1 [Post] Infeksi

6
1. Pasien berumur 5 tahun mengeluh panas sudah 7 hari. Panas naik turun dan bertambah tinggi saat malam hari. Pasien sampai mengigau saat panas tinggi. Pasien juga mengeluh mual, muntah dan nyeri kepala ± 4 hari. Dari pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 110/80 mmHg, nadi 90 x/menit suhu 39 0 C dan nafas 28 x/menit, dijumpai hepatomegali. Apakah pemeriksaan yang tepat untuk mendiagnosis pasien diatas? a. Tes widal b. Hapusan darah tepi c. SGOT / SGPT d. Urin lengkap e. Feses lengkap 2. Anak perempuan 7 tahun datang dengan keluhan dengan demam naik turun sejak 4 hari lalu. Ibunya mengatakan bahwa saat pagi-siang anak masih kuat bermain, namu demam dirasakan kembali tinggi pada sore hari. Pasien juga mengeluhkan mual, muntah, Beberapa hari sempat BAB cair, namun sekarang sudah tidak BAB. Pada pemeriksaan fisik ditemukan lidah kotor. Apakah pemeriksaan baku emas untuk mendiagnosis pasien diatas? a. PCR bakteri enterik b. Widal serial c. Kultur feses d. Kultur darah e. Kultur urin 3. Tn. P, 39 tahun, datang dengan keluhan demam hilang timbul, tidak nafsu makan, dan mata terlihat kuning sejak 4 hari yang lalu. BAK berwarna gelap seperti teh. Pemeriksaan lab didapatkan peningkatan ALT dan AST sebanyak 3 kali dari nilai batas atas. Bilirubin direk 3,5 mg/dl. IgM anti HAV (-), HbsAg (-), IgM anti HBc (+), HCV RNA (-). Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas? a. Hepatitis A akut b. Hepatitis B akut infeksius c. Hepatitis B periode jendela d. Hepatitis B kronis e. Hepatitis C akut 4. Seorang laki–laki berusia 25 tahun, berobat ke poliklinik RS dengan keluhan kuning seluruh tubuh yang disertai rasa gatal setelah 1 minggu merasakan demam. Riwayat makan dan minum didaerah yang penduduknya mengalami sakit kuning massal dijumpai. Pada pemeriksaan fisik didapati hepatomegali 1 cm bawah processus xhypoideus dengan tepi tajam dan konsistensi lunak. Hasil laboratorium didapati Bilirubin total 10 mg/dL, Bilirubin direk 7 mg/dL, AST 300 U/L, ALT 400 U/L, AP 10 U/L. Bagaimanakah cara penularan penyakit diatas? a. Transmisi enteral b. Transmisi vertical c. Transmisi seksual d. Transmisi parenteral e. Transmisi horizontal 5. Wanita 47 tahun mengeluh sering lemas dan rasa tidak nyaman di perut kanan atas. Tidak ada demam atau riwayat mengkonsumsi obat sebelumnya. Dari pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 120/80, nadi 90x/menit, respirasi 22x/menit, suhu 36,5 C. Berat badan 169 kg, tinggi badan 167 cm . Ikterik (-), xanthelasma (+), abdomen datar, hepar teraba 3 cm BAC, tajam, kenyal, nyeri tekan (+). Hasil lab didapatkan SGOT 45, SGPT 89, gamma GT 367, HBsAg (-), 1

description

1 [Post] Infeksi

Transcript of 1 [Post] Infeksi

