PENERAPAN ALAT BANTU - Majalah Internal LAPAN

6
Penelitian terapan adalah penelitian yang dilakukan untuk memecahkan masalah mutakhir yang dihadapi seseorang atau sekelompok orang dalam konteks pekerjaannya, untuk menghasilkan solusi yang efektif dan efisien. Dapat juga dikatakan bahwa penelitian terapan merupakan penelitian untuk menerapkan hasil temuan guna memecahkan suatu masalah spesifik yang sedang dialami sebuah institusi. Penelitian terapan pada umumnya dilakukan dengan tahapan waktu terstruktur (multi years) untuk memperoleh hasil akhir yang optimal. Hasil akhir yang diharapkan adalah solusi yang tepat atas suatu masalah atau persoalan yang terjadi pada sektor tertentu. Terkait dengan hal tersebut di atas, pada sektor perikanan tangkap, para nelayan masih menggunakan cara tradisional untuk menentukan lokasi penangkapan ikan. Cara tradisional ini kurang efektif karena boros waktu dan biaya operasional. Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang penginderaan jauh, data satelit dapat digunakan untuk memperoleh solusi yang tepat atas persoalan klasik yang dihadapi oleh nelayan. Salah satu data satelit yang dapat digunakan adalah data suhu permukaan laut yang dapat dimanfaatkan untuk menentukan zona potensi penangkapan ikan (ZPPI). Penentuan ZPPI dilakukan dengan menerapkan metode ilmiah yang menggunakan kriteria dan asumsi yang saintifik, yaitu dengan menentukan zona termal front yang diduga sebagai wilayah penangkapan ikan yang potensial. Termal front adalah pertemuan dua kelompok massa air laut dengan suhu permukaan yang Sartono Marpaung, Teguh Prayogo dan Rossi Hamzah – Pusat Pemanfaatan Penginderaan Jauh e-mail : tono_lapan @yahoo.com PENERAPAN ALAT BANTU SURVEI LAPANGAN UNTUK VALIDASI INFORMASI ZONA POTENSI PENANGKAPAN IKAN 46 Vol. 12 No. 1 Juni 2017 berbeda. Dalam menentukan ZPPI digunakan nilai ambang batas perbedaan suhu permukaan laut sebesar 0.5 o C. Pada umumnya hasil deteksi termal front dari suhu permukaan laut berbentuk area poligon. Area poligon yang terdeteksi dibagi menjadi beberapa bagian dan setiap bagian ditentukan titik pusatnya. Titik pusat yang diperoleh merupakan titik koordinat ZPPI, yang terdiri dari posisi bujur dan lintang. Posisi titik koordinat ZPPI inilah yang sangat diperlukan oleh nelayan sebagai input data ke peralatan navigasi yang mereka gunakan sehingga dapat melakukan penangkapan ikan pada lokasi tersebut. Hasil penelitian terapan terkait informasi ZPPI yang diaplikasikan pada sektor perikanan tangkap harus dilakukan uji validasi di lapangan. Tujuannya untuk mengetahui tingkat ketepatan atau keakuratan informasi ZPPI yang dihasilkan oleh Pusfatja-LAPAN sehingga pengguna di lapangan tidak kecewa. Oleh karena itu diperlukan data lapangan saat dilakukan operasi penangkapan ikan. Berdasarkan pengalaman tim penelitian pengembangan dan perekayasaan (litbangyasa) ZPPI saat melakukan survei lapangan, kendala utama yang menjadi penghambat adalah sulitnya mendapatkan data lapangan dan pendukung lainnya terkait dengan kegiatan operasi penangkapan ikan. Data lapangan yang dimaksud adalah posisi titik koordinat kapal nelayan saat melakukan operasi penangkapan ikan dan jumlah hasil tangkapan pada titik tersebut. Data pendukung lainnya adalah data beberapa parameter oseanografi seperti: suhu permukaan laut, salinitas dan kandungan oksigen P SOSIALITA

Transcript of PENERAPAN ALAT BANTU - Majalah Internal LAPAN

Penelitian terapan adalah penelitian yang dilakukan untuk memecahkan masalah mutakhir yang dihadapi seseorang atau sekelompok orang dalam konteks pekerjaannya, untuk menghasilkan solusi yang efektif dan efisien. Dapat juga dikatakan bahwa penelitian terapan merupakan penelitian untuk menerapkan hasil temuan guna memecahkan suatu masalah spesifik yang sedang dialami sebuah institusi. Penelitian terapan pada umumnya dilakukan dengan tahapan waktu terstruktur (multi years) untuk memperoleh hasil akhir yang optimal. Hasil akhir yang diharapkan adalah solusi yang tepat atas suatu masalah atau persoalan yang terjadi pada sektor tertentu.

