Kombinasi bend

Post on 22-Jan-2018

100 views 0 download

Transcript of Kombinasi bend

MENGKOMBINASIKAN BEND

Untuk Memenuhi Tugas

Matakuliah Pengindraan Jauh Terapan

Oleh:

Rusdianto NIM.1314031040 Kelas B

JURUSAN PENDIDIKAN GEOGRAFI

FAKULTAS ILMU SOSIAL

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

2015

1

1. Buka Program ER Mapper yang telah diinstall pada PC/Laptop anda

Tampilan program ER Mapper yang masih dalam proses membuka

Tampilan program ER Mapper yang telah dibuka

2. Pilih File > New lalu pilih open

2

3. Pilih citra ben yang akan di kombinasi

Tampilan setelah memilih ben

4. Kemudian pilih edit algorithm

3

1. kemudian gandakan pseudo layer (sesuai dengan jumlah ben yang ada)

2. Terlebih dahulu pilih copy

3. Lalu pilih paste

4

4. Gandakan pseudo layer sampai 8 layer (sesuai dengan jumlah ben yang

ada)

5. Lalu ganti nama pseudo layer sesuai dengan kebutuhan agar

mempermudah anda dalam mengombinasi ben

6. Selanjutnya pilih load dataset untuk memasukkan data ben sesuai dengan

nama pseudo layer

5

7. Pilih ben yang akan disisipkan > ok

Sete

8. lah menyisipkan semua ben lalu pilih file > save untuk menyimpan

pekerjaan yang telah kita buat, beri nama sesuai kebutuhan lalu pilih

format ER Mapper Raster Dataset (ers) agar nantinya berformat ers

6

9. Pilih ok

Tampilan proses save

10. Selanjutnya untuk mengubah kombinasi ben menjadi RGB (red, green &

blue) yang pertama panggil data yang telah kita save (simpan) tadi

7

Pilih file yang tadi telah di save (simpan) > ok

Tampilan setelah memilih data yang telah disimpan

8

11. Pilih edit algorithm untuk mengubah RGB 321 pada kolom coordinate

system