9. Prakarya dan Kewirausahaan

689
9. SILABUS MATA PELAJARAN PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN SILABUS MATA PELAJARAN PRAKARYA (KERAJINAN) Satuan Pendidikan : SMA/SMK Kelas : X Kerajinan Kompetensi Inti (KI) : 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah 4. Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar 1.1 Menghayati Keterangan:

Transcript of 9. Prakarya dan Kewirausahaan

9. SILABUS MATA PELAJARAN PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN

SILABUS MATA PELAJARAN PRAKARYA (KERAJINAN)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK

Kelas : X KerajinanKompetensi Inti (KI) :

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, (gotong royong, kerjasama,

toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atasberbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalammenempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuanprosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

4. Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yangdipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1.1 Menghayati Keterangan:

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

keberhasilan dan kegagalan wirausahawan dan keberagaman produkkerajinan di wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanyaakan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.1 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasitentang keberagaman produkkerajinan dan kewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya.

2.2 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan karya kerajinan di

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wilayah setempat dan lainnya dan menerapkan wirausaha.

2.3 Menghayati sikapbekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab,kreatif, dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan membuat karya kerajinan di wilayah setempat dan lainnya denganmemperhatikan estetika produk akhir untuk membangun semangatusaha.

3.1 Mengidentifikasi desain produk dan

Produk kerajinan

Mengamati: Melakukan pengamatan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,

4 jam pelajara

Contoh karyakerajinan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengemasasan karya kerajinan tekstil berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatanbudaya setempat dan lainnya.

4.1 Mendesain produk dan pengemasan karya kerajinan berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatanbudaya setempat dan lainnya.

tekstil dan pengemasannya, meliputi :

1. Pengertiandesain produk dalam kerajinan tekstil dengan berbagai teknik konstruksi(jahit, jahit aplikasi, , makrame,tenun, tapestry, dll)

2. Aneka karya

dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan kerajinan tekstil, jenis bahan dasar, alat, teknik, prosedur pembuatan karya, dan penyajian/pengemasan produk kerajinan tekstil agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Melakukan diskusi tentanganeka karya yang berkaitan dengan fungsi karya, bahan dasar, alat,teknik, dan prosedur pembuatan kerajinan tekstil agar terbangun rasa ingin tahu sehingga dapat mensyukuri anugerahTuhan.

Menggali informasi yang berkaitan dengan

tentang:1. Aneka jenis

bahan tekstil yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan tekstil

2. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya kerajinan tekstil

3. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasijenis kerajinan tekstil di wilayah setempatdan langkah-langkah pembuatannya,

n tekstil dengan berbagai teknik konstruksi (jahit, jahit aplikasi, , makrame, tenun, tapestry, dll).

Aneka bahan untuk kerajinan tekstil.

Buku pelajaran, buku

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerajinan tekstil

3. Fungsi karya kerajinan tekstil

4. Unsur estetika dan ergonomis karya kerajinan tekstil

5. Motif ragam hiaspada kerajinan tekstil

6. Teknik pembuatan benda kerajinan tekstil :

kerajinan tekstil dan usaha kerajinan tekstil yang berkembang di wilayah setempat.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan motif ragam hias daerah, bahan, alat , teknik dan prosedur pembuatan karya kerajinan tekstil serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan tekstil yang ada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingintahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuat

menunjukkan standar produk kerajinan tekstil.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperolehproduk unggul

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproduk dan pengemasan kerajinan tekstil.

d. Penyusunan

referensi yang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan desain produksi danpengemasan karya kerajinan tekstil dengan pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

jahit, jahit aplikasi, sulam, ikat celup, batik, makrame, tenun, tapestry, dll)

7. Pengemasankarya kerajinan tekstil

8. Desain danpengemasanproduk tekstil

laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan, bahan, alat , teknik, dan prosesyang digunakan pada pembuatan karya kerajinantekstil yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Merekonstruksi model karya kerajinan tekstil dan mengidentifikasi bahan yang digunakannya untuk melatih rasa ingin tahu, ketelitian, dan rasa syukur terhadap anugerah kepandaian dari Tuhan yang diberikan olehpengrajin

Melakukan ekprerimen terhadap berbagai bahan dan teknik yang akan digunakan sebagai karya dan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan

laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakatisebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukandan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/media tentang: Pengetahuan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

diberi komentar, peserta didik, kawan, dan guru).

Membuat rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatankarya kerajinan tekstil dan pengemasannya berdasarkan orisinalitaside yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat karya kerajinantekstil dan pengemasannya dengan cara/teknik dan proseduryang tepat dengan menunjukkan bekerjasama,gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan kerapihan dan kebersihanlingkungannya.

Mengkomunikasikan

pengertian, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya kerajinan tekstil yang ada di lingkungan wilayah setempat

2. Mengevaluasi/menguji hasil karya kerajinan tekstil

3. Aspek yang dinilai:1. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja kerajinan tekstil berdasarkan prinsip kerja.

2. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Melakukan konsultasi dalam berkarya dengan guru san sumber belajar lainnya terhadap rencana karya yang akan dibuat.

Mengevaluasi/menguji hasil pembuatan karya kerajinan tekstil untuk memperlihatkan kejujurandalam berkarya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat,teknik, dan proses pembuatan karya dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadapkarya kerajinan tekstil yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural, serta

keselamatan kerja

3. Pilihan kataMengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk kerajinan tekstil

4. Keativitas bentuk laporanKemampuan membuat bentuk laporan yang menarik

5. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mempresentasikan di kelas.

terbuka dalam menerima masukandan koreksi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan tekstil

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan tekstildengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan tekstil yang dibuatnya

4. Aspek yang dinilaia. Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.3 Memahami proses produksi kerajinan tekstil di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber.

4.2 Mendesain proses produksi karya kerajinan tekstil berdasarkanidentifikasi kebutuhan sumber daya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya.

Mendesain proses produksi kerajinan tekstil meliputi :

1. Pengertianproduksi dan prosesproduksi

2. Proses produksi dan sumberyang dibutuhkandalam

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian produksi dan proses produksi, pengetahuan sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksipembuatan karya kerajinantekstil agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Melakukan diskusi tentanganeka karya yang

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Aneka jenis

sumber daya kerajinan tekstil yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan tekstil

2. Pengetahuan proses produksi kerajinan tekstil

3. Aspek yang

4 jam pelajaran

Gambar atau film sumber daya kerajinan tekstil dan proses produksi karya kerajinan tekstil dengan berbagai teknik berkarya.

Aneka bahan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mendukung proses produksi kerajinan tekstil.

3. Proses produksi pembuatan kerajinan tekstil dengan berbagai teknik pembuatan benda kerajinan tekstil : jahit, jahit aplikasi, sulam, ikat celup,

berkaitan dengan proses produksi pembuatan kerajinan tekstil agar terbangun rasa ingin tahusehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan.

Menggali informasi yang berkaitan dengan proses produksi kerajinan tekstil yang berkembang di wilayah setempat.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan sumber daya dan proses produksi pembuatan kerajinan tekstil yang ada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.Membuat laporan

dinilai:a. Apresiasi

kemampuan mengidentifikasiproses produksi kerajinan tekstil di wilayah setempatdan langkah-langkah pembuatannya, menunjukkan standar produk kerajinan tekstil.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperolehproduk unggul

c. Pilihan katadalam mengutarakan

untuk kerajinan tekstil.

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan proses produksi pembuatan karya kerajinan tekstil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

batik, makrame, tenun, tapestry, dll)

4. Langkah keselamatan kerja

portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan sumber daya dan proses produksi pembuatan karya dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadapkarya kerajinan tesktil yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan sumber daya dan proses produksi yangdigunakan pada pembuatan karya kerajinan tekstil yang ada dilingkungan wilayah setempat atau

pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproduk dan pengemasan kerajinan tekstil.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakatisebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukandan koreksi

dengan pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

nusantara. Membuat rancangan gagasanproses produksi berkarya dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan tekstil dan pengemasannya berdasarkanidentifikasi kebutuhan sumber daya dan prosedur berkarya (cara/teknik) dengan pendekatan budaya setepat dan lainnya dengan.orisinalitas ide yang jujur, sikap percayadiri dan mandiri.

Mengkomunikasikan Melakukan konsultasi dalam berkarya dengan guru san sumber belajar lainnya terhadap rencana karya yang akan dibuat.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Pengetahuansumber daya kerajinan tekstildan proses produksi kerajinan tekstilyang ada di lingkungan wilayah setempat

2. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan

pengetahuanc. Pilihan kata d. Keativitas

bentuk laporane. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

hasil rancangan gagasan proses produksi berkaryauntuk kegiatan pembuatankarya kerajinan tekstil dan pengemasannya berdasarkan identifikasikebutuhan sumber daya dan prosedur berkarya (cara/teknik) untuk memperlihatkan kejujurandalam berkarya.

tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan tesktil

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan tekstildengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan tesktil yang dibuatnya

4. Aspek yang dinilai

a. Proses pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji karya- Kemasan- Kreativitas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.2 Mengidentifikasisumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi

4.3 Membuat karya kerajinan tekstilyang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuai teknik dan prosedur.

Sumber daya usaha kerajinan tekstil, meliputi :1.

Pengelolaan sumber daya usahadikenal dengan istilah 6M, yakni Man (manusia),Money (uang), Material

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan kerajinan tesktil, jenis bahan dasar, alat, teknik, danprosedur pembuatan karyakerajinan tekstil agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Melakukan diskusi tentanganeka karya yang berkaitan dengan fungsi karya, bahan dasar, alat,

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Aneka jenis

bahan tekstil yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan tekstil

2. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya

4 jam pelajaran

Contoh karyakerajinan tekstil dengan berbagai teknik (ikatcelup, batik, sulam, dll).

Aneka bahan untuk kerajinan tekstil.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

(bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) danMarket (pasar).

2.Identifikasi kebutuhan sumberdayapada usahakerajinan tesktil

3.Praktek pembuatan kerjainan tekstildengan berbagai teknik menghias permukaan kain (ikatcelup,

teknik, dan prosedur pembuatan kerajinan tekstil agar terbangun rasa ingin tahu sehingga dapat mensyukuri anugerahTuhan.

Menggali informasi yang berkaitan dengan kerajinan tekstil dan usaha kerajinan tekstil yang berkembang di wilayah setempat.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan motif ragam hias daerah, bahan, alat , teknik dan prosedur pembuatan karya kerajinan tekstil, keberhasilan dan kegagalan wirausaha, dan langkah keselamatan kerjapada pembuatan kerajinan tekstil yang ada di

kerajinan tekstil

3. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Laporan Kegiatan

d. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya kerajinan tekstil yang ada di lingkungan wilayah setempat

2. Mengevaluasi/menguji hasil

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sumber daya produksi karya kerajinan tekstil dengan pendekatan budaya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

batik, sulam, dll)

4. Unsur estetika dan ergonomis karya kerajinan tekstil

5. Standar produk danproses kerja kerajinan tekstil

6. Penerapan keselamatan kerja

wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standar proses kerja kerajinan tekstil

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan, bahan, alat , teknik, dan prosesyang digunakan pada pembuatan karya kerajinantekstil yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mengamati dan merekonstruksi model karya kerajinan tekstil

karya kerajinan tekstil

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan

pengetahuanc. Pilihan kata d. Keativitas

bentuk laporan e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan tekstil

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan tesktil

setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan mengidentifikasi bahan yang digunakannya untuk melatih rasa ingin tahu, ketelitian, dan rasa syukur terhadap anugerah kepandaian dari Tuhan yang diberikan olehpengrajin

Melakukan ekperimen terhadap berbagai bahan dan teknik yang akan digunakan sebagai karya dan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberi komentar, peserta didik, kawan, dan guru).

Membuat karya kerajinantekstil dan pengemasannya dengan cara/teknik dan proseduryang tepat dengan menunjukkan bekerjasama,gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif

dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan tekstil yang dibuatnya

4. Aspek yang dinilaia. Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

serta memperhatikan keselamatan kerja, kerapihan dan kebersihanlingkungannya.

Merekonstruksi kinerja kerajinan tekstil berdasarkan standar kerja dan standar hasil.

Mengkomunikasikan Melakukan konsultasi dalam berkarya dengan guru san sumber belajar lainnya terhadap rencana karya yang akan dibuat.

Mengevaluasi/menguji hasil pembuatan karya kerajinan tekstil untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat,teknik, dan proses

materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembuatan karya dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadapkarya kerajinan tekstil yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural, serta mempresentasikan di kelas.

Menyusun bahan presentasihasil kerajinan dan langkah kerja sesuai dengan standar proses danfasilitas penunjang budidaya tanaman hias.

3.4 Memahami konsep kewirausahaan dalammenjalankan sebuah wirausaha kerajinantekstil.

4.4 Menyajikan konsep kewirausahaan

Konsep kewirausahaan, meliputi :

1. Dasar-dasar kewirausahaan bidang

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan wirausaha dankewirausahaan, tujuan, dan manfaat wirausaha agar terbangun rasa ingin

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Pemahaman konsep

wirausaha dalam menjalankan sebuah wirausahakerajinan tekstil

8 jam pelajaran

Gambar/film/cerita tokoh wirausahawanyang bergerak di bidang kerajinan khususnya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

berdasarkan pengalaman keberhasilan tokoh-tokoh wirausaha kerajinan tekstil.

kerajinan tekstil

2. Stimulasi dan motivasi wirausaha berdasarkan sifat dan karakter isi, bentuk dankerja produksi.

3. Karakteristik wirausahawan yang meliputi :displin, komitmen tinggi, jujur, kreatif

tahu. Mengamati karakteristik wirausahawan berdasarkan buku teks dan sumber bacaan/media dengan cermat dan teliti serta penuh rasa ingin tahu.

Menanya: Melakukan diskusi tentanganeka karya yang berkaitan dengan pengalaman menjalankan usaha kerajinan tekstil dan mengidentifikasi keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan tekstil agar terbangun rasa ingin tahusehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan wirausaha,

2. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya kerajinan tekstil

3. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Laporan Kegiatan

d. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan

wirausaha kerajinan tekstil yang ada di lingkungan

kerajinan tekstil

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan konsep wirausaha produksi pembuatan karya kerajinan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan inovatif, mandiri dan realitis

4. Faktor-faktor penyebab kegagalan dan keberhasilan seseorang berdasarkan karakteristik wirausahawan

5. Pengertian, tujuan,

keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan tekstil di lingkungan wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikapsantun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan wirausaha, keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan tekstil yang ada di lingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan dalam bentuk tertulis/gambar skets untuk kegiatan pembuatanusaha kerajinan tekstil

wilayah setempat

2. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan kata d. Keativitas bentuk laporan

e. Perilaku Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan

gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk usaha kerajinan dari bahan buatan

2. Pembuatan usaha kerajinan tekstil dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

tekstil di lingkungan setempat

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

manfaat perilaku kerja prestatif

6. Perilaku kerja prestatif (selalu ingin maju)

7. Prinsip cara kerjaprestatif

berdasarkan orisinalitaside yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat usaha kerajinantekstil dengan cara/teknik dan proseduryang tepat dengan menunjukkan sikap bekerjasama, toleransi, disiplin, tanggung jawabdan peduli akan kerapihan dan kebersihanlingkungannya.

Mengkomunikasikan Mengevaluasi/menguji hasil analisa usaha kerajinan tekstil untuk memperlihatkan kejujurandalam berkarya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan

3. Laporan portofolio dalamberbagai bentuk seperti tulisan,foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatandengan tampilan menarik terhadapkarya kerajinan dari bahan buatan yang dibuatnya

4. Aspek yang dinilai

a. Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengetahuan wirausaha, keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan tesktil dengan tampilan menarik terhadapsebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural, serta mempresentasikan di kelas.

35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi

c. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.5 Mengidentifikasi desain produk danpengemasan karya kerajinan limbah tekstil berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatanbudaya setempat dan lainnya.

4.5 Mendesain produk dan pengemasan karya kerajinan

Mengenal produk kerajinan limbah tekstil dan desain pengemasannya, meliputi :

1. Pengertiankerajinan limbah

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan kerajinan limbah tekstil, jenis bahan dasar, alat, teknik, dan prosedur pembuatan karya kerajinanlimbah tekstil agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Aneka jenis

bahan limbah tekstil yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan limbahtekstil

2. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada

4 jam pelajaran

Contoh karyakerajinan limbah tekstil dengan berbagai teknik konstruksi (jahit, jahit aplikasi, makrame, tenun,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

limbah tekstil berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatanbudaya setempat dan lainnya.

tekstil dan desaindengan berbagai teknik konstruksi(jahit, jahit aplikasi, makrame, tenun, tapestry, dll)

2. Aneka karya kerajinan limbah tekstil

3. Fungsi karya kerajinan limbah tekstil

Menanya: Melakukan diskusi tentanganeka karya yang berkaitan dengan fungsi karya, bahan dasar, alat,teknik, dan prosedur pembuatan kerajinan limbah tekstil agar terbangun rasa ingin tahusehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan.

Menggali informasi yang berkaitan dengan kerajinan limbah tekstil dan usaha kerajinan limbah tekstil yang berkembang di wilayah setempat.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan motif ragam hias daerah, bahan, alat , teknik dan prosedur pembuatan karya

pembuatan karya kerajinan limbahtekstil

3. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasijenis kerajinan limbah tekstil di wilayah setempat dan langkah-langkah pembuatannya, menunjukkan standar produk kerajinan tekstil.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperolehproduk unggul

tapestry, dll).

Aneka bahan untuk kerajinan limbah tekstil.

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

4. Unsur estetika dan ergonomis karya kerajinan limbah tekstil

5. Motif ragam hiaspada kerajinan limbah tekstil

6. Teknik pembuatan benda kerajinan limbah tekstil : jahit, jahit aplikasi,

kerajinan limbah tekstil serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan limbah tekstil yang ada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikapsantun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan, bahan, alat , teknik, dan prosesyang digunakan pada pembuatan karya kerajinanlimbah tekstil yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mengamati dan merekonstruksi model

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproduk dan pengemasan kerajinan limbahtekstil.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakatisebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap

dan desain produk dan pengemasan karya kerajinan limbah tekstil dengan pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sulam, ikat celup, batik, makrame, tenun, tapestry, dll)

7. Pengemasankarya kerajinan limbah tekstil

karya kerajinan limbah tekstil dan mengidentifikasi bahan yang digunakannya untuk melatih rasa ingin tahu, ketelitian, dan rasa syukur terhadap anugerah kepandaian dari Tuhan yang diberikan oleh pengrajin

Melakukan ekprerimen terhadap berbagai bahan dan teknik yang akan digunakan sebagai karya dan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberi komentar, peserta didik, kawan, dan guru).

Membuat rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatankarya kerajinan limbah tekstil dan pengemasannya berdasarkan orisinalitas

terbuka dalam menerima masukandan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan

menyimak masalah dari kajian literatur/media tentang: Pengetahuan, pengertian, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya kerajinanlimbah tekstil yang ada di lingkungan wilayah setempat

2. Mengevaluasi/menguji hasil karya kerajinan tekstil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat karya kerajinanlimbah tekstil dan pengemasannya dengan cara/teknik dan proseduryang tepat dengan menunjukkan bekerjasama,gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan kerapihan dan kebersihanlingkungannya.

Mengkomunikasikan Melakukan konsultasi dalam berkarya dengan guru san sumber belajar lainnya terhadap rencana karya yang akan dibuat.

Mengevaluasi/menguji hasil pembuatan karya kerajinan limbah tekstiluntuk memperlihatkan

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian

menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja kerajinan limbah tekstil berdasarkan prinsip kerja.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Pilihan kataMengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kejujuran dalam berkarya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat,teknik, dan proses pembuatan karya dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadapkarya kerajinan limbah tekstil yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural, serta mempresentasikan di kelas.

kerajinanlimbahtekstil

d. Keativitas bentuk laporanKemampuan membuat bentuk laporan yang menarik

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukandan koreksi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan limbah tekstil

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan limbah tesktil dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan limbah tekstil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

yang dibuatnya4. Aspek yang dinilaia. Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.7 Menganalisis proses produksi kerajinan limbah tekstil di wilayah

Proses produksi kerajinan tekstil

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Aneka jenis

4 jam pelajaran

Gambar atau film proses produksi karya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber.

4.6 Mendesain proses produksi karya kerajinan limbah tekstil berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya.

berdasarkan standar isi dan standar kerja, meliputi :

1. Proses produksi dan sumberdaya yang dibutuhkandalam mendukung proses produksi.

2. Menetapkandesain roses produksi pembuatan kerajinan limbah tekstil berdasarka

literatur/media tentang pengetahuan sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksipembuatan karya kerajinanlimbah tekstil agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Melakukan diskusi tentanganeka karya yang berkaitan dengan proses produksi pembuatan kerajinan limbah tekstil agar terbangun rasa ingintahu sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Menggali informasi yang berkaitan dengan proses produksi kerajinan limbahtekstil yang berkembang di wilayah setempat.

Mengumpulkan Data

bahan limbah yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan limbahtekstil

2. Pengetahuan modifikasi, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya kerajinan limbahtekstil

3. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Laporan Kegiatan

d. Perilaku

Penilaian Pengamatan,

kerajinan limbah tekstil dengan berbagai teknik berkarya.

Aneka bahan untuk kerajinan limbah tekstil.

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

n prosedurberkarya.

3. Langkah keselamatan kerja

Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan sumber daya dan proses produksi pembuatan kerajinan limbah tekstil yang ada di wilayah setempat agarterbangun rasa ingin tahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan, bahan, alat , teknik, dan prosesyang digunakan pada pembuatan karya kerajinanlimbah tekstil yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

tentang:1. Pengetahuan

modifikasi, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatankarya kerajinan dari bahan alam yang ada di lingkungan wilayah setempat

2. Mengevaluasi/menguji hasil karya kerajinan limbah tekstil

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan kata d. Keativitas bentuk laporan Perilaku

Penilaian Kinerja/

penelitian, audio-visual, media maya (internet) dan proses produksi pembuatan karya kerajinan limbah tekstil dengan pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Membuat rancangan gagasanproses produksi berkarya dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan limbah tekstil dan pengemasannya berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya danprosedur berkarya dengan pendekatan budaya setepatdan lainnya dengan.orisinalitas ide yang jujur, sikap percayadiri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat,teknik, dan proses pembuatan karya dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadapkarya kerajinan limbah tekstil yang dibuatnya

Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan

gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan limbahtekstil

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan limbah tekstil dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalamberbagai bentuk seperti tulisan,foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan bahan, alat,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural, serta mempresentasikan di kelas.

Mengkomunikasikan Melakukan konsultasi dalam berkarya dengan guru san sumber belajar lainnya terhadap rencana karya yang akan dibuat.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan proses produksi pada pembuatan karya kerajinan limbah tekstiluntuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

teknik, dan proses pembuatandengan tampilan menarik terhadapkarya kerajinan limbah tekstil yang dibuatnya

4. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%

- Mandiri- Disiplin

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Tanggung jawab

3.6 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi kerajinan limbah tekstil.

4.7 Membuat karya kerajinan limbah tekstil yang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuai teknik danprosedur.

Sumber daya usaha kerajinan limbah tekstil, meliputi :1.Identifika

si kebutuhan sumberdayapada sentra/usaha (dikenal dengan istilah 6M) kerajinan limbah tekstil

2.Praktek kerajinan limbah

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan kerajinan limbah tekstil, jenis bahan dasar, alat, teknik, dan prosedur pembuatan karya kerajinanlimbah tekstil agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Melakukan diskusi tentanganeka karya yang berkaitan dengan fungsi karya, bahan dasar, alat,teknik, dan prosedur pembuatan kerajinan limbah tekstil agar terbangun rasa ingin tahu

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Aneka bahan

limbah yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan limbahtekstil

2. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya kerajinan limbahtekstil

3. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Laporan Kegiatan

4 jam pelajaran

Contoh sumber daya kerajinan limbah tekstil dengan berbagai teknik (ikatcelup, batik, sulam, dll).

Aneka bahan untuk kerajinan limbah tekstil.

Buku

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tekstil berdasarkan kebutuhan sumberdaya(bahan, peralatan,keterampilan bekerja& pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik pengolahan, dan penyajian/penge-masan)

3.Penerapan keselamatan kerja

sehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan.

Menggali informasi yang berkaitan dengan kerajinan limbah tekstil dan usaha kerajinan limbah tekstil yang berkembang di wilayah setempat.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan motif ragam hias daerah, bahan, alat , teknik dan prosedur pembuatan karya kerajinan limbah tekstil serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan limbah tekstil yang ada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikapsantun, bangga/cinta

d. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan,

bahan, alat, teknik, dan proses pembuatankarya kerajinan limbah tekstil yang ada di lingkungan wilayah setempat

2. Mengevaluasi/menguji hasil karya kerajinan limbah tekstil

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan kata d. Keativitas bentuk laporan

pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sumber daya pembuatan karya kerajinan limbah tekstil dengan pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standar proses kerja kerajinan limbah tekstil.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan, bahan, alat , teknik, dan prosesyang digunakan pada pembuatan karya kerajinanlimbah tekstil yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mengamati dan merekonstruksi model karya kerajinan tekstil dan mengidentifikasi bahan yang digunakannya untuk melatih rasa ingin tahu, ketelitian, dan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan dari bahan buatan

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan dari bahan buatan dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rasa syukur terhadap anugerah kepandaian dari Tuhan yang diberikan olehpengrajin

Melakukan ekprerimen terhadap berbagai bahan dan teknik yang akan digunakan sebagai karya dan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberi komentar, peserta didik, kawan, dan guru).

Membuat karya kerajinanlimbah tekstil dan pengemasannya dengan cara/teknik dan proseduryang tepat dengan menunjukkan bekerjasama,gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan kerapihan dan kebersihanlingkungannya.

Membuat laporan

foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan limbah tekstil yang dibuatnya

4. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat,teknik, dan proses pembuatan karya dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadapkarya kerajinan limbah tekstil yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Melakukan konsultasi dalam berkarya dengan guru san sumber belajar lainnya terhadap rencana karya yang akan dibuat.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan karya kerajinan limbah tekstiluntuk memperlihatkan

- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kejujuran dalam berkarya.

3.8 Menganalisis sikap dan perilaku wirausaha kerajinanlimbah tekstil yangdapat mendukung keberhasilan dalam menjalankan sebuah usaha.

4.8 Menyajikan hasilanalisa sikap dan perilaku wirausaha kerajinan limbah tekstil.

Sikap dan Perilaku Wirausaha, meliputi :1.Berbagai sikap membangun semangat usaha (Inovatif, Kreatifitas, Motivasi,Sikap bekerja efektif danefisien)

2.Faktor-faktoryang menunjukkankomitmen tinggi

Mengamati: Menugaskan untuk mengunjungi/melihat dari media rekam/buku tentang tokoh usahawan di wilayahsetempat dan mengamati bagaimana pelaku usaha menerapkan waktu, janji, dan kepedulian terhadap mutu hasil kerja, serta komitmen tinggi terhadap pengendalian diri agar terbangun rasa ingin tahu, bangga akan produk tradisi setempat dan mensyukuri anugerah Tuhanagar terbangun rasa ingintahu.

Mengamati dan mewawancarai wirausahawan/narasumber atau mencari informasi/referensi pada sumber bacaan atau media

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Analisa sikap

dan perilaku wirausaha kerajinan limbahtekstil

2. Pengetahuan perilaku wirausaha kerajinan limbahtekstil

3. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Laporan Kegiatan

d. Perilaku

Penilaian

4 jampelajaran

Gambar/film/cerita tokoh wirausahawanyang bergerak di bidang kerajinan khususnya kerajinan limbah tekstil

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.Bagaimana menerapkan perilaku tepat waktu, tepat janji

4.Penerapan kepedulian terhadap mutu hasil kerja

5.Penerapan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri

sosial tentang hal-hal yang mendukung keberhasilan usaha di daerah setempat dengan sikap santun dan melatih tanggung jawab, kemandirian dan bekerjasama.

Menanya: Menyebutkan berbagai sikap dalam membangun semangat wirausaha

Mengamati dan mengidentifikasi faktor-faktor yang menunjukkan komitmen tinggi dalam berwirausaha berdasarkan buku teks dan sumber bacaan/media/contoh melalui diskusiagar terbangun rasa ingintahu sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Mewawancarai wirausahawan/nara sumber

Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan

perilaku wirausaha dari tokoh wirausahayang ada di lingkungan wilayah setempat

2. Menganalisa perilaku wirausaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan kata d. Keativitas bentuk laporan

e. Perilaku Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan

gagasan dalam

majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sikap, perilaku wirausaha produksi pembuatan karya kerajinan limbah tekstil di lingkungan setempat

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

atau mencari informasi/referensi pada sumber bacaan atau media sosial tentang hal-hal yang mendukung keberhasilan usaha di daerah setempat dengan sikap santun dan melatih tanggung jawab, kemandirian dan bekerjasama.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan wirausaha, keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan tekstil di lingkungan wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikapsantun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan pentas/drama aplikasi perilaku wirausaha

2. Pembuatan skenario kegiatan pentas/drama

3. Laporan portofolio dalamberbagai bentuk seperti tulisan,foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan perilaku wirausaha dari tokoh wirausaha kerajinan limbahtekstil dengan tampilan menarikterhadap karya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan sikap wirausaha dari tokoh wirausahawan kerajinan limbah tekstil yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mengumpulkan dan menyiapkan sumber bahan dari surat kabar/ majalahyang ada di wilayah setempat yang diperlukan untuk membuat skenario pentas/drama tentang aktualisasi sikap dan perilaku wirausahawan

Mengkomunikasikan Mengevaluasi/menguji hasil analisa usaha kerajinan limbah

kerajinan yang dibuatnya

4. Aspek yang dinilai

a. Proses rancangan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Presentasi/pementasan 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi

c. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tekstildan sikap wirausahawan untuk memperlihatkan kejujurandalam berkarya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan sikap wirausaha kerajinan limbah tekstil dengan tampilan menarik terhadapsebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

SILABUS MATA PELAJARAN: PRAKARYA (REKAYASA)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK/MA

Kelas : X RekayasaKompetensi Inti (KI) :

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

4. Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1.2 Menghayati keberhasilan dan kegagalan wirausahawan dan keberagaman produk

Keterangan:

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa di wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

akan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.1 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasi tentang keberagamanproduk rekayasa dankewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya

2.2 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan produk rekayasa di wilayah setempat dan lainnya dan menerapkan wirausaha

2.4 Menghayati sikap

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

bekerjasama, gotongroyong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan melaksanakan rekayasa di wilayahsetempat dan lainnya dengan memperhatikan estetika produk akhir untuk membangun semangat usaha

3.1Mengidentifikasi desain produk dan pengemasan karya rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus

Produk dan pengemasannya, meliputi:1.Pengertian

alat komunikasisederhana

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan, jenis produk, manfaat dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian

informasi dan diskusi pada sentra usaha

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

listrik DC berdasarkan konsepberkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya.

4.1Mendesain produk dan pengemasan karya karya rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC berdasarkan konsepdengan pendekatan budaya setempat dan lainnya.

dengan sumber arus listrik DC.

2.Aneka jenis produk rekayasa sebagai alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DC

3.Manfaat alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DC

4.Standar produk dan

pengemasan produk agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC, manfaat dan pengemasannya yang berkembang di sentra usaha rekayasa daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhandan terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk untuk menemukan konsep.

rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC di daerah setempat tentang aneka jenis produk, manfaat dan pengemasan produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DCdi wilayah

koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang desain produk dan pengawasan rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber aruslistrik DC, meliputi:1. Pengertian alat komunikasisederhana dengan sumber arus

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

langkah keselamatan kerja

5.Teknik pengemasanhasil rekayasa sebagai alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DC

6.Menetapkandesain danpengemasanproduk rekayasa sebagai alat komunikasisederhana dengan sumber arus

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis dan pengemasan produk di sentra usaha rekayasa atau penjualan daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhanadengan sumber arus listrik DC, serta tentangkeberhasilan dan kegagalan wirausaha

setempat dan langkah-langkahrekayasanya, menunjukkan standar produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas

listrik DC.

2. Aneka jenis produk rekayasa sebagai alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DC

3. Manfaat alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DC

4. Standar produk dan langkah keselamata

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

listrik DC rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC di lingkunganwilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk desain produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC dan pengemasannya berdasarkankesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, dan pengemasan

gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk dan pengemasan rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan

n kerja5. Teknikpengemasanhasil rekayasa sebagai alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DC

6. Menetapkan desain danpengemasanproduk rekayasa sebagai alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DC

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhanadengan sumber arus listrik DC yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhanadengan sumber arus listrik DC, serta tentangkeberhasilan dan kegagalan wirausaha rekayasa di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan

mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/media tentang pengertian, jenisproduk, manfaat dan pengemasan hasil rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC

2. Melakukan observasi dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

(desain) rekayasa sebagaialat komunikasi sederhanadengan sumber arus listrik DC untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produkrekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian

menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja rekayasasebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC berdasarkan prinsip kemasan hasil.

b. Ketepatan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, pengemasan produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC yangdiperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan danpengujian rancangan gagasan (desain)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatan desain produk dan kemasan rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC dan pengemasannya

3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan desain produk dan kemasan rekayasa 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35%

- Uji hasil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

desain produk dan kemasan - Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.3 Memahami proses produksi rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC di wilayah setempat melalui pengamatandari berbagai sumber.

4.2 Mendesain prosesproduksi

Mendesain proses produksi rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumberarus listrik DC , meliputi:

1.Pengertian

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian

informasi dan diskusi pada sentra usaha rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC di daerah setempat tentang

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

karya rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DCberdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya, teknologi, dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya.

produksi dan prosesproduksi

2.Proses produksi pada sentra/perusahaan produk rekayasa sebagai alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DC(teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan, teknik pemrosesan)

3.Menetapkan

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC yang berkembang di tempat produksi rekayasa setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus

pengertian produksi dan proses produksi rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC

2. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasiproses produksi(teknik,bahan, alat)rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC di wilayah setempatdan langkah-langkah rekayasanya, menunjukkan

media maya (internet) tentang desain proses produksi rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber aruslistrik DC, meliputi:

1. Pengertian produksi

2. Prosesproduksi pada sentra/perusahaan rekayasa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

desain proses produksi rekayasa sebagai alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DCberdasarkan prosedurberkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

4.Langkah keselamatan kerja

listrik DC untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC , serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil

standar produk rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC .

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperolehproduk unggul

c.Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproses produksi rekayasa sebagaialat komunikasi

sebagai alat komunikasi sederhanadengan sumber arus listrik DC (teknik pemilihanbahan, penyiapanbahan, teknik pemrosesan)

3. Menetapkan desain proses produksi rekayasa sebagai alat komunikas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengamatan/kajian literatur tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC yang adadi daerah setempat atau nusantara.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC yang adadi daerah setempat, sertapengemasan-nya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Membuat rancangan gagasan

sederhana dengansumber arus listrik DC .

d.Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakatisebelumnya.

e.Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukandan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah

i sederhanadengan sumber arus listrik DC berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa,dan pengemasan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat komunikasi sederhanadengan sumber arus listrik DC berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diridan mandiri.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC , serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksitersebut dilingkungan

dari kajian literatur/media tentang proses produksi rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksi rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC

3. Aspek yang dinilai:

a. Kerincian menyusun laporandan hasil rekonstruksi kerja rekayasa sebagai alat komunikasi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksirekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC untuk memperlihatkan kejujurandalam berkarya.

sederhana dengansumber arus listrik DC berdasarkan prinsip proses produksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproses produksi produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1.Laporan

portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan proses produksi produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC yangdiperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

2.Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain)dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk proses produksi rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC

3.Aspek yang dinilai

a. Proses kegiatanpembuatan desainproses produksi rekayasa 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b.Produk jadinya 35%

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Uji hasil desain proses produksi- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi

c.Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.2 Mengidentifikasi sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi karya rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC.

4.3 Membuat karya rekayasa sebagai alat komunikasi

Sumberdaya usaha rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumberarus listrik DC , meliputi:

1.Pengelelol

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC di daerah setempat

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sederhana dengan sumber arus listrik DC yang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuaiteknik dan prosedur

aan sumberdayausaha dikenal dengan istilah 6M, yakni Man (manusia),Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) danMarket (pasar).

2.Identifikasi kebutuhan sumberdayapada usaharekayasa sebagai

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangpengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam mempraktekan rekayasa sebagai alat komunikasi

tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan rekayasasebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC

2. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan pembenihan ikan konsumsi di wilayah setempat dan langkah-langkah

visual, media maya (internet),sentra usaha rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber aruslistrik DC tentang sumberdaya usaha rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DC

3.Praktek rekayasa sebagai alat komunikasisederhana dengan sumber arus listrik DCberdasarkan kebutuhan sumberdaya(bahan, peralatan,keterampilan bekerja& pasar) dan

sederhana dengan sumber arus listrik DC sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC yang adadi daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standar proses kerja rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus

rekayasanya, menunjukkan standar produk rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC .

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkanstandar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikandalam pelaksanaankegiatan rekayasasebagai alat komunikasi

listrik DC, meliputi:

1. Pengertian sumberdaya usaha dikenal dengan istilah 6M, yakniMan (manusia), Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) dan Market(pasar).

2. Identifikasi kebutuhan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

4.Standar produk danproses kerja

5.Penerapan keselamatan kerja

listrik DC

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC yang adadi lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC , yang ada di daerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai

sederhana dengan sumber arus listrik DC .

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuaidengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah

sumberdaya pada sentra/usaha rekayasa sebagai alat komunikasi sederhanadengan sumber arus listrik DC

3. Praktek rekayasa sebagai alat komunikasi sederhanadengan sumber arus listrik

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets tertulis untuk kegiatan rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Merekonstruksi kinerja rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC berdasarkan standar kerja dan standarhasil

Mengkomunikasikan Menyusun bahan presentasihasil rekayasa dan langkah kerja sesuai dengan standar proses dan

dari kajian literatur/media tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus

DC berdasarkan kebutuhansumberdaya (bahan,peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik rekayasa dan pengemasan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

fasilitas penunjang rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC .

Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil praktek rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrik DC untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil praktek rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana

listrik DC dikaitkan denganpeluang usaha

3. Aspek yang dinilai:

a. Kerincian menyusun laporandan hasil rekonstruksi kerja rekayasa sebagai alat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC berdasarkan prinsip proses produksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dengan sumber arus listrik DC dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

yang akan diimplementasikan dalam kegiatanrekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1.Laporan

portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan rekayasa sebagai

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

alat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC yangdiperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2.Pembuatan dan pengujian produkrekayasa dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk hasil kegiatan rekayasa sebagaialat komunikasi sederhana dengansumber arus listrik DC

3.Aspek yang dinilaia. Proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kegiatan rekayasa 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji produk hasil kegiatan rekayasa- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.4 Memahami konsep kewirausahaan dalammenjalankan sebuah wirausaha rekayasa

Konsep kewirausahaan, meliputi: 1. Dasar-

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sebagai alat komunikasi sederhana dengan sumber arus listrikDC.

