bag-hukum-opd-Lampiran Renja.pdf

47
LAMPIRAN PERATURAN BUPATI MALANG NOMOR 212 TAHUN 2020 TENTANG RENCANA KERJA BAGIAN HUKUM SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN MALANG TAHUN 2021 RENCANA KERJA BAGIAN HUKUM SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN MALANG TAHUN 2021 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2021 merupakan rencana kerja bersifat tahunan yang merupakan penjabaran dari pelaksanaan pembangunan yang telah direncanakan di dalam dokumen Rencana Strategis Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016–2021. Penyusunan Rencana Kerja ini adalah wujud implementasi dari Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah bahwa setiap Perangkat Daerah berkewajiban menyusun perencanaan kerja. Salah satu dokumen perencanaan adalah Rencana Kerja (Renja) yang merupakan dokumen perencanaan untuk periode (1) satu tahun yang berisi penjabaran dari Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) dan Rencana Strategis PD. Proses penyusunan Renja Perangkat Daerah Tahun 2020 didasarkan atas hasil evaluasi pelaksanaan Renja Perangkat Daerah pada tahun sebelumnya. Penyusunan Renja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2021 disesuaikan dengan arahan RPJMD Kabupaten Malang Tahun 2016-2021, RKPD Tahun 2021 dan Renstra Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016-2021 serta inventarisasi kebutuhan riil pembangunan melalui Musrenbang. Renja

Transcript of bag-hukum-opd-Lampiran Renja.pdf

LAMPIRAN

PERATURAN BUPATI MALANG

NOMOR 212 TAHUN 2020

TENTANG

RENCANA KERJA BAGIAN HUKUM

SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN

MALANG TAHUN 2021

RENCANA KERJA BAGIAN HUKUM

SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN MALANG TAHUN 2021

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten

Malang Tahun 2021 merupakan rencana kerja bersifat tahunan yang

merupakan penjabaran dari pelaksanaan pembangunan yang telah

direncanakan di dalam dokumen Rencana Strategis Bagian Hukum

Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016–2021. Penyusunan

Rencana Kerja ini adalah wujud implementasi dari Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional sebagaimana diatur dalam Undang-Undang

Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional

dan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata

Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan Daerah bahwa setiap Perangkat Daerah berkewajiban

menyusun perencanaan kerja. Salah satu dokumen perencanaan adalah

Rencana Kerja (Renja) yang merupakan dokumen perencanaan untuk

periode (1) satu tahun yang berisi penjabaran dari Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah (RPJMD), Rencana Kerja Pemerintah Daerah

(RKPD) dan Rencana Strategis PD. Proses penyusunan Renja Perangkat

Daerah Tahun 2020 didasarkan atas hasil evaluasi pelaksanaan Renja

Perangkat Daerah pada tahun sebelumnya.

Penyusunan Renja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten

Malang Tahun 2021 disesuaikan dengan arahan RPJMD

Kabupaten Malang Tahun 2016-2021, RKPD Tahun 2021 dan Renstra

Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016-2021

serta inventarisasi kebutuhan riil pembangunan melalui Musrenbang. Renja

2

Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2021

merupakan acuan Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

dalam rangka penyusunan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas

dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Anggaran Pendapatan dan Belanja

Daerah (APBD) Kabupaten Malang.

Perencanaan adalah suatu proses untuk menentukan tindakan

masa depan yang tepat, melalui urutan pilihan, dengan memperhitungkan

sumber daya yang tersedia. Tahapan perencanaan pembangunan terdiri dari

perencanaan jangka panjang, menengah dan tahunan, yang dilaksanakan

oleh unsur penyelenggara pemerintahan dan masyarakat. Khusus

perencanaan tahunan pada level Perangkat Daerah atau disebut Rencana

Kerja (Renja) adalah dokumen perencanaan Perangkat Daerah untuk periode

1 (satu) tahun. Dalam Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang

Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan

Rencana Pembangunan Daerah, yang secara teknis pelaksanaannya diatur

dalam Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata

Cara Perencanaan Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata

Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana Pembangunan

Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah

Daerah, serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang

Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan Rencana

Kerja Pemerintah Daerah, menyebutkan bahwa Renja Perangkat Daerah

memuat program dan kegiatan, lokasi kegiatan, indikator kinerja, kelompok

sasaran, pagu indikatif dan prakiraan maju.

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah, sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir

dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua

atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah,

keterpaduan pola perencanaan pembangunan daerah menjadi poin yang

penting dalam siklus penyelenggaraan pemerintahan. Untuk itu diperlukan

tata kelola pemerintahan yang baik (Good Governance) yaitu

penyelenggaraan pemerintahan yang efektif, efisien, partisipatif, transparan

dan akuntabel.

Proses penyusunan Rancangan Akhir Rencana Kerja Bagian

Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang mulai dilakukan setelah

surat Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah tanggal

4 Mei 2020 Nomor: 050/3002/35.07.202/2020 Perihal: Rancangan Akhir

Rencana Kerja (Renja) Perangkat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2021.

3

RPJM

Nasional RKP

Nasional

RPJPD

&

RTRW

RPJM Daerah

RKP

Daerah

Renja PD

RENSTRA PD

RKA PD

RAPBD APBD

DPA

PD

Pedoman

Pedoman

Bahan Bahan

Pedoman

Pedoman

Diacu

Dijabarkan

Diacu Diperhatikan

Seluruh dokumen perencanaan pembangunan daerah merupakan

satu kesatuan yang saling berkaitan satu dengan yang lain. Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) adalah dokumen yang

menjadi pedoman dalam penyusunan Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah (RPJMD) yang merupakan penjabaran dari visi dan misi

Pemerintah Daerah. Sebagai bahan masukan penyusunan rancangan

RPJMD adalah Rancangan Awal Rencana Strategis (Renstra) Perangkat

Daerah. Selanjutnya setelah RPJMD disahkan maka menjadi acuan

penyusunan Renstra Perangkat Daerah. RPJMD dijabarkan dalam Rencana

Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) sebagai dokumen perencanaan tahunan.

RKPD digunakan sebagai pedoman/acuan dalam penyusunan

rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah. Berkaitan dengan itu,

maka RKPD merupakan pedoman awal untuk penyusunan Kebijakan Umum

Anggaran (KUA), dan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS),

dalam rangka penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah tahun

berkenaan. Bagian Hukum Sekretariat Daerah selaku Perangkat Daerah

berkewajiban menyusun Rencana Kerja (Renja) sesuai dengan tugas dan

fungsi. Renja merupakan penjabaran dari Renstra, dan dalam

penyusunannya mengacu pada Rancangan awal RKPD. Renja juga sebagai

bahan masukan untuk penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran (RKA)

Perangkat Daerah. RKA dimaksud selanjutnya menjadi salah satu acuan

penyusunan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Satuan Kerja Perangkat

Daerah. Renja juga perlu mengakomodir hasil Musyawarah Perencanaan

Pembangunan (Musrenbang), Forum Satuan Kerja Pemerintah Daerah,

pokok-pokok pikiran Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, dan kebijakan

Pemerintah Pusat/Pemerintah Provinsi Jawa Timur.

KETERKAITAN ANTAR DOKUMEN PERENCANAAN

4

ALUR PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN

Penyusunan Rencana Kerja Bagian Hukum Setda Kabupaten

Malang Tahun 2021 mengacu pada Rencana Kerja Pemerintah Daerah

Kabupaten Malang Tahun 2021 dan merupakan penjabaran dari Perubahan

Rencana Strategis Bagian Hukum Setda Kabupaten Malang Tahun 2016-

2021, yang tentunya mendukung Visi dan Misi Bupati Malang sebagaimana

dijabarkan dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Tahun

Selanjutnya Rencana Kerja Bagian Hukum Setda Kabupaten

Malang Tahun 2021 ini akan menjadi bahan penyusunan Rencana Kerja

Anggaran dan Dokumen Pelaksanaan Anggaran Bagian Hukum Setda

Tahun 2021, serta menjadi pedoman dan acuan dalam melaksanakan

program dan kegiatan selama Tahun 2021 dan selanjutnya akan dievaluasi

melalui penilaian terhadap realisasi Dokumen Pelaksanaan Anggaran Bagian

Hukum Setda Kabupaten Malang untuk mengetahui realisasi pencapaian

target indikator kinerja, dan penyerapan anggaran.

1.2. Landasan Hukum

Sebagian landasan hukum disusunnya Renja Bagian Hukum

Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2021 adalah:

1. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-

Daerah Kabupaten di Lingkungan Propinsi Jawa Timur (Berita Negara

Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 41), sebagaimana telah diubah

dengan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1965 tentang Perubahan Batas

Wilayah Kotapraja Surabaya dan Daerah Tingkat II Surabaya dengan

Mengubah Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950 tentang Pembentukan

Daerah-Daerah Kota Besar Dalam Lingkungan Propinsi Jawa Timur, Jawa

Tengah, Jawa Barat dan Daerah Istimewa Yogyakarta (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 1965 Nomor 19, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 2730);

2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);

5

3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355);

4. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan

dan Tanggung Jawab Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 4400);

5. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4421);

6. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan

Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011

Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 5234), sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang

Nomor 15 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 12

Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 183, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6398);

7. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587), sebagaimana telah

diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9

Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23

Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 5679);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata Cara

Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 96, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4663);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara

Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008

Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817);

10. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2017 tentang Pembinaan dan

Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 73, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 6041);

11. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan

Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019

Nomor 42, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6322);

12. Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2019 tentang Laporan dan

Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 52, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 6323);

6

13. Peraturan Presiden Nomor 87 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan

Undang-undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan

Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014

Nomor 199);

14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman

Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana telah diubah beberapa kali,

terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011

tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13

Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah (Berita

Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 310);

15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15 Tahun 2008 tentang Pedoman

Pelaksanaan Pengarusutamaan Gender di Daerah sebagaimana telah

diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 67 Tahun 2011

tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15

Tahun 2008 tentang Pedoman Umum Pelaksanaan Pengarustamaan

Gender di Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2011

Nomor 927);

16. Peraturan Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak

Nomor 4 Tahun 2014 tentang Pedoman Pengawasan Pelaksanaan

Perencanaan dan Penganggaran yang Responsif Gender untuk Pemerintah

Daerah;

17. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 tentang

Pembentukan Produk Hukum Daerah (Berita Negara Republik Indonesia

Tahun 2015 Nomor 2036), sebagaimana telah diubah dengan Peraturan

Menteri Dalam Negeri Nomor 120 Tahun 2018 tentang Perubahan atas

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 tentang

Pembentukan Produk Hukum Daerah (Berita Negara Republik Indonesia

Tahun 2018 Nomor 157);

18. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara

Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata

Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah, serta Tata Cara Perubahan Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (Berita Negara

Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 1312);

19. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 6 Tahun 2008 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) Daerah Kabupaten Malang

Tahun 2005-2025 (Lembaran Daerah Kabupaten Malang Tahun 2008

Nomor 3/E);

20. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 7 Tahun 2008 tentang

Perencanaan Pembangunan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Malang

Tahun 2008 Nomor 4/E);

7

21. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 3 Tahun 2010 tentang

Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Malang (Lembaran Daerah

Kabupaten Malang Tahun 2010 Nomor 2/E);

22. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 6 Tahun 2016 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Malang

Tahun 2016-2021 (Lembaran Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016

Nomor 4 Seri D), sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah

Kabupaten Malang Nomor 14 Tahun 2018 tentang Perubahan atas

Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016-2021

(Lembaran Daerah Kabupaten Malang Tahun 2018 Nomor 11 Seri D);

23. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 9 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah

Kabupaten Malang Tahun 2016 Nomor 1 Seri C), sebagaimana

telah diubah dengan Peraturan Daerah Kabupaten Malang

Nomor 12 Tahun 2018 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah

Nomor 9 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat

Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Malang Tahun 2018 Nomor 1 Seri C);

24. Peraturan Bupati Malang Nomor 4 Tahun 2019 tentang Kedudukan,

Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi, serta Tata Kerja Badan

Perencanaan Pembangunan Daerah (Berita Daerah Kabupaten Malang

Tahun 2019 Nomor 1 Seri C);

25. Peraturan Bupati Malang Nomor 34 Tahun 2017 tentang Mekanisme

Tahunan Penyelenggaraan Pemerintahan Kabupaten Malang (Berita

Daerah Kabupaten Malang Tahun 2017 Nomor 3 Seri D);

26. Peraturan Bupati Malang Nomor 44 Tahun 2017 tentang Reviu Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016-

2021 Atas Penyesuaian Nomenklatur Program Prioritas Perangkat Daerah;

27. Keputusan Bupati Malang Nomor 188.45/322/KEP/35.07.013/2020

tentang Tim Penyusun Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang Tahun 2021;

1.3. Maksud Dan Tujuan

a. Maksud

Maksud penyusunan Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat

Daerah Kabupaten Malang adalah sebagai pedoman dan arah kebijakan

untuk menentukan strategi dalam mencapai sasaran dan tujuan

pembangunan serta pedoman dalam penyelenggaraan tugas dan fungsi

Bagian Hukum Sekretariat Daerah Tahun 2021.

b. Tujuan

Tujuan penyusunan Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat

Daerah Kabupaten Malang Tahun 2021 adalah:

1. Mengarahkan dan menciptakan keterpaduan program dan kegiatan

sebagaimana terumus dalam dokumen Rencana Strategis dan

Rencana Kerja;

8

2. Memperlancar tugas dan fungsi Bagian Hukum Sekretariat Daerah

sebagai unsur pendukung Pemerintah Daerah sehingga dapat

menyelenggarakan program dan kegiatan secara terencana, terarah,

tertib dan disiplin, sesuai dengan sarana dan prasarana yang

tersedia;

3. Sebagai bahan evaluasi kegiatan tahun mendatang.

1.4. Sistematika Penyusunan

Sistematika penulisan Renja Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang adalah sebagai berikut:

Bab I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

1.2 Landasan Hukum

1.3 Maksud dan Tujuan

1.4 Sistematika Penulisan

Bab II HASIL EVALUASI RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH TAHUN

2019

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja Bagian Hukum

Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2019 dan

Capaian Rencana Strategis Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang

2.2 Analisis Kinerja Pelayanan Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang

2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Bagian

Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

2.4 Reviu terhadap Rancangan Awal Rencana Kerja

Pemerintah Daerah

2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

Bab III TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH

3.1 Telaahan terhadap Kebijakan Nasional

3.2 Tujuan dan Sasaran Rencana Kerja Bagian Hukum

Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

3.3 Program dan Kegiatan Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang

Bab IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH

Bab V PENUTUP

BAB II

HASIL EVALUASI RENCANA KERJA

PERANGKAT DAERAH TAHUN 2019

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat

Daerah Kabupaten Malang Tahun 2019 dan Capaian Rencana

Strategis Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

Dalam penyusunan program dan kegiatan telah ditetapkan

indikator kinerja program (outcome) dan kegiatan (output) serta target

kinerja capaian program dan kegiatan maupun realisasi. Pada Tahun

2020 Bagian Hukum Setda melaksanakan 6 (enam) Program dan 21 (dua

puluh satu) Kegiatan. Program dan kegiatan tersebut dialokasikan untuk

mendukung kebutuhan pembangunan.

Seiring dengan dinamika perubahan kerangka ekonomi makro

baik pada level nasional maupun regional yang berdampak secara

langsung maupun tidak langsung pada ekonomi makro Daerah, serta

terdapat perkembangan kebijakan Pemerintah Pusat yang mendasar yang

merupakan acuan penyusunan rencana pembangunan jangka menengah,

maka perlu dilakukan perubahan kerangka regulasi dalam perencanaan

pembangunan sebagaimana telah ditetapkannya Peraturan Peraturan

Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah dan

Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 9 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah, sebagaimana telah diubah

dengan Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 12 Tahun 2018

tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah, sehingga berimplikasi

pada perubahan dokumen perencanaan sesuai dengan Struktur

Organisasi yang baru. Oleh karena itu, untuk menjaga kesinambungan

pembangunan Daerah, Pemerintah Daerah melakukan review terhadap

RPJMD Tahun 2016-2021 yang telah ditetapkan melalui Peraturan Bupati

Malang Nomor 44 Tahun 2017 tentang Review Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016–2021 Atas

Penyesuaian Nomenklatur Program Prioritas Perangkat Daerah. Sejalan

dengan adanya perubahan Struktur Organisasi dan RPJMD Tahun 2016-

2021, maka perlu dilakukan pula perubahan terhadap Rencana Strategis

(Renstra) Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun

2016-2021.

10

Program dan kegiatan yang dilaksanakan pada Tahun 2019 yang

menjadi urusan Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang,

dengan rincian kegiatan sebagai berikut:

1) Program Pelayanan Administrasi Perkantoran:

- Penyediaan Jasa Surat Menyurat;

- Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan;

- Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor;

- Penyediaan Alat Tulis Kantor;

- Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan;

- Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan;

- Penyediaan Makanan dan Minuman;

- Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah.

2) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur:

- Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor;

- Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional;

- Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor.

3) Program Peningkatan Disiplin Aparatur:

- Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya;

- Pengadaan Pakaian Khusus Hari-Hari Tertentu.

4) Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur:

- Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan;

- Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-undangan.

5) Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan:

- Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja

SKPD;

- Penyusunan Laporan Keuangan Semesteran;

- Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun.

6) Program Penataan Peraturan Perundang-undangan, Penanganan

Perkara dan Bantuan Hukum untuk Masyarakat Miskin

- Pembentukan Produk Hukum Daerah;

- Penanganan Perkara, Bantuan Hukum kepada Masyarakat Miskin

dan Penyuluhan Hukum;

- Publikasi Produk hukum dan Jaringan Dokumentasi Informasi

Hukum.

11

Faktor yang Menghambat Keberhasilan Kinerja

Secara umum masalah yang dihadapi dalam pelaksanaan tugas dan

fungsi Bagian Hukum adalah:

a) Perlu penambahan tenaga guna meningkatan kinerja karena tingginya

volume pekerjaan dan kegiatan;

b) Masih kurangnya sarana dan prasarana guna menunjang kinerja yang

lebih baik khususnya kendaraan operasional yang sangat kurang

mengingat tingginya volume pekerjaan dan kegiatan; dan

c) Koordinasi lintas PD masih belum optimal sehingga dapat

mengganggu kelancaran pelaksanaan pekerjaan.

Faktor yang Mendukung Keberhasilan Kinerja

a) Kerjasama yang baik antar personil dalam pelaksanaan pekerjaan;

b) Sarana yang cukup memadai yakni komputer dan fasilitas Teknologi

Informasi;

c) Kemauan yang tinggi dari para personil untuk meningkatkan

kemampuan dan keterampilannya; dan

d) Dukungan dan motivasi yang diberikan pimpinan.

Reviu RPJMD Tahun 2016-2021 merupakan penyesuaian

nomenklatur program prioritas serta perubahan target program tahunan

tetapi tidak mengubah target pencapaian sasaran akhir pembangunan

jangka menengah dalam rangka penyusunan perencanaan dan

pelaksanaan program dan kegiatan pembangunan di Daerah yang lebih

sistematis, terarah dan berkesinambungan. Penyusunan Perubahan

Rencana Strategis (Renstra) Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten

Malang Tahun 2016-2021 berpedoman pada Peraturan Bupati Malang

Nomor 44 Tahun 2017 tentang Reviu Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016-2021 atas Penyesuaian

Nomenklatur Program Prioritas Perangkat Daerah, sehingga kedudukan

dokumen Perubahan Rencana Strategis (Renstra) Bagian Hukum

Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016-2021 merupakan

bagian yang tidak terpisahkan dari Reviu Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Malang Tahun 2016-2021 sebagai

dokumen perencanaan induk dengan jangka menengah atau periode waktu

lima tahun yang disusun sebagai pedoman dalam melaksanakan

perencanaan pembangunan selama lima tahun kedepan berdasarkan visi,

misi, tujuan, strategi yang dirumuskan dan disepakati sebagai dasar

untuk melaksanakan program dan kegiatan. Perubahan Rencana Strategis

(Renstra) Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun

12

2016-2021 disusun dengan mengacu pada tugas dan fungsi Bagian

Hukum Sekretariat Daerah sebagaimana diamanahkan oleh Peraturan

Daerah Kabupaten Malang Nomor 9 Tahun 2016 tentang Pembentukan

dan Susunan Perangkat Daerah, sebagaimana telah diubah dengan

Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 12 Tahun 2018 tentang

Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah. Dalam proses penyusunan

Renstra tersebut tetap memperhatikan berbagai kebijakan dan program

prioritas pembangunan di Daerah agar tercipta sinergisitas dan

sinkronisasi program pembangunan baik secara vertikal maupun

horizontal antar satuan kerja, mengingat satuan kerja merupakan

pelaksana utama dalam mengimplementasikan RPJMD Tahun 2016-2021

yang didukung oleh berbagai stakeholder (pemangku kepentingan)

pembangunan lainnya.

Adapun Perubahan Rencana Strategis (Renstra) Bagian Hukum

Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016-2021 mencakup:

1. Penyesuaian tugas dan fungsi Perangkat Daerah;

2. Penyempurnaan tujuan dan sasaran Perangkat Daerah serta

perubahan capaian sasaran tahunan tetapi tidak mengubah target

pencapaian sasaran akhir pembangunan jangka menengah;

3. Penyempurnaan indikator dan target kinerja tetapi tidak mengubah

target pencapaian sasaran akhir;

4. Penyesuaian nomenklatur program dan kegiatan;

5. Penyederhanaan kegiatan.

Sehingga Tahun 2019 Bagian Hukum Sekretariat Daerah

melaksanakan 6 program dan 21 kegiatan. Terdapat beberapa kegiatan

baru yang dialokasikan dalam Program Penataan Peraturan Perundang-

undangan, Penanganan Perkara dan Bantuan Hukum untuk Masyarakat

Miskin (program prioritas) yaitu:

- Kegiatan Pembentukan Produk Hukum Daerah;

- Kegiatan Penanganan Perkara, Bantuan Hukum kepada Masyarakat

Miskin dan Penyuluhan Hukum;

- Kegiatan Publikasi Produk hukum dan Jaringan Dokumentasi

Informasi Hukum.

Pada program dan kegiatan Bagian Hukum Tahun 2020 telah

memenuhi target kinerja yang telah direncanakan. Adapun terdapat sisa

lebih penggunaan anggaran dikarenakan adanya efisiensi, terutama pada

13

pos perjalanan dinas luar Daerah. Dari 7 program dan 26 kegiatan yang

dilaksanakan oleh Bagian Hukum Tahun Anggaran 2019 seluruhnya

telah memenuhi target kinerja hasil atau keluaran yang telah

direncanakan.

Adapun program dan kegiatan yang melebihi kinerja hasil

keluaran yaitu kegiatan Penyediaan Jasa Surat Menyurat dalam

perencanaan ditargetkan sejumlah 1000 surat masuk dan surat keluar

dan realita keluaran sebanyak 2052 surat masuk dan surat keluar.

Kemudian kegiatan Penanganan Kasus Pengaduan pada Wilayah

Pemerintahan di Bawahnya yang ditargetkan sebanyak 15 kasus

terealisasi sebanyak 16 kasus, serta pada kegiatan Fasilitasi Sosialisasi

Peraturan Perundang-undangan yang ditargetkan 35 Desa terealisasi 36

Desa. Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya kelebihan target kinerja

kegiatan tersebut adalah bertambahnya jumlah kebutuhan lintas sektor

Perangkat Daerah dan kebutuhan dari Perangkat Daerah untuk

pendampingan bantuan hukum.

Adapun pada Tabel 2.1 di bawah tentang Rekapitulasi Hasil

Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja dan Pencapaian Renstra s.d.

Tahun 2020 Bagian Hukum Sekretariat Daerah, diketahui bahwa pada

Capaian Realisasi target Renstra s/d Tahun 2020 kurang terukur

maksimal disebabkan ada beberapa capaian kinerjanya tidak dapat

diakumulasi/dihitung keseluruhan dalam periode Renstra Perangkat

Daerah Tahun 2016-2021 dikarenakan terdapat beberapa perubahan baik

nomenklatur program dan kegiatan, target kinerja maupun

volume/besaran kinerjanya tetapi tidak mengubah target pencapaian

sasaran akhir, terdapat beberapa pergeseran kegiatan dari salah satu

program ke program lainnya sehingga harus disesuaikan kembali.

Uraian evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja tahun sebelumnya dan

tingkat capaian Rencana Strategis dapat dilihat pada tabel 2.1 berikut ini:

14

Tabel 2.1

Rekapitulasi Hasil Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja dan Pencapaian Renstra PD s/d Tahun 2020

Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

Kode

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan/Program/

Kegiatan

Indikator Kinerja Program

(Outcomes) dan Kegiatan

(Output)

Target Kinerja

Capaian

Program Renstra

Tahun 2016 s.d.

Tahun 2021

(Akhir Periode

Renstra

Perangkat

Daerah)

Realisasi

Target

Kinerja Hasil

Program dan

Keluaran

Kegiatan s/d

Tahun 2018

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Kegiatan Tahun 2019

Target

Program/

Kegiatan

Renja PD

Tahun

Berjalan

(Tahun

2020)

Perkiraan Realisasi Capaian

Target Renstra

Program/Kegiatan Renstra PD

s/d Tahun 2020 (tahun

berjalan)

Target Renja

Tahun 2019

(n-2)

Realisasi

Renja Tahun

2019

(n-2)

Tingkat

Realisasi

Realisasi Capaian

Program/Kegiatan

2020

Tingkat

Capaian

(%)

1 2 3 4 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11=10/4

1 20 12003 03 01 Program Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Outcome: Persentase

Pemenuhan Operasional

Perkantoran (%)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

1 20 12003 03 01 01 Penyediaan Jasa Surat

Menyurat

Output: Jumlah registrasi

Surat masuk dan surat

keluar (buah)

1000 buah 1000 buah 1000 buah 1000 buah 200 buah 1000 buah 200 buah 20%

1 20 12003 03 01 07 Penyediaan Jasa

Administrasi Keuangan

Output: Jumlah Pejabat

pengelola administrasi

keuangan (OB)

144 OB 144 OB 144 OB 144 OB 36 orang 144 OB 36 orang 25%

1 20 12003 03 01 08 Penyediaan Jasa

Kebersihan Kantor

Output:

1. Jumlah jasa

kebersihan kantor

(OB);

2. Jumlah

peralatan/bahan

kebersihan yang

diadakan (Jenis)

12 OB

15 jenis

1 OB

15 jenis

12 OB

15 jenis

1 OB

15 jenis

3 orang

3 jenis

12 OB

15 jenis

3 orang

3 jenis

25%

20%

1 20 12003 03 01 10 Penyediaan Alat Tulis

Kantor

Output: Jumlah alat tulis

kantor yang disediakan

(Paket)

44 paket 35 paket 44 paket 35 paket 11 jenis 38 jenis 11 jenis 25%

15

1 20 12003 03 01 11 Penyediaan Barang

Cetakan dan

Penggandaan

Output:

Jumlah barang cetakan

yang disediakan (Jenis)

Jumlah Penggandaan

yang disediakan (Lembar)

6 jenis

50000 lembar

4 jenis

47030

lembar

6 jenis

50000

lembar

4 jenis

47030

lembar

0 jenis

0 lembar

4 jenis

41980

lembar

0 jenis

0 lembar

0%

1 20 12003 03 01 15 Penyediaan Bahan

Bacaan dan Peraturan

Perundang-undangan

Output: Jumlah bahan

bacaan dan peraturan

perundang-undangan

yang disediakan (Jenis)

2 jenis 2 jenis 2 jenis 2 jenis 0 jenis

1 jenis

0 jenis

0 %

1 20 12003 03 01 17 Penyediaan Makanan dan

Minuman

Output: Jumlah makanan

dan minuman harian

pegawai, rapat dan tamu

yang disediakan (HOK)

240 HOK 240 HOK 240 HOK 240 HOK 280 HOK

1152 HOK

280 HOK

116.67%

1 20 12003 03 01 18 Rapat-rapat Koordinasi

dan Konsultasi ke Luar

Daerah

Output: Jumlah pegawai

memenuhi penugasan

dinas ke luar daerah

(HOK)

7 HOK 22 HOK 7 HOK 22 HOK 6 HOK 21 HOK 6 HOK 85.71%

1 20 12003 03 02 Program Peningkatan

Sarana dan Prasarana

Aparatur

Outcome: Persentase

Pemenuhan Sarana dan

Prasarana Penunjang

Aparatur (%)

100% 92,49% 100% 92,49% 5,24% 100% 5,24% 5.24%

1 20 12003 03 02 09 Pengadaan Perlengkapan

Gedung/Kantor

Output: Jumlah

pengadaan peralatan

gedung/kantor

3 jenis 2 jenis 3 jenis 2 jenis 0 jenis 2 jenis 0 jenis 0%

1 20 12003 03 02 24 Pemeliharaan

Rutin/Berkala Kendaraan

Dinas/Operasional

Output: Jumlah

kendaraan roda empat

dan kendaraan roda dua

yang dipelihara rutin dan

berkala (unit)

4 unit 5 unit 4 unit 5 unit 2 unit 5 unit 2 unit 50%

1 20 12003 03 02 28 Pemeliharaan

Rutin/Berkala Peralatan

Gedung/Kantor

Output: Jumlah

perlengkapan

gedung/kantor yang

dipelihara rutin/berkala

3 jenis 5 jenis 3 jenis 5 jenis 3 jenis 3 jenis 3 jenis 100%

1 20 12003 03 03 Program Peningkatan

Disiplin Aparatur

Outcome: Persentase

Penunjang Kerja Aparatur

(%)

100% 17% 100% 17% 100% 100% 100% 0%

1 20 12003 03 03 02 Pengadaan Pakaian Dinas

beserta Perlengkapannya

Output: Jumlah

Penyediaan Pakaian

Dinas (stel)

20 stel 20 stel 20 stel 20 stel 24 stel 24 stel 24 stel 0%

16

1 20 12003 03 03 05 Pengadaan Pakaian

Khusus Hari-hari

Tertentu

Output: Jumlah

Penyediaan pakaian

olahraga/batik (Stel)

20 stel 20 stel 20 stel 20 stel 24 stel 24 stel 24 stel 0%

1 20 12003 03 05 Program Peningkatan

Kapasitas Sumber Daya

Aparatur

Outcome: Persentase

Peningkatan Kapasitas

Pegawai di Perangkat

Daerah (%)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 0%

1 20 12003 03 05 02 Sosialisasi Peraturan

Perundang-undangan

Output: Jumlah peserta

sosialisasi peraturan

perundang-undangan

(orang)

100 orang 200 orang 100 orang 200 orang 200 orang 200 orang 200 orang 0%

1 20 12003 03 05 03 Bimbingan Teknis

Implementasi Peraturan

Perundang-undangan

Output: Jumlah pegawai

yang mengikuti

bimbingan teknis

implementasi peraturan

perundang-undangan

(orang)

2 orang 0 orang 2 orang 0 orang 2 orang 2 orang 2 orang 0%

1 20 12003 03 06 Program Peningkatan

Pengembangan Sistem

Pelaporan Capaian

Kinerja dan Keuangan

Outcome: Persentase

dokumen perencanaan,

laporan keunagan dan

kinerja perangkat daerah

tepat waktu (%)

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 0%

1 20 12003 03 06 01 Penyusunan Laporan

Capaian Kinerja dan

Ikhtisar Realisasi Kinerja

SKPD

Output: Jumlah dokumen

laporan kinerja (LKJ-

IP/Profile Kinerja

PD/Survei Kepuasan

Masyarakat) (Buku)

5 buku 4 buku 5 buku 4 buku 5 buku 5 buku 5 buku 0%

1 20 12003 03 06 02 Penyusunan Pelaporan

Prognosis Realisasi

Anggaran

Output: Jumlah dokumen

laporan prognosis

realisasi anggaran (Buku)

2 buku 3 buku 2 buku 3 buku 2 buku 2 buku 2 buku 0%

1 20 12003 03 06 04 Penyusunan Pelaporan

Keuangan Akhir Tahun

Output: jumlah dokumen

laporan keuangan akhir

(buku)

1 buku 3 buku 1 buku 3 buku 1 buku 1 buku 1 buku 0%

17

Program Penataan

Peraturan Perundang-

undangan, Penanganan

Perkara dan Bantuan

Hukum untuk

Masyarakat Miskin

Outcome:

1. Persentase Penataan

Peraturan

Perundang-undangan

sesuai kebutuhan

Daerah;

2. Persentase

Penanganan Perkara

dan Bantuan Hukum

untuk Masyarakat

Miskin sesuai

kebutuhan

masyarakat.

100% 94,63% 100% 94,63% 100% 100% 100% 0%

Pembentukan Produk

Hukum Daerah

Jumlah Penerbitan

Peraturan Daerah,

Peraturan Bupati dan

Keputusan Bupati

740 produk

hukum

1500 produk hukum

740 produk

hukum

1500 produk hukum

740 produk hukum

740 740 produk hukum

0%

Penanganan Perkara,

Bantuan Hukum kepada

Masyarakat Miskin dan

Penyuluhan Hukum

1. Jumlah Penanganan

Perkara dan Bantuan

Hukum kepada

Masyarakat Miskin;

2. Jumlah Penyuluhan

Hukum yang

dilaksanakan.

24 kasus

36 Desa

2 kasus 24 kasus

36 Desa

2 kasus 12 kasus 12 kasus

36 Desa

12 kasus 0%

0%

Publikasi Produk Hukum

dan Jaringan

Dokumentasi Informasi

Hukum

Jumlah Produk Hukum

yang dipublikasikan dan

di upload melalui website

20% 40% 20% 40% 20% 20% 20% 0%

18

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang

Kinerja Pelayanan Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten

Malang

Terdapat beberapa jenis pelayanan yang diberikan oleh Bagian Hukum

Sekretariat Daerah Kabupaten Malang dalam rangka meningkatkan

kinerja Pemerintah Daerah yaitu penyediaan produk hukum Daerah yang

mampu memenuhi tuntutan kebutuhan pembangunan sesuai aspirasi

masyarakat, pemenuhan kebutuhan informasi dan pengetahuan hukum

masyarakat serta kepastian hukum melalui bantuan hukum dan

pelayanan hukum yang tersedia dan peningkatan peran serta masyarakat

dalam kegiatan pembangunan hukum melalui penyebarluasan informasi

hukum dan HAM secara nyata berlandaskan keadilan dan kebenaran.

Data selengkapnya tercantum pada Tabel 2.2 sebagai berikut:

19

Tabel 2.2

Pencapaian Kinerja Pelayanan

Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

No. Indikator

SPM/

Standar

Nasional

IKK

Target Renstra SKPD Realisasi Capaian Proyeksi Catatan

Analisis Tahun

2019

Tahun

2020

Tahun

2021

Tahun

2022

Tahun

2019

Tahun

2020

Tahun

2021

Tahun

2022

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

Indikator Kinerja Utama Bagian Hukum Sekretariat Daerah

1. Persentase Penerbitan Peraturan Daerah - - 20% 20% 20% - 20% 20% 20% -

2. Persentase Penerbitan Peraturan Bupati - - 20% 20% 20% - 20% 20% 20% -

3. Persentase Penerbitan Keputusan Bupati - - 20% 20% 20% - 20% 20% 20% -

4. Persentase Penerbitan Instruksi Bupati - - 20% 20% 20% - 20% 20% 20% -

5. Persentase Penyebarluasan Produk Hukum - - 20% 20% 20% - 20% 20% 20% -

6. Persentase Produk hukum yang di Upload

di Website - - 20% 20% 20% - 20% 20% 20% -

7. Persentase Penanganan Perkara TUN dan

Perdata - - 20% 20% 20% - 20% 20% 20% -

8. Persentase Penyuluhan Hukum dan

Sosialisasi Hukum - - 20% 20% 20% - 20% 20% 20% -

Indikator Program dan Kegiatan Bagian Hukum Sekretariat Daerah

1. Persentase Pemenuhan Operasional

Perkantoran (%) - - 100% 100% 100% - 100% 100% 100% -

1. Jumlah registrasi Surat masuk dan surat

keluar (buah) - -

1.000

surat 1000 surat

1.000

buah - 2052 surat 3052 surat

1.000

buah -

2. Jumlah Pejabat pengelola administrasi

keuangan (OB) - - 12 Orang 12 orang

144

OB - 12 orang 24 orang

144

OB -

3.

Jumlah jasa kebersihan kantor (OB)

Jumlah peralatan/bahan kebersihan yang

diadakan (Jenis)

-

-

-

-

12 OB

12 paket

12 OB

12 paket

12 OB

15

Jenis

-

-

12 OB

12 paket

24 OB

24 paket

12 OB

15

Jenis

-

-

4. Jumlah alat tulis kantor yang disediakan

(Jenis) - - 12 paket 44 jenis

44

Jenis - 12 paket 44 jenis

44

Jenis -

20

5.

Jumlah barang cetakan yang disediakan

(Jenis)

Jumlah Penggandaan yang disediakan

(Lembar)

-

-

-

-

12 paket

12 paket

6 Jenis

50.000 lembar

6 Jenis

50.000

lembar

-

12 paket

12 paket

6 jenis

50.000

lembar

6 Jenis

50.000

lembar

-

6.

Jumlah bahan bacaan dan peraturan

perundang-undangan yang disediakan

(Jenis)

- - 12 paket 2 jenis 2 Jenis - 12 paket 2 jenis 2 Jenis -

7.

Jumlah makanan dan minuman harian

pegawai, rapat dan tamu yang disediakan

(HOK)

- - 12 paket 12 paket

240

OHK - 12 paket 24 paket

240

OHK -

8. Jumlah pegawai memenuhi penugasan

dinas ke luar daerah (HOK) - - 30 kali 30 kali

7

orang - 25 kali 55 kali

7

orang -

2. Persentase Pemenuhan Sarana dan

Prasarana Penunjang Aparatur (%) - - 100% 100% 100% - 100% 100% 100% -

9. Jumlah pengadaan perlengkapan

gedung/kantor - - 2 paket 4 paket 2 Jenis - 2 paket 4 paket 2 Jenis -

10. Jumlah gedung kantor yang dipelihara

rutin/berkala (jenis) - - 12 paket 12 paket - - 12 paket 24 paket - -

11.

Jumlah kendaraan roda empat dan

kendaraan roda dua yang dipelihara rutin

dan berkala (unit)

- - 4 paket 4 paket 4 unit - 4 paket 8 paket 4 unit -

12.

Jumlah peralatan gedung/kantor yang

dipelihara rutin/berkala - - 2 paket 2 paket 3 jenis - 2 paket 4 paket 3 jenis -

3. Persentase Penunjang Kerja Aparatur (%) - - 100% 100% 100% - 100% 100% 100% -

13. Jumlah Penyediaan Pakaian Dinas (stel) - - 23 pakaian 23 pakaian 20 stel - 23 pakaian 46 pakaian 20 stel -

14. Jumlah Penyediaan pakaian

olahraga/batik (Stel) - - 23 pakaian 23 pakaian 20 stel - 23 pakaian 46 pakaian 20 stel -

4. Persentase Peningkatan Kapasitas

Pegawai di Perangkat Daerah (%) - - 100% 100% 100% - 100% 100% 100% -

15. Jumlah peserta sosialisasi peraturan

perundang-undangan (orang) - - 100 orang 100 orang

100

orang - 100 orang 200 orang

100

orang -

16.

