Perancangan dan pembuatan sistem informasi akuntansi ...

58
5. PENGUJIAN SISTEM Dalam bab lima ini akan dilakukan pengujian terhadap sistem yang telah dibangun. Pengujian dilakukan dengan mengangkat sebuah contoh kasus yang sesuai dengan transaksi yang terjadi dalam perusahaan. Kemudian dilanjutkan dengan evaluasi pengujian oleh pengguna. 5.1. Pengujian Sistem Dengan Contoh Kasus Dalam sub bab ini akan disajikan 2 contoh transaksi, yaitu transaksi penjualan dan transaksi pembelian. Kemudian keduanya dirangkum dalam satu modul akuntansi untuk dibuatkan jurnal, buku besar dan laporan laba ruginya. 5.1.1. Data Sebelum melakukan penjualan, pembelian dan pencatatan akuntansi dilakukan terlebih dahulu pengisian data inventori, data supplier, data pelanggan dan data nomor rekening akuntansi. 5.1.1.1.Pengisian Data Inventori Misalkan data inventori yang dimasukkan seperti berikut ini, Tabel 5.1. Tabel Contoh Data Inventori IDItem NamaItem Satuan Jenis MinOrder HBeliAkhir HAvg BottomPrice Stok CDRW01 CDRW MAXELL BOX CDRW 5 Rp12,500.00 Rp12,500.00 Rp13,500.00 100 DFO DISKET FUJI (O) BOX DISKET 2HD 10 Rp11,000.00 Rp11,000.00 Rp12,000.00 100 DM1 DISKET MAXELL KW I BOX DISKET 2HD 15 Rp11,250.00 Rp11,250.00 Rp12,250.00 150 DMO DISKET MAXEL(O) BOX DISKET 2HD 10 Rp14,500.00 Rp14,500.00 Rp15,500.00 200 DSO DISKET SONY (O) BOX DISKET 2HD 10 Rp11,500.00 Rp11,500.00 Rp12,500.00 200 DSUO DISKET SUPER (O) BOX DISKET 2HD 20 Rp13,500.00 Rp13,500.00 Rp14,500.00 150 DVO DISKET VERBATIM BOX DISKET 2HD 10 Rp13,500.00 Rp13,500.00 Rp14,500.00 20 SP001 SPEAKER GW2020 PCS SPEAKER 5 Rp89,500.00 Rp89,500.00 Rp90,500.00 50 Masing-masing data diinputkan ke dalam tabel dalam database dengan cara sebagai berikut : 78

Transcript of Perancangan dan pembuatan sistem informasi akuntansi ...

5. PENGUJIAN SISTEM

Dalam bab lima ini akan dilakukan pengujian terhadap sistem yang telah

dibangun. Pengujian dilakukan dengan mengangkat sebuah contoh kasus yang

sesuai dengan transaksi yang terjadi dalam perusahaan. Kemudian dilanjutkan

dengan evaluasi pengujian oleh pengguna.

5.1. Pengujian Sistem Dengan Contoh Kasus

Dalam sub bab ini akan disajikan 2 contoh transaksi, yaitu transaksi

penjualan dan transaksi pembelian. Kemudian keduanya dirangkum dalam satu

modul akuntansi untuk dibuatkan jurnal, buku besar dan laporan laba ruginya.

5.1.1. Data

Sebelum melakukan penjualan, pembelian dan pencatatan akuntansi

dilakukan terlebih dahulu pengisian data inventori, data supplier, data pelanggan

dan data nomor rekening akuntansi.

5.1.1.1.Pengisian Data Inventori

Misalkan data inventori yang dimasukkan seperti berikut ini,

Tabel 5.1. Tabel Contoh Data Inventori

IDItem NamaItem Satuan Jenis MinOrder HBeliAkhir HAvg BottomPrice StokCDRW01 CDRW MAXELL BOX CDRW 5 Rp12,500.00 Rp12,500.00 Rp13,500.00 100DFO DISKET FUJI (O) BOX DISKET 2HD 10 Rp11,000.00 Rp11,000.00 Rp12,000.00 100DM1 DISKET MAXELL KW I BOX DISKET 2HD 15 Rp11,250.00 Rp11,250.00 Rp12,250.00 150DMO DISKET MAXEL(O) BOX DISKET 2HD 10 Rp14,500.00 Rp14,500.00 Rp15,500.00 200DSO DISKET SONY (O) BOX DISKET 2HD 10 Rp11,500.00 Rp11,500.00 Rp12,500.00 200DSUO DISKET SUPER (O) BOX DISKET 2HD 20 Rp13,500.00 Rp13,500.00 Rp14,500.00 150DVO DISKET VERBATIM BOX DISKET 2HD 10 Rp13,500.00 Rp13,500.00 Rp14,500.00 20 SP001 SPEAKER GW2020 PCS SPEAKER 5 Rp89,500.00 Rp89,500.00 Rp90,500.00 50

Masing-masing data diinputkan ke dalam tabel dalam database dengan cara

sebagai berikut :

78

79

Gambar 5.1. Input Data Inventori (Tab General)

tombol cari, untuk melihat daftar inventori yang ada

tombol +, untuk menambah jenis item yang belum ada

tombol +, untuk menambah satuan yang belum ada

Jika data sudah lengkap tekan tombol save

Jika ingin membuka lembar baru tekan tombol new

Gambar 5.2. Input Data Inventori (Tab Harga)