Terkait dengan hal tersebut di atas, pada sektor perikanan tangkap, para nelayan masih menggunakan cara tradisional untuk menentukan lokasi penangkapan ikan. Cara tradisional ini kurang efektif karena boros waktu dan biaya operasional. Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang penginderaan jauh, data satelit dapat digunakan untuk memperoleh solusi yang tepat atas persoalan klasik yang dihadapi oleh nelayan. Salah satu data satelit yang dapat digunakan adalah data suhu permukaan laut yang dapat dimanfaatkan untuk menentukan zona potensi penangkapan ikan (ZPPI). Penentuan ZPPI dilakukan dengan menerapkan metode ilmiah yang menggunakan kriteria dan asumsi yang saintifik, yaitu dengan menentukan zona termal front yang diduga sebagai wilayah penangkapan ikan yang potensial. Termal front adalah pertemuan dua kelompok massa air laut dengan suhu permukaan yang

Sartono Marpaung, Teguh Prayogo dan Rossi Hamzah – Pusat Pemanfaatan Penginderaan Jauh e-mail : tono_lapan @yahoo.com

PENERAPAN ALAT BANTUSURVEI LAPANGAN UNTUK VALIDASI INFORMASI ZONA POTENSI PENANGKAPAN IKAN

46 Vol. 12 No. 1 Juni 2017

berbeda. Dalam menentukan ZPPI digunakan nilai ambang batas perbedaan suhu permukaan laut sebesar 0.5oC. Pada umumnya hasil deteksi termal front dari suhu permukaan laut berbentuk area poligon. Area poligon yang terdeteksi dibagi menjadi beberapa bagian dan setiap bagian ditentukan titik pusatnya. Titik pusat yang diperoleh merupakan titik koordinat ZPPI, yang terdiri dari posisi bujur dan lintang. Posisi titik koordinat ZPPI inilah yang sangat diperlukan oleh nelayan sebagai input data ke peralatan navigasi yang mereka gunakan sehingga dapat melakukan penangkapan ikan pada lokasi tersebut.

Hasil penelitian terapan terkait informasi ZPPI yang diaplikasikan pada sektor perikanan tangkap harus dilakukan uji validasi di lapangan. Tujuannya untuk mengetahui tingkat ketepatan atau keakuratan informasi ZPPI yang dihasilkan oleh Pusfatja-LAPAN sehingga pengguna di lapangan tidak kecewa. Oleh karena itu diperlukan data lapangan saat dilakukan operasi penangkapan ikan. Berdasarkan pengalaman tim penelitian pengembangan dan perekayasaan (litbangyasa) ZPPI saat melakukan survei lapangan, kendala utama yang menjadi penghambat adalah sulitnya mendapatkan data lapangan dan pendukung lainnya terkait dengan kegiatan operasi penangkapan ikan. Data lapangan yang dimaksud adalah posisi titik koordinat kapal nelayan saat melakukan operasi penangkapan ikan dan jumlah hasil tangkapan pada titik tersebut. Data pendukung lainnya adalah data beberapa parameter oseanografi seperti: suhu permukaan laut, salinitas dan kandungan oksigen

P

sosialita

Vol. 12 No. 1 Juni 2017 47

dalam air laut. Jumlah hasil tangkapan ikan dari setiap kapal nelayan dapat diketahui dari data yang terdapat pada pemilik kapal atau koperasi nelayan setempat. Tetapi data posisi titik koordinat dan jumlah titik tempat penangkapan ikan oleh para nelayan sangat sulit atau tidak dapat diperoleh datanya.

Pada umumnya para nelayan sudah menggunakan peralatan pendukung yaitu Global Positioning System (GPS) sebagai alat bantu untuk mengetahui posisi koordinat dan penunjuk arah saat mereka melaut. Posisi titik koordinat kapal saat melakukan operasi penangkapan ikan sebenarnya terekam di peralatan GPS yang digunakan oleh nelayan. Namun biasanya yang mengoperasikan GPS adalah nakhoda kapal dan semua data yang terekam pada peralatan tersebut merupakan hal yang sangat dirahasiakan oleh nakhoda kapal. Sehubungan dengan kendala yang terjadi dalam memperoleh data lapangan dan pendukungnya perlu dilakukan cara yang tepat untuk mengatasi masalah tersebut. Solusi yang memungkinkan untuk mengatasi persoalan tersebut dapat dilakukan dengan dua cara. Cara pertama, melakukan survei lapangan dengan menggunakan kapal nelayan, ikut melaut dengan jangka waktu 45 hari sampai 60 hari. Selama melaut bersama nelayan, dapat diperoleh data lapangan terkait operasi penangkapan ikan. Tetapi dilihat dari sisi waktu dan biaya yang diperlukan, untuk kegiatan tersebut cara ini kurang efektif dan sulit untuk merealisasikannya karena anggaran penelitian sangat terbatas. Cara kedua, memasang alat bantu survei lapangan

pada kapal nelayan yang dapat merekam data lapangan dan data pendukung lainnya. Dari sisi perkembangan teknologi dan ketersediaan alat, cara kedua ini lebih efektif dan efisien serta biayanya relatif lebih rendah. Alat bantu survei lapangan yang dipasang pada kapal nelayan, disesuaikan dengan data yang diperlukan untuk memvalidasi informasi ZPPI.

