Motivasi Kehidupan

45
MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN Ketika engkau terlahir dan tumbuh besar, engkau sudah sukses dalam kehidupan. Sekarang kita hanya tinggal mengisi kesuksesan itu dengan kebaikan. Setiap kita adalah istimewa. Tak harus diri kita seperti orang lain dalam hal kesuksesan. Kita punya potensi dan kelebihan masing-masing. Tinggal kemauan kita untuk mengasah bakat dan minat kita lebih baik dari waktu ke waktu. Marilah kita semua menggali potensi diri dan mengembangkannya dengan belajar kepada para ahli. Sudah jelas manusia itu senang dengan kebaikan dan kebenaran. Ketika kita mengitikadkan hati untuk berbuat kebaikan sekecil apa pun, sesungguhya kita sudah berbuat sesuatu yang besar dalam kehidupan. Sebab berjuta orang akan senang kepada kita. Seandainya mereka tahu. Namun mereka tak perlu tahu semua tentang kebaikan kita. Cukuplah diri kita dan Allah yang menjadi saksi. Jangan pernah luntur semangat berbuat kebaikan dari detik ke detik. Semua akan bermakna. Ketika kita ditakdirkan oleh Allah menjadi seorang yang cenderung untuk ditolong, lantaran kelemahan kita, hal itu sejatinya adalah kebaikan buat semua umat manusia. Sebabnya jika semua manusia kuat, lalu siapa yang akan ditolong? Kemudian apakah benar seseorang yang kuat dan perkasa tak membutuhkan pertolongan pula? Ternyata hidup ini saling melengkapi dan

Transcript of Motivasi Kehidupan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Ketika engkau terlahir dan tumbuh besar, engkausudah sukses dalam kehidupan. Sekarang kitahanya tinggal mengisi kesuksesan itu dengankebaikan. Setiap kita adalah istimewa. Tak

harus diri kita seperti orang lain dalam halkesuksesan. Kita punya potensi dan kelebihanmasing-masing. Tinggal kemauan kita untuk

mengasah bakat dan minat kita lebih baik dariwaktu ke waktu. Marilah kita semua menggalipotensi diri dan mengembangkannya dengan

belajar kepada para ahli.

Sudah jelas manusia itu senang dengan kebaikandan kebenaran. Ketika kita mengitikadkan hati

untuk berbuat kebaikan sekecil apa pun,sesungguhya kita sudah berbuat sesuatu yang

besar dalam kehidupan. Sebab berjuta orang akansenang kepada kita. Seandainya mereka tahu.Namun mereka tak perlu tahu semua tentangkebaikan kita. Cukuplah diri kita dan Allahyang menjadi saksi. Jangan pernah luntur

semangat berbuat kebaikan dari detik ke detik.Semua akan bermakna.

Ketika kita ditakdirkan oleh Allah menjadiseorang yang cenderung untuk ditolong, lantaran

kelemahan kita, hal itu sejatinya adalahkebaikan buat semua umat manusia. Sebabnya jika

semua manusia kuat, lalu siapa yang akanditolong? Kemudian apakah benar seseorang yangkuat dan perkasa tak membutuhkan pertolongan

pula? Ternyata hidup ini saling melengkapi dan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

menutupi kekurangan yang satu dengan kelebihanyang lainnya.

Sejatinya arti kesuksesan itu adalah ketikaengkau berhasil menjadi seorang yang menyayangi

orang yang paling disayangimu dengan caramenghindarkan dirinya dari hal yang

membahayakan, merugikan dan mencelakakan. Dansiapakah orang yang paling disayangi oleh

dirimu? Ternyata dirimu sendiri. Dan sesuatuyang membahayakan itu maksudnya adalah sifat-sifat buruk dan sifat-sifat bodoh. Ketikaengkau berusaha untuk cerdas dan berupaya

berbuat baik, engkau telah sukses dalam hidup.

Sukses tak selalu engkau mencapai puncakprestasi sebagaimana yang dialami oleh oranglain. Tanpa mengingkari bahwa yang dicapai

orang lain itu sebagai suatu kesuksesan. Tetapiharap engkau mengetahui, sukses bukan sesuatuyang engkau peroleh dengan sifat buruk, lupa,bodoh, lalai, gegabah, atau menempuh jalan yangkeliru. Sebab semua itu menjadikan segala haltiada berharga. Sukses itu engkau jujur danterus melangkah dalam kejujuran dan usaha

keras.

Seseorang yang membiarkan dirinya dalamkebodohan, kelalaian, serba tergesa, mengambil

jalan pintas, tidak mengikuti aturan main,selalu melanggar ketentuan, dan gemar menempuhjalan khianat dan berbohong, niscaya ia akangagal. Sebab itu berhentilah dari melakukan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

hal-hal tersebut. Sebab kerugiaannya akansangat lama dan menimbulkan luka batin

dibanding kegembiraan yang diperolehnya, yanghanya sementara dan sangat sebentar saja.

Kemuliaan itu tidaklah selalu seperti yangdigambarkan banyak orang. Yaitu menjadi orangkaya, pintar, tenar, pejabat tinggi, banyakcakap, banyak karya. Orang-orang yang kaya,

pejabat, dan yang semacam itu tidak diingkariakan kelebihan, keutamaan dan kemuliaannya.

Sebagai suatu anugrah dari Allah. Namun harusingat, kemuliaan tak selalu ada pada hal-hal

yang demikian. Kemuliaan pun tetap bisadimiliki oleh orang yang sedikit ilmu dan

harta, yaitu bila ia berakhlak baik dan banyakteman.

Sedikit ilmu, sedikit harta, bukan masalah,sekiranya memang itulah batas maksimal upaya

kita dalam berikhtiar mencarinya. Bagaimana punjuga kehidupan telah menghamparkan kepada kita

tentang kenyataan bahwa manusia ada yangdilebihkan dalam suatu anugrah dari Allah atas

manusia yang lainnya. Namun dalam keadaandemikian, kita tetap bisa meraih sukses dan

kemuliaan hidup, yaitu dengan memiliki akhlakyang baik dan baik sangka kepada Allah.

Akhlak baik dan baik sangka itu mudahdilakukan. Bisa dilakukan ketika kita kaya ataumiskin, ketika kita banyak ilmu atau banyaklupa, ketika kita muda atau tua, ketika kita

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

sehat atau sakit. Dalam hal ketakwaan terdapatperbuatan-perbuatan yang dapat dilakukan siapapun tanpa melihat seperti apa keadaan harta,ilmu, status sosial, jabatan dan keadaanduniawinya. Derajat seseorang dilihat dari

ketakwaannya di hadapan Allah. Artinya dilihatdari akhlaknya kepada Allah dan sesamanya.

Selama engkau berbuat baik sesuai batasmaksimal kemampuan, menjauhi semua larangan

Allah, bersabar dengan keadaan, terus belajartahap demi tahap, rido dengan takdir, makaselama itu engkau berada dalam akhlak yang

mulia. Artinya engkau sedang berjalan di atasjalan kebenaran. Dan semua dari kita, daribangsa apa pun, dari kelas sosial mana pun,memiliki kesempatan yang sama. Marilah kitasemua berlomba dalam kebaikan. Tidak akan

seorang pun yang akan dirugikan.

Nilai diri seseorang dalam kehidupan sosialterletak dari produktivitasnya. Dengan bahasasederhana, baik buruknya seseorang ditentukan

oleh peran dan manfaatnya bagi dirinya,keluarganya dan lingkungannya. Produktivitasadalah suatu transfer energi positif dirimuuntuk alam semesta. Mungkin hal itu berujud

pikiranmu, kata-katamu, gerak tingkah lakumu,karyamu, sikapmu, tatapan matamu, senyummu, dansegenap itikad baik yang ada di dadamu untuk

dirimu dan alam semesta ini.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Janganlah engkau menyangka, bahwa perbuatan itudiukur dari kuantitasnya. Pertama-tama ukuransuatu perbuatan adalah kualitasnya. Mizannyaatau timbangan untuk mengukur apakah suatuperbuatan itu baik atau buruk kualitasnya

adalah timbangan agama, sosial, hukum , adatkesopanan, dan produktivitas. Walaupun

sederhana wujud amalanmu dan karyamu, janganlahengkau berkecil hati selama semua amalanmu itu

cocok dengan kumpulan mizan itu.

Produktivitas hidup dirimu di dunia diukur olehseberapa teguhnya dirimu memegang nilai

kebaikan dan seberapa banyak melakukannya disepanjang kehidupanmu dikurangi oleh perbuatanburukmu yang merugikan orang lain. Dengan katalain hidupmu dikatakan benar-benar produktifjikalau engkau minim bahkan kalau bisa nihil

dari perbuatan yang merugikan orang lain. Barusetelah itu berbuatlah sesuatu yang dapat

membuatmu bahagia di dunia dan akhirat kelak.

Dikatakan dalam kitab suci al-Quran bahwa semuamanusia itu merugi. Jika kita merujuk kepada

negasi dari sifat-sifat orang yangdikecualikan, maka kita akan tahu apa saja hal

yang membuat manusia menjadi rugi selamahidupnya di dunia. Yaitu bila ia tidak berimandan tidak beramal sholeh. Sejatinya mereka ini

selalu berada dalam perbuatan kufur, tidakbersabar, saling mencelakakan, ringkas katasaling merugikan satu sama lainnya seperti

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

khianat, menyembunyikan ilmu, masa bodoh,jahil.