Untuk data inventori yang belum ada atau data awal, semuanya diinputkan satu

per satu, contoh di atas merupakan contoh penginputan untuk data CDRW

80

MAXELL dengan kode CDRW01. Tampilan setelah penginputan data inventori

sesuai tabel 5.1. adalah sebagai berikut:

Gambar 5.3. Tampilan Data Inventori Setelah Input

5.1.1.2.Pengisian Data Supplier

Misalkan data supplier yang dimasukkan seperti berikut ini,

Tabel 5.2. Tabel Contoh Data Supplier

IDSupplier NamaSupplier Alamat Telp Contact Person

K01 KIKI ANANAS JAKARTA (021)575 7575 STEILA K02 KRANA SUHEND JAKARTA (021)566 758 SISI A01 AMALIA MELATI 30 JAKARTA (021)565 6776 SUGENG H01 HARS HR MUHAMMAD 12 JAKARTA (021)575 7578 BUDI Y01 YOUNG SIMOKWAGEAN JAKARTA (021)531 0916 YIEN K03 KIRANA MERGOSONO JAKARTA (021)565 7582 HALIM

81

Masing-masing data diinputkan ke dalam tabel dalam database dengan cara

sebagai berikut :

tombol cari, untuk melihat daftar supplier yang ada

Jika data sudah lengkap tekan tombol save

Jika ingin membuka lembar baru tekan tombol new

Gambar 5.4. Input Data Supplier

Untuk data supplier yang belum ada atau data awal, semuanya diinputkan satu per

satu, contoh di atas merupakan contoh penginputan untuk data supplier KIKI

dengan kode K01. Tampilan setelah penginputan data supplier sesuai tabel 5.2.

adalah sebagai berikut:

82

Gambar 5.5. Tampilan Data Supplier Setelah Input Gambar 5.5. Tampilan Data Supplier Setelah Input

5.1.1.3.Pengisian Data Pelanggan 5.1.1.3.Pengisian Data Pelanggan

Misalkan data pelanggan yang dimasukkan seperti berikut ini, Misalkan data pelanggan yang dimasukkan seperti berikut ini,

Tabel 5.3. Tabel Contoh Data Pelanggan Tabel 5.3. Tabel Contoh Data Pelanggan

IDCust IDCust NamaCust NamaCust Alamat Alamat Telp Telp ContactPerson ContactPerson Syarat Syarat CreditLimit CreditLimit

A0001 ANGLIE ANGLIE AMANS AMANS (0341)561 124(0341)561 124 HORAI HORAI 2 2 4000000 4000000 B001 B001 BUDI BUDI BUDBUTA BUDBUTA (031)454 5466(031)454 5466 BUDI BUDI 5 5 2000000 2000000 C0001 C0001 HAPPY HAPPY KALIMANTAN KALIMANTAN ( 031)232 3235( 031)232 3235 HAPPY HAPPY 2 2 1000000 1000000 D01 D01 DODI DODI SWK SWK ( 031)531 0916( 031)531 0916 DONA DONA 2 2 2000000 2000000 R001 R001 ROWAN GAZARA ROWAN GAZARA ANANAS 28 MALANG ANANAS 28 MALANG (0341)562 638(0341)562 638 ROWAN ROWAN 2 2 1500000 1500000 G001 G001 ORNELLA AQUARIA ORNELLA AQUARIA ANANAS 28 MALANG ANANAS 28 MALANG (0341)562 638(0341)562 638 NELLA NELLA 7 7 2000000 2000000

82

A0001

Masing-masing data diinputkan ke dalam tabel dalam database dengan cara Masing-masing data diinputkan ke dalam tabel dalam database dengan cara

sebagai berikut :

83

tombol cari, untuk melihat daftar pelanggan yang ada

Gambar 5.6. Input Data Pelanggan (General)

Jika data sudah lengkap tekan tombol save

Jika ingin membuka lembar baru tekan tombol new

Gambar 5.7. Input Data Pelanggan (Account)

84

Untuk data pelanggan yang belum ada atau data awal, semuanya diinputkan satu

per satu, contoh di atas merupakan contoh penginputan untuk data pelanggan

ANGLIE dengan kode A0001. Tampilan setelah penginputan data pelanggan

sesuai tabel 5.3. adalah sebagai berikut:

Gambar 5.8. Tampilan Data Pelanggan Setelah Input

5.1.1.4.Pengisian Data Nomor Rekening Akuntansi

Misalkan data nomor rekening akuntansi yang dimasukkan seperti

berikut ini,

Tabel 5.4. Tabel Contoh Nomor Rekening Akuntansi

NoAcc NamaAccount Jenis Posisi_Normal SaldoAwal

111 KAS ASET D 0 121 PESEDIAAN BARANG DAGANG ASET D 0 131 PIUTANG DAGANG ASET D 0 141 PERALATAN KANTOR ASET D 0 143 KENDARAAN ASET D 0 211 HUTANG DAGANG HUTANG K 0

85

Tabel 5.4. Tabel Contoh Nomor Rekening Akuntansi (sambungan)

311 MODAL PEMILIK MODAL K 0 312 PRIVE PEMILIK MODAL D 0 411 PENJUALAN PENDAPATAN K 0 414 PENDAPATAN LAIN-LAIN PENDAPATAN K 0 511 COGS BIAYA D 0 552 BIAYA GAJI BIAYA D 0 554 BIAYA LISTRIK,AIR,TELEPON BIAYA D 0