4.4 Menyajikan konsepkewirausahaan berdasarkan pengalaman keberhasilan tokoh-tokoh wirausaha produk rekayasa sebagai alat komunikasi dengan sumber arus listrikDC.

dasar kewirausahaan bidang rekayasa

2. Sytimulasi dan Motivasi wirausaha berdasarkansifat dan karakter isi, bentukdan kerja produiksi.

3. Karakterdan karakteristik (watak, nilai dan ciri) kewirausahaan

4. Faktor-faktor penyebab keberhasilan dan

literatur/media tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif di sentra penjualan alat komunikasi sederhana daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerahTuhan.

Melakukan diskusi tentangpengertian, manfaat, karakter dan karakteristik

informasi dan diskusi pada sentra rekayasa dan penjualan alat komunikasi sederhana daerahsetempat tentangpengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Pilihan kata d. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Pengamatan,

yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang konsep kewirausahaan, meliputi: 1.Pengertia

n kewirausahaan

2.Manfaat berwirausaha sebagai motivasi

3.Karakter dan karakteri

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kegagalan wirausaha

5. Pengertian,tujuan, manfaat perilaku kerja prestatif

6. Penerapan sikap danperilaku kerja prestatif (selalu ingin maju)

7. Prinsip cara kerja prestatif

kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif agar terbangun rasa ingintahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangfaktor penyebab keberhasilan dan kegagalan kewirausahaan dan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha dan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif yang ada di tempat produksi rekayasa daerahsetempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur

tentang:1. Menyimak darikajian literatur/media tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang keberhasilan dankegagalan wirausaha dan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dikaitkan dengankeberhasilan dankegagalan wirausaha

3. Aspek yang

stik (watak, nilai danciri) kewirausahaan

4.Faktor-faktor penyebab keberhasilan dan kegagalanwirausaha

5.Pengertian, tujuan, manfaat perilaku kerja prestatif

6.Penerapansikap danperilaku kerja prestatif(selalu ingin

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan untuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggungjawab

Mengaitkan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha melalui penggalian informasi

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan pengertian, manfaat,

dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan kata d. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan yang diperolehnya

maju) meliputi:-kerja ikhlas

-kerja mawas >< emosional

-kerja cerdas

-kerja keras

-kerja tuntas

7. Prinsip cara kerja prestatif

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

karakter dan karakteristik kewirausahaan yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Merumuskan laporan dari penggalian informasi tentang kaitan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan yang diperolehnya

Mempresentasikan laporan penggalian informasi tentang kaitan penerapan

dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Laporan tentang kaitan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dankegagalan berwirausaha

3. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35%

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.5 Mengidentifikasi desain produk danpengemasan karya rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatanbudaya setempat dan lainnya.

4.5 Mendesain produk

Mengenal produk hasil rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumberarus listrik dan Desain kemasan produk, meliputi:1. Dasar-dasar merangkai

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan, jenis produk, manfaat dan pengemasan produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik di daerah setempat tentang aneka jenis produk, manfaat dan

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang desain

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan pengemasan karya rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatanbudaya setempat dan lainnya.

alat dengansumber aruslistrik

2. Aneka jenis hasilrekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber aruslistrik

3. Manfaat alat pengatur gerak sederhana dengan sumber aruslistrik

4. Standar produk hasil alat pengatur gerak

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik, manfaat dan pengemasannya yang berkembang di sentra usaha rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhandan terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik untukmenemukan konsep.

pengemasannya2. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasijenis rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengansumber arus listrik di wilayah setempatdan langkah-langkah rekayasanya, menunjukkanstandar produk rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja

produk dan pengawasan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber aruslistrik, meliputi:1. Dasar-dasar merangkaialat dengan sumber arus listrik

2. Aneka jenis hasil rekayasa sebagai alat pengatur

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sederhana dengan sumber aruslistrik

5. Teknik ngemasan hasil rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber aruslistrik

6. Menetapkan desain dan pengemasan produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis dan pengemasan produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik di sentra usaha alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik atau penjualan di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan

berdasarkan standar kerja untuk memperolehproduk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproduk dan pengemasan rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakatisebelumnya.

gerak sederhanadengan sumber arus listrik

3. Manfaat alat pengatur gerak sederhanadengan sumber arus listrik

4. Standar produk hasil alat pengatur gerak sederhanadengan sumber arus listrik

5. Teknik

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dengan sumber aruslistrik

produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik, di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pelaksananaan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik dan pengemasannya berdasarkankesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, dan pengemasan

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukandan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalahdari kajian literatur/media tentang pengertian, jenis produk, manfaat dan pengemasan hasilrekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana

pengemasan hasil rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhanadengan sumber arus listrik

6. Menetapkan desain dan pengemasan produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhanadengan sumber arus

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik, di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber

dengan sumber arus listrik

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengansumber arus listrik

3. Aspek yang dinilai:

a. Kerincian menyusun laporandan hasil rekonstruksi kerja rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengansumber arus listrik berdasarkan

listrik

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

arus listrik untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

prinsip kemasan hasil.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproduk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengansumber arus listrik

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, pengemasan produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengansumber arus listrik yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan danpengujian rancangan gagasan (desain)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatan desain produk dan kemasan rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik danpengemasannya

3. Aspek yang dinilaia. Proses kegiatan desainproduk dan kemasan rekayasa 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji hasil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

desain produk dan kemasan

- Kreativitas bentuk laporan

- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.7 Memahami proses produksi karya rekayasa sebagai alat pengatur geraksederhana dengan sumber arus listrikdi wilayah setempatmelalui pengamatan dari berbagai sumber.

4.6 Mendesain prosesproduksi karya rekayasa sebagai alat pengatur gerak

Proses produksi rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumberarus listrik berdasarkan standar isi dan proses kerja,

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik di daerah setempat tentang pengertian

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sederhana dengan sumber arus listrikberdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya, teknologi, dan prosedur berkaryadengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

meliputi:

1.Proses produksi pada sentra/usaha rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik (teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan, teknik pemrosesan)

2.Menetapkandesain

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik yang berkembang di tempat produksi rekayasa setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik untuk menemukan

produksi dan proses produksi rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik

2. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasiproses produksi(teknik,bahan, alat) rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik di wilayah setempatdan langkah-langkah rekayasanya, menunjukkanstandar produk rekayasa sebagaialat pengatur

(internet) tentang Mendesain proses produksi rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber aruslistrik, meliputi:

1.Proses produksi pada sentra/ usaha rekayasa sebagai alat pengatur

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

proses produksi rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik berdasarkan prosedurberkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

3.Langkah keselamatan kerja

konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian

gerak sederhana dengan sumber arus listrik.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperolehproduk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproses produksi rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik.

gerak sederhanadengan sumber arus listrik (teknik pemilihanbahan, penyiapanbahan, teknik pemrosesan)

2.Menetapkan desain proses produksi alat pengatur gerak sederhanadengan sumber arus listrik berdasark

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

literatur tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik yang ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik yang ada di daerah setempat, serta pengemasan-nya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakatisebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukandan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalahdari kajian literatur/media tentang proses

an prosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik pengolahan, dan pengemasan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diridan mandiri.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksitersebut dilingkungan

produksi rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksi rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik dikaitkan denganpeluang usaha

3. Aspek yang dinilai:

a. Kerincian menyusun laporandan hasil rekonstruksi kerja rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

sumber arus listrik berdasarkan prinsip proses produksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproses produksi produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengansumber arus listrik

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan proses produksi produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengansumber arus listrik yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan danpengujian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rancangan gagasan (desain)dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk proses produksi rekayasa sebagaialat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik

3. Aspek yang dinilai

a. Proses kegiatan pembuatan desainproses produksi rekayasa 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji hasil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

desain proses produksi- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.6 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik.

4.7 Membuat karya rekayasa sebagai alat pengatur geraksederhana dengan

Sumberdaya usaha rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumberarus listrik meliputi:

1. Identifikasi

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik didaerah setempat

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sumber arus listrikyang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuai teknik dan prosedur

kebutuhan sumberdayapada sentra/usaha (dikenal dengan istilah 6M) rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik

2. Praktek rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangpengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam mempraktekkan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan

tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik

2. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana

media maya (internet) tentang Sumberdaya usaha rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber aruslistrik, meliputi:

1. Identifikasi kebutuhansumberdaya pada sentra/usaha (dikenal dengan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sumber arus listrik berdasarkan kebutuhan sumberdaya(bahan, peralatan,keterampilan bekerja& pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik pengolahan, dan penyajian/penge-masan)

3. Pemeliharaan dan

sumber arus listrik sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingintahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standar proses kerja rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik

dengan sumber arus listrik diwilayah setempat dan langkah-langkahmerangkainya, menunjukkan standar produk rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan

istilah 6M) rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhanadengan sumber arus listrik

2. Praktek rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhanadengan sumber arus listrik berdasarkan kebutuhan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

peningkatan program intensifikasi dan ekstensifikasi alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik sesuai dengan standar produk.

4. Penerapan keselamatan kerja

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik yang ada di lingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik, yangada di daerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan

pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pelaksanaan kegiatan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan

sumberdaya (bahan,peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik pengolahan, dan penge-masan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengetahuan/ konseptual. Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets tertulis untuk kegiatan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Merekonstruksi kinerja rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik berdasarkan standar kerja dan standarhasil

Mengkomunikasikan Menyusun bahan presentasihasil rekayasa dan langkah kerja sesuai dengan standar proses danfasilitas penunjang

mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan

menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik.

Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasasebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil praktek rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik untukmemperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil praktek rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus

dengan sumber arus listrik

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:

a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

listrik dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

kerja rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik berdasarkan prinsip proses produksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam kegiatan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dengan sumber arus listrik

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan

portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian produk rekayasadalam bentuk gambar skets/tertulis untuk hasil kegiatan rekayasa sebagai alat pengatur gerak sederhana dengan sumber arus listrik

3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan rekayasa 50%

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji produk hasil kegiatan rekayasa- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.8 Menganalisis sikap dan perilaku wirausaha karya rekayasa sebagai alat pengatur geraksederhana dengan

1.Berbagai sikap membangun semangat usaha (Inovatif,

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang berbagai sikap membangun

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sumber arus listrikyang dapat mendukung keberhasilan dalam menjalankan sebuah usaha

4.8 Menyajikan hasil analisa sikap dan perilaku wirausaha produk rekayasa alat pengatur geraksederhana dengan sumber arus listrik

Kreatifitas, Motivasi, Sikap bekerja efektif dan efisien)

2.Faktor-faktor yang menunjukkan komitmentinggi

3.Bagaimana menerapkanperilaku tepat waktu, tepat janji

4.Penerapan kepedulianterhadap mutu hasilkerja

5.Penerapan

semangat usaha dan faktoryang menunjukkan komitmentinggi agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan penerapan kepedulian terhadap mutu hasil kerjasehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangpenerapan perilaku tepat waktu, tepat janji agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangpenerapan komitmen tinggiterhadap pengendalian diri untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data

sentra penjualanalat komunikasi sederhana daerahsetempat tentangpenerapan kepedulian terhadap mutu hasil kerja

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi:

sikap dan perilaku wirausaha

b. Keruntutan berpikir : melalui rekonstruksi ide penciptaan serta ,menunjukkan kelemahan dankekurangannya

c. Laporan Kegiatan;

d. Perilaku;

relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang

1.Berbagai sikap membangunsemangat usaha (Inovatif, Kreatifitas, Motivasi,Sikap bekerja efektif dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

komitmentinggiterhadappengendalian diri

6.Langkahkeselamatan kerja

Melakukan wawancara tentang sikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang sikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen

kemampuan menjelaskan secara jujur, terbuka dan bertanggungjawab hasil pembelajaran.

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak darikajian literatur/media tentang berbagaisikap membangun semangat usaha dan faktor yang menunjukkan komitmen tinggi

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang sikap yang membangun semangat usaha,

efisien)2.Faktor-faktor yang menunjukkan komitmen tinggi

3.Bagaimana menerapkan perilaku tepat waktu, tepat janji

4.Penerapan kepedulian terhadap mutu hasil kerja

5. Penera

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tinggi terhadap pengendalian diri untuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggungjawab

Menganalisis kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri dengan mutu hasil kerja dan semangat membangun usaha melalui penggalian informasi

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan sikap yang membangun semangat usaha, penerapanperilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerjadan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri yang diperolehnya dengan tampilan menarik

penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan kata d. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan

pan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Merumuskan laporan dari penggalian informasi tentang kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmentinggi terhadap pengendalian diri dengan mutu hasil kerja dan semangat membangun usaha

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang sikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri yang diperolehnya

Mempresentasikan laporan penggalian informasi

dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan sikap yang membangun semangat usaha, penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tentang kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmentinggi terhadap pengendalian diri dengan mutu hasil kerja dan semangat membangun usaha

Melaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jual.

2. Laporan tentang kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri dengan mutuhasil kerja dan semangat membangun usaha

3. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35%

- Uji karya/rasa- Kemasan/

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

penyajian- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi c. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- kerjasama- Tanggung jawab

SILABUS MATA PELAJARAN: PRAKARYA (BUDIDAYA)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK/MA

Kelas : X BudidayaKompetensi Inti (KI) :

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

4. Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1.3 Menghayati keberhasilan dan kegagalan wirausahawan dan keberagaman produk

Keterangan:

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budidaya di wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

akan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.1 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasi tentang keberagamanproduk budidaya dankewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya

2.2 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan produk budidaya di wilayah setempat dan lainnya dan menerapkan wirausaha

2.3 Menghayati sikap

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

bekerjasama, gotongroyong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan melaksanakan budidaya di wilayahsetempat dan lainnya dengan memperhatikan estetika produk akhir untuk membangun semangat usaha

3.1Mengidentifikasi desain produk dan pengemasan hasil budidaya tanaman hias berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatan

Produk budidaya tananman hiasdan pengemasannya, meliputi:1. Pengerti

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan, jenis produk, manfaat dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian

informasi dan diskusi pada sentra usaha

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budaya setempat dan lainnya

4.1Mendesain produk dan pengemasan hasil budidaya tanaman hias berdasarkan konsepberkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

an tanamanhias.

2. Aneka jenis produk budidaya tanaman hias

3. Manfaat tanaman hias

4. Eco-system budidaya tanaman hias

5. Standar produk danlangkah keselamatan kerja

6. Teknik pengemasanhasil budidaya tanaman hias

pengemasan produk budidaya tanaman hias agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis tanaman hias, manfaat danpengemasannya yang berkembang di sentra usaha budidaya daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhandan terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk budidaya tanaman hias untuk menemukan konsep.

budidaya tanamanhias di daerah setempat tentanganeka jenis produk, manfaat dan pengemasan produk budidaya tanaman hias

2. Aspek yang dinilai:f. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis tanamanhias di wilayahsetempat dan langkah-langkahbudidayanya, menunjukkan standar produk budidaya tanaman hias.

a. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja

koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang desain produk dan pengawasan budidaya tanaman hias, meliputi:1.Pengertia

n tanamanhias.

2.Aneka jenis produk budidaya tanaman hias

3.Manfaat tanaman hias

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

7. Menetapkan desain dan pengemasanproduk budidaya tanaman hias

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis dan pengemasan produk budidaya tanaman hias di sentra usaha budidaya atau penjualan daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya tanaman hias, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha budidaya tanaman hias di lingkungan wilayah

berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

b. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk dan pengemasan budidaya tanaman hias.

c. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

4.Eco-system budidaya tanaman hias

5.Standar produk dan langkah keselamatan kerja

6.Teknik pengemasan hasil budidaya tanaman hias

7.Menetapkan desain dan pengemasan produk budidaya tanaman hias

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

setempat atau nusantara. Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk desain produk budidaya tanaman hias danpengemasannya berdasarkankesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya tanaman hias yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil

d. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalahdari kajian literatur/media tentang pengertian, jenis produk, manfaat dan pengemasan hasilbudidaya tanamanhias

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya tanaman hias, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha budidaya di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) budidaya tanamanhias untuk memperlihatkankejujuran dalam berkarya.

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produk budidaya tanaman hias.

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidayatanaman hias berdasarkan prinsip kemasan hasil.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk budidaya tanaman hias

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, pengemasan produk budidaya tanaman hias

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan danpengujian rancangan gagasan (desain)dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatan desain produk dan kemasan budidaya tanamanhias dan pengemasannya

3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan desain produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan kemasan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35%

- Uji hasil desain produk dan kemasan - Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.3 Memahami proses produksi budidaya tanaman hias di wilayah setempat

Mendesain proses produksi budidaya

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

melalui pengamatan dari berbagai sumber

4.2Mendesain proses produksi usaha budidaya tanaman hias berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

tanaman hias,meliputi:

1.Pengertianproduksi dan prosesproduksi

2.Proses produksi pada sentra/perusahaan produk budidaya tanaman hias(teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan, teknik pemrosesan)

3.Menetapkandesain proses

literatur/media tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya tanaman hias agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) dan langkahkeselamatan kerja pada kegiatan budidaya tanamanhias yang berkembang di tempat produksi budidaya setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber

informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya tanamanhias di daerah setempat tentangpengertian produksi dan proses produksi budidaya tanamanhias

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi proses produksi(teknik, bahan, alat)budidaya tanaman hias diwilayah setempat dan langkah-langkahbudidayanya, menunjukkan standar produk

yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang desain proses produksi budidaya tanaman hias, meliputi:

1.Pengertian produksi

2.Proses produksi pada

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produksi budidaya tanaman hias berdasarkan prosedurberkarya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

4.Langkah keselamatan kerja

belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya tanaman hias untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan langkahkeselamatan kerja pada kegiatan budidaya tanamanhias, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

budidaya tanaman hias.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi budidaya tanaman hias.

d. Penyusunan

sentra/perusahaan budidaya tanaman hias(teknik pemilihanbahan, penyiapanbahan, teknik pemrosesan)

3.Menetapkan desain proses produksi budidaya tanaman hias berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya tanaman hias yang ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat) pada budidaya tanaman hias berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diridan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan,

laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalahdari kajian literatur/media

budidaya,dan pengemasan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

foto dan gambar yang mendeskripsikan, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya tanaman hias yang ada di daerah setempat, serta pengemasan-nya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya tanaman hias, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksitersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk

tentang proses produksi budidaya tanamanhias

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksi budidaya tanamanhias

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidayatanaman hias berdasarkan prinsip prosesproduksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi budidaya tanaman hias untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

kerjac. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi produk budidaya tanaman hias

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan proses produksi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produk budidaya tanaman hias yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan danpengujian rancangan gagasan (desain)dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk proses produksi budidaya tanamanhias

3. Aspek yang dinilai

a. Proses kegiatan pembuatan desain

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

proses produksi budidaya 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35% - Uji hasil desain proses produksi- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi

c.Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.2Mengidentifikasi sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses

Sumberdaya usaha budidaya tanaman hias,

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produksi budidaya tanaman hias

4.3 Mempraktikan budidaya tanaman hias yang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuaiteknik dan prosedur

meliputi:

1.Pengelelolaan sumberdayausaha dikenal dengan istilah 6M, yakni Man (manusia),Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) danMarket (pasar).

2.Identifikasi kebutuhan sumberdaya

literatur/media tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman hias agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman hias yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangpengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman hias agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber

informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya tanamanhias di daerah setempat tentangpengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya tanamanhias

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan pembenihan ikankonsumsi di wilayah

yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet),sentra usaha budidaya tanaman hias tentang sumberdaya usaha budidaya tanaman hias, meliputi:

1.Pengertia

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pada usahabudidaya tanaman hias

3.Praktek budidaya tanaman hias berdasarkan kebutuhan sumberdaya(bahan, peralatan,keterampilan bekerja& pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan

belajar lainnya dalam mempraktekan budidaya tanaman hias sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman hias yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standar proses kerja budidaya tanaman hias

Mengasosiasi

setempat dan langkah-langkahbudidayanya, menunjukkan standar produk budidaya tanaman hias.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pelaksanaan

n sumberdaya usaha dikenal dengan istilah 6M, yakniMan (manusia), Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) dan Market(pasar).

2.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada sentra/usaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengemasan)

4.Standar produk danproses kerja

5.Penerapan keselamatan kerja

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman hias yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets tertulis untuk kegiatan budidaya tanaman hias berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diridan mandiri.

Merekonstruksi kinerja budidaya tanaman hias berdasarkan standar kerjadan standar hasil

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan

kegiatan budidaya tanaman hias.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:

budidaya tanaman hias

3.Praktek budidaya tanaman hias berdasarkan kebutuhansumberdaya (bahan,peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik budidaya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman hias, yang ada didaerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Menyusun bahan presentasihasil budidaya dan langkah kerja sesuai dengan standar proses danfasilitas penunjang budidaya tanaman hias.

Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian, dan kebutuhansumberdaya usaha budidayatanaman hias di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji

1. Ketekunan menyimak masalahdari kajian literatur/media tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya tanamanhias

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya tanamanhias dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang

dan pengemasan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

hasil praktek budidaya tanaman hias untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil praktek budidaya tanaman hias dengan cara mempromosikanproduknya atau menjualnyadi lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidaya tanaman hias berdasarkan prinsip proses produksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam kegiatan budidaya tanaman hias

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya tanamanhias yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dipresentasikan2. Pembuatan danpengujian produkbudidaya dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk hasil kegiatan budidaya tanamanhias

3. Aspek yang dinilaia. Proses kegiatan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji produk hasil kegiatan budidaya- Kreativitas bentuk laporan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.4 Memahami konsep kewirausahaan dalam menjalankan sebuah wirausaha budidaya tanaman hias

4.4 Menyajikan konsepkewirausahaan berdasarkan pengalaman keberhasilan tokoh-tokoh wirausaha budidayatanaman hias

Konsep kewirausahaan, meliputi: 1.Dasar-

dasar kewirausahaan bidangbudidaya

2.Sytimulasidan Motivasi wirausaha berdasarkan sifat dan karakter isi, bentuk dan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian, manfaat,

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra budidaya dan penjualan tanamn daerah setempat tentangpengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif

2. Aspek yang

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang konsep kewirausahaan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerja produiksi.

3.Karakter dan karakteristik (watak, nilai dan ciri) kewirausahaan

4.Faktor-faktor penyebab keberhasilan dan kegagalan wirausaha

5.Pengertian, tujuan, manfaat perilaku kerja prestatif

6.Penerapan sikap dan perilaku

karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif di sentra penjualan pengolahan pangan daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangpengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif agar terbangun rasa ingintahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangfaktor penyebab keberhasilan dan kegagalan kewirausahaan dan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif untuk memahami konsep.

dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Pilihan kata d. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak darikajian literatur/media tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan

meliputi: 1.Pengertia

n kewirausahaan

2.Manfaat berwirausaha sebagai motivasi

3.Karakter dan karakteristik (watak, nilai danciri) kewirausahaan

4.Faktor-faktor penyebab keberhasilan dan kegagalanwirausaha

5.Pengertia

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerja prestatif (selalu ingin maju)

7.Prinsip cara kerjaprestatif

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha dan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif yang ada di tempat produksi pengolahan daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan untuk melatih sikap jujur,

tentang keberhasilan dankegagalan wirausaha dan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dikaitkan dengankeberhasilan dankegagalan wirausaha

3. Aspek yang dinilai:f. Kerincian a. Ketepatan pengetahuan

b. Pilihan kata c. Kreativitas bentuk laporan

d. Perilaku

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan

n, tujuan, manfaat perilaku kerja prestatif

6.Penerapansikap danperilaku kerja prestatif(selalu ingin maju) meliputi:-kerja ikhlas

-kerja mawas >< emosional

-kerja cerdas

-kerja keras

-kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerja keras, dan tanggungjawab

Mengaitkan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha melalui penggalian informasi

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Merumuskan laporan dari penggalian informasi tentang kaitan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dan

dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Laporan tentang kaitan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dankegagalan

tuntas8. Prinsip cara kerja prestatif

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kegagalan berwirausaha

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan yang diperolehnya

Mempresentasikan laporan penggalian informasi tentang kaitan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

berwirausaha 3. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35%

- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.5 Mengidentifikasi desain produk dan pengemasan hasil budidaya tanaman

Mengenal produk hasil budidaya tanaman

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian

4 jam pelajaran (2

Buku pelajaran, buku refensi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pangan berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatan budaya setempat danlainnya

4.5Mendesain produk dan pengemasan hasil budidaya tanaman pangan berdasarkan konsepberkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

pangan dan Desain kemasan produk, meliputi:1. Dasar-dasar menanam tanaman pangan

2. Aneka jenis hasil budidaya tanaman pangan (umbi umbian, serealia dan kacangkacangan)

3. Manfaat tanaman pangan

4. Ekosistem budidayatanaman

literatur/media tentang pengetahuan, jenis produk, manfaat dan pengemasan produk budidaya tanaman pangan agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis tanaman pangan, manfaat dan pengemasannya yang berkembang di sentra usaha budidaya tanaman pangan daerah setempat sehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan dan terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan

informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya tanamanpangan di daerahsetempat tentanganeka jenis produk, manfaat dan pengemasannya

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis budidaya tanaman pangan di wilayah setempat dan langkah-langkahbudidayanya, menunjukkan standar produk budidaya tanaman pangan.

b. Keruntutan

mgu x 2 jp)

yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang desain produk dan pengawasan budidaya tanaman pangan, meliputi:1.Dasar-

dasar menanam tanaman pangan

2.Aneka jenis hasil budidaya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pangan5. Standar produk hasil tanaman pangan

6. Teknik ngemasan hasil budidaya tanaman pangan

7. Menetapkan desain dan pengemasanproduk budidaya tanaman pangan

(desain) produk budidaya tanaman pangan untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis dan pengemasan produk budidaya tanaman pangan di sentra usaha penanamantanaman pangan atau penjualan di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya tanaman

berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk dan pengemasan budidaya tanaman pangan.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan

tanaman pangan (umbi umbian, serealia dan kacang kacangan)

3.Manfaat tanaman pangan

4.Ekosistembudidaya tanaman pangan

5.Standar produk hasil tanaman pangan

6.Teknik ngemasan hasil budidaya tanaman pangan

7.Menetapka

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pangan, di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pelaksananaan budidaya tanaman pangan dan pengemasannya berdasarkankesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya tanaman pangan yang diperolehnyadengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalahdari kajian literatur/media tentang pengertian, jenis produk,

n desain dan pengemasan produk budidaya tanaman pangan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya tanaman pangan, di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) budidaya tanamanpangan untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

manfaat dan pengemasan hasilbudidaya tanamanpangan

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produk budidaya tanaman pangan

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidaya tanaman pangan berdasarkan prinsip kemasanhasil.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk budidaya tanaman pangan

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

jenis, bahan, pengemasan produk budidaya tanaman pangan yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan danpengujian rancangan gagasan (desain)dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatan desain produk dan kemasan budidaya tanamanpangan dan pengemasannya

3. Aspek yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dinilaia. Proses kegiatan desainproduk dan kemasan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji hasil desain produk dan kemasan

- Kreativitas bentuk laporan

- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.7 Memahami proses produksi budidaya tanaman pangan di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber

4.6 Mendesain prosesproduksibudidaya tanaman pangan berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat danlainnya

Proses produksi budidaya tanaman pangan berdasarkabn stndar isi dan proses kerja, meliputi:

1.Proses produksi pada sentra/usaha budidaya tanaman pangan (teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan, teknik pemrosesan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya tanaman pangan agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan langkahkeselamatan kerja pada kegiatan budidaya tanamanpangan yang berkembang ditempat produksi budidaya setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya tanamanpangan di daerahsetempat tentangpengertian produksi dan proses produksi budidaya tanamn pangan

2. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasiproses produksi(teknik,bahan, alat) budidaya tanamanpangan di wilayah setempatdan langkah-

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang Mendesain proses produksi budidaya tanaman pangan, meliputi:

1.Proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

)2.Menetapkan

desain proses produksi budidaya tanaman pangan berdasarkan prosedurberkarya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

3.Langkah keselamatan kerja

bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya tanaman pangan untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan langkahkeselamatan kerja pada kegiatan budidaya tanamanpangan, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal,

langkah budidayanya, menunjukkan standar produk budidaya tanamanpangan.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperolehproduk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproses produksi budidaya tanamanpangan.

produksi pada sentra/ usaha budidaya tanaman pangan (teknik pemilihanbahan, penyiapanbahan, teknik pemrosesan)

2.Menetapkan desain proses produksi tanaman pangan berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan langkahkeselamatan kerja pada kegiatan budidaya tanamanpangan yang ada di daerahsetempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya tanaman pangan berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakatisebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukandan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalahdari kajian literatur/media tentang proses

teknik pengolahan, dan pengemasan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

jujur, sikap percaya diridan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya tanaman pangan yang ada di daerah setempat, sertapengemasan-nya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya tanaman pangan, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksi

produksi budidaya tanamanpangan

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksi budidaya tanamanpangan dikaitkandengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:

a. Kerincian menyusun laporandan hasil rekonstruksi kerja budidaya tanaman pangan berdasarkan prinsip proses produksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi budidaya tanaman pangan untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

kerjac. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pembuatan desainproses produksi produk budidaya tanaman pangan

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan proses produksi produk budidaya tanaman pangan yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan danpengujian rancangan gagasan (desain)dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk proses produksi budidaya tanamanpangan

3. Aspek yang dinilai

a. Proses kegiatan pembuatan desainproses produksi budidaya 50% - Ide gagasan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji hasil desain proses produksi- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.6Mengidentifikasi sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi budidaya tanaman pangan

4.7Mempraktikan

Sumberdaya usaha budidaya tanaman pangan meliputi:

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidaya

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budidaya tanaman pangan sesuai teknik dan prosedur.

1.Identifikasi kebutuhan sumberdayapada sentra/usaha (dikenal dengan istilah 6M) budidaya tanaman pangan

2.Praktek budidaya tanaman pangan berdasarkan kebutuhan sumberdaya(bahan, peralatan,keterampilan bekerja& pasar)

tanaman pangan agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman pangan yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangpengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman pangan agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam mempraktekkan budidaya tanaman pangan sesuai

budidaya tanamanpangan di daerahsetempat tentangpengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya tanamanpangan

2. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya tanamn pangan di wilayah setempatdan langkah-langkah budidayanya,

majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang Sumberdaya usaha budidaya tanaman pangan, meliputi:

1. Identifikasi kebutuhansumberdaya pada sentra/usaha (dikenal dengan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik pengolahan, dan penyajian/penge-masan)

3.Pemeliharaan dan peningkatan program intensifikasi dan ekstensifikasi tanaman pangan sesuai dengan standar produk.

dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman pangan yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standar proses kerja budidaya tanaman pangan

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang

menunjukkan standar produk budidaya tanamanpangan.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperolehproduk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pelaksanaan kegiatan budidaya tanamanpangan.

d. Penyusunan laporan hasil

istilah 6M) budidaya tanaman pangan

2. Praktek budidaya tanaman pangan berdasarkan kebutuhansumberdaya (bahan,peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

4.Penerapan keselamatan kerja

pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman pangan yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets tertulis untuk kegiatan budidaya tanaman pangan berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Merekonstruksi kinerja budidaya tanaman pangan berdasarkan standar kerjadan standar hasil

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman pangan, yang ada

kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakatisebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukandan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Ketekunan

menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang pengelolaan

manfaat, teknik pengolahan, dan penge-masan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

di daerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Menyusun bahan presentasihasil budidaya dan langkah kerja sesuai dengan standar proses danfasilitas penunjang budidaya tanaman pangan.

Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha budidayatanaman pangan di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil praktek budidaya tanaman pangan untuk memperlihatkan kejujuran

sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya tanaman pangan

5. Melakukan observasi dan menyimpulkan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya tanaman pangan dikaitkan dengan peluang usaha

6. Aspek yang dinilai:

d. Kerincian menyusun laporan dan hasil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dalam berkarya. Memasarkan hasil praktek budidaya tanaman pangan dengan cara mempromosikanproduknya atau menjualnyadi lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

rekonstruksi kerja budidaya tanaman pangan berdasarkan prinsip proses produksi.

e. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

f. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam kegiatan budidaya tanaman pangan

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

4. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya tanaman pangan yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

5. Pembuatan dan pengujian produk budidaya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk hasil kegiatan budidaya tanaman pangan

6. Aspek yang dinilaid. Proses

kegiatan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedure. Produk

jadinya 35% - Uji produk hasil kegiatan budidaya- Kreativitas bentuk laporan- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.8 Menganalisis sikapdan perilaku wirausaha budidaya tanaman pangan yangdapat mendukung keberhasilan dalam menjalankan sebuah usaha

4.8 Menyajikan hasilanalisa sikap dan perilaku wirausaha budidaya tanaman pangan

1.Berbagai sikap membangun semangat usaha (Inovatif,Kreatifitas, Motivasi, Sikap bekerja efektif dan efisien)

2.Faktor-faktor yang menunjukkan komitmentinggi

3.Bagaimana

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang berbagai sikap membangun semangat usaha dan faktoryang menunjukkan komitmentinggi agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan penerapan kepedulian terhadap mutu hasil kerjasehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra penjualanpengolahan pangan daerah setempat tentangpenerapan kepedulian terhadap mutu hasil kerja

2. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi: sikap dan perilaku wirausaha

b. Keruntutan

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang

1.Berbagai sikap

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

menerapkanperilaku tepat waktu, tepat janji

4.Penerapan kepedulianterhadap mutu hasilkerja

5.Penerapankomitmentinggiterhadappengendalian diri

penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangpenerapan komitmen tinggiterhadap pengendalian diri untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang sikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, dan bersyukur sebagai warga bangsa.

berpikir : melalui rekonstruksi idepenciptaan serta,menunjukkan kelemahan dan kekurangannya

c. Laporan Kegiatan;

d. Perilaku; kemampuan menjelaskan secara jujur, terbuka dan bertanggungjawabhasil pembelajaran.