Selalu masih ada harapan untuk bangkit ditengah keterpurukan hidup. Bukankah kita masihbisa saling menghormati satu sama lain. Masihbisa menyimpan kepercayaan kepada seseorangyang pemimpin kita, guru kita, sahabat kita,relasi kita, keluarga kita. Maka nikmatilah

hidup ini, walau sedang berada di tengah badaikehidupan. Di atas semua itu kita akan segeramemulai langkah kerja demi perbaikan diri,

keluarga, masyarakat dan bangsa kita.

Memang tidak dipungkiri bahwa kejahatan,kerusakan moral, keputusasaan, kurangnyadisiplin, mengabaikan agama, tiada henti

membuat negeri kita semakin hari semakin gelapdan samar-samar. Namun bukankah selalu ada pulalangkah-langkah yang ditempuh para aparat danpenegak hukum untuk menertibkan kembali keadaanmasyarakat yang terkoyak ini. Semua dari kitapunya tanggung jawab untuk memperbaiki lukasosial dan membasuh coreng wajah kehidupan

negeri kita ini.

Jika bukan diri kita sendiri yang memperbaikikeadaan hidup kita, bukankah cukup bukti bahwa

orang lain sudah sibuk dengan urusannyasendiri. Kadang nasihat tak pernah kita dengar,kadang kritikan tak mampu membuat kita mengubah

tabiat buruk kita. Namun keadaannya akansemakin buruk, jika kita tak memiliki niat

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

untuk bangkit memperbaiki diri kita, negerikita dan bangsa ini. Seruan-seruan untuk

mengadaka perbaikan bangsa harus kita sambutdengan jiwa terbuka.

Diantara manusia ada yang tertipu dengankehidupan dunia. Ia mengukur bahwa keberhasilanhidup itu ditakar dengan banyaknya kemajuan

ekonomi dan pembangunan material. Ia menyangkabahwa semakin banyak anak negeri yang cerdas

semakin berkualitas bangsanya itu. Seperti apayang dialami bangsa-bangsa maju saat ini. Tidaktahunya adat dan tabiat mereka sangat rusak dandibenci berjuta kepala manusia. Disebabkan oleh

keserakahan dan tindakannya yang merugikanbangsa lainnya.

Untuk apa mereka meraup sebanyak-banyak uangdari berbagai negeri. Kalau kehidupan anakbangsanya selalu berada dalam kekerasan dan

ancaman kejahatan antar mereka sendiri. Setiaphari selalu ada yang dibunuh, diperkosa, dicuri

hartanya, dilecehkan kehormatannya. Apakahbangsa seperti ini yang menjadi ukuran

kemuliaan? Tak sepatutnya manusia menirutingkah perbuaatan hewan. Sebab manusia punyaakal. Lebih celaka, bila orang mengaku beriman,

namun bertingkah laku layaknya kafir.

Perbaiki jiwamu dengan cara yang baik danmenuju kebaikan sejati. Jangan malas dirimu

membina potensimu. Jangan menempuh jalan salahdan diingkari untuk menambah kualitas dirimu.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Jangan pula tertipu dengan kemuliaan yang semu.Engkau harus kenyang, tapi jangan dengan makan

dari sumber yang haram. Engkau tidak bolehmembiarkan dirimu dalam kelaparan, namun janganmemakan makanan yang mengenyangkan namun ujung-

ujungnya merusakan lambung dan jantungmu.

Manusia bisa selamat bila ia punya akal.Ditempanya akal itu dengan ilmu. Dan jika

seseorang bodoh, sedikit ilmu dan terbatas dayajangkau fikirannya, ia masih bisa selamat, jika

ia punya harta. Digunakan dan dikembangkanhartanya itu demi kelangsungan hidup dirinyadan keluarganya. Jika terbatas pula kemampuanekonomi dan keterampilannya, ia masih bisa

selamat, yaitu dengan berakhlak mulia. Jika iaburuk akhlaknya, ia masih bisa selamat, jika

ada saudaranya yang menolongnya.

Kematian adalah relasi terdekat dari kehidupan.Kehidupanmu akan sangat besar artinya dirasakan

setelah datang kematianmu. Terasa setelahtiada. Namun ada yang sebaliknya, kematianmulebih menyelamatkanmu dalam dua keadaan.

Pertama jika hidupmu di dunia miskin, bodoh,berakhlak buruk, dan banyak musuh. Kematianmu

lebih baik dari hidupmu. Kedua jika dilingkunganmu lebih banyak manusia dengan tabiat

seperti disebutkan tadi.

Janganlah engkau membangun negeri ini di atasdasar meniru suatu bangsa yang gemar menebarkan

aroma permusuhan. Sedangkan engkau tahu

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

bagaimana akhlak dari anak bangsanya yang jauhdari nilai ketakwaan. Jangan menyangka bahwakemajuan negeri mereka di bidang ekonomi danilmu pengetahuan adalah baik bagi bangsanya.Sesungguhnya masyarakat mereka sangat rusak.

Kejahatan setiap hari terjadi dan terusmeningkat dari masa ke masa.

Tidaklah selalu anugrah itu merupakan karunia.Tidaklah selalu banyaknya harta itu seiring

dengan adanya rido Allah. Janganlah membangunnegerimu sendiri di atas suatu penentangan

terhadap Allah. Sebab betapa pun hukum alam iniengkau mampu kuasai perbendaharaannya yangmembuatmu bisa membuat rekayasa teknologi,

namun yang menyelamatkan hidup ini adalah tetapsaja cuma satu, yaitu ketaatanmu kepada hukumagama. Saat agama engkau taat, setiap anugrah

akan menjadi karunia.

Jadi pertama-tama yang harus engkau camkankunci untuk berhasil itu adalah agama. Iman dantakwa. Iman dan amal sholeh. Iman dan ibadah.Jangan remehkan imanmu, ibadahmu, ketakwaanmu,agamamu. Jangan abaikan Tuhanmu dalam hidupmu.Bukankah engkau tahu, bahwa ketika kematiantelah tiba, engkau tidak akan kemana-mana

selain menjumpai Tuhanmu. Ia adalah awal dariadamu dan akhir dalam ketiadaanmu di dunia.Jasadmu memang dikubur di bumi, tapi ruhmu

adalah sejati dirimu.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Pada dirimu ada potensi. Di sekeliling dirimuada keluarga dan kehidupan sosial. Di pundakmuada tanggung jawab. Beserta dirimu ada waktu,harapan dan ajal. Bagaimana rupa kehidupanmudalam segenap hal-hal demikian? Orang yangberuntung itu adalah yang produktif denganpotensinya, efektif bagi diri dan keluarga

serta sosialnya, besar tanggung jawabnya, danefisien dalam memanfaatkan waktu-waktunya.

Sehingga ia dapat meraih cita-citanya hidupnyadan cita-cita cara ia mati.

Kematian yang harus jadi pengharapan setiaporang beriman adalah mati husnul khotimah.

Inilah cara mati yang harus diperjuangkan. Adasatu rumus bagaimana menjemput kematian yang

baik. Katanya, cara hidup kita adalah cara matikita. Maksudnya seperti apa kehidupan kita

selama ini, seperti itu pulalah cara nanti kitamati. Kalau selama ini kita rajin ibadah, makadalam keadaan rajin ibadah pulalah kita akandimatikan. Jika kita produktif dalam hidup,

ketika matipun kita tetap produktif pahalanya.

Kata nabi, orang yang meninggal itu putuspahalanya, kecuali dengan tiga perkara.

Pertama, ilmu yang diajarkan, kedua anak sholehyang mendo’akan, ketiga harta yang kita jadikan

amal jariyah. Menyelamatkan Akal, jiwa danharta itulah makna sejati dari perkara yangharus kita perjuangkan selama ini, jikamenghendaki kebaikan terus mengalir ke

kehidupan kita setelah selesai hidup ini. Akal,

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

jiwa dan harta generasi penerus kita harusterus kita upayakan agar tambah kualitasnya.

Kita menyaksikan bahwa di belahan dunia Barat,banyak sekali orang-orang cerdas dengan ilmu

yang tinggi dan kiprahnya yang luar biasa dalammenata dunia global. Kehidupan ekonomi merekabagus, teknologi mereka maju. Peran mereka dipanggung dunia internasiona tidak diragukan.Tapi mereka kafir kepada Allah. Mereka tidakberiman kepada al-Quran. Mereka tidak berimankepada Nabi Muhammad. Kata Allah, sejatinyaorang yang tidak menerima ayat Allah sama

dengan hewan.