1. Pasien berumur 5 tahun mengeluh panas sudah 7 hari. Panas naik turun dan bertambah tinggi saat malam hari. Pasien sampai mengigau saat panas tinggi. Pasien juga mengeluh mual, muntah dan nyeri kepala 4 hari. Dari pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 110/80 mmHg, nadi 90 x/menit suhu 390C dan nafas 28 x/menit, dijumpai hepatomegali. Apakah pemeriksaan yang tepat untuk mendiagnosis pasien diatas?a. Tes widalb. Hapusan darah tepic. SGOT / SGPTd. Urin lengkape. Feses lengkap2. Anak perempuan 7 tahun datang dengan keluhan dengan demam naik turun sejak 4 hari lalu. Ibunya mengatakan bahwa saat pagi-siang anak masih kuat bermain, namu demam dirasakan kembali tinggi pada sore hari. Pasien juga mengeluhkan mual, muntah, Beberapa hari sempat BAB cair, namun sekarang sudah tidak BAB. Pada pemeriksaan fisik ditemukan lidah kotor. Apakah pemeriksaan baku emas untuk mendiagnosis pasien diatas?a. PCR bakteri enterikb. Widal serialc. Kultur fesesd. Kultur darahe. Kultur urin3. Tn. P, 39 tahun, datang dengan keluhan demam hilang timbul, tidak nafsu makan, dan mata terlihat kuning sejak 4 hari yang lalu. BAK berwarna gelap seperti teh. Pemeriksaan lab didapatkan peningkatan ALT dan AST sebanyak 3 kali dari nilai batas atas. Bilirubin direk 3,5 mg/dl. IgM anti HAV (-), HbsAg (-), IgM anti HBc (+), HCV RNA (-). Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas?a. Hepatitis A akutb. Hepatitis B akut infeksiusc. Hepatitis B periode jendelad. Hepatitis B kronise. Hepatitis C akut4. Seorang lakilaki berusia 25 tahun, berobat ke poliklinik RS dengan keluhan kuning seluruh tubuh yang disertai rasa gatal setelah 1 minggu merasakan demam. Riwayat makan dan minum didaerah yang penduduknya mengalami sakit kuning massal dijumpai. Pada pemeriksaan fisik didapati hepatomegali 1 cm bawah processus xhypoideus dengan tepi tajam dan konsistensi lunak. Hasil laboratorium didapati Bilirubin total 10 mg/dL, Bilirubin direk 7 mg/dL, AST 300 U/L, ALT 400 U/L, AP 10 U/L. Bagaimanakah cara penularan penyakit diatas? a. Transmisi enteralb. Transmisi verticalc. Transmisi seksuald. Transmisi parenteral e. Transmisi horizontal 5. Wanita 47 tahun mengeluh sering lemas dan rasa tidak nyaman di perut kanan atas. Tidak ada demam atau riwayat mengkonsumsi obat sebelumnya. Dari pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 120/80, nadi 90x/menit, respirasi 22x/menit, suhu 36,5 C. Berat badan 169 kg, tinggi badan 167 cm . Ikterik (-), xanthelasma (+), abdomen datar, hepar teraba 3 cm BAC, tajam, kenyal, nyeri tekan (+). Hasil lab didapatkan SGOT 45, SGPT 89, gamma GT 367, HBsAg (-), kolesterol 257, LDL 169, HDL 33, Trigliserida 354. Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas?a. Steatohepatitisb. Hepatitis autoimmunec. Hepatitis yang diinduksi obatd. Hepatitis non A nonBe. Hepatitis E6. Ny. R, 40 tahun dibawa keluarganya dengan keluhan mual, muntah, dan nyeri perut kanan atas. Keluarga mengatakan bahwa pasien tampak kuning pada badan dan mata sejak 4 hari yang lalu. Hasil pemeriksaan fisik didapatkan suhu 39oC, sklera ikterik. Hasil pemeriksaan laboratorium didapatkan SGOT 120, SGPT 110, IgM anti HAV (+). Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas?a. Kolangitis akutb. Kolesistitis akutc. Hepatitis akut d. Koledokolitiasis e. Pankreatitis7. Seorang perempuan berusia 36 tahun seorang perawat, datang ke dokter dengan keluhan tidak nafsu makan, mual, dan merasa lelah selama 3 hari. Hasil pemeriksaan terdapat hepatomegali. Dari hasil pemeriksaan laboratorium didapatkan HBsAg positif dan HBeAg positif. Apakah kesimpulan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas?a. Pasien