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak darikajian literatur/media tentang berbagaisikap membangun

membangunsemangat usaha (Inovatif, Kreatifitas, Motivasi,Sikap bekerja efektif dan efisien)

2.Faktor-faktor yang menunjukkan komitmen tinggi

3.Bagaimana menerapkan perilaku tepat

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang sikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri untuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggungjawab

Menganalisis kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri dengan mutu hasil kerja dan semangat membangun usaha melalui penggalian informasi

Membuat laporan

semangat usaha dan faktor yang menunjukkan komitmen tinggi

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang sikap yang membangun semangat usaha, penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan

pengetahuan c. Pilihan kata

waktu, tepat janji

4.Penerapan kepedulian terhadap mutu hasil kerja

5. Penerapan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan sikap yang membangun semangat usaha, penerapanperilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerjadan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Merumuskan laporan dari penggalian informasi tentang kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmentinggi terhadap pengendalian diri dengan mutu hasil kerja dan semangat membangun usaha

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian

d. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan sikap yang membangun semangat usaha, penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

literatur dan diskusi tentang sikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri yang diperolehnya

Mempresentasikan laporan penggalian informasi tentang kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmentinggi terhadap pengendalian diri dengan mutu hasil kerja dan semangat membangun usaha

Melaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jual.

terhadap pengendalian diri yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Laporan tentang kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri dengan mutuhasil kerja dan semangat membangun usaha

3. Aspek yang dinilaia. Proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35%

- Uji karya/rasa- Kemasan/penyajian- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi c. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- kerjasama- Tanggung jawab

SILABUS MATA PELAJARAN: PRAKARYA (PENGOLAHAN)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK/MA

Kelas : X PengolahanKompetensi Inti (KI) :

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

4. Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1.1 Menghayati keberhasilan dan kegagalan wirausahawan dan keberagaman produk

Keterangan:

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerajinan di wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

hanya akan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.1 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasi tentang keberagamanproduk kerajinan dan kewirausahaan di wilayah setempatdan lainnya

2.2 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan karya kerajinan di wilayah setempat dan lainnya dan menerapkan wirausaha

2.5 Menghayati sikap

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

bekerjasama, gotongroyong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan membuat karya kerajinan di wilayah setempat dan lainnya dengan memperhatikan estetika produk akhir untuk membangun semangat usaha

3.1 Mengidentifikasi desain produk dan pengemasan karya pengawetan bahan nabati dan hewani berdasarkan konsepberkarya dengan

Desain produkdan pengawasan karya pengawetan bahan nabati dan hewani,

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian, jenis produk,manfaat dan kandungan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pendekatan budaya setempat dan lainnya

4.1 Mendesain produk dan pengemasan pengawetan bahan nabati dan hewani yang diawetkan berdasarkan konsepberkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

meliputi:1.Pengertian

pengawetan bahan nabati dan hewani

2.Aneka jenisproduk pengawet-anbahan nabati dan hewani

3.Manfaat dankandungan bahan pada produk pengawetan bahan nabati dan hewani

4.Penyajian dan pengemasan produk pengawetan bahan nabati dan

serta penyajian/pengemasan produk pengawetan bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis produk, manfaat dan kandungan pada produk, serta penyajian ataupun pengemasan dari produk pengawetan bahan nabati dan hewani yang berkembang di sentra penjualan pengolahan pangan daerah setempat sehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan dam terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi

penjualan pengolahan pangan daerah setempat tentang aneka jenis produk, manfaat dan kandungan pada produk, serta penyajian ataupun pengemasan dariproduk pengawetan bahan nabati dan hewani

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis kerajinan tekstil di wilayah setempat dan langkah-

koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang desain produk dan pengawasan karya pengawetan bahan nabati dan hewani, meliputi:1. Pengertian pengawetan bahannabati dan hewani

2. Aneka jenis produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

hewani5.Menetapkan

desain dan pengemasan produk pengawetan bahan nabati dan hewani

dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk pengawetan bahan nabati dan hewani untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengawetan bahan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk di sentra penjualan daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

langkah pembuatannya,menunjukkan standar produk kerajinan tekstil.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerjauntuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan

pengawet-an bahan nabati dan hewani

3. Manfaat dan kandungan bahan pada produk pengawetan bahannabati dan hewani

4. Penyajian dan pengemasan produk pengawetan bahannabati dan hewani

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengawetan bahan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk pengawetan bahan nabati dan hewani dan pengemasannya berdasarkankesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan

desain produkdan pengemasan kerajinan tekstil.

d. Penyusunan laporan hasilkerja yang sesuai denganprinsip yangtelah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

5. Menetapkan desain dan pengemasan produk pengawetan bahannabati dan hewani

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengawetan bahan nabati dan hewani yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengawetan bahan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang pengertian, jenis produk, manfaat dan kandungan sertapenyajian/ pengemasan produk pengawetan bahan nabati dan hewani

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan dan penyajian/pengemasan produk pengawetan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) produk pengawetan bahan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

bahan nabati dan hewani dikaitkan dengan keberhasilan dan kegagalan wirausaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian

menyusun laporan dan hasil rekonstruksikerja kerajinan tekstil berdasarkan prinsip kerja.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

c. Pilihan kataMengutarakan pendapat dankualitas gagasan yangakan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk kerajinan tekstil

d. Keativitas bentuk laporanKemampuan membuat bentuk laporan yangmenarik

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbukadalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengawetan bahan nabati dan hewani yangdiperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk pengawetan bahan nabati dan hewani dan pengemasannya

3. Aspek yang dinilai

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

a. Proses pembuatan 50%- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35% - Uji karya/rasa- Kemasan/penyajian- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Mendesain proses

Mengamati: Melakukan pengamatan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi

4 jam pelajara

Buku pelajaran,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.3 Memahami proses produksi pengawetanbahan nabati dan hewani di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber

4.2 Mendesain proses produksi pengawetan bahan nabati dan hewani berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

produksi pengawetan bahan nabati dan hewani, meliputi:

1.Manajemen umum (POAC)

2.Pengertian produksi dan proses produksi

3.Proses produksi pada sentra/perusahaan produk pengawetan bahan nabati dan hewani (teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan,

dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang manajemen umum, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) pengawetan bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan tentang manajemen umum, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) pengawetan bahan nabati dan hewani yang berkembang di tempatproduksi pengolahan pangan setempat sehingga dapat mensyukuri anugerahTuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah

, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra penjualan pengolahan pangan daerah setempat dan diskusi tentangmanajemen umum,pengertian produksi dan proses produksipengawetan bahan nabati dan hewani

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Pilihan katad. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

n buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang Mendesain proses produksi pengawetan bahan nabati dan hewani, meliputi:

1. Manajemen umum

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

teknik pemrosesan)

4.Menetapkan desain proses produksi pengawetan bahan nabati dan hewani berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, kandungan, teknik pengolahan,dan penyajian/penge-masan)

5.Langkah keselamatankerja

air. Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) proses produksi (teknik, bahan, alat)pengawetan bahan nabati dan hewani untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang manajemen umum, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) pengawetan bahan nabati dan hewani, dan tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksi di daerah setempat, serta langkah keselamatan kerja agar terbangun rasa ingin

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang manajemen umum,pengertian produksi dan proses produksipengawetan bahan nabati dan hewani

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang manajemen umum,pengertian produksi dan proses produksi(teknik, bahan,alat) pengawetan

(POAC)2. Pengertian produksi

3. Prosesproduksipada sentra/perusahaan produkpengawetan bahannabati dan hewani (teknik pemilihan bahan,penyiapan bahan,teknik pemrosesan)

4. Menetapkan desain proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang manajemen umum, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) pengawetan bahan nabati dan hewani yang ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan manajemen umum, pengertian produksidan proses produksi (teknik, bahan, alat)

bahan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi daerah setempat

3. Aspek yang dinilai:a.Kerincian b.Ketepatan

pengetahuan c.Pilihan kata d.Kreativitas

bentuk laporan

e.Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai

produksipengawetan bahannabati dan hewani berdasarkan prosedurberkarya(jenis, manfaat,kandungan, teknik pengolahan, dan penyajian/penge-masan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengawetan bahan nabati dan hewani yang ada di daerah setempat, faktor keberhasilan/ kegagalan,dan langkah keselamatan kerja saat proses produksi serta penyajian/ pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat) pengawetan bahan nabati dan hewani dan langkah keselamatan kerjaberdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil

bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan manajemen umum,pengertian produksi dan proses produksi(teknik, bahan,alat) pengawetan bahan nabati dan hewani yangada di daerah setempat, sertapenyajian/pengemasan-nya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan manajemen umum, pengertian produksidan proses produksi (teknik, bahan, alat) pengawetan bahan nabati dan hewani, dan tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksi, serta langkah keselamatan kerja dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi pengawetan bahan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi(teknik, bahan,alat) pengawetan bahan nabati dan hewani dan pengemasannya

3. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

karya/rasa- Kemasan/penyajian- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.2 Mengidentifikasisumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi pengawetan bahan nabati dan hewani

4.3 Membuat karya pengolahan pengawetan bahan nabati dan hewani yang berkembang di

Sumberdaya perusahaa danpembuatan karya pengolahan pengawetan bahan nabati dan hewani, meliputi:

1.Pengertian sumberdaya

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya perusahaan agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra penjualan pengolahan pangan daerah setempat dan diskusi tentangpengertian dan

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wilayah setempat dan lainnya sesuai teknik dan prosedur

perusahaan dikenal dengan istilah 6M,yakni Man (manusia), Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) dan Market (pasar).

2.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada sentra/perusaha-an produk pengawetan bahan nabati dan

berkaitan dengan pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha produk pengawetan bahan nabati dan hewani yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangpengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha pengawetan bahan nabati dan hewani agar terbangunrasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat produk pengawetanbahan nabati dan hewani sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan

kebutuhan sumberdaya perusahaan produk pengawetan bahan nabati dan hewani

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Pilihan katad. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang pengertian dan

visual, media maya (internet) tentang Sumberdaya perusahaa dan pembuatan karya pengolahan pengawetan bahan nabati dan hewani, meliputi:

1.Pengertian sumberdaya perusahaan dikenal dengan istilah

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

hewani3.Pembuatan

karya/produk pengawetan bahan nabati dan hewani berdasarkankebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, kandungan, teknik pengolahan,dan penyajian/penge-masan)

observasi dengan teknik wawancara tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha pengawetan bahan nabati dan hewani yang ada di daerah setempat, serta penerapan keselamatan kerja agar terbangun rasaingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha pengawetan bahan nabati dan hewani yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat laporan

kebutuhan sumberdaya perusahaan

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang pengertian dan kebutuhan sumberdaya perusahaan pengawetan bahan nabati dan hewani di daerah setempat

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan katad. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

6M, yakni Man (manusia), Money (uang), Material (bahan),Machine (peralatan), Method (cara kerja) dan Market (pasar).

2.Identifikasi kebutuhan sumberdaya pada sentra/perusaha-an produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

4.Penerapan keselamatankerja

portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha pengawetan bahan nabati dan hewani, yang ada di daerah setempat, dan penyajian/pengemasannya, serta keselamatan kerja dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Membuat produk pengawetanbahan nabati dan hewani berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian dan kebutuhan

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengertian dan kebutuhan sumberdaya perusahaan pengawetan bahan nabati dan hewani, yang ada di daerah setempat, sertapenyajian/pengemasannya dengantampilan menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/

pengawetan bahannabati dan hewani

3.Pembuatan karya/produk pengawetan bahannabati dan hewani berdasarkan kebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan bekerja & pasar)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sumberdaya usaha pengawetan bahan nabati dan hewani di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk pengawetan bahan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil pembuatan produk pengawetan bahan nabati dan hewani dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksipengawetan bahan nabati dan hewani

3. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

dan proseduryang ditetapkannya (jenis, manfaat,kandungan, teknik pengolahan, dan penyajian/penge-masan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

jadinya 35% - Uji karya/rasa- Kemasan/penyajian- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.4 Memahami konsep kewirausahaan dalam menjalankan sebuah wirausaha pengawetan bahan nabati dan hewani

4.4 Menyajikan konsep kewirausahaan berdasarkan

Konsep kewirausahaan, meliputi: 1.Pengertian

kewirausahaan

2.Manfaat berwirausaha sebagai motivasi

3.Karakter dan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra penjualan pengolahan pangan daerah setempat tentang

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengalaman keberhasilan tokoh-tokoh wirausaha pengawetan bahan nabati dan hewani.

karakteristik (watak, nilai dan ciri) kewirausahaan

4.Faktor-faktor penyebab keberhasilan dan kegagalan wirausaha

5.Pengertian,tujuan, manfaat perilaku kerja prestatif

6.Penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif (selalu ingin maju)

7.Prinsip

motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif di sentra penjualan pengolahan pangan daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangpengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif agar terbangun rasa ingintahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangfaktor penyebab

pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Pilihan katad. Kreativitas

bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang pengertian,

media maya (internet) tentang konsep kewirausahaan, meliputi: 1.Pengerti

an kewirausahaan

2.Manfaat berwirausaha sebagai motivasi

3.Karakterdan karakteristik (watak, nilai dan ciri) kewirausahaan

4.Faktor-

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

cara kerja prestatif

keberhasilan dan kegagalan kewirausahaan dan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha dan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif yang ada di tempat produksi pengolahan daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian

manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan, serta perilaku kerja prestatif

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha dan penerapan sikapdan perilaku kerja prestatifdikaitkan dengan keberhasilan dan kegagalan wirausaha

3. Aspek yang dinilai:g. Kerincian a. Ketepatan pengetahuan

b. Pilihan kata

faktor penyebabkeberhasilan dankegagalan wirausaha

5.Pengertian, tujuan, manfaat perilakukerja prestatif

6.Penerapan sikap dan perilakukerja prestatif (selalu ingin maju) meliputi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

literatur dan diskusi tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan untuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggungjawab

Mengaitkan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha melalui penggalian informasi

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

c. Kreativitas bentuk laporan

d. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan

:-kerja ikhlas

-kerja mawas >< emosional

-kerja cerdas

-kerja keras

-kerja tuntas

4.Prinsip cara kerja prestatif

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Merumuskan laporan dari penggalian informasi tentang kaitan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian, manfaat, karakter dan karakteristik kewirausahaan yang diperolehnya

Mempresentasikan laporan penggalian informasi tentang kaitan penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Laporan tentang kaitan penerapan sikapdan perilaku kerja prestatifdengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

3. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

karya/rasa- Kemasan/penyajian- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.5 Mengidentifikasidesain produk dan pengemasan karya pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih berdasarkan konsepberkarya dengan pendekatan budaya setempat dan

Desain produkdan pengemasan karya pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih1.Pengertian

bahan pangan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian, jenis produk,manfaat dan kandungan serta penyajian/pengemasan produk pembersih dari pengolahan bahan nabati dan hewani agar terbangunrasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra penjualan pengolahan pangan daerah setempat tentang jenis, manfaat dan kandungan,

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

lainnya

4.5 Mendesain produk dan pengemasan karya pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih berdasarkan konsepberkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

nabati dan hewani, serta produk pembersih

2.Beberapa jenis bahanpangan nabati dan hewani yangdapat dibuat produk pembersih (sabun,shampo,sabun lerak)

3.Manfaat dankandungan bahan pangan nabati dan hewani sebagai produk pembersih

4.Pengemasan

internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan jenis, manfaat dan kandungan, serta penyajian ataupun pengemasan produk pembersih dari pengolahanbahan pangan nabati dan hewani yang ada di daerahsetempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentanganeka jenis, manfaat dan kandungan, serta penyajian ataupun pengemasan produk pembersih dari pengolahanbahan pangan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber

serta penyajianataupun pengemasan produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Pilihan katad. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/media

tentang desain produk dan pengemasan karya pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih1.Pengerti

an bahanpangan nabati dan hewani, serta produk pembersih

2.Beberapajenis bahan pangan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produk pembersih dari bahan pangan nabati dan hewani

5.Menetapkan desain dan pengemasan produk pembersih dari bahan pangan nabati dan hewani

belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk pembersih untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih,serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk tersebut yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air

tentang pengertian, jenis produk, manfaat dan kandungan sertapenyajian/pengemasan produk pembersih dari pengolahan bahan nabati dan hewani

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih, serta tentang keberhasilan dan kegagalan

nabati dan hewani yang dapat dibuat produk pembersih (sabun,shampo,sabun lerak)

3.Manfaat dan kandungan bahan pangan nabati dan hewani sebagai produk pembersih

4.Pengemasan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih,serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk tersebut yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, dan

wirausaha pengolahan produk tersebut

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan

pengetahuan c. Pilihan katad. Kreativitas

bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan,

produk pembersih dari bahan pangan nabati dan hewani

5.Menetapkan desain dan pengemasan produk pembersih dari bahan pangan nabati dan hewani

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

penyajian/pengemasan produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih dan pengemasannya berdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan

jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

penyajian/pengemasan produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih,serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk tersebut yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

pengawetan bahan nabati dan hewani dan pengemasannya

3. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji karya/rasa- Kemasan/penyajian- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Disiplin- Tanggung jawab

3.7 Memahami proses produksi pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber

4.6 Mendesain prosesproduksi karya pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih berdasarkan identifikasi

Mendesain proses produksi produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani, meliputi:

1. Proses produksi pada sentra/perusahaan produkbahan pangannabati dan hewani (teknik pemilihan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang proses produksi (teknik, bahan, alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan tentang manajemen umum dan prosesproduksi (teknik, bahan, alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih yang berkembang di daerah

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra penjualan pengolahan pangan daerah setempat dan diskusi tentangmanajemen umum dan proses produksi (teknik, bahan,alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang Mendesain proses produksi produk pembersih

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

bahan, penyiapan bahan, teknik pemrosesan)

2. Menetapkan desain proses produksi produk pembersih dari bahan pangan nabati dan hewani berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat, kandungan, teknik pengolahan, dan pengemasan)

3. Langkah keselamatan

setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) proses produksi (teknik, bahan, alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk pembersih untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang manajemen umum dan prosesproduksi (teknik, bahan, alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih,

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Pilihan katad. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang proses produksi (teknik, bahan,alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk

dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani, meliputi:

1. Prosesproduksipada sentra/perusahaan produkbahan pangan nabati dan hewani (teknik pemilihan bahan,penyiapan bahan,teknik pemroses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerja serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksididaerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang manajemen umum dan prosesproduksi (teknik, bahan, alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang

pembersih2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang manajemen umum dan proses produksi (teknik, bahan,alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksididaerah setempat

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

an)2. Menetapkan desain proses produksiproduk pembersih dari bahan pangan nabati dan hewani berdasarkan prosedurberkarya(jenis, manfaat,kandungan, teknik pengolahan, dan pengemasan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mendeskripsikan manajemenumum proses produksi (teknik, bahan, alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk pembersih di daerah setempat serta penyajian/pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat) termasuk keselamatan kerja pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk pembersih berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

c. Pilihan katad. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanmanajemen umum proses produksi(teknik, bahan,alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang manajemen umum dan prosesproduksi (teknik, bahan, alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih,serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi dan langkah keselamatan kerja pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

pembersih di daerah setempatserta penyajian/pengemasannya dengantampilan menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi(teknik, bahan,alat) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produk pembersih dan pengemasannya

3. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji karya/rasa- Kemasan/penyajian- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Tanggung jawab

3.6 Mengidentifikasi sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih

4.7 Membuat karya pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih yang berkembang diwilayah setempat dan lainnya sesuaiteknik dan

Sumberdaya perusahaa danpembuatan karya pengolahan pengawetan bahan nabati dan hewani, meliputi:

1. Identifikasi kebutuhan sumberdaya pada sentra/perusaha-an (dikenal dengan istilah 6M)produk pembersih

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang kebutuhan sumberdaya usaha produk pembersih agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan tentang kebutuhan sumberdaya usaha produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani di daerah setempat sehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangkebutuhan sumberdaya

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra penjualan pengolahan pangan daerah setempat dan diskusi tentangkebutuhan sumberdaya perusahaan produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani

2. Aspek yang dinilai:

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang Sumberdaya perusahaa dan pembuatan karya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

prosedur. dari bahan pangan nabati dan hewani

2. Pembuatan karya/produk pembersihdari bahan pangan nabati dan hewani berdasarkankebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, kandungan, teknik

usaha produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingintahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang kebutuhan sumberdaya usaha produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal,

a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Pilihan katad. Kreativitas

bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang kebutuhan sumberdaya perusahaan produk pembersih

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang kebutuhan

pengolahan pengawetan bahan nabati dan hewani, meliputi:

3. Identifikasi kebutuhan sumberdaya pada sentra/perusaha-an (dikenaldengan istilah 6M) produk pembersih dari bahan pangan nabati

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengolahan,dan penyajian/penge-masan)

3. Penerapan keselamatankerja

bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdaya perusahaan produk pembersih dari pengolahanbahan pangan nabati dan hewani di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai

sumberdaya perusahaan produk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani di daerah setempat

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan

pengetahuan c. Pilihan katad. Kreativitas

bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan

dan hewani

1. Pembuatan karya/produk pembersih dari bahan pangan nabati dan hewani berdasarkan kebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan bekerja & pasar)dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan kebutuhansumberdaya perusahaan produk pembersih bahan pangan nabati dan hewani,yang ada di tempat produksi pengolahan pangan, serta penyajian/pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdaya perusahaan produk pembersih dari pengolahanbahan pangan nabati dan hewani dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk

dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikankebutuhan sumberdaya perusahaan produk pembersih bahanpangan nabati dan hewani, yang ada di tempat produksipengolahan pangan, serta penyajian/ pengemasannya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian

proseduryang ditetapkannya (jenis, manfaat,kandungan, teknik pengolahan, dan penyajian/penge-masan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk pembersih dari pengolahanbahan pangan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil pembuatan produk pembersih dari pengolahanbahan pangan nabati dan hewani dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksiproduk pembersih dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani

3. Aspek yang dinilaia. Proses pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji karya/rasa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Kemasan/penyajian- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.8 Menganalisis sikap dan perilakuwirausaha pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih yang dapat mendukung keberhasilan dalammenjalankan sebuahusaha

1.Berbagai sikap membangun semangat usaha (Inovatif, Kreatifitas, Motivasi,Sikap bekerja efektif danefisien)

2.Faktor-faktor yang

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang berbagai sikap membangun semangat usaha dan faktoryang menunjukkan komitmentinggi agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra penjualan pengolahan pangan daerah setempat tentang penerapan kepedulian terhadap mutu hasil kerja

4 jam pelajaran (

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

4.8 Menyajikan hasil analisa sikap dan perilaku wirausahakarya pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk pembersih

menunjukkankomitmen tinggi

3.Bagaimana menerapkan perilaku tepat waktu, tepat janji(disiplin, etos kerja)

4.Penerapan kepedulian terhadap mutu hasil kerja

5.Penerapankomitmentinggiterhadappengendalian diri

penerapan kepedulian terhadap mutu hasil kerjasehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangpenerapan perilaku tepat waktu, tepat janji agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangpenerapan komitmen tinggiterhadap pengendalian diri untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang sikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri agar terbangun rasa ingin

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Pilihan katad. Kreativitas

bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang berbagai sikap membangun semangat usaha dan faktor yangmenunjukkan komitmen tinggi

2. Melakukan wawancara dan

tentang

1.Berbagai sikap membangun semangatusaha (Inovatif, Kreatifitas, Motivasi, Sikap bekerja efektif dan efisien)

2.Faktor-faktor yang menunjukkan komitmentinggi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tahu, motivasi internal, bersikap santun, dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang sikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri untuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggungjawab

Menganalisis kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri dengan

menyimpulkan tentang sikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dankomitmen tinggiterhadap pengendalian diri

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan katad. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

3.Bagaimana menerapkan perilakutepat waktu, tepat janji

4.Penerapan kepedulian terhadapmutu hasil kerja

5. Penerapan komitmentinggi terhadappengendalian diri

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mutu hasil kerja dan semangat membangun usaha melalui penggalian informasi

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan sikap yang membangun semangat usaha, penerapanperilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerjadan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Merumuskan laporan dari penggalian informasi tentang kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmentinggi terhadap pengendalian diri dengan mutu hasil kerja dan

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikansikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dankomitmen tinggiterhadap pengendalian diri yang diperolehnya dengan tampilan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

semangat membangun usaha

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang sikap yang membangun semangat usaha,penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, kepedulian terhadap mutu hasil kerja dan komitmen tinggi terhadap pengendalian diri yang diperolehnya

Mempresentasikan laporan penggalian informasi tentang kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmentinggi terhadap pengendalian diri dengan mutu hasil kerja dan semangat membangun usaha

menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Laporan tentang kaitan penerapan perilaku tepat waktu, tepat janji, dan komitmen tinggiterhadap pengendalian diri dengan mutu hasil kerja dan semangat membangun usaha

3. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji karya/rasa- Kemasan/penyajian- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

SILABUS MATA PELAJARAN PRAKARYA (KERAJINAN)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK

Kelas : XI KerajinanKompetensi Inti (KI) :

5. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya6. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, (gotong royong, kerjasama,

toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atasberbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalammenempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

7. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuanprosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

8. Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yangdipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

1.4 Menghayatikeberhasilandan kegagalan

Keterangan:

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanya akan terjadi

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

wirausahawandan keberagaman produk kerajinan diwilayah setempat danlainnya sebagai anugerah Tuhan

dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.6 Menunjukkan motivasi internal danpeduli lingkungan dalam menggali informasi tentang keberagaman produk kerajinan dan kewirausahaan di wilayah

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

setempat danlainnya.

2.7 Menghayatiperilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan karya kerajinan diwilayah setempat danlainnya dan menerapkan wirausaha.

2.8 Menghayatisikap bekerjasama,gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

inovatif dalam memahami kewirausahaan dan membuat karya kerajinan diwilayah setempat danlainnya dengan memperhatikan estetika produk akhiruntuk membangun semangat usaha.

3.2 Memahami desain produk dan pengemasasan karya kerajinan

Produk kerajinan dari bahan lunak danpengemasannya, meliputi:

Mengamati: Melakukan pengamatandengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Aneka jenis bahan

lunak yang dapat digunakan sebagai

4 jam pelajaran

Contoh karya kerajinan dari bahan lunak (tanah liat, bubur koran,

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

dari bahan lunak berdasarkankonsep berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya.

4.2 Mendesain produk dan pengemasan karya kerajinan dari bahan lunak berdasarkankonsep berkarya dengan pendekatan budaya setempat

1. Kerajinan dari bahan lunak (tanah liat, bubur koran, playdought, gips, dll)

2. Aneka karya kerajinan dari bahan lunak

3. Fungsi karya kerajinan dari bahan lunak

4. Unsur estetika dan ergonomis karya kerajinan

5. Motif ragam hias pada kerajinan

tentang pengetahuan kerajinan dari bahanlunak, jenis bahan dasar, alat, teknik, dan prosedurpembuatan karya kerajinan dari bahanlunak agar terbangunrasa ingin tahu dan menunjukkan motivasiinternal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi tentang aneka karya yang berkaitan dengan fungsi karya, bahan dasar, alat, teknik dan prosedur pembuatan kerajinan dari bahan lunak danusaha kerajinan daribahan lunak yang berkembang di wilayah setempat sehingga dapat

karya kerajinan dari bahan lunak

5. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya kerajinan dari bahan lunak

6. Aspek yang dinilai:g. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis kerajinan daribahan lunak di wilayah setempat danlangkah-langkah pembuatannya, menunjukkan standar produk kerajinan dari bahan lunak.

h. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk

playdought, gips, dll)

Aneka bahan lunak untuk kerajinan.

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) dan desain produk dan pengemasan karya kerajinan dari bahan lunakdengan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

dan lainnya.

dari bahan lunak

6. Teknik pembuatan benda kerajinan dari bahan lunak diantaranya :cetak, dengantangan, putar, dll

7. Pengemasan karya kerajinan dari bahan lunak

mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasidengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) kerajinan dari bahanlunak untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan motif ragam hias daerah, bahan, alat , teknik dan prosedur pembuatan karya kerajinan daribahan lunak serta

ungguli. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk dan pengemasan kerajinandari bahan lunak.

j. Penyusunan laporanhasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

k. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukan dankoreksi

pendekatan budaya setempat.

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

tentang keberhasilandan kegagalan wirausaha kerajinan dari bahan lunak yang ada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingintahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya kerajinan dari bahan

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Ketekunan menyimakmasalah dari kajian literatur/media tentang: Pengetahuan,pengertian, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya kerajinan dari bahan lunak yang ada di lingkungan wilayahsetempat

5. Mengevaluasi/menguji hasil karya kerajinan dari bahan lunak

6. Aspek yang dinilai:a. Kerincian

menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja kerajinan dari bahanlunak berdasarkan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

lunak yang ada dilingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Mengamati dan merekonstruksi modelkarya kerajinan daribahan lunak dan mengidentifikasi bahan yang digunakannya untuk melatih rasa ingin tahu, ketelitian, dan rasa syukur terhadap anugerah kepandaian dari Tuhan yang diberikanoleh pengrajin

Melakukan eksperimenterhadap berbagai bahan dan teknik yang akan digunakan sebagai karya kerajinan dari bahanlunak dan menampilkan semua hasil temuan dalam

prinsip kerja. b. Ketepatan

pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Pilihan kataMengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk kerajinan dari bahan lunak

d. Keativitas bentuk laporanKemampuan membuat bentuk laporan yang menarik

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

buku rancangan (ditempel dan diberikomentar, peserta didik, kawan, dan guru).

Membuat rancangan gagasan dalam bentukgambar skets/tertulis untukkegiatan pembuatan karya kerajinan daribahan lunak dan pengemasannya berdasarkan orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikan pengetahuan,alat, teknik bahan, dan proses pembuatan

pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukan dankoreksi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan dari bahan lunak

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan dari bahan lunak dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

7. Laporan portofoliodalam berbagai bentukseperti tulisan, fotodan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

karya dan pengemasankerajinan dari bahanlunak dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan,alat, teknik bahan, dan proses pembuatan karya dan pengemasankerajinan dari bahanlunak, serta tentangkeberhasilan dan kegagalan wirausaha pembuatan karya tersebut yang ada dilingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Mempresentasikan

proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan dari bahan lunak yang dibuatnya

8. Aspek yang dinilaid. Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi,teknik dan prosedur

e. Produk jadinya 35%- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuklaporan- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

dengan tujuan untuk mengevaluasi/mengujihasil rancangan gagasan (desain) karya kerajinan daribahan lunak untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

3.3 Memahami proses produksi kerajinan dari bahan lunak di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagaisumber.

4.3 Mendesainproses

Mendesain proses produksikerajinan dari bahan lunak, meliputi :

5. Standar proses produksi

6. Menentukan jenis dan kualitas produk/jasa (Standar Produk, analisa

Mengamati: Melakukan pengamatandengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualtas produk/jasa) dan ketentuan keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Aneka jenis sumber

daya kerajinan dari bahan lunak yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan tekstil

5. Pengetahuan proses produksi kerajinan dari bahan lunak

6. Aspek yang dinilai:

4 jam pelajaran

Gambar atau filmsumber daya kerajinan dari bahan lunak dan proses produksi karya kerajinan dari bahan lunakdengan berbagai teknik berkarya.

Aneka bahan lunak untuk

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

produksi karya kerajinan dari bahan lunak berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setepat dan lainnya.

teknik mulai dari pemilihan bahan hingga penyiapan bahan, produkdan jasa

7. Proses produksi pembuatan kerajinan dari bahan lunak dengan berbagai teknik.

8. Menetapkan desain prosesproduksi kerajinan dribahan lunak berdasarkan prosedur berkarya

9. Langkah keselamatan kerja

pembuatan karya kerajinan dari bahanlunak agar terbangunrasa ingin tahu dan menunjukkan motivasiinternal.

Menanya: Melakukan diskusi tentang dalam membuat rancangan gagasan (desain) proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja yang berkaitan dengan pembuatan kerajinan dari bahanlunak agar terbangun rasa ingintahu sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Laporan Kegiatand. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:3. Pengetahuansumber daya kerajinan dari bahan lunak dan proses produksi kerajinan dari bahan lunak yang ada di lingkungan wilayah setempat

4. Aspek yang dinilai:f. Kerincian g. Ketepatan

pengetahuanh. Pilihan kata i. Keativitas bentuk

laporan j. Perilaku

kerajinan.

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) dan produksi pembuatan karya kerajinan dari bahan lunak dengan pendekatan budaya setempat.

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

Menggali informasi yang berkaitan dengan tentang proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) dan ketentuan keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi kerajinan dari bahanlunak yang berkembang di wilayah setempat.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang standar proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan dari bahan lunak

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan dari bahan lunak dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

7. Laporan portofoliodalam berbagai bentukseperti tulisan, fotodan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan,

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

kualitas produk/jasa), keberhasilan dan kegagalan proses produksi dan ketentuan keselamatan kerja yang berkaitan dengan pembuatan kerajinan dari bahanlunak yang ada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikapsantun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standar proses produksi (teknik,

alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan dari bahan lunak yang dibuatnya

8. Aspek yang dinilai

d. Proses pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi,teknik dan prosedur

e. Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuklaporan- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja yang berkaitan dengan pembuatan karya kerajinan daribahan lunak yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untukkegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja pada karya kerajinandari bahan lunak danpengemasannya berdasarkan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

berdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur dengan.orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikan pengetahuan standar proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja pada pembuatan karya kerajinan daribahan lunak dan pengemasannya dengantampilan menarik

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja pada pembuatan karyakerajinan dari bahanlunak, serta tentangkeberhasilan dan kegagalan proses produksi tersebut dilingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

mengevaluasi/mengujihasil rancangan gagasan (desain) proses produksi pembuatan karya kerajinan dari bahanlunak untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

3.2 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi kerajinan dari bahan lunak

4.4 Membuat karya

Sumber daya kerajinan dari bahan lunak, meliputi :7.Identifikasi

kebutuhan sumberdaya pada usaha kerajinan dari bahan lunak

8.Praktek kerajinan dari bahan

Mengamati: Melakukan pengamatandengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan kerajinan dari bahanlunak, jenis bahan dasar, alat, teknik, dan prosedurpembuatan karya kerajinan dari bahanlunak sehingga dapat memahami

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Aneka jenis bahan

lunak yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan daribahan lunak

5. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya

4 jam pelajaran

Contoh karya kerajinan dari bahan lunak (tanah liat, bubur koran, playdought, gips, dll)

Aneka bahan lunak untuk

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

kerajinan dari bahan lunak yang berkembang diwilayah setempat dan lainnya sesuai teknikdan prosedur.

lunak berdasarkan kebutuhan sumberdaya (6M yaitu Man/manusia, Money/uang, Material/bahan), Machine/ peralatan, Method/cara kerja dan Market/pasar) dan prosedur yang ditetapkannya(jenis, manfaat, teknik, dan penge-masan)

9.Menerapkan keselamatan kerja

keterampilan sumberdaya yang diperlukan dan menunjukkan motivasiinternal untuk mencatat ketentuan keselamatan kerja yang harus diperhatikan.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pembuatan dankebutuhan sumberdayaperusahaan kerajinandari bahan lunak yang berkembang di wilayah setempat, sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang resiko keberhasilan, kegagalan dan

kerajinan dari bahanlunak Aspek yang dinilai:

e. Apresiasi f. Keruntutan berpikir

g. Laporan Kegiatanh. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya kerajinan dari bahan lunak yang ada di lingkungan wilayahsetempat

5. Mengevaluasi/menguji hasil karya kerajinan dari bahan lunak

6. Aspek yang dinilai:f. Kerincian

kerajinan.

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang sumber dayadesain kerajinan dari bahan lunak dengan pendekatan budaya setempat.

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

keselamatan kerja pembuatan kerajinan dari bahan lunak agar terbangun rasa ingin tahu sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan konsultasidengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat karya kerajinan dari bahanlunak dengan mempertimbangkan keberhasilan, kegagalan dan keselamatan kerja sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang identifikasi

g. Ketepatan pengetahuan

h. Pilihan kata i. Keativitas bentuk

laporan j. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan dari bahan lunak

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan dari bahan lunak dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

7. Laporan portofoliodalam berbagai bentukseperti tulisan, fotodan gambar yang

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

kebutuhan sumberdayadan pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan keselamatan kerja pada pembuatankarya kerajinan daribahan lunak yang adadi wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikapsantun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang tentang kebutuhan sumberdaya dan pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan

mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan dari bahan lunak yang dibuatnya

8. Aspek yang dinilaid. Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi,teknik dan prosedur

e. Produk jadinya 35%- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuklaporan- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

keselamatan kerja pada pembuatan karyakerajinan dari bahanlunak yang ada dilingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Mengamati dan merekonstruksi modelkarya kerajinan daribahan lunak dan mengidentifikasi bahan yang digunakannya untuk melatih rasa ingin tahu, ketelitian, dan rasa syukur terhadap anugerah kepandaian dari Tuhan yang diberikanoleh pengrajin

Melakukan eksperimenterhadap berbagai bahan dan teknik yang akan digunakan sebagai karya dan menampilkan semua

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberikomentar, peserta didik, kawan, dan guru).

Membuat karya kerajinan dari bahanlunak dan pengemasannya dengancara/teknik dan prosedur yang tepat dengan menunjukkan bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan kerapihan dan kebersihan lingkungannya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikan kebutuhan sumberdayadalam pembuatan karya kerajinan daribahan lunak dan penyajian/pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual standar kebutuhanketerampilan sumberdaya dan prosedural keselamatan kerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentan identifikasi kebutuhan sumberdayadan pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

dan keselamatan kerja pada pembuatankarya kerajinan daribahan lunak dan pengemasannya.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/mengujihasil pembuatan karya kerajinan daribahan lunak untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil pembuatan karya kerajinan dari bahanlunak dengan cara mempromosikan karyanya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan

3.4 Menganalis Peluang usaha, Mengamati: Penilaian Tugas 8 jam Gambar/film/

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

is peluang usaha kerajinan dari bahan lunak berdasarkan pengamatan pasar di lingkungan wilayah setempat.

4.5 Menciptakan peluang usaha sesuai dengan produkkerajinan dari bahan lunak yang dihasilkan berdasarkan pengamatan pasar

meliputi: 1.Gambaran

kondisi ekonomi Indonesia danpeluang usaha

2.Peluang dan gagasan/ide usaha

3.Resiko usaha4.Analisis

kemungkinan keberhasilan dan kegagalanusaha

5.Pemetaan peluang usaha

6.Pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif

7.Langkah-langkah melakukan wirausaha

Melakukan pengamatandengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang gambaarn kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha,pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasiinternal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha,pemanfaatan peluang

Kelompok/Diskusi, tentang:4. Pemahaman peluang

usaha dan analisis peluang usaha kerajinan dari bahan lunak

5. Pengetahuan pemanfaatn peluang usaha kerajinan dari bahan lunak

6. Aspek yang dinilai:e. Apresiasi f. Keruntutan berpikirg. Laporan Kegiatanh. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:3. Pengetahuan peluang

wirausaha kerajinan dari bahan lunak yang ada di lingkungan wilayah setempat

4. Aspek yang

pelajaran

cerita tokoh wirausahawan yang bergerak dibidang kerajinankhususnya kerajinan dari bahan lunak

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentangpeluang usaha produk kerajinan dari

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha pengolahan pangan daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha,pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentang peluang dan gagasan/ide usaha, analisis kemungkinan

dinilai:f. Kerincian g. Ketepatan pengetahuan

h. Pilihan kata i. Keativitas bentuk laporan

j. Perilaku Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan

dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk usaha kerajinan dari bahan lunak

6. Pembuatan usaha kerajinan dari bahan lunak dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

7. Laporan portofolio dalam berbagai bentukseperti tulisan, fotodan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan,

bahan lunak dan pengemasaan di daerah setempat

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

keberhasilan dan kegagalan usaha, danpemetaan peluang usaha untuk memahamikonsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang peluang dan gagasan/ide usaha, analisis kemungkinankeberhasilan dan kegagalan usaha, danpemetaan peluang usaha yang ada di tempat produksi pengolahan daerah setempat agar terbangun rasa ingintahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan dari bahan lunak yang dibuatnya

8. Aspek yang dinilaid. Proses pembuatan 50%- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi,teknik dan prosedur

e. Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuklaporan- Presentasi

f. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha,pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha untuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggung jawab

Mengaitkan hasil analisis peluang usaha dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha melaluipenggalian informasi

Membuat laporan portofolio dalam

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

berbagai bentuk seperti tulisan yangmendeskripsikan gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha,pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Merumuskan laporan dari penggalian informasi tentang kaitan hasil analisis peluang usaha dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha,pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha yang diperolehnya

Mempresentasikan laporan penggalian informasi tentang kaitan hasil analisis peluang usaha dengan keberhasilan dan kegagalan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

berwirausaha

3.5 Memahami desain produk dan pengemasan karya kerajinan dari bahan keras berdasarkan konsep berkarya danpeluang usaha denganpendekatan budaya setempat danlainnya.

4.6 Mendesain produk dan pengemasan karya dari bahan keras berdasarkan

Produk kerajinan dari bahan keras danpengemasannya, meliputi :

1. Pengertian kerajinan dari bahan keras (kayu, bambu, rotan,logam, kaca, batu, dll)

2. Aneka karya kerajinan dari bahan keras

3. Fungsi karya kerajinan bahan keras

4. Unsur estetika dan

Mengamati: Melakukan pengamatandengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan kerajinan dari bahankeras, jenis bahan dasar, alat, teknik, dan prosedurpembuatan karya kerajinan dari bahanlunak agar terbangunrasa ingin tahu dan menunjukkan motivasiinternal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi tentang aneka karya yang berkaitan dengan fungsi karya, bahan dasar, alat, teknik

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Aneka jenis bahan

keras yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan tekstil

5. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya kerajinan dari bahan keras

6. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi

kemampuan mengidentifikasi jenis kerajinan daribahan keras di wilayah setempat danlangkah-langkah pembuatannya,

4 jam pelajaran (2 mgu x 2 jp)

Contoh karya kerajinan dari bahan keras (kayu, bambu, rotan, logam, kaca, batu, dll)

Aneka bahan keras untuk kerajinan.

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) dan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

konsep berkarya danpeluang usaha dengandengan pendekatan budaya setempat danlainnya.

ergonomis karya kerajinan

5. Motif ragam hias pada kerajinan dari bahan keras

6. Teknik pembuatan benda kerajinan dari bahan keras sepertiteknik patri,cor, etsa, grafir, bubut,las, ukir, raut,

7. Pengemasan karya kerajinan dari bahan

dan prosedur pembuatan kerajinan dari bahan keras danusaha kerajinan daribahan lunak yang berkembang di wilayah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasidengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) kerajinan dari bahankeras untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan

menunjukkan standar produk kerajinan dari bahan keras.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk dan pengemasan kerajinandari bahan keras.

d. Penyusunan laporanhasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku

produksi pembuatan karya kerajinan dari bahan keras dengan pendekatan budaya setempat.

