Bab Iii_praktikum Biokimia Klinis_analisa Darah

Post on 01-Feb-2016

228 views 0 download

description

doc

Transcript of Bab Iii_praktikum Biokimia Klinis_analisa Darah

BAB III

METODOLOGI PRAKTIKUM

A. Tempat dan Waktu Praktikum

Tempat : Laboratorium FKIK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Waktu : Jumat, 18 September 2015

B. Alat dan Bahan Praktikum

Alat :

- Tabung reaksi

- Mikropipet

- Tabung pengenceran

- Erlenmeyer

- Kertas saring

- Corong pisah

- Spektrofotometri UV-VIS

- Pipet tetes

- Gelas ukur

- Batang pengaduk

Bahan :

Pembuatan Darah Bebas

Protein (Folin-Wu)

Pengukuran Kadar Gula

Darah

Penetapan Kadar Kreatinin

Darah (Jaffe)

- Darah segar - Filtrat darah Folin-Wu - Darah bebas protein

- Aquades - Larutan Cu alkalis - Larutan asam pikrat jenuh

- Na-tungstat 10% - Asam fosfomolibdat - Standar kreatinin

- Asam sulfat 2/3 N - Standar glukosa 0,1 g/ml - Larutan NaOH 10%

- Pereaksi biiuret - Aquades - Larutan pikrat alkalis

C. Prosedur Kerja

Pembuatan filtrat daah bebas protein (Folin-Wu)

Masukkan 1 ml darah segar ke dalam tabung erlenmeyer.

Tambahkan aquades sebanyak 7 ml ke dalam erlenmeyer yang birisi darah segar.

Tambahkan Na-tungstat 10% dan H2SO4 2/3 N masing-masing senanyak 1 ml.

Campurkan dan aduk semua bahan sampai tercampur semua.

Diamkan selama 5 menit, kemudian saring menggunakan corong pisah.

Pisahkan filtrat darah bebas protein dan residunya. Uji filtrat dengan pereaksi

Biuret.

Uji Biuret

Ambil 0,5 ml filtrat darah bebas protein dan masukkan ke dalam tabung reaksi.

Tambahkan 5-10 tetes pereaksi biuret (CuSO4+NaOH 10%). Dan amati hasilnya.

Pengukuran kadar gula darah (kuantitatif)

Siapkan 3 tabung pengenceran ( Tabung A= sampel; Tabung B= standar; dan

Tabung C= blanko).

Tabung A Tabung B Tabung C

2 ml Filtrat Folin-wu 2 ml glukosa standar 2 ml aquades

2 ml Cu alkalis 2 ml Cu alkalis 2 ml Cu alkalis

2 ml As. fosfomolibdat 2 ml As. fosfomolibdat 2 ml As. fosfomolibdat

Sebelum penambahan as. Fosfomolibdat panaskan terlebih dahulu dalam air

100oC selama 8 menit, dan dinginkan selama 3 menit.

Encerkan sampai 25 ml, kemudian tentukan absorbansi menggunakan

spektrofotometri UV-VIS pada panjang gelombang 420 nm.

Hitung kadar gula darah dengan menggunkan rumus yang telah ditentukan.

Penetapan kadar kreatinin (Jaffe)

Siapkan 3 tabung pengenceran ( Tabung A= sampel; Tabung B= standar; dan

Tabung C= blanko).

Tabung A Tabung B Tabung C

1 ml Filtrat Folin-wu 1 ml glukosa standar 2 ml aquades

1 ml pikrat alkalis 1 ml pikrat alkalis 2 ml pikrat alkalis

0,25 ml NaOH 10% 0,25 ml NaOH 10% 0,5 ml NaOH 10%

- 1 ml aquades -

Campurkan semuanya dengan baik. Diamkan selama 15 menit. Warna yang

terbentuk akan stabil selama 30 menit. Lakukan pengenceran sampai 10 ml.

Tentukan absorbansi menggunakan spektrofotometri UV-VIS dalam waktu 30

menit pada panjang gelombang 520 nm.

Hitung kadar kreatinin dengan menggunkan rumus yang telah ditentukan.

Lampiran Foto

A. Pembuatan filtrat daah bebas protein (Folin-Wu)

B. Uji Biuret

C. Pengukuran kadar gula darah (kuantitatif)

D. Penetapan kadar kreatinin (Jaffe)