, konsultan & komisi AMDAL) tentang isu2 penting yg perlu diteliti sejak awal studi ANDAL, maka pelingkupan menghindarkan terjadinya kemungkinan konflik & tertundanya pelaksanaan proyek.

3. Dengan memfokuskan pada masalah2 penting, pelingkupan dapat mengurangi biaya, tenaga & kemungkinan tertundanya penyelesaian dokumen ANDAL.

4. Dengan adanya kesepakatan antar semua pihak (pemrakarsa, konsultan & komisi AMDAL) tentang isu2 penting yg perlu diteliti sejak awal studi ANDAL, maka pelingkupan menghindarkan terjadinya kemungkinan konflik & tertundanya pelaksanaan proyek.

Page 20: Pelingkupan AMDAL

PROSES PELINGKUPAN

PELINGKUPAN DAMPAK PENTING

PELINGKUPAN WILAYAH STUDI

IDENTIFIKASI DAMPAK PENTING

(hipotetik)

BATAS PROYEK

BATAS EKOLOGI

BATAS SOSIAL

BATAS ADMIN

EVALUASI DAMPAK PENTING

PEMUSATAN DAMPAK PENTING

Page 21: Pelingkupan AMDAL

LINGKUP WILAYAH STUDI AMDAL

BATAS EKOLOGIS1. Ruang yg diperkirakan akan mengalami perubahan

mendasar,2. Ruang di sekitar renc.usaha/keg. yg secara ekologis

memberikan dampak penting thd usaha/kegiatan (dampak lingkungan thd proyek)

BATAS SOSIALRuang di sekitar renc. usaha/kegiatan tempat

berlangsungnya bbg interaksi sosial yg mengandung norma & nilai ttt. yg sudah mapan, yg diperkirakan akan

mengalami perubh. mendasar akibat renc.usaha/keg.

BATAS ADMINISTRATIFRuang di mana masy. dapat leluasa melakukan kegiatan sos-ek & sos-bud sesuai aturan yg berlaku (dpt berupa batas adm pemerintahan, batas konsesi pengel sbdya.

BATAS WILAYAH STUDI (BATAS

TEKNIS)Kesatuan dari ke 4

batas wilayah tsb yg ditentukan berdasarkan

keterbatasan sumberdaya (waktu, dana, tenaga, teknik, metoda, aksesibilitas, tingkat bahaya dlsb)

BATAS PROYEKRuang yg direncanakan utk kegiatan pra konstruksi,

konstruksi & operasi (Ruang sumber dampak thd lingkungan)

Page 22: Pelingkupan AMDAL

NOKOMPONEN

LINGK. TERKENA DAMPAK

DATA & ANALISIS

JADWAL (MINGGU KE: )

KEBUTUHAN TENAGA

(ORANG/MINGGU)1 2 3 4 5 6 7 8 K TL KM TNH

1 Air sungai Kualitas air sungai & prediksi perubahannya

3 2 2

2 Kesuburan tanah

Tingkat kesub. tanah & prediksi perubahannya

2

3 Udara Kualitas udara & prediksi perubahannya

2

4 Kesehatan masyarakat

Kasus penyakit & prediksi perubahannya

1

5 Biota perairan Keragaman & prediksi perubahannya

2

Total kebutuhan tenaga ahli 3 7 2 3

ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA UTK AMDAL PABRIK MSG

Page 23: Pelingkupan AMDAL

AMDAL : Perangkat “front-end”AUDIT LINGKUNGAN : Perangkat “down-stream”

KEGIATAN PERUSAHAA

N

KEGIATAN PERUSAHAA

N

AMDAL

AUDIT LINGKUNGAN

Kualitas Lingkungan setelah kegiatan

berlangsung = Tidak menurun atau menjadi

lebih baik

Kualitas Lingkungan setelah kegiatan

berlangsung = Tidak menurun atau menjadi

lebih baik

POSISI AMDAL & AUDIT POSISI AMDAL & AUDIT LINGKUNGAN DALAM DAUR LINGKUNGAN DALAM DAUR USAHA/KEGIATANUSAHA/KEGIATAN

Page 24: Pelingkupan AMDAL
Page 25: Pelingkupan AMDAL