menderita hepatitis B kronisb. Pasien menderita hepatitis B akut dan infeksiusc. Pasien terinfeksi virus hepatitis B dan hepatitis Ed. Pasien pernah terinfeksi virus hepatitis B dimasa lalue. Pasien pernah diimunisasi hepatitis B dan sebagai carrier dengan HBsAg positif 8. Seorang lakilaki berusia 25 tahun, berobat ke poliklinik RS dengan keluhan kuning seluruh tubuh yang disertai rasa gatal setelah 1 minggu merasakan demam. Riwayat makan dan minum di daerah yang penduduknya mengalami sakit kuning massal dijumpai. Pada pemeriksaan fisik didapati hepatomegali 1 cm bawah processus xhypoideus dengan tepi tajam dan konsistensi lunak. Hasil laboratorium didapati Bilirubin total 10 mg/dL, Bilirubin direk 7 mg/dL, AST 300 U/L, ALT 400 U/L, AP 10 U/L. Bagaimanakah mekanisme penularan penularan penyakit tersebut? a. Transmisi enteral b. Transmisi verticalc. Transmisi seksuald. Transmisi parenterale. Transmisi horizontal 9. Seorang laki-laki 32 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan mual dan cepat lelah. Pasien memiliki riwayat badan menjadi kuning saat usia kanak-kanak. Pada pemeriksaan fisik didapatkan konjungtiva pucat dan hepatosplenomegali. Hasil pemeriksaan laboratorium didapatkan Hb 10 gr/dl, Lekosit 12000/mm3, urine protein (-), bilirubin urin (-), Test fungsi hati SGOT 36 ul/ml, SGPT 65 ul/ml, alkali-phosphatase 456 ul/ml, HbsAg (+), anti HBc (+), HBeAg (+). Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas? a. Fatty liver b. Hepatitis A c. Hepatitis B akut d. Hepatitis B kronise. Hepatitis C 10. Seorang anak perempuan berusia 10 tahun dibawa oleh ibunya ke Puskesmas dengan keluhan mata kuning sejak 1 hari. Satu minggu sebelumnya, anak mengeluh badan lesu, nafsu makan berkurang, mual-mual dan kadang disertai muntah, badan panas, rasa tidak enak di bagian perut kanan atas, sakit kepala, badan terasa pegal-pegal, dan air kencing berwarna seperti teh pekat. Di sekolah penderita ada 2 orang yang menderita penyakit yang sama. Pasien sering jajan di luar gerbang sekolahnya. Pada pemeriksaan fisik diperoleh suhu 37,8C, sklera ikterik +/+, hepar teraba 4 cm BAC, kulit tampak ikterik, lain-lain dalam batas normal. Apakah hasil pemeriksaan penunjang yang diharapkan?a. HBs Ag +b. Anti HBs +c. HBe Ag +d. Hepatitis A antigen +e. IgM HAV +11. Pria, 18 tahun datang dengan keluhan mata kuning. Demam sejak 1 minggu yang lalu, tidak tinggi. Keluhan disertai mual tanpa muntah. Teman satu kos menderita keluhan yang sama. Dari pemeriksaan fisik didapat ikterus pada mata, hepar membesar dengan tepi rata. Bilirubin total 8,4, SGOT 460, SGPT 520, HAV(+). Apakah penatalaksanaan selanjutnya yang paling tepat untuk pasien ini?a. Self-Limiting Disease + Edukasib. Aspirin + Vitaminc. Pemberian antivirusd. Pemberian antibiotike. Pemberian vaksin hepatitis 12. Seorang laki-laki berusia 36 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan utama mengalami mual muntah sudah 4 hari ini. Pasien juga mengeluh matanya kuning sudah 1 minggu ini. Pada pemeriksaan laboratorium didapatkan kadar SGOT 654, SGPT 1340. Bilirubin total 6, Bilirubin direct 4, dan bilirubin indirect 2.3. Dari anamnesis riwayat penyakit terdahulu diketahui 2 bulan yang lalu pasien didiagnosis tuberkulosis oleh dokter umum dan saat ini pasien sedang dalam terapi selama 6 bulan. Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas?a. Hepatitis akutb. Hepatitis kronisc. Hepatitis fulminand. Hepatitis autoimune. Hepatitis imbas obat13. Seorang laki-laki berusia 25 tahun, datang ke puskesmas mengeluh demam sejak 5 hari, mual muntah, kuku menguning, dan mempunyai riwayat menggunakan narkoba dahulu. Pemeriksaan laboratorium didapatkan SGOT 100 U/L, SGPT 350 U/L, Bilirubin total 8 mg/dL, Bilirubin indirek 6 mg/dL Hasil pemeriksaan yang diharapkan ditemukan pada pasien ini adalaha. HBsAg +, anti HBsAg -, IgG +b. HBsAg-,anti HBsAg +, IgM+c. HBsAg +, anti HbsAg -, IgM +d. HBsAg-,anti HbsAg+, IgG+e. HBsAg -, anti HBsAg -, IgG +14. Nn.I, usia 25 tahun, datang ke RS dengan keluhan mimisan 1 jam yang lalu. Sebelumnya pasien mengalami demam sejak 3 hari yang lalu. Pada pemeriksaan penunjang didapatkan Hb 10 gr/dl, hematokrit 35%, leukosit 4.500/L, trombosit 46.000/L, IgM anti-dengue (-), IgG anti-dengue (+), uji widal titer O 1/80 dan titer H 1/80, AO (-), AH(-), BO(-). Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas?a. Demam berdarah dengueb. Leptospirosisc. Malariad. Demam Tifoide. Demam dengue15. Seorang anak berusia 7 tahun datang dengan keluhan penurunan kesadaran. Sebelumnya pasien mengalami panas badan selama 4 hari. Panas dirasakan tiba-tiba tinggi, disertai dengan nyeri belakang mata. Pasien juga mengeluhkan mimisan dan nyeri perut. Pada pemeriksaan fisik ditemukan keadaan umum somnolen, tekanan darah 90/palpasi, nadi 120x/menit, suhu 38.8C, nafas 30x/menit. Dari pemeriksaan lab, didapatkan Hb 10gr/dl, Ht 48%, leukosit 5000/mm3, trombosit 97.000/mm3. Diagnosis yang paling mungkin pada pasien ini adalaha. Demam Dengueb. DHF grade 1c. DHF grade 2d. DHf grade 3e. DHF grade 416. Seorang wanita berusia 22 tahun, dibawa ke IGD RS dengan keluhan badan dingin, keluhan didahului demam sejak 4 hari yang lalu, terus-menerus, disertai pegal-pegal di seluruh tubuh. Pasien juga mengeluh gusi berdarah bila menggosok gigi. Pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 80/70 mmHg, denyut nadi 120 x/menit, frekuensi nafas 24 x/menit. Hepar teraba 2 cm di bawah arkus kostarum, lien tidak teraba, akral dingin, pemeriksaan lain dalam batas normal. Pemeriksaan laboratorium didapatkan Hb 16 gr/dL, leukosit 8.000/mm3, hematokrit 55%, trombosit 100.000/mm3. Apakah tatalaksana yang tepat untuk pasien diatas? a. Pemberian cairan koloidb. Pemberian infus dopaminec. Pemberian transfusi trombositd. Pemberian transfusi darah segar e. Pemberian resusitasi cairan dengan normal saline 17. Seorang anak laki-laki berusia 10 tahun, dibawa orang tuanya ke IGD Rumah Sakit, setelah mengalami mimisan beberapa kali pada hari ini. Keluhan diawali demam tinggi, mendadak 2 hari sebelumnya, yang tidak turun-turun sampai hari ini. Pasien tidak pernah mengalami mimisan sebelumnya bila sakit demam. Selain itu orang tua pasien juga mengeluhkan adanya bintik kemerahan pada lengan dan tungkai pasien. Pada pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 100/70 mmHg, denyut nadi 90x/menit, frekuensi nafas 20x/menit, suhu 39oC, dan