14.BEDAH FLEP I II III.ppt [Read-Only] -...

Post on 23-Feb-2018

240 views 5 download

Transcript of 14.BEDAH FLEP I II III.ppt [Read-Only] -...

BEDAH FLEPBEDAH FLEPBEDAH FLEPBEDAH FLEP

� FLEP PERIODONTAL

� TEKNIK PENJAHITAN� TEKNIK PENJAHITAN

� TEKNIK BEDAH FLEP UTK PERA-WATAN SAKU PERIODONTAL

� BEDAH FLEP PADA KASUSKHUSUS

PENGERTIANPENGERTIAN

PROSEDUR BEDAH YANG BERKAITANDGN PERAWATAN SAKU DIMANA DI-LAKUKAN PEMBUKAAN FLEP PERIO-LAKUKAN PEMBUKAAN FLEP PERIO-DONTAL

BAGIAN GINGIVA DAN/ATAU MUKOSAYANG DGN PROSEDUR BEDAH DIPISAH-KAN DARI JARINGAN DIBAWAHNYAUNTUK ???

KLASIFIKASI FLEP PERIODONTALKLASIFIKASI FLEP PERIODONTAL

JARINGAN YANGTERLIBAT

FLEP KETEBALAN PENUH

FLEP KETEBALAN SEBAGIAN

PENEMPATAN FLEPSEBELUM DIJAHIT

FLEP TIDAK DIPOSISIKAN

FLEP YANG DIPOSISIKAN

KLASIFIKASI FLEP BERDASARKAN KLASIFIKASI FLEP BERDASARKAN JARINGAN YANG TERLIBATJARINGAN YANG TERLIBAT

A. Flep ketebalan penuh / flep mukoperiostealB. Flep ketebalan sebagian / flep mukosal

DISAIN FLEPDISAIN FLEPDISAIN FLEPDISAIN FLEP

Mempertimbangkan :• Kebutuhan akan akses ke gigi & tulang

alveolar• Posisi flep pada waktu flep dijahit

o FLEP KONVENSIONAL

o FLEP INSISI SULKULAR

o FLEP PRESERVASI PAPILA

• Posisi flep pada waktu flep dijahit

FLEP KONVENSIONALFLEP KONVENSIONAL

Indikasi : - ruang interdental sempit tidak memungkinkan dilakukanflep preservasi papila ( keutuhan papila interdental tdk dpt dipertahankan )

- flep hendak diposisikan ke posisi yang baruKelemahan : flep tidak rapat ke gigi

FLEP KONVENSIONALFLEP KONVENSIONAL

FLEP KONVENSIONALFLEP KONVENSIONAL

FLEP INSISI SULKULARFLEP INSISI SULKULAR

Tepi flep rapat ke gigi, tetapi papila interdental terpotong

FLEP INSISI SULKULARFLEP INSISI SULKULAR

FLEP PRESERVASI PAPILAFLEP PRESERVASI PAPILA

Keuntungan:• Memberikan estetis yang lebih baik• Memberikan perlindungan yang lebih baik pada tulang interdental

INSISIINSISIINSISIINSISI

INSISI UTK FLEP KONVENSIONAL

DAN FLEP INSISI SULKULAR

INSISI UTK FLEPPRESERVASI

PAPILAINSISI SULKULAR

PAPILA

INSISI HORIZONTAL

INSISI BEVEL KEDALAM

INSISI SULKULAR

INSISI INTERDENTALINSISI VERTIKAL

INSISI HORIZONTALINSISI HORIZONTALINSISI HORIZONTALINSISI HORIZONTAL

A. Insisi bevel kedalam B. Insisi krevikular / sulkularC. Insisi interdental

KEUNTUNGAN KEUNTUNGAN INSISI BEVEL KEDALAMINSISI BEVEL KEDALAM

1. Epitel saku tersingkir dengan tuntas2. Permukaan luar gingiva yang relatif

tidak terinflamasi dipertahankan se-banyak mungkin

3. Menghasilkan tepi flep yang runcingdan tipis sehingga mudah diadapta-sikan ke batas tulang-gigi

INSISI BEVEL KEDALAMINSISI BEVEL KEDALAMINSISI BEVEL KEDALAMINSISI BEVEL KEDALAM

INSISI VERTIKALINSISI VERTIKAL

A. Lokasi insisi yang salah karena menyilang papila inter-dental (atas), atau bagian tengah bukal (bawah)

B. Lokasi insisi yang benar

INSISI UNTUK FLEP PRESERVASI PAPILAINSISI UNTUK FLEP PRESERVASI PAPILA

1. Insisi krevikular sekeliling gigi tanpa mengenai papila interdental2. Insisi semilunar (minimal 5,0 mm apikal dari papila interdental)

disebelah oral atau vestibular papila interdental,mulai dari bagian tengah satu gigi ke bagian tengah gigi tetangga

3. Melepas 1/2 s/d 2/3 dasar papila interdental dilepas dari tulang alveolar

PEMBUKAAN FLEPPEMBUKAAN FLEP

� DESEKSI TUMPULDESEKSI TUMPULDENGAN RASPATORIUM MUKOPERIOSTEUM DIPISAHKAN DARI TLG. ALV. DENGAN MENGGERAKKANNYA KE MESIAL, DISTAL DAN APIKAL SAMPAI FLEP TERSINGKAPKAN.

� DESEKSI TAJAMDESEKSI TAJAM

DIINDIKASIKAN UNTUK FLEP KETEBALAN PENUH

DENGAN SKALPEL EPITEL DAN SEBAGIAN JAR. IKAT DI- PISAHKAN DARI JAR. DIBAWAHNYA TANPA MENGENAI PERIOSTEUM SAMPAI FLEP TERSINGKAPKAN.

DIINDIKASIKAN UNTUK FLEP KETEBALAN SEBAGIAN.

TEKNIK PENJAHITANTEKNIK PENJAHITAN

� JAHITAN INTERDENTAL :

o JAHITAN LANGSUNGo JAHITAN ANGKA DELAPANo JAHITAN ANGKA DELAPAN

� JAHITAN PENYANGGA

� JAHITAN PENYANGGA BEBASBERKESINAMBUNGAN

� JAHITAN CATUR/TILAM

JAHITAN LANGSUNGJAHITAN LANGSUNG

JAHITAN ANGKA DELAPANJAHITAN ANGKA DELAPAN

JAHITAN PENYANGGAJAHITAN PENYANGGA

JAHITAN PENYANGGA BEBASJAHITAN PENYANGGA BEBASBERKESINAMBUNGANBERKESINAMBUNGAN

JAHITAN CATUR/TILAMJAHITAN CATUR/TILAM

TEKNIK PENJAHITANTEKNIK PENJAHITANTEKNIK PENJAHITANTEKNIK PENJAHITAN

TIPE JAHITANTIPE JAHITAN CARACARA INDIKASIINDIKASI

LANGSUNGLANGSUNGLANGSUNGLANGSUNG

ANGKA DELAPANANGKA DELAPAN

PENYANGGAPENYANGGA

PENYANGGA BBPENYANGGA BB

CATUR/TILAMCATUR/TILAM

TEKNIK BEDAH FLEP UNTUKTEKNIK BEDAH FLEP UNTUKPERAWATAN SAKU PERIODONTALPERAWATAN SAKU PERIODONTAL

� MODIFIKASI FLEP WIDMAN

� FLEP INSISI SULKULAR

� FLEP PRESERVASI PAPILA

� FLEP POSISI APIKAL

MODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMAN

INSISI BEVEL KEDALAM

Ketebalan gingiva dan kedalaman sakuINSISI PERTAMA

INSISI SULKULAR

PEMBUKAAN FLEP

INSISI KEDUA

INSISI KETIGA

Tipe flep yang dibuka?

Mengapa flep ketebalan penuh?

Cara deseksi?

MODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMAN

MODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMAN

MODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMANMODIFIKASI FLEP WIDMAN

SKELING & PENYERUTAN AKAR Mengapa masihdilakukan?

PENGELOLAAN PERMUKAANCACAT TULANG

Apa yangdilakukan?

ADAPTASI FLEPBagaimana mengatasi adaptasi flep yang tidak baik/rapat?

PENJAHITAN FLEPTipe jahitan?

Alasan pengindikasian tipejahitan tersebut?

PEMASANGAN PEMBALUT PERIODONTAL

FLEP INSISI SULKULARFLEP INSISI SULKULARFLEP INSISI SULKULARFLEP INSISI SULKULAR

Berapa kali insisi?

Tipe flep yang dibuka?

Perlakuan terhadap cacat tulang?

FLEP INSISI SULKULARFLEP INSISI SULKULAR

FLEP INSISI SULKULARFLEP INSISI SULKULARFLEP INSISI SULKULARFLEP INSISI SULKULAR

FLEP PRESERVASI PAPILA FLEP PRESERVASI PAPILA FLEP PRESERVASI PAPILA FLEP PRESERVASI PAPILA

- Insisi berbeda dengan flep konvensional- Paling menguntungkan untuk koreksi cacat

tulang dengan prosedur cangkok tulang

FLEP POSISI APIKALFLEP POSISI APIKALFLEP POSISI APIKALFLEP POSISI APIKAL

Tahapan prosedur?

Insisi vertikal

Tipe flep (berdasarkan jaringan yangterlibat) yang dibuka?

Pengembalian flep?

Tipe jahitan?Pemasangan pembalut periodontal

FLEP POSISI APIKALFLEP POSISI APIKAL

A. Insisi pertama (bevel kedalam) dan insisi kedua (sulkular)B. Pembukaan flep ketebalan sebagian (bisa juga ketebalan

penuh, tergantung kebutuhan)C. Flep diposisikan ke apikal D. Pasca penyembuhan

TEKNIK BEDAH FLEP UNTUKTEKNIK BEDAH FLEP UNTUKPERAWATAN SAKU PERIODONTALPERAWATAN SAKU PERIODONTAL

MFWMFW FISFIS FPPFPP FPAFPA

INSISIINSISIINSISIINSISI

TIPE FLEPTIPE FLEP

PENGELOLAAN CACAT PENGELOLAAN CACAT TULANGTULANG

PENJAHITAN FLEPPENJAHITAN FLEP

PEMASANGAN PEMBAPEMASANGAN PEMBA--LUT PERIODONTALLUT PERIODONTAL

BEDAH FLEP BEDAH FLEP PADA KASUS KHUSUSPADA KASUS KHUSUS

BEDAH FLEP UNTUK PERAWATANABSES PERIODONTAL KRONISABSES PERIODONTAL KRONIS

BEDAH FLEP UTK PENYINGKIRAN HIPERPLASIA GINGIVA FIBROTIKYANG TERLALU BESAR

BEDAH FLEP UNTUK PERAWATAN BEDAH FLEP UNTUK PERAWATAN ABSES PERIODONTAL KRONISABSES PERIODONTAL KRONIS

Bila sinus/fistel pada posisi A atau B tidak dilakukan pembuangan tulang,hanya penyingkiran jaringan granulasi dari dalam sinus/fistel.

Bila sinus/fistel pada posisi C, maka plat tulang yang tipis didekatnya harusdisingkirkan karena sudah tercemar sehingga menghambat penyembuhan.

BEDAH FLEP UTK PENYINGKIRAN BEDAH FLEP UTK PENYINGKIRAN HIPERPLASIA GINGIVA FIBROTIK HIPERPLASIA GINGIVA FIBROTIK

YANG TERLALU BESARYANG TERLALU BESAR

Tidak diindikasikan gingivektomi karena:1. Jaringan hiperplasia tidak tersingkirkan

secara tuntassecara tuntas2. Semua gingiva cekat bisa tersingkirkan,

dengan akibat timbulnya masalah mukosa-gingival

3. Menimbulkan luka yang lebar sehinggapenyembuhan luka terhambat dan tim-bul ketidaknyamanan pada pasien

BEDAH FLEP UTK PENYINGKIRAN HIPERPLASIA BEDAH FLEP UTK PENYINGKIRAN HIPERPLASIA GINGIVA FIBROTIK YANG TERLALU BESARGINGIVA FIBROTIK YANG TERLALU BESAR

Insisi empat kali: (1) tegak lurus ke gigi, (2) insisi interdental. (3) insisi bbrp mm dibawah permukaan luar gingiva, (4) insisi menyusur plat tulang.

Dengan insisi yang demikian, jaringan hiperplastik tersingkirkan secara tuntas, gingiva cekat terpertahankan, dan luka tidak lebar.

S E K I ANS E K I ANS E K I ANS E K I AN