Masing-masing data diinputkan ke dalam tabel dalam database dengan cara

sebagai berikut:

Jika data sudah lengkap tekan tombol save

Jika ingin membuka lembar baru tekan tombol new

tombol cari, untuk melihat daftar nomor rekening yang sudah ada

Gambar 5.9. Input Nomor Rekening Akuntansi

Untuk data nomor rekening yang belum ada atau data awal, semuanya diinputkan

satu per satu, contoh di atas merupakan contoh penginputan untuk data nomor

rekening 111 dengan nama KAS. Tampilan setelah penginputan data nomor

rekening sesuai tabel 5.4. adalah sebagai berikut:

86Tombol untuk menambah/ menginput nomor rekening baru,

Gambar 5.10 Tampilan Data Nomor Rekening Setelah Input

5.1.2. Penjualan

Misalkan terjadi transaksi penjualan sebagai berikut, transaksi terjadi

pada tanggal 4 Juni 2004 :

a. Anglie membeli disket fuji 10 box, disket maxell (O) 50 box, masing-masing

seharga Rp 15.000,00 dan Rp 13.000,00

b. Dodi membeli disket speaker GW2020 2 buah, disket sony (O) 10 box,

masing-masing seharga Rp 95.000,00 dan Rp 16.000,00

Langkah-langkah yang harus dilakukan untuk masing-masing transaksi yang

terjadi adalah sebagai berikut :

1. Transaksi oleh Anglie dimasukkan ke dalam form sales order :

87

Double click pada cell kode di form cari pelanggan maka akan otomatis mengisi kode pelanggan pada form sales order.

Gambar 5.11. Mengisi Kode Pelanggan Pada Form Sales Order (1)

Gambar 5.12. Mengisi Kode Pelanggan Pada Form Sales Order (2)

88

Untuk mengisi kode bisa dilakukan dengan dua macam cara, bisa dengan

menekan tombol cari dan kemudian memilih kode yang dicari pada form cari

pelanggan, atau dengan mengisi sendiri kode pelanggan pada form sales order.

Begitu editbox kode berubah maka data pelanggan pada editbox lain akan

otomatis terisi. Seperti pada gambar di atas (gambar 5.11 dan gambar 5.12).

Berikutnya setelah mengisi kode pelanggan, memasukkan data barang

yang dibeli oleh Anglie, berikut langkah-langkahnya:

Klik tombol cari kode barang akan muncul form cari kode barang seperti pada tombol cari kode pelanggan

Saldo credit limit pelanggan yang diijinkan

Nomor invoice dan tanggal auto generate

Data pelanggan muncul jika kode barang diinputkan

Gambar 5.13. Mengisi Data Barang Yang Dijual Pada Form Sales Order (1)

89

Gamb r 5.14. Mengisi Data Barang Yang Dijual Pada Form Sales Order (2)

Pada pengisian data barang pada form sales order, kode barang bisa

diisikan

Diisikan jumlah unit barang yang dibeli

Harga jual per unit sifatnya open, harga yang muncul pertama kali adalah harga minimum penjualan barang tersebut, bisa diisi di atas harga tersebut, tapi tidak sebaliknya Jika data sudah lengkap tekan tombol save,

setelah tombol save ditekan maka tombol akan menjadi enabled.

a

dengan mengetikkan kode barang lalu tekan tombol enter ataupun

diisikan dengan cara mengklik tombol cari barang pada kolom kode, lalu akan

muncul form cari barang, double klik pada kolom cell kode barang yang dicari,

kode akan otomatis diisikan pada kolom kode di form sales order, beserta data

defaultnya seperti nama barang satuan dan harga minimum penjualan. Harga jual

bisa diganti, tapi harus di atas harga minimum penjualan. Setiap kali melakukan

inputan, tekan tombol enter untuk mengeksekusi kalkulasi perhitungan subtotal

90

dan total penjualan. Dibawah ini, data yang penjualan terhadap Anglie yang sudah

diisi lengkap dan sudah di simpan:

Tekan tombol print untuk mencetak sales order

Saldo kredit limit pelanggan berkurang setelah pembelian kredit dilakukan

Gam ar 5.15. Mengisi Data Barang Yang Dijual Pada Form Sales Order (3)

Saat tombol save ditekan, saldo kredit limit pelanggan, langsung

dikutang

Hasil cetak sales order adalah sebagai berikut:

b

i dengan total pembelian kredit yang dilakukannya sehingga dapat

diketahui berapa saldo kredit yang dimilikinya saat ini. Untuk mencetak sales

order, tekan tombol print, tombol print ini baru menyala jika penyimpanan

dilakukan, hal ini dilakukan agar setiap transaksi yang disimpan harus dicetak.

91

Gambar 5.16. Hasil Cetak Sales Order Anglie

Saat pen otomatis meng-

update data stok barang, penjualan mengakibatkan data stok berkurang. Disket

fuji dari stok awal 50 box dijual kepada Anglie 10 box, stok saat ini menjadi 40

yimpanan sales order dilakukan, program

box. Disket maxell (O) dari stok awal 150 box, dijual kepada Anglie 50 box, stok

saat ini menjadi 100 box. Berikut merupakan tampilan data stok yang sudah

berkurang akibat penjualan kepada Anglie.