tampak ptechie pada lengan dan tungkai pasien. Apakah pemeriksaan selanjutnya yang paling tepat untuk pasien ini?a. Hb, angka leukosit, laju endap darahb. Hb, hematokrit, angka trombositc. Angka leukosit, laju endap darah, kultur darahd. Hb, hematokrit, morfologi darah tepie. Hb, angka eritrosit, angka leukosit18. Pasien perempuan usia 25 tahun keluhan demam mendadak sejak 4 hari lalu, timbul perdarahan dari hidung dan bintik-bintik merah pada kaki dan tangan. Pada pemeriksaan fisik, tekanan darah 70/ palpasi, nadi 120x/menit, nafs 30 x/menit, suhu 40 C, akral dingin. Dari pemeriksaan lab, didapatkan Hb 7 mg/dl, leukosit 5000/m3, trombosit 100.000/m3. Apakah tatalaksana yang tepat untuk pasien diatas?a. Resusitasi cairan dan transfusi sel darah merahb. Pemberian epinefrin intravenac. Pemberian steroid dan antibiotikd. Pemberian asam tranexamate. Pemberian obat non steroid anti inflamasi19. Seorang pria datang dengan keluhan demam sejak 5 hari yang lalu. Demam sempat turun 2 hari yang lalu kemudian naik lagi. Dari pemeriksaan fisik, pasien kompos mentis, tekanan darah 120/80 mmHg, nadi 110x/menit, nafas 20/menit, suhu 39.5 C, uji tourniquet (+). Dari pemeriksaan penunjang trombosit 56.000. Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas?a. Demam dengueb. DSSc. DHFd. Malariae. Leptospirosis20. Anak laki-laki usia 6 tahun diantar ibunya ke puskesmas karena demam sejak 3 hari yang lalu, panas tinggi mendadak dan disertai dengan nyeri kepala. Satu hari sebelumnya, ibu mengatakan BAB pasien lebih gelap dari biasanya. Pada pemeriksaan fisik, didapatkan kesadaran kompos mentis, tekanan darah 110/70, nadi 78x/menit, nafas 24x/menit. Dari pemeriksaan laboratorium ditemukan Hb 11 gr/dl, hematokrit 38% dan trombosit 50.000/mm3. Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas?a. Dengue feverb. DHF derajat 1c. DHF derajat 2d. DHF derajat 3e. DHF derajat 421. An. A 10 tahun dibawa ibunya ke IGD dengan keluhan demam sejak 3 hari yang lalu dan timbul bintik kemerahan di tangan. Ibu mengaku saat anaknya sikat gigi keluar darah. Pemeriksaan fisik kesadaran compos mentis, tekanan darah 80/60 mmHg, nadi 120x/menit, nafas 20x/menit, suhu 39.2 C. Pemeriksaan penunjang Hb 10 gr/dl, leukosit 4500/mm3 dan trombosit 76.000/mm3. Apakah kemungkinan diagnosis yang tepat untuk kasus diatas?a. Demam dengueb. DHF grade Ic. DHF grade IId. DHF grade IIIe. DHF grade IV22. Seorang pasien berumur 4 tahun datang ke IGD dengan keluhan tangan dan kaki dingin sejak 1 jam yang lalu. Tiga hari sebelumnya pasien demam disertai keluar darah dari hidung. Pada pemeriksaan fisik, tekanan darah 90/70 mmHg, nadi 130/menit, hasil lab Hb 13 gr/dl, Ht 44%, trombosit 75.000/mm3, IgG IgM dengue (+). Apakah terapi cairan paling tepat diberikan untuk pasien tersebut?a. Bolus ringer asetatb. Ringer asetat 2,5 cc/kgBB/jamc. Ringer asetat 5 cc/KgBB/jamd. Ringer asetat 7 cc/KgBB/jame. Ringer asetat 20 cc/KgBB/jam23. Seorang anak perempuan 12 tahun dibawa keluarganya ke rumah sakit dengan keluhan demam. Demam tinggi terus menerus sejak 3 hari yang lalu. Pasien juga mengeluh nyeri kepala, nyeri otot, dan nyeri ulu hati. Pada pemeriksaan didapatkan suhu 39,4C, splenomegali, ptechiae, uji