Tim litbangyasa ZPPI melakukan survei lapangan secara regular setiap tahun dengan wilayah survei yang berbeda. Saat melakukan survei lapangan tim litbang ZPPI melakukan diskusi atau dialog dengan para pemilik kapal untuk memperoleh informasi terkait operasi penangkapan ikan dan penerapan informasi ZPPI di lapangan. Salah satu contoh untuk wilayah Indramayu sebagai pilot project pertama uji coba penerapan informasi ZPPI, pemilik kapal memaparkan bahwa wilayah operasional kapal penangkap ikan dengan bobot 60 Gross Tone (GT) atau lebih, mencakup perairan laut yang luas. Wilayah cakupannya meliputi: seluruh perairan Laut Jawa, sebagian Selat Makasar dan Selat Karimata. Pemaparan tersebut menjadi informasi yang sangat penting dan bermanfaat bagi tim litbang ZPPI dalam menentukan skala prioritas lokasi pemasangan alat bantu survei pada tahap pertama ini. Cakupan spasial menjadi faktor utama dalam memilih lokasi agar dapat dilakukan validasi informasi ZPPI dengan wilayah yang luas. Untuk wilayah perairan laut yang menjadi zona operasi penangkapan ikan oleh nelayan dengan bobot kapal 60 GT atau lebih di Indramayu, cakupan spasialnya ditampilkan dalam Gambar 1.

49

SOSIALITA

49

penelitian sangat terbatas. Cara kedua, memasang alat bantu survei lapangan pada kapal nelayan yang dapat merekam data lapangan dan data pendukung lainnya. Dari sisi perkembangan teknologi dan ketersediaan alat, cara kedua ini lebih efektif dan efisien serta biayanya relatif lebih rendah. Alat bantu survei lapangan yang dipasang pada kapal nelayan, disesuaikan dengan data yang diperlukan untuk memvalidasi informasi ZPPI. Tim litbangyasa ZPPI melakukan survei lapangan secara regular setiap tahun dengan wilayah survei yang berbeda. Saat melakukan survei lapangan tim litbang ZPPI melakukan diskusi atau dialog dengan para pemilik kapal untuk memperoleh informasi terkait operasi penangkapan ikan dan penerapan informasi ZPPI di lapangan. Salah satu contoh untuk wilayah Indramayu sebagai pilot project pertama uji coba penerapan informasi ZPPI, pemilik kapal memaparkan bahwa wilayah operasional kapal penangkap ikan dengan bobot 60 Gross Tone (GT) atau lebih, mencakup perairan laut yang luas. Wilayah cakupannya meliputi: seluruh perairan Laut Jawa, sebagian Selat Makasar dan Selat Karimata. Pemaparan tersebut menjadi informasi yang sangat penting dan bermanfaat bagi tim litbang ZPPI dalam menentukan skala prioritas lokasi pemasangan alat bantu survei pada tahap pertama ini. Cakupan spasial menjadi faktor utama dalam memilih lokasi agar dapat dilakukan validasi informasi ZPPI dengan wilayah yang luas. Untuk wilayah perairan laut yang menjadi zona operasi penangkapan ikan oleh nelayan dengan bobot kapal 60 GT atau lebih di Indramayu, cakupan spasialnya ditampilkan dalam Gambar 1. Alat Bantu Survei Lapangan dan Instrumen Pendukung

Untuk keperluan validasi informasi ZPPI, diperlukan data lapangan yang lengkap yang terkait dengan kegiatan operasi penangkapan ikan. Data lapangan yang dimaksud terdiri dari data utama dan data pendukung. Data utama adalah posisi titik koordinat kapal dan jumlah hasil tangkapan ikan pada setiap titik penangkapan. Data pendukung adalah beberapa

parameter oseanografi yaitu data suhu permukaan laut, salinitas, dan kandungan oksigen dalam air laut. Untuk memperoleh data utama dan pendukung, diperlukan pemasangan sejumlah alat bantu survei lapangan yang terdiri dari: GPS Satellite Tracker Raspberry Pi IR-Cut Camera Better

Image in Both Day and Night HOBO Temperature Pro v2 Data

Logger HOBO Salt Water Conductivity/

Salinity Data Logger HOBO Dissolve Oxygen Data

Logger Berdasarkan posisi pemasangan alat pada kapal nelayan maka peralatan tersebut terdiri dari dua bagian yaitu peralatan yang dipasang di luar air atau di atas kapal dan di dalam air (underwater). Peralatan GPS Satellite Tracker dan Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night dipasang di atas kapal. Sedangkan peralatan HOBO Temperature Pro v2 Data Logger, HOBO Salt Water Conductivity/ Salinity Data Logger dan HOBO Dissolve Oxygen Data Logger dipasang di dalam

air. Pada umumnya peralatan yang dipasang dalam air menggunakan logger sebagai media penyim-panan data sementara. Fungsi dari masing-masing alat bantu survei dan

spesifikasinya dipaparkan pada Tabel 1.