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

keras teknik wawancara tentang pengetahuan motif ragam hias daerah, bahan, alat , teknik dan prosedur pembuatan karya kerajinan daribahan keras serta tentang keberhasilandan kegagalan wirausaha kerajinan dari bahan lunak yang ada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingintahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuat laporan hasil

mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukan dankoreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimakmasalah dari kajian literatur/media tentang: Pengetahuan,pengertian, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya kerajinan dari bahan lunak yang ada di lingkungan wilayahsetempat

2. Mengevaluasi/menguji hasil karya kerajinan dari bahan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya kerajinan dari bahankeras yang ada dilingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Mengamati dan merekonstruksi modelkarya kerajinan daribahan keras dan mengidentifikasi bahan yang digunakannya untuk melatih rasa ingin tahu, ketelitian, dan rasa syukur terhadap anugerah kepandaian dari Tuhan yang diberikanoleh pengrajin

Melakukan ekprerimen

lunak3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian

menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja kerajinan dari bahankeras berdasarkan prinsip kerja.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Pilihan kataMengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk kerajinan dari bahan keras

d. Keativitas bentuk laporan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

terhadap berbagai bahan dan teknik yang akan digunakan sebagai karya kerajinan dari bahankeras dan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberikomentar, peserta didik, kawan, dan guru).

Membuat rancangan gagasan dalam bentukgambar skets/tertulis untukkegiatan pembuatan karya kerajinan daribahan keras dan pengemasannya berdasarkan orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan

Kemampuan membuat bentuk laporan yang menarik

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukan dankoreksi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan dari bahan keras

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan dari bahan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikan pengetahuan,alat, teknik bahan, dan proses pembuatan karya dan pengemasankerajinan dari bahankeras dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan,alat, teknik bahan, dan proses pembuatan karya dan pengemasankerajinan dari bahankeras , serta

keras dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

7. Laporan portofoliodalam berbagai bentukseperti tulisan, fotodan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan dari bahan keras yang dibuatnya

8. Aspek yang dinilaid. Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi,teknik dan prosedur

e. Produk jadinya 35%- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

tentang keberhasilandan kegagalan wirausaha pembuatan karya tersebut yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/mengujihasil rancangan gagasan (desain) karya kerajinan daribahan keras untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

laporan- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.7 Menganalisis proses produksi usaha kerajinan dari bahan

Mendesain proses produksikerajinan dari bahan keras, meliputi :

Mengamati: Melakukan pengamatandengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Aneka jenis bahan

keras yang dapat digunakan sebagai

4 jam pelajaran (2 mgu x 2 jp)

Gambar atau filmproses produksi karya kerajinan dari bahan kerasdengan berbagai

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

keras di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagaisumber.

4.7 Mendesainproses produksi usaha karya kerajinan dari bahan keras berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya.

1. Pengelolaan persediaan produksi

2. Proses produksi pembuatan kerajinan dari bahan keras dengan berbagai teknik pembuatan benda kerajinan dari bahan keras.

3. Menetapkan desain prosesproduksi kerajinan dari bahan keras berdasarkan prosedur

tentang proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi pembuatan karya kerajinan dari bahankeras agar terbangunrasa ingin tahu dan menunjukkan motivasiinternal.

Menanya: Melakukan diskusi dalam membuat rancangan gagasan (desain) proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan

karya kerajinan dari bahan keras

5. Pengetahuan modifikasi, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya kerajinan dari bahan keras

6. Aspek yang dinilai:e. Apresiasi f. Keruntutan berpikirg. Laporan Kegiatanh. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Pengetahuan

modifikasi, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya kerajinan dari bahan keras yang ada di lingkungan wilayahsetempat

teknik berkarya.

Aneka bahan keras untuk kerajinan.

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang desain proses produksi pembuatan karya kerajinan dari bahan keras

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

berkarya (jenis, manfaat, teknik, dan pengemasan)

4. Langkah keselamatan kerja

keselamatan kerja yang berkaitan dengan pembuatan kerajinan dari bahankeras agar terbangunrasa ingin tahu sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan dan cinta padatanah air.

Menggali informasi yang berkaitan dengan proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi kerajinan dari bahankeras yang berkembang di wilayah setempat.

5. Mengevaluasi/menguji hasil karya kerajinandari bahan keras

6. Aspek yang dinilai:e. Kerincian f. Ketepatan pengetahuan

g. Pilihan kata h. Keativitas bentuk laporan Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan

dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan dari bahan keras

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan dari bahan keras dengan cara/teknik dan

dengan pendekatan budaya setempat.

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang standar proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan keselamatan kerja yang berkaitan dengan pembuatan karya kerajinan daribahan keras yang adadi wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikapsantun, motivasi internal, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

prosedur yang tepat7. Laporan portofoliodalam berbagai bentukseperti tulisan, fotodan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan dari bahan keras yang dibuatnya

8. Aspek yang dinilaid. Proses pembuatan

50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi,teknik dan prosedure. Produk jadinya

35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuklaporan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standar proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja yang berkaitan dengan pembuatan karya kerajinan daribahan keras yang adadilingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untukkegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas

- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja pada karya kerajinandari bahan keras danpengemasannya berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setepat dan lainnya dengan orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikan pengetahuan standar proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja pada pembuatan karya kerajinan daribahan keras dan pengemasannya dengantampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standar proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja pada pembuatan karyakerajinan dari bahankeras, serta tentangkeberhasilan dan

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

kegagalan proses produksi tersebut dilingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/mengujihasil rancangan gagasan (desain) proses produksi pembuatan karya kerajinan dari bahankeras untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

3.6 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses

Sumber daya kerajinan dari bahan keras, meliputi :1. Pengelolaan sumberdaya usaha dikenal

Mengamati: Melakukan pengamatandengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pembuatan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Aneka bahan keras

yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan dari bahan

4 jam pelajaran

Contoh karya kerajinan dari bahan keras (kayu, bambu, rotan, logam, kaca, batu, dll)

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

produksi kerajinan dari bahan keras.

4.8 Menciptakan usaha karyakerajinan dari bahan keras yang berkembang diwilayah setempat dan lainnya sesuai teknikdan prosedur.

dengan istilah6M, yakni Man (manusia), Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) dan Market (pasar).

2. Identifikasi kebutuhan sumberdaya pada usaha kerajinan daribahan keras

3. Praktek pembuatan kerajinan daribahan keras berdasarkan kebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan

karya kerajinan daribahan keras sehinggadapat memahami keterampilan sumberdaya yang diperlukan dan pentingnya fakor komitmen timbul darimotivasi internal, serta mencatat ketentuan keselamatan kerja yang harus diperhatikan.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pembuatan dankebutuhan sumberdayausaha kerajinan daribahan keras yang berkembang di wilayah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

keras 5. Pengetahuan, bahan,

alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya kerajinan dari bahan keras

6. Aspek yang dinilai:e. Apresiasi f. Keruntutan berpikir

g. Laporan Kegiatanh. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Pengetahuan, bahan,

alat, teknik, dan proses pembuatan karya kerajinan dari bahan keras yang ada di lingkungan wilayahsetempat

5. Mengevaluasi/menguji hasil karya kerajinan

Aneka bahan keras untuk kerajinan.

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang sumberdaya kerjainan dari bahan keras

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

bekerja & pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan penge-masan)

4. Langkah keselamatan kerja

5. Perancangan promosi penjualan produk

Melakukan diskusi tentang resiko keberhasilan dan kegagalan usaha kerajinan dari bahankeras agar terbangunrasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasidengan guru dan sumber belajar lainnya dalam pembuatan kerajinan dari bahan keras sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang identifikasikebutuhan sumberdaya

dari bahan keras6. Aspek yang dinilai:f. Kerincian g. Ketepatan pengetahuan

h. Pilihan kata i. Keativitas bentuk laporan

j. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya kerajinan dari bahan keras

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya kerajinan dari bahan keras dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

pada pembuatan karyakerajinan dari bahankeras agar terbangunrasa ingin tahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdayausaha karya kerajinan dari bahankeras yang ada dilingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Membuat karya kerajinan dari bahankeras dan pengemasannya dengancara/teknik dan

7. Laporan portofoliodalam berbagai bentukseperti tulisan, fotodan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya kerajinan dari bahan keras yang dibuatnya

8. Aspek yang dinilaid. Proses pembuatan

50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi,teknik dan prosedur

e. Produk jadinya 35%- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuklaporan- Presentasif. Sikap 15%

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

prosedur yang tepat dengan menunjukkan bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, komitmen bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan keselamatan kerja, kerapihan dan kebersihan lingkungannya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikan kebutuhan sumberdayausaha pembuatan karya kerajian dari bahan keras, serta pengemasannya dengantampilan menarik sebagai pemahaman

- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

akan pengetahuan/konseptual standar kebutuhanketerampilan sumberdaya dan prosedural keselamatan kerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdayapada pembuatan karyakerajinan dari bahankeras didaerah setempat

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/mengujihasil pembuatan karya kerajinan daribahan keras daerah setempat untuk memperlihatkan kejujuran dalam

KompetensiDasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar

berkarya. Memasarkan hasil pembuatan karya kerajinan dari bahankeras daerah setempat dengan caramempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan

SILABUS MATA PELAJARAN: PRAKARYA (REKAYASA)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK/MA

Kelas : XI RekayasaKompetensi Inti (KI) :

5. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 6. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menenpatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

7. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan teknologi, seni budaya, dan humaniora dengan wawasankemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

8. Mengolah, menalar dan menyaji berbagai hal dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1.5 Menghayati keberhasilan dan kegagalan

Keterangan:

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wirausahawan dan keberagaman produkrekayasa di wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanyaakan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.3 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasi tentang keberagamanproduk rekayasa dankewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya

2.4 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan produk rekayasa di wilayah setempat dan lainnya dan menerapkan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wirausaha 2.9 Menghayati sikap

bekerjasama, gotongroyong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan melaksanakan kegiatan rekayasa di wilayah setempatdan lainnya dengan memperhatikan estetika produk akhir untuk membangun semangat usaha

3.3Memahami desain produk dan pengemasan karya

Produk rekayasa sebagai pembangkit listrik

Mengamati: Melakukan pengamatan dengancara membaca dan menyimak dari kajian literatur/mediatentang pengetahuan, jenis

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:7. Penggalian

informasi dan

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa sebagai pembangkit listriksederhana berdasarkan konsepberkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

4.6Mendesain produk dan pengemasan karya rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana berdasarkan konsepberkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

sederhana danpengemasannya, meliputi:9. Pembangkit

listrik sederhana

10. Aneka jenis produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana (Air, Angin, Matahari, dll)

11. Manfaat pembangkit listrik sederhana

12. Teknik pengemasan hasil rekayasa sebagai

produk, manfaat dan pengemasan produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis pembangkit listrik sederhana, manfaat dan pengemasannya yang berkembang di sentra usaha pembangkit listrik sederhana daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan dan terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi denganguru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain)

diskusi pada sentra usaha rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana di daerah setempat tentang aneka jenis produk, manfaat dan pengemasan produk pembangkit listrik sederhana

8. Aspek yang dinilai:

l. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis pembangkit listrik sederhana di wilayah

majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang desain produk dan pengemasaan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana, meliputi:1. Pembangkit listrik sederhana

2. Aneka jenis produk rekayasa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembangkit listrik sederhana

produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis danpengemasan produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana di sentra usaha pembenihan atau penjualan daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikapsantun, bangga/cinta tanahair dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literaturtentang jenis, bahan, dan pengemasan produk rekayasa sebagai pembangkit listrik

setempat dan langkah-langkah merangkainya,menunjukkan standar produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana.

m. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerjauntuk memperoleh produk unggul

n. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas

sebagai pembangkitlistrik sederhana (Air, Angin, Matahari, dll)

3. Manfaatpembangkitlistrik sederhana

4. Standarproduk danlangkah keselamatan kerja

5. Teknik pengemasanhasil rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sederhana, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untukdesain produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana dan pengemasannyaberdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ideyang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikanpengetahuan, jenis, bahan, dan pengemasan produk rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana yang diperolehnya dengan

gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produkdan pengemasan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana.

o. Penyusunan laporan hasilkerja yang sesuai denganprinsip yangtelah disepakati sebelumnya.

p. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literaturtentang jenis, bahan, dan pengemasan produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha rekayasa di lingkungan wilayah setempatatau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbukadalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:7. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang pengertian, jenis produk, manfaat dan pengemasan hasil rekayasa sebagai pembangkit listrik

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sederhana8. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produk rekayasasebagai pembangkit listrik sederhana dikaitkan denganpeluang usaha

9. Aspek yang dinilai:6. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja rekayasa sebagai pembangkit listrik

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sederhana berdasarkan prinsip kemasan hasil.

7. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

8. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:9. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, jenis, bahan, pengemasan produk rekayasasebagai pembangkit listrik sederhana yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

serta dipresentasikan

10. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatandesain produk dan kemasan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana dan pengemasannya

11. Aspek yang dinilaig. Proses kegiatan desain produkdan kemasan rekayasa 50% - Ide gagasan- Kreativitas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

h. Produk jadinya 35% - Uji hasil desain produkdan kemasan - Kreativitasbentuk laporan- Presentasii. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.3 Memahami proses produksi rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana di wilayah

Mendesain proses produksi rekayasa sebagai

Mengamati: Melakukan pengamatan dengancara membaca dan menyimak dari kajian literatur/mediatentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:3. Penggalian

informasi dan diskusi pada

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber

4.7Mendesain proses produksi karya rekayasa sebagai pembangkit listriksederhana berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya, teknologi, dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

pembangkit listrik sederhana, meliputi:

1.Pengertian proses produksi

2.Standar proses produksi

3.Menentukan jenis dan kualitas produk/jasa(Standar Produk, analisa teknik mulai dari pemilihan bahan hingga penyiapan bahan, produk dan jasa

ketentuan keselamatan kerjapada rekayasa pembangkit listrik sederhana agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian produksi, prosesproduksi (teknik, bahan, alat), dan keselamatan kerja pada rekayasa pembangkit listrik sederhana yang berkembang di tempat produksi rekayasasetempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanahair.

Melakukan konsultasi denganguru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain)

sentra usaha rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana di daerah setempat tentang pengertian produksi dan proses produksi pembangkit listrik sederhana

4. Aspek yang dinilai:

f. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi proses produksi(teknik, bahan, alat) pembangkit listrik

majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang desain proses produksi rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana, meliputi:

1. Pengertian prosesproduksi

2. Proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

4.Proses produksi pada sentra/usaha rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana(teknik pemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

5.Menetapkan desain proses produksi rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana berdasarkan

proses produksi (teknik, bahan, alat) dan ketentuan keselamatan kerja pada rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksi di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikapsantun, bangga/cinta tanahair dan bersyukur sebagai warga bangsa.

sederhana di wilayah setempat dan langkah-langkah merangkainya, menunjukkan standar produkrekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana.

g. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

h.Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan

produksi pada sentra/usaha rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana(teknik pemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

3. Menetapkan desainproses produksi rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

prosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

6.Langkah keselamatankerja

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literaturtentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerjapada rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana yang ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan, proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana yang ada di daerah setempat, serta pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana.

i.Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

j.Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan

berdasarkan prosedurberkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

4. Standarproses kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untukkegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerjapada rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literaturtentangproses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerjapada rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksi tersebut dilingkungan wilayah

mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/media tentang proses produksi rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana

5. Melakukan observasi dan menyimpulkan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

setempat atau nusantara. Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

proses produksi rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana dikaitkan dengan peluangusaha

6. Aspek yang dinilai:

d. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja rekayasasebagai pembangkit listrik sederhana berdasarkan prinsip prosesproduksi.

e. Ketepatan pengetahuan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

f. Mengutarakan pendapat dankualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:4.Laporan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

portofolio dandalam berbagaibentuk sepertitulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan proses produksi produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana yangdiperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akanpengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

5.Pembuatan dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengujian rancangan gagasan (desain) dalambentuk gambar skets/tertulisuntuk proses produksi rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana

6.Aspek yang dinilai

d. Proses kegiatan pembuatan desain proses produksi rekayasa 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

e.Produk jadinya35% - Uji hasil desain prosesproduksi- Kreativitasbentuk laporan- Presentasi

f.Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.2 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana

4.8Membuat karya

Sumberdaya rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana, meliputi:

1.Identifikas

Mengamati: Melakukan pengamatan dengancara membaca dan menyimak dari kajian literatur/mediatentang pembuatan pembangkit listrik sederhana sehingga dapat memahami keterampilan sumberdaya yang diperlukan dan menunjukkan motivasi

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:3. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha rekayasa sebagai pembangkit

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa sebagai pembangkit listriksederhana yang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuaidengan teknik dan prosedur

i kebutuhansumberdaya pada usaha rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana

2.Praktek rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana berdasarkankebutuhan sumberdaya (6M yaitu Man/manusia, Money/uang,Material/bahan), Machine/ peralatan, Method/carakerja dan

internal untuk mencatat ketentuan keselamatan kerjayang harus diperhatikan.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pembuatan dan kebutuhan sumberdaya usaha rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana yang berkembang di daerah setempat sehinggadapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang kebutuhan sumberdaya usaha dan resiko keberhasilan dankegagalan dalam pengelolaanpembuatan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi denganguru dan sumber belajar

listrik sederhana di daerah setempattentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana

4. Aspek yang dinilai:

f. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan pembangkit listrik

visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang sumberdaya rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana meliputi:

4. Pengertian sumberdayausaha dikenal dengan istilah 6M, yakni Man (manusia),Money

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Market/pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik, danpenge-masan)

3.Resiko keberhasilan dan kegagalam dalam pengambilankeputusan

4.Dampak daripengambilankeputusan (Alternatifperumusan solusi masalah berdasarkanhasil analisis)

lainnya dalam mempraktekan rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan)dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan pengalaman keberhasilan dankegagalan usaha pada pembuatan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikapsantun, bangga/cinta tanahair dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil

sederhana di wilayah setempat dan langkah-langkahmembuatnya, menunjukkan standar produk rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana.

g. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

h. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas

(uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) danMarket (pasar).

5. Identifikasi kebutuhan sumberdayapada sentra/usaha rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana

6. Praktekrekayasa pembangkitlistrik sederhana

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

5.Menerapkan keselamatankerja

pengamatan/kajian literaturtentang kebutuhan sumberdaya dan pengalaman keberhasilan dan kegagalan usaha pada pembuatan rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Merekonstruksi kinerja rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana berdasarkan standar kerja dan standar hasil

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikankebutuhan sumberdaya dalam pembuatan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana, yang ada di daerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual dan prosedural

gagasan yang akan diimplementasikan dalam pelaksanaan kegiatan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana.

i. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

j. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam

berdasarkan kebutuhan sumberdaya(bahan, peralatan,keterampilan bekerja& pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik rekayasa dan penge-masan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

keselamatan kerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literaturtentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha pada praktek rekayasasebagai pembangkit listrik sederhana di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil praktek rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil praktek rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya

menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/media tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana

5. Melakukan observasi dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan

menyimpulkan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana dikaitkan dengan peluangusaha

6. Aspek yang dinilai:

d. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja rekayasasebagai pembangkit listrik sederhana

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

berdasarkan prinsip prosesproduksi.

e. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

f. Mengutarakan pendapat dankualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam kegiatan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tentang:4.Laporan

portofolio dandalam berbagaibentuk sepertitulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana yangdiperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akanpengetahuan/

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

konseptual, serta dipresentasikan

5.Pembuatan dan pengujian produk rekayasa dalambentuk gambar skets/tertulisuntuk hasil kegiatan rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana

6.Aspek yang dinilaid. Proses kegiatan rekayasa 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

prosedure. Produk

jadinya 35%- Uji produk hasil kegiatan rekayasa- Kreativitasbentuk laporan- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.1 Menganalisis peluang usaha rekayasa sebagai pembangkit listriksederhana berdasarkan

Peluang usaha, meliputi: 1. Gambarankondisi ekonomi Indonesia dan peluang

Mengamati: Melakukan pengamatan dengancara membaca dan menyimak dari kajian literatur/mediatentang gambaarn kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:3. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha pembangkit

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengamatan pasar di lingkungan wilayah setempat

4.9 Menciptakan peluang usaha sesuai dengan produk rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana yang dihasilkan berdasarkan pengamatan pasar

usaha2. Peluang dan gagasan/ide usaha

3. Resiko usaha

4. Analisiskemungkinan keberhasilandan kegagalan usaha

5. Pemetaanpeluang usaha

6. Pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif

7. Langkah-langkah melakukan wirausaha

secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausahaagar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausahapengolahan pangan daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang gambaran kondisi Indonesia,pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausahaagar terbangun rasa ingin

listrik sederhana di daerah setempattentang pengertian, asal dan cara menemukan, mewujudkan usaha, faktor kegagalan dan keberhasilan serta memanfaatkan peluang usaha secara kreatif dan inovatif

4. Aspek yang dinilai:f. Apresiasi g. Keruntutan berpikir

h. Pilihan kata

i. Kreativitasbentuk laporan

j. Perilaku

audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang peluang usaha, meliputi: 1. Pengertianpeluang

2. Asalpeluangusaha dancaramenemukannya

3. Menganalisispeluanguntukdijadikanusaha yangnyata

4. Faktor-

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentang peluang dan gagasan/ide usaha, analisis kemungkinankeberhasilan dan kegagalan usaha, dan pemetaan peluangusaha untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentangpeluang dan gagasan/ide usaha, analisis kemungkinankeberhasilan dan kegagalan usaha, dan pemetaan peluangusaha yang ada di tempat produksi pengolahan daerahsetempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air danbersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Penilaian Pengamatan, tentang:1.Menyimak dari

kajian literatur/media tentang pengertian, asal dan cara menemukan, mewujudkan usaha, faktor kegagalan dan keberhasilan serta memanfaatkan peluang usaha secara kreatifdan inovatif

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang pengertian, asal dan cara

faktoryangmengakibatkankegagalandankeberhasilan dalammemanfatkan peluang

5. Memanfaatkanpeluangusahasecarakreatifdaninovatif

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literaturdan diskusi gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausahauntuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggung jawab

Mengaitkan hasil analisis peluang usaha dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha melalui penggalian informasi

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-

menemukan, mewujudkan usaha, faktor kegagalan dan keberhasilan serta memanfaatkan peluang usaha secara kreatifdan inovatif

5. Aspek yang dinilai:h. Kerincian i. Ketepatan pengetahuan

j. Pilihan kata

k. Kreativitasbentuk laporan

l. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

langkah melakukan wirausahayang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Merumuskan laporan dari penggalian informasi tentang kaitan hasil analisis peluang usaha dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literaturdan diskusi tentang gambaran kondisi Indonesia,pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausahayang diperolehnyaMempresentasikan laporan penggalian informasi tentang kaitan hasil analisis peluang usaha

tentang:5. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengertian, asal dan cara menemukan, mewujudkan usaha, faktor kegagalan dan keberhasilan serta memanfaatkan peluang usaha secara kreatif dan inovatif dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

4. Aspek yang dinilaid. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

e. Produk jadinya 35%

- Uji karya - Kemasan- Kreativitasbentuk laporan- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Kerjasama - Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

a. Memahami desain produk dan pengemasan karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar berdasarkankonsep berkarya danpeluang usaha dengan pendekatan budaya setempat danlainnya

4.5. Mendesain produk dan pengemasan karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar berdasarkankonsep berkarya dan

Produk karya rekayasa inovatif yangmenggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar dan pengemasannya, meliputi:1. Karya inovatif yang menggunakanteknologi tepat guna dan produk sekitar

2. Aneka jenis produk karya rekayasa inovatif yang menggunakanteknologi

Mengamati: Melakukan pengamatan dengancara membaca dan menyimak dari kajian literatur/mediatentang pengetahuan, jenis produk, manfaat dan pengemasan produk karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepatguna dan produk sekitar agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepatguna dan produk sekitar, manfaat dan pengemasannya yang berkembang di sentra usaha karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar daerah

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:3. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha karya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitardi daerah setempat tentang aneka jenis produk, manfaat dan pengemasan produk pembangkit listrik sederhana

4. Aspek yang dinilai:

f. Apresiasi kemampuan

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang desain produk dan pengemasaan karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

peluang usahadenganpendekatan budaya setempat dan lainnya

tepat guna dan produk sekitar (Penjernihan minyak goreng, Pembangkit listrik alternatif,dll)

3. Manfaat karya rekayasa inovatif yang menggunakanteknologi tepat guna dan produk sekitar

4. Standar produk dan langkah keselamatankerja

5. Teknik pengemasan

setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan dan terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi denganguru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) produk karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis danpengemasan produk karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepatguna dan produk sekitar di sentra usaha pembenihan atau penjualan di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi

mengidentifikasi jenis karyarekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitardi wilayah setempat dan langkah-langkah membuatnya, menunjukkan standar produkkarya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar.

g. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja

meliputi:

1. Karya inovatif yang menggunakan teknologitepat guna dan produk sekitar

2. Aneka jenis produk karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat gunadan produksekitar (Penjernih

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

hasil karyarekayasa inovatif yang menggunakanteknologi tepat guna dan produk sekitar

internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air danbersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literaturtentang jenis, bahan, dan pengemasan produk karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepatguna dan produk sekitar, dilingkungan wilayah setempatatau nusantara.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untukkegiatan pelaksananaan karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar dan pengemasannya berdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide

berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

h. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk dan pengemasankarya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar.

i. Penyusunan laporan hasil kerja yang

an minyak goreng, Pembangkitlistrik alternatif, dll)

3. ManfaatManfaat karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat gunadan produksekitar

4. Standarproduk danlangkah keselamatan kerja

5. Teknik pengemasanhasil karya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikanpengetahuan, jenis, bahan, dan pengemasan produk karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literaturtentang jenis, bahan, dan pengemasan produk karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepatguna dan produk sekitar, dilingkungan wilayah setempatatau nusantara.

Mempresentasikan dengan

sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

j. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/medi

rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat gunadan produksekitar

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

a tentang pengertian, jenis produk, manfaat dan pengemasan hasil karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar

5. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis,bahan dan pengemasan produk karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitardikaitkan dengan peluang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

usaha 6. Aspek yang dinilai:

d. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitarberdasarkan prinsip kemasan hasil.

e. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

f. Mengutarakan pendapat dankualitas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk karya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:4. Laporan portofolio dandalam berbagaibentuk sepertitulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

jenis, bahan, pengemasan produk karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitaryang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akanpengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

5. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalambentuk gambar

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

skets/tertulisuntuk pembuatan desain produk dan kemasan karya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitardan pengemasannya

6. Aspek yang dinilaid. Proses kegiatan desain produkdan kemasan rekayasa 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

e. Produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

jadinya 35% - Uji hasil desain produkdan kemasan

- Kreativitas bentuk laporan

- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.7 Menganalisis proses produksi usaha rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar di wilayahsetempat melalui pengamatan dari

Mendesain proses produksi rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana, meliputi:

Mengamati: Melakukan pengamatan dengancara membaca dan menyimak dari kajian literatur/mediatentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerjapada karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar agar

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:3. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha karya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

berbagai sumber

4.6 Mendesain proses produksi usaha rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya, teknologi, dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

1. Pengelolaan persediaan produksi

2. Proses produksi pada sentra/usahakarya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar(teknik pemilihandan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

3. Menetapkan desain proses

terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian produksi, prosesproduksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk rekayasa yang berkembang didaerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingintahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi denganguru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuankeselamatan kerja pada

tepat guna danproduk sekitardi daerah setempat tentang pengertian produksi dan proses produksi karya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar

4. Aspek yang dinilai:

f. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi proses produksi(teknik, bahan, alat) karya rekayasa inovatif yang menggunakan

media maya (internet) dan sentra usaha tentang desain proses produksi rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana, meliputi:

1. Pengertian proses produksi

2. Proses produksi pada sentra/usaha karya rekayasa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produksi karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

4. Langkah keselamatan kerja

karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk rekayasa di daerah setempatagar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air danbersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil

teknologi tepat guna danproduk sekitardi wilayah setempat dan langkah-langkah membuatnya, menunjukkan standar produkkarya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar.

g. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

inovatif yang menggunakan teknologi tepat gunadan produksekitar(teknik pemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

3. Menetapkan desainproses produksi karya rekayasa inovatif yang menggunakan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengamatan/kajian literaturtentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerjapada karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar yang ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikanproses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuankeselamatan kerja pada karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk rekayasa yang ada di daerahsetempat, serta pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Membuat rancangan gagasan

h. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi karyarekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar.

i. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

teknologi tepat gunadan produksekitar berdasarkan prosedurberkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

4. Standarproses kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untukkegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerjapada karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar berdasarkankesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literaturtentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerjapada karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksi

j. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/media tentang proses produksi karyarekayasa inovatif yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepatguna dan produk sekitar untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar

5. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksi karyarekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitardikaitkan dengan peluangusaha

6. Aspek yang dinilai:

d. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja karya rekayasa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitarberdasarkan prinsip prosesproduksi.

e. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

f. Mengutarakan pendapat dankualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi produk karya rekayasa inovatif yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:4. Laporan portofolio dandalam berbagaibentuk sepertitulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan proses produksi produk karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akanpengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

5. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalambentuk gambar skets/tertulisuntuk proses produksi karyarekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

6. Aspek yang dinilai

d. Proses kegiatan pembuatan desain proses produksi rekayasa 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedure. Produk

jadinya 35%- Uji hasil desain prosesproduksi- Kreativitasbentuk laporan- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Tanggung jawab

3.6 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi usaha rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar

4.7 Membuat karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar yang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuai

Sumberdaya rekayasa sebagai pembangkit listrik sederhana, meliputi:

1. Pengelelolaan sumberdayausaha dikenal dengan istilah 6M, yakni Man (manusia),Money (uang), Material (bahan),

Mengamati: Melakukan pengamatan dengancara membaca dan menyimak dari kajian literatur/mediatentang pembuatan rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pembuatan dan kebutuhan sumberdaya usaha karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:3. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha karya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitardi daerah setempat tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan rekayasa

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang sumberdaya karya rekayasa inovatif yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dengan teknik dan prosedur

Machine (peralatan), Method (cara kerja) danMarket (pasar).

2. Identifikasi kebutuhan sumberdayapada usaharekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana

3. Praktek rekayasa sebagai pembangkitlistrik sederhana berdasarkan kebutuhan sumberdaya

resiko keberhasilan dan kegagalan dalam pengelolaanpembuatan karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air

Melakukan konsultasi denganguru dan sumber belajar lainnya dalam mempraktekkankarya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan)dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya usaha karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi

sebagai pembangkit listrik sederhana

4. Aspek yang dinilai:

f. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan karyarekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitardi wilayah setempat dan langkah-langkah membuatnya, menunjukkan standar produk

menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar meliputi:

1. Pengelelolaan sumberdaya usaha dikenal dengan istilah 6M, yakniMan (manusia), Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

(bahan, peralatan,keterampilan bekerja& pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

4.Langkah keselamatankerja

5.Perancanganpromosi penjualan produk

tepat guna dan produk sekitar yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air danbersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literaturtentang kebutuhan sumberdaya usaha karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepatguna dan produk sekitar yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar dan pengemasannya dengan

karya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar.

g. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

h. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pelaksanaan

dan Market(pasar).

2. Identifikasi kebutuhansumberdaya pada usaha rekayasa sebagai pembangkit listriksederhana

3. Praktek rekayasa sebagai pembangkit listriksederhanaberdasarkan kebutuhansumberdaya (bahan,peralatan, keterampi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

cara/teknik dan prosedur yang tepat dengan menunjukkan bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, komitmen, bertanggung jawab, kreatif dan inovatifserta memperhatikan keselamatan kerja, kerapihan dan kebersihan lingkungannya.

Merekonstruksi kinerja karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar berdasarkan standar kerja dan standar hasil

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikankebutuhan sumberdaya usaha pembuatan karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar, serta

kegiatan karyarekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar.

i. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

j. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan

lan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik rekayasa,dan penge-masan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual standar kebutuhan keterampilan.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literaturtentang identifikasi kebutuhan sumberdaya pada pembuatan karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar didaerah setempat

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil pembuatan

koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:7. Ketekunan

menyimak masalah dari kajian literatur/media tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan karyarekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar

8. Melakukan observasi dan menyimpulkan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepatguna dan produk sekitar dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan

pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan karyarekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitardikaitkan dengan peluangusaha

9. Aspek yang dinilai:

g. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja karya rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tepat guna danproduk sekitarberdasarkan prinsip prosesproduksi.

h. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

i. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam kegiatan karyarekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:7. Laporan

portofolio dandalam berbagaibentuk sepertitulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan karyarekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitaryang diperolehnya dengan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tampilan menarik sebagai pemahaman akanpengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

8. Pembuatan dan pengujian produk rekayasa dalambentuk gambar skets/tertulisuntuk hasil kegiatan karya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitar

9. Aspek yang dinilaig. Proses

kegiatan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurh. Produk

jadinya 35%- Uji produk hasil kegiatan rekayasa- Kreativitasbentuk laporan- Presentasii. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.8 Menganalisis aspek-aspek perencanaan usaha rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar berdasarkan pengamatan peluangusaha

4.8 Menyusun aspek perencanaan usaha rekayasa inovatif yang menggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar

Aspek-aspek perencanaan usaha rekayasa inovatif yangmenggunakan teknologi tepat guna dan produk sekitar, meliputi:

1.Langkah-langkah melakukan wirausaha (tujuan dansasaran usaha, menentukan jenis produk usaha/jasa dan kualitasnya,

Mengamati: Melakukan pengamatan dengancara membaca dan menyimak dari kajian literatur/mediatentang langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, strukturdan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan penerapan aliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), serta melaporkan hasil pemasaran berdasarkanneraca positif dan laporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian

informasi dan diskusi pada sentra usaha karya rekayasainovatif yang menggunakan teknologi tepat guna danproduk sekitardi daerah setempat tentang pengertian dankerangka perencanaan usaha

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Pilihan

kata

5 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang perencanaan usaha, meliputi: 1. Pengertian perencanaan usaha

2. Kerangka perencanaan usaha:

- Nama

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

menetapkan bentuk badan usaha, menyusun struktur organisasi,menyusun aliran proses produksi)

2.Memahami aliran usaha, melakukan perhitunganbunga dan melakukan perhitunganpulang pokok (BEP)

3.Melaporkan hasil pemasaran berdasarkanneraca positif dan

produk agar dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisipersaingan, serta kelebihandan kekurangan masing-masing agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentang penerapan aliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), serta melaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan produk untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data

d. Kreativitasbentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari

kajian literatur/media tentang pengertian dankerangka perencanaan usaha

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang pengertian dankerangka perencanaan usaha

- Lokasi- Komoditi - Konsumen yang dituju

- Pasar yangakan dimasuki

- Patner yang akan diajak kerjasama

- Personil yang akan menjalankan

- Jumlah modal

- Peralatan yang disediakan

- Penyebaranpromosi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

laporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan produk

4.Definisi dan contoh macam biaya, pendapatan,untung/rugipasar, struktur dan kondisipersaingan,serta kelebihan dan kekurangan masing-masing

5.Menghitungjasa danproduksi

Melakukan wawancara tentanglangkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisipersaingan, serta kelebihandan kekurangan masing-masing agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, dan bersyukur sebagai wargabangsa.