torniquet (+), NS 1 (+). Jika anda memutuskan untuk merawat inap pasien ini, apakah pemeriksaan lab yang diperiksa rutin untuk meninjau keberhasilan terapi?a. Hb Hematokritb. Hb Trombosit c. Protein plasma hematokritd. Hitung limfosit Hb e. Trombosit hematokrit24. Seorang pria 45 tahun mengeluh demam, menggigil, nyeri kepala, dan pegal-pegal. Satu minggu yang lalu pasien sempat membantu beres-beres rumah saudaranya yang terkena banjir. Dari pemeriksaan fisik, didapatkan mata merah dengan sklera ikterik, hepatosplenomegali, nyeri gastroknemius (+). Diagnosis yang mungkin pada pasien ini adalaha. Leptospirosis b. Malaria c. Shigelosisd. Tifoide. Boreliosis25. Wanita, 22 tahun, datang dengan keluhan demam sejak 1 minggu yang lalu. Awalnya pasien mengalami demam tinggi dalam 3 hari lalu sempat turun, lalu kembali demam tinggi lagi. Pasien juga mengeluhkan nyeri kepala, berkeringat, dan satu minggu yang lalu pergi ke Papua selama 1 minggu. Pasien telah diperiksa menggunakan rapid test dan didiagnosis mengalami malaria. Kemungkinan penyebab malaria dalam kasus ini adalah Plasmodium jenisa. Malariaeb. Vivaxc. Ovaled. Falciparume. Semua benar 26. Wanita 22 tahun, G1P0A0 hamil 26 minggu rencana ikut suami bertugas di daerah endemis malaria. Dokter menganjurkan pasien untuk mengonsumsi kemoprofilaksis untuk malaria. Obat apa yang tepat diberikan pada pasien ini?a. Doksisiklinb. Klorokuinc. Meflokuind. Kuinine. Artesunat 27. Tn. E, 40 tahun baru saja pulang dari Timika datang dengan keluhan demam sejak satu minggu yang lalu. Pada pemeriksaan apus darah tebal ditemukan parasit berbentuk cincin ukuran 1/6 eritrosit. Ukuran eritrosit tidak membesar. Terapi yang sesuai pada kasus diatas adalaha. ACT 3 hari + primakuin 1 harib. ACT 3 hari + primakuin 14 haric. ACT monoterapid. Artesunat intravenae. Kina + Klindamisin28. Seorang laki-laki 34 tahun datang ke IGD karena tidak sadarkan diri sejak 1 jam yang lalu. Pasien sempat demam 1 minggu yang lalu, disertai dengan menggigil dan berkeringat. Pada pemeriksaan apus darah tebal, ditemukan parasit berbentuk sosis. Apakah penyebab kondisi koma pada pasien ini?a. Eritrosit terinfeksi meyumbat pembuluh darah kapiler otakb. Eritrosit terinfeksi menyumbat pembuluh darah di medula oblongatac. Eritrosit terinfeksi meningkatkan metabolisme glukosa otakd. Remnan eritrosit terinfeksi menimbulkan reaksi antigen-antibodie. Remnan erirosit terinfeki mengalami hemolisis29. Seorang wanita 30 tahun, datang dengan keluhan demam sejak 5 hari yang lalu, yang disertai dengan menggigil dan berkeringat. Pasien baru pulang dari Papua. Pada pemeriksaan didapatkan trofozoit berbentuk cincin, inti merah, sitoplasma biru, bentuk accole. Penyebab yang mungkin adalah...a. Plasmodium malariaeb. Plasmodium vivaxc. Plasmodium ovaled. Plasmodium falciparume. Plasmodium knowlesi30. Seorang pria, 40 tahun, datang dengan keluhan penurunan kesadaran. Sebelumnya pasien mengeluh demam selama 3 hari, disertai berkeringat dan mengigil. Pada pemeriksaan apus darah tepi didapatkan gambaran seperti berikut. Diagnosis pasien ini adalah

a. Malaria tertianab. Malaria quartianac. Malaria cerebrald. Malaria vivaxe. Malaria ovale

4