Gambar 1. Cakupan spasial wilayah operasional kapal nelayan Indramayu dengan bobot 60 GT atau lebih

(Sumber : Google Earth)

SOSIALITA

Gambar 1. Cakupan spasial wilayah operasional kapal nelayan Indramayu dengan bobot 60 GT atau lebih (Sumber : Google Earth)

sosialita

Alat Bantu Survei Lapangan dan Instrumen Pendukung

Untuk keperluan validasi informasi ZPPI, diperlukan data lapangan yang lengkap yang terkait dengan kegiatan operasi penangkapan ikan. Data lapangan yang dimaksud terdiri dari data utama dan data pendukung. Data utama adalah posisi titik koordinat kapal dan jumlah hasil tangkapan ikan pada setiap titik penangkapan. Data pendukung adalah beberapa parameter oseanografi yaitu data suhu permukaan laut, salinitas, dan kandungan oksigen dalam air laut. Untuk memperoleh data utama dan pendukung, diperlukan pemasangan sejumlah alat bantu survei lapangan yang terdiri dari: GPS Satellite Tracker Raspberry Pi IR-Cut Camera

Better Image in Both Day and Night

HOBO Temperature Pro v2 Data Logger

48 Vol. 12 No. 1 Juni 2017

HOBO Salt Water Conductivity/ Salinity Data Logger

HOBO Dissolve Oxygen Data Logger

Berdasarkan posisi pemasangan alat pada kapal nelayan maka peralatan tersebut terdiri dari dua bagian yaitu peralatan yang dipasang di luar air atau di atas kapal dan di dalam air (underwater). Peralatan GPS Satellite Tracker dan Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night dipasang di atas kapal. Sedangkan peralatan HOBO Temperature Pro v2 Data Logger, HOBO Salt Water Conductivity/ Salinity Data Logger dan HOBO Dissolve Oxygen Data Logger dipasang di dalam air. Pada umumnya peralatan yang dipasang dalam air menggunakan logger sebagai media penyim-panan data sementara. Fungsi dari masing-masing alat bantu survei dan spesifikasinya dipaparkan pada Tabel 1.

sosialita

51

SOSIALITA

Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night

Peralatan Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night berfungsi untuk melakukan pemotretan kegiatan operasi penangkapan ikan. Peralatan kamera ini di hubungkan dengan microcontroller untuk penyimpanan data dan dilakukan pengaturan interval waktu untuk melakukan pemotretan. Biasanya interval waktu yang digunakan satu jam, artinya setiap satu jam sekali alat tersebut melakukan pemotretan. Dari data hasil pemotretan dan sinkronisasi dengan hasil tangkapan ikan pada setiap trip kapal nelayan dapat diestimasi hasil tangkapan untuk setiap titik penangkapan ikan. Spesifikasi peralatan Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night ditampilkan pada Tabel 2. HOBO Temperature Pro v2 Data Logger.

Parameter oseanografi yang digunakan untuk menentukan koordinat ZPPI adalah suhu permukaan laut. Untuk memperoleh data suhu permukaan laut hasil pengukuran terkini digunakan alat bantu survei HOBO Temperature Pro v2 Data Logger. Alat bantu survei ini akan dipasang pada badan kapal, di sisi sebelah kiri dan kanan kapal. Hasil pengukuran yang terdeteksi oleh alat akan tersimpan secara otomatis pada logger data. Data terkini suhu permukaan laut yang diperoleh akan dianalisis dan

dibandingkan dengan data hasil rekaman satelit. Spesifikasi peralatan HOBO Temperature Pro v2 Data Logger ditunjukkan pada Tabel 3.

Tabel 3. Spesifikasi Peralatan HOBO Water Temperature Pro v2 Data Logger(Sumber : http://www.onsetcomp.com)

Operation range -40° to 70°C (-40° to 158°F) in air; maximum sustained temperature of 50°C (122°F) in water

Accuracy ±0.21°C from 0° to 50°C (±0.38°F from 32° to 122°F) Resolution 0.02°C at 25°C (0.04°F at 77°F) Response time (90%) 5 minutes in water; 12 minutes in air moving 2 m/sec (typical) Stability (drift) 0.1°C (0.18°F) per year Real-time clock ± 1 minute per month 0° to 50°C (32° to 122°F) Battery 2/3 AA, 3.6 Volt Lithium, factory-replaceable ONLY Battery life (typical use) 6 years with 1 minute or greater logging interval Memory (non-volatile) 64K bytes memory (approx. 42,000 12-bit temperature measurements) Weight 42 g (1.5 oz) Dimensions 3.0 cm (1.19 in.) maximum diameter, 11.4 cm (4.5 in.) length; mounting hole