Jumlah pegawai yang mengikuti bimbingan

teknis implementasi peraturan perundang-

undangan (orang)

- - 2 kali 2 kali 2 orang - 2 kali 4 kali 2 orang -

21

5.

Persentase dokumen perencanaan,

laporan keuangan dan kinerja Perangkat

Daerah tepat waktu (%)

- - 100% 100% 100% - 100% 100% 100% -

17.

Jumlah dokumen laporan kinerja (LKJ-

IP/Profil Kinerja PD/Survei Kepuasan

Masyarakat) (Buku)

- - 1 dokumen 1 dokumen 5 buku - 1 dokumen 2 dokumen 5 buku -

18. Jumlah dokumen laporan prognosis

realisasi anggaran (Buku) - - 2 dokumen 2 dokumen 2 buku - 2 dokumen 4 dokumen 2 buku -

19. jumlah dokumen laporan keuangan akhir

(buku) - - 1 dokumen 1 dokumen 1 buku - 1 dokumen 2 dokumen 1 buku -

6.

Persentase kepastian hukum melalui

bantuan hukum dan pelayanan hukum

yang tersedia

- - 20% 20% - - 20% 20% - -

20.

Jumlah kasus yang mendapatkan bantuan

hukum dan pelayanan hukum sesuai

kebutuhan

- - 15 kasus 15 kasus - - 16 kasus 31 kasus - -

7.

Persentase penataan peraturan

perundang-undangan sesuai kebutuhan

daerah

- - 20% 20% - - 20% 20% - -

21.

Jumlah rencana kerja rancangan

peraturan perundang-undangan yang

disusun

- -

1000

rancangan

peraturan

perundang

-undangan

1000

rancangan

peraturan

perundang-

undangan

- -

1000

rancangan

peraturan

perundang

-undangan

2000

rancangan

peraturan

perundang-

undangan

- -

22. Jumlah peraturan rancangan peraturan

perundang-undangan yang di legislasi - - 15

propomperda

15

propomperda - -

15

propomperda

30

propomperda - -

23. Jumlah penyuluhan hukum yang dilakukan

sesuai kebutuhan Daerah - - 35 desa 35 desa - - 36 desa 71 desa - -

24. Jumlah buku peraturan perundang-

undangan yang dipublikasikan - - 6000

eksemplar

6000

eksemplar - -

6000

eksemplar

12.000

eksemplar - -

25. Jumlah peraturan perundang-undangan

yang di kaji - - 15 kajian 15 kajian - - 15 kajian 30 kajian - -

26.

1. Persentase Penataan Peraturan

Perundang-undangan sesuai kebutuhan

daerah;

- - - - 20% - - - 20% -

22

2. Persentase Penanganan Perkara dan

Bantuan Hukum untuk Masyarakat

Miskin sesuai kebutuhan masyarakat.

27. Jumlah Penerbitan Peraturan Daerah,

Peraturan Bupati dan Keputusan Bupati - - - - 700 - - - 700 -

28.

1. Jumlah Penanganan Perkara dan

Bantuan Hukum kepada Masyarakat

Miskin;

2. Jumlah Penyuluhan Hukum yang

dilaksanakan.

- - - - 20 - - - 20 -

29.

Jumlah Produk Hukum yang

dipublikasikan dan di upload melalui

website

- - 70 - - - 70 -

23

2.3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Bagian Hukum

Identifikasi Permasalahan Faktor Internal yang Menghambat

Keberhasilan Kinerja Bagian Hukum Setda:

a) Masih kurangnya Personil di Bagian Hukum;

b) Masih kurangnya sarana dan prasarana guna menunjang kinerja yang

lebih baik khususnya kendaraan operasional yang sangat kurang

mengingat tingginya volume pekerjaan dan kegiatan;

c) Perlunya peningkatan sumber daya manusia dalam pendidikan dan

pelatihan baik administrasi dan teknis;

d) Kurangnya sarana dan prasarana untuk pengelolaan Jaringan

Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH).

Identifikasi Permasalahan Faktor Eksternal yang Menghambat

Kelancaran Keberhasilan Kinerja Bagian Hukum Setda:

a. Perlu dilakukan harmonisasi penyusunan produk hukum daerah;

b. Kurangnya pemahaman SKPD pemrakarsa produk hukum daerah

terhadap prosedur pembentukan dan teknis penyusunan peraturan

perundang-undangan;

c. Belum semua proses penyusunan produk hukum daerah yang bersifat

penetapan (Keputusan Bupati) melalui Bagian Hukum;

d. Perlu peningkatan pengetahuan teknis dalam penanganan perkara bagi

aparatur selaku kuasa hukum;

e. Perlu peningkatan kesadaran hukum masyarakat.

Bagian Hukum melaksanakan misi yang ke 1 (satu) yaitu: Memantapkan

kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan guna

menunjang percepatan revolusi mental yang berbasis nilai keagamaan

yang toleran, budaya lokal, dan supremasi hukum dengan tujuan dari

misi tersebut adalah sebagai berikut:

a. Meningkatkan kesadaran masyarakat atas pentingnya revolusi mental,

khususnya dalam menunjang percepatan pembangunan daerah;

b. Mewujudkan dan menumbuhkan kehidupan beragama yang rukun,

inklusif dan toleran;

c. Mewujudkan kehidupan sosial masyarakat yang tertib dan

berkesadaran hukum;

d. Meningkatkan kualitas internalisasi budaya lokal dalam menunjang

keharmonisan kehidupan sosial dan pembangunan;

e. Mewujudkan pembangunan daerah yang berorientasi pada nilai-nilai

keadilan gender dan mendukung perlindungan terhadap anak.

24

Tantangan dan Peluang

a. Tantangan

1) Mewujudkan sistem hukum daerah yang menjamin tegaknya

supremasi hukum dan hak asasi manusia yang berdasarkan keadilan

dan kebenaran;

2) Perubahan yang terjadi dalam tatanan kehidupan sosial regional,

nasional, maupun global serta saling mempengaruhi antara berbagai

faktor didalamnya yang merupakan dimensi yang harus

diperhitungkan dalam perencanaan pembangunan daerah;

3) Semakin kritis dan proaktifnya masyarakat terhadap tuntunan

pembangunan daerah yang menuntut perencanaan yang berkualitas;

4) Semakin transparannya informasi melalui media elektronik, SKPD

harus lebih responsif terhadap dinamika pembangunan masyarakat;

5) Tuntutan reformasi diberbagai bidang kehidupan khususnya dalam

menentukan kebijakan yang berpihak kepada masyarakat.

b. Peluang

1) Perubahan paradigma sistem pemerintahan yang demokratis

berdasarkan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah, sebagaimana telah diubah beberapa kali,

terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang

Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014

tentang Pemerintahan Daerah dan Undang-Undang Nomor 33

Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat

dan Pemerintahan Daerah;

2) Tuntutan Good Governance dan Clean Governance;

3) Terbukanya kesempatan untuk meningkatkan kualitas sumber daya

manusia melalui peningkatan pendidikan formal, pendidikan latihan

dalam dan luar negeri bagi setiap pegawai;

4) Mudahnya mengakses informasi yang lebih cepat, tepat, sehingga

mudah dalam meningkatkan profesionalisme;

5) Adanya kebijakan Pemerintah Daerah yang sangat mendukung.

Dalam menjalankan tugas dan fungsi Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang terdapat beberapa isu penting, yaitu:

a. Pemanfaatan peluang otonomi daerah dengan peraturan perundang-

undangan yang ada untuk meningkatkan bidang tugas hukum dalam

menunjang pembangunan di Daerah. Dengan adanya otonomi daerah,

daerah mempunyai kewenangan yang lebih luas untuk

melakukan/memprakarsai penataan peraturan perundang-undangan yang

25

partisipatif serta peningkatan pelayanan publik. Berkaitan dengan hal itu

maka Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang bisa

memanfaatkan hal tersebut, tentunya dengan tetap berpedoman pada

perundang-undangan yang terkait.

b. Peningkatan partisipasi Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten

Malang dan kerjasama dengan berbagai instansi terkait yang ada di

Kabupaten Malang baik itu dengan masyarakat, anggota DPRD, Perguruan

Tinggi dan lain sebagainya. Peningkatan partisipasi dan kerjasama ini

diharapkan bisa meningkatkan kualitas dan efektivitas bidang tugas hukum

yang akan dan sedang dilaksanakan sehingga manfaatnya betul-betul dapat

dirasakan oleh Pemerintah Daerah.

c. Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang harus berorientasi

pada pelayanan prima dan ini dilakukan terlebih dahulu dengan

berpedoman pada Standar Pelayanan Minimal dalam melayani masyarakat

dan instansi terkait. Pelayanan prima ini diharapkan bisa menimbulkan

kepuasan (satisfaction) bagi pihak-pihak yang terkait dengan Bagian

Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang.

d. Keberadaan aparatur Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

merupakan unsur penting dalam setiap pengelolaan pengambilan

keputusan dalam kaitannya dengan bidang kelembagaan, sumber daya

aparatur dan ketatalaksanaan, oleh karenanya peningkatan kapasitas

merupakan sebuah ikhtiar untuk melaksanakan standar operasional

prosedur dalam bidang kelembagaan, sumber daya aparatur dan

ketatalaksanaan.

Bahwa implementasi dalam mewujudkan tugas dan fungsi Bagian

Hukum perlu didukung dengan upaya-upaya peningkatan yaitu:

1. Keterlibatan masyarakat dalam proses pembentukan Peraturan Daerah

melalui sosialisasi rancangan Peraturan Daerah benar-benar dapat lebih

efektif dalam mewujudkan peraturan perundang-undangan yang

demokratis, berkeadilan dan mampu mengakomodasikan kebutuhan

Daerah dan masyarakat serta perkembangan keadaan.

2. Pelayanan bantuan hukum baik pembelaan di pengadilan maupun

penyelesaian permasalahan hukum yang lain dapat diberikan lebih baik

dan memadai melalui peningkatan koordinasi dengan instansi terkait

serta dukungan dari berbagai pihak yang kompeten.

3. Penyebarluasan peraturan perundang-undangan yang lebih terarah dalam

arti dapat menjangkau ke berbagai instansi terkait dan masyarakat

pada umumnya.

Bahwa upaya untuk mewujudkan hal tersebut di atas perlu

dilakukan guna meningkatkan kinerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah

26

Kabupaten Malang khususnya sehingga dapat memberikan jawaban atas

harapan yang diinginkan sesuai dengan visi, misi serta tujuan Bagian

Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang dalam melaksanakan

pembangunan yang berlandaskan demokrasi, keadilan, transparansi dan

akuntabel. Namun demikian upaya untuk mewujudkan pemerintah yang

mampu memberikan jawaban atas harapan tersebut sangatlah tidak mudah,

sehingga peningkatan pengetahuan terhadap aturan hukum perlu ditingkatkan

di instansi masing-masing.

Berdasarkan uraian di atas, maka permasalahan utama yang dihadapi

oleh Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang dapat diidentifikasi

secara garis besar menjadi 2 (dua) yaitu internal berupa peningkatan

pelayanan di bidang hukum dan eksternal berupa koordinasi dan sinergi

dengan Perangkat Daerah lain. Dengan mengingat segala potensi dan

kewenangan yang dimiliki Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten

Malang maka dalam rangka mendukung Visi Misi RPJMD Tahun 2016-2021,

Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang dapat berperan dan

berpartisipasi aktif dalam mendukung terwujudnya demokrasi di Daerah

melalui pemantapan koordinasi dan pengkajian masalah-masalah di bidang

hukum dan Peraturan Daerah.

Visi “Terwujudnya Kabupaten Malang yang Madep Manteb Manetep"

yang dijabarkan dengan Terwujudnya Kabupaten Malang yang Istiqomah

dan Memiliki Mental Bekerja Keras Guna Mencapai Kemajuan

Pembangunan yang Bermanfaat Nyata untuk Rakyat Berbasis Pedesaan.

Adapun Misi pembangunan Daerah adalah sebagai berikut:

1. Memantapkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan

guna menunjang percepatan revolusi mental yang berbasis nilai keagamaan

yang toleran, budaya lokal, dan supremasi hukum;

2. Memperluas inovasi dan reformasi birokrasi demi tata kelola pemerintahan

yang bersih, efektif, akuntabel dan demokratis berbasis teknologi informasi;

3. Melakukan percepatan pembangunan di bidang pendidikan, kesehatan,

dan ekonomi guna meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia;

4. Mengembangkan ekonomi masyarakat berbasis pertanian, pariwisata, dan

industri kreatif;

5. Melakukan percepatan pembangunan desa melalui penguatan

kelembagaan, peningkatan kualitas SDM, dan pengembangan produk

unggulan desa;

6. Meningkatkan ketersediaan infrastruktur jalan, transportasi, telematika,

sumber daya air, permukiman dan prasarana lingkungan yang menunjang

aktivitas sosial ekonomi kemasyarakatan;

7. Memperkokoh kesadaran dan perilaku masyarakat dalam menjaga

kelestarian lingkungan hidup.

27

2.4 Review terhadap Rancangan Awal Rencana Kerja Pemerintah Daerah

Dengan berlakunya Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 6

Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah

Kabupaten Malang Tahun 2016-2021 dan Peraturan Bupati Malang

Nomor 44 Tahun 2017 tentang Reviu Rencana Kerja Pembangunan

Jangka Menengah Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016-2021, maka

Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang menyusun

Rancangan awal Renja Tahun 2021 sebagai bahan disahkannya Rencana

Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2021 yang disesuaikan dengan sasaran,

strategi dan kebijakan serta hasil analisa kebutuhan dalam rangka

pencapaian tujuan dan sasaran Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang. Selain itu, dengan berlakunya Peraturan pemerintah

Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah dan Peraturan Daerah

Kabupaten Malang Nomor 9 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan

Susunan Perangkat Daerah, sebagaimana telah diubah dengan Peraturan

Daerah Kabupaten Malang Nomor 12 Tahun 2018 tentang Perubahan atas

Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan

Susunan Perangkat Daerah, maka terdapat perubahan susunan dan

fungsi Perangkat Daerah di lingkungan Pemerintah Daerah, termasuk

susunan dan fungsi Bagian Hukum Sekrerariat Daerah Kabupaten

Malang juga mengalami perubahan nomenklatur sub bagian pada Bagian

Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang.

Berdasarkan hasil analisa kebutuhan pelaksanaan kinerja Bagian

Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang, program dan kegiatan

dalam Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2020 sudah sesuai

dengan Renstra Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

Tahun 2016-2021, namun ada 2 (dua) kegiatan yang beda antara RKPD

dan E-Renstra dengan Hasil Analisis Kebutuhan yaitu pada Kegiatan:

1. Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor yang seharusnya Pengadaan

Peralatan Gedung Kantor;

2. Pada RKPD dan E-Renstra tidak terdapat Pemeliharaan Rutin/Berkala

Gedung Kantor tetapi sesuai hasil analisis kebutuhan untuk

Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor masih dibutuhkan untuk

menunjang kinerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten

Malang.

Hal tersebut dapat dilihat pada tabel 2.3 berikut ini:

28

Tabel 2.3

Reviu Terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2021 Kabupaten Malang

No

Rancangan Awal RKPD

Hasil Analisis Kebutuhan Catatan

Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator kinerja Target

Capaian

Pagu indikatif

(Rp) Program/Kegiatan Lokasi Indikator kinerja

Target

Capaian

Kebutuhan dana

(Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1

Program Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Persentase Pemenuhan

Operasional

Perkantoran (%)

100%

353.800.300 Program Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Persentase Pemenuhan

Operasional Perkantoran

(%)

100%

353.800.300

Penyediaan Jasa Surat

Menyurat

Bagian

Hukum

Jumlah registrasi Surat

masuk dan surat keluar

(buah)

1.000

buah

33.000.000 Penyediaan Jasa Surat

Menyurat

Bagian

Hukum Jumlah registrasi Surat

masuk dan surat keluar

(buah)

1.000 buah

33.000.000

Penyediaan Jasa

Administrasi Keuangan

Bagian

Hukum

Jumlah Pejabat

pengelola administrasi

keuangan (OB)

144 OB

151.380.000 Penyediaan Jasa

Administrasi Keuangan

Bagian

Hukum Jumlah Pejabat pengelola

administrasi keuangan

(OB)

144 OB

151.380.000

Penyediaan Jasa

Kebersihan Kantor

Bagian

Hukum

Jumlah jasa kebersihan

kantor (OB);

Jumlah

peralatan/bahan

kebersihan yang

diadakan (Jenis)

12 OB

15 Jenis

9.852.000

4.800.000

Penyediaan Jasa

Kebersihan Kantor

Bagian Hukum

Jumlah jasa kebersihan

kantor (OB);

Jumlah peralatan/bahan

kebersihan yang diadakan

(Jenis)

12 OB

15 Jenis

9.852.000

4.800.000

Penyediaan Alat tulis

Kantor

Bagian

Hukum

Jumlah alat tulis kantor

yang disediakan (Jenis)

44 Jenis 66.485.300 Penyediaan Alat tulis

Kantor

Bagian

Hukum Jumlah alat tulis kantor

yang disediakan (Jenis)

44 Jenis 66.485.300

Penyediaan Barang

Cetakan dan

Penggandaan

Bagian

Hukum

Jumlah barang cetakan

yang disediakan (Jenis)

Jumlah Penggandaan

yang disediakan

(Lembar)

6 Jenis

50.000

lembar

23.094.000

12.500.000

Penyediaan Barang

Cetakan dan

Penggandaan

Bagian

Hukum Jumlah barang cetakan

yang disediakan (Jenis)

Jumlah Penggandaan

yang disediakan (Lembar)

6 Jenis

50.000

lembar

23.094.000

12.500.000

Penyediaan Bahan

Bacaan dan Peraturan

Perundangan

Bagian

Hukum

Jumlah bahan bacaan

dan peraturan

perundang-undangan

yang disediakan (Jenis)

2 Jenis 8.800.000 Penyediaan Bahan

Bacaan dan Peraturan

Perundangan

Bagian

Hukum Jumlah bahan bacaan

dan peraturan

perundang-undangan

yang disediakan (Jenis)

2 Jenis 8.800.000

29

No

Rancangan Awal RKPD

Hasil Analisis Kebutuhan Catatan

Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator kinerja Target

Capaian

Pagu indikatif

(Rp) Program/Kegiatan Lokasi Indikator kinerja

Target

Capaian

Kebutuhan dana

(Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Penyediaan Makanan

Minuman

Bagian

Hukum

Jumlah makanan dan

minuman harian

pegawai, rapat dan tamu

yang disediakan (HOK)

240 OHK 8.064.000 Penyediaan Makanan

Minuman

Bagian

Hukum Jumlah makanan dan

minuman harian pegawai,

rapat dan tamu yang

disediakan (HOK)

240 OHK 8.064.000

Rapat-rapat koordinasi

dan konsultasi ke luar

daerah

Bagian

Hukum

Jumlah pegawai

memenuhi penugasan

dinas ke luar daerah

(HOK)

7 orang 35.825.000 Rapat-rapat koordinasi

dan konsultasi ke luar

daerah

Bagian

Hukum Jumlah pegawai

memenuhi penugasan

dinas ke luar daerah

(HOK)

7 orang 35.825.000

2

Program Peningkatan

Sarana dan Prasarana

Aparatur

Persentase Pemenuhan

Sarana dan Prasarana

Penunjang Aparatur (%)

100% 79.307.600 Program Peningkatan

Sarana dan Prasarana

Aparatur

Persentase Pemenuhan

Sarana dan Prasarana

Penunjang Aparatur (%)

100% 79.307.600

Pengadaan

Perlengkapan Gedung

Kantor

Bagian

Hukum

Jumlah pengadaan

perlengkapan

gedung/kantor

2 Jenis 6.000.000

Pengadaan

Perengkapan Gedung

Kantor

Bagian

Hukum Jumlah peralatan gedung

kantor yang tersedia

2 Jenis 6.000.000

Pemeliharaan

Rutin/Berkala Gedung

Kantor

Bagian

Hukum

Jumlah gedung kantor

yang dipelihara

rutin/berkala (jenis)

- 9.822.600 Pemeliharaan

Rutin/Berkala Gedung

Kantor

Bagian

Hukum Jumlah gedung kantor

yang dipelihara

rutin/berkala (jenis)

2 jenis 9.822.600

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Kendaraan

Dinas/Operasional

Bagian

Hukum

Jumlah kendaraan roda

empat dan kendaraan

roda dua yang dipelihara

rutin dan berkala (unit)

4 unit 25.400.000

Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Kendaraan

Dinas/Operasional

Bagian

Hukum Jumlah kendaraan roda

empat dan kendaraan

roda dua yang dipelihara

rutin dan berkala (unit)

4 unit 25.400.000

Pemeliharaan Rutin/Berkala

Peralatan

Gedung/Kantor

Bagian

Hukum

Jumlah peralatan

gedung/kantor yang

dipelihara rutin/berkala

3 jenis 38.085.000 Pemeliharaan

Rutin/Berkala Peralatan

Gedung/Kantor

Bagian Hukum

Jumlah peralatan

gedung/kantor yang

dipelihara rutin/berkala

3 jenis 38.085.000

3. Program Peningkatan

Disiplin Aparatur

Persentase Penunjang

Kerja Aparatur (%) 100%

16.500.000 Program Peningkatan

Disiplin Aparatur

Persentase Penunjang

Kerja Aparatur (%) 100%

16.500.000

Pengadaan Pakaian

Dinas beserta

perlengkapannya

Bagian

Hukum

Jumlah Penyediaan

Pakaian Dinas (stel)

20 stel 9.500.000 Pengadaan Pakaian

Dinas beserta

perlengkapannya

Bagian

Hukum Jumlah Penyediaan

Pakaian Dinas (stel)

20 stel 9.500.000

30

No

Rancangan Awal RKPD

Hasil Analisis Kebutuhan Catatan

Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator kinerja Target

Capaian

Pagu indikatif

(Rp) Program/Kegiatan Lokasi Indikator kinerja

Target

Capaian

Kebutuhan dana

(Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Pengadaan Pakaian

Khusus Hari-Hari

Tertentu

Bagian

Hukum

Jumlah Penyediaan

pakaian olahraga/batik

(Stel)

20 stel 7.000.000 Pengadaan Pakaian

Khusus Hari-Hari

Tertentu

Bagian

Hukum Jumlah Penyediaan

pakaian olahraga/batik

(Stel)

20 stel 7.000.000

4

Program Peningkatan

Kapasitas Sumberdaya

Aparatur

Persentase

Peningkatan Kapasitas

Pegawai di Perangkat

Daerah (%)

100% 85.888.000 Program Peningkatan

Kapasitas Sumberdaya

Aparatur

Persentase Peningkatan

Kapasitas Pegawai di

Perangkat Daerah (%)

100% 85.888.000

Sosialisasi Peraturan

Perundang-undangan

Bagian

Hukum

Jumlah peserta

sosialisasi peraturan

perundang-undangan

(orang)

100 orang 77.438.000 Sosialisasi Peraturan

Perundang-undangan

Bagian

Hukum Jumlah peserta sosialisasi

peraturan perundang-

undangan (orang)

100 orang 77.438.000

Bimbingan Teknis

Implementasi

Peraturan Perundang-

undangan

Bagian

Hukum

Jumlah pegawai yang

mengikuti bimbingan

teknis implementasi

peraturan perundang-

undangan (orang)

2 orang 8.450.000 Bimbingan Teknis

Implementasi

Peraturan Perundang-

undangan

Bagian

Hukum Jumlah pegawai yang

mengikuti bimbingan

teknis implementasi

peraturan perundang-

undangan (orang)

2 orang 8.450.000

5

Program Peningkatan Pengembangan

Sistem Peaporan

Capaian Kinerja dan

Keuangan

Persentase dokumen

perencanaan, laporan

keunagan dan kinerja

perangkat daerah tepat

waktu (%)

100%

660.000 Program Peningkatan Pengembangan

Sistem Capaian

Kinerja dan Keuangan

Persentase dokumen

perencanaan, laporan

keuangan dan kinerja

perangkat daerah tepat

waktu (%)

100% 660.000

Penyusunan Laporan

Capaian Kinerja dan

Ikhtisar Realisasi

Kinerja SKPD

Bagian

Hukum

Jumlah dokumen

laporan kinerja (LKJ-

IP/Profile Kinerja

PD/Survei Kepuasan

Masyarakat) (Buku)

5 buku 200.000 Penyusunan Laporan

Capaian Kinerja dan

Ikhtisar Realisasi

Kinerja SKPD

Bagian

Hukum Jumlah dokumen laporan

kinerja (LKJ-IP/Profile

Kinerja PD/Survei

Kepuasan Masyarakat)

(Buku)

5 buku 200.000

31

No

Rancangan Awal RKPD

Hasil Analisis Kebutuhan Catatan

Penting Program/Kegiatan Lokasi Indikator kinerja Target

Capaian

Pagu indikatif

(Rp) Program/Kegiatan Lokasi Indikator kinerja

Target

Capaian

Kebutuhan dana

(Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Penyusunan Pelaporan

Prognosis Realisasi

Anggaran

Bagian

Hukum

Jumlah dokumen

laporan prognosis

realisasi anggaran (Buku)

2 buku 100.000 Penyusunan Pelaporan

Prognosis Realisasi

Anggaran

Bagian

Hukum Jumlah dokumen laporan

prognosis realisasi

anggaran (Buku)

2 buku 100.000

Penyusunan Pelaporan

Keuangan Akhir Tahun

Bagian Hukum

Jumlah dokumen laporan keuangan akhir

(buku)

1 buku 360.000 Penyusunan Pelaporan

Keuangan Akhir Tahun

Bagian Hukum

Jumlah dokumen laporan keuangan akhir (buku)

1 buku 360.000

6 Program Penataan Peraturan Perundang-

undangan,

Penanganan Perkara

dan Bantuan Hukum

untuk Masyarakat

miskin

1. Persentase Penataan Peraturan Perundang-

undangan sesuai

kebutuhan daerah;

2. Persentase

Penanganan Perkara

dan Bantuan Hukum untuk Masyarakat

Miskin sesuai

kebutuhan masyarakat.

20%

1.598.432.340 Program Penataan Peraturan Perundang-

undangan,

Penanganan Perkara

dan Bantuan Hukum

untuk Masyarakat

miskin

1. Persentase Penataan Peraturan Perundang-

undangan sesuai

kebutuhan daerah;

2. Persentase

Penanganan Perkara dan

Bantuan Hukum untuk Masyarakat Miskin

sesuai kebutuhan

masyarakat.

20%

1.598.432.340

Pembentukan Produk

Hukum Daerah Bagian

Hukum

Jumlah penerbitan

Peraturan Daerah,

Peraturan Bupati dan

Keputusan Bupati

20% 361.951.575 Pembentukan Produk

Hukum Daerah

Bagian

Hukum Jumlah penerbitan

Peraturan Daerah,

Peraturan Bupati dan

Keputusan Bupati

20% 361.951.575

Penanganan Perkara,

Bantuan Hukum

kepada Masyarakat Miskin dan

Penyuluhan Hukum

Bagian

Hukum

1. Jumlah Penanganan

Perkara dan Bantuan

Hukum kepada masyarakat Miskin;

2. Jumlah Penyuluhan

Hukum yang

dilaksanakan.

20% 949.217.865 Penanganan Perkara,

Bantuan Hukum

kepada Masyarakat Miskin dan

Penyuluhan Hukum

Bagian

Hukum 1. Jumlah Penanganan

Perkara dan Bantuan

Hukum kepada masyarakat Miskin;

2. Jumlah Penyuluhan

Hukum yang dilaksanakan.

20% 949.217.865

Publikasi Produk

hukum dan jaringan

Dokumentasi

Informasi Hukum

Bagian

Hukum

Jumlah Produk Hukum

yang di publikasikan

dan di Upload melalui

website

1000 rancangan peraturan perundang-undangan

287.262.900 Publikasi Produk

hukum dan jaringan

Dokumentasi Informasi

Hukum

Bagian

Hukum

Jumlah Produk Hukum

yang di publikasikan dan

di Upload melalui website

1000 rancangan peraturan

perun dang-

undangan

287.262.900

JUMLAH 2.134.588.240,00 JUMLAH 2.134.588.240,00

32

2.4. Penelaahan Usulan Program Dan Kegiatan Masyarakat

Tabel 2.4

Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat dari Pemangku Kepentingan Tahun 2021

No. Id Usulan Nama Kegiatan

Indikator

Target Lokasi

Pagu Indikatif (Rp.)

Program Renja Kegiatan Renja Catatan Keluaran APBN

APBD APBD APBD

Provinsi Kabupaten Desa

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

URUSAN : FUNGSI LAINNYA

KECAMATAN KALIPARE

ARJOWILANGUN

1. 211108003

Pelatihan

Masyarakat Sadar Hukum

Masyarakat

Yang Sadar Hukum

50

Orang

Desa

Arjowilangun 0 0 9.650.000 0

Program Penataan

Peraturan Perundang-

undangan,

Penanganan Perkara dan Bantuan Hukum

untuk Masyarakat

miskin

Penanganan

Perkara, Bantuan

Hukum kepada

Masyarakat Miskin dan

Penyuluhan

Hukum

Total Usulan: 1 Total 0 0 9.650.000 0

BAB III

TUJUAN DAN SASARAN BAGIAN HUKUM

SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN MALANG

3.1. Telaah Terhadap Kebijakan Nasional

Guna mendukung tercapainya sasaran pembangunan nasional,

dibutuhkan peran serta daerah dalam percepatan pertumbuhan ekonomi dan

pengurangan pengangguran dan kemiskinan yang dapat dijabarkan ke dalam

program prioritas Daerah. Keselarasan program-program pembangunan di

Daerah dengan program prioritas nasional/provinsi perlu terus ditingkatkan

untuk mendukung pencapaian sasaran pembangunan nasional/provinsi.

Daerah mendukung Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional

dalam:

1. Mewujudkan keamanan nasional yang mampu menjaga kedaulatan

wilayah, menopang kemandirian ekonomi dengan mengamankan sumber

daya maritim, dan mencerminkan kepribadian Indonesia sebagai Negara

kepulauan;

2. Mewujudkan masyarakat maju, berkeseimbangan, dan demokratis

berlandaskan hukum;

3. Mewujudkan kualitas hidup manusia Indonesia yang tinggi, maju dan

sejahtera;

4. Mewujudkan masyarakat yang berkepribadian dalam berkebudayaan.

Pengembangan wilayah Daerah merupakan suatu kesatuan dalam

Provinsi Jawa Timur. Sebagai salah satu wilayah pendukung utama

pembangunan di Jawa Timur, Daerah memiliki potensi pertanian dan wisata

serta sebagai lumbung pangan di Jawa Timur. Sinergitas program utama dan

pendukung Daerah dan Provinsi Jawa Timur melalui:

1. Peningkatan Aksesibilitas dan Kualitas Pelayanan Pendidikan;

2. Peningkatan Aksesibilitas dan Kualitas Pelayanan Kesehatan;

3. Perluasan Lapangan Kerja;

4. Peningkatan Efektivitas Penanggulangan Kemiskinan;

5. Peningkatan Kesejahteraan Sosial Rakyat;

6. Revitalisasi Pertanian dan Pengembangan Agroindustri/Agrobisnis;

7. Pemberdayaan Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah;

8. Peningkatan Investasi, Ekspor Non-Migas, dan Pariswisata;

9. Peningkatan Daya Saing Industri Manufaktur;

10. Pembangunan dan Pemeliharaan Infrastruktur;

11. Pemeliharaan Kualitas dan Fungsi Lingkungan Hidup, serta Perbaikan

Pengelolaan Sumber Daya Alam, dan Penataan Ruang;

12. Percepatan Pelaksanaan Reformasi Birokrasi, dan Peningkatan

Pelayanan Publik;

13. Peningkatan Kualitas Kesalehan Sosial demi Terjaganya Harmoni Sosial;

34

14. Peningkatan Kualitas Kehidupan dan Peran Serta Perempuan di Semua

Bidang, dan Terjaminnya Kesetaraan Gender;

15. Peningkatan Peran Pemuda dan Pengembangan Olahraga;

16. Penghormatan, Pengakuan dan Penegakan Hukum dan Hak Asasi

manusia;

17. Peningkatan Keamanan dan Ketertiban, dan Penanggulangan

Kriminalitas;

Keterpaduan perencanaan wilayah dilaksanakan antara

teknokratik, aspiratif (dari masyarakat) dan politisi (dari Dewan Perwakilan

Rakyat Daerah). Adapun beberapa kebijakan umum yang terkait dengan

pengentasan kemiskinan, pengembangan industri wisata, dan meningkatkan

kualitas lingkungan hidup, yaitu:

1. Pengentasan kemiskinan melalui pembukaan lapangan pekerjaan

berbasis industri masyarakat (UMKM);

2. Pengentasan kemiskinan melalui koperasi;

3. Peningkatan perekonomian guna mengentaskan kemiskinan melalui

pembukaan sentra industri kreatif;

4. Pengentasan kemiskinan melalui fasilitasi kegiatan kerja padat karya;

5. Pengentasan kemiskinan melalui kegiatan pengembangan keterampilan

kepada penduduk miskin;

6. Pengembangan branding destinasi wisata Daerah;

7. Memaksimalkan potensi wisata berbasis lingkungan hidup (Ekowisata);

8. Pengembangan wisata berbasis budaya kearifan lokal;

9. Meningkatkan sarana edukasi dalam industri wisata (Agropolitan,

Minapolitan);

10. Pemanfaatan lingkungan hidup guna kesejahteraan masyarakat;

11. Pengawasan kualitas lingkungan hidup;

12. Perbaikan kualitas lingkungan hidup;

13. Pembangunan berkelanjutan yang berorientasi lingkungan pada

lingkungan hidup.

Instruksi Presiden Nomor 9 Tahun 2000 tentang Pengarusutamaan

Gender Dalam Pembangunan Nasional mengamanatkan kepada seluruh

Menteri, Kepala Lembaga, Gubernur dan Bupati/Walikota untuk

mengintegrasikan Pengarusutamaan Gender pada setiap tahapan proses

pembangunan, mulai dari perencanaan dan penganggaran, pelaksanaan,

monitoring, dan evaluasi seluruh kebijakan, program dan kegiatan nasional,

provinsi, dan kabupaten/kota pada semua bidang pembangunan. Dalam

rangka mengintegrasikan pengarusutamaan gender dalam proses

perencanaan dan penganggaran. Pada Tahun 2003 diterbitkan Keputusan

Menteri Dalam Negeri Nomor 132 Tahun 2003 tentang Pedoman Umum

Pelaksanaan Pengarusutamaan Gender Dalam Pembangunan di Daerah.

35

Pada tahun 2008 diterbitkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15

Tahun 2008 tentang Pedoman Pelaksanaan Pengarusutamaan Gender di

Daerah, sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri

Nomor 67 Tahun 2011 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Dalam

Negeri Nomor 15 Tahun 2008 tentang Pedoman Pelaksanaan

Pengarusutamaan Gender di Daerah, yang kemudian pada Tahun 2014

diterbitkan Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan

Perlindungan Anak Nomor 5 Tahun 2014 tentang Pedoman Penyelenggaraan

Sistem Data Gender dan Anak. Peraturan ini menginstruksikan pada semua

unit pemerintah, untuk mengintegrasikan pengarusutamaan gender ke

dalam perencanaan dan penganggaran. Menurut Peraturan Menteri tersebut,

penyusunan kebijakan, program, dan kegiatan pembangunan berperspektif

gender dituangkan dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah,

Rencana Strategis Perangkat Daerah dan Rencana Kerja Perangkat Daerah.

3.2. Tujuan dan Sasaran Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang

Tujuan Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang adalah

untuk meningkatkan kualitas sistem tata kelola pemerintah yang baik dan

akuntabel. Sasaran adalah meningkatnya kualitas penyelenggaraan

Pemerintah Daerah.

Sasaran organisasi yang ditetapkan pada dasarnya merupakan bagian

dari proses perencanaan strategis dengan fokus utama berupa tindakan dan

alokasi sumber daya organisasi dalam rencana kegiatan atau operasional

organisasi yang akan dilaksanakan. Atas dasar arti dan makna penetapan

sasaran dimaksud, serta mengacu pada arahan tujuan yang telah

ditetapkan, maka sasaran yang akan dicapai atau dihasilkan Bagian Hukum

Sekretariat Daerah Kabupaten Malang dalam mengemban misi organiasi

adalah sebagai berikut:

a. Tersedianya produk hukum daerah yang mampu memenuhi tuntutan

kebutuhan pembangunan, sesuai aspirasi masyarakat;

b. Terpenuhinya kebutuhan informasi dan pengetahuan hukum masyarakat

serta kepastian hukum melalui bantuan hukum dan pelayanan hukum

yang tersedia.

3.3 Program dan Kegiatan

Secara umum kebutuhan Program dan Kegiatan pada Tahun 2021, yaitu:

1) Program Pelayanan Administrasi Perkantoran:

- Penyediaan Jasa Surat Menyurat;

- Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan;

- Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor;

- Penyediaan Alat Tulis Kantor;

- Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan;

36

- Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan;

- Penyediaan Makanan dan Minuman;

- Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah.

2) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur:

- Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor;

- Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional;

- Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor.

3) Program Peningkatan Disiplin Aparatur:

- Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya;

- Pengadaan Pakaian Khusus Hari-Hari Tertentu.

4) Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur:

- Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan;

- Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-undangan.

5) Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan:

- Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja

SKPD;

- Penyusunan Laporan Keuangan Semesteran;

- Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun.

6) Program Penataan Peraturan Perundang-undangan, Penanganan Perkara

dan Bantuan Hukum untuk Masyarakat miskin

- Pembentukan Produk Hukum Daerah;

- Penanganan Perkara, Bantuan Hukum kepada Masyarakat Miskin dan

Penyuluhan Hukum;

- Publikasi Produk hukum dan jaringan Dokumentasi Informasi Hukum.

Untuk mengintegrasikan pengarusutamaan gender ke dalam

perencanaan dan penganggaran Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang. Menurut Peraturan Menteri Dalam Negeri

Nomor 15 Tahun 2008 tentang Pedoman Pelaksanaan Pengarusutamaan

Gender di Daerah, sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri

Dalam Negeri Nomor 67 Tahun 2011 tentang Perubahan atas

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15 Tahun 2008 tentang Pedoman

Pelaksanaan Pengarusutamaan Gender di Daerah, penyusunan kebijakan,

program, dan kegiatan pembangunan berperspektif gender dituangkan

dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Rencana Strategis

Perangkat Daerah, dan Rencana Kerja Perangkat Daerah. Adapun program

dan kegiatan yang mendukung hal tersebut yaitu Program Peningkatan

Kapasitas Sumber Daya Aparatur pada Kegiatan Bimbingan Teknis

Peraturan Perundang-undangan.

37

Tabel 3.1

Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Tahun 2021 dan Perkiraan Maju Tahun 2022

Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

KODE

URUSAN PEMERINTAHAN

DAERAH DAN PROGRAM /

KEGIATAN

INDIKATOR KINERJA

PROGRAM (OUTCOME) DAN

KEGIATAN (OUTPUT)

RENCANA TAHUN 2021 CATATAN

PENTING PRAKIRAAN MAJU TAHUN 2022

LOKASI

TARGET

CAPAIAN

KINERJA

KEBUTUHAN

DANA/PAGU

INDIKATIF

SUMBER

DANA

TARGET

CAPAIAN

KINERJA

KEBUTUHAN

DANA/PAGU

INDIKATIF

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

2.134.588.240,00 2.136.722.000,00

4 FUNGSI PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN 2.134.588.240,00 2.136.722.000,00

4.406 FUNGSI LAINNYA 2.134.588.240,00 2.136.722.000,00

4.406.39 BAGIAN HUKUM 2.134.588.240,00

2.136.722.000,00

4.406.39.01 PROGRAM PELAYANAN

ADMINISTRASI

PERKANTORAN

Persentase Pemenuhan

Operasional Perkantoran (%)

100% 353.800.300,00 100% 354.155.000,00

4.406.39.01.01 Penyediaan Jasa Surat

Menyurat

Jumlah registrasi surat masuk

dan surat keluar (buah)

Bagian

Hukum

1000 buah 33.000.000,00 APBD

Kabupaten

1000

buah

33.033.000,00

4.406.39.01.02 Penyediaan Jasa Administrasi

Keuangan

Jumlah pejabat pengelola

administrasi keuangan (OB)

Bagian

Hukum

144 orang 151.380.000,00 APBD

Kabupaten

144 orang 151.531.000,00

4.406.39.01.03 Penyediaan Jasa Kebersihan

Kantor

Jumlah petugas kebersihan

(OB)

Bagian

Hukum

12 orang 9.852.000,00 APBD

Kabupaten

12 orang 9.862.000,00

Jumlah peralatan/bahan kebersihan yang diadakan

(Jenis)

Bagian Hukum,

15 jenis 4.800.000,00 APBD Kabupaten

15 jenis 4.805.000,00

4.406.39.01.04 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah alat tulis kantor yang

disediakan (Jenis)

Bagian

Hukum

44 jenis 66.485.300,00 APBD

Kabupaten

44 jenis 66.552.000,00

4.406.39.01.05 Penyediaan Barang Cetakan

dan Penggandaan

Jumlah barang cetakan yang

disediakan (Jenis)

Bagian

Hukum

6 jenis 23.094.000,00 APBD

Kabupaten

6 jenis 23.117.000,00

Jumlah Penggandaan yang

disediakan (Lembar)

Bagian

Hukum

50000 lembar 12.500.000,00 APBD

Kabupaten

50000

lembar

12.513.000,00

38

4.406.39.01.06 Penyediaan Bahan Bacaan

dan Peraturan Perundang-Undangan

Jumlah Bahan Bacaan dan

Peraturan Perundang-Undangan yang disediakan

(jenis)

Bagian

Hukum

2 JENIS 8.800.000,00 APBD

Kabupaten

2 JENIS 8.809.000,00

4.406.39.01.07 Penyediaan Makanan dan Minuman

Jumlah makanan dan minuman harian Pegawai,

Rapat, dan tamu yang

disediakan (HOK)

Bagian hukum

240 OHK 8.064.000,00 APBD Kabupaten

240 OHK 8.072.000,00

4.406.39.01.08 Rapat-Rapat Kordinasi dan

Konsultasi Ke Luar Daerah

Jumlah pegawai memenuhi

penugasan dinas ke luar

daerah (HOK)

Bagian

Hukum

7 orang 35.825.000,00 APBD

Kabupaten

7 orang 35.861.000,00

4.406.39.02 PROGRAM PENINGKATAN

SARANA DAN PRASARANA

APARATUR

Persentase Pemenuhan

Sarana dan Prasarana

Penunjang Aparatur (%)

100% 79.307.600,00 100% 79.386.000,00

4.406.39.02.01 Pengadaan Perlengkapan

Gedung Kantor

Jumlah Perlengkapan Gedung

Kantor yang diadakan( jenis)

Bagian

Hukum

3 jenis 6.000.000,00 APBD

Kabupaten

3 jenis 6.006.000,00

4.406.39.02.02 Pemeliharaan Rutin/Berkala

Gedung Kantor

Jumlah gedung kantor yang

dipelihara Rutin/Berkala ( jenis)

Bagian

Hukum

0 paket 9.822.600,00 APBD

Kabupaten

0 paket 9.832.000,00

4.406.39.02.03 Pemeliharaan Rutin/Berkala

Kendaraan Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan roda empat

dan kendaraan roda dua yang dipelihara rutin dan berkala

(Unit)

Bagian

Hukum

4 unit 25.400.000,00 APBD

Kabupaten

4 unit 25.425.000,00

4.406.39.02.04 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor

Jumlah Peralatan Gedung Kantoryang dipelihara

Rutin/Berkala (jenis)

Bagian Hukum

3 jenis 38.085.000,00 APBD Kabupaten

3 jenis 38.123.000,00

4.406.39.03 PROGRAM PENINGKATAN DISIPLIN APARATUR

Persentase Penunjang Kerja Aparatur (%)

100% 16.500.000,00 100% 16.517.000,00

4.406.39.03.01 Pengadaan Pakaian Dinas

Beserta Perlengkapannya

Jumlah penyediaan Pakaian

Dinas (Stel)

Bagian

Hukum

20 stel 9.500.000,00 APBD

Kabupaten

20 stel 9.510.000,00

4.406.39.03.02 Pengadaan Pakaian Khusus Hari-Hari Tertentu

Jumlah penyediaan Pakaian Olahraga/Batik (Stel)

Bagian Hukum

20 stel 7.000.000,00 APBD Kabupaten

20 stel 7.007.000,00

4.406.39.04 PROGRAM PENINGKATAN

KAPASITAS SUMBER DAYA

APARATUR

Persentase Peningkatan

Kapasitas Pegawai di

Perangkat Daerah (%)

100% 85.888.000,00 100% 85.973.000,00

4.406.39.04.01 Sosialisasi Peraturan

Perundang-undangan

Jumlah peserta Sosialisasi

Peraturan Perundang-

undangan (orang)

Bagian

Hukum

100 orang 77.438.000,00 APBD

Kabupaten

100 orang 77.515.000,00

39

4.406.39.04.02 Bimbingan Teknis

Implementasi Peraturan Perundang-undangan

Jumlah pegawai yang

mengikuti Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan

Perundang-undangan (orang)

Bagian

Hukum

2 orang 8.450.000,00 APBD

Kabupaten

Kegiatan

Responsif Gender

2 orang 8.458.000,00

4.406.39.05 PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM

PELAPORAN CAPAIAN

KINERJA DAN KEUANGAN

Persentase Dokumen Perencanaan, Laporan

Keuangan dan Kinerja

Perangkat Daerah yang Tepat

Waktu (%)

100% 660.000,00 100% 660.000,00

4.406.39.05.01 Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja dan Ikhtisar Realisasi

Kinerja SKPD

Jumlah Dokumen Laporan

Kinerja (LKJ-IP/Profile Kinerja

PD/Survei Kepuasan

Masyarakat) (Buku)

Bagian

Hukum

5 buku 200.000,00 APBD

Kabupaten

5 buku 200.000,00

4.406.39.05.02 Penyusunan Pelaporan

Prognosis Realisasi Anggaran

Jumlah dokumen laporan

prognosis realisasi anggaran

(Buku)

Bagian

Hukum

2 buku 100.000,00 APBD

Kabupaten

2 buku 100.000,00

4.406.39.05.03 Penyusunan Pelaporan

Keuangan Akhir Tahun

Jumlah dokumen laporan

keuangan akhir (Buku)

Bagian

Hukum

1 buku 360.000,00 APBD

Kabupaten

1 buku 360.000,00

4.406.39.06 PROGRAM PENATAAN

PERATURAN PERUNDANG-

UNDANGAN, PENANGANAN

PERKARA DAN BANTUAN

HUKUM UNTUK

MASYARAKAT MISKIN

1. Persentase Penataan

Peraturan Perundang-

undangan sesuai kebutuhan

daerah; 2. Persentase

Penanganan Perkara dan

Bantuan Hukum untuk Masyarakat Miskin sesuai

kebutuhan masyarakat.

100% 1.598.432.340,00 100% 1.600.031.000,00

4.406.39.06.01 Pembentukan Produk Hukum Daerah

Jumlah penerbitan Peraturan Daerah, Peraturan Bupati dan

Keputusan Bupati

Bagian Hukum

740 produk hukum

361.951.575,00 APBD Kabupaten

740 produk

hukum

362.314.000,00

4.406.39.06.02 Penanganan Perkara, Bantuan Hukum kepada

Masyarakat Miskin dan

Penyuluhan Hukum

1. Jumlah Penanganan Perkara dan Bantuan Hukum

kepada masyarakat Miskin; 2.

Jumlah Penyuluhan Hukum

yang dilaksanakan.

Bagian Hukum

24 kasus 949.217.865,00 APBD Kabupaten

24 kasus 950.167.000,00

4.406.39.06.03 Publikasi Produk hukum dan

jaringan Dokumentasi

Informasi Hukum

Jumlah Produk Hukum yang

di publikasikan dan di Upload

melalui website

Bagian

Hukum

20% 287.262.900,00 APBD

Kabupaten

20% 287.550.000,00

BAB IV

RENCANA KERJA DAN PENDANAAN

BAGIAN HUKUM SEKRETARIAT DAERAH TAHUN 2021

Program adalah penjabaran kebijakan perangkat daerah dalam bentuk

upaya yang berisi satu atau lebih kegiatan dengan menggunakan sumber daya yang

disediakan untuk mencapai hasil yang terukur sesuai dengan tugas dan fungsi.

Sedangkan program pembangunan daerah adalah program strategis yang

dilaksanakan oleh Perangkat Daerah sebagai instrumen arah kebijakan untuk

mencapai sasaran RPJMD. Sedangkan kegiatan yang selanjutnya disebut kegiatan

Perangkat Daerah adalah serangkaian aktivitas pembangunan yang dilaksanakan

oleh perangkat daerah untuk menghasilkan keluaran (output) dalam rangka

mencapai hasil (outcome) suatu program.

Rencana program dan kegiatan Tahun 2021 berisi program dan kegiatan,

baik untuk mencapai secara langsung sasaran pembangunan untuk mewujudkan

visi dan misi pembangunan jangka menengah maupun untuk penyelenggaraan

Pemerintah Daerah sesuai kewenangan Pemerintah Daerah. Pagu indikatif sebagai

wujud kebutuhan pendanaan adalah jumlah dana yang tersedia untuk penyusunan

program dan kegiatan tahunan. Program dan kegiatan prioritas yang telah disertai

kebutuhan pendanaan (pagu indikatif) selanjutnya dijadikan acuan bagi Perangkat

Daerah dalam penyusunan Rencana Kerja Perangkat Daerah.

Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

Tahun 2021 merupakan dokumen rencana kerja sebagai acuan bagi Bagian Hukum

Sekretariat Daerah Kabupaten Malang yang berisi program dan kegiatan serta pagu

indikatif. Bagi Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang sebagai

pelaksana program dan kegiatan, rencana kerja Tahun 2021 yang ditindaklanjuti

dengan memaksimalkan sumber daya yang ada terutama sumber daya anggaran.

Rencana Kerja berupa program dan kegiatan Bagian Hukum Sekretariat

Daerah Kabupaten Malang sebagai instrumen pelaksana dari program Bagian

Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2021 dan prakiraan maju

Tahun 2022. Penyajian program dan kegiatan dilakukan berdasarkan

urusan/fungsi penyelenggaraan pemerintahan yang menjadi kewenangan Bagian

Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang.