Mengumpulkan data tentang penerapan aliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), serta melaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan produk

Mengasosiasi

Menganalisis dan

3. Aspek yang dinilai:

a. Kerincian b. Ketepatan

pengetahuanc. Pilihan

kata d. Kreativitas

bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:3. Laporan

portofolio dandalam berbagaibentuk sepertitulisan, foto dan gambar yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembuatan6.Menghitung

kebutuhan (biaya produksi) dan persediaan bahan baku

menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literaturdan diskusi tentang langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisipersaingan, serta kelebihandan kekurangan masing-masing untuk melatih kerja keras, dan tanggung jawab

Menganalisis kaitan penerapan aliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), serta melaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan produkmelalui pengumpulan data

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan yang

mendeskripsikan pengertian dan kerangka perencanaan usaha dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akanpengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

5. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35%

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mendeskripsikan langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisipersaingan, serta kelebihandan kekurangan masing-masing dan perhitungan pulang pokok (BEP) yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literaturdan diskusi tentang langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisipersaingan, serta kelebihandan kekurangan masing-masing sebagai pemahaman

- Uji karya - Kemasan- Kreativitasbentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Kerjasama - Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

akan pengetahuan/ konseptual

Mempresentasikan laporan perhitungan pulang pokok (BEP) maupun hasil pemasarans berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jual untuk melatih sikap jujur, disiplin, dan tanggung jawab

SILABUS MATA PELAJARAN: PRAKARYA (BUDIDAYA)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK/MA

Kelas : XI BudidayaKompetensi Inti (KI) :

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, rocedural dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan roced dan alam serta dalam menenpatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan rocedu, konseptual, dan rocedural dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan teknologi, seni budaya, dan humaniora dengan wawasankemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan rocedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar dan menyaji berbagai hal dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1.1 Menghayati keberhasilan dan kegagalan

Keterangan:

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wirausahawan dan keberagaman produk budidaya di wilayahsetempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanya akan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.1Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasi tentang keberagamanproduk budidaya dankewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya

2.2Menghayati perilakujujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan produk budidaya di wilayah setempat dan lainnya dan menerapkan wirausaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

2.3Menghayati sikap bekerjasama, gotongroyong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan melaksanakan kegiatan budidaya di wilayah setempatdan lainnya dengan memperhatikan estetika produk akhir untuk membangun semangat usaha

3.1Mengidentifikasi desain produk dan pengemasan hasil budidaya pembenihan

Produk budidaya pembenihan ikan konsumsidan pengemasannya

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan, jenis produk,

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

ikan konsumsi berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

4.1 Mendesain produkdan pengemasan hasil budidaya pembenihan ikan konsumsi berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

, meliputi:1.Pembenihan

ikan konsumsi

2.Aneka jenisproduk budidaya pembenihan ikan konsumsi (Gurame, Bawal, Bandeng, Lele, Belut, dll)

3.Manfaat ikan konsumsi

4.Eco-system budidaya pembenihan ikan konsummsi

5.Teknik pengemasan hasil budidaya

manfaat dan pengemasan produk budidaya pembenihanikan konsumsi agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis pembenihan ikan konsumsi, manfaat dan pengemasannya yang berkembang di sentra usaha pembenihan ikan konsumsi daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan dan terbangun rasa ingin tahu,bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) produk budidaya pembenihan ikan konsumsi

sentra usaha budidaya pembenihan ikankonsumsi di daerah setempattentang aneka jenis produk, manfaat dan pengemasan produk pembenihan ikankonsumsi

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis pembenihan ikan konsumsidi wilayah setempat dan langkah-langkah budidayanya, menunjukkan standar

majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang desain produk dan pengemasaanbudidaya pembenihan ikan konsumsi, meliputi:1. Pembenihan ikankonsumsi

2. Aneka jenis produk budidaya pembeniha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembenihan ikan konsumsi

untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis dan pengemasan produk budidaya pembenihan ikan konsumsi di sentra usaha pembenihan atau penjualan daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu,motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya pembenihanikan konsumsi, serta tentang keberhasilan dan

produk budidaya pembenihan ikan konsumsi.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerjauntuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produkdan

n ikan konsumsi (Gurame, Bawal, Bandeng, Lele, Belut, dll)

3. Manfaat ikan konsumsi

4. Eco-system budidaya pembenihan ikan konsummsi

5. Standar produk dan langkah keselamatan kerja

6. Teknikpengemasan hasil budidaya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kegagalan wirausaha budidaya pembenihan ikan konsumsi di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk desain produk budidaya pembenihan ikan konsumsi dan pengemasannyaberdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan,dan pengemasan produk budidaya pembenihan ikan konsumsi yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai

pengemasan budidaya pembenihan ikan konsumsi.

d. Penyusunan laporan hasilkerja yang sesuai denganprinsip yangtelah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbukadalam menerima masukan dan koreksi

pembenihan ikan konsumsi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya pembenihanikan konsumsi, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha budidaya ikan konsumsi di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilrancangan gagasan (desain)budidaya pembenihan ikan konsumsi untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang pengertian, jenis produk, manfaat dan pengemasan hasil budidaya pembenihan ikankonsumsi

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produk budidayapembenihan ikankonsumsi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dikaitkan denganpeluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidaya pembenihan ikan konsumsiberdasarkan prinsip kemasan hasil.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakanpendapat dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan produk budidaya pembenihan ikan konsumsi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, jenis, bahan, pengemasan produk budidaya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembenihan ikankonsumsi yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatandesain produk dan kemasan budidaya pembenihan ikankonsumsi dan pengemasannya

3. Aspek yang dinilaia. Proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kegiatan desain produk dan kemasan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji hasil desain produkdan kemasan - Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.3 Menganalisis proses produksi budidaya pembenihanikan konsumsi di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber

4.2 Mendesain proses produksi usaha budidaya pembenihanikan konsumsi berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya dengan pendekatan

Mendesain proses produksi budidaya pembenihan ikan konsumsi, meliputi:

1.Standar proses produksi

2.Menentukan jenis dan kualitas produk/jasa(Standar Produk, analisa teknik mulai dari pemilihan bahan hingga

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya pembibitan ikan konsumsi agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan proses produksi (teknik, bahan, alat) dan ketentuan keselamatan kerja budidayapembibitan ikan konsumsi yang berkembang di tempat produksi budidaya setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan,

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Penggalian

informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi di daerah setempat tentang pengertian produksi dan proses produksi pembenihan ikan konsumsi

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi proses

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang desain proses produksi budidaya pembenihan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budaya setempat danlainnya

penyiapan bahan, produk dan jasa

3.Proses produksi pada sentra/usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi(teknik pemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

4.Menetapkan desain proses produksi budidaya pembenihan ikan

terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya pembenihan ikan konsumsi untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya pembenihan ikan konsumsi, serta tentang keberhasilandan kegagalan proses produksi di daerah setempat agar terbangun

produksi(teknik, bahan, alat) pembenihan ikan konsumsidi wilayah setempat dan langkah-langkah budidayanya, menunjukkan standar produk budidaya pembenihan ikan konsumsi.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerjauntuk memperoleh produk unggul

ikan konsumsi, meliputi:

1. Prosesproduksi pada sentra/usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi(teknik pemilihandan penyiapansarana produksi,teknik pemrosesan)

2. Menetapkan desain proses produksi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

konsumsi berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

5.Langkah keselamatankerja

rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun,bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada pada budidaya pembenihan ikan konsumsi yang ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan, pengertian produksi, proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses

d.e.f.g.h.i.j.k.l.m.n.

produksi budidaya pembenihan ikan

budidaya pembenihan ikan konsumsi berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik budidaya,dan pengemasan)

3. Standar proses kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerja pada budidaya pembenihan ikan konsumsi yang ada di daerah setempat, serta pengemasan-nya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural keselamatankerja.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya pembenihan ikan konsumsi berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil

konsumsi.d. Penyusunan

laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakanpendapat, sikap terbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengamatan/kajian literatur tentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya pembenihan ikan konsumsi, serta tentang keberhasilan dan kegagalanproses produksi tersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilrancangan gagasan (desain)proses produksi budidaya pembenihan ikan konsumsi untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang proses produksi budidaya pembenihan ikankonsumsi

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksibudidaya pembenihan ikankonsumsi dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidayapembenihan ikan konsumsi berdasarkan prinsip prosesproduksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakanpendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi produk budidaya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembenihan ikan konsumsi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanproses produksiproduk budidayapembenihan ikankonsumsi yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk proses produksi budidaya pembenihan ikankonsumsi

3. Aspek yang dinilai

a. Proses kegiatan pembuatan desain proses produksi budidaya 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

35% - Uji hasil desain prosesproduksi- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi

c. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.4Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi budidaya pembenihan ikan konsumsi

4.3 Mempraktikan budidaya pembenihanikan konsumsi yang

Sumberdaya budidaya pembenihan ikan konsumsi, meliputi:

1.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada usaha

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang budidaya pembenihan ikan konsumsi sehingga dapat memahami keterampilan sumberdaya yang diperlukandan menunjukkan motivasi internal untuk mencatat

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya pembenihan ikankonsumsi di daerah setempat

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuai teknik dan prosedur

budidaya pembenihan ikan konsumsi

2.Praktek budidaya pembenihan ikan konsumsi berdasarkankebutuhan sumberdaya (6M yaitu Man/manusia, Money/uang,Material/bahan), Machine/peralatan, Method/cara kerja dan Market/pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis,

ketentuan keselamatan kerja yang harus diperhatikan.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan dengan pembuatan dan kebutuhan sumberdaya usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang resiko keberhasilan dan kegagalan dalam pengelolaan budidaya pembenihan ikan konsumsi agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cintapada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam mempraktekan budidaya pembenihan ikan konsumsi

tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya pembenihan ikankonsumsi

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan pembenihan ikan konsumsi di wilayah setempat dan langkah-langkah budidayanya,

audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang sumberdaya budidaya pembenihan ikan konsumsi meliputi:

7. Pengertian sumberdaya usaha dikenal dengan istilah 6M, yakniMan (manusia), Money

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

manfaat, teknik, danpenge-masan)

3.Menerapkan keselamatankerja

sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya pada usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu,motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdaya pada budidaya pembenihan ikan

menunjukkan standar produkbudidaya pembenihan ikan konsumsi.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pelaksanaan kegiatan budidaya

(uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) dan Market (pasar).

8. Identifikasi kebutuhansumberdaya pada sentra/usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi

9. Praktek budidaya ikan konsumsi berdasark

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

konsumsi yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempraktikkan budidaya pembenihan ikan konsumsi dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat denganmenunjukkan bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan kerapihan dan kebersihan lingkungannya..

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan kebutuhan sumberdaya dalam budidaya pembenihan ikan konsumsi yang ada di daerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan

pembenihan ikan konsumsi.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:

an kebutuhansumberdaya (bahan,peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik budidaya dan penge-masan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengetahuan/konseptual danprosedural keselamatan kerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya pada praktek budidaya pembenihan ikan konsumsi di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilpraktek budidaya pembenihan ikan konsumsi untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil praktek budidaya pembenihan ikan konsumsi dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan

1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya pembenihan ikankonsumsi

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya pembenihan ikankonsumsi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

sekolah untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan

dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidayapembenihan ikan konsumsi berdasarkan prinsip prosesproduksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakanpendapat dan kualitas gagasan yang akan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

diimplementasikan dalam kegiatan budidaya pembenihan ikan konsumsi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya pembenihan ikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

konsumsi yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian produk budidayadalam bentuk gambar skets/tertulis untuk hasil kegiatan budidaya pembenihan ikankonsumsi

3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji produk hasil kegiatan budidaya- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.4 Menganalisis peluang usaha budidaya pembenihanikan konsumsi

Peluang usaha, meliputi: 1.Gambaran

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Penggalian

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

berdasarkan pengamatan pasar dilingkungan wilayah setempat

4.4 Menciptakan peluang usaha sesuai dengan produk budidaya pembenihan ikan konsumsi yang dihasilkan berdasarkan pengamatan pasar

kondisi ekonomi Indonesia dan peluangusaha

2.Peluang dan gagasan/ideusaha

3.Resiko usaha

4.Analisis kemungkinankeberhasilan dan kegagalan usaha

5.Pemetaan peluang usaha

6.Pemanfaatanpeluang secara kreatif daninovatif

7.Langkah-langkah

literatur/media tentang gambaarn kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluangsecara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif daninovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha pengolahan pangan daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang

informasi dan diskusi pada sentra usaha pembenihan ikankonsumsi di daerah setempattentang pengertian, asal dan cara menemukan, mewujudkan usaha, faktor kegagalan dan keberhasilan serta memanfaatkan peluang usaha secara kreatif dan inovatif

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Pilihan katad. Kreativitas

bentuk

yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang peluang usaha, meliputi: 1. Pengertianpeluang

2. Asalpeluangusaha dancaramenemukannya

3. Menganalisis

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

melakukan wirausaha

gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluangsecara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentang peluang dan gagasan/ide usaha, analisis kemungkinan keberhasilan dan kegagalan usaha, dan pemetaan peluang usaha untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang peluang dan gagasan/ide usaha, analisis kemungkinan keberhasilan dan kegagalanusaha, dan pemetaan peluang usaha yang ada di

laporan e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang pengertian, asal dan cara menemukan, mewujudkan usaha, faktor kegagalan dan keberhasilan serta memanfaatkan peluang usaha secara kreatif dan inovatif

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang

peluanguntukdijadikanusahayangnyata

4. Faktor-faktoryangmengakibatkankegagalandankeberhasilan dalammemanfatkanpeluang

5. Memanfaatkanpeluangusahasecarakreatifdaninovatif

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tempat produksi pengolahan daerah setempatagar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluangsecara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha untuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggung jawab

Mengaitkan hasil analisis peluang usaha dengan

pengertian, asal dan cara menemukan, mewujudkan usaha, faktor kegagalan dan keberhasilan serta memanfaatkan peluang usaha secara kreatif dan inovatif

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan

pengetahuan c. Pilihan katad. Kreativitas

bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

keberhasilan dan kegagalanberwirausaha melalui penggalian informasi

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif daninovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Merumuskan laporan dari penggalian informasi tentang kaitan hasil analisis peluang usaha dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil

Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengertian, asal dan cara menemukan, mewujudkan usaha, faktor kegagalan dan keberhasilan serta memanfaatkan peluang usaha secara kreatif dan inovatif dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluangsecara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukan wirausaha yang diperolehnya

Mempresentasikan laporan penggalian informasi tentang kaitan hasil analisis peluang usaha dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha

dipresentasikan2. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji karya - Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Kerjasama - Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.5 Memahami desain produk dan pengemasan hasil budidaya pembenihan ikan hias berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

4.5 Mendesain produk dan pengemasan hasilbudidaya pembenihan ikan hias berdasarkan konsep berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

Produk budidaya pembenihan ikan hias danpengemasannya, meliputi:1. Pembenihan ikan hias

2. Aneka jenis produk budidaya pembenihan ikan hias (Cupang, Koki, Koi,Komet dll)

3. Manfaat ikan hias

4. Eco-system budidaya pembenihan ikan hias

5. Teknik

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan, jenis produk,manfaat dan pengemasan produk budidaya pembenihanikan hias agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis pembenihan ikan hias, manfaat dan pengemasannya yang berkembang di sentra usaha pembenihan ikan hias daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan dan terbangun rasa ingin tahu,bangga/cinta pada tanah air.

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya pembenihan ikanhias di daerah setempat tentang aneka jenis produk, manfaat dan pengemasan produk pembenihan ikankonsumsi

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis pembenihan ikan hias di wilayah

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang desain produk dan pengemasaanbudidaya pembenihan ikan hias, meliputi:

1. Pemben

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengemasan hasil budidaya pembenihan ikan hias

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) produk budidaya pembenihan ikan hias untukmenemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis dan pengemasan produk budidaya pembenihan ikan hias di sentra usaha pembenihan atau penjualan di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu,motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil

setempat dan langkah-langkah budidayanya, menunjukkan standar produkbudidaya pembenihan ikan hias.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasi

ihan ikanhias

2. Aneka jenis produk budidaya pembenihan ikan hias (Cupang, Koki, Koi,Kometdll)

3. Manfaat ikan hias

4. Eco-system budidaya pembenihan ikan hias

5. Standar produk dan langkah keselamat

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya pembenihanikan hias, serta tentang keberhasilan dan kegagalanwirausaha budidaya ikan konsumsi di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pelaksananaan budidaya pembenihan ikan hias dan pengemasannya berdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan

kan dalam pembuatan desain produk dan pengemasanbudidaya pembenihan ikan hias.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

an kerja6. Teknikpengemasan hasil budidaya pembenihan ikan hias

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengetahuan, jenis, bahan,dan pengemasan produk budidaya pembenihan ikan hias yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya pembenihanikan hias, serta tentang keberhasilan dan kegagalanwirausaha budidaya ikan hias di lingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilrancangan gagasan (desain)budidaya pembenihan ikan konsumsi untuk memperlihatkan kejujuran

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang pengertian, jenis produk, manfaat dan pengemasan hasil budidaya pembenihan ikanhias

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produk budidayapembenihan ikanhias dikaitkan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dalam berkarya. dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidaya pembenihan ikan hias berdasarkan prinsip kemasan hasil.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakanpendapat dan kualitas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produkbudidaya pembenihan ikan hias

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, jenis, bahan, pengemasan produk budidayapembenihan ikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

hias yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatandesain produk dan kemasan budidaya pembenihan ikanhias dan pengemasannya

3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

desain produkdan kemasan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji hasil desain produkdan kemasan

- Kreativitas bentuk laporan

- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

6.7Menganalisis proses Mendesain Mengamati: Penilaian Tugas 4 jam Buku

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produksi usaha budidaya pembenihanikan hias di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber

4.6 Mendesain proses produksi usaha budidaya pembenihanikan hias berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat danlainnya

proses produksi budidaya pembenihan ikan hias, meliputi:

1.Pengelolaanpersediaan produksi

2.Proses produksi pada sentra/usaha budidaya pembenihan ikan hias(teknikpemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

3.Menetapkan

Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya pembibitan ikan hias agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja budidayapembibitan ikan hias yang berkembang di tempat produksi budidaya setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan,terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Kelompok/Diskusi,tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya pembenihan ikanhias di daerah setempat tentang pengertian produksi dan proses produksipembenihan ikanhias

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi proses produksi(teknik, bahan, alat) pembenihan ikan hias di

pelajaran

pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang desain proses produksi budidaya pembenihan ikan konsumsi,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

desain proses produksi budidaya pembenihan ikan hias berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

4.Langkah keselamatankerja

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya pembenihan ikan hias untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya pembenihan ikan hias, serta tentang keberhasilan dan kegagalanproses produksi di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun,bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

wilayah setempat dan langkah-langkah budidayanya, menunjukkan standar produkbudidaya pembenihan ikan hias.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan

meliputi:

1. Prosesproduksi pada sentra/usaha budidaya pembenihan ikan hias(teknik pemilihandan penyiapansarana produksi,teknik pemrosesan)

2. Menetapkan desain proses produksi budidaya pembeniha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada danketentuan keselamatan kerja pada budidaya pembenihan ikan hias yang ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan, proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya pembenihan ikan hias yang ada di daerah setempat, serta pengemasan-nya dengan tampilan menarik sebagai

diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi budidaya pembenihan ikan hias.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan

n ikan hias berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik budidaya,dan pengemasan)

3. Standar proses kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya pembenihan ikan hias berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang, proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya pembenihan ikan hias, serta tentang

koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang proses produksi budidaya pembenihan ikanhias

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksibudidaya pembenihan ikanhias dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

keberhasilan dan kegagalanproses produksi tersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilrancangan gagasan (desain)proses produksi budidaya pembenihan ikan hias untukmemperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidayapembenihan ikan hias berdasarkan prinsip prosesproduksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakanpendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produk budidaya pembenihan ikan hias

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanproses produksiproduk budidayapembenihan ikanhias yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk proses produksi budidaya pembenihan ikanhias

3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan pembuatan desain proses produksi budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji hasil desain prosesproduksi- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.6 Memahami sumber daya yang dibutuhkandalam mendukung proses produksi usaha budidaya pembenihan ikan hias

4.7 Mempraktikan

Sumberdaya budidaya pembenihan ikan hias, meliputi:

1. Pengelelolaan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang usaha budidaya pembenihanikan hias sehingga dapat memahami keterampilan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budidaya pembenihanikan hias sesuai teknik dan prosedur.

sumberdaya usaha dikenal dengan istilah 6M, yakni Man (manusia), Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan),Method (cara kerja) dan Market (pasar).

2. Identifikasi kebutuhan sumberdaya pada usaha budidaya pembenihan ikan hias

3. Praktek budidaya

sumberdaya yang diperlukan dan pentingnyafakor komitmen timbul dari motivasi internal, serta mencatat ketentuan keselamatan kerja yang harus diperhatikan.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan kebutuhansumberdaya usaha budidaya pembenihan ikan hias yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang resiko keberhasilan dan kegagalan dalam usaha budidaya pembenihan ikan hias agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam

pembenihan ikan hias di daerah setempat tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan budidaya pembenihan ikan konsumsi

2. Aspek yang dinilai:

Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan pembenihan ikan hias di wilayah setempat dan

koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang sumberdaya budidaya pembenihan ikan hias meliputi:

1. Pengelelolaan sumberdaya usaha dikenal dengan istilah 6M, yakniMan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembenihan ikan hias berdasarkan kebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilanbekerja & pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

4. Penerapan keselamatan kerja

mempraktekkan budidaya pembenihan ikan hias sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikapsantun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdaya usahausaha budidaya pembenihan

langkah-langkah budidayanya, menunjukkan standar produk budidaya pembenihan ikan hias. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperolehproduk unggulPilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasanyang akan diimplementasikan dalam pelaksanaan kegiatan budidaya

(manusia), Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) dan Market (pasar).

2. Identifikasi kebutuhansumberdaya pada usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi

3. Praktek budidaya pembenihan ikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

ikan hias yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat usaha budidaya pembenihan ikan hias dan pengemasannya dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat dengan menunjukkan bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, komitmen bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan keselamatankerja, kerapihan dan kebersihan lingkungannya.

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan kebutuhan sumberdaya usaha budidaya pembenihan ikan hias, yangada di daerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai

pembenihan ikan hias.Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakatisebelumnya. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan olehkelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerima masukandan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari

konsumsi berdasarkan kebutuhansumberdaya (bahan,peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik budidaya,dan penge-masan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pemahaman akan pengetahuan/ konseptual standar kebutuhan keterampilan sumberdaya dan prosedural keselamatankerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya usaha budidaya pembenihan ikan hias di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilpraktek budidaya pembenihan ikan hias untukmemperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil praktek budidaya pembenihan ikan hias dengan cara mempromosikan produknya

kajian literatur/mediatentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya pembenihan ikanhias

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya pembenihan ikanhias dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan

dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidaya pembenihan ikan hias berdasarkan prinsip proses produksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakanpendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

ikan dalam kegiatan budidaya pembenihan ikan hias

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya pembenihan ikanhias yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian produk budidayadalam bentuk gambar skets/tertulis untuk hasil kegiatan budidaya pembenihan ikanhias

3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji produk hasil kegiatan budidaya- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.8 Menganalisis aspek-aspek perencanaan usaha budidaya pembenihanikan hias

Aspek-aspek perencanaan usaha budidaya pembenihan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang langkah-langkah melakukan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Penggalian informasi dan

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

berdasarkan pengamatan peluang usaha

4.9 Menyusun aspek perencanaan usaha budidaya ikan hias

ikan hias, meliputi:

1.Langkah-langkah melakukan wirausaha (tujuan dansasaran usaha, menentukan jenis produk usaha/jasa dan kualitasnya, menetapkan bentuk badan usaha, menyusun struktur organisasi,menyusun aliran proses

wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya,pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan penerapanaliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), serta melaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positifdan laporan nilai jual danmenghitung jasa dan produksi pembuatan produk agar dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang langkah-langkah melakukan

diskusi pada sentra usaha pembenihan ikanhias di daerah setempat tentang pengertian dan kerangka perencanaan usaha

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Pilihan katad. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian

majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang perencanaanusaha, meliputi: 1. Langkah-langkahmelakukanwirausaha(tujuan dan sasaran usaha, menentukan jenis produk usaha/jasa dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produksi) 2.Memahami

aliran usaha, melakukan perhitunganbunga dan melakukan perhitunganpulang pokok (BEP)

3.Melaporkan hasil pemasaran berdasarkanneraca positif danlaporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan produk

4.Definisi dan contoh

wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya,pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta padatanah air.

Melakukan diskusi tentang penerapan aliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), serta melaporkan hasil pemasaranberdasarkan neraca positifdan laporan nilai jual danmenghitung jasa dan produksi pembuatan produk untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh

literatur/mediatentang pengertian dan kerangka perencanaan usaha

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang pengertian dan kerangka perencanaan usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan katad. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian

kualitasnya, menetapkan bentuk badan usaha, menyusun struktur organisasi, menyusun aliran proses produksi)

2. Memahami aliranusaha, melakukanperhitungan bunga dan melakukanperhitungan pulangpokok (BEP)

3. Melapo

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

macam biaya, pendapatan,untung/rugipasar, struktur dan kondisipersaingan,serta kelebihan dan kekurangan masing-masing

5.Menghitungjasa danproduksipembuatan

6.Menghitung kebutuhan (biaya produksi) dan persediaan bahan baku

macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing agar terbangun rasa ingin tahu,motivasi internal, bersikap santun, dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengumpulkan data tentang penerapan aliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), serta melaporkan hasil pemasaranberdasarkan neraca positifdan laporan nilai jual danmenghitung jasa dan produksi pembuatan produk

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian

Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengertian dan kerangka perencanaan usaha dengan tampilan menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan

rkan hasil pemasaranberdasarkan neracapositif dan laporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatanproduk

4. Definisi dan contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar,struktur dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

literatur dan diskusi tentang langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing untuk melatih kerja keras, dan tanggung jawab

Menganalisis kaitan penerapan aliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), serta melaporkan hasil pemasaranberdasarkan neraca positifdan laporan nilai jual danmenghitung jasa dan produksi pembuatan produkmelalui pengumpulan data

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan yang

- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35% - Uji karya - Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Kerjasama - Tanggung jawab

kondisi persaingan, serta kelebihandan kekurangan masing-masing

5.Menghitung jasadanproduksipembuatan

6. Menghitung kebutuhan(biaya produksi)dan persediaan bahan baku

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mendeskripsikan langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya,pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing dan perhitungan pulang pokok (BEP) yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kelebihan dan kekurangan masing-masing sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual

Mempresentasikan laporan perhitungan pulang pokok (BEP) maupun hasil pemasarans berdasarkan neraca positif dan laporannilai jual untuk melatih sikap jujur, disiplin, dantanggung jawab .

SILABUS MATA PELAJARAN: PRAKARYA (PENGOLAHAN)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK/MA

Kelas : XI PengolahanKompetensi Inti (KI) :

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menenpatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan teknologi, seni budaya, dan humaniora dengan wawasankemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar dan menyaji berbagai hal dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

1.1 Menghayati keberhasilan dan kegagalan

Keterangan:

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

wirausahawan dan keberagaman produkpengolahan di wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanyaakan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.1 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasitentang keberagaman produkpengolahan dan kewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya

2.2 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan produk pengolahan di wilayah setempat dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

lainnya dan menerapkan wirausaha

2.3 Menghayati sikapbekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab,kreatif dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan membuat produk pengolahan di wilayah setempat dan lainnya denganmemperhatikan estetika produk akhir untuk membangun semangatusaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

3.2 Memahami desain produk dan pengemasan pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah berdasarkan konsepberkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

4.3 Mendesain produkdan pengemasan pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah berdasarkan konsepberkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

Desain produk dan pengemasan pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khasdaerah setempat, meliputi:1. Pengertian

bahan nabati danbahan hewani

2.Aneka jenis produk makanan khas daerah setempat dari bahannabati danhewani

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian, jenis produk,kandungan, manfaat,kegunaan serta penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat daribahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis produk, kandungan, manfaat,kegunaan serta penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat daribahan nabati dan hewani yang berkembang di sentra

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Studi dokumen,

dan menggali informasi/diskusi tentang pengertian, jenis produk, kandungan, manfaat, kegunaan sertapenyajian/pengemasan produk pengolahan

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi

kemampuan mengidentifikasi pengetahuan

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakankerja

4 jam pelajaran

Buku pelajaran,buku refensi yang relevan, majalah, koran,hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) tentang desain produk dan pembuatan makanan khas daerah dari bahan nabati dan hewani, meliputi:6. Pengertianbahan nabati dan hewani

7. Aneka jenis bahan nabati dan hewani

8. Manfaat dan kandunganbahan pada

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

3.Kandungan pada produk makanan khas daerah setempat dari bahannabati hewani

4.Manfaat, kegunaan ataupun tradisi budaya yang terkandungpada produk pengolahanmakanan khas daerah setempat

5.Penyajian dan pengemasan

penjualan pengolahan pangan sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhandam terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk pengolahan makanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat daribahan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan

c. Pilihan katadalam mengutarakanpendapat dankualitas gagasan yangdiimplementasikan dalam pembuatan desain produk/karyadan pengemasan.

d. Penyusunan laporan hasil kerja kelompok/individu.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakanpendapat,

bahan nabati dan hewani

9. Penyajian dan pengemasan bahan nabati dan hewani

10. Menetapkandesain dan pengemasan produk bahan nabati dan hewani

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

produk pengolahanmakanan khas daerah setempat dari bahannabati danhewani

6.Menetapkandesain danpengemasanproduk pengolahanmakanan khas daerah setempat dari bahannabati danhewani

kegagalan wirausaha pengolahan produk di sentra penjualan daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat daribahan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Melakukan ekperimen

sikap terbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang: Pengetahuan, pengertian, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya

2. Mengevaluasi/menguji hasil karya

3. Aspek yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

terhadap berbagai bahan nabati dan hewani, serta teknik yang akan digunakan pada pembuatan produk pengolahan makanankhas daerah setempat dan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberi komentar, peserta didik, kawan, dan guru

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk pengolahan makanankhas daerah setempat daribahan nabati dan hewani dan pengemasannya berdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan,

dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi pembuatan karya berdasarkan prinsip kerja.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

c. Pilihan kataMengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk

d. Kreativitas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat daribahan nabati dan hewani yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat daribahan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk di lingkungan wilayah

bentuk laporanKemampuan membuat bentuklaporan yang menarik

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

setempat atau nusantara. Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) produk pengolahan makanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilanmenarik

4. Aspek yang dinilaia.Proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.3 Menganalisis proses produksi pengolahan dari

Mendesain proses produksi makanan khasdaerah

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Aneka jenis sumber daya

4 jam pelajaran

Buku pelajaran,buku refensi yang relevan, majalah, koran,hasil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerahdi wilayah setempatmelalui pengamatan dari berbagai sumber

4.4 Mendesain prosesproduksi pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi menjadi makanan khas daerah berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

setempat dari bahan nabati dan hewani, meliputi:

1.Standar proses produksi

2.Menentukanjenis dan kualitas produk/jasa (StandarProduk, analisa teknik mulai daripemilihan bahan hingga penyiapan bahan, produk danjasa

3.Proses produksi

proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualtas produk/jasa), danketentuan keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung pembuatanmakanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan tentang proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatankerja yang dibutuhkan dalam mendukung pengolahan makanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani yang berkembang di daerahsetempat sehingga dapat

2. Pengetahuan proses produksi

3. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Laporan

Kegiatand. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan sumber daya yang ada di lingkungan wilayah setempat

2. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan

pengetahuanc. Pilihan kata

penelitian, audio-visual, media maya (internet) tentang Mendesain proses produksimakanan khas daerah setempatdari bahan nabati dan hewani, meliputi:

1.Standar proses produksi

2.Menentukan jenis dan kualitas produk/jasa (Standar Produk, analisa teknik mulai

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

pada sentra/ perusahaanproduk makanan khas daerah setempat dari bahannabati danhewani (teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan, teknik pemrosesan)

4.Menetapkandesain proses produksi makanan khas daerah setempat

mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) yang berkaitan pembuatan produk makanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang standarproses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan

d. Keativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti

dari pemilihan bahan hingga penyiapan bahan, produkdan jasa

3.Proses produksi padasentra/ perusahaan produk makanan khas daerah setempat daribahan nabati dan hewani (teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan, teknikpemrosesan)

4.Menetapkan desain prosesproduksi makanan khas daerah

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

dari bahannabati danhewani berdasarkan prosedurberkarya (jenis, manfaat, kandungan,teknik pengolahan, dan penyajian/penge-masan)

5.Langkah keselamatan kerja

kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatankerja yang dibutuhkan dalam mendukung pembuatanproduk makanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standarproses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan

tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan terhadap karya yang dibuatnya

4. Aspek yang dinilaia. Proses pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin

setempat daribahan nabati dan hewani berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat, kandungan, teknik pengolahan, dan penyajian/pengemasan)

5.Langkah keselamatan kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

kerja yang berkaitan dengan produk makanan khas daerah setempat daribahan nabati dan hewani yang ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) dan ketentuan keselamatan kerja produk makanan khasdaerah setempat dari bahan nabati dan hewani berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang

- Tanggung jawab-

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

mendeskripsikan pengetahuan standar proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) danketentuan keselamatan kerja pada produk pengolahan makanan khas daerah dari bahan nabati dan hewani yang ada di daerah setempat, serta penyajian/ pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standarproses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatankerja pada produk makanankhas daerah setempat daribahan nabati dan hewani,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksitersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi pengolahan makanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

3.2 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas

Sumberdaya perusahaan dan pembuatan makanan khasdaerah setempat dari bahan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengolahan bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah sehingga dapat memahami

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Aneka jenis bahan yang dapat digunakansebagai karya

2. Pengetahuan,bahan, alat,

6 jam pelajaran

Buku pelajaran,buku referensi yang relevan, majalah, koran,hasil penelitian, audio-visual, media maya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

daerah

4.3 Membuat karya pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerahyang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuaiteknik dan prosedur

nabati dan hewani, meliputi:

1.Identifikasi kebutuhan sumberdayapada sentra/perusaha-an produk makanan khas daerah setempat dari bahannabati danhewani

2.Pembuatan karya/produk makanankhas daerah setempat dari bahannabati dan

keterampilan sumberdaya yang diperlukan dan menunjukkan motivasi internal untuk mencatat ketentuan keselamatan kerja yang harus diperhatikan.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pembuatan, kebutuhan sumberdaya usaha dan keselamatan kerja produk makanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangresiko keberhasilan, kegagalan, dan keselamatan kerja pembuatan produk makanan khas daerah setempat dari

teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya

3. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Laporan Kegiatan

d. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:7. Pengetahuan,bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya

8. Mengevaluasi/menguji hasil karya

9. Aspek yang dinilai:

(internet) tentang Sumberdaya perusahaa dan pembuatan karyapengolahan makanan khas daerah setempatdari bahan nabati dan hewani, meliputi:

1.Identifikasi kebutuhan sumberdaya pada sentra/perusaha-an produk makanan khas daerah setempat daribahan nabati dan hewani

2.Pembuatan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

hewani berdasarkan kebutuhan sumberdaya(6M yaitu Man/manusia, Money/uang,Material/bahan), Machine/ peralatan,Method/carakerja dan Market/pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik, dan penge-masan)

3.Menerapkan

bahan bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat makanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani dengan mempertimbangkan keberhasihan, kegagalan dan keselamatan kerja pembuatan sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan pengalamanresiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan

k. Kerincian l. Ketepatan

pengetahuanm. Pilihan kata n. Keativitas

bentuk laporan

o. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

karya/produk makanan khas daerah setempat daribahan nabati dan hewani berdasarkan kebutuhan sumberdaya (6M yaitu Man/manusia, Money/uang, Material/bahan), Machine/ peralatan, Method/cara kerja dan Market/pasar) dan prosedur yang ditetapkannya(jenis, manfaat, teknik, dan pengemasan)

3.Menerapkan keselamatan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

keselamatan kerja

keselamatan kerja pembuatan produk pengolahan makanan khas daerah dari bahan nabati dan hewani agar terbangunrasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdaya dan pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan keselamatan kerja pembuatan produk pengolahan makanan khas daerah dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah setempat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilanmenarik

4. Aspek yang dinilaig. Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

h. Produk jadinya 35% - Uji karya

kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

Membuat makanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani,serta penyajian/pengemasannya dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat dengan menunjukkan bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan keselamatan kerja, kerapihan dan kebersihanlingkungannya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan kebutuhansumberdaya dalam pembuatan produk makanan khas daerah setempat daribahan nabati dan hewani dan

- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasii. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

penyajian/pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual standar kebutuhan keterampilan sumberdaya dan prosedural keselamatan kerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan pengalamanresiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan keselamatan kerja pembuatan produk makanan khas daerah setempat daribahan nabati dan hewani

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk pengolahan makanan khas daerah setempat dari

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

bahan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil pembuatan makanan khas daerah setempat dari bahan nabati dan hewani dengan cara mempromosikanproduknya atau menjualnyadi lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

3.4 Menganalisis peluang usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah berdasarkan pengamatan pasar di lingkungan wilayah setempat

4.4 Menciptakan peluang usaha

Peluang usaha, meliputi: 1.Gambaran

kondisi ekonomi Indonesia dan peluang

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukanwirausaha pengolahan pangan khas daerah setempat agar terbangun

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Pemahaman peluang usaha dan analisis peluang usaha

2. Pengetahuan pemanfaatn peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

4 jam pelajaran

Buku pelajaran,buku refensi yang relevan, majalah, koran,hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) tentang konsep peluang usaha, meliputi: 1.Gambaran

kondisi ekonomi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

sesuai dengan produk pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dihasilkan berdasarkan pengamatan pasar

usaha2.Peluang

dan gagasan/ide usaha

3.Resiko usaha

4.Analisis kemungkinan keberhasilan dan kegagalan usaha

5.Pemetaan peluang usaha

6.Pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif

7.Langkah-langkah melakukan wirausaha

rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan gambarankondisi Indonesia, pengertian peluang usaha,resiko usaha, pemanfaatanpeluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukanwirausaha pengolahan pangan khas daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentanggambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukanwirausaha pengolahan

c. Laporan Kegiatan

d. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan peluang wirausaha di lingkungan wilayah setempat

2. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan katad. Keativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/

Indonesia danpeluang usaha

2.Peluang dan gagasan/ide usaha

3.Resiko usaha4.Analisis

kemungkinan keberhasilan dan kegagalanusaha

5.Pemetaan peluang usaha

6.Pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif

7.Langkah-langkah melakukan wirausaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

pangan khas daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangpeluang dan gagasan/ide usaha, analisis kemungkinan keberhasilan dan kegagalan usaha, dan pemetaan peluang usaha untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang peluang dan gagasan/ide usaha, analisis kemungkinan keberhasilan dan kegagalan usaha, dan pemetaan peluang usaha yang ada di tempat produksi pengolahan pangan khas daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap

Pembuatan Karya, tentang:a. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk usaha

b. Pembuatan usaha dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

c. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, dan proses pembuatan dengan tampilanmenarik terhadap karya

d. Aspek yang dinilai

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukanwirausaha pengolahan pangan khas daerah setempat untuk melatih sikap jujur, kerja keras,dan tanggung jawab

Mengaitkan hasil analisispeluang usaha dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha pengolahan pangan khas

1. Proses pembuatan 50%- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

2. Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi

3. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

daerah setempat melalui penggalian informasi

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukanwirausaha pengolahan pangan khas daerah setempat yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Merumuskan laporan dari penggalian informasi tentang kaitan hasil analisis peluang usaha dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha pengolahan pangan khas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

daerah setempat

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang gambaran kondisi Indonesia, pengertian peluang usaha, resiko usaha, pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif, dan langkah-langkah melakukanwirausaha pengolahan pangan khas daerah setempat yang diperolehnya

Mempresentasikan laporan penggalian informasi tentang kaitan hasil analisis peluang usaha dengan keberhasilan dan kegagalan berwirausaha pengolahan pangan khas daerah setempat

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

3.5 Memahami desain produk dan pengemasan pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik berdasarkan konsepberkarya dan peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

4.5 Mendesain produkdan pengemasan pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi

Desain produk dan pengemasan pengolahan dari bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik6.Pengertian

bahan pangan nabati danhewani, serta produk kosmetik

7.Beberapa jenis bahan pangan nabati danhewani

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian, jenis produk,manfaat dan kandungan serta penyajian/pengemasan produk kosmetik dari pengolahan bahan nabati dan hewani agar terbangunrasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan jenis, manfaat dan kandungan, serta penyajian ataupun pengemasan produk kosmetik dari pengolahan bahan pangan nabati dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Studi dokumen, dan menggali informasi/diskusi tentang pengertian, jenis produk, kandungan, manfaat, kegunaan serta penyajian/pengemasan produk pengolahan

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi pengetahuan

b. Keruntutan berpikir

4 jam pelajaran

Buku pelajaran,buku referensi yang relevan, majalah, koran,hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) tentang desain produk dan pengemasan karya pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik6.Pengertian

bahan pangan nabati dan hewani, sertaproduk kosmetik

7.Beberapa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

produk kosmetik berdasarkan konsepberkarya dan peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

yang dapatdibuat produk kosmetik

8.Manfaat dan kandungan bahan pangan nabati danhewani sebagai produk kosmetik

9.Pengemasanproduk kosmetik dari bahanpangan nabati danhewani

10. Menetapkan desaindan pengemasanproduk kosmetik

hewani yang ada di daerahsetempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk kosmetik untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik, serta tentang

kemampuan melaksanakan kerja

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang diimplementasikan dalam pembuatan desain produk/karya dan pengemasan.

d. Penyusunan laporan hasilkerja kelompok/individu.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh

jenis bahan pangan nabatidan hewani yang dapat dibuat produkkosmetik

8.Manfaat dan kandungan bahan pangan nabati dan hewani sebagai produk kosmetik

9.Pengemasan produk kosmetik daribahan pangan nabati dan hewani

10. Menetapkandesain dan pengemasan produk kosmetik daribahan pangan nabati dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

dari bahanpangan nabati danhewani

11. Kemasanproduk pangan bahan nabati danhewani

keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk tersebut yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk tersebut yang ada

kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbukadalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang: Pengetahuan, pengertian, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya

2. Mengevaluasi/menguji hasil

hewani11. Kemasan

produk kosmetik daribahan nabati dan hewani

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik dan pengemasannya berdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, proses pengolahan dan penyajian/pengemasan produk kosmetik dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani yang diperolehnya dengan

karya 3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi pembuatan karya berdasarkan prinsip kerja.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Pilihan kataMengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk tersebut yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi

ikan dalam pembuatan desain produk

d. Kreativitas bentuk laporan Kemampuan membuat bentuk laporan yang menarik

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbukadalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

produk kosmetik untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

pembuatan dengan tampilanmenarik

4. Aspek yang dinilaia.Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b.Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic.Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

3.7 Memahami proses produksi usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik diwilayah setempat melalui pengamatandari berbagai sumber

4.6 Mendesain prosesproduksi usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan

Mendesain proses produksi produk kosmetik dari pengolahan bahan pangannabati dan hewani, meliputi:

1.Pengelolaan persediaanproduksi

2.Proses produksi pada sentra/perusahaan produk bahan pangan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang proses produksi (teknik, bahan, alat) dan ketentuan keselamatan kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan tentang standar proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), pengelolaanpersediaan produksi dan ketentuan keselamatan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Aneka jenis sumber daya

2. Pengetahuan proses produksi

3. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Laporan Kegiatan

d. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan sumber daya yang ada di lingkungan wilayah

4 jam pelajaran

Buku pelajaran,buku refensi yang relevan, majalah, koran,hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) tentang Mendesain proses produksiproduk kosmetikdari pengolahanbahan pangan nabati dan hewani, meliputi:

5.Pengelolaan persediaan produksi

1.Proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

nabati danhewani (teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan, teknik pemrosesan)

3.Menetapkandesain proses produksi produk pembersih dari bahanpangan nabati danhewani berdasarkan prosedurberkarya (jenis, manfaat, kandungan,teknik

kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan, terbangunrasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang standarproses produksi (teknik,

setempat 2. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan katad. Keativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik dan

produksi padasentra/perusahaan produk bahan pangan nabati dan hewani (teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan, teknikpemrosesan)

2.Menetapkan desain prosesproduksi produk kosmetik daribahan pangan nabati dan hewani berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat, kandungan, teknik

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

pengolahan, dan pengemasan)

4.Langkah keselamatan kerja

bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatankerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksididaerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang proses produksi (teknik, bahan, alat), pengelolaan persediaan produksi dan ketentuan keselamatan kerja pada pengolahan

prosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan terhadap karya yang dibuatnya

4. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji karya- Kemasan

pengolahan, dan pengemasan)

3.Langkah keselamatan kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk kosmetik berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan manajemenumum proses produksi (teknik, bahan, alat),

- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

dan ketentuan keselamatankerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik di daerah setempat serta penyajian/pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang manajemen umum dan prosesproduksi (teknik, bahan, alat), dan keselamatan kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk kosmetik untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

3.6 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik

4.7 Membuat pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik

Sumberdaya usaha dan pembuatan produk kosmetik dari bahan nabati dan hewani, meliputi:

4.Identifikasi kebutuhan sumberdayapada sentra/perusaha-an

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengolahan produk kosmetik dari bahan nabati dan hewani sehingga dapat memahami keterampilan sumberdaya yang diperlukan dan pentingnya faktor komitmen timbul dari motivasi internal, serta mencatat ketentuan keselamatan kerja yang harus diperhatikan.