92

Stok berkurang, bandingkan dengan stok awal

Gambar 5.17. Tampilan Perubahan Stok Barang Setelah Penjualan Kpd Anglie

2. Transaksi oleh Dodi dimasukkan ke dalam form sales order :

Langkah-langkah yang dilakukan sama dengan langkah Anglie di atas,

berikut hasil cetaknya dan perubahan stok yang terjadi.

93

Gambar 5.18. Hasil Cetak Sales Order Dodi

Gambar 5.19. Tampilan Perubahan Stok Barang Setelah Penjualan Kpd Dodi

94

Daftar sales order yang pernah dibuat bisa dilihat pada menu pencarian,

dan pilih penjualan maka akan muncul seperti gambar di bawah ini:

Gambar 5.20. Form Cari Sales Order

5.1.3. Pembelian

Pada modul pembelian ini, pertama kali yang dilakukan sebelum

memasukkan data transaksi pembelian adalah mencatat order pembelian

(purchase order). Purchase order diperlukan untuk mencatat barang apa saja yang

hendak dipesan kepada supplier Sehingga dapat diketehui apakah tagihan/barang

yang dikirimkan supplier sudah sesuai dengan pemesanan barang yang dilakukan.

Pada dasarnya cara penginputan data baik pada form purchase order maupun form

purchase invoice hampir sama dengan penginputan data pada form sales order.

Perbedaannya hanya terletak pada data yang digunakan, pada purchase order dan

purchase invoice menggunakan data supplier, sedang pada sales order data

pelanggan.

95

Misalnya pada tanggal 4 Juni 2004 bagian pembelian hendak melakukan

pemesanan barang, sebagai berikut : pesan kepada supplier Kiki disket maxell (O)

sebanyak 100 box, dan disket fuji sebanyak 20 box. Maka pada purchase order-

nya adalah demikian :

Tombol cari data supplier

Gambar 5.21. Input Purchase Order Kepada supplier Kiki

96

Gambar 5.22. Hasil Cetak Purchase Order Kepada Supplier Kiki

Misalnya pada tanggal 4 Juni 2004 bagian pembelian menerima tagihan

untuk purchase order tanggal 3 Juni 2004 dari supplier Krana, tentang

pemesanan speaker GW2020 sebanyak 10 pcs masing-masing seharga Rp

89.750,00 untuk memenuhi purchase order nomor 1045. Data tersebut diinputkan

ke form purchase invoice , berikut ini merupakan langkah-langkahnya:

97

Gambar 5.23. Input Purchase Invoice (1)

Nomor purchase invoice sesuai dengan nomor tagihan yang diberikan supplier

Nomor purchase order sesuai dengan PO mana yang digunakan untuk memesan tagihan tersebut. Setelah nomor PO diisikan lalu tekan enter.,Maka semua data PO akan tampil pada form purchase

Diisi sesuai tanggal jatuh tempo dan keterangan pada tagihan dari supplier/ keterangan bias ditambahkan sendiri navigator

Kalau data sudah benar tekan OK/Save, jika ingin mengubah datanya yang tidak sesuai tekan Not OK, lalu edit dari navigator

Gambar 5.24. Input Purchase Invoice (2)

98

Dengan adanya data dari transaksi pembelian, maka akan mempengaruhi

data stok pada inventori, pembelian bukan hanya menyebabkan perubahan pada

stok saja tetapi juga pada harga rata-rata (harga average), bottom price dan harga

beli terakhir pada tabel Hinventori. Perubahan yang terjadi sesuai dengan

pembelian yang terjadi adalah stok speaker GW2020 berubah dari 18 pcs

bertambah menjadi 28 pcs, harga rata-rata berubah dari Rp 89.500,00 menjadi Rp

89.589,29 dan harga beli terakhir berubah dari Rp 89.500,00 menjadi Rp

89.750,00 dan bottom price berubah dari Rp 90.500,00 menjadi Rp 90.589.29

Gambar 5.25. Tampilan Perubahan Stok dan Harga Setelah Transaksi Pembelian

99

Daftar purchase order yang pernah dibuat bisa dilihat pada menu pencarian dan

pilih purchase order, maka akan muncul seperti gambar di bawah ini:

Gambar 5.26. Form Cari Purchase Order

Penyimpanan data purchase invoice mengakibatkan Flag_PI pada tabel purchase

order di-update, purchase order tersebut ditandai bahwa sudah dipenuhi dengan

nomor purchase invoice tersebut. Daftar purchase invoice yang pernah dibuat bisa

dilihat pada menu pencarian dan pilih purchase order, maka akan muncul seperti

gambar di bawah ini:

100

Gambar 5.27. Form Cari Purchase Invoice

5.1.4. Penerimaan Piutang

Misalkan pada tanggal 5 Juni 2004 , tejadi pembayaran terhadap piutang

Anglie, dengan nomor sales order 1000, sejumlah Rp 800.000,00. Transaksi ini

diinputkan ke dalam form penerimaan piutang sebagai berikut. Langkah pertama,

masuk ke menu penerimaan piutang, lalu pilih nomor sales order untuk

pembayaran yang dilakukan oleh Anglie nomor sales order bisa dicari dengan

dua cara, bisa dengan memilih checkbox berdasarkan nomor invoice lalu pilih

nomor sales order pada combobox ‘No SO’ (gambar 5.28) atau dengan

mengosongkan checkbox, maka tombol cari pelanggan akan menyala dan pilih

101

kode pelanggan pada form cari pelanggan seperti memilih kode pelanggan pada

sales order (gambar 5.29).

