LANGKAH pembelajaran

Post on 25-Dec-2015

3 views 0 download

description

thy

Transcript of LANGKAH pembelajaran

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Kelompok : B

Tema / Sub Tema : Tanaman / Bunga / Macam-Macam Bunga

Semester : 1

INDIKATOR

- Berjalan maju pada garis lurus (fmk I)

- Menyebut ciptaan tuhan (Nam 5)

- Membaca gambar yang memiliki kata / kalimat sederhana (B-23)

- Menghubungkan atau memasangkan lambang bilangan dengan benda (ko9 41)

- Menghubungkan dan menyebutkan tulisan sederhana dengan simbol yang melambangkannya

(B12)

- Menggunting dengan berbagai media berdasarkan pola (FMh II)

KEGIATAN SEBELUM MASUK KELAS

I. Praktek Langsung. Anak disuruh berjalan maju pada garis lurus satu persatu.

1. Kegiatan Awal (± 30 menit)

- Praktek langsung. Anak disuruh duduk di tempat duduknya masng-masing, menjawab

salam, doa, belajar, menyanyi garuda pancasila, pancasila, membaca dua kalimat syahadat

dan surat pendek.

- Bercakap-cakap. Anak disuruh meniru ucapan guru dengan melihat gambar / media yang

dipegang guru, yaitu: tanaman bunga yang disuruh menyebut macam-macam bunga.

- Bercakap-cakap. Anak disuruh menyebutkan ciptaan tuhan, yaitu: bunga melati, bunga

mawar

- Guru menyiapkan alat dan bahan pembelajaran.

2. Inti (±60 menit)

Pemberian tugas

Guru menerangkan kegiatan yang akan dilaksanakan secara klasikal

Kelompok I : Anak diberi tugas untuk menghubungkan lambang bilangan dengan benda

Kelompok II : Anak diberi tugas menyebutkan tulisan sederhana dengan simbol yang

melambangkannya

Kelompok III: Anak diberi tugas untuk mengguntinggambar tanaman bunga anggrek.

3. Istirahat (± 30 menit)

Doa, makan, bermain bebas.

4. Kegiatan akhir (± 30 menit)

Menyanyi lagu :

“Lihat Kebunku”

Lihat kebunku penuh dengan bunga

Ada yang putih dan ada yang merah

Setiap hari kusiram semua

Mawar melati semuanya indah

Tanya jawab kegiatan yang sudah dilakukan hari ini

Do’a, pulang, salam

Mengetahui,

Kepala TK Dharma Wanita

Banjaran

Siti Wahyuni, S.Pd

Guru Kelas B

Siti Lailatu Dzikriyah Ks

RENCANA KEGIATAN HARIAN

Semester / Minggu : I / XVII

Tema / Sub Tema : Tanaman / Bunga (Bagian-Bagian Bunga)

Hari / Tanggal : Senin, 24 Nopember 2014

INDIKATOR KEGIATAN PEMBELAJARAN

- Berjalan maju pada garis lurus (Fmki)

- Menyebut ciptaan tuhan

- Membaca gambar yang memiliki kata /

kalimat sederhana (B23)

- Menghubungkan / memasangkan

lambang bilangan dengan benda (ko9 41)

- Menghubungkan dan menyebutkan

tulisan sederhana dengan simbol yang

melambangkannya (B 12)

- Berbaris di halaman kelas

- Berjalan maju

I. Kegiatan awal (± 30 menit)

- Duduk tertib, mengucap salam

- Doa, belajar, absensi

- Menyebutkan nama tanaman bunga

- Bunga mawar – bunga melati

- Melati - Mawar

- Anggrek

-

-

II. II. Kegiatan Inti (± 60 menit)

Tanaman bunga

- Menggunting dengan bebagai media

berdasarkan pola (FMH II)

- Menyanyi lagu anak (B 15)

Menggunting bunga anggrek

III. Istirahat (± 30 menit)

- Berdoa

- Bermain bebas

IV. Kegiatan AKhir (± 30 menit)

Menyanyi “lihat Kebunku”

PENILAIAN PERKEMBANGAN ANAK

METODE ALAT/SUMBER

BELAJAR

PENILAIAN

ALAT HASIL

PL Anak Unjuk kerja

Bercakap-cakap Anak Percakapan

PT LK Unjuk Kerja

PT LK Unjuk Kerja

PT LK Unjuk Kerja

Demonstrasi Anak Observasi