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Aneka jenis bahan yang dapat digunakansebagai karya

2. Pengetahuan,bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya

3. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

6 jam pelajaran

Buku pelajaran,buku refensi yang relevan, majalah, koran,hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) tentang Sumberdaya usaha dan pembuatan produk kosmetikdari bahan nabati dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

yang berkembang diwilayah setempat dan lainnya sesuaiteknik dan prosedur

(dikenal dengan istilah 6M) produkkosmetik dari bahanpangan nabati danhewani

5.Pembuatan karya/produk kosmetik dari bahanpangan nabati danhewani berdasarkan kebutuhan sumberdaya(bahan, peralatan,keterampilan bekerja& pasar) dan

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pembuatan, kebutuhan sumberdaya usaha, keselamatan kerja dan promosi pada pembuatan produk kosmetik dari bahan nabati dan hewani yang berkembang di daerahsetempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangresiko keberhasilan dan kegagalan dan keselamatankerja pada pembuatan produk kosmetik dari bahan bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat makanan khas

c. Laporan Kegiatan

d. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan,bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya

2. Mengevaluasi/menguji hasil karya

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan katad. Keativitas bentuk laporan

e. Perilaku

hewani, meliputi:

1. Identifikasi kebutuhan sumberdaya pada sentra/perusahaan (dikenaldengan istilah 6M) produk kosmetik daribahan pangan nabati dan hewani

2. Pembuatan karya/produk kosmetik daribahan pangan nabati dan hewani berdasarkan kebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, kandungan,teknik pengolahan, dan penyajian/penge-masan)

6.Langkah keselamatan kerja

7.Perancangan promosi penjualan produk

daerah setempat dari bahan nabati dan hewani sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja, dan promosi penjualan produk pada pembuatan produk kosmetik dari bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

2. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan,

keterampilan bekerja & pasar) dan prosedur yangditetapkannya(jenis, manfaat, kandungan, teknik pengolahan, dan penyajian/pengemasan)

3.Langkah keselamatan kerja

4.Perancangan promosi penjualan produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja, dan promosi penjualan produk kosmetik dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat produk kosmetik dari bahan nabati dan hewani, serta penyajian/ pengemasannya dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat dengan menunjukkan bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, komitmen, bertanggung jawab, kreatif, dan

bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilanmenarik

4. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b.Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic.Sikap 15%- Mandiri

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

inovatif serta memperhatikan keselamatankerja, kerapihan dan kebersihan lingkungannya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan kebutuhansumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan produk kosmetik bahan pangan nabati dan hewani, serta penyajian/ pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual standar kebutuhan keterampilan sumberdaya dan prosedural keselamatan kerja.

Mengkomunikasikan

- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan pada pembuatan produk kosmetikdari bahan nabati dan hewani daerah setempat

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk kosmetik dari bahan nabati dan hewani daerah setempat untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil pembuatan produk kosmetikdari bahan nabati dan hewani daerah setempat dengan cara mempromosikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

produknya atau menjualnyadi lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

3.8 Menganalisis aspek-aspek perencanaan usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik berdasarkan pengamatan peluangusaha

4.8 Menyusun aspek perencanaan usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik

Aspek-aspek perencanaan usaha pengolahan bahan nabatidan hewani menjadi produk kosmetik, meliputi:

1.Langkah-langkah melakukan wirausaha (tujuan dan sasaran usaha, menentukan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang langkah-langkah melakukanwirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Pemahaman peluang usaha dan analisis peluang usaha

2. Pengetahuan pemanfaatn peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Laporan Kegiatan

d. Perilaku

Penilaian

4 jam pelajaran

Buku pelajaran,buku refensi yang relevan, majalah, koran,hasil penelitian, audio-visual, media maya (internet) tentang

Aspek-aspek perencanaan usaha pengolahan bahan nabati dan hewani menjadi produk kosmetik,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

jenis produk usaha/jasadan kualitasnya, menetapkanbentuk badan usaha, menyusun struktur organisasi, menyusunaliran proses produksi)

2.Memahami aliran usaha, melakukan perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang

penerapan aliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), sertamelaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan produkagar dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentanglangkah-langkah melakukanwirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangpenerapan aliran usaha,

Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan peluang wirausaha di lingkungan wilayah setempat

2. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan katad. Keativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis

meliputi:

1.Langkah-langkah melakukan wirausaha (tujuan dan sasaran usaha, menentukan jenis produk usaha/jasa dan kualitasnya, menetapkan bentuk badan usaha, menyusun struktur organisasi, menyusun aliran prosesproduksi)

2.Memahami aliran usaha,melakukan perhitungan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

pokok (BEP)

3.Melaporkanhasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jualdan menghitungjasa dan produksi pembuatan produk

4.Definisi dan contohmacam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan

perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), sertamelaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan produkuntuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, dan bersyukur sebagai warga bangsa.

untuk usaha 2. Pembuatan usaha dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

9. Laporan portofolio dalam berbagaibentuk sepertitulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan,dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya

10. Aspek yang dinilai

a. Proses pembuatan 50%- Ide gagasan- Kreativitas

bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP)

3.Melaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilaijual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan produk

4.Definisi dan contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekuranganmasing-masing

5.Menghitungjasa danproduksipembuatan

6.Menghitungkebutuhan (biaya produksi) dan persediaanbahan baku

Mengumpulkan data tentangpenerapan aliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), sertamelaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan produk

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing untuk

- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi

c. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

serta kelebihan dankekurangan masing-masing

5.Menghitungjasa danproduksipembuatan

6.Menghitung kebutuhan (biaya produksi) danpersediaan bahan baku

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

melatih kerja keras, dan tanggung jawab

Menganalisis kaitan penerapan aliran usaha, perhitungan bunga dan melakukan perhitungan pulang pokok (BEP), sertamelaporkan hasil pemasaran berdasarkan neraca positif dan laporan nilai jual dan menghitung jasa dan produksi pembuatan produkmelalui pengumpulandata

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan langkah-langkah melakukanwirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

masing-masing dan perhitungan pulang pokok (BEP) yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang langkah-langkah melakukan wirausaha, dan definisi maupun contoh macam biaya, pendapatan, untung/rugi pasar, struktur dan kondisi persaingan, serta kelebihan dan kekurangan masing-masing sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual

Mempresentasikan laporan perhitungan pulang pokok (BEP) maupun hasil pemasarans berdasarkan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu Sumber Belajar

neraca positif dan laporan nilai jual untuk melatih sikap jujur, disiplin, dan tanggung jawab.

SILABUS MATA PELAJARAN PRAPRODUK (KERAJINAN)

Satuan Pendidikan : SMA

Kelas : XII KerajinanKompetensi Inti (KI) :

9. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya10. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, (gotong royong, kerjasama,

toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atasberbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalammenempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

11. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural danmetakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, danhumaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dankejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat danminatnya untuk memecahkan masalah

12. Mengolah, menalar, menyaji dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait denganpengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, serta bertindak secara efektif dan kreatif,dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1.6 Menghayati keberhasilan dan kegagalan

Keterangan:

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wirausahawan dan keberagaman produkkerajinan di wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanyaakan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.10 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasitentang keberagaman produkkerajinan dan kewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya.

2.11 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan produk kerajinan di wilayah setempat dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

lainnya dan menerapkan wirausaha.

2.12 Menghayati sikapbekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab,kreatif, dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan membuat karya kerajinan di wilayah setempat dan lainnya denganmemperhatikan estetika produk akhir untuk membangun semangatusaha.

3.3 Memahami desain produk dan pengemasan produk

Produk kerajinan fungsi hias

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:

4 jam pelajara

Contoh peluang usaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah berdasarkan konsep berkarya dan peluang usahadengan pendekatanbudaya setempat dan lainnya.

4.3 Mendesain produk dan pengemasan produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah berdasarkan konsep berkarya dan peluang usahadengan pendekatanbudaya setempat dan lainnya.

dari bahn limbah dan pengemasannya, meliputi :1. Pengertian

kerajinan fungsi hias dari bahan limbah (kulit telur, batok kelapa, kerang, dll) sebagai hiasan (hiasan dinding, hiasan gantung, interior/eksterior ruang, dll)

2. Aneka

menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan, pengamatan benda-benda produk kerajinan unggulan dan potensi wilayah setempatdan kemungkinan pengembangan berbasis kerajinan fungsi hias dari bahan limbah, jenis bahan dasar, alat,teknik, dan prosedur pembuatan produk kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Melakukan diskusi tentang aneka produk yang berkaitan dengan fungsi produk, bahan dasar, alat, teknik, danprosedur pembuatan

9. Aneka jenis peluang usaha yang ditemukan dari bahan limbahyang dapat digunakan sebagaikerajinan fungsi hias dari bahan limbah

10. Pengetahuan, peluang usaha, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan produk kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah.

11. Aspek yang dinilai:

q. Apresiasi: menunjukkan unsur ergonomis,keterjualan dan potensi

n kerajinan dari bahan limbah sebagai hiasfungsional

Aneka bahan untuk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah(kulittelur, batokkelapa, kerang, dll).

Buku pelajaran, buku refensiyang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produk kerajinan dari bahanlimbah sebagai fungsi hias

3. Fungsi hias dari produk kerajinan bahan limbah

4. Unsur estetika dan ergonomis produk kerajinan

5. Motif ragam hiaspada kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

kerajinan fungsi hias dari bahan limbah, serta mengidentifikasi peluang usaha dan keberhasilan dan kegagalan usaha yang berkembang di sentra penjualan produk kerajinan, agar terbangun rasa ingin tahu sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Menggali informasi yang berkaitan dengan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dan usaha kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang berkembang di wilayah setempat.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) produk kerajinan fungsi hias

pengembangan r. Keruntutan berpikir : melalui rekonstruksi idepenciptaan serta,menunjukkan kelemahan dan kekurangannya

s. Laporan Kegiatan; mempresentasikansecara oral maupun tulisan dan gambar pengembangan idedasar penciptaan

t. Perilaku; kemampuan menjelaskan secara jujur, terbuka dan bertanggungjawabhasil pembelajaran.

relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan desain produksi danpengemasan produk kerajinan dari bahan limbah dengan pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

6. Teknik pembuatan benda kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

7. Pengemasanproduk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

8. Desain produk aneka produk kerajinan dari bahanlimbah sebagai fungsi hias

9. Unsur estetika

dari bahan limbah untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan motif ragamhias daerah, bahan, alat, teknik dan prosedur pembuatan produk kerajinan fungsi hias dan nilai kesejarahan, nilai spiritual dan nilai keterjualan karya kerajinan dari bahan limbah, termasuk mengidentifikasi peluangusaha dan keberhasilan dan kegagalan usaha kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yangada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur

Penilaian Pengamatan, tentang:10. Pengetahuan peluang usaha, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan produk kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang ada dilingkungan wilayahsetempat

11. Mengevaluasi hasil penemuan peluang usaha kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

12. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan kata

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan ergonomis,praktis dan marketabledesain produk kerajinan

10. Peluang usaha, pengembangan ide danresiko usaha produk kerajinan

11. Menganalisis keberhasilan dan kegagalan peluang usaha dan memetakan peluang usaha produk

sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuatlaporan hasil pengamatan/kajian literatur dan peninggalan kerajinan potensi wilayahnya tentang pengetahuan, bahan, alat , teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatanproduk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah,termasuk memetakan peluang usaha dan keberhasilan dan kegagalan wirausaha produk kerajinan tersebut yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mengamati dan merekonstruksi model produk kerajinan fungsi

d. Kreativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Produk, tentang:12. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan peluang usaha produk kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

13. Pembuatan usahadan produk serta pengemasan produk kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dengan cara/teknik dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerajinan12. Pemanfaa

tan peluang secara kreatif dan inovatif merancang kelayakan desain produk kerajinan

hias dari bahan limbah dan mengidentifikasi bahan yang digunakannya untuk melatih rasa ingintahu, ketelitian, dan rasa syukur terhadap anugerah kepandaian dariTuhan yang diberikan oleh pengrajin

Melakukan eksperimen terhadap berbagai bahan limbah yang ada dilingkungan sekitar danmengembangkan teknik berdasarkan sifat dan bentuk bahan yang akan digunakan sebagai produkdan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberi komentar, pesertadidik, kawan, dan guru).

Membuat rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatanproduk kerajinan fungsi

prosedur yang tepat

14. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang dibuatnya

15. Aspek yang dinilaij. Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

hias dari bahan limbah dan pengemasannya berdasarkan orisinalitaside yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambaryang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan produk dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian

materi, teknik dan prosedur

k. Produk jadinya 35% - Uji produk- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasil. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

literatur tentang jenis,bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani, termasuk pemetaan peluang serta keberhasilan dan kegagalan wirausaha karya kerajinan tersebutdi lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dan yang mempunyai nilai jual untuk memperlihatkan kejujurandalam berkarya.

3.3 Menganalisis Mendesain Mengamati: Penilaian Tugas 4 jam Gambar atau

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

proses produksi usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber.

4.4 Mendesain proses produksi usaha kerajinan fungsi hias dari berb agai bahan limbah berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setepat dan lainnya.

proses produksi kerajinan fungsi hias, meliputi :10. Pengerti

an proses produksi kerajinan fungsi hiasdari bahan limbah yangada di lingkungan sekitar

11. Proses produksi pada sentra/usaha kerajinanfungsi hias(teknik pemilihan dan penyiapan sarana produksi,

Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media dan artefak kerajinan setempat tentang proses produksi (teknik, bahan,alat, jenis dan kualitasproduk/jasa) dan ketentuan keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi pembuatan produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan proses produksi (teknik, bahan,alat, jenis dan kualitasproduk/jasa), dan ketentuan keselamatan

Kelompok/Diskusi, tentang:7. Aneka jenis

sumber daya kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang dapatdigunakan sebagaiproduk kerajinan

8. Pengetahuan proses produksi kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

9. Aspek yang dinilai:e. Apresiasi f. Keruntutan

berpikir g. Laporan

Kegiatan

pelajaran

film sumber daya kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dan proses produksi produk kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dengan berbagai teknik berproduk.

Aneka bahan untuk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

teknik pemrosesan)

12. Menetapkan desain proses produksi kerajinan fungsi hiasberdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

13. Merancang aliran proses produksi

14. Langkah keselamatankerja

kerja yang dibutuhkan dalam mendukung pembuatan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang berkembang di wilayah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentang aneka produk yang berkaitan dengan proses produksi pembuatan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu sehinggadapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) aliran

h. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:5. Pengetahuansumber daya kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dan proses produksi kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang ada dilingkungan wilayahsetempat

6. Aspek yang dinilai:k. Kerincian l. Ketepatan

pengetahuanm. Pilihan kata n. Keativitas

bentuk laporan o. Perilaku

kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah.

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan proses produksi pembuatan produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

proses produksi (teknik,bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) yang berkaitan dengan pembuatan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah untuk menemukan konsep proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang pengetahuan sumber dayadan proses produksi yangmempunyai nilai keterjualan (marketable)pembuatan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang ada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Produk, tentang:9. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

10. Pembuatan produk dan pengemasan produk kerajinan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dengan cara/teknik dan prosedur yang

kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dengan pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuatlaporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standar dan aliran proses produksi (teknologi proses, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja yang digunakan pada pembuatanproduk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan proses produksi berproduk dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatanproduk kerajinan fungsi hias fungsi dari bahan

tepat

11. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang dibuatnya

12. Aspek yang dinilaig. Proses pembuatan

50% - Ide gagasan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

limbah dan pengemasannyaberdasarkan identifikasikebutuhan sumber daya dan prosedur berproduk dengan pendekatan budayasetepat dan lainnya dengan.orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambaryang mendeskripsikan pengetahuan sumber daya dan proses produksi pembuatan produk dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural, serta

- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur- Ketepatan desain terhadap produk jadi-

h. Produk jadi: 35%- Uji layak produk produksi- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasii. Sikap 15%- Mandiri daloam berproduk- Disiplin dalam mengerjekan tugas sesuai denganm aturan dan keselamatan kerja- Tanggung jawab terhadap proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mempresentasikan di kelas.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standar dan aliran proses produksi (teknik,bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) dan ketentuan keselamatan kerja pada produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah di lingkungan wilayah setempat atau nusantara

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah untukmemperlihatkan kejujurandalam berproduk.

kerja, menyiapkan alat dan memelihara peralatan, mampu,mengutarakan kelemhan ciptaanproduk serta menerima kritik dan saran

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.2 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah

4.5 Mencipta karya kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah yang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuai teknik dan prosedur.

Sumber daya kerajinan fungsi hias,meliputi :

10. Pengelelolaan sumberdaya usaha dikenal dengan istilah 6M,yakni Man (manusia), Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) dan Market (pasar) pada usaha kerajinan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media, dan hasil temuan pengamatan terhadap pembuatan dan produksi kerajinan tentang pengetahuan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah, jenisbahan dasar, alat, teknik, dan prosedur pembuatan produk kerajinan hias dari bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan kerajinan hias fungsional dari bahan limbah dan usaha kerajinan fungsi hias

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:6. Aneka jenis bahan

tekstil yang dapat digunakan sebagai produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

7. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

8. Aspek yang dinilai:

a. Produk jadi:

4 jam pelajaran (2 mgu x 2 jp)

Contoh produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah (kulit telur, batokkelapa, kerang, dll)sebagai hiasfungsional (hiasan dinding, hiasan gantung, interior/eksterior ruang, dll)

Aneka bahan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

fungsi hias11. Identifi

kasi kebutuhan sumberdaya pada usaha kerajinan fungsi hias

12. Praktek pembuatan kerajinan fungsi hiasberdasarkankebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik, danpenge-

dari bahan limbah yang berkembang di wilayah setempat.

Melakukan diskusi tentang resiko keberhasilan, kegagalan dan keselamatan kerja, aneka produk yang berkaitan dengan fungsi produk, bahan dasar, alat, teknik, dan prosedur pembuatan kerajinan fungsi hias serta potensi jual, daribahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan konsultasi dalam berproduk dengan guru dan sumber belajar lainnya terhadap rencanapembuatan kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang ada di wilayah setempat.

35%

- Uji layak produk produksi

- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasib. Sikap 15%- Mandiri daloam berproduk- Disiplin dalam mengerjekan tugas sesuai denganm aturan dan keselamatan kerja- Tanggung jawab terhadap proses kerja, menyiapkan alat dan memelihara peralatan, mampu,mengutarakan kelemhan ciptaanproduk serta menerima kritik

untuk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sumber daya kerajinan fungsi hias

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

masan)13. Penerapa

n keselamatankerja

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan motif ragamhias daerah, bahan, alat, teknik dan prosedur pembuatan produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah serta tentang keberhasilan dankegagalan wirausaha kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang ada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukursebagai warga bangsa.

Menyusun data visual tentang potensi kerajinan yang dapat dikembankan menjadi kerajinan produk masal, serta data ekonomi yang

dan saran

Penilaian Pengamatan, tentang:10. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan produk kerajinan fungsi hias yang ada di lingkungan wilayahsetempat

11. Mengevaluasi/menguji hasil produk kerajinan tekstil

12. Aspek yang dinilai:p. Kerincian q. Ketepatan

pengetahuanr. Pilihan kata s. Keativitas

bentuk laporan t. Perilaku

dari bahan limbah dengan pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dapat diimplementadsikanke dalam penciptaan produk desain kerajinan.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuatlaporan hasil pengamatan/kajian literatur dan pengamatanterhadap kerajinan produk di lingkunghan sekitar untuk dikembangan, tentang pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang ada dilingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Mengamati dan merekonstruksi model produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dan mengidentifikasi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Produk, tentang:9. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah

10. Pembuatan produk dan pengemasan produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

11. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

bahan yang digunakannya untuk melatih rasa ingintahu, ketelitian, dan rasa syukur terhadap anugerah kepandaian dariTuhan yang diberikan oleh pengrajin

Melakukan ekprerimen terhadap berbagai bahan dan teknik yang akan digunakan sebagai produkdan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberi komentar, pesertadidik, kawan, dan guru).

Membuat produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah dan pengemasannya dengan cara/teknik dan proseduryang tepat dengan menunjukkan bekerjasama,gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif

foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang dibuatnya

12. Aspek yang dinilaij. Proses pembuatan 50% adalah kemampuanmengolah bahan dasar menjadi produk kertajinan berdasarkan desain atau rancangan yang diajukan. Proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

serta memperhatikan kerapihan dan kebersihanlingkungannya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambaryang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan produk dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan

ini meliputi:- Ide gagasan dalam bentuk tuloisan, gambarmaupun presesntasi oral.- Kreativitas kemampuan mngubah, memodifikadsi dan menciptakan hal yang baru- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur kemampuan melaksanakan gambar kerja berdasarkan desain yang diajukan

k. Produk jadinya 35% - Uji produk, kelayakan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan keselamatan kerja pembuatan kerajinan fungsi hias dan bahan limbah.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk kerajinan fungsi hias dari bahan limbah untukmemperlihatkan kejujurandalam berproduk.

Menyusun bahan presentasi hasil kerajinan fungsi hias dari bahan limbah sesuaidengan standar proses dan fasilitas penunjang kerajinan fungsi hias.

produk, nilainjual produk- Kemasan, kemenarikan, kepraktisan, proteksi dan kekuatan.- Kreativitas penampilan akhi9r (finishing touch)- Presentasi, ujud jadi yang mampu menarik minat

l. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.4 Memahami pembuatan proposal usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan

Proposal usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:7. Pemahaman aspek

pengelolaan usaha

4 jam pelajaran (2

Gambar/film/cerita tentang prospek

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

limbah.

4.6 Membuat proposaldan mempraktekkan usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah.

bahan limbah meliputi: 1.Pengertian

proposalusaha

2.Sitematikapenyusunanproposalusaha

3.Membuatproposalusaha

Proposal usaha disusunberdasarkan :

a. Deskripsiperusahaan

Deskripsiumum

Riwayat dandokumen

Visi, misidan tujuan

pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksi dan aspekkeuangan) pada usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksi dan aspekkeuangan) pada usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah sehingga dapat

berdasarkan analisis prospek usaha

8. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan produk kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah

9. Aspek yang dinilai:

i. Apresiasi j. Keruntutan

berpikir k. Laporan Kegiatan

l. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:5. Pengetahuan

mgu x2 jp

usaha yang bergerak di bidang kerajinan khususnya kerajinan kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Jenis usaha Produk yangdihasilkan

b. Pasardanpemasaran

Gambaranlingkunganusaha

Kondisipasar(pasarsasaran,peluangpasar danestimasipangsapasar)

Rencanapemasaran(Penetapanharga,strategipemasarandan

mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksi dan aspek keuangan) pada usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu sehinggabangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentang pembuatan proposal usaha untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal

prospek usaha dan pengelolaan usaha serta aspek pembuatan proposal wirausaha kerajinan fungsihias dari berbagai bahan limbah yang ada di lingkungan wilayah setempat

6. Aspek yang dinilai:k. Kerincian l. Ketepatan pengetahuan

m. Pilihan kata n. Keativitas bentuk laporan

o. Perilaku Penilaian Kinerja/ Pembuatan Produk, tentang:11. Rancangan

gagasan dalam

visual, media maya (internet) dan pedoman pembuatan proposal produksi kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbahdi lingkungan setempat

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

estimasipenjualan)

c. Aspekproduksi

Analisalokasiusaha

Fasilitasdanperalatanproduksi

Kebutuhanbahan baku

Kebutuhantenagakerja

Prosesproduksi

Kapasitasproduksi

Strukturbiayaproduksi

usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksi dan aspek keuangan) pada usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Melakukan penghitungan permodalan dan pembiayaan usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi

bentuk gambar skets/tertulis untuk usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah

12. Pembuatan usahakerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

13. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

d. Aspekkeuangan

Tahapanpelaksanaan

Biaya prainvestasi

Biayainvestasi

Biayapemasaran,administrasi dan umum

Sumberpembiayaandanpenggunaandana

Proyeksilaba rugi

Proyeksialiran kas

Analisismanfaatfinancialusaha

tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksi dan aspek keuangan) pada usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah untuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggung jawab

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksi dan aspekkeuangan) pada usaha kerajinan fungsi hias

menarik terhadap produk kerajinan kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah yang dibuatnya

14. Aspek yang dinilai

g. Proses pembuatan50% adalah kemampuan mengolah bahan dasar menjadi produk kertajinan berdasarkan desain atau rancangan yang diajukan. Prosesini meliputi:- Ide gagasan dalam bentuk tuloisan, gambarmaupun presesntasi oral.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dari berbagai bahan limbah yang diperolehnyadengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural

Membuat laporan penghitungan permodalan dan pembiayaan usaha usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahanlimbah

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksi dan aspek keuangan) pada usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan

- Kreativitas kemampuan mngubah, memodifikadsi dan menciptakan hal yang baru- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur kemampuan melaksanakan gambar kerja berdasarkan desain yang diajukan

m. Produk jadinya 35% - Uji produk, kelayakan produk, nilainjual produk- Kemasan, kemenarikan, kepraktisan, proteksi dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

limbah yang diperolehnya Memaparkan hasil penghitungan permodalandan pembiayaan usaha usaha kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah

kekuatan.- Kreativitas penampilan akhir(finishing touch)- Presentasi, ujud jadi yangmampu menarik minat

h. Produk jadinya 35%

i. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.5 Memahami desain produk dan pengemasan karya kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah berdasarkan konsep berkarya dan peluang usahadengan pendekatanbudaya setempat

Produk kerajinan fungsi pakai dari bahan limbah, meliputi :8. Pengertian

desain dalam kerajinan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan kerajinan fungsi pakai dari bahan limbah, jenis bahan dasar, alat, teknik, dan prosedur pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari bahan limbah

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:7. Aneka jenis bahan

limbah tekstil yang dapat digunakan sebagaiproduk kerajinan fungsi pakai dariberbagai bahan limbah

8. Pengetahuan,

4 jam pelajaran

Contoh produk kerajinan fungsi pakaidari bahan limbah dengan berbagai teknik konstruksi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan lainnya.

4.7 Mendesain produk dan pengemasan produk kerajinan fungsi pakai dariberbagai bahan limbah berdasarkan konsep berkarya dan peluang usahadengan pendekatanbudaya setempat dan lainnya.

fungsi pakai dari berbagai bahan limbah dengan berbagai teknik konstruksi (jahit, jahit aplikasi, makrame, tenun, tapestry, dll)

9. Aneka produk kerajinan fungsi pakai

10. Fungsi produk

agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Melakukan diskusi tentang aneka produk yang berkaitan dengan fungsi produk, bahan dasar, alat, teknik, danprosedur pembuatan kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu sehinggadapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Menggali informasi yang berkaitan dengan kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah dan usaha kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang berkembang di wilayah setempat.

bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

9. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi b. Keruntutan berpikir

c. Laporan Kegiatan

d. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan produk kerajinan fungsi

(jahit, jahit aplikasi, makrame, tenun, tapestry, dll).

Aneka bahan untuk kerajinan fungsi pakaidari berbagai bahan limbah.

Buku pelajaran, buku refensiyang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

11. Unsur estetika dan ergonomis produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

12. Motif ragam hias pada kerajinan fungsi pakai dari

Melakukan konsultasi dalam berproduk dengan guru san sumber belajar lainnya terhadap rencanaproduk yang akan dibuat.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan motif ragamhias daerah, bahan, alat, teknik dan prosedur pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang ada di wilayah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai

pakai dari berbagai bahan limbah yang ada dilingkungan wilayahsetempat

2. Mengevaluasi/menguji hasil produk fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan

pengetahuanc. Pilihan kata d. Keativitas

bentuk laporan e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Produk, tentang:9. Rancangan gagasan dalam

relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan desain produksi danpengemasan produk kerajinan fungsi pakaidari berbagai bahan limbahdengan pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

berbagai bahan limbah

13. Teknik pembuatan benda kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

14. Pengemasan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

15. Peluang usaha kerajinan

warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuatlaporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang prospek pebgelolaan usaha kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah berdasarkanpengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan produk kerajinan fungsi hias dari berbagai bahan limbah yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mengamati dan menganalisa prfospek usaha dan pengelolaan usaha kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah sesuai

bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

10. Pembuatan produk dan pengemasan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

11. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

fungsi pakai dari bahan limbah

16. Mengembangkan ide dan peluangusaha kerajinan fungsi pakai dari bahan limbah

17. Menganalisis keberhasilan dan kegagalan peluang kerajinan fungsi pakai dari bahan

dengan aturan yang telahditetapkan

Melakukan ekprerimen terhadap berbagai bahan dan teknik yang akan digunakan dalam penyusunan usaha dan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberi komentar, pesertadidik, kawan, dan guru).

Membuat rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatanproposal usaha kerajinanfungsi pakai dari berbagai bahan limbah dan pengemasannya berdasarkan orisinalitaside yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti

teknik, dan prosespembuatan dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang dibuatnya

12. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50% adalah kemampuan mengolah bahan dasar menjadi produk kertajinan berdasrkan desain atau rancangan yang diajukan. Proses ini meliputi:

- Ide gagasan dalam bentuk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

limbah18. Memetaka

n peluang usaha kerajinan fungsi pakai dari bahan limbah

tulisan, foto dan gambaryang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan produk dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural, serta mempresentasikan di kelas.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengelolaan proses produksi (teknologi proses, bahan, alat), dan keselamatan kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani

tuloisan, gambarmaupun presesntasi oral.- Kreativitas kemampuan mngubah, memodifikadsi dan menciptakan hal yang baru- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur kemampuan melaksanakan gambar kerja berdasarkan desain yang diajukan

b. Produk jadinya 35%

- Uji produk, kelayakan produk, nilainjual produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

menjadi produk kesehatan, serta tentangkeberhasilan dan kegagalan proses produksi di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah untuk memperlihatkan kejujurandalam berproduk.

- Kemasan, kemenarikan, kepraktisan, proteksi dan kekuatan.- Kreativitas penampilan akhi9r (finishing touch)- Presentasi, ujud jadi yangmampu menarik minat

c. Produk jadinya 35%

- Uji produk- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasid. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.7 Menganalisis Mendesain Mengamati: Penilaian Tugas 4 jam Gambar atau

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

proses produksi usaha kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber.

4.8 Mendesain proses produksi usaha kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya.

proses produksi kerajinan fungsi pakai dari bahan limbah, meliputi :4. Pengertian

proses produksi dan sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi.

5. Proses produksi pembuatan kerajinan fungsi pakai bahanlimbah dengan berbagai teknik

Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal, sertamencatat ketentuan keselamatan keraj yang harus diperhatikan.

Menanya: Melakukan diskusi tentang aneka produk yang berkaitan dengan proses produksi pembuatan kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah agar terbangun rasa

Kelompok/Diskusi, tentang:7. Aneka jenis bahan

limbah yang dapatdigunakan sebagaiproduk kerajinan fungsi pakai dariberbagai bahan limbah

8. Pengetahuan modifikasi, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

9. Aspek yang dinilai:

i. Apresiasi j. Keruntutan

berpikir k. Laporan Kegiatan

pelajaran

film proses produksi produk kerajinan limbah fungsi pakaidari berbagai bahan limbahdengan berbagai teknik berproduk.

Aneka bahan untuk kerajinan fungsi pakaidari berbagai bahan limbah.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembuatan benda kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

6. Menetapkan desain proses produksi kerajinan fungsi pakai bahanlimbah berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik, danpengemasan)

4. Langkah keselamatan kerja

5. Perancanga

ingin tahu sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Menggali informasi yang berkaitan dengan sumber daya dukung dan proses produksi kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang berkembang di wilayah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan konsultasi dalam berkarya dengan guru dan sumber belajar lainnya terhadap rencanaproduk yang akan dibuat.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan sumber dayadan proses produksi pembuatan kerajinan

l. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:7. Pengetahuan

teknik modifikasi, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan produk kerajinan dari bahan alam yang ada di lingkungan wilayah setempat dan pengembamngannya dalam penciptaan karya sen I monumental.

8. Mengevaluasi/menguji hasil produk kerajinan fungsi pakai dari

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan proses produksi danpengemasan produk kerajinan fungsi pakaidari berbagai bahan limbahdengan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

n promosipenjualanproduk

fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang ada di wilayah setempat agar terbangunrasa ingin tahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuatlaporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan

berbagai bahan limbah

9. Aspek yang dinilai:i. Kerincian j. Ketepatan pengetahuan

k. Pilihan kata l. Keativitas bentuk laporan Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Produk, tentang:9. Rancangan gagasan

dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

gagasan proses produksi berproduk dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatanproduk kerajinan fungsi pakai fungsi dari berbagai bahan limbah dan pengemasannya berdasarkan identifikasikebutuhan sumber daya dan prosedur berproduk dengan pendekatan budayasetepat dan lainnya dengan.orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambaryang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan produk dan pengemasannya dengan tampilan menarik

10. Pembuatan produk dan pengemasan produkkerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

11. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan fungsi pakai dariberbagai bahan limbah yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

terhadap produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural, serta mempresentasikan di kelas.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan pada pembuatan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani daerahsetempat

Mempresentasikan dengan tujuan unutk mengevaluasi/menguji

dibuatnya12. Aspek yang dinilai

g. Proses pembuatan 50% adalah kemampuan mengolah bahan dasar menjadi produk kertajinanberdasrkan desainatau rancangan yang diajukan. Proses ini meliputi:- Ide gagasan dalam bentuk tuloisan, gambarmaupun presesntasi oral.- Kreativitas kemampuan mngubah, memodifikadsi dan menciptakan hal yang baru- Kesesuaian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

hasil pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah untuk memperlihatkan kejujurandalam berproduk.

materi, teknik dan prosedur kemampuan melaksanakan gambar kerja berdasarkan desain yang diajukan

n. Produk jadinya 35% - Uji produk, kelayakan produk, nilai jual produk- Kemasan, kemenarikan, kepraktisan, proteksi dan kekuatan.- Kreativitas penampilan akhi9r (finishing touch)- Presentasi, ujud jadi yangmampu

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

menarik minath. Produk jadinya

35% - Uji produk- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasii. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.6 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi usaha kerajinan fungsi pakai dari berbagaibahan limbah.

4.9 Mencipta karya kerajinan fungsi

Sumber daya kerajinan fungsi pakai dari bahan limbah, meliputi :6. Pengelelol

aan sumberdayausaha dikenal

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah, jenis bahan dasar, alat,teknik, dan prosedur pembuatan produk kerajinan fungsi pakai

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:7. Aneka bahan

limbah yang dapatdigunakan sebagaiproduk kerajinan fungsi pakai dariberbagai bahan limbah

8. Pengetahuan, bahan, alat,

4 jam pelajaran

Contoh produk kerajinan tekstil dengan berbagai teknik (ikatcelup, batik, sulam, dll).