Berdasarkan nomor invoice

Nomor invoice

Tombol cari kode pelanggan

Gambar 5.28. Form Penerimaan Piutang Berdasarkan Nomor Invoice

Jika pemilihan berdasarkan nomor invoice (sales order) maka editbox

kode pelanggan, data pelanggan, syarat pembayaran, tanggal SO, tanggal jatuh

tempo dan jumlah piutang akan otomatis terisi. Kemudian tinggal mengisikan

jumlah pembayaran yang dilakukan untuk mengkalkulasi jumlah kembaliannya.

102

Nomor invoice yang muncul hanya piutang Anglie

Berdasarkan kode pelanggan

Tombol cari kode pelanggan menyala

Gambar 5.29. Form Penerimaan Piutang Berdasarkan Kode Pelanggan

Jika memilih berdasarkan kode pelanggan, maka setelah pemilihan kode

pelanggan pada form cari pelanggan, maka semua data pelanggan akan otomatis

terisi. Kemudian dipilih lagi nomor invoice (sales order) yang hendak dilunasi.

Maka editbox tanggal SO, jumlah piutang akan terisi.

103

Gambar 5.30. Form Penerimaan Piutang Anglie (1)

Selanjutnya isi jumlah pembayaran dan tekan enter, maka akan muncul kalkulasi

jumlah kembalian. Untuk menyimpan data transaksi penerimaan piutang, tekan

tombol save. Untuk membatalkannya tekan tombol new.

104

Keterangan yang diperlukan seperti : cara pembayaran

Gambar 5.31. Form Penerimaan Piutang Anglie (2)

Edit box keterangan pada form piutang diisi dengan keterangan yang diperlukan,

misalnya cara pembayaran yang dilakukan oleh pelanggan, contoh di atas dibayar

dengan uang tunai. Setelah menekan tombol save maka akan muncul pesan

bahwa data transaksi piutang sudah disimpan, seperti gambar berikut ini :

105

Gambar 5.32. Form Penerimaan Piutang Setelah Penyimpanan Data

5.1.5. Pembayaran Hutang

Pada dasarnya cara pengisian form pembayaran hutang, hampir sama

dengan cara pengisian form pada penerimaan piutang. Misalnya pada tanggal 5

Juni 2004 dilakukan pembayaran hutang kepada supplier KIKI untuk nota nomor

KR7101 (nomor purchase invoice KR7101) sejumlah Rp 897.500,00 melalui

fasilitas klik BCA. Pengisian pada form pembayaran hutang adalah demikian :

106

Gambar 5.33. Form Pembayaran Hutang Kepada Supplier Kiki

Selanjutnya dilakukan penyimpanan terhadap data transaksi pembayaran hutang

ini, dengan menekan tombol save. Akan muncul pesan bahwa data transaksi

pembayaran hutang sudah disimpan.

107

Gambar 5.34. Form Pembayaran Hutang Setelah Penyimpanan Data

Baik penyimpanan data transaksi penerimaan piutang maupun pembayaran

hutang akan meng-update flag_bayar pada masing-masing tabel master sales

order atau purchase invoice. Masing-masing akan ditandai bahwa sudah terbayar.

108

5.1.6. Akuntansi

Untuk keperluan selain penjualan, pembelian, penerimaan piutang dan

pembayaran hutang, bisa dilakukan dengan melakukan penginputan jurnal entri.

Misalnya, tanggal 4 Juni 2004 perusahaan melakukan pembayaran rekening

listrik, air dan telpon untuk bulan lalu sebesar Rp 1.450.000,00. Penginputan pada

jurnal entrinya adalah demikian:

Gambar 5.35. Form Jurnal Entri Pembayaran Rekening (1)

Proses yang dilakukan hanya pada akhir bulanTombol pencarian nomor

rekening akuntansi

Nomor bukti transaksi

Gambar 5.36. Form Jurnal Entri Pembayaran Rekening (2)

109

Untuk menyimpan jurnal yang diinputkan tekan tombol save, akan muncul pesan

bahwa data sudah disimpan:

Gambar 5.37. Form Jurnal Entri Setelah Simpan Data

Penjurnalan jurnal penyesuaian, koreksi dan penutup juga dilakukan pada

jurnal entri ini. Namun jurnal penyesuaian dan penutup hanya dilakukan pada

akhir bulan. Sedangkan untuk koreksi dilakukan begitu mengetahui ada kesalahan

pada penjurnalan.

Contoh untuk pengujian dari sistem akuntansi berasal dari semua data

yang telah dimasukkan pada penjualan, pembelian, penerimaan piutang,

pembayaran hutang dan jurnal entri. Berikut merupakan tampilan semua data di

atas pada form jurnal sebelum dilakukan jurnal terhadap data-data tersebut.

a. Data penjualan, tanggal 4 Juni 2004 pada akhir hari dilakukan penjurnalan

terhadap data-data tersebut.

110

Data penjualan yang akan dijurnal

Flag jurnal sebelum dijurnal=’b’

Tombol eksekusi untuk menjurnal

Hasil jurnal akan tampil di sini

Gambar 5.38. Data Penjualan Sebelum Dijurnal

Gambar 5.39. Hasil Penjurnalan Data Penjualan

111

Cara penjurnalan cukup mudah hanya dengan tekan tombol jurnal yang

ada pada tengah-tengah form. Maka data penjualan akan langsung dieksekusi

untuk dibuatkan jurnalnya hal ini berlaku juga untuk pembuatan jurnal pembelian,

jurnal penerimaan piutang dan jurnal pembayaran hutang. setelah dilakukan

penjurnalan flag_jurnal pada masing-masing record yang dijurnal kan di-update,

dan ditandai bahwa record tersebut telah dijurnal.

b. Data pembelian, tanggal 4 Juni 2004 pada akhir hari dilakukan penjurnalan

terhadap data-data tersebut.

Gambar 5.40. Data Pembelian Sebelum Dijurnal

112

Gambar 5.41. Hasil Penjurnalan Data Pembelian

Kedua data jurnal tersebut kemudian di- sting ke dalam buku besar, juga pada

po

akhir hari. Langkah dan hasilnya seperti di bawah ini :

Gambar 5.42. Form Posting Jurnal

Tombol posting untuk mengeksekposting ke buku besar

usi

Tampungan sementara queri gabungan

Hasil dari posting, yaitu saldo debet dan kredit masing-masing

nomor rekening

semua jurnal

113

Gambar 5.43. Hasil Posting Tanggal 4 Juni 2004

c. Data penerimaan piutang, tanggal 5 Juni 2004 pada akhir hari dilakukan

penjurnalan terhadap data-data tersebut.

Gambar 5.44. Data Penerimaan Piutang Sebelum Penjurnalan

114

Gambar 5.45. Hasil Penjurnalan Data Penerimaan Piutang

d. Data pembayaran hutang, tanggal 5 Juni 2004 pada akhir hari dilakukan

penjurnalan terhadap data-data tersebut

Gambar 5.46. Data Pembayaran Hutang Sebelum Penjurnalan

115

Gambar 5.47. Hasil Penjurnalan Data Pembayaran Hutang

e. Jurnal lain-lain, data jurnal penerimaan piutang dan data jurnal pembayaran

hutang di-posting ke buku besar pada akhir hari 5 Juni 2004.

Gambar 5.48. Hasil Jurnal Dari Menu Jurnal Entri

Ketiganya posting pada akhir hari, menjadi seperti tampilan di bawah

ini, data pada buku besar langsung ditambahkan.

116

Gambar 5.49. Hasil Posting Jurnal Pada Tanggal 5 Juni 2004

5.1.7. Laporan

Hasil dari penjurnalan dan posting dapat dilihat pada menu laporan

akuntansi. Laporan laba rugi, laporan ringkasan jurnal dan laporan ringkasan buku

besar, serta laporan daftar nomor rekening (Chart Of Account)

117

Contoh format dan laporan yang disajikan adalah sebagai berikut:

a. Laporan Laba Rugi

Untuk mencetak laporan laba rugi pertama harus mengisi periode pada

form cetak laba rugi, seperti berikut ini :

Gambar 5.50. Form Cetak Laporan Laba rugi

Dalam laporan laba rugi seperti di atas, jika saldo laba rugi bersih

bernilai negatif artinya perusahan mengalami kerugian dan bila bernilai positif

berarti keuntungan bagi perusahaan. Dalam kasus ini saldo laba rugi bersih

bernilai negatif, sehingga perusahaan mengalami kerugian.

Saldo laba rugi bernilai negatif, sehingga perusahaan mengalami kerugian

Gambar 5.51. Laporan Laba Rugi (rugi)

118

b. Laporan Ringkasan Jurnal

Untuk mencetak ringkasan jurnal, pertama harus memilih jurnal apa

yang mau dilihat ringkasannya, status dan periode berapa yang akan dibuka pada

form cetak ringkasan jurnal, seperti berikut ini : (misal pilih jurnal penjualan,

status semua, periode bulan Juni tahun 2004)

Gambar 5.52. Form Cetak Ringkasan Jurnal

119

Gambar 5.53. Laporan Ringkasan Jurnal Penjualan

c. Laporan Ringkasan Buku Besar

Untuk mencetak buku besar, pertama harus mengisi periode pada form

cetak ringkasan buku besar, seperti berikut ini :

Gambar 5.54. Form Cetak Buku Besar

120

Gambar 5.55. Laporan Ringkasan Cetak Buku Besar

d. Laporan Daftar Nomor Rekening

Laporan Daftar nomor rekening menampilkan semua nomor rekening

yang digunakan oleh perusahaan.

Gambar 5.56. Laporan Daftar Rekening

121

e. Laporan Daftar Pelanggan

Laporan Daftar Pelanggan menampilkan semua pelanggan yang ada,

sebelum mencetak laporan terlebih dahulu mengisi form daftar pelanggan seperti

di bawah ini :

Gambar 5.57. Form Laporan Daftar Pelanggan

Hasil yang ditampilkan saat menekan tombol preview adalah sebagai

berikut:

Gambar 5.58. Laporan Daftar Pelanggan

122

f. Laporan Daftar Supplier

Laporan Daftar Supplier menampilkan semua supplier yang ada,

sebelum mencetak laporan terlebih dahulu mengisi form daftar supplier seperti di

bawah ini :

Gambar 5.59. Form Laporan Daftar Supplier

Hasil yang ditampilkan saat menekan tombol preview adalah sebagai

berikut:

Gambar 5.60. Laporan Daftar Supplier

123

g. Laporan Daftar Inventori

Laporan Daftar Inventori akan menampilkan semua data inventori yang

ada, sebelum mencetak laporan terlebih dahulu mengisi form daftar inventori

seperti di bawah ini :

Gambar 5.61. Form Laporan Daftar Inventori

Hasil yang ditampilkan saat menekan tombol preview adalah sebagai

berikut:

Gambar 5.62. Laporan Daftar Inventori

124

h.

aporan Daftar Harga Inventori akan menampilkan semua data

ventori beserta data harga dari masing-masing item yang ada, sebelum mencetak

poran terlebih dahulu mengisi form daftar harga inventori seperti di bawah ini :

i

berikut:

Laporan Daftar Harga Inventori

L

in

la

Gambar 5.63. Form Laporan Daftar Harga Inventori

Hasil yang ditampilkan saat menekan tombol preview adalah sebaga

Gambar 5.64. Laporan Daftar Harga Inventori

125

i. Laporan Ringkasan Penjualan

Lapo ata penjualan

atau menurut kriteria tertentu berdasarkan nomor sales invoice-nya, sebelum

mencetak

i :

Hasil yan adalah sebagai

berikut:

ran Ringkasan Penjualan akan menampilkan semua d

laporan terlebih dahulu mengisi form ringkasan penjualan seperti di

bawah in

Gambar 5.65. Form Laporan Ringkasan Penjualan

g ditampilkan saat menekan tombol preview

Gambar 5.66. Laporan Ringkasan Penjualan

126

j. Laporan Ringkasan Barang Terjual

ua data

sebelum encetak laporan terlebih dahulu mengisi form ringkasan barang terjual

seperti di bawah ini :

alah sebagai

berikut:

Gambar 5.68. Laporan Ringkasan Barang Terjual

Laporan Ringkasan Barang Terjual akan menampilkan sem

barang yang terjual atau menurut kriteria tertentu berdasarkan kode barangnya,

m

Gambar 5.67. Form Laporan Ringkasan Barang Terjual

Hasil yang ditampilkan saat menekan tombol preview ad

127

k. Lapor

ebih dahulu mengisi form ringkasan pembelian seperti di

bawah ini :

an Ringkasan Pembelian

Laporan Ringkasan Pembelian akan menampilkan semua data pembelian

atau menurut kriteria tertentu berdasarkan nomor purchase invoice-nya, sebelum

mencetak laporan terl

Gambar 5.69. Form Laporan Ringkasan Pembelian

Hasil yang ditampilkan saat menekan tombol preview adalah sebagai

berikut:

Gambar 5.70. Laporan Ringkasan Pembelian

128

l. Lapor

poran terlebih dahulu mengisi form ringkasan barang dibeli seperti di

bawah ini :

ai

berikut:

an Ringkasan Barang Dibeli

Laporan Ringkasan Barang Dibeli akan menampilkan semua data barang

yang dibeli atau menurut kriteria tertentu berdasarkan kode barangnya, sebelum

mencetak la

Gambar 5.71. Form Laporan Ringkasan Barang Dibeli

Hasil yang ditampilkan saat menekan tombol preview adalah sebag

G ambar 5.72. Laporan Ringkasan Barang Dibeli

129

m. Laporan Purchase Order

Laporan Purchase Order akan menampilkan semua data barang yang

dipesan atau menurut kriteria tertentu berdasarkan nomor purchase order-nya,

sebelum mencetak laporan terlebih dahulu mengisi form purchase order seperti di

bawah ini :

asil yang ditampilkan saat menekan tombol preview adalah sebagai

berikut:

Gambar 5.73. Form Laporan Purchase Order

H

Gambar 5.74. Laporan Purchase Order

130

n. Laporan Piutang

Laporan Piutang akan menampilkan data piutang pelanggan, sebelum

mencetak laporan terlebih dahulu mengisi form piutang seperti di bawah ini :

alah sebagai

erikut:

o. Laporan Hutang

supplier,

sebelum m

ini :

Gambar 5.75. Form Laporan Piutang

Hasil yang ditampilkan saat menekan tombol preview ad

b

Gambar 5.76. Laporan Piutang

Laporan Hutang akan menampilkan data hutang kepada

encetak laporan terlebih dahulu mengisi form hutang seperti di bawah

131

Gambar 5.77. Form Laporan Hutang

Hasil yang ditampilkan saat menekan tombol preview adalah sebagai

berikut:

Gambar 5.78. Laporan Hutang

132

5.2. Evaluasi Pengujian Oleh Pengguna

Evaluasi pengujian oleh pengguna dilakukan melalui penyebaran

kuisioner kepada pengguna aplikasi (lampiran1). Evaluasi pengujian ini bertuj

untuk mengetahui tingkat kepuasan pengguna terhadap aplikasi yang dibangun

serta untuk mengetahui tingkat ketepatan/kecepatan dan penampilan/kemudahan

penggunaan aplikasi berdasarkan hasil kuisioner. Hasil dari pengisian kuisioner

uan

dirangkum dan dihitung, kemudian ditarik kesimpulan sebagai evaluasi pengujian

aplikasi oleh pengguna en, yang terdiri atas 1

pemilik, 1 bagian pembelian, 1 bagian keuangan dan 2 bagian penjualan.

itu, pertanyaan 1-5 merupakan pertanyaan mengenai ketepatan hasil dan

kecepatan proses, sedangkan pertanyaan 6-10 merupakan pertanyaan mengenai

Tabel 5.5. Tabel Evaluasi Ketepatan Hasil dan Kecepatan Proses

Nama Jabatan Total nilai

. Kuisioner disebar kepada 5 respond

Kuisioner terdiri dari 10 pertanyaan yang terbagi lagi dalam 2 kategori

utama ya

tampilan dan tingkat kemudahan penggunaan aplikasi. Masing - masing

pertanyaan memiliki 4 pilihan jawaban, tiap pilihan jawaban memiliki aturan poin

nilai sebagai berikut : jawaban a bernilai 4, jawaban b bernilai 3, jawaban c

bernilai 2, jawaban d bernilai 1. Detail hasil kuisioner dapat dapat dilihat pada

lampiran 2.

5.2.1. Evaluasi Kategori I - Ketepatan Hasil dan Kecepatan Proses

Hasil evaluasi kategori pertama, yaitu ketepatan hasil dan kecepatan

proses, adalah sebagai berikut :

Angga Sanjaya pemilik 15 Susan Hartono pembelian 17 Yuni keuangan 13 Agus penjualan 16 Heni staf penjualan 15

Total Nilai I 76

133

Tingkat ketepatan dan ketepatan hasil dan kecepatan proses dapat dilihat dari

prosentas

osentase

sebesar 7

e total nilai I dibagi dengan total nilai maksimum I, perhitungannya

sebagai berikut:

Total nilai max I = 5(responden) x 5(pertanyaan) x 4(nilai max)=100 poin

Melihat dari perhitungan kategori I, bahwa tingkat kepuasan pengguna

terhadap ketepatan hasil dan kecepatan proses aplikasi memiliki pr

6 %.

Tabel 5.6. Tabel Evaluasi Per Aspek Dalam Kategori I

NoPertanyaan Aspek Perhitungan Prosentase 1 ketepatan perhitungan (16/20)*100 80% 2 ketepatan proses akuntansi (16/20)*100 80% 3 kesesuaian proses transaksi (16/20)*100 80% 4 waktu (14/20)*100 70% 5 ketepatan laporan (14/20)*100 70%

Detail da total nilai masing-masing pertanyaan bisa dilihat pada lampiran 2.

5.2.2. Ev

kedua, yaitu tampilan dan tingkat kemudahan

penggunaan aplikasi, adalah sebagai berikut :

Tabel 5.7. Tabel Evaluasi Tampilan kat K Penggunaan

Total lai

ri

aluasi Kategori II - Tampilan Dan Tingkat Kemudahan Penggunaan

Hasil evaluasi kategori

Dan Ting emudahan

Nama Jabatan niAngga Sanjaya pemilik 15 Susan Hartono pembelian 14 Yuni keuangan 15 Agus alan penju 13 Heni staf penjualan 12

Total Nilai II 69

Total nilai I

Total nilai max I

x 100 % =

76

100

x 100 % = 76 %

134

Tingkat tampilan dan tingkat kemudahan penggunaan aplikasi dapat dilihat dari

prosentase total nilai II dibagi dengan total nilai maksimum II, perhitungannya

sebagai berikut:

Total max II = 5(responden) x 5(pertanyaan) x 4(nilai max) = 100 poin

x 100 % =

100

69 x 100 % = 69 %

Total nilai II

Total nilai max II

Melihat dari perhitungan kategori II, bahwa tingkat kepuasan pengguna

terhadap tingkat penampilan dan kemudahan penggunaan aplikasi , mendapatkan

prosentase cukup tinggi yaitu sebesar 69%.

Tabel 5.8. Tabel Evaluasi Per Aspek Dalam Kategori II

NoPertanyaan Aspek Perhitungan Prosentase 1 pemahaman aplikasi (15/20)*100 75% 2 fungsi menu dan tombol (15/20)*100 75% 3 penginputan data (12/20)*100 60% 4 struktur menu dan form (15/20)*100 75% 5 warna dan gambar (12/20)*100 60%

Detail dari total nilai masing-masing pertanyaan bisa dilihat pada lampiran 2.

5.2.3. Evaluasi Keseluruhan Aplikasi

Hasil evaluasi keseluruhan aplikasi dirangkum dari hasil pengisian

kesepuluh pertanyaan. Berikut ini merupakan rangkuman total nilai yang

idapatkan dari pengguna :

Tabel 5.9. Rangkuman Total Nilai

an Total lai

d

Nama Jabat niAngga Sanjaya pemilik 32 Susan Hartono pembelian 29 Yuni keuangan 28 Agus penjualan 29 Heni staf penjualan 27

Total Nilai Keseluruhan 145

135

Prosentase pengujian aplikasi didapatkan dari pembagian total nilai

keseluruhan dari pengguna dibagi dengan total nilai maksimum dikalikan 100 %.

Perhitungannya sebagai berikut:

poin

Melihat

Sehingga dari keseluruhan pengujian dapat disimpulkan sebagai berikut:

• Kepuasan pengguna terhadap ketepatan dan kecepatan aplikasi sebesar 76%

• Kepuasan pengguna terhadap penampilan dan likasi

sebesar 69

• Secara kes ruha pengguna asi sebesar 72.5%

n

um

Total maksimum = 5(responden) x 10(pertanyaan) x 4(nilai max) = 200

Total nilai keseluruha

Total nilai maksim

x

14

200

5 100% =

x 100% = 72.5 %

hasil perhitungan di atas, secara keseluruhan aplikasi yang dibangun

memperoleh prosentase yang cukup tinggi, yaitu sebesar 72.5 %.

kemudahan penggunaan ap

%

elu n tingkat kepuasan terhadap aplik