6.3 mm (0.25 inches) diameter Buoyancy (fresh water) +13 g (0.5 oz.) in fresh water at 25°C (77°F); +17 g (0.6 oz.) with optional boot Waterproof To 120 m (400 ft.) Shock/drop 1.5 m (5 ft.) drop at 0°C to 70°C (32°F to 150°F) Logging interval Fixed-rate or multiple logging intervals, with up to 8 user-defined logging

intervals and durations; logging intervals from 1 second to 18 hours. Refer to HOBOware software manual

Tabel 2. Spesifikasi Peralatan Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night (Sumber http://digiwarestore.com)

Sensor OV5647 Resolusi 5 MP Ukuran CCD 1/4 inch Panjang Fokal 3.6 mm Sudut Pandang 75,7 o Dimensi 31 x 32 x 10 mm Aperatur 1.8 Berat 34.8 gr

GPS Satellite TrackerPeralatan GPS Satellite Tracker

beroperasi menggunakan satelit navigasi, berfungsi untuk merekam posisi kapal secara kontinu. Lintasan yang dilalui atau disinggahi oleh kapal nelayan akan terekam pada peralatan tersebut. Lintasan yang telah dilalui dan posisi terkini dari kapal dapat diketahui melalui situs internet dengan mengakses informasi yang disediakan oleh penyedia informasi. Pemantauan berbasis internet tersebut dapat dilakukan apabila telah berlangganan dengan pihak penyedia informasi. Spesifikasi peralatan GPS Satellite Tracker ditunjukkan dalam Tabel 1.Raspberry Pi IR-Cut Camera Better

Image in Both Day and NightPeralatan Raspberry Pi IR-

Cut Camera Better Image in Both Day and Night berfungsi untuk melakukan pemotretan kegiatan operasi penangkapan ikan. Peralatan kamera ini di hubungkan dengan microcontroller untuk penyimpanan data dan dilakukan pengaturan interval waktu untuk melakukan pemotretan. Biasanya interval waktu yang digunakan satu jam, artinya setiap satu jam sekali alat tersebut melakukan pemotretan. Dari data hasil pemotretan dan sinkronisasi dengan hasil tangkapan ikan pada setiap trip kapal nelayan dapat diestimasi hasil tangkapan untuk setiap titik penangkapan ikan. Spesifikasi peralatan Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night ditampilkan pada Tabel 2. HOBO Temperature Pro v2 Data Logger.

Tabel 1. Spesifikasi Peralatan GPS Satellite Tracker(Sumber http://sembadakaryamandiri.co.id)

Tabel 2. Spesifikasi Peralatan Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night (Sumber http://digiwarestore.com)

Vol. 12 No. 1 Juni 2017 49

51

SOSIALITA

Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night

Peralatan Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night berfungsi untuk melakukan pemotretan kegiatan operasi penangkapan ikan. Peralatan kamera ini di hubungkan dengan microcontroller untuk penyimpanan data dan dilakukan pengaturan interval waktu untuk melakukan pemotretan. Biasanya interval waktu yang digunakan satu jam, artinya setiap satu jam sekali alat tersebut melakukan pemotretan. Dari data hasil pemotretan dan sinkronisasi dengan hasil tangkapan ikan pada setiap trip kapal nelayan dapat diestimasi hasil tangkapan untuk setiap titik penangkapan ikan. Spesifikasi peralatan Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night ditampilkan pada Tabel 2. HOBO Temperature Pro v2 Data Logger.

Parameter oseanografi yang digunakan untuk menentukan koordinat ZPPI adalah suhu permukaan laut. Untuk memperoleh data suhu permukaan laut hasil pengukuran terkini digunakan alat bantu survei HOBO Temperature Pro v2 Data Logger. Alat bantu survei ini akan dipasang pada badan kapal, di sisi sebelah kiri dan kanan kapal. Hasil pengukuran yang terdeteksi oleh alat akan tersimpan secara otomatis pada logger data. Data terkini suhu permukaan laut yang diperoleh akan dianalisis dan

dibandingkan dengan data hasil rekaman satelit. Spesifikasi peralatan HOBO Temperature Pro v2 Data Logger ditunjukkan pada Tabel 3.

Tabel 3. Spesifikasi Peralatan HOBO Water Temperature Pro v2 Data Logger(Sumber : http://www.onsetcomp.com)

Operation range -40° to 70°C (-40° to 158°F) in air; maximum sustained temperature of 50°C (122°F) in water

Accuracy ±0.21°C from 0° to 50°C (±0.38°F from 32° to 122°F) Resolution 0.02°C at 25°C (0.04°F at 77°F) Response time (90%) 5 minutes in water; 12 minutes in air moving 2 m/sec (typical) Stability (drift) 0.1°C (0.18°F) per year Real-time clock ± 1 minute per month 0° to 50°C (32° to 122°F) Battery 2/3 AA, 3.6 Volt Lithium, factory-replaceable ONLY Battery life (typical use) 6 years with 1 minute or greater logging interval Memory (non-volatile) 64K bytes memory (approx. 42,000 12-bit temperature measurements) Weight 42 g (1.5 oz) Dimensions 3.0 cm (1.19 in.) maximum diameter, 11.4 cm (4.5 in.) length; mounting hole

6.3 mm (0.25 inches) diameter Buoyancy (fresh water) +13 g (0.5 oz.) in fresh water at 25°C (77°F); +17 g (0.6 oz.) with optional boot Waterproof To 120 m (400 ft.) Shock/drop 1.5 m (5 ft.) drop at 0°C to 70°C (32°F to 150°F) Logging interval Fixed-rate or multiple logging intervals, with up to 8 user-defined logging

intervals and durations; logging intervals from 1 second to 18 hours. Refer to HOBOware software manual

Tabel 2. Spesifikasi Peralatan Raspberry Pi IR-Cut Camera Better Image in Both Day and Night (Sumber http://digiwarestore.com)

Sensor OV5647 Resolusi 5 MP Ukuran CCD 1/4 inch Panjang Fokal 3.6 mm Sudut Pandang 75,7 o Dimensi 31 x 32 x 10 mm Aperatur 1.8 Berat 34.8 gr

Parameter oseanografi yang digunakan untuk menentukan koordinat ZPPI adalah suhu permukaan laut. Untuk memperoleh data suhu permukaan laut hasil pengukuran terkini digunakan alat bantu survei HOBO Temperature Pro v2 Data Logger. Alat bantu survei ini akan dipasang pada badan kapal, di sisi sebelah kiri dan kanan kapal. Hasil pengukuran yang terdeteksi oleh alat akan tersimpan secara otomatis pada logger data. Data terkini suhu permukaan laut yang diperoleh akan dianalisis dan dibandingkan dengan data hasil rekaman satelit. Spesifikasi peralatan HOBO Temperature Pro v2 Data Logger ditunjukkan pada Tabel 3.

sosialita

Measurements Actual Conductivity, Temperature, Specific Conductance at 25C (calculated), Salinity (calculated using PSS-78, the Practical Salinity Scale 1978)

Conductivity Measurement Range (Calibrated Range)

High range: 5000 to 55,000 uS/cm Low range: 100 to 10,000 uS/cm Over the range of 5 to 35C (41 to 95F)

Temperature Measurement Range

5 to 35C (41 to 95F)

Specific Conductance Accuracy Low range: 3% of reading or 50 µS/cm, whichever is greater High range: 5% of reading, in waters within a range of ±3,000 µS/cm; waters with greater variation can have substantially greater error (see Plot C)

Conductivity: 2 uS/cm Temperature : 0.01°C (typical 0.02°F)

Up to 12% sensor drift per month, exclusive of drift from fouling. Monthly start- and end-point calibration should be used with the HOBOware Conductivity Assistant to achieve the specified Specific Conductance accuracy

1 second to 90% of change (in water) -2 to 36C (28 to 97F) – non-freezing

18,500 temperature and conductivity measurements when using one conductivity range; 14,400 sets of measurements when using both conductivity ranges (64kbytes)

+/- 1 minute per month 3 years (@ 1 min logging)

70 m (225') 193 gm (6.82 ounces), buoyancy in freshwater: -59.8 gm (-2.11 ounces)

Resolution

Conductivity drift

Response timeOperating rangeMemory

Clock accuracyBattery lifeMaximum depthWeightSize 3.18 cm diameter x 16.5 cm, with 6.3 mm mounting hole (1.25" diameter x

6.5", ¼" hole)

Measurements Actual Conductivity, Temperature, Specific Conductance at 25C (calculated), Salinity (calculated using PSS-78, the Practical Salinity Scale 1978)

Conductivity Measurement Range (Calibrated Range)

High range: 5000 to 55,000 uS/cm Low range: 100 to 10,000 uS/cm Over the range of 5 to 35C (41 to 95F)

Temperature Measurement Range

5 to 35C (41 to 95F)

Specific Conductance Accuracy Low range: 3% of reading or 50 µS/cm, whichever is greater High range: 5% of reading, in waters within a range of ±3,000 µS/cm; waters with greater variation can have substantially greater error (see Plot C)

Conductivity: 2 uS/cm Temperature : 0.01°C (typical 0.02°F)

Up to 12% sensor drift per month, exclusive of drift from fouling. Monthly start- and end-point calibration should be used with the HOBOware Conductivity Assistant to achieve the specified Specific Conductance accuracy

1 second to 90% of change (in water) -2 to 36C (28 to 97F) – non-freezing

18,500 temperature and conductivity measurements when using one conductivity range; 14,400 sets of measurements when using both conductivity ranges (64kbytes)

+/- 1 minute per month 3 years (@ 1 min logging)

70 m (225') 193 gm (6.82 ounces), buoyancy in freshwater: -59.8 gm (-2.11 ounces)

Resolution

Conductivity drift

Response timeOperating rangeMemory

Clock accuracyBattery lifeMaximum depthWeightSize 3.18 cm diameter x 16.5 cm, with 6.3 mm mounting hole (1.25" diameter x

6.5", ¼" hole)

Tabel 3. Spesifikasi Peralatan HOBO Water Temperature Pro v2 Data Logger (Sumber : http://www.onsetcomp.com)

Tabel 4. Spesifikasi Peralatan HOBO Salt Water Conductivity/Salinity Data Logger (Sumber : http://www.onsetcomp.com)

Tabel 5. Spesifikasi Peralatan HOBO Dissolve Oxygen Data Logger (Sumber : http://www.onsetcomp.com)

Optical 0 to 30 mg/L 0 to 20 mg/L; 0 to 35°C (32 to 95°F) 0.2 mg/L up to 8 mg/L; 0.5 mg/L from 8 to 20 mg/L 0.02 mg/L To 90% in less than 2 minutes 6 months, cap expires 7 months after initialization -5 to 40°C (23 to 104°F); non-Freezing

0.2°C (0.36°F) 0.02°C (0.04°F) To 90% in less than 30 minutes 21,700 sets of DO and temperature measurements (64 KB total memory) 1 minute to 18 hours ±1 minute per month at 0 to 50°C (32 to 122°F) 3.6 V lithium battery; factory replaceable 3 years (at 5 minute logging) Optical 100 m (328 ft) Black Delrin®, PVC, EPDM o-rings, silicone bronze screws; rated for saltwater use 39.6 mm diameter x 266.7 mm length (1.56 x 10.5 inches) 464 g (16.37 oz)

Sensor Type Measurement Range Calibrated Range Accuracy Resolution Response Time DO Sensor Cap Life Temperature Measurement Range Temperature Accuracy Temperature Resolution Response Time Memory Logging Rate Time Accuracy Battery Battery Life Download Type Depth Rating Wetted Materials

Size Weight

Optical 0 to 30 mg/L 0 to 20 mg/L; 0 to 35°C (32 to 95°F) 0.2 mg/L up to 8 mg/L; 0.5 mg/L from 8 to 20 mg/L 0.02 mg/L To 90% in less than 2 minutes 6 months, cap expires 7 months after initialization -5 to 40°C (23 to 104°F); non-Freezing

0.2°C (0.36°F) 0.02°C (0.04°F) To 90% in less than 30 minutes 21,700 sets of DO and temperature measurements (64 KB total memory) 1 minute to 18 hours ±1 minute per month at 0 to 50°C (32 to 122°F) 3.6 V lithium battery; factory replaceable 3 years (at 5 minute logging) Optical 100 m (328 ft) Black Delrin®, PVC, EPDM o-rings, silicone bronze screws; rated for saltwater use 39.6 mm diameter x 266.7 mm length (1.56 x 10.5 inches) 464 g (16.37 oz)

Sensor Type Measurement Range Calibrated Range Accuracy Resolution Response Time DO Sensor Cap Life Temperature Measurement Range Temperature Accuracy Temperature Resolution Response Time Memory Logging Rate Time Accuracy Battery Battery Life Download Type Depth Rating Wetted Materials

Size Weight

HOBO Salt Water Conductivity/ Salinity Data Logger

Selain suhu permukaan laut parameter salinitas mempunyai pengaruh kuat terhadap keberadaan gerombolan ikan di laut. Tingkat salinitas yang disukai ikan bervariasi, tergantung jenis ikannya. Untuk memperoleh data salinitas hasil pengukuran di lapangan digunakan peralatan HOBO Salt Water Conductivity/Salinity Data Logger. Alat tersebut berfungsi untuk mengukur kadar salinitas yang terkandung pada air laut. Spesifikasi peralatan HOBO Salt Water Conductivity/Salinity Data Logger ditunjukkan dalam Tabel 4.

HOBO Dissolve Oxygen Data LoggerOksigen mempunyai peranan penting bagi ikan

untuk sistem pernafasan. Peralatan HOBO Dissolve Oxygen Data Logger sebagai bagian dari alat bantu survei yang dipasang pada kapal nelayan berfungsi untuk mengukur kandungan oksigen dalam air laut. Berdasarkan data hasil pengukuran dapat dilakukan analisis untuk mengetahui variasi kandungan oksigen dalam air laut pada beberapa lokasi penangkapan ikan. Spesifikasi dari instrumen HOBO Dissolve Oxygen Data Logger ditunjukkan pada Tabel 5.

Dari peralatan survei yang telah dipaparkan, data hasil pengukuran tersimpan sementara pada logger. Untuk membaca data yang tersimpan pada logger, sekaligus untuk memindahkannya ke media penyimpan data yang permanen diperlukan instrumen pendukung yaitu HOBO Waterproof Shuttle. Instrumen ini dapat digunakan di dalam air maupun di luar air. Spesifikasi instrumen HOBO Waterproof Shuttle ditampilkan dalam Tabel 6.