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pakai dari berbagai bahan limbah yang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuai teknik danprosedur.

dengan istilah 6M, yakni Man (manusia),Money (uang), Material (bahan), Machine (peralatan), Method (cara kerja) danMarket (pasar) pada usahakerajinan fungsi pakai daribahan limbah

7. Identifikasi kebutuhan sumberdayapada usaha

dari berbagai bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal, serta mencatatketentuan keselamatan kerja yang harus diperhatikan.

Menanya: Melakukan diskusi tentang aneka produk yang berkaitan dengan fungsi produk, bahan dasar, alat, teknik, danprosedur pembuatan kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah agar terbangun rasa ingin tahu sehinggadapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Menggali informasi yang berkaitan dengan kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah dan usaha

teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

9. Aspek yang dinilai:i. Apresiasi j. Keruntutan berpikir

k. Laporan Kegiatan

l. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:7. Pengetahuan,

bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari

Aneka bahan untuk kerajinan tekstil.

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan sumber daya produkkerajinan limbah

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kerajinan fungsi pakai daribahan limbah

8. Praktek kerajinan fungsi pakai daribahan limbah berdasarkan kebutuhan sumberdaya(bahan, peralatan,keterampilan bekerja& pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat,

kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang berkembang di wilayah setempat.

Melakukan konsultasi dalam berproduk dengan guru san sumber belajar lainnya terhadap rencanaproduk yang akan dibuat

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang pengetahuan motif ragamhias daerah, bahan, alat, teknik dan prosedur pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang ada di wilayah setempat agar

berbagai bahan limbah yang ada di lingkungan wilayah setempat

8. Mengevaluasi/menguji hasil produk kerajinan fungsi pakai dariberbagai bahan limbah

9. Aspek yang dinilai:k. Kerincian l. Ketepatan pengetahuan

m. Pilihan kata n. Keativitas bentuk laporan

o. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Produk, tentang:9. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar

tekstil dengan pendekatan budaya setempat.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

teknik, dan pengemasan)

terbangun rasa ingin tahu, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standar proses kerajinanfungsi pakai dari bahan limbah.

Mengasosiasi

Menyimpulkan dan membuatlaporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mengamati dan

skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

10. Pembuatan produk dan pengemasan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

11. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

merekonstruksi model produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah dan mengidentifikasi bahan yang digunakannya untuk melatih rasa ingin tahu,ketelitian, dan rasa syukur terhadap anugerahkepandaian dari Tuhan yang diberikan oleh pengrajin

Melakukan ekprerimen terhadap berbagai bahan dan teknik yang akan digunakan sebagai produkdan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberi komentar, pesertadidik, kawan, dan guru).

Membuat produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah dan pengemasannyadengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

pembuatan dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang dibuatnya

12. Aspek yang dinilai

g. a. Proses pembuatan 50% adalah kemampuan mengolahbahan dasar menjadi produk kertajinan berdasrkan desain atau rancangan yang diajukan. Proses ini meliputi:- Ide gagasan dalam bentuk tuloisan, gambarmaupun presesntasi oral.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dengan menunjukkan bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan kerapihan dan kebersihan lingkungannya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambaryang mendeskripsikan pengetahuan, bahan, alat, teknik, dan prosespembuatan produk dan pengemasannya dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah yang dibuatnya sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

- Kreativitas kemampuan mngubah, memodifikadsi dan menciptakan hal yang baru- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur kemampuan melaksanakan gambar kerja berdasarkan desain yang diajukan

o. Produk jadinya 35% - Uji produk, kelayakan produk, nilai jual produk- Kemasan, kemenarikan, kepraktisan, proteksi dan kekuatan.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan pada pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah untuk memperlihatkan kejujurandalam berproduk.

Memasarkan hasil pembuatan produk kerajinan fungsi pakai

- Kreativitas penampilan akhi9r (finishing touch)- Presentasi, ujud jadi yangmampu menarik minat

h. Produk jadinya 35% - Uji produk- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasii. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dari berbagai bahan limbah dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan

3.8 Menganalisis hasil usaha kerajinan fungsi pakai dari berbagaibahan limbah berdasarkan kriteria keberhasilan usaha.

4.8 Menyajikan hasilevaluasi usaha kerajinan fungsi pakai dari berbagaibahan limbah berdasarkan kriteria

Analisa hasilusaha kerajinan fungsi pakai dari berbagaibahan limbah.

Kinerja usahadievaluasi berdasarkan kriteria keberhasilan usaha

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutuproses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Analisa hasil

usaha kerajinan fungsi pakai dariberbagai bahan limbah

5. Pengetahuan resiko menjalankan usahadan kriteria pengembangan usaha kerajinan fungsi pakai dariberbagai bahan limbah

6 jampelajaran

Gambar/film/cerita tokoh wirausahawanyang bergerak di bidang kerajinan khususnya kerajinan fungsi pakaidari berbagai bahan limbahdalam

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

keberhasilan usaha. 1. Laporan keuangan

2. Penghitungan rasio keuangan : Rasio Likuiditas

Rasio Rentabilitas

Rasio Solvabilitas

3. Teknik danRencana pengembangan usaha sesuai hasil evaluasi

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutuproses dan hasil kerja, agar dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang bagaimana pelakuusaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutuproses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

6. Aspek yang dinilai:

e. Apresiasi f. Keruntutan

berpikir g. Laporan Kegiatan

h. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Pengetahuan

resiko usaha danrencana pengembangan usaha dari tokohwirausaha yang ada di lingkungan wilayah setempat

5. Menganalisa hasil usaha

6. Aspek yang dinilai:f. Kerincian

menjalankan usaha

Buku pelajaran, buku refensiyang relevan, majalah, koran, hasilpenelitian, audio-visual, media maya (internet) dan analisa hasil usaha produksi pembuatan produk kerajinan fungsi pakai

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Melakukan diskusi tentang bagaimana pelakuusaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutuproses dan hasil kerja, untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang bagaimana pelakuusaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutuproses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengumpulkan data

g. Ketepatan pengetahuan

h. Pilihan kata i. Keativitas bentuk laporan

j. Perilaku Penilaian Kinerja/ Pembuatan Produk, tentang:5. Rancangan gagasan

dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan pertunjukkan wirausaha

6. Pembuatan skenario kegiatanpertunjukkan

7. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan

dari berbagai bahan limbahdi lingkungan setempat

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tentang bagaimana pelakuusaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutuproses dan hasil kerja

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang bagaimana pelakuusaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutuproses dan hasil kerja, untuk melatih kerja keras, dan tanggung jawab

Menganalisis kaitan

pengetahuan perilaku wirausaha dari tokoh wirausaha kerajinan fungsi pakai dari berbagai bahan limbah dengan tampilan menarik terhadap produk kerajinan yang dibuatnya

8. Aspek yang dinilai

d. Proses rancangan 50% adalah kemampuan mengolah bahan dasar menjadi produk kertajinanberdasrkan desainatau rancangan yang diajukan. Proses ini meliputi:- Ide gagasan dalam bentuk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

penerapan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi danteknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadapmutu proses dan hasil kerja, melalui pengumpulan data

Membuat laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutuproses dan hasil kerja, yang diperolehnya dengantampilan menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual

tuloisan, gambarmaupun presesntasi oral.- Kreativitas kemampuan mngubah, memodifikadsi dan menciptakan hal yang baru- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur kemampuan melaksanakan gambar kerja berdasarkan desain yang diajukan

e. Produk jadinya 35% - Uji produk, kelayakan produk, nilainjual produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan prosedural.

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang bagaimana pelakuusaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutuproses dan hasil kerja, sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual

Mempresentasikan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutuproses dan hasil kerja untuk melatih sikap jujur, disiplin, dan

- Kemasan, kemenarikan, kepraktisan, proteksi dan kekuatan.- Kreativitas penampilan akhi9r (finishing touch)- Presentasi, ujud jadi yangmampu menarik minat- teknik dan prosedur

f. Presentasi/pementasan 35% - Uji produk- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi

g. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tanggung jawab.

SILABUS MATA PELAJARAN: PRAKARYA (REKAYASA)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK/MA

Kelas : XII RekayasaKompetensi Inti (KI) :

9. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 10. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

11. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan teknologi, seni budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

12. Mengolah, menalar, menyaji dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangandari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1.7 Menghayati keberhasilan dan

Keterangan:

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kegagalan wirausahawan dan keberagaman produk rekayasa di wilayahsetempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanya akan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.5 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasi tentang keberagamanproduk rekayasa dankewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya

2.6 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan karya rekayasa di wilayah setempat dan lainnya dalam menerapkan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wirausaha 2.3 Menghayati sikap

bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif dan inovatifdalam memahami kewirausahaan dan membuat karya rekayasa di wilayah setempat dan lainnyadengan memperhatikanestetika produk akhir untuk membangun semangat usaha

3.5Memahami desain produk dan pengemasan karya rekayasa elektronika praktisberdasarkan konsep berkarya dan

Produk karya rekayasa elektronika praktis dan pengemasannya, meliputi:13. Karya

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan, jenis produk,manfaat dan pengemasan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat danlainnya

4.10 Mendesain produk dan pengemasan karya rekayasa elektronika praktisberdasarkan konsep berkarya dan peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat danlainnya

rekayasa elektronikapraktis

14. Aneka jenis produk karya rekayasa elektronikapraktis (rangkaian lampu berjalan otomatis, alarm, dll)

15. Manfaat karya rekayasa elektronikapraktis

16. Teknik pengemasan hasil karyarekayasa elektronikapraktis

17. Peluang

produk karya rekayasa elektronika praktis agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis karya rekayasa elektronika praktis, manfaat dan pengemasannya yang berkembang di sentra usahakarya rekayasa elektronikapraktis di daerah setempat, serta mengidentifikasi keberhasilan dan kegagalanpeluang usahanya sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan dan terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam

karya rekayasa elektronika praktis di daerah setempattentang aneka jenis produk, manfaat dan pengemasan produk karya rekayasa elektronika praktis

2. Aspek yang dinilai:

a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis karya rekayasa elektronika praktis di wilayah setempat dan langkah-langkahmerangkainya, menunjukkan standar produk

koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha/pembuatan tentang desain produk dan pengemasaankarya rekayasa elektronikapraktis , meliputi:1.Karya

rekayasa elektronika praktis

2.Aneka jenis produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

usaha dan pengembangan ide peluang usaha alat elektronikapraktis

18. Menganalisis keberhasilan dan kegagalan peluang usaha dan pemetaan peluang usaha karyarekayasa elektronikapraktis

membuat rancangan gagasan (desain) produk karya rekayasa elektronika praktis untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis dan pengemasan produk karya rekayasa elektronikapraktis di sentra usaha pembuatan atau penjualan daerah setempat, termasuk mengidentifikasi peluang usaha, dan keberhasilan dan kegagalan peluang usaha agar terbangun rasaingin tahu, motivasi internal, bersikap santun,bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

karya rekayasa elektronika praktis .

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk dan pengemasan karya rekayasa elektronika

karya rekayasa elektronika praktis (rangkaian lampu berjalan otomatis,alarm, dll)

3.Manfaat karya rekayasa elektronika praktis

4.Teknik pengemasan hasil karya rekayasa elektronika praktis

5.Peluang usaha dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk karya rekayasa elektronika praktis, termasuk memetakan peluangusaha, dan keberhasilan dan kegagalan peluang usaha karya rekayasa elektronika praktis di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk desain produk karya rekayasa elektronika praktis dan pengemasannya berdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan

praktis .d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak

pengembangan ide peluang usaha alat elektronika praktis

6.Menganalisis keberhasilan dan kegagalanpeluang usaha danpemetaan peluang usaha karya rekayasa elektronika praktis

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan,dan pengemasan produk karya rekayasa elektronikapraktis yang diperolehnyadengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual danprosedural.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk karya rekayasa elektronika praktis, termasuk pemetaan peluang,serta keberhasilan dan kegagalan wirausaha rekayasa di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil

masalah dari kajian literatur/mediatentang pengertian, jenis produk, manfaat dan pengemasan hasil karya rekayasa elektronika praktis

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produk karya rekayasa elektronika praktis dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rancangan gagasan (desain)karya rekayasa elektronikapraktis untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja karya rekayasa elektronika praktis berdasarkan prinsip kemasan hasil.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembuatan produk karya rekayasa elektronika praktis

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, jenis, bahan, pengemasan produk karya rekayasa elektronika praktis yang diperolehnya dengan tampilan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatandesain produk dan kemasan karya rekayasa elektronika praktis dan pengemasannya

3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan desain produk dan kemasan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa 50%- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji hasil desain produkdan kemasan - Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.3 Menganalisis proses produksi usaha rekayasa

Mendesain proses produksi

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:

4 jam pelajara

Buku pelajaran, buku

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

elektronika praktisdi wilayah setempatmelalui pengamatan dari berbagai sumber

4.11 Mendesain proses produksi karya rekayasa elektronika praktisberdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya, teknologi, dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

karya rekayasa elektronika praktis, meliputi:

5.Standar proses produksi

6.Menentukan jenis dan kualitas produk/jasa(standar produk, analisa teknik mulai dari pemilihan bahan hingga penyiapan bahan, produk dan jasa)

7.Proses produksi

menyimak dari kajian literatur/media tentang proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), danketentuan keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung pembuatankarya rekayasa elektronikapraktis agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat) karya rekayasa elektronika praktis yang berkembang ditempat produksi rekayasa setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan,terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

5. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha karya rekayasa elektronika praktis/pembuatan di daerah setempat tentang pengertian produksi dan proses produksikarya rekayasa elektronika praktis

6. Aspek yang dinilai:

k. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi proses produksi(teknik, bahan, alat) karya rekayasa elektronika praktis di

n refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang desain proses produksi karya rekayasa elektronikapraktis , meliputi:

1. Standa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pada sentra/ usaha karyarekayasa elektronikapraktis (teknik pemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

8.Merancang aliran proses produksi

9.Menetapkan desain proses produksi karya rekayasa elektronikapraktis berdasarkan

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) aliran proses produksi (teknik, bahan, alat) karya rekayasa elektronika praktis untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang standar dan aliran proses produksi(teknik, bahan, alat) dan ketentuan keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung pembuatan karya rekayasa elektronikapraktis, serta tentang keberhasilan dan kegagalanproses produksi di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun,

wilayah setempat dan langkah-langkahmerangkainya, menunjukkan standar produk karya rekayasa elektronika praktis .

l. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

m.Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasik

r proses produksi

2. Menentukan jenis dankualitas produk/jasa (standar produk, analisa teknik mulai dari pemilihanbahan hingga penyiapanbahan, produk dan jasa)

3. Prosesproduksi pada sentra/ usaha karya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

prosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

10. Langkah keselamatankerja

bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standar dan aliran proses produksi(teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) dan ketentuankeselamatan kerja yang berkaitan dengan karya rekayasa elektronika praktis yang ada di daerahsetempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) dan ketentuan keselamatan kerja karya rekayasa

an dalam pembuatan desain proses produksi karya rekayasa elektronika praktis .

n.Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

o.Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

rekayasa elektronika praktis (teknik pemilihandan penyiapansarana produksi,teknik pemrosesan)

4. Merancang aliran proses produksi

5. Menetapkan desain proses produksi karya rekayasa elektronika

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

elektronika praktis berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan standar dan aliran proses produksi(teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) dan ketentuankeselamatan kerja pada karya rekayasa elektronikapraktis yang ada di daerahsetempat, serta pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian

Penilaian Pengamatan, tentang:7. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang proses produksi karya rekayasa elektronika praktis

8. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksikarya rekayasa elektronika praktis dikaitkan dengan peluang usaha

9. Aspek yang dinilai:

praktis berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa,dan pengemasan)

6. Langkah keselamatan kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

literatur tentang standar dan aliran proses produksi(teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja pada karya rekayasa elektronika praktis, sertatentang keberhasilan dan kegagalan proses produksi tersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilrancangan gagasan (desain)proses produksi karya rekayasa elektronika praktis untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

g. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja karya rekayasa elektronika praktis berdasarkan prinsip proses produksi.

h. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

i. Mengutarakanpendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produksi produkkarya rekayasa elektronika praktis

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:7.Laporan

portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanproses produksiproduk karya rekayasa elektronika praktis yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

konseptual, serta dipresentasikan

8.Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk proses produksi karya rekayasa elektronika praktis

9.Aspek yang dinilai

g. Proses kegiatan pembuatan desain proses produksi rekayasa 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

teknik dan prosedur

h.Produk jadinya 35% - Uji hasil desain prosesproduksi- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi

i.Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.2 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi usaha rekayasa elektronika praktis

Sumberdaya karya rekayasa elektronika praktis , meliputi:

1.Identifikas

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang kebutuhan sumberdaya usahakarya rekayasa elektronikapraktis agar terbangun

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:5. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha karya rekayasa

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

4.12 Membuat karya rekayasa elektronika praktisyang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuai dengan teknik dan prosedur

i kebutuhansumberdaya pada usaha karya rekayasa elektronikapraktis

2.Praktek karya rekayasa elektronikapraktis berdasarkankebutuhan sumberdaya (6M yaitu Man/ manusia, Money/ uang,Material/ bahan, Machine/ peralatan, Method/cara kerja dan Market/pasar) dan

rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pembuatan, kebutuhan sumberdaya usaha dan keselamatan kerja usaha karya rekayasa elektronikapraktis yang berkembang didaerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang resiko keberhasilan, kegagalan dan keselamatan kerja pembuatan karya rekayasa elektronika praktis agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam

elektronika praktis di daerah setempattentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan karya rekayasa elektronika praktis

6. Aspek yang dinilai:

k. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan karya rekayasa elektronika praktis di wilayah

koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang sumberdaya karya rekayasa elektronikapraktis meliputi:

1.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada usaha karya rekayasa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

3.Menerapkan keselamatankerja

mempraktekan karya rekayasa elektronika praktis dengan mempertimbangkan keberhasilan, kegagalan dan keselamatan kerja praktek sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, dan keselamatan kerja pembuatan karya rekayasa elektronika praktis yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air

setempat dan langkah-langkahmerangkainya, menunjukkan standar produk karya rekayasa elektronika praktis .

l. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

m. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam

elektronika praktis

2.Praktek karya rekayasa elektronika praktis berdasarkan kebutuhansumberdaya (6M yaitu Man/ manusia, Money/ uang, Material/ bahan, Machine/ peralatan, Method/cara kerja dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standarproses kerja karya rekayasa elektronika praktis

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdaya dan pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalanusaha, dan keselamatan kerja pembuatan karya rekayasa elektronika praktis yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Merekonstruksi kinerja karya rekayasa elektronikapraktis berdasarkan standar kerja dan standar hasil

pelaksanaan kegiatan karya rekayasa elektronika praktis .

n. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

o. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian

Market/pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik rekayasa,dan pengemasan)

3.Menerapkan keselamatan kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengertiandan kebutuhan sumberdaya usaha karya rekayasa elektronika praktis, yang ada di daerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual standar kebutuhan keterampilan sumberdaya dan prosedural keselamatankerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan keselamatan kerja

Pengamatan, tentang:7. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan karya rekayasa elektronika praktis

8. Melakukan observasi dan menyimpulkan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan karya rekayasa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembuatan karya rekayasa elektronika praktis di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilpraktek karya rekayasa elektronika praktis untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil praktek karya rekayasa elektronikapraktis dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan

elektronika praktis dikaitkan dengan peluang usaha

9. Aspek yang dinilai:

g. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja karya rekayasa elektronika praktis berdasarkan prinsip proses produksi.

h. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

i. Mengutarakanpendapat dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam kegiatan karya rekayasa elektronika praktis

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:7.Laporan

portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kegiatan karya rekayasa elektronika praktis yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

8.Pembuatan dan pengujian produk rekayasadalam bentuk gambar skets/tertulis untuk hasil kegiatan karyarekayasa elektronika praktis

9.Aspek yang dinilaig. Proses kegiatan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurh. Produk

jadinya 35% - Uji produk hasil kegiatan rekayasa- Kreativitas bentuk laporan- Presentasii. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.1 Memahami pembuatan proposal usaha

Proposal usaha karya

Mengamati: Melakukan pengamatan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,

4 jam pelajara

Buku pelajaran,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa elektronika praktis

4.13 Membuat proposal dan mempraktikkan usaha rekayasa elektronika praktis

Usaha karya elektronika praktis

rekayasa elektronika praktis meliputi: 1.Pengertian

proposal usaha

2.Sitematika penyusunan proposal usaha

3.Membuat proposal usaha

Proposal usahadisusun berdasarkan :

a. Deskripsi perusahaan

Deskripsi umum

Riwayat dan dokumen

Visi, misi

dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian proposal usaha,sistematika proposal usaha(deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspekproduksi dan aspek keuangan) pada usaha karyaelektronika praktis agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian proposal usaha,sistematika proposal usaha(deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspekproduksi dan aspek keuangan) pada usaha karyaelektronika praktis sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang

tentang:6. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha karya rekayasa elektronika praktis/pembuatan di daerah setempat tentang isi dansitematika proposal usaha

7. Aspek yang dinilai:k. Apresiasi l. Keruntutan berpikir

m. Pilihan katan. Kreativitas bentuk laporan

o. Perilaku

Penilaian Pengamatan,

n buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha/pembuatan tentang

Proposal usaha karyarekayasa elektronikapraktis meliputi: 1. Pengertian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan tujuan Jenis usaha Produk yang dihasilkan

b. Pasar dan pemasaran

Gambaran lingkungan usaha

Kondisi pasar (pasarsasaran, peluang pasar dan estimasi pangsa pasar)

Rencana pemasaran (Penetapan harga,strategi pemasarandan estimasipenjualan)

pengertian proposal usaha,sistematika proposal usaha(deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspekproduksi dan aspek keuangan) pada usaha karyaelektronika praktis agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta padatanah air.

Melakukan diskusi tentang pembuatan proposal usaha untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha(deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspekproduksi dan aspek keuangan) pada usaha karyaelektronika praktis agar terbangun rasa ingin tahu,motivasi internal, bersikap santun,

tentang:3. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang sistematika isiproposal usaha karya rekayasa elektronika praktis

4. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang sistematika isiproposal

6. Aspek yang dinilai:m. Kerincian n. Ketepatan pengetahuan

o. Pilihan katap. Kreativitas bentuk laporan

q. Perilaku

proposal usaha

2. Sitematika penyusunan proposal usaha

3. Membuat proposal usaha

Proposal usaha disusun berdasarkan:

a. Deskripsiperusahaan

Deskripsi umum

Riwayat dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

c. Aspek produksi

Analisa lokasi usaha

Fasilitas dan peralatan produksi

Kebutuhan bahan baku

Kebutuhan tenaga kerja

Proses produksi

Kapasitas produksi

Struktur biaya produksi

d. Aspek keuangan

Tahapan pelaksanaan

bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Melakukan penghitungan permodalan dan pembiayaan usaha usaha karya elektronika praktis

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha(deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspekproduksi dan aspek keuangan) pada usaha karyaelektronika praktis untuk melatih sikap jujur, kerjakeras, dan tanggung jawab

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan yang

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:6.Laporan

portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpembuatan proposal dan sistematika proposal dengantampilan menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

7. Aspek yang dinilaig. Proses

dokumen Visi, misidan tujuan

Jenis usaha

Produk yang dihasilkan

b. Pasar danpemasaran

Gambaran lingkunganusaha

Kondisi pasar (pasar sasaran, peluang pasar dan estimasi pangsa pasar)

Rencana pemasaran (Penetapan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Biaya pra investasi

Biaya investasi

Biaya pemasaran, administrasidan umum

Sumber pembiayaan dan penggunaan dana

Proyeksi laba rugi

Proyeksi aliran kas

Analisis manfaat financial usaha

mendeskripsikan pengertianproposal usaha, sistematika proposal usaha(deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspekproduksi dan aspek keuangan) pada usaha karyaelektronika praktis yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural

Membuat laporan penghitungan permodalan dan pembiayaan usaha karyaelektronika praktis

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha(deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

h. Produk jadinya 35%

- Uji karya - Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasii. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Kerjasama - Tanggung jawab

harga,strategi pemasaran dan estimasi penjualan)

c. Aspek produksi

Analisa lokasi usaha

Fasilitas dan peralatan produksi

Kebutuhan bahan baku

Kebutuhan tenaga kerja

Proses produksi

Kapasitas produksi

Struktur

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produksi dan aspek keuangan) pada usaha karyaelektronika praktis yang diperolehnya

Memaparkan hasil penghitungan permodalan dan pembiayaan usaha karyaelektronika praktis

biaya produksi

d. Aspek keuangan

Tahapan pelaksanaan

Biaya pra investasi

Biaya investasi

Biaya pemasaran,administrasi dan umum

Sumber pembiayaandan penggunaandana

Proyeksi laba rugi

Proyeksi aliran kas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Analisis manfaat financial usaha

3.5Memahami desain produk dan pengemasan karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis berdasarkan konsep berkarya dan peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat danlainnya

4.5 Mendesain produk dan pengemasan

Desain produkdan pengemasan karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis dan pengemasannya, meliputi:1.Karya

rekayasa elektronikadengan kendali

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan, jenis produk,manfaat dan pengemasan produk karya rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:5. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis/pembuatan di daerah setempat tentang aneka jenis produk, manfaat dan

4 jam pelajaran (2 mgu x 2 jp)

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis berdasarkan konsep berkarya dan peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat danlainnya

otomatis2.Aneka jenis

produk karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis (robot linefollower, pemadam api, dll)

3.Manfaat rekayasa elektronikadengan kendali otomatis

4.Teknik pengemasan hasil karyarekayasa elektronikadengan kendali otomatis

diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis pembuatan alat elektronikadengan kendali otomatis, manfaat dan pengemasannya yang berkembang di sentra usaha karya rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis/pembuatan di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan dan terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) produk karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis

pengemasan produk pembuatan alat elektronika dengan kendali otomatis

6. Aspek yang dinilai:

k. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis pembuatan alat elektronika dengan kendali otomatis di wilayah setempat dan langkah-langkahmembuatnya, menunjukkan standar produk karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis.

l. Keruntutan

tentang Desain produk dan pengemasan karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis dan pengemasannya, meliputi:1. Karya rekayasa elektronika dengankendali otomatis

2. Aneka jenis produk karya rekayasa elektronika dengan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

5.Menetapkan desain dan pengemasan karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis

dan pengemasan produk karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis disentra usaha pembuatan atau penjualan di daerah setempat, serta tentang keberhasilan dan kegagalanusaha rekayasa tersebut agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk karya rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis, serta tentang keberhasilan dan kegagalanwirausaha pengolahan karyatersebut di lingkungan

berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

m. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk dan pengemasan karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis.

n. Penyusunan laporan hasil

kendali otomatis (robot linefollower, pemadam api, dll)

3. Manfaat rekayasa elektronika dengankendali otomatis

4. Teknikpengemasan hasil karya rekayasa elektronika dengankendali otomatis

5. Menetapkan desain dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pelaksananaan karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis dan pengemasannya berdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan,dan pengemasan produk karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan

kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

o. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:7. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/media

pengemasan karya rekayasa elektronika dengankendali otomatis

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk karya rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis, di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilrancangan gagasan (desain)karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

tentang pengertian, jenis produk, manfaat dan pengemasan hasil karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis

8. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produk karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis dikaitkan dengan peluang usaha

9. Aspek yang dinilai:

g. Kerincian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis berdasarkan prinsip kemasanhasil.

h. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

i. Mengutarakanpendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:7. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, jenis, bahan, pengemasan produk karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis yang diperolehnya dengan tampilan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

8. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatandesain produk dan kemasan karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis dan pengemasannya

9. Aspek yang dinilaig. Proses kegiatan desain produkdan kemasan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

h. Produk jadinya 35%

- Uji hasil desain produkdan kemasan

- Kreativitas bentuk laporan

- Presentasii. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

9.7 Menganalisis proses produksi usaha rekayasa

Mendesain proses produksi

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:

4 jam pelajaran (2

Buku pelajaran, buku

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

elektronika dengan kendali otomatis diwilayah setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber

4.6 Mendesain prosesproduksi karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis berdasarkan identifikasi kebutuhan sumber daya, teknologi, dan prosedur berkaryadengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis , meliputi:

1. Pengelolaan proses produksi (teknologi proses yangakan/dapat dipergunakan termasuk sarana daanprasarana)

2. Proses produksi pada sentra/usaha karya rekayasa elektronikadengan

menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) dan mengidentfikasi keselamatan kerja pada karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan standar proses produksi (teknik, bahan, alat), pengelolaan proses produksi dan mengidentifkasi keselamatan kerja pada karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis yang berkembang di tempat produksi rekayasa /pembuatan setempat sehingga dapat mensyukuri

5. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis/pembuatan di daerah setempat tentang pengertian produksi dan proses produksipembuatan alat elektronika dengan kendali otomatis

6. Aspek yang dinilai:

k. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi proses produksi(teknik, bahan, alat) pembuatan alat

mgu x 2 jp)

refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha tentang Mendesain proses produksi karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis ,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kendali otomatis(teknik pemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

3. Menetapkan desain proses produksi karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa,

anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan (desain) proses produksi (teknik, bahan, alat) karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang standar proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) dan ketentuan keselamatan kerja pada pembuatan karya rekayasa eletronika dengan kendali otomatis serta tentang keberhasilan

elektronika dengan kendali otomatis di wilayah setempat dan langkah-langkahmembuatnya, menunjukkan standar produk karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis.

l. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

m. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan

meliputi:

1.Pengelolaan prosesproduksi (teknologi proses yang akan/dapat dipergunakan termasuk sarana daan prasarana)

2.Proses produksi pada sentra/usaha karyarekayasa elektronika dengankendali otomatis(

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dan pengemasan)

4. Langkah keselamatankerja

dan kegagalan proses produksi di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun,bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknologiproses, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada karya rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis yang ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses

kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis.

n. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

o. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikap

teknik pemilihandan penyiapansarana produksi,teknik pemrosesan)

3.Menetapkan desain proses produksi karya rekayasa elektronika dengankendali otomatis berdasarkan prosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik rekayasa,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada praktek rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada karya rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis yang ada di daerah setempat, serta pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan

terbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:7. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang proses produksi karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis

8. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksikarya rekayasa elektronika dengan kendali

dan pengemasan)

4.Langkah keselamatan kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan keselamatan kerja pada karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis, serta tentang keberhasilandan kegagalan proses produksi tersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilrancangan gagasan (desain)proses produksi karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

otomatis dikaitkan dengan peluang usaha

9. Aspek yang dinilai:

g. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis berdasarkan prinsip proses produksi.

h. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

i. Mengutarakanpendapat dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi produkkarya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:7. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanproses produksiproduk karya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa elektronika dengan kendali otomatis yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

8. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk proses produksi karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis

9. Aspek yang dinilai

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

g. Proses kegiatan pembuatan desain proses produksi rekayasa 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurh. Produk

jadinya 35% - Uji hasil desain prosesproduksi- Kreativitas bentuk laporan- Presentasii. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.6 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi usaha rekayasa elektronika dengan kendali otomatis

4.7 Membuat karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis yang berkembang di wilayah setempat danlainnya sesuai teknik dan prosedur

Sumberdaya karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis , meliputi:

1.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada usaha (dikenal dengan istilah 6M)karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis

2.Praktek karya

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang usaha karya rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis sehingga dapat memahami keterampilan sumberdaya yang diperlukandan pentingnya faktor komitmen yang timbul dari motivasi internal, serta mencatat ketentuan keselamatan keraj yang harus diperhatikan.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian dan kebutuhan sumberdaya usaha, keselamatan kerja dan promosi pada pembuatan karya rekayasa elektronika

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,tentang:5. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha karya rekayasaelektronika dengan kendaliotomatis/pembuatan di daerahsetempat tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan karyarekayasa elektronika praktis

6. Aspek yang dinilai:

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha/pembuatan tentang sumberdaya karya rekayasa elektronika

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa elektronikadengan kendali otomatis berdasarkankebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik rekayasa, dan pengemasan)

3.Langkah keselamatankerja

4.Perencanaanpromosi dan

dengan kendali otomatis yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang resiko, keberhasilan dan kegagalan, dan keselamatankerja pada pembuatan karyarekayasa elektronika dengan kendali otomatis agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cintapada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam mempraktekkan karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang

k. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan pembuatan alatelektronika dengan kendaliotomatis di wilayah setempat dan langkah-langkah membuatnya, menunjukkan standar produkkarya rekayasaelektronika dengan kendaliotomatis.

l. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan

dengan kendali otomatis meliputi:

1.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada usaha (dikenal dengan istilah 6M) karyarekayasa elektronika dengankendali otomatis

2.Praktek karya rekayasa elektronika dengankendali otomatis

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

penjualan produk

identifikasi kebutuhan sumberdaya, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan produk pada pembuatan karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun,bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standarproses kerja karya rekayasa elektronika dengan kendali otomatis

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang

kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

m. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pelaksanaan kegiatan karyarekayasa elektronika dengan kendaliotomatis.

n. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah

berdasarkan kebutuhansumberdaya (bahan,peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik rekayasa,dan pengemasan)

3.Langkah keselamatan kerja

4.Perencana

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalanusaha, keselamatan kerja, dan promosi penjualan karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Merekonstruksi kinerja karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis berdasarkan standar kerja dan standar hasil

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengertiandan kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalanusaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis,

disepakati sebelumnya.

o. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:10. Ketekunan

menyimak masalah dari kajian literatur/media tentang pengelolaan sumberdaya,

an promosi dan penjualanproduk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

yang ada di daerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual standar kebutuhan keterampilan sumberdaya dan prosedural keselamatankerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalanusaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan padapembuatan karya rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan

identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan karyarekayasa elektronika dengan kendaliotomatis

11. Melakukan observasi dan menyimpulkan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan karyarekayasa elektronika dengan kendaliotomatis dikaitkan dengan peluangusaha

12. Aspek yang dinilai:

j. Kerincian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasilpraktek karya rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil praktek karya rekayasa elektronikadengan kendali otomatis dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan

menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja karya rekayasa elektronika dengan kendaliotomatis berdasarkan prinsip prosesproduksi.

k. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

l. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam kegiatan karyarekayasa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

elektronika dengan kendaliotomatis

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:10. Laporan

portofolio dandalam berbagaibentuk sepertitulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan karyarekayasa elektronika dengan kendaliotomatis yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akanpengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

11. Pembuatan dan pengujian produk rekayasa dalambentuk gambar skets/tertulisuntuk hasil kegiatan karya rekayasaelektronika dengan kendaliotomatis

12. Aspek yang dinilaij. Proses

kegiatan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa 50%- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurk. Produk

jadinya 35% - Uji produk hasil kegiatan rekayasa- Kreativitas bentuk laporan- Presentasil. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.8 Menganalisis hasil usaha

Analisa hasilusaha

Mengamati: Melakukan pengamatan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi,

4 jam pelajara

Buku pelajaran,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

rekayasa elektronika dengan kendali otomatis berdasarkan kriteria keberhasilan usaha

4.8 Menyajikan hasil evaluasi usaha rekayasa elektronika dengan kendali otomatis berdasarkan kriteria keberhasilan usaha

rekayasa elektronika dengan kendali otomatis berdasarkan keberhasilan usaha.

Kinerja usahadievaluasi berdasarkan kriteria keberhasilan usaha

1. Laporan keuangan

2. Penghitungan rasio keuangan : Rasio Likuiditas

dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan bagaimanapelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

tentang:4. Penggalian

informasi dan diskusi pada sentra usaha pembuatan alatelektronika dengan kendaliotomatis/pembuatan di daerahsetempat tentang keberhasilan usaha dan kriteria keberhasilan usaha Aspek yang dinilai:f. Apresiasi g. Keruntutan

berpikir h. Pilihan katai. Kreativitas

bentuk laporan

j. Perilaku

n buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) dan sentra usaha/pembuatan tentang keberhasilan usaha dankriteria keberhasilan usaha:Analisa hasil usaharekayasa elektronikadengan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Rasio Rentabilitas

Rasio Solvabilitas

3.Teknik dan Rencana pengembangan usaha sesuai hasil evaluasi

Melakukan diskusi tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cintapada tanah air.

Melakukan diskusi tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang keberhasilan usaha dan kriteria keberhasilan usaha

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang keberhasilan usaha dan kriteria keberhasilan usaha

Aspek yang dinilai:

f. Kerincian

kendali otomatis.

Kinerja usaha dievaluasi berdasarkankriteria keberhasilan usaha

1. Laporan keuangan

2. Penghitungan rasiokeuangan : Rasio Likuiditas

Rasio Rentabilitas

Rasio Solvabi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengumpulkan data tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi

g. Ketepatan pengetahuan

h. Pilihan katai. Kreativitas

bentuk laporan

j. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanhasil analisis dan evaluasi keberhasilan usaha dan kriteria keberhasilan usaha dengan

litas3.Teknik

dan Rencana pengembangan usahasesuai hasil evaluasi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, untuk melatih kerja keras,dan tanggung jawab

Menganalisis kaitan penerapan bagaimana pelakuusaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, melalui pengumpulan data

Membuat laporan portofoliodalam berbagai bentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik

tampilan menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Aspek yang dinilaid. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedure. Produk

jadinya 35% - Uji karya - Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasif. Sikap 15%

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual

Mempresentasikan bagaimanapelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan

- Mandiri- Disiplin- Kerjasama - Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja untuk melatih sikap jujur,disiplin, dan tanggung jawab.