Apakah manusia itu berbeda satu sama lainnya?Kata Allah, manusia diciptakan dalam wujud

berbangsa-bangsa. Jadi manusia itu berbeda-bedasatu sama lainnya. Namun perbedaan karenafaktor bangsa tidak menjadi mizan untuk

menentukan kadar kemuliaan seseorang. Seseorangtidak menjadi mulia atau hina yang disebabkanfaktor kebangsaannya. Ia tidak jadi mulia hanyakarena ia dari bangsa Eropa. Ia tidak jadi hinahanya karena ia berasal dari Afrika. Seseoranghina atau mulia ditimbang dari ketakawaannya.Allah adalah pencipta setiap diri manusia.Karena Allah menciptakan maka Dia punya hak

atas manusia, yaitu hak untuk disembah. Dengankata lain manusia wajib menyembahNya. Seseorangmenjadi mulia atau hina ditentukan oleh kadaribadahnya kepada Tuhannya. Inilah yang disebutketakwaan. Jika takwanya baik, ia mulia. Jika

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

ketakwaannya nihil, atau minus maka ia hina.Maka dari itu, suatu bangsa yang maju akalnya,namun lemah ketakwaannya, merupakan suatu hal

yang amat mengherankan.

Ada manusia tidur di gua ratusan tahun,ternyata dipandang sebagai hal yang biasa.Bukan hal yang menakjubkan dalam pandanganAllah dan akal manusia yang berakal sehat.

Sebabnya memang dibalik semua itu ada kekuasaanAllah. Mau tahu yang ajaib, yang mengherankanseperti apa? Yaitu perkataan bahwa Allah punya

anak. Ini adalah ucapan dusta terbesar disepanjang sejarah. Semua akal sehat menolak

kata-kata dusta ini. Tapi tetap dipertahankanmanusia-manusia. Amat ajaib.

Siapa sebenarnya manusia itu? Sejatinya manusiasaat ia tidak beserta dengan apa pun dan siapapun, sementara ia membutuhkan semua itu untukmelanjutkan kehidupannya, maka hanya ada satuhal yang pasti ia lakukan yaitu berdoa dan

menjerit kepada Allah yang telah menciptakandirinya. Ia akan memohon kepadanya untukdipertemukan dengan ayah ibu, keluarga dan

saudara-saudaranya. Karena ternyata manusia itubisa hidup hanya jika ia berada di tengah

kehidupan manusia.

Apa inti kehidupan ini sebenarnya, sahabat?Apakah engkau akan berhenti dari kehidupan jikaorang tuamu meninggal, keluargamu meninggal,saudaramu meninggal, semuanya meninggal, dan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

tinggallah engkau sendirian di suatu tempat dimuka bumi? Kenyataannya kita tak benar-benarbernasib seperti itu. Namun ada satu hal patutmenjadi renungan kita, yaitu bahwa Allah tidak

pernah meninggalkan kita. Dan kita pun takmungkin tidak membutuhkanNya, dalam keadaan

macam apa pun.

Berarti inti kehidupan kita sesungguhnya adalahbaiknya hubungan kita dengan Allah. Betapa punengkau baik kepada seluruh manusia dan kepadasegala yang ada, sesungguhnya engkau seseorangyang sama sekal tidak dikenal, apabila engkautidak mengadakan suatu hubungan yang baik

dengan Tuhan yang menciptakan dirimu. Sebab itukenalilah dengan baik Allah Swt yang telahmenciptakan kehidupan bagimu dan telah

menyediakan segala sesuatu yang menyempurnakannikmatNya bagimu.

Jika engkau ingin mengadakan suatu hubunganyang baik dengan Allah Swt, itu bagus bagikehidupanmu. Bagus pula untuk kematian dan

kehidupan setelah matimu. Kehidupan yang baikitu adalah kehidupan yang selalu berisi denganperbuatan-perbuatan baik yang bisa mengundangkasih sayang Allah Swt. Tidaklah kita akan

mampu berbuat semacam itu andaikata semuanyatidak diawali oleh perkenalan kita dengan

Allah. Marilah kita mengenal Allah Swt lebihdekat.

Dalam Al-Quran surat al-Fatihah terdapat suatuinformasi yang penting bagi kita sebagai suatu

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

jalan untuk mengenal Allah Swt. Allah adalahDia yang Maha Pengasih Maha Penyayang. Engkaupasti ingin hidup dinaungi oleh suasana yang

penuh kasih sayang. Jauh dari kebencianmanusia. Terhindar dari permusuhan dan

kekacauan, bukan? Siapapun yang memberikankasih sayang kepadamu, engkau pasti akan sangat

membutuhkan kehadiranya di setiap waktu.

Kasih Sayang Allah kepada manusia itu amatlahsempurna, besar, menyeluruh, lahir batin dantidak ada yang bisa menyamaiNya. Sebab itu

carilah keadaan-keadaan, sifat-sifat, tabiat-tabiat, kebiasaan-kebiasaan, pemikiran-

pemikiran yang dapat mengundang kasih sayangAllah kepada dirimu. Sebabnya ialah, agarengkau merasakan pula suatu kehidupan yang

aman, dan nyaman. Dan agar pada dirimu memancarsifat kasih sayang kepada segenap yang ada.

Ucapkanlah Bismillahirrohmaanirrohiim.

Selanjutnya Allah yang telah menciptakan dirimudan kita semua serta alam semesta ini, adalahbaginya segala puji-pujian. Sifat-sifat yangbaik pada manusia, pada hewan, pada benda danpada hukum alamnya bermula dan berpangkaldariNya. Dialah yang memberikan keteraturanatas alam ini sampai tibalah hari-hari saat

engkau bisa merasakan suatu kemajuan teknologi,kemajuan ilmu sehingga menjadi mudahlah urusan

kehidupanmu di dunia. Maka ucapkanlahalhamdulillahirobbil’alamiin.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Engkau lahir di tengah suatu keluarga, engkaupunya ayah dan bunda. Kemudian di hari ini kita

hidup bertetangga, berteman, sekolah,bermasyarakat dan bernegara. Tahukah engkausemua itu bisa terjadi oleh banyak faktor

pendukungnya. Dan tahukah engkau bahwa faktorpendukung utamanya ternyata ada pada dua halsaja. Yaitu otak yang sadar dan aturan yangberlaku. Dua-duanya ada bersamaan saat kitamerasakan ibu bapak kita berkeluarga hingga

lahirlah kita di tengah-tengahnya.

Hendaklah engkau sadari bahwa aturan terbaikbagi manusia untuk bangkit dari keterpurukan,untuk menggapai cita-cita tertinggi, untukhidup mulia, sejahtera dan harmonis, hanya

apabila manusia mengikuti aturan yang datangdari Allah. Memang dengan akalnya manusia bisamembangun peradaban, keteraturan, tata kota dantata Negara. Namun terbayangkah oleh dirimu

bahwa semua hal itu sama sekali tidak memilikiarti bagi kebaikan manusia yang hakiki di

hadapan Allah Swt.

Jika Allah tidak lagi merahmati dan mencurahkankasih sayangnya kepada manusia, disebabkan olehperbuatannya yang meninggalkan aturan Tuhan,

maka pastilah yang terjadi di muka bumi adalahhuru hara, kekacauan, pembunuhan, kebejatan,

permusuhan, kebobrokan, keburukan dankerendahan. Manusia menjadi makhluk yang paling

hina di muka bumi. Hidupnya persis sepertibinatang dengan satu kelebihan, yaitu mampumengendarai mobil dan menyalakan komputer.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Dunia dan akhirat adalah hari-hari agama. Jikaengkau tidak beragama dengan agamaNya, engkauberagama dengan agama yang bukan agamaNya, yangtidak akan pernah diakui di sisiNya. Amalanterbaik sekalipun yang engkau miliki, yang

engkau torehkan untuk dunia, selama hidupmu,jika tidak didasarkan kepada agamaNya, kepadaketundukanmu kepada Allah, jangan harap hal ituakan jadi kebaikan setelah datang kematianmu.

Jangan lupa, sahabatku, bahwa kematian adalahsahabat kehidupan. Sebab setelah kematian tiba,

maka suatu kehidupan yang sebenarnya akanengkau datangi. Akan kita datangi semua itu.Memang tidak ada seorang pun yang pernahmengalami kehidupan setelah mati yang

menceritakannya kepada kita yang masih hidup didunia. Namun semua kabar itu adalah benar,disebabkan al-Quran yang memberitahukannya

kepada kita.

Kita mesti percaya kepada Al-Quran sebab kitaini makhluk yang berotak dan sadar. Jika engkauberotak dan sadar, maka engkau akan mengetahuial-Quran itu datang dari luar manusia. Tetapiamat mengetahui manusia dan hakikat segala halada di dalamnya dan yang melingkupinya. Dengan

demikian al-Quran itu pasti datang daripenyusun dan editornya sendiri. Siapa yangmenyusun dan editor al-Quran? Allah Swt.Informasi ini dari al-Quran itu sendiri.

Oleh sebab itu jangan sia-siakan hidupmu,amalmu, kipramu. Jangan tanggalkan agama

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

sebagai dasar dan samudra perjuangamu agarhari-harimu di dunia penuh dengan agama. Agarnanti di kehidupan setelah matimu, hari-harimupun penuh dengan kebaikan dari Allah sebagai

imbalan atas hari-hari agamamu. Ingatlah Allahitu adalah Maliki Yaumiddin. Rajanya hari-hari

agama. Dia akan menghitung seberapa banyakhari-harimu di dunia diisi dengan agama.

Setiap jengkal bumi yang engkau berjalan diatasnya, akan menjadi catatan di sisi Allah,apakah engkau sedang berada di atas jalan danaturanNya, ataukah engkau sedang melalaikan,mengabaikan atau bahkan menentang agamaNya.Bila engkau sepakat denganku, hari-hari yang

kita jalani harus berisi agama, bersandar padaagama, bernafaskan agama, menjunjung agama,menuju kebesaran agama, marilah aku beritahu

kunci semuanya itu.

Kuncinya semua itu adalah jadikan setiap haldari keadaanmu sebagai ibadah. Suatu ibadah

kepada Allah. Ketika engkau membaca, melihat,berfikir, berucap, makan, mandi, tidur,membangun relasi, bisnis menata kota dan

Negara, semuanya bisa menjadi bernilai ibadah.Sebagai suatu pengabdian kepada Allah Swt. Jika

engkau meniatkannya untuk Allah Semata.Sederhana, bukan? Marilah bersamaku berlombadalam kebaikan, Iyaakana’budu. Kepada Allah

semata kita semua beribadah.

Ayah dan ibu kita merupakan sosok manusia yangpaling berjasa dalam kehidupan kita. Tak akan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

ada yang mampu melebihi peran mereka. Merekaadalah perpanjangan tangan Allah dalam

melangsungkan kehidupan manusia di muka bumi.Dalam diri setiap makluk ditanamkan rasa kasihsayang. Demikian hal yang sama ada pada dirikedua orang tua kita sehingga mereka dengan

sepenuh hati dan kasih sayangnya merawat kitahingga menjelang dewasa, mandiri dan mampu

mengemban tanggung jawab.

Besarnya peran, jasa dan pengorbanan orang tuaatas diri kita, mustahil dapat kita balasdengan kebaikan sebesar apa pun. Konon kata

Nabi, jika orang tua merawat kita, itu karenamereka berharap agar kita hidup. Sedangkan

apabila kita merawat orang tua yang makin harimakin lemah, kita berharap mereka mati. Semuaini tentu bukan bermaksud sebagai niat, tetapisebagai suatu kepastian bahwa makin hari, orang

tua kita semakin dekat dengan kematian.

Tidak bisa membalas kebaikan orang tua ataskebaikannya bukan berarti kita boleh untuktidak berbuat kebaikan padanya besar ataukecil. Justru hal ini wajib hukumnya. Kitasemua punya kewajiban pada orang tua untuk

berbuat kebajikan padanya. Sukses kita di hariini, tidaklah lepas dari doa dan peran orangtua. Tidak ada orang tua yang sempurna, namunorang tua telah berbuat segala-galanya demi

kebaikan kita. Selalu minta doalah pada orangtuamu untuk kesuksesan dirimu, jika masih ada.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Melewati hari demi hari dalam kehidupan ini,terkenang dalam benak kita wajah kakak dan adikkita. Wajah paman dan bibi kita. Wajah adik dankakak sepupu kita. Nenek dan kakek kita. Semuaorang yang ada di kampung halaman kita. Semuaitu adalah orang-orang yang menempa rupa dan

wajah kita di hari ini. Mereka ada dan terkaitjiwa dengan kehidupan kita sebagai suatuanugrah dari Allah. Menjadi perhiasan

pengalaman dan citra diri. Jangan abaikanmereka, kerabat dan handai taulan.

Dalam sebuah kehidupan sosial, selalu kitamendapatkan sebagian ada yang kita hormati

karena kedudukannya di tengah masyarakat. Padaumumnya kita menyepakati, bahwa seseorangdihormati bukan karena faktor hartanya danjabatannya. Tetapi karena perannya kepada

masyarakat. Pemimpin kita hormati karena duafaktor, pertama karena jabatannya dan karenasifat amanahnya. Tidak sedikit seseorang

menjadi hina padahal ia pejabat, dikarenakantiadanya sifat amanah.

Saudara-saudara kita dari keluarga atautetangga pada dasarnya merupakan amanah dalamkehidupan kita. Sekalipun kita tidak menjadi

pemimpin bagi mereka, kita tetap punyakewajiban untuk melindungi mereka dari berbagai

kejahatan yang mengancamnya. Kita punyakewajiban untuk menyayangi mereka dengan

memberikan apa saja yang dapat mendatangkanmanfaat bagi mereka. Kalaupun misal kita tak

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

mampu memberi karena faktor kelemahan kita,maka janganlah kita mengecewakan mereka.

Di tatar sunda, ada satu pepatah sosial: tata titiduduga prayoga. Pepatah ini mengajarkan kepadakita bagaimana sikap kita terhadap karib,kerabat, dan saudara. Yaitu hendaklah kita

pertama kali menghindarkan diri dari perbuatanyang dapat mengecewakan mereka. Sapalah

saudara-saudara kita sesibuk apapun, tengoklahyang baru datang atau ketika sakit. Berhati-

hatilah jangan terlalu percaya pada seseorang,dan taatlah kepada pemimpin, sekalipun ilmu dan

keadaan ekonominya di bawah kita.

Hidup sukses memiliki banyak sekali dimensi-dimensinya, terkait dengan kedudukan danhubungan kita. Seseorang tidak dikatakansukses, bila meninggalkan prinsip tawazun,

wasatho, syamil, dan kamil. Tawazun artinya adil. Adilartinya memberikan kepada orang yang berhak

haknya. Wasatho artinya pertengahan.Pertengahan artinya tidak mengabaikan suatu

urusan dan tidak pula berlebih-lebihan. Syamilartinya semua hal terperhatikan. Kamil artinyasempurna, dengan kata lain tidak asal jadi.

Kunci sukes mengembangkan diri yang bisa kitaterapkan. Belajar, menjiwai, berlatih,

menerapkan, bertahan, mengajarkan. Belajar itumengandung tiga kaidah. Pertama medapatkan halyang baru, kedua menguatkan hal yang sudah ada,ketiga mengurangi suatu sifat buruk. Menjiwaiberarti mencocokan jiwa kita dengan hal yang

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

baru. Berlatih adalah kunci kemahiran.Menerapkan ialah untuk membentuk watak diri.Bertahan agar ilmu tetap di jiwa. Mengajarkan

membuat kita menjadi paham.

Ingatlah untuk berilmu itu tidak mudah. Tigahal yang patut menjadi perhatian dalam berilmu.Pertama, apa yang ingin diketahui, hendaklahperkara yang benar-benar penting, utama dan

besar. Perguruan tinggi hanya mempelajari hal-hal yang dianggap bermanfaat besar bagi umat

manusia. Kedua, sumber informasinya dari mana,hendaklah kita mengambil dari sumber bacaan

yang terpecaya. Ketiga, untuk apa ilmutersebut, kapan dan di mana kita akan

memanfaatkannya, harus jelas.

Jika engkau jatuh cinta, pahamilah makna cintasebelum engkau berbuat untuk dan atas nama

cinta. Cinta itu artinya mencintai kesucian.Hanya term suci dan turunannya yang boleh

menempel pada kata cinta. Cinta itu suci, makaberbahagialah bila kau jatuh cinta. Segala yang

suci terancam. Segala kotoran dunia bisamerusaknya. Hanya sikap penjagaanlah yang dapatmenjadikan cinta itu tetap sebagai cinta. Jikaengkau tak mampu mengadakan suatu penjagaanpada cinta, bersiaplah untuk menuai luka di

hati.

Manusia diciptakan dengan dua karakter yangbertolak belakang. Yaitu spirit takwa dan

spirit fajir. Takwa mendekatkan pada keadilan,cinta, kasih sayang. Syaratnya adalah kesucian

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

hidup. Sedangkan fajir mendekatkan padakezhaliman, permusuhan, sifat kaku kasar.

Syaratnya adalah antipati terhadap cara-carayang lumrah, wajar dan makruf. Orang tidak akansampai kepada kematangan dalam berfikir kalauia belum sampai kepada spirit takwa. Orang akan

gagal mencapai kesucian hidup kalau spiritfajir masih ia turuti.

Pebuatan Zina merupakan seburuk-buruknyalangkah hubungan antara lelaki dengan perempuan

dalam hal memenuhi kebutuhan nalurihanbiologis. Agama telah mewanti-wanti pada

siapapun untuk menjauhi dan tidak dekat-dekatkepada perbuatan zina. Lelaki dan wanita

dianjurkan untuk menahan pandangan mereka darimelihat perkara yang dapat mengundang syahwat.Bila di masyarakat semakin meluas perbuatanzina, maka akan menyebabkan kehancuran dan

kerusakan yang luar biasa.

Tidaklah perbuatan zina terjadi melainkandisebabkan oleh tipisnya iman. Tipisnya imanitu adalah kalimat lain untuk mengungkapkanbahwa keadaan seseorang yang demikian itu

mengabaikan seruan spirit takwa dan menurutiajakan spirit fajir. Berbeda dengan orang yangimannya teguh, ia akan berusaha keras untukjauh dari perkara yang dapat menjerumuskandirinya kepada perbuatan zina. Sebab itusemangat untuk hidup dalam kesucian dankemuliaan mesti dikoberkan kembali.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Cinta sejati tidak akan menuntunmu kepadatindakan zina. Yang menuntunmu kepada tindakanyang demikian itu adalah karena ajakan nafsu

dan engkau mengikutinya. Namun seringkali nafsuitu lebih besar pengaruhnya saat engkau

kehilangan akal sehatmu. Perbuatan zina ituakan menghilangkan cinta, cahaya wajahmu,

semangat hidupmu, dan melenyapkan daya kekuatanuntuk penjadi seorang pembela kebenaran. Makajauhi suasana yang dapat menjerumuskan dan

melemahkan akalmu.

