ABSTRAK 145x

Post on 17-Nov-2015

15 views 3 download

description

ABSTRAK 145x

Transcript of ABSTRAK 145x

ABSTRAK

ACHMAD RYAN IMANSYAH. Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Terjadinya Kasus Drop out Tuberkulosis Paru di Puskesmas Sawangan Depok Tahun 2007-2010. Dibimbing oleh dr. IMAM SOEKOESNO SpF, dan dr. RATNA INDRAWATI M.Kes.Jumlah pasien TB di Indonesia merupakan ke-3 terbanyak di dunia setelah India dan Cina. Tuberkulosis (TB) adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman Mycobacterium tuberkulosis. TB ditularkan melalui udara (melalui percikan dahak penderita TB). Penelitian menggunakan metode rancangan kasus kontrol. Populasi dalam penelitian ini adalah penderita TB paru yang berobat di Puskesmas Sawangan Depok tahun 2007-2010. Dimana 46 kasus DO dan 92 kontrol untuk pasien pengobatan lengkap. Variabel bebas adalah (1) usia, (2) jenis kelamin, (3) pendidikan, (4) pekerjaan, (5) pendapatan, (6) pengetahuan, (7) jarak. Variabel terikatnya adalah kejadian DO. Analisa statistik yang digunakan adalah uji statistik Chi Square Data yang diperoleh dianalisis dengan analisis univariat dan analisis bivariat dengan uji chi square dengan kemaknaan (p