Tabel 4.1

Rencana Kerja dan Pendanaan Perangkat Daerah Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2021

No URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH DAN

PROGRAM / KEGIATAN

INDIKATOR KINERJA PROGRAM

(OUTCOME) DAN KEGIATAN (OUTPUT)

RENCANA TAHUN 2021

Keterangan LOKASI

TARGET

CAPAIAN

KINERJA

KEBUTUHAN

DANA/PAGU

INDIKATIF

SUMBER

DANA

1 2 3 4 5 6 7 8

1.834.588.240,00

I PROGRAM PELAYANAN ADMINISTRASI

PERKANTORAN

Persentase Pemenuhan Operasional

Perkantoran (%)

100% 353.800.300,00

1 Penyediaan Jasa Surat Menyurat Jumlah registrasi surat masuk dan surat

keluar (buah)

Bagian Hukum 1000 buah 33.000.000,00 APBD

Kabupaten

2 Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan Jumlah pejabat pengelola administrasi

keuangan (OB)

Bagian Hukum 144 orang 151.380.000,00 APBD

Kabupaten

3 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah petugas kebersihan (OB) Bagian Hukum 12 orang 9.852.000,00 APBD

Kabupaten

Jumlah peralatan/bahan kebersihan yang

diadakan (Jenis)

Bagian Hukum 15 jenis 4.800.000,00 APBD

Kabupaten

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah alat tulis kantor yang disediakan

(Jenis)

Bagian Hukum 44 jenis 66.485.300,00 APBD

Kabupaten

5 Penyediaan Barang Cetakan dan

Penggandaan

Jumlah barang cetakan yang disediakan

(Jenis)

Bagian Hukum 6 jenis 23.094.000,00 APBD

Kabupaten

Jumlah Penggandaan yang disediakan

(Lembar)

Bagian Hukum 50000 lembar 12.500.000,00 APBD

Kabupaten

6 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan

Perundang-Undangan

Jumlah Bahan Bacaan dan Peraturan

Perundang-Undangan yang disediakan

(jenis)

Bagian Hukum 2 JENIS 8.800.000,00 APBD

Kabupaten

7 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah makanan dan minuman harian

Pegawai, Rapat, dan tamu yang disediakan

(HOK)

Bagian hukum 240 OHK 8.064.000,00 APBD

Kabupaten

8 Rapat-Rapat Kordinasi dan Konsultasi Ke

Luar Daerah

Jumlah pegawai memenuhi penugasan

dinas ke luar daerah (HOK)

Bagian Hukum 7 orang 35.825.000,00 APBD

Kabupaten

II PROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN

PRASARANA APARATUR

Persentase Pemenuhan Sarana dan

Prasarana Penunjang Aparatur (%)

100% 79.307.600,00

1 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor Jumlah Perlengkapan Gedung Kantor yang

diadakan( jenis)

Bagian Hukum 3 jenis 6.000.000,00 APBD

Kabupaten

42

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang dipelihara

Rutin/Berkala ( jenis)

Bagian Hukum 0 paket 9.822.600,00 APBD

Kabupaten

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan

Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan roda empat dan

kendaraan roda dua yang dipelihara rutin

dan berkala (Unit)

Bagian Hukum 4 unit 25.400.000,00 APBD

Kabupaten

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan

Gedung Kantor

Jumlah Peralatan Gedung Kantoryang

dipelihara Rutin/Berkala (jenis)

Bagian Hukum 3 jenis 38.085.000,00 APBD

Kabupaten

III PROGRAM PENINGKATAN DISIPLIN

APARATUR

Persentase Penunjang Kerja Aparatur (%) 100% 16.500.000,00

1 Pengadaan Pakaian Dinas Beserta

Perlengkapannya

Jumlah penyediaan Pakaian Dinas (Stel) Bagian Hukum 20 stel 9.500.000,00 APBD

Kabupaten

2 Pengadaan Pakaian Khusus Hari-Hari

Tertentu

Jumlah penyediaan Pakaian

Olahraga/Batik (Stel)

Bagian Hukum 20 stel 7.000.000,00 APBD

Kabupaten

IV PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS

SUMBER DAYA APARATUR

Persentase Peningkatan Kapasitas

Pegawai di Perangkat Daerah (%)

100% 85.888.000,00

1 Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan Jumlah peserta Sosialisasi Peraturan

Perundang-undangan (orang)

Bagian Hukum 100 orang 77.438.000,00 APBD

Kabupaten

2 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan

Perundang-undangan

Jumlah pegawai yang mengikuti Bimbingan

Teknis Implementasi Peraturan Perundang-

undangan (orang)

Bagian Hukum 2 orang 8.450.000,00 APBD

Kabupaten

V PROGRAM PENINGKATAN

PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN

CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN

Persentase Dokumen Perencanaan,

Laporan Keuangan dan Kinerja

Perangkat Daerah yang Tepat Waktu (%)

100% 660.000,00

1 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan

Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah Dokumen Laporan Kinerja (LKJ-

IP/Profile Kinerja PD/Survei Kepuasan

Masyarakat) (Buku)

Bagian Hukum 5 buku 200.000,00 APBD

Kabupaten

2 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi

Anggaran

Jumlah dokumen laporan prognosis

realisasi anggaran (Buku)

Bagian Hukum 2 buku 100.000,00 APBD

Kabupaten

3 Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir

Tahun

Jumlah dokumen laporan keuangan akhir

(Buku)

Bagian Hukum 1 buku 360.000,00 APBD

Kabupaten

VI PROGRAM PENATAAN PERATURAN

PERUNDANG-UNDANGAN, PENANGANAN

PERKARA DAN BANTUAN HUKUM UNTUK

MASYARAKAT MISKIN

1. Persentase Penataan Peraturan

Perundang-undangan sesuai kebutuhan

daerah; 2. Persentase Penanganan

Perkara dan Bantuan Hukum untuk

Masyarakat Miskin sesuai kebutuhan

masyarakat.

100% 1.598.432.340,00

1 Pembentukan Produk Hukum Daerah Jumlah penerbitan Peraturan Daerah,

Peraturan Bupati dan Keputusan Bupati

Bagian Hukum 740 produk

hukum

261.951.575,00 APBD

Kabupaten

43

2 Penanganan Perkara, Bantuan Hukum

kepada Masyarakat Miskin dan Penyuluhan

Hukum

1. Jumlah Penanganan Perkara dan

Bantuan Hukum kepada masyarakat

Miskin; 2. Jumlah Penyuluhan Hukum

yang dilaksanakan.

Bagian Hukum 24 kasus 849.217.865,00 APBD

Kabupaten

3 Publikasi Produk hukum dan jaringan

Dokumentasi Informasi Hukum

Jumlah Produk Hukum yang di

publikasikan dan di Upload melalui website

Bagian Hukum 20% 187.262.900,00 APBD

Kabupaten

44

Tabel 4.2

Rencana Kerja, Pendanaan dan Target Penyerapan Anggaran Per Triwulan

Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2021

No Urusan Pemerintah Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program

(outcome) dan Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2020 Target Kinerja dan

Penyerapan Anggaran Per

Triwulan (%) Keterangan

Target

Capaian

Kinerja

Kebutuhan

Dana/Pagu Indikatif

(Rp)

I II III IV

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

FUNGSI PENUNJANG URUSAN

PEMERINTAHAN

2.134.588.240,00 25 25 25 25

FUNGSI LAINNYA 2.134.588.240,00 25 25 25 25

BAGIAN HUKUM 2.134.588.240,00 25 25 25 25

I PROGRAM PELAYANAN ADMINISTRASI

PERKANTORAN

Persentase Pemenuhan

Operasional Perkantoran (%)

100% 353.800.300,00 25 25 25 25

1 Penyediaan Jasa Surat Menyurat Jumlah registrasi surat masuk dan

surat keluar (buah)

1000

buah

33.000.000,00 25 25 25 25

2 Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan Jumlah pejabat pengelola

administrasi keuangan (OB)

144

orang

151.380.000,00 25 25 25 25

3 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah petugas kebersihan (OB) 12

orang

9.852.000,00 25 25 25 25

Jumlah peralatan/bahan

kebersihan yang diadakan (Jenis)

15 jenis 4.800.000,00 25 25 25 25

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah alat tulis kantor yang

disediakan (Jenis)

44 jenis 66.485.300,00 25 25 25 25

5 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan Jumlah barang cetakan yang

disediakan (Jenis)

6 jenis 23.094.000,00 25 25 25 25

Jumlah Penggandaan yang

disediakan (Lembar)

50000

lembar

12.500.000,00 25 25 25 25

6 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan

Perundang-Undangan

Jumlah Bahan Bacaan dan

Peraturan Perundang-Undangan

yang disediakan (jenis)

2 JENIS 8.800.000,00 25 25 25 25

7 Penyediaan Makanan dan Minuman Jumlah makanan dan minuman 240 8.064.000,00 25 25 25 25

45

harian Pegawai, Rapat, dan tamu yang disediakan (HOK)

OHK

8 Rapat-Rapat Kordinasi dan Konsultasi Ke Luar Daerah

Jumlah pegawai memenuhi penugasan dinas ke luar daerah

(HOK)

7 orang 35.825.000,00 25 25 25 25

II PROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN

PRASARANA APARATUR

Persentase Pemenuhan Sarana

dan Prasarana Penunjang

Aparatur (%)

100% 79.307.600,00 25 25 25 25

1 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor Jumlah Perlengkapan Gedung Kantor yang diadakan( jenis)

3 jenis 6.000.000,00 25 25 25 25

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor Jumlah gedung kantor yang dipelihara Rutin/Berkala ( jenis)

0 paket 9.822.600,00 25 25 25 25

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan

Dinas/Operasional

Jumlah kendaraan roda empat dan

kendaraan roda dua yang

dipelihara rutin dan berkala (Unit)

4 unit 25.400.000,00 25 25 25 25

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan

Gedung Kantor

Jumlah Peralatan Gedung

Kantoryang dipelihara Rutin/Berkala (jenis)

3 jenis 38.085.000,00 25 25 25 25

III PROGRAM PENINGKATAN DISIPLIN APARATUR

Persentase Penunjang Kerja Aparatur (%)

100% 16.500.000,00 25 25 25 25

1 Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya

Jumlah penyediaan Pakaian Dinas (Stel)

20 stel 9.500.000,00 25 25 25 25

2 Pengadaan Pakaian Khusus Hari-Hari

Tertentu

Jumlah penyediaan Pakaian

Olahraga/Batik (Stel)

20 stel 7.000.000,00 25 25 25 25

IV PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS

SUMBER DAYA APARATUR

Persentase Peningkatan

Kapasitas Pegawai di Perangkat

Daerah (%)

100% 85.888.000,00 25 25 25 25

1 Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan Jumlah peserta Sosialisasi

Peraturan Perundang-undangan (orang)

100

orang

77.438.000,00 25 25 25 25

2 Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan

Perundang-undangan

Jumlah pegawai yang mengikuti

Bimbingan Teknis Implementasi

Peraturan Perundang-undangan

(orang)

2 orang 8.450.000,00 25 25 25 25

V PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA

DAN KEUANGAN

Persentase Dokumen Perencanaan, Laporan Keuangan

dan Kinerja Perangkat Daerah

yang Tepat Waktu (%)

100% 660.000,00 25 25 25 25

1 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan

Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah Dokumen Laporan Kinerja

(LKJ-IP/Profile Kinerja PD/Survei

Kepuasan Masyarakat) (Buku)

5 buku 200.000,00 25 25 25 25

46

2 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi

Anggaran

Jumlah dokumen laporan

prognosis realisasi anggaran

(Buku)

2 buku 100.000,00 25 25 25 25

3 Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir

Tahun

Jumlah dokumen laporan

keuangan akhir (Buku)

1 buku 360.000,00 25 25 25 25

VI PROGRAM PENATAAN PERATURAN

PERUNDANG-UNDANGAN, PENANGANAN

PERKARA DAN BANTUAN HUKUM UNTUK

MASYARAKAT MISKIN

1. Persentase Penataan

Peraturan Perundang-undangan

sesuai kebutuhan daerah; 2.

Persentase Penanganan Perkara

dan Bantuan Hukum untuk

Masyarakat Miskin sesuai

kebutuhan masyarakat.

100% 1.598.432.340,00 25 25 25 25

1 Pembentukan Produk Hukum Daerah Jumlah penerbitan Peraturan

Daerah, Peraturan Bupati dan

Keputusan Bupati

740

produk

hukum

361.951.575,00 25 25 25 25

2 Penanganan Perkara, Bantuan Hukum

kepada Masyarakat Miskin dan Penyuluhan

Hukum

1. Jumlah Penanganan Perkara

dan Bantuan Hukum kepada

masyarakat Miskin; 2. Jumlah

Penyuluhan Hukum yang

dilaksanakan.

24

kasus

949.217.865,00 25 25 25 25

3 Publikasi Produk hukum dan jaringan

Dokumentasi Informasi Hukum

Jumlah Produk Hukum yang di

publikasikan dan di Upload melalui

website

20% 287.262.900,00 25 25 25 25

BAB V

PENUTUP

Dengan Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

diharapkan semua pihak selaku stakeholder dapat memperoleh gambaran tentang

arah kebijakan Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2021

dan dapat menjadikan sebagai acuan perencanaan.

Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang ini

menjadi acuan pedoman dalam penyusunan Kebijakan Umum Anggaran dan

Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara Tahun 2021 Bagian Hukum Sekretariat

Daerah Kabupaten Malang.

Pengawasan merupakan salah satu bagian dari fungsi pengendalian, sangat

berperan dalam mengamankan kegiatan Bagian Hukum Sekretariat Daerah

Kabupaten Malang guna pelaksanaannya dapat berjalan dengan lancar,

memberikan dampak positif yang maksimal dan dapat mencegah atau memperkecil

terjadinya penyimpangan dari ketentuan dan peraturan yang berlaku.

Kegiatan Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang hanya dapat

dilakukan secara efektif dan efisien apabila tercipta sinkronisasi, sinergi dan

kesamaan persepsi antara aparat di Pusat, Provinsi Jawa Timur dan Daerah serta

stakeholder. Dengan demikian tujuan dan sasaran program dan kegiatan Bagian

Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Malang dapat tercapai.

Demikian Rencana Kerja Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten

Malang Tahun 2021 disusun dengan telah mengacu pada Rencana Kerja

Pemerintah Daerah Tahun 2021.

BUPATI MALANG,

TTD.

SANUSI