Komunikasi dalam Bisnis

Post on 08-Jan-2016

49 views 0 download

description

Handout oleh I GEDE IWAN SURYADI, SE.,MM. Komunikasi dalam Bisnis. Tujuan Pembelajaran. Memahami pengertian , ciri-ciri dan tipe organisasi . Menjelaskan fungsi komunikasi dalam organisasi . Menjelaskan saluran komunikasi dalam organisasi . - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of Komunikasi dalam Bisnis

Komunikasi dalam Bisnis

Handout oleh I GEDE IWAN SURYADI, SE.,MM

Tujuan Pembelajaran

1. Memahami pengertian, ciri-ciri dan tipe organisasi.

2. Menjelaskan fungsi komunikasi dalam organisasi.

3. Menjelaskan saluran komunikasi dalam organisasi.

4. Memahami peranan komunikasi dalam organisasi bisnis.

5. Memahami etika dalam komunikasi bisnis.

Pengertian Organisasi

ORGANISASI Suatu unit sosial yang

dikoordinasikan secara sengaja, yang terdiri dari dua orang atau lebih, yang didirikan untuk jangka waktu yang lama (Haryani, 2001:36)

Ciri-ciri Organisasi

Adanya pembagian tugas dan tanggung jawab.

Adanya pusat kekuasaan. Adanya substitusi sumberdaya

manusia. Adanya ketergantungan antar

anggota. Adanya koordinasi antar komponen. Adanya interaksi yang berulang-ulang.

Tipe Organisasi

Organisasi yang berorientasi Laba (profit oriented organization)

Organisasi nirlaba (non-profit oriented organization)

Fungsi Komunikasi dalam Organisasi

InformatifPengendalian (Regulatory)

PersuasifIntegratif

Saluran Komunikasi dalam organisasi

Saluran Komunikasi Formal Sesuai struktur organisasi Vertikal : perintah, pengarahan, pelatihan,

laporan, pengaduan, dan usulan. Horizontal: tingkat hirarki yang sama.

Saluran komunikasi Informal Desas-desus, rumor, gosip dll.

Komunikasi dalam Bisnis

Bersifat resmi dan penekanan pada bentuk komunikasi verbal

45%

16%

30%

9%

Persentase waktu yang dihabiskan pelaku bisnis

MendengarkanMembacaBerbicaraMenulis

Karakteristik Komunikasi Bisnis Pesan disusun untuk para audiens yang

membutuhkan informasi. Pesan bisnis disusun dgn mempertimbangkan

waktu dan biaya. Pesan bisnis disusun untuk lebih dari satu

tujuan. Walaupun terjadi hal-hal yang mengecewakan,

pesan bisnis tetap disusun dengan baik untuk menjaga hubungan kerjasama dengan semua pihak, terutama pelanggan.

Pesan bisnis memperhatikan nada dan pengaruhnya terhadap audiens.

Etika Komunikasi Bisnis

Etika = Ethos = ta etha Ethos = kebiasaan, akhlak, moral,

karakter atau watak yang mengacu kepada prilaku kelompok/individu.

Ta etha = adat-istiadat/norma yang dianut oleh kelompok/msy tertentu ttg baik dan buruk (Berrens, Kt.Rindjin, 2004)

Contoh masalah Etis

Menerima dan menawarkan komisi Mencuri dari perusahaan Memberhentikan karyawan tanpa

pemberitahuan. Membocorkan informasi atau rahasia

perusahaan. Memakai barang2 perusahaan. Melakukan penipuan dan pemalsuan. Memperdagangkan barang haram.

Tugas INDIVIDU:

Carilah satu kasus nyata/aktual yang relevan dengan permasalahan etis dalam dunia bisnis yang sering muncul diatas!

Gunakan internet sebagai bahan referensi.

Tugas individu dikumpul pada pertemuan selanjutnya.

SELAMAT MENGERJAKAN!

SelesaiTerima Kasih