SILABUS MATA PELAJARAN: PRAKARYA (BUDIDAYA)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK/MA

Kelas : XII BudidayaKompetensi Inti (KI) :

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan teknologi, seni budaya, dan humaniora dengan wawasankemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, menyaji dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangandari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, serta bertindak secara efektif dan kreatif serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1.8 Menghayati keberhasilan dan kegagalan

Keterangan:

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wirausahawan dan keberagaman produkbudidaya di wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanyaakan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.1Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasitentang keberagaman produkbudidaya dan kewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya

2.2Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan produk budidaya diwilayah setempat dan lainnya dalam

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

menerapkan wirausaha

2.3Menghayati sikap bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab,kreatif dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan melaksanakan kegiatan budidaya di wilayah setempat dan lainnya dengan memperhatikan estetika produk akhir untuk membangun semangatusaha

3.1 Memahami desain produk dan pengemasan hasil

Produk budidaya ternak unggas

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:

4 jam pelajara

Buku pelajaran, buku refensi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budidaya ternak unggas petelur berdasarkan konsepberkarya dan peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

4.1 Mendesain produk dan pengemasan hasil budidaya ternak unggas petelur berdasarkan konsepberkarya dan peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

petelur dan pengemasannya, meliputi:1.Budidaya

ternak unggas petelur

2.Aneka jenisproduk budidaya ternak unggas petelur (itik, bebek, ayampuyuh)

3.Manfaat unggas petelur

4.Teknik pengemasan hasil budidaya ternak unggas petelur

5.Peluang

menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan, jenis produk, manfaat dan pengemasan produk budidaya ternak unggas petelur agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis ternakunggas petelur , manfaat dan pengemasannya yang berkembang di sentra usaha budidaya ternak unggas petelur di daerah setempat, serta mengidentifikasi keberhasilan dan kegagalan peluang usaha yang berkembang di sentrausaha peternakan sehinggadapat mensyukuri anugerah

1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya ternakunggas petelur di daerah setempat tentang aneka jenis produk, manfaat dan pengemasan produk ternak unggas petelur

2. Aspek yang dinilai:

u. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis ternak unggas petelur di wilayah setempat dan langkah-langkahbudidayanya, menunjukkan standar produk

n yang relevan,majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual,media maya (internet) dan sentra usaha/peternakan tentang desain produkdan pengemasaan budidaya ternak unggaspetelur , meliputi:1.Ternak

unggas petelur

2.Aneka jenisproduk budidaya ternak unggas petelur (itik,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

usaha dan pengembangan ide budidaya unggas petelur

6.Menganalisis keberhasilan dan kegagalan peluang usaha dan memetakan budidaya ternak unggas petelur

Tuhan dan terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk budidaya ternak unggas petelur untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis dan pengemasan produk budidaya ternak unggas petelur, termasuk mengidentifikasi peluang usaha dan ekberhasilan dan kegagalan wirausaha di sentra usaha peternakan daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta

budidaya ternakunggas petelur .

a. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

b. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk dan pengemasan budidaya ternakunggas

bebek, ayampuyuh)

3.Manfaat ternak unggas petelur

4.Standar produk dan langkah keselamatankerja

5.Teknik pengemasan hasil budidaya ternak unggas petelur

6.Peluang usaha budidaya unggas petelur

7.Mengembangkan ide dan peluang usaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya ternak unggas petelur, termasuk memetakan peluang usaha dan keberhasilan dan kegagalan wirausaha budidaya ternak di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk desain produk budidaya ternak unggas petelur dan pengemasannyaberdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap

petelur .c. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

d. Perilaku mempunyai sikapjujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikapterbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak

budidaya ternak unggas petelur

8.Menganalisis keberhasilan dan kegagalan peluang usaha budidaya ternak unggas petelur

9.Memetakan peluang usaha budidaya ternak unggas petelur

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

percaya diri dan mandiri. Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya ternak unggas petelur yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya ternak unggas petelur, termasuk pemetaan peluang serta keberhasilan dan kegagalan wirausaha wirausaha budidaya ternakdi lingkungan wilayah

masalah dari kajian literatur/mediatentang pengertian, jenis produk, manfaat dan pengemasan hasil budidaya ternak unggas petelur

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produk budidayaternak unggas petelur dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

setempat atau nusantara. Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) budidaya ternak unggas petelur untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidayaternak unggas petelur berdasarkan prinsip kemasan hasil.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dankualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan produk budidaya ternak unggas petelur

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, jenis, bahan, pengemasan produk budidayaternak unggas petelur yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatandesain produk dan kemasan budidaya ternakunggas petelur dan pengemasannya

3. Aspek yang dinilaia. Proses kegiatan desain produkdan kemasan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

b. Produk jadinya 35%

- Uji hasil desain produkdan kemasan - Kreativitasbentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.3 Menganalisis proses produksi budidaya ternak unggas petelur di wilayah setempat melalui pengamatandari berbagai sumber

Mendesain proses produksi budidaya ternak unggaspetelur, meliputi:

1.Standar

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatankerja yang dibutuhkan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya ternakunggas petelur/peterna

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan,majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual,media maya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3 Mendesain proses produksi usaha budidaya ternak unggas petelur berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat danlainnya

proses produksi

2.Menentukan jenis dan kualitas produk/jasa(standar produk, analisa teknik mulai dari pemilihan bahan hingga penyiapan bahan, produk dan jasa)

3.Proses produksi pada sentra/usaha budidaya ternak unggas petelur (teknik

dalam mendukung budidayaternak unggas petelur agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya ternak unggas petelur yang berkembang di tempatproduksi budidaya setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) aliran proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya ternak

kan di daerah setempat tentang pengertian produksi dan proses produksiternak unggas petelur

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi proses produksi(teknik, bahan, alat) ternak unggas petelurdi wilayah setempat dan langkah-langkah budidayanya, menunjukkan standar produkbudidaya ternak unggas

(internet) dan sentra usaha tentangdesain prosesproduksi budidaya ternak unggaspetelur , meliputi:

1.Standar proses produksi

2.Menentukan jenis dan kualitas produk/jasa(standar produk, analisa teknik mulai dari pemilihan bahan hingga penyiapan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

4.Merancang aliran proses produksi

5.Menetapkan desain proses produksi budidaya ternak unggas petelur berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan

unggas petelur untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang standardan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat) dan mengidentifikasi keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung budidaya ternakunggas petelur, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

petelur . b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi budidaya ternak unggas petelur .

d. Penyusunan

bahan, produk dan jasa)

3.Proses produksi pada sentra/usaha budidaya ternak unggas petelur (teknik pemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

4.Merancang aliran proses produksi

5.Menetapkan desain proses produksi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengemasan)6.Langkah

keselamatankerja

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standardan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) dan hasil identfikasi keselamatan kerja budidaya ternak unggas petelur yang ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat) dan ketentuan keselamatan kerja budidaya ternak unggas petelur berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap

laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari

budidaya ternak unggas petelur berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

6.Langkah keselamatankerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

percaya diri dan mandiri. Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan standar dan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya ternak unggas petelur yang ada di daerah setempat, serta pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standardan aliran proses produksi (teknik, bahan,

kajian literatur/mediatentang proses produksi budidaya ternakunggas petelur

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksibudidaya ternakunggas petelur dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidaya ternak unggaspetelur berdasarkan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya ternak unggas petelur, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksitersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi budidaya ternak unggas petelur untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

prinsip proses produksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain prosesproduksi produk budidaya ternak unggaspetelur

Penilaian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanproses produksiproduk budidayaternak unggas petelur yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

bentuk gambar skets/tertulis untuk proses produksi budidaya ternakunggas petelur

3. Aspek yang dinilai

a. Proses kegiatan pembuatan desain proses produksi budidaya 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya35% - Uji hasil desain prosesproduksi- Kreativitasbentuk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

laporan- Presentasi

c. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.6 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi usaha budidaya ternak unggas petelur

4.3 Mempraktikan usaha budidaya ternak unggas petelur yang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuaiteknik dan

Sumberdaya usaha budidaya ternak unggaspetelur , meliputi:

1.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada usaha budidaya ternak unggas petelur

2.Praktek budidaya

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengolahan kebutuhan sumberdaya usaha budidayaternak unggas petelur agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan dengan pembuatan, kebutuhan sumberdaya usaha dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya ternakunggas petelur di daerah setempat tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan,majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual,media maya (internet) dan sentra usaha tentangSumberdaya usaha budidaya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

prosedur ternak unggas petelur berdasarkankebutuhan sumberdaya (6M yaitu Man/manusia, Money/uang,Material/bahan), Machine/ peralatan, Method/carakerja dan Market/pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan penge-masan)

keselamatan kerja budidaya ternak unggas petelur yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangresiko keberhasilan, kegagalan dan keselamatankerja budidaya ternak unggas petelur agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam mempraktekan budidaya ternak unggas petelur dengan mempertimbangkan keberhasilan, kegagalan dan keselamatan kerja sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan

kegiatan budidaya ternakunggas petelur

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dankegiatan ternak unggas petelur di wilayah setempat dan langkah-langkah budidayanya, menunjukkan standar produkbudidaya ternak unggas petelur .

b. Keruntutan berpikir

ternak unggaspetelur , meliputi:

1.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada usaha budidaya ternak unggas petelur

2.Praktek budidaya ternak unggas petelur berdasarkankebutuhan sumberdaya (6M yaitu Man/manusia, Money/uang,Material/bahan), Machine/peralatan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.Menerapkan keselamatankerja

observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan pengalamanresiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan keselamatan kerja budidaya ternak unggas petelur yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standar proses kerja budidaya ternak unggas petelur

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian

kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pelaksanaan kegiatan budidaya ternak unggas petelur .

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang

Method/cara kerja dan Market/pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

3.Menerapkan keselamatankerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

literatur tentang kebutuhan sumberdaya dan pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan keselamatan kerja budidaya ternak unggas petelur yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Merekonstruksi kinerja budidaya ternak unggas petelur berdasarkan standar kerja dan standarhasil

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan kebutuhansumberdaya dalam usaha budidaya ternak unggas petelur,yang ada di daerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan

telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang pengelolaan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengetahuan/ konseptual standar kebutuhan keterampilan sumberdaya dan prosedural keselamatan kerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan pengalamanresiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan keselamatan kerja usaha budidaya ternak unggas petelur di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil praktek budidaya ternak unggas petelur untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil praktek

sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya ternakunggas petelur

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya ternakunggas petelur dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budidaya ternak unggas petelur dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

rekonstruksi kerja budidayaternak unggas petelur berdasarkan prinsip prosesproduksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dankualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam kegiatan budidaya ternak unggas petelur

Penilaian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya ternakunggas petelur yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

2. Pembuatan dan pengujian produk budidayadalam bentuk gambar skets/tertulis untuk hasil kegiatan budidaya ternakunggas petelur

3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji produk hasil kegiatan budidaya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Kreativitasbentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

3.4 Memahami pembuatanproposal usaha budidaya ternak unggas petelur

4.4 Mengevaluasi proposal usaha danmempraktikkan usaha budidaya ternak unggas petelur

Proposal usaha budidaya ternak unggaspetelur meliputi: 1.Pengertian

proposal usaha

2.Sitematika penyusunan proposal usaha

3.Membuat proposal

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsiperusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada usaha budidaya ternak unggas petelur agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha ternak unggas petelur/peternakan di daerah setempat tentang isi dansitematika proposal usaha a. Aspek yang

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan,majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual,media maya (internet) dan sentra usaha/peternakan tentang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

usaha

Proposal usaha disusunberdasarkan :

a. Deskripsi perusahaan

Deskripsi umum

Riwayat dandokumen

Visi, misi dan tujuan

Jenis usaha Produk yangdihasilkan

b. Pasar dan pemasaran

Gambaran lingkungan usaha

Kondisi pasar

internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsiperusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada usaha budidaya ternak unggas petelur sehingga dapat mensyukurianugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangpengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsiperusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada usaha budidaya ternak unggas petelur agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

dinilai:b. Apresiasi c. Keruntutan

berpikir d. Pilihan

kata e. Kreativitas

bentuk laporan

f. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang sistematika isiproposal usaha budidaya ternakunggas petelur

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang

Proposal usaha budidaya ternak unggaspetelur meliputi: 1. Pengertian proposalusaha

2. Sitematika penyusunan proposal usaha

3. Membuat proposal usaha

Proposal usahadisusun berdasarkan :

a. Deskripsi perusahaan

Deskripsi umum

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

(pasar sasaran, peluang pasar dan estimasi pangsa pasar)

Rencana pemasaran (Penetapan harga,strategi pemasaran dan estimasi penjualan)

c. Aspek produksi

Analisa lokasi usaha

Fasilitas dan peralatan produksi

Melakukan diskusi tentangpembuatan proposal usaha untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada usaha budidaya ternak unggas petelur agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Melakukan penghitungan permodalan dan pembiayaanusaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah yang dimodifikasi

sistematika isiproposal

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan

pengetahuanc. Pilihan

kata d. Kreativitas

bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpembuatan

Riwayat dandokumen

Visi, misi dan tujuan

Jenis usaha Produk yangdihasilkan

b. Pasar dan pemasaran

Gambaran lingkungan usaha

Kondisi pasar (pasar sasaran, peluang pasar dan estimasi pangsa pasar)

Rencana pemasaran (Penetapan harga,strat

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Kebutuhan bahan baku

Kebutuhan tenaga kerja

Proses produksi

Kapasitas produksi

Struktur biaya produksi

d. Aspek keuangan

Tahapan pelaksanaan

Biaya pra investasi

Biaya investasi

Biaya pemasaran, administrasi dan umum

Sumber

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada usaha budidaya ternak unggas petelur untuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggungjawab

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsiperusahaan, pasar dan

proposal dan sistematika proposal dengantampilan menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji karya - Kemasan- Kreativitasbentuk

egi pemasaran dan estimasi penjualan)

c. Aspek produksi

Analisa lokasi usaha

Fasilitas dan peralatan produksi

Kebutuhan bahan baku

Kebutuhan tenaga kerja

Proses produksi

Kapasitas produksi

Struktur biaya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pembiayaan dan penggunaan dana

Proyeksi laba rugi

Proyeksi aliran kas

Analisismanfaatfinancialusaha

pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada usaha budidaya ternak unggas petelur yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural

Membuat laporan penghitungan permodalan dan pembiayaan usaha budidaya ternak unggas petelur

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada usaha budidaya ternak

laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Kerjasama - Tanggung jawab

produksi

d. Aspek keuangan

Tahapan pelaksanaan

Biaya pra investasi

Biaya investasi

Biaya pemasaran, administrasi dan umum

Sumber pembiayaan dan penggunaan dana

Proyeksi laba rugi

Proyeksi aliran kas

Analisismanfaatfinancial

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

unggas petelur yang diperolehnya

Memaparkan hasil penghitungan permodalan dan pembiayaan usaha budidaya ternak unggas petelur

usaha

3.5 Memahami desain produk dan pengemasan hasil budidaya ternak unggas pedaging berdasarkan konsepberkarya dan peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

4.5 Mendesain produk dan pengemasan hasil budidaya ternak unggas

Desain produkdanProduk budidaya ternak unggaspedaging dan pengemasannya, meliputi:1.Pengertian

Ternak unggas pedaging

2.Aneka jenisproduk budidaya ternak unggas pedaging (ayam. Mandalung/tiktok,

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengetahuan, jenis produk, manfaat dan pengemasan produk budidaya ternak unggas pedaging agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis ternakunggas pedaging, manfaat dan pengemasannya yang

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya ternakunggas pedaging/peternakan di daerah setempat tentang aneka jenis produk, manfaat dan pengemasan produk ternak unggas pedaging

2. Aspek yang dinilai:

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan,majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual,media maya (internet) dan sentra usaha tentangDesain produkdanProduk budidaya ternak unggaspedaging dan pengemasannya, meliputi:1.Pengertian

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pedaging berdasarkan konsep berkarya dan peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat danlainnya

bebek, itik)

3.Manfaat ikan hias

4.Teknik pengemasan hasil budidaya ternak unggas pedaging

5.Menetapkan desain dan pengemasan hasil budidaya ternak

berkembang di sentra usaha budidaya ternak unggas pedaging/peternakan di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerahTuhan dan terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk budidaya ternak unggas pedaging untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis dan pengemasan produk budidaya ternak unggas pedaging di sentra usaha peternakan atau penjualandi daerah setempat, sertatentang keberhasilan dan

a. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi jenis ternak unggas pedaging di wilayah setempat dan langkah-langkah budidayanya, menunjukkan standar produkbudidaya ternak unggas pedaging.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan

Ternak unggas pedaging

2.Aneka jenisproduk budidaya ternak unggas pedaging (ayam. Mandalung/tiktok, bebek, itik)

3.Manfaat ikan hias

4.Teknik pengemasan hasil budidaya ternak unggas pedaging

5.Menetapkan desain dan pengemasan hasil

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kegagalan wirausaha produk budidaya tersebut agar terbangun rasa ingintahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya ternak unggas pedaging, serta tentang keberhasilan dan kegagalan usaha produk budidaya tersebut yang ada di lingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pelaksananaan budidaya

kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk dan pengemasanbudidaya ternak unggas pedaging.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan

budidaya ternak

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

ternak unggas pedaging dan pengemasannya berdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya ternak unggas pedaging yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan pengemasan produk budidaya ternak

oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang pengertian, jenis produk, manfaat dan pengemasan hasil budidaya ternak unggas pedaging

2. Melakukan observasi dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

unggas pedaging, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha budidaya tersebut yang ada di lingkungan wilayahsetempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) budidaya ternak unggas pedaging untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

menyimpulkan tentang jenis, bahan dan pengemasan produk budidayaternak unggas pedaging dikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidayaternak unggas pedaging berdasarkan prinsip kemasan hasil.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dankualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk budidaya ternak unggas pedaging

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengetahuan, jenis, bahan, pengemasan produk budidayaternak unggas pedaging yang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk pembuatandesain produk dan kemasan budidaya ternakunggas pedagingdan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengemasannya 3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan desain produk dan kemasan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji hasil desain produkdan kemasan

- Kreativitas bentuk laporan

- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Disiplin- Tanggung jawab

3.7 Menganalisis proses produksi usaha budidaya ternak unggas pedaging di wilayahsetempat melalui pengamatan dari berbagai sumber

4.6 Mendesain proses produksi usaha budidaya ternak unggas pedaging berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya

Mendesain proses produksi budidaya ternak unggaspedaging , meliputi:

1.Pengelolaanproses produksi (teknologi proses yangakan/dapat dipergunakan termasuk sarana dan prasarana)

2.Proses produksi pada

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) dan mengidentifikasi keselamatan kerja pada budidaya ternak unggas pedaging agar terbangun rasa ingin tahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan standarproses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa),

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya ternakunggas pedaging/peternakan di daerah setempat tentang pengertian produksi dan proses produksiternak unggas pedaging

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan,majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual,media maya (internet) dan sentra usaha tentangMendesain proses produksi budidaya ternak unggaspedaging , meliputi:

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

sentra/usaha budidaya ternak unggas pedaging(teknik pemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

3.Menetapkan desain proses produksi budidaya ternak unggas pedaging berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik

pengelolaan proses produksi dan ketentuan keselaamtan kerja pada budidaya ternak unggas pedaging yang berkembang di tempat produksi budidaya/peternakan setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya ternak unggas pedaging untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang standar

mengidentifikasi proses produksi(teknik, bahan, alat) ternak unggas pedaging di wilayah setempat dan langkah-langkah budidayanya, menunjukkan standar produkbudidaya ternak unggas pedaging.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

1.Pengelolaanproses produksi (teknologi proses yangakan/dapat dipergunakan termasuk sarana dan prasarana)

2.Proses produksi pada sentra/usaha budidaya ternak unggas pedaging(teknik pemilihan dan penyiapan sarana produksi, teknik pemrosesan)

3.Menetapkan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budidaya, dan pengemasan)

4.Langkah keselamatankerja

proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatankerja pada budidaya ternak unggas pedaging, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) budidaya ternak unggas pedaging yang ada di daerah

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi budidaya ternak unggas pedaging.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang

desain proses produksi budidaya ternak unggas pedaging berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

4.Langkah keselamatankerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

setempat atau nusantara. Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya ternak unggas pedaging berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diridan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat) dan ketentuan keselamatan kerja pada budidaya ternak unggas pedaging yang ada di daerah

ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang proses produksi budidaya ternakunggas pedaging

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan proses produksibudidaya ternak

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

setempat, serta pengemasan-nya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang, pengertian produksi dan proses produksi (teknik, bahan, alat), dan keselamatan kerja pada budidaya ternak unggas pedaging, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksitersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi budidaya ternak unggas

unggas pedagingdikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidayaternak unggas pedaging berdasarkan prinsip prosesproduksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

c. Mengutarakan pendapat dankualitas gagasan yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pedaging untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

akan diimplementasikan dalam pembuatan desain proses produksi produk budidaya ternak unggas pedaging

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanproses produksiproduk budidayaternak unggas pedaging yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian rancangan gagasan (desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk proses produksi budidaya ternakunggas pedaging

3. Aspek yang dinilaia. Proses

kegiatan pembuatan desain proses produksi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budidaya 50%- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

- Uji hasil desain prosesproduksi- Kreativitasbentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

a. Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam

Sumberdaya usaha budidaya

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:

6 jam pelajara

Buku pelajaran, buku refensi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mendukung proses produksi usaha budidaya ternak unggas pedaging

4.7 Mempraktikan budidaya ternak unggas pedaging yang berkembang diwilayah setempat dan lainnya sesuaiteknik dan prosedur.

ternak unggaspedaging , meliputi:

1.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada usaha budidaya ternak unggas pedaging (dikenal dengan istilah 6M)

2.Praktek budidaya ternak unggas pedaging berdasarkankebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan bekerja &

menyimak dari kajian literatur/media tentang usaha budidaya ternak unggas pedaging sehingga dapt memahami keterampilan sumberdaya yang diperlukan dan pentingnya faktor komitmen yang timbul darimotivasi internal, serta mencatat ketentuan keselamatan keraj yang harus diperhatikan.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pembuatan, kebutuhan sumberdaya usaha, keselamatan kerja dan promosi pada budidaya ternak unggas pedaging yang berkembang di daerahsetempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang

1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha budidaya ternakunggas pedaging/peternakan di daerah setempat tentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya ternakunggas petelur

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi kemampuan pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan

n yang relevan,majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual,media maya (internet) dan sentra usaha/peternakan tentang Sumberdaya usaha budidaya ternak unggaspedaging , meliputi:

1. Identifikasi kebutuhan sumberdaya pada usaha budidaya ternak unggas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

3.Langkah keselamatankerja

4.Perancanganpromosi penjualan produk

resiko keberhasilan dan ekgagalan dan keselamatankerja pada usaha budidayaternak unggas pedaging agar terbangun rasa ingintahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam mempraktekkan budidaya ternak unggas pedaging sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan hasil

kegiatan ternak unggas pedaging di wilayah setempat dan langkah-langkah budidayanya, menunjukkan standar produkbudidaya ternak unggas pedaging.

b. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja berdasarkan standar kerja untuk memperoleh produk unggul

c. Pilihan kata dalam mengutarakan pendapat dan

pedaging (dikenal dengan istilah 6M)

2. Praktek budidaya ternak unggas pedaging berdasarkankebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik budidaya, dan pengemasan)

3. Langkah

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budidaya ternak unggas petelur yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mencatat dan menyusun standar produk dan standar proses kerja budidaya ternak unggas pedaging

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan hasil budidaya ternak unggas

kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pelaksanaan kegiatan budidaya ternak unggas pedaging.

d. Penyusunan laporan hasil kerja yang sesuai dengan prinsip yang telah disepakati sebelumnya.

e. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka

keselamatankerja

4. Perancangan promosipenjualan produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pedaging yang ada di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Merekonstruksi kinerja budidaya ternak unggas pedaging berdasarkan standar kerja dan standarhasil

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan kebutuhansumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan budidaya ternak unggas pedaging, yang ada di daerah setempat, dan pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual standar kebutuhan

dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang pengelolaan sumberdaya, identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya ternakunggas pedaging

2. Melakukan observasi dan menyimpulkan pengelolaan sumberdaya,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

keterampilan sumberdaya dan prosedural keselamatan kerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan pada budidaya ternak unggas pedaging di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil praktek budidaya ternak unggas pedaging untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil praktek

identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya ternakunggas pedagingdikaitkan dengan peluang usaha

3. Aspek yang dinilai:a. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi kerja budidayaternak unggas pedaging berdasarkan prinsip prosesproduksi.

b. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budidaya ternak unggas pedaging dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

kerjac. Mengutarakan pendapat dankualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam kegiatan budidaya ternak unggas pedaging

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:1. Laporan portofolio dan dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengelolaan sumberdaya,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

identifikasi kebutuhan sumberdaya dan kegiatan budidaya ternakunggas pedagingyang diperolehnya dengan tampilanmenarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Pembuatan dan pengujian produk budidayadalam bentuk gambar skets/tertulis untuk hasil kegiatan budidaya ternakunggas pedaging

3. Aspek yang dinilai

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

a. Proses kegiatan budidaya 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35%- Uji produk hasil kegiatan budidaya- Kreativitasbentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Tekun - Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.8 Menganalisis hasil usaha budidaya ternak unggas pedaging berdasarkan kriteria keberhasilan usaha

4.8 Menyajikan hasil evaluasi usaha budidaya ternak unggas pedaging berdasarkan kriteria keberhasilan usaha

Analisa hasilusaha pengolahan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani.

Kinerja usahadievaluasi berdasarkan kriteria keberhasilan usaha

1.Laporan keuangan

2.Penghitungan rasio keuangan : Rasio

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha,

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:1. Penggalian informasi dan diskusi pada sentra usaha ternak unggas pedaging/peternakan di daerah setempat tentang keberhasilan usaha dan kriteria keberhasilan usaha

2. Aspek yang dinilai:a. Apresiasi b. Keruntutan

berpikir c. Pilihan katad. Kreativitas

bentuk

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan,majalah, koran, hasil penelitian, audio-visual,media maya (internet) dan sentra usaha/peternakan tentang keberhasilan usaha dan kriteria keberhasilan usaha:1. Hasil usaha budidaya ternak unggas pedaging

2. Kriteria

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Likuiditas

Rasio Rentabilitas

Rasio Solvabilitas

3.Teknik dan Rencana pengembangan usaha sesuai hasil evaluasi

sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangbagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingintahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangbagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja,

laporan e. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Menyimak dari kajian literatur/mediatentang keberhasilan usaha dan kriteria keberhasilan usaha

2. Melakukan wawancara dan menyimpulkan tentang keberhasilan usaha dan kriteria keberhasilan usaha

3. Aspek yang dinilai:

keberhasilan usaha:

a. Mampu membuat rasio keuangan

Ratio neraca

Ratio laporan laba dan rugi

Ratio antarlaporan

Ratio likwiditas

Ratio leverage

Ratio aktivitas

Ratio profitibilitas

b.Mampu menyusun laporan

Laporan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingintahu, motivasi internal, bersikap santun, dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengumpulkan data tentangbagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja

a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan kata

d. Kreativitasbentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya,tentang:1. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanhasil analisis dan evaluasi keberhasilan usaha dan kriteria keberhasilan

manajemen Laporan kinerja perusahaan (keuangan)

c. Menyusunrencana pengembangan usaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, untuk melatih kerja keras, dan tanggung jawab

Menganalisis kaitan penerapan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporanadministrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, melalui pengumpulan data

Membuat laporan

usaha dengan tampilan menarik sebagaipemahaman akan pengetahuan/ konseptual, serta dipresentasikan

2. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedurb. Produk

jadinya 35%- Uji karya - Kemasan- Kreativitasbentuk laporan- Presentasi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari

c. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Kerjasama - Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual

Mempresentasikan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja untuk melatih sikap jujur, disiplin, dan tanggung jawab.

SILABUS MATA PELAJARAN: PRAKARYA (PENGOLAHAN)

Satuan Pendidikan : SMA/SMK/MA

Kelas : XII PengolahanKompetensi Inti (KI) :

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia

3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1.1 Menghayati keberhasilan dan kegagalan

Keterangan:

Nilai-nilai spiritual dan sosial merupakan proses pembelajaran nilai secara tidak

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

wirausahawan dan keberagaman produk pengolahandi wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan

langsung (indirect values teaching). Dalam arti bahwa keterkaitan KI-1 dan KI-2 hanya akan terjadi dalam proses pembelajaran KI-3 dan KI-4

2.3 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasitentang keberagaman produkpengolahan dan kewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya

2.4 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan produk pengolahan di wilayah setempat dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

lainnya dan menerapkan wirausaha

2.3 Menghayati sikapbekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab,kreatif dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan membuat produk pengolahan di wilayah setempat dan lainnya denganmemperhatikan estetika produk akhir untuk membangun semangatusaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.1 Memahami desain produk dan pengemasan pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah yang dimodifikasi berdasarkan konsepberkarya dan peluang usaha dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

4.1 Mendesain produk dan pengemasan pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah yang dimodifikasi berdasarkan konsepberkarya dan peluang usaha

Desain produkdan pengemasan pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah yang dimodifikasi,meliputi:7. Pengertian

makanan khas daerahyang dimodifikasi

8.Aneka jenisproduk makanan khas daerahsetempat dari bahan nabati dan hewani yangdimodifikas

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian, jenis produk,kandungan, manfaat,kegunaan serta penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan aneka jenis produk, kandungan, manfaat,kegunaan serta penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:3. Studi dokumen,

dan menggali informasi/diskusi tentang pengertian, jenis produk, kandungan, manfaat, kegunaan sertapenyajian/pengemasan produk pengolahan

4. Aspek yang dinilai:f. Apresiasi

kemampuan mengidentifikasi pengetahuan

g. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakankerja

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang desain produk dan pembuatan makanan khas daerahyang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani, meliputi:

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

i9.Kandungan

pada produkmakanan khas daerahsetempat dari bahan nabati hewani

10. Manfaat,kegunaan ataupun tradisi budaya yangterkandung pada produkpengolahan makanan khas daerahsetempat yang dimodifikasi

11. Penyajian dan pengemasan produk

nabati dan hewani, serta mengidentifikasi keberhasilan dan kegagalan peluang usaha yang berkembang di sentrapenjualan pengolahan pangan sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhandam terbangun rasa ingin tahu, bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk pengolahan makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani untuk menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis, bahan, dan

h. Pilihan katadalam mengutarakanpendapat dankualitas gagasan yangdiimplementasikan dalam pembuatan desain produk/karyadan pengemasan.

i. Penyusunan laporan hasil kerja kelompok/individu.

j. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakanpendapat,

1.Pengertian makanan khas daerah yang dimodifikasi

2.Aneka jenis produk makanan khas daerah setempatdari bahan nabati dan hewani yang dimodifikasi

3.Kandungan pada produk makanan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengolahan makanan khas daerahsetempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani

12. Menetapkan desain dan pengemasan produk pengolahan makanan khas daerahsetempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani

13. Peluang usaha dan

penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan nabati dan hewani, termasuk mengidentifikasipeluang usaha dan keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk di sentra penjualan daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat yang

sikap terbuka dalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Ketekunan menyimak masalah dari kajian literatur/mediatentang: Pengetahuan, pengertian, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya

5. Mengevaluasi/menguji hasil karya

6. Aspek yang

khas daerah setempatdari bahan nabati hewani

4.Manfaat,kegunaanataupun tradisi budaya yang terkandung pada produk pengolahan makanan khas daerah setempatyang dimodifikasi

5.Penyajian dan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengembangan ide pengolahan makanan khas daerahsetempat yang dimodifikasi

14. Menganalisis keberhasilan dan kegagalan peluang usaha dan memetakan peluang usaha pengolahan makanan khas daerahsetempat yang dimodifikasi

dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani, termasuk memetakan peluang usaha, dan keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk di sentra penjualan di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Melakukan ekperimen terhadap berbagai bahan nabati dan hewani, serta teknik yang akan digunakan pada pembuatan produk pengolahan makanankhas daerah setempat yangdimodifikasi dan menampilkan semua hasil temuan dalam buku rancangan (ditempel dan diberi komentar, peserta didik, kawan, dan guru

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan

dinilai:f. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi pembuatan karya berdasarkan prinsip kerja.

g. Ketepatan pengetahuan kerja terhadapteori dan keselamatan kerja

h. Pilihan kataMengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk

i. Kreativitas

pengemasan produk pengolahan makanan khas daerah setempatyang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani

6.Menetapkan desain dan pengemasan produk pengolahan makanan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

produk pengolahan makanankhas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan nabati dan hewani dan pengemasannya berdasarkankesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan nabati dan hewani yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual.

bentuk laporanKemampuan membuat bentuklaporan yang menarik

j. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasanmengutarakan pendapat, sikap terbuka dalam menerimamasukan dan koreksi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar

khas daerah setempatyang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani

7.Peluang usaha dan pengembangan idepengolahan makanan khas daerah setempatyang dimodifikasi7. Mengan

alisis

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk pengolahan makanankhas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan nabati dan hewani, termasuk pemetaan peluang, serta keberhasilan dan kegagalan wirausaha produk pengolahan di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) produk pengolahan makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran

skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

7. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilanmenarik

8. Aspek yang dinilaia.Proses

keberhasilandan kegagalan peluang usaha dan memetakan peluang usaha pengolahan makanan khasdaerahsetempat yang dimodifikasi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dalam berkarya. pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

3.3 Menganalisis proses produksi usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi di wilayah setempat melalui pengamatandari berbagai sumber

4.2 Mendesain prosesproduksi

Mendesain proses produksi makanan khas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan nabati dan hewani, meliputi:

6.Standar proses produksi

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualtas produk/jasa), danketentuan keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung pembuatanmakanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahu

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Aneka jenis sumber daya

5. Pengetahuan proses produksi

6. Aspek yang dinilai:e. Apresiasi f. Keruntutan

berpikir g. Laporan

Kegiatanh. Perilaku

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

7.Menentukan jenis dan kualitas produk/jasa(Standar Produk, analisa teknik mulai dari pemilihan bahan hingga penyiapan bahan, produk dan jasa

8.Proses produksi pada sentra/ perusahaan produk makanan khas daerahsetempat yang dimodifikas

dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan tentang proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatankerja yang dibutuhkan dalam mendukung pengolahan makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan

Penilaian Pengamatan, tentang:3. Pengetahuan sumber daya yang ada di lingkungan wilayah setempat

4. Aspek yang dinilai:f. Kerincian g. Ketepatan

pengetahuanh. Pilihan katai. Keativitas

bentuk laporan

j. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan dalam

tentang Mendesain proses produksi makanan khas daerahsetempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani, meliputi:

1. Standar prosesproduksi

2. Menentukan jenis dan kualitasproduk/jasa

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

i dari bahan nabati dan hewani (teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan, teknik pemrosesan)

9.Merancang aliran proses produksi

10. Menetapkan desain proses produksi makanan khas daerahsetempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan

(desain) aliran proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) yang berkaitan pembuatan produk makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang standardan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan mengidentifikasi keselamatan kerja yang dibutuhkan dalam mendukung pembuatan produk makanan khas daerah setempat yang

bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

7. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan terhadap karya yang dibuatnya

8. Aspek yang dinilaid. Proses pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas

(StandarProduk, analisa teknik mulai dari pemilihan bahan hingga penyiapan bahan,produk dan jasa

3. Prosesproduksipada sentra/ perusahaan produk makanan khas daerah setempatyang dimodifikasi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

hewani berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, kandungan, teknik pengolahan,dan penyajian/penge-masan)

11. Langkah keselamatankerja

dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standardan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitasproduk/jasa), dan hasil identifikasi keselamatan kerja yang berkaitan dengan produk makanan khas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan nabati dan hewani yang

- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

e. Produk jadinya 35%

- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab-

dari bahan nabati dan hewani (teknik pemilihan bahan,penyiapan bahan,teknik pemrosesan)

4. Merancang aliran proses produksi

5. Menetapkan desain proses produksimakanan khas daerah setempat

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

ada di daerah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) danketentuan keselamatan kerja produk makanan khasdaerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan standar dan aliran proses produksi

yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani berdasarkan prosedurberkarya(jenis, manfaat,kandungan, teknik pengolahan, dan penyajian/pengemasan)

6. Langkah keselamatan kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

(teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa) dan ketentuan keselamatan kerja pada produk pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani yang ada di daerahsetempat, serta penyajian/ pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang standardan aliran proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatan kerja pada produk makanankhas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksitersebut dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi pengolahan makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

3.2 Memahami sumber daya yang dibutuhkan dalam mendukung proses produksi usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi

Sumberdaya perusahaan dan pembuatanmakanan khas daerah setempat yangdimodifikasi

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang kebutuhan sumberdaya usaha pengolahan bahan nabati dan hewani menjadi

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Aneka jenis bahan yang dapat digunakansebagai karya

5. Pengetahuan,

6 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku referensi yang relevan, majalah,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

makanan khas daerah yang dimodifikasi

4.3 Mencipta pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah yang dimodifikasi yang berkembang di wilayah setempat dan lainnya sesuaiteknik dan prosedur

dari bahan nabati dan hewani, meliputi:

4.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada sentra/perusaha-an produk makanan khas daerahsetempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani

5.Pembuatan karya/produk makanan khas daerahsetempat yang

makanan khas daerah yang dimodifikasi sehingga dapat memahami keterampilan sumberdaya yang diperlukan dan menunjukkan motivasi internal untuk mencatat ketentuan keselamatan kerja yang harus diperhatikan.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pembuatan, kebutuhan sumberdaya usaha dan keselamatan kerja produk makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangresiko keberhasilan,

bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya

6. Aspek yang dinilai:e. Apresiasi f. Keruntutan berpikir

g. Laporan Kegiatan

h. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:1. Pengetahuan,bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya

2. Mengevaluasi/menguji hasil karya

3. Aspek yang

koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang Sumberdaya perusahaan dan pembuatan makanan khas daerahsetempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani, meliputi:

1. Identi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani berdasarkankebutuhan sumberdaya (6M yaitu Man/manusia, Money/uang,Material/bahan), Machine/peralatan, Method/carakerja dan Market/pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, teknik, danpenge-masan)

kegagalan, dan keselamatan kerja pembuatan produk makanan khas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingintahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani dengan mempertimbangkan keberhasihan, kegagalan dan keselamatan kerja pembuatan sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey

dinilai:a. Kerincian b. Ketepatan pengetahuan

c. Pilihan katad. Keativitas bentuk laporan

e. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

fikasi kebutuhan sumberdaya pada sentra/perusaha-an produk makanan khas daerah setempatyang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani

2. Pembuatan karya/produk makanan khas

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

6.Menerapkan keselamatankerja

lapangan) dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan pengalamanresiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan keselamatan kerja pembuatan produk pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahu, motivasiinternal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdaya dan pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan

7. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilanmenarik

8. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35%

daerah setempatyang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani berdasarkan kebutuhan sumberdaya (6M yaitu Man/manusia, Money/uang, Material/bahan), Machine/ peralatan, Method/ca

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

keselamatan kerja pembuatan produk pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah setempat

Membuat makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani, serta penyajian/pengemasannya dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat dengan menunjukkan bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan keselamatankerja, kerapihan dan kebersihan lingkungannya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang

- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

ra kerjadan Market/pasar) dan proseduryang ditetapkannya (jenis, manfaat,teknik, dan pengemasan)

3. Menerapkan keselamatan kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

mendeskