Fistel Perianal New

Post on 30-Jan-2016

311 views 2 download

description

ssdfrfsd

Transcript of Fistel Perianal New

PRESENTASI KASUS FISTEL PRESENTASI KASUS FISTEL PERIANALPERIANAL

OLEH : Rahman Mukti AjiPEMBIMBING : dr.Toni Agus Setiono, Sp.B

Anatomi rektum dan anusTINJAUAN PUSTAKATINJAUAN PUSTAKA

Anatomi rektum

Vaskularisasi anorektal

Fisiologi Defekasi

Fistula adalah saluran atau hubungan abnormal, biasanya antara organ dalam, atau berjalan dari suatu organ dalam menuju permukaan tubuh. Sering diberi nama sesuai dengan organ atau bagian yang dihubungkan.

Fistel perianal adalah saluran abnormal yang terletak di daerah perianal.

Fistula perianal

Epidemiologi

- Angka kejadian rata-rata 1-3 kejadian per 100.000 populasi - Rasio antara pria dan wanita adalah 1,8:1.- umur rata-rata pasien berkisar 38,3 tahun-Sebagian besar fistula terbentuk dari sebuah abses -Sekitar 40% pasien dengan abses akan terbentuk fistula

EtiologiPrimer Obstruksi pada kelenjar yang menyebabkan terjadinya stasis dan infeksi

SekunderIatrogenic (hemorrhoideal surgery),Inflamatory Bowel Disease (Crohn’sdisease) infeksi (viral, fungal, atau TB)malignancy

Patofisiologi

infeksiMasuk ke kelenjar

anal

Menyebar ke otot sfingter

ani

Abses anorektal

Abses pecah

Timbul fistula

Tanda dan gejala

- Nyeri pada saat bergerak, defekasi dan batuk- Ulkus, keluar cairan purulent- Pruritus ani- Demam- Kemerahan dan iritasi kulit di sekitar anus- General malaise

Klasifikasi1. Intersphinteric fistula2. Transphinteric fistula3. Suprasphinteric fistula4. Ekstrasphinteric fistula

Pemeriksaan fisikPada pemeriksaan fisik  dengan rektal Touche bidigital ditemukan eksternal dan internal opening

Pemeriksaan penunjang1.Fistulografi2.Ultrasound endoanal / endorektal3.MRI4.CT- Scan5.Barium Enema6.Anal Manometri

DIAGNOSISDIAGNOSIS

AnamnesaPemeriksaan fisikPemeriksaan penunjang

Diagnosis Banding• Hidranitis supurativa.• Sinus pilonidalis:.• Fistel proktitis:

TerapiTerapiTerapi Konservatif Medikamentosa dengan pemberian

anal getik, antipiretik serta profilaksis antibiotik jangka panjang untuk mencegah fistula rekuren.

TerapiTerapiPembedahan1.Fistulotomi2.Fistulektomi3.Seton4.Advancement Flap5.Fibrin Glue

Identitas PasienIdentitas PasienNo. RM :01382830Nama :Tn. DJTempat/ Tanggal lahir: Jakarta/12-07-1960Usia :55 tahun 4 bulanJenis Kelamin :Laki-lakiAgama :IslamAlamat :Manunggal XVII No 5 Lubang Buaya, CijantungPendidikan :Tamat SMAPekerjaan :Pekerja lepasStatus Perkawinan :KawinTanggal Masuk RS :28 september 2015

Keluhan UtamaKeluhan UtamaPasien datang dengan keluhan

nanah yang keluar dari pantat sejak 1 bulan sebelum masuk rumah sakit (SMRS)

RPSRPS

3 Bulan SMRS 2 bulan SMRS 1 bulan SMRS

- Diare terus menerus 5 kali perhari dengan konsistensi tinja cair dan sedikit ampas. - nyeri perut- demam yang tidak terlalu tinggi- nafsu makan yang menurun- penurunan berat badan 10 kg.

- timbul benjolan di pantat

- disekitar lubang anus yang terasa panas, nyeri dan berwarna kemerahan

- mengganggu aktivitas pasien.

- benjolan pecah dan mengeluarkan nanah -berbau busuk.-Nanah keluar terus menerus terutama jika dilakukan penekanan.