50 Vol. 12 No. 1 Juni 2017

sosialita

Untuk mengolah data yang diperoleh dari alat bantu survei menjadi informasi diperlukan instrumen pendukung berbasis piranti lunak. Piranti lunak yang digunakan adalah HOBOware Pro - Mac/Win Software. Piranti lunak ini merupakan tool yang dapat dioperasikan pada sistem operasi berbasis windows dan macintosh. Uraian singkat terkait piranti lunak HOBOware Pro - Mac/Win Software ditampilkan dalam Tabel 7.

Berdasarkan perencanaan penelitian, peralatan survei yang telah dipaparkan sebelumnya, akan dipasang pada dua kapal nelayan berukuran besar dengan bobot 60 GT di Indramayu, Jawa Barat. Sesuai dengan proposal litbangyasa ZPPI, pemasangan alat bantu survei pada tahap pertama ini dilakukan pada tahun anggaran 2017. Sebelum alat bantu survei dipasang pada kapal nelayan secara permanen, terlebih dahulu dilakukan uji coba (running test) untuk mengetahui alat tersebut berfungsi dengan baik atau tidak. Pemasangan alat survei tersebut harus melalui koordinasi dan kerjasama yang baik dengan pemilik dan nakhoda kapal agar alat bantu tersebut dapat dipasang dan beroperasi secara kontinu selama kegiatan operasi penangkapan ikan di laut. Pada tahap pertama ini, pemasangan alat survei pada kapal nelayan di Indramayu diharapkan dapat diperoleh data operasi

Compatibility All HOBO U-Series loggers with optic USB Requirements HOBOware Pro 2.2 or greater Compatible logger and matching coupler

For UA Pendant (Part # COUPLER2-A) For U20 Water Level (Part # COUPLER2-B) For U22 Water Temp Pro v2 (Part # COUPLER2-C) For UTBI TidbiT v2 (Part # COUPLER2-D) For U23 HOBO Pro v2 (Part # COUPLER2-E)

Data capacity 63 logger readouts of up to 64K each Operating temperature 0° to 50°C (32° to 122°F) Storage temperature -20° to 50°C (-4° to 122°F) Wetted materials Polycarbonate case, EPDM o-rings and retaining loop Waterproof to 20 m (66 feet)

± 1 minute per month at 25°C (77°F) Logger-to-shuttle transfer speed Reads out one full 64K logger in about 30 seconds

Full shuttle offload (4 MB) to host computer in 10 to 20 minutes, depending on computer

Batteries 2 AA alkaline batteries required for remote operation Battery life One year or at least 50 complete memory fills, typical use Weight 150 g (4 oz)

15.2 x 4.8 cm (6.0 x 1.9 inches)

Tabel 6. Spesifikasi Instrumen HOBO Waterproof Shuttle (Sumber : http://www.onsetcomp.com)

Vol. 12 No. 1 Juni 2017 51

sosialita

penangkapan ikan untuk keperluan validasi informasi ZPPI untuk perairan Laut Jawa dan sekitarnya, sebagian Selat Karimata dan Selat Makassar. Pemasangan alat bantu survei sangat efektif dalam membantu perolehan data lapangan sehingga tim litbangyasa ZPPI tidak perlu melaut dalam jangka waktu lama untuk memperoleh data lapangan. Apabila data lapangan sudah diperoleh secara spasial untuk suatu wilayah dengan lingkup temporal mencakup musim yang berbeda (musim hujan, musim kemarau dan masa peralihan) maka alat bantu survei tersebut dapat dipindahkan dan dipasang pada kapal nelayan di wilayah perairan laut yang lain. Keberadaan ikan

di wilayah perairan laut Indonesia sangat dipengaruhi oleh kondisi musim yang terjadi. Tujuan jangka panjang pemasangan alat bantu survei lapangan adalah memperoleh data lapangan untuk keperluan validasi informasi ZPPI dengan cakupan seluruh wilayah perairan laut Indonesia. Dengan demikian diperoleh tingkat keakuratan yang memadai mengenai informasi ZPPI untuk wilayah Indonesia. Di sisi lain, dengan penggunaan alat survei ini memungkinkan untuk dilakukan perbaikan pada sistem komputasi ZPPI apabila di wilayah tertentu keakuratannya belum memenuhi harapan para pengguna informasi di lapangan.

Tabel 7. Spesifikasi HOBOware Pro - Mac/Win Software

Windows 8 and 8.1 (Core, Pro), Windows 7 (Pro, Ultimate and Home Premium), Windows 10 (Home, Pro).

Mac: OS X Versions 10.9.x, 10.10.x and 10.11.x.

Java Runtime Environment (JRE) 1.7.0_17 and above (32-bit or 64-bit on Windows). Please note that version 1.6, also known as Java 6, is no longer supported

One of the following internet browsers: Safari 7 and 8, Microsoft Internet Explorer 10 and 11, as well as the most recent versions of Firefox and Google Chrome

System Requirements