Bila engkau jatuh segeralah engkaumengungkapkannya. Namun hendaklah engkaucamkan, bahwa segala hal ada masanya. Jika

belum waktunya engkau untuk menikah, disebabkanusia dan kelemahan hartamu, maka lebih baikengkau mengalihkan perhatianmu kepada upaya

membangun citra dan kepribadianmu. Namun bilasudah waktunya, maka ungkapkan hal itu

kepadanya. Dan segeralah untuk mengajaknyamenikah. Sebab nikah itu adalah obat bagi orang

yang dimabuk rindu.

Setiap orang punya kelebihan yang istimewa.Istimewa itu artinya khusus dan spesial.

Buktinya adalah munculnya beragam karya danaktivitas. Semua bisa muncul di hadapan kita,berawal dari suatu penggalian kelebihan dan

potensi diri yang istimewa itu. Ada orang yangbakatnya berhampiran dengan kecerdasan. Ada

juga yang berhampiran dengan kelembutan hati.Sebagian berhampiran dengan keterampilan tangan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

dan gaya kepemimpinan. Galilah pada dirimukeistimewaan di balik adamu.

Bakat dirimu adalah modal yang akan memberimuarti keberadaanmu di tengah kehidupan. Bakat

istimewa tak harus berupa kecerdasan. Kemampuanitu tidak ada yang biasa-biasa. Semua

tergantung pada seberapa besar pehatianmu dalammengembangkan bakatmu. Seberapa besar

pengorbananmu untuk mengolah dan menyekolahkanbakatmu itu. Jelas sekali mutiara tak akan

ketemu bila kau berhenti mencari. Keistimewaanakan pernah didapat jika tak diselami di

dirimu.

Ketika engkau menemukan bakatmu, kemudianmemupuknya hingga engkau benar-benar mampu

memberikan sentuhan istimewa pada kebudayaanbangsamu, maka hal itu merupakan suatu

kebanggaan. Kalau mau dan tekun kita mengasahbakat dapatlah kita sampai kepada puncak-puncakprestasi. Sebab itu janganlah engkau mengalahdengan suatu hambatan dan tantangan yang ada.Dobraklah semua itu agar engkau merasakan

nikmat sebuah prestasi.

Semua manusia memiliki kebebasan untuk menjadiapapun di batas kedudukan dirinya yang sejati.

Di atas semua itu akhirnya semua manusiabertanggung jawab atas pilihannya. Dan

bertanggung jawab untuk memilihnya sendiri. Iamemiliki tanggung jawab untuk mengajukan wujudhidup yang diimpikannya. Keinginan yang benaradalah keinginan yang berangkat dari rasa

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

tanggung jawab. Sehingga engkau seriusmengusahakan prosesnya hingga tergapailah cita-

citamu.

Konsep gagal itu ada. Sebagai pasangan darikonsep berhasil atau sukses. Citra suksessering digambarkan melalui kepemilikan atasrumah, mobil, pekerjaan, keluarga, rekreasi,

uang dan hal-hal yang bermotif material. Gagalsering dicitrakan sebagai keadaan miskin,terbelakang, sakit, bodoh, terhimpit, tidaksemangat. Citra semacam ini ada betulnya.

Pertanyaannnya adalah mengapa mesti ketiadaanharta benda yang menjadi bahan pencitraan suatu

kegagalan?

Hanya ada tiga syarat untuk bahagia. Pertamaengkau sedang tidak berada dalam keadaan

merugikan orang lain. Kedua, engkau memilikibekal untuk makan hari ini. Ketiga, engkausehat dan bisa beristirahat dengan tenang.

Semua syarat itu mudah dilaksanakan. Mengapakita memaksakan suatu pilihan yang menuntuttanggung jawab yang kita sendiri tak mampu

memikulnya. Mengapa kita tidak menyerahkannyakepada orang-orang yang memang mampu untuk

mengembannya?

Janganlah berfikir bahwa untuk melakukansesuatu itu mudah dengan diikuti berandaikata.Andaikata aku punya ini, andaikata aku punyaitu, jadi ini, jadi itu. Dirimu yang demikiansama sekali tidak berarti. Yang benar adalah

lakukan apa yang telah menjadi tanggung jawabmu

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

di saat ini. Sehingga engkau benar-benarmenjadi seseorang yang berkarya nyata di batas-

batas kemampuan maksimalmu, di batas-bataspendukung yang ada berupa kesempatan danperalatan yang ada di tanganmu saat ini.

Ada tiga ranah kepribadian yang menjadi obyekpendidikan dan pembelajaran, kata para ahli.Yaitu kognitif, afektif dan psikomotorik.Dengan ketiga konsep ini, para ahli ingin

menyampaikan pesan kepadamu, bahwakeberhasilanmu dalam belajar tegantung kepadaseberapa besar pertambahan ilmumu, sikapmu dantindakanmu. Jika seusai belajar tak juga dirimubertambah ilmu, tidak mengubah dirimu menjadilebih bijaksana, tak juga membuatmu tambahterampil, itu artinya belajarmu gagal.

Ilmu yang engkau miliki tergantung kepadasetidaknya empat faktor. Yaitu indramu, akalmu,perhatianmu dan gurumu. Jika semuanya itu baik

dan optimal, maka ilmumu akan berkualitas.Keempatnya memiliki peranan yang penting. Jadijagalah badanmu agar selalu sehat dan kuat.Jagalah akal fikiranmu dari hal apapun yangdapat melemahkannya. Setelah itu seriuslah

engkau menyimak penjelasan gurumu, seriuslahketika engkau membaca. Dan terakhir, hormati

gurumu.

Ilmu itu membuat orang menjadi cerdas. Dantidak ada satu hal pun yang membuat orang

berilmu menjadi bodoh melainkan disebabkan iamengabaikan kebenaran yang mendasarinya.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Kebaikan bisa tegak walau pun dengan ilmusedikit, asalkan tingkah laku kita mengikutiilmu tersebut. Sebaliknya betapa kerusakanbesar menjadi-jadi ketika orang-orang yang

cerdas tidak mengikuti perkara yang mendasariilmunya. Apakah yang mendasari semua ilmu?Manfaat. Percuma berilmu kalau serakah.

Bila sesuatu itu mutiara, maka semestinyasesuatu itu menarik dipandang mata dan amat

kuat keadaannya. Jika sesuatu itu memang benaria adalah mutiara namun tiada sedikitpun

menarik, mungkin ada yang salah dengan matayang memandangnya, atau mutiara tersebut

tertutupi debu arang. Semestinya orang-orangyang berilmu itu dihargai dan menghargai

dirinya dengan bertingkah laku yang lurus. Makakerusakan itu semata karena tingkah orang

cerdas yang tak beretika.

Mengapa suatu negeri sedemikian majunya,sementara di negeri yang lainnya, sedemikian

terbelakangnya. Kata pemikir, semua itu karenacara bersikap dan berfikirnya. Perkataan ini

ada benarnya. Jikalau saja penduduk negeri kitaini memiliki sikap dan pemikiran yang matang

dalam berencana dan bertindak, tentulah negeriyang kaya dengan alam ini akan menjadi negeriyang kuat dan makmur. Sebaiknya diri kita tidakmenjadi bagian dari orang-orang yang merusak

negeri ini.

Keterampilan yang dimiliki seseorang bergunauntuk melakukan tindakan teknis. Keterampilan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

adalah kunci dari suksesnya suatu komponendalam sebuah sistem. Sistem yang tidak didukung

oleh para ahli yang terampil, cenderungmenghasilkan keluaran yang buruk dan tidakberkualitas. Sebab itu menempa diri untukmematangkan keterampilan, kemahiran, danpenguasaan suatu teknik merupakan langkah

mutlak untuk menghasilkan sistem yang baik. Dankunci semua itu adalah berlatih.

Jalannya sejarah ditentukan oleh dua kekuatan,kata pemikir. Yaitu kekuatan filsafat dankekuatan agama. Sedangkan jalannya sebuah

Negara ditentukan oleh ideologi dan politik.Setiap diri kita dalam kesederhanaan apa punsenantiasa berada dalam pergulatan filsafat,agama, ideologi dan politik. Menghindarinyaadalah tak mungkin. Bahkan semestinya setiap

dari kita memiliki pemahaman dan pegangan yangatas keempatnya. Semua ini adalah bekal bagi

kiprahmu di tengah kehidupan sosial.

Orang yang jujur akan mendapatkan tiga hal,yaitu kepercayaan dari orang lain, mendapatcinta dan rasa hormat dari mereka, sekalipun

kita tidak pernah memintanya. Kaidah ini tetapberlaku dalam segenap aspek dan bidang

kehidupanmu. Kaidah ini bahkan menjadi salahsatu timbangan untuk mengukur benar kelirunyasuatu sistem filsafat, agama, ideologi dan

politik. Jujur adalah bersikap benar terhadapsegala hal yang ada. Akal kita merupakanpiranti menimbang pertama kali. Manfaatkan

akalmu.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Filsafat yang benar adalah filsafat yangdibangun di atas kejujuran dan akal sehat.

Filsafat yang benar tidaklah mungkinmengingkari keberadaan Allah. Tidak mungkin

bertentangan dengan agama. Filsafat ini tidakakan jauh berbeda pandangannya dengan pandangan

agama tentang alam semesta dan manusia.Filsafat yang benar adalah filsafat yang

didirikan di atas pandangan agama. Sekalipuntetap memiliki coraknya tersendiri sebagai

hasil pemikiran murni. Jika engkau beragama,engkau berfilsafat.

Filsafat yang bersanding dengan agama, ituberangkat dari akal yang sehat, logika yang

benar dan akan semakin memantapkan pandanganmutentang dunia dengan suatu pandangan yanglurus, teguh dan apa adanya. Filsafat harusmenjadi tunggangan agama, dalam meyakinkan

kebenaran agama kepada manusia lewat saluranpemikiran tingkat tinggi. Seandainya orang-

orang suka berfikir hal-hal rumit itu jujur dandibukakan pintu hati untuk menerima hidayah,

niscaya ia akan membenarkan agama.

Filafat harus membantu dakwah, membantu upayapara ulama dalam memantapkan akidah di hatimanusia. Filsafat harus menyediakan saluran-

saluran logika, demi kebaikan kebenarantertinggi yang ada di muka bumi. Dan janganberbuat sebaliknya. Jangan menjadikan agamasebagai kuda tunggangan filsafat yang tidak

jelas asal muasalnya. Di mana manusia mencaridalil agama untuk membenarkan kandungan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

filsafatnya. Kemudian ia lari dari agama,ketika semua maksud telah dicapainya.

Setiap Negara punya cita-cita. Dirimu pun pastipunya cita-cita. Cita-cita yang dijadikansebagai cita-cita publik dan diperjuangkan

lewat saluran politik, untuk diterima secaraluas, itulah yang disebut dengan ideologi.

Ideologi menggambarkan cita-cita bersama yangingin diwujudkan salah satunya melalui

institusi Negara. Ideologi selalu merupakanturunan dari suatu filsafat atau agama. Dan iamenurunkan aturan-aturan yang menata bagaimanakita berfikir, bertindak dan bersikap dalam

kehidupan bernegara.

Kunci sukses itu hanya ada satu, yaitu menempuhcara yang benar. Kata motivator, membuat

secangkir kopi yang enak tidaklah mudah, jikatidak tahu caranya. Ada enam perangkat

penunjang agar kita selalu berada di jalan yangbenar. Yaitu punya keyakinan kepada Allah,

selalu bersiap sedia dengan kekuatan, berkorbandan menjalin tali sosial yang kuat, teguh pada

aturan main yang jelas, dan selalu optimisbahwa kemenangan akan selalu menyertai kita.

Tunggu apa lagi, bergeraklah menuai kesuksesan.

Telah banyak peristiwa yang terjadi dikehidupan kita. Ada peristiwa terkait denganpribadi kita, keluarga kita, kampung halaman

kita, agama kita, Negara kita. Semua itu adalahlintasan sejarah yang penuh dinamika dan hikmahbagi jiwamu. Betapa hidup ini amat indah dan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

penuh dengan kenangan yang manis. Andaikatadirimu pandai menangkap makna lintasan sejarah

dan peristiwa, maka engkau akan semakinbijaksana dalam bersikap. Hingga membuatmu

tetap punya harapan dan cita-cita.

Jadikanlah dirimu memiliki arti dan makna bagikehidupan. Menjadi seseorang yang diabaikan dandianggap tidak berharga, sungguh hal yang tidakkita inginkan. Kawan satu cita-cita denganmuamat penting. Agar bisa saling menguatkan danmemperhatikan. Perubahan besar memang dimulaidari diri sendiri. Tidaklah baik sendiriandalam menggapai impian hidupmu, negaramu,kampung halamanmu. Kita selalu membutuhkankawan dalam berjuang. Betapa berharganya

seorang teman.

Kehancuran dan keterpurukan kebanyakandisebabkan kesombongan. Bukan karena kebodohan

atau kurangnya peralatan dan teknologi.Kebodohan bisa diatasi dengan belajar,kurangnya peralatan bisa diatasi dengan

ketekunan. Semua bisa berjalan baik-baik saja.Namun ketika kesombongan telah menjadi sikap

dan kebiasaan, maka semuanya akan menjadi burukdan hancur. Sebab kesombongan itu adalah awal

dari hilangnya akal sehat dan lunturnyapenghargaan kepada kemanusiaan.

Kekuasaan politik itu penting, sebagai kekuatanuntuk mendayagunakan rakyat dan perbendaharaannegeri dan negara. Untuk kebaikan Negara danrakyat itu sendiri. Perkara-perkara besar

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

menjadi mudah diselenggarakan. Namun jika parapempimpin sudah dihinggapi sikap sombong dan

terlena dengan manisnya kekuasaan, makakecenderungannya mereka bersifat otoriter.

Dalam keadaan seperti itu, bukan lagi rakyatdan Negara yang menjadi pusat perhatiannya

tetapi dirinya sendiri.

Satu kebenaran bisa mengalahkan seribukebatilan dan kekeliruan. Namun satu kekuasaan

bisa memupus seribu kebenaran. Andaikatakekuasaan dan kebenaran bersatu, maka betapabanyak kerugian yang akan ditampung para

pengkhianat dan orang-orang yang suka berdusta.Jika engkau ditakdirkan menjadi seorang

pemimpin dan luas kekuasaanmu, rengkuhlahkebenaran, agar orang-orang yang selama ini

suka menjilat dan berbuat zhalim danmenyengsarakan rakyat bisa tersingkirkan.

Dirimu tidak akan sampai kepada kekuasaan dankebenaran, kalau tubuhmu lemah, akalmu lemah,tabiatmu lemah, mentalmu lemah. Betapa besarharapan setiap anak negeri bahwa masa depan

kehidupan mereka bertambah baik. Kepada siapalagi mereka menyandarkan harapan kalau bukankepada para pemimpinnya. Pertama kali bila

engkau mau melangkahkan kaki di dunia politik,maka pikirkanlah apa yang akan engkau berikankepada penduduk negeri ini sehingga bertambah

makmur.

Empat hal menuju kesuksesan lahir batin berikutadalah penting engkau ingat-ingat. Pertama

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

wahyu, artinya jangan pernah dirimu keluar dariketentuan wahyu dalam menata kehidupanmu.Sekali engkau mengabaikan ketentuan wahyu,

Tuhan pemilik negeri ini tidak akan rido denganrupa wajah kehidupanmu. Kedua, peganglah ilmuilmiah, sebabnya ia berpondasi pada kesaksianpara pemikir yang rasional. Ketiga akal sehatmu

sendiri, sebab ia alat pertamakali untukmenimbang. Keempat, indramu.

Adakalanya melihat itu bisa mewakili seribukali mendengarkan. Seribu kali gurumu

menjelaskan harimau, bisa diwakili denganmelihat harimau secara langsung satu kali saja.

Namun adakalanya sekali mendengarkan suatuuraian bisa mewakili seribu kali engkau melihatsuatu perkara. Sudah berapa ribu kali engkaumelihat langit dan tanah? Ribuan kali. Apakah

setiap kali melihatnya engkau bertambahbijaksana ketika memandang langit dan tanahdari waktu ke waktu? Dengarlah, maka engkau

berfikir.

Seharusnya orang-orang yang ditakdirkan Allahdalam keadaan lengkap indranya, jauh lebih

bersyukur. Lebih berani dalam membelakebenaran. Lebih bergairah dalam berkarya dikehidupan ini. Banyak sekali orang yang mamputampil seperti itu. Semua berkat kebaikan dannikmat Allah yang diberikan kepada mereka.Namun tidak sedikit orang yang dianugrahi

kelengkapan indra, wajah yang cakep, harta yangbanyak, namun mereka gagal menjadi manusia yang

bermanfaat disebabkan akhlaknya buruk.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Manusia bukanlah makhluk yang paling kuat dimuka bumi. Di bumi ada besi dan intan yangsangat kuat. Bukan pula makhluk yang paling

cepat, mereka kalah oleh kuda. Manusia adalahmakhluk yang paling tahu di muka bumi. Di mana

letaknya pengetahuan? Di dalam hati, akal,perasaan dan kesadaran. Sebab itulah mereka

bisa mengembangkan kebudayaan. Berbeda dengankucing, sejak ribuan tahun, kucing seperti itukeadaannya. Bijaksana sekali jika dirimu terus

meningkatkan pengetahuan.

Semua makhluk terlibat dalam belajar. Manusiabelajar, untuk maju dan berkembang. Hewanbelajar untuk melangsungkan kehidupan danberketurunan. Belajar merupakan kunci utama

menuju kemandirian. Ketika engkau mandiri, itusudah mencukupi bahwa dirimu sukses. Hanya saja

kemauan kita tidak pernah berhenti di satutitik. Sehingga timbullan pandangan betapa dirikita masih punya kekurangan dalam hal keadaan

dan kemampuan. Maka belajarlah agar jadipengantar suksesmu.