◦Riwayat penyakit dahulu (RPD) : Pasien pernah mengalami riwayat batuk lama di

diagnosois TB, Pasien tidak ada kencing manis, tekanan darah tinggi maupun alergi. Riwayat trauma tidak ada

◦Riwayat penyakit dalam keluarga (RPK) : Di keluarga pasien tidak ada yang mengalami hal yang

sama. tidak ada riwayat keganasan pada keluar, keturunan kencing manis dan tekanan darah tinggi di keluarga.

◦Riwayat kebiasaan Pasien merupakan pekerja lepas yang mempunyai

kebiasaan merokok, mengkonsumsi & alkohol. Riwayat menggunkan narkoba disangkal.

Pemeriksaan Pemeriksaan FFisikisik◦ Keadaan Umum: tampak sakit ringan◦ Kesadaran : compos mentis◦ Tekanan Darah : 120/80◦ Frekuensi Napas : 18x /menit◦ Frekuensi Nadi : 92x /menit◦ Suhu : 36,5 O C

◦ Status generalis : dalam batas normal

Status Status LLokalis okalis RRegio egio AAnalisnalis

Terdapat luka pada perianal sinistra, berwarna kemerahan dan mengeluarkan pus sedikit. Nyeri tekan (+).

2x1 cm.Pemeriksaan colok dubur Inspeksi: fistel (+), massa (-),

pralap recti (-), hemoroid external (-), eritema (+).

Palpasi: Sfingter ani kuat, ampula rekti tidak kolaps, mukosa recti licin, tidak teraba massa intalumen, teraba prostat pole atas prostat teraba, konsistensi licin. Nyeri tekan arah jam 3.

Laboratorium, 1Laboratorium, 10 Februari 0 Februari 20152015

PEMERIKSAAN HASIL NILAI RUJUKAN

Hematologi

Hemoglobin 13,4 11,7-15,5 g/dl

Hematokrit 45 33-45 %

Leukosit 11,2 5,0-10,0 ribu/µL

Trombosit 229 150.000-440.000/µL

Eritrosit 4,92 3,80-5,20 juta/µL

VER 90,5 80,0-100,0 fl

HER 27,3 26,0-34,0 pg

KHER 33,4 32-36 g/dl

RDW 12,6 11,5 – 14,5 %

Masa Perdarahan 2,0 1,0-3,0 menit

Masa Pembekuan 4,0 2,0-6,0 menit

Kimia Darah

Ureum 19 20 -40 mg/dL

Kreatinin 0,6 0.6 – 1.5 mg/dL

SGOT 33 0-34

SGPT 22 0-40

Protein Total 7,20 6,00-8,0

Albumin 3,70 3,40-4,80

Globulin 2,83 2,50-3,00

Elektrolit Darah

Natrium 140 135 - 147 mEq/L

Kalium 3,86 3.10 – 5.10 mEq/L

Klorida 106 95– 108 mEq/L

Rontgen thorax pasien pada tanggal 19-09-2015Kesan : jantung dalam batas normal dan pulmo tampak bekas TB. Tidak tampak infiltrat.

DiagnosisDiagnosisFistel perianal

Diagnosis banding

• Hidranitis suputativa• Sinus pilonidalis• Fistel proktitis

TatalaksanaTatalaksanaPro fistulotomi

PrognosisPrognosisAd vitam : bonamAd funtionam : bonamAd sanationam : bonam

DAFTAR PUSTAKADAFTAR PUSTAKA Sjamsuhidajat, R, de Jong, Wim. Dalam : Usus Halus,

Apendiks, Kolon dan Anorektum. Buku Ajar Ilmu Bedah, edisi revisi. EGC, Jakarta, 1997. hal.833-924Gupta PJ. Proctology in the family practice. India. 2004;10(3):21-31.

Vasilevsky, Carol-Ann, Gordon, Philip H. Benign Anorectal: Abscess and Fistula. In; The ASCRS Textbook of Colon and Rectal Surgery. Springer, New York, 2007.  p.192-214

William, Norman.S. Chapter 61. The Anus and Anal Canal. In; Bailey’s Textbook of Surgery. p. 644

Sainio P. Fistula-in-ano in a defined population. Incidence and epidemiological aspects. Ann Chir Gynaecol. 1984;73(4):219-24 (medline) Available from http://www.emedicine.medscape./article/190230_overview

Fistula in Ano. In; Sabiston Textbook of Surgery 16th Edition.WB Saunders, Philadelphia, Pennsylvania.2004. p.984-986

Drainage of Ischiorectal Abscess and Excision of Fistula in Ano. In; Zoolinger’s Atlas of Surgical Operation 18th edition