panduan singkat aplikasi eds 2020 covid-19

29
PANDUAN SINGKAT APLIKASI EDS 2020 COVID-19 Penjaminan Mutu Pendidikan Direktorat Jenderal PAUD, Dikdas, dan Dikmen Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

Transcript of panduan singkat aplikasi eds 2020 covid-19

PANDUAN SINGKAT

APLIKASI EDS 2020 COVID-19

Penjaminan Mutu Pendidikan

Direktorat Jenderal PAUD, Dikdas, dan Dikmen

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

DAFTAR ISI

1. Daftar Perubahan EDS 2020

2. Alur Pengisian EDS 2020

3. Langkah Aplikasi EDS 2020

4. Proses Instalasi

5. Proses Registrasi Tarik Data

Dapodik Lokal

6. Proses Registrasi dengan Prefill

7. Beranda Aplikasi

8. Pilih Kandidat Responden di

Manajemen Pengguna

9. Upload/Impor File Isian Respoden

10. Mengisi Instrumen (alternatif)

11. Cek Kuisioner Rincian

12. Hitung Total Kemajuan

13. Cek Peringkat Pengisian

14. Sinkronisasi

1. Daftar Perubahan EDS 2020

TAHAP 1 (INSTALLER: OKTOBER)

1. [Pembaruan] Penambahan Instrumen EDS 2020 kondisi Covid-19 (SD, SMP, SMA)

2. [Pembaruan] Penambahan Registrasi atau Tarik Data dari Dapodik

3. [Pembaruan] menu Upload / Import File Pengisian dari EDS versi Mobile

4. [Perbaikan] Perubahan Jenis dan Jumlah Responden Pengisi Kuisioner

5. [Perbaikan] Pengecekan Progress Pengisian

6. [Perbaikan] Sinkronisasi menyesuaikan perubahan registrasi dan integrasidata dapodik

2. Alur Pengisian EDS 2020

Instalasi EDSRegistrasi Tarik Dapodik / Prefill

Pilih KandidatRespoden

PengisianInstrumen

Responden

Upload/ ImporFile Respoden

Hitung Total Kemajuan

Cek ProgresPengisian

Sinkronisasi

Alur Pengisian EDS 2020 Tahap I

1 2 3 4

5678

3. Langkah Aplikasi EDS 2020

1. Instalasi EDS 2020 Covid-19 (harus terinstal Dapodik terbaru)

2. Registrasi

a. Tarik Data Dapodik

b. Prefill

3. Masuk Menggunakan Akun yang Berhasil di daftarkan

4. Pilih Kandidat Respoden pada Menu Manajemen Pengguna EDS sesuaikan dengan peringkat

pengisian

5. Restore Data dan Hitung Total Kemajuan UPDT Satuan Pendidikan

6. Pengisian Instrumen Responden (via Mobile: Offline Surveys)/(via Desktop: EDS Offline)

7. Upload/Impor File Respoden

8. Cek Kemajuan Pengisian Kuesioner

9. Sinkronisasi

Rilis Tahap I

Oktober 2020

4. Proses Instalasi

Persiapan Instalasi

• Pastikan Dapodik versi terbaru sudah terinstal pada komputer/

laptop sekolah

• Pastikan Aplikasi EDS versi lama sudah terhapus (termasuk

folder EDSDikdasmen)

• Setelah Aplikasi EDS versi lama terhapus wajib melakukan

RESTART pada laptop agar bersih dari Aplikasi EDS versi lama

Pastikan Dapodik versi terbaru sudah

terinstal

https://dapo.kemdikbud.go.id/unduhan Tampilan Aplikasi Dapodik

Versi Aplikasi : 2021 (atau terbaru)

Tahap Instalasi EDS 2020 Covid-19

https://pmp.kemdikbud.go.id/unduhan Tampilan Aplikasi EDS

Versi Aplikasi : EDS 2020 COVID -19

Proses Instalasi EDS 2020 Covid-19

5. Proses Registrasi Tarik Data

Dapodik Lokal

Registrasi/Tarik Data Dapodik Lokal

1. Klik tombol Registrasi

dengan Dapodik (Lokal)

2. Masukkan NPSN, Kode

Kegistrasi, URL Dapodik.

Klik tombol Tarik Data

Registrasi/Tarik Data dari Dapodik

3. Progres Registrasi

sedang berlangsung

4. Proses Registrasi

berhasil

6. Proses Registrasi dengan Prefill

Persiapan Registrasi dengan Prefill

1. Unduh Prefill EDS terbaru untuk Registrasi dengan Prefil

2. Pindahkan File Prefill ke dalam Folder C:/prefill_dapodik

3. Pasang Installer Aplikasi EDS 2020 Covid-19

4. Registrasi dengan Akun yang sama dengan akun yang digunakan saat

Unduh Prefill

Cara Unduh Prefill EDS

Unduh prefill terbaru di laman:

pmp.kemdikbud.go.id/unduhan

Gunakan akun dapodik terakhir tahun ajaran

2020/2021. Unduh prefill digunakan jika

melakukan Registrasi dengan Prefill

Registrasi menggunakan Prefil

1. Klik tombol Registrasi

Dengan Prefill

2. Masukkan Username,

Password, dan Kode Registrasi,

lalu Klik tombol Registrasi

Masuk Menggunakan Akun yang Berhasil

didaftarkan

3. Masukkan Username,

Password yang berhasil di

pakai Registrasi, lalu klik

tombol Masuk

4. Proses Login

7. Beranda Aplikasi

5. Pengecekan dan restore data awal

otomatis oleh sistem. Proses ini akan

memakan waktu cukup lama antara

10-15 menit

6. Cek Data

Pengguna selesai

8. Pilih Kandidat Responden di

Menu Manajemen Pengguna EDS

9. Upload/Impor File Isian

Responden dari Offline Surveys

Upload/Impor File Isian Responden (1)

1. Upload file hasil

pengisian dari Aplikasi

Offline Surveys

2. Tarik file DBResult.csv

menggunakan kursor ke

dalam kolom upload File

Klik tombol Submit untuk menyetujui Import Hasil Pengisian

Instrumen EDS menggunakan Aplikasi Offline Surveys

Upload/Impor File Isian Responden (2)

10. Mengisi Instrumen (Alternatif)

Mengisi instrumen

pada Aplikasi EDS

2020 dilakukan jika

Responden

terkendala dalam

pengisian

menggunakan Ponsel

Android atau Aplikasi

Offline Surveys.

Pengisian kuisioner

tetap dilakukan oleh

masing-masing

responden. Operator

hanya membantu

dalam proses input

data.

• Tombol Rincian: Untuk

melihat rincian kuisioner

• Tombol Lanjutkan: Untuk

langsung menjawab kuisioner

11. Cek Kuisioner Rincian

Klik pada Tombol di

samping untuk

melakukan pengisian

EDS 2020 versi

Offline sampai

dengan selesai.

Fitur ini juga dapat

digunakan untuk

menelusuri jawaban

yang masih belum

terisi (tanda silang

merah) sehingga

memudahkan dalam

pencarian.

12. Hitung Total Kemajuan

Klik tombol

Restore Data

Klik tombol Pilih

Kandidat Responden,

kemudian Lanjutkan2

1

3

Ceklis semua

responden

13. Cek Peringkat Pengisian

KuesionerCek Peringkat

Pengisian

(Persentase

Kemajuan Total)

Cek Peringkat

Pengisian Per

Responden

Pastikan data sudah

100% sebelum

melakukan

sinkronisasi

14. Sinkronisasi

Klik tombol Sinkronisasi. Pastikan dalam kondisi

online terhubung dengan internet

TERIMA KASIH