Kita menyaksikan di negeri kita adapengangguran. Sejatinya pengangguran ituistilah untuk menyebut mereka yang berilmunamun belum bekerja disebabkan tidak adanya

lowongan kerja. Ketika menganggur, jiwa manusiabenar-benar gelisah. Hari ini manusia itu

adalah pekerjaan. Sehingga kalau tidak bekerjadianggap seakan-akan bukan manusia, bukan

siapa-siapa. Padahal, siapapun bisa bekerja apa

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

saja untuk kebaikan dirinya asalkan ia memilikimotovasi yang kuat sehingga ia giat dan tekun.

Bukankah sudah dikatakan bahwa, setiap orangitu punya potensi, bakat dan keistimewaan yangunik. Kalau saja setiap orang menyadari hal

ini, tentu tak akan pengangguran. Sebab setiaporang akan menggali dan mengasah potensi

dirinya, lalu ia membuat format dari potensinyatersebut sehingga memiliki arti bagi oranglain. Kemudian ia mencari siapa yang benar-benar membutuhan jasanya. Itulah awal dari

suatu pekerjaan bahkan suatu perusahaan raksasasekalipun. Tetapkan apa istimewamu.

Majunya suatu negeri, ditunjang oleh orang-orang yang kreatif, tekun dan jujur. Kreatif

itu bersanding dengan inovatif. Yaitu semangatuntuk membuat cara yang lebih baik, bermutunamun lebih mudah dalam membuatnya. Tekun,

artinya tidak terus menerus mengerjakan suatuhal dengan sebaik-baiknya hingga tuntas

walaupun banyak hambata yang datang termasukrasa bosan. Adappun jujur itu adalah senantiasatepat waktu, disiplin dan dan menunaikan hak

orang lain sebagaimana seharusnya.

Setiap yang bekerja akan mendapatkan upah yanglayak. Setiap yang berencana, dan berjuang

mewujudkan mimpi kehidupannya akan mendapatkankebahagiaan. Begitulah takdir kehidupan di

dunia, sehingga kita bisa menyaksikan orang-orang bisa membangun rumah, memiliki sawah danladang, punya uang dan simpanan. Jika dirimu

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

telah bekerja dan punya kesempatan untukmenikmati hidup yang lebih baik, jangan lupauntuk berbagi. Sebab keadaan manusia itu

bertingkat-tingkat.

Tidak sedikit yang telah mencapai kematangandan kemapanan, akhirnya jatuh tersungkur. Tidak

sedikit yang telah mencapai keluasan dankelapangan penghidupan, akhirnya terperosok ke

lubang kehinaan. Jika hal itu masih dalamkesadaran, masih ada waktu untuk memperbaikisemua keadaan. Yang paling mengerikan dalamhidup seseorang ialah, ketika hidup berada

dalam kubangan dan lumpur kehinaan, namun iatidak sadar akan keadaannya itu. Ia tak pedulidengan hatinya. Ia tak peduli dengan kesucian.

Tidak sedikit orang merasa percaya diri,bangga, melenggang di muka bumi di setiap

negeri dengan gagah namun sejatinya ia sedangberada dalam murka semua manusia dan Tuhannya.Ia punya harta yang banyak, negerinya makmur,

jabatannya tinggi. Tidak ada yangmenghormatinya melainkan para penjilatnya.Dalam keadaan seperti ini, manusia sedang

berada dipuncak kenistaannya. Nista itu bukanmiskin atau fakir, tetapi yang disebut nista

itu adalah bodoh terhadap Tuhannya.

Setiap negeri punya cita-cita luhur. Secaraumum cita-cita itu adalah berupa kemakmuran,ketentraman dan kemutakhiran. Kunci untuk

meraih semua itu ada di pundak setiap penduduknegeri. Negara memiliki tanggung jawab untuk

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

mengarahkan dan memberdayakan apapun yang adadalam negeri untuk mencapai ketiganya. Syarat

menuju ke arah itu adalah kesehatan,pendidikan, ekonomi, diplomasi dan ketahanan.Siapkan dirimu maju bersama kawan-kawanmu.

Sehatkan badan, perbanyak uang.

Kunci menuju sehat itu mudah. Pertama hindarimakanan yang haram dan beracun. Kedua rajinberolah raga. Ketiga jika sakit berobat.Berikutnya lingkungan tempat tinggal kita

bersih, sarana air terjamin, lingkungan terjagadari polusi. Untuk semua hal itu sadarilahbahwa kita sangat butuh dengan kesehatan.

Menyadari artinya selalu berupaya mengerti danmelakukan bagaimana menjaga kesehatan.

Menyadari artinya berupaya untuk menghindarisegalam macam hal yang dapat membuat tubuh

sakit.

Jika engkau punya uang, syarat sebelumnya uangitu bersih dari sumber yang haram. Uang itu

bukan hasil dari menipu, mencuri, menggelapkan,atau dari hasil penjualan barang yang haram

atau hasil dari kejahatan. Ini penting. Sebabuang itu nanti akan engkau gunakan untuk

membeli makananmu. Makananmu akan membentukdarah, daging dan tulang tubuhmu. Dan

menentukan sifat hati dan akalmu. Selanjutnyamembentuk fikiran dan ucapan-ucapanmu. Akhirnya

menentukan takdirmu.

Bergaul itu tidak hanya menyenangkan tapi iajuga merupakan suatu kebutuhan hidup. Engkau

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

bergaul maka engkau hidup. Kunci pergaulan yangbaik adalah pandai dalam mendengarkan. Sebaborang-orang hanya akan menghargai siapa yangberfikir. Jika engkau pandai mendengar itu

artinya engkau seseorang yang berfikir. Bergaulitu baik, tetapi juga berbahaya. Dikatakanberbahaya, jika kawan bergaulmu itu adalah

orang-orang sinting semua dan mereka sahabatnyasetan. Tentu saja dirimu jadi bagian darinya.

Wajib kita bersyukur kepada Allah. Sebab Diatelah memberi kehidupan. Wajib kita berbaktikepada orang tua dan bergaul secara baik padamereka. Sebab betapa besar jasa dan pengorbananmereka untuk kita. Kata Nabi, rido Allah ada

pada rido orang tua. Carilah keridoan orang tuaatas dirimu dengan menjadi seorang yang baik

dan baik sikapnya pada kedua orang tua.Kehidupan kita di hari ini adalah berkat kasihsayang orang tua. Besar harapan orang tua atas

dirimu agar menjadi orang yang sukses.

Bila lisanmu tak kuasa berkata yang baik,diammu akan menyelamatkanmu. Jika kakimu takjuga melangkah ke kerumunan orang-orang yangbaik, setidaknya engkau tak berjalan menujumanusia-manusia brengsek. Orang-orang akanmenaruh curiga kepadamu jika berangkat ke

tempat maksiat. Janganlah memancing prasangkaorang bahwa dirimu buruk. Karena sudah jelas

diri kita lebih banyak kekurangannya ketimbangkebaikannya. Untuk itulah mengapa kita harus

belajar menjaga lisan dan kaki.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Keluarga adalah sumber timbulnya rasa kasihsayang. Masyarakat adalah sumber timbulnyakepandaian. Negara adalah sumber timbulnya

kejayaan. Semua kehidupanmu adalah warna darikeluargamu, masyarakatmu dan negaramu. Sepertiapa dirimu saat ini, tak lepas dari bagaimana

orang tuamu, masyarakatmu dan negaramumendidikmu. Namun ada satu hal lagi pada dirimuyang merupakan milikmu, yaitu kehendakmu. Diatas kehendakmu engkau memilih untuk jadi apa

di masa depan.

Di persimpangan jalan kita sering mendapatkanorang-orang yang meminta-minta. Dahulu ketikamereka kecil apakah memiliki cita-cita untukmenjadi peminta-minta. Mungkin iya mungkin

tidak. Jika iya, berarti dahulu mereka adalahanak-anak yang berkehedak rendah dan malas.

Jika tidak, berarti ada yang salah dalam proseskehidupan mereka mulai anak-anak hingga

menjelang usianya yang sekarang. Jadi berhati-hatilah dalam menata kehidupanmu. Jangan pernah

mengabaikan nasihat orang tua.

Manusia diciptakan Allah memiliki tujuantertentu. Yaitu untuk beribadah dan menjadikhalifah di muka bumi. Islam datang sebagairahmat bagi alam semesta. Islam merupakanpanduan ibadah sekaligus panduan untuk

menunaikan tugas khalifah. Berarti ibadahmu dantugas khalifahmu dimaksudkan sebagai rahmat

bagi alam semesta. Rahmat itu adalah rasa kasihsayang. Ibadahmu adalah untuk membentuk dirimu

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

penuh dengan rasa kasih sayang melalui tugaskhalifahmu di muka bumi.

Keluarga dikatakan sebagai unit terkecil darimasyarakat. Namun terpenting. Bahkan keluargamerupakan inti dari adanya masyarakat. Di malamhari, di kantor-kantor tidak ada orang; selepas

jam kerja selesai, semua orang kembali kerumahnya masing-masing. Rumah di mana keluarga

ada adalah awal kita melangkahkan kaki dantempat kita kembali serta memulai segala esokhari. Hati kita lebih terikat kuat kepada

keluarga, ayah, ibu, saudara ketimbang terikatdengan kantor atau sekolah.

Suatu masa setiap manusia bila telah tiba masakematangan dan kedewasaannya untuk menikah, ia

akan menikah dengan jodohnya yang telahditentukan Allah. Dan bila telah terjadi ijab

Kabul pernikahan, maka dimulailah hidupberrumah tangga. Hidup seseorang yang

sebenarnya sebagai anggota masyarakat yangindependent sedang dimulai. Bekalmu di saatbeerrumah tangga terdiri atas banyak dimensi

kehidupan. Engkau harus bertanggung jawab ataskebutuhan lahir dan batin.

Dalam berrumah tangga, pokok pengikat dirimudengan pasanganmu adalah jalinan rasa cinta.

Rasa tertarik pada lawan jenismu secaranaluriah. Engkau memupuknya dengan sikap

menghargainya. Membantu urusannya, memaklumikekurangannya dan menjadi penutup semua

kelemahan yang ada padanya. Seiring dengan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

perjalanan waktu, cobaan rumah tangga akandatang kepadamu. Engkau akan diuji sebagai

bahan menuju rumah tangga yang lebih baik, jikaengkau berhasil melewatinya.

Ketika kita bergerak sendiri, boleh kitamengerahkan semua kekuatan untuk segera sampai

kepada tujuan. Namun ketika kita bergerakberdua, kekuatanmu harus dikurangi hingga samadan seirama dengan kuatan kawan seperjuanganmu.Dengan kata lain, jangan engkau egois. Rumusini dapat kita gunakan dalam mengelola rumahtangga. Ingatlah yang mengelola rumah tanggabukan hanya dirimu, tapi pasanganmu juga.Masing-masing punya daya tersendiri. Maka

buatlah harmoni dengannya.

Rumah secara fisik adalah bangunan. Rumahadalah tempat hati berlabuh, setelah kita pergi

ke manapun yang kita inginkan. Namun rumahsecara psikologis dan batiniah adalah

keluargamu sendiri. Manusia sebagai anak,keluarga adalah ayah ibunya. Manusia sebagaiyang berpasangan hidup, keluarga adalah rumahtangganya sendiri. Rumah tanggamu adalah rumahpsikologismu. Itulah kehidupanmu yang sejati.

Tempat semua karyamu terbaik ditunjukkanuntuknya.

Di manakah hati kita berlabuh? Di rumah,kemudian di kampung halaman. Itulah dua tempatutama di mana hati kita terikat secara kuat. Dirumah ada pasangan hidup kita dan rumah tangga.

Di kampung halaman ada tetangga kita dan

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

masyarakat. Masyarakat adalah tempat di manaengkau mendapatkan keterampilan dan keluasan

hidup. Di tengah masyarakat kita akanmemperolah kedinamisan dalam kehidupan. Dari

masyarakat kita memperolah idealisme kehidupanyang lebih luas dan berarti lebih.

Setiap orang berdoa kepada Allah untukmendapatkan kebaikan. Yaitu kebaikan di dunia,

kebaikan di akhirat, dan diselamatkan darisiksa neraka. Inilah doa yang mencakup semua

inti perjuangan kita selama ini. Hidupberintikan mengharap kebaikan dan keselamatan.Tidak ada seorang pun yang berharap mendapatkankesialan dan kecelakaan. Negara adalah wahanakita untuk mencapai kebesaran nilai kebaikandan keselamatan. Manfaatkan peranmu dalam

kaitannya dengan Negara.

Hidup bernegara meniscayakan engkau bergaul danmungkin bekerja sama dengan orang-orang yangberbeda latar belakang dan keadaannya dengandirimu. Adakalanya mereka baik dan sejalan

dengan dirimu. Adakalanya berseberangan denganprinsip dan ideologimu. Bagaimana pun merekaharus tetap engkau hargai dan saling bahumembahu dalam menjaga keamanan negerimu dannegaramu. Keluasan jiwa seseorang dalam

bernegara menentukan dirinya untuk menjadiseorang pemimpin bagi negerinya.

Negara itu berperan dalam menjaga keamanan danketertiban. Maka keberadaan pemerintah danperangkat Negara adalah sebagai upaya yang

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

memudahkan urusan warga Negara dan penduduknegeri. Dalam hal melangsungkan kegiatan

keluarga, pribadi dan hubungan masyarakat. Laluengkau melihat semua itu sebagai sarana-sarana

sosial yang utama untuk kemajuan ekonomi,pendididkan, kesehatan dan semua fase

kehidupan. Negara adalan sarana menuju kejayaanumat manusia, termasuk dirimu.

Di atas landasan apa sebaiknya sebuah Negaradikelola? Umumnya negara-negara didirikan di

atas cita-cita luhur dan kebutuhan inti sosialmanusia. Hanya ada dua kata yang bisa

menggambarkan cita-cita luhur dan kebutuhaninti sosial tersebut, yaitu aman dan makmur.Aman berarti keadaan selamat, sehat, lancer,jauh dari intimidasi dan ancaman. Makmur

berarti tercukupi kebutuhan sandang, pangan,papan, kesehatan, pendidikan, hiburan, ibadah

dan semua fase kehidupan manusia.

Adanya negara bisa bisa mencegah danmenghentikan kejahatan secara paksa. Tiap orangbisa mencegah tindak kejahatan dengan kesadaranhati nuraninya. Agama merupakan perkara yangpaling besar kekuasaannya di hati manusia.

Agama berperan nyata dalam mengurangi tindakkejahatan manusia dalam kehidupan sosial.Ketika agama sedemikian kuatnya dalam hati,

maka kejahatan akan berkurang. Agama dan Negaraharus ada bersamaan. Agar kejahatan musnah dari

muka bumi.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Pelajaran tentang Agama wajib ada dalam setiappendidikan yang diselenggarakan pemerintah dan

masyarkat. Terlebih dalam pendididikan ditengah keluarga. Hal ini penting untuk kebaikandirimu. Sebab agama itu merupakan sumber nilai

tertinggi dalam kehidupan kita. Yangkebenarannya absolut. Bagaimana mungkin bangsaini dapat beragama, kalau penduduknya tidakmendapatkan pendidikan agama. Mengabaikanpendidikan agama akan membuat bangsamu

mengabaikan agama.

Islam adalah agama yang datang dari Allahmelalui wahyu yang diturunkan kepada RasulNya,yakni Nabi Muhammad. Islam artinya ketundukan,pengabdian, kesucian, ketatan dan kebenaran.

Itulah jalan hidup bahagia. Jika engkaumemahami, membenarkan dan mengamalkan, hidupmuakan sukses dunia dan akhirat. Hidupmu bukanhanya di dunia, dan hidupmu bukan untuk kesia-

siaan. Namun ketahuilah hidup tanpa Islamadalah kesia-siaan.

Semua manusia berasal dari Nabi Adam. Nabi Adamdiciptakan Allah dari tanah. Tidaklah suatu

bangsa lebih mulia dari bangsa lainnyamelainkan karena ketakwaannya. Kemajuanteknologi, ilmu pengetahuan, tidak akan

menghalangimu dari agama, agamapun tidak akanmenghalangimu dari teknologi. Engkau bisa hidup

kaya raya bersamaan dengan hidup dalamketakwaan kepada Allah Swt. Engkau bisa hidupdalam kejayaan Negara dan Agama bersamaan.

MOTIVASI, RENUNGAN DAN PEMIKIRAN

Islam tidak pernah mengajarkan kepadamu untukmembenci Ilmu dan Negara. Islam tidak

mengajarkan kepadamu untuk meninggalkan duniadan mengabaikan kenikmatan hidup di atasnya.

Islam tidak mengajarkan kepadamu untuk membenciseseorang karena perbedaan keyakinan. YangIslam ajarkan kepadamu ialah agar engkaumenyeru kepada kabaikan dan mencegah darikemungkaran. Agar tatanan hidup masyarakat

tetap aman sepanjang masa.

Akal fikiran itu mempunyai kedudukan yang utamapada diri manusia dalam pandangan agama ataupun

ilmu. Ketika engkau hendak memahami segalasesuatu di dunia, ini maka mutlak engkau harusmemberdayaka akal fikiranmu. Namun ketika suatu

ketetapan telah datang dari Tuhanmu untukmelakukan sesuatu atau meninggalkan sesuatu

yang lain, simpanlah fungsi akal fikiranmu, dankedepankan imanmu. Karena pada akhirnya perntah

Tuhanmu itu masuk akal.

Menjalankan agama tak akan luput dari tiga hal.Pertama perintah, kedua larangan, ketiga ujian.

Ketiganya membutuhkan kesabaran danpengorbanan. Sabar untuk terus menjalankan

perintah, menjauhi larangan dan menjalani suatuujian. Pengorbanan diperlukan untuk

meningkatkan kualitas keimanan dan buktikeyakinanmu. Kejayaan dan kesuksesan tidalah

mungkin engkau raih dengan sikap tergesa-gesa,melanggar aturan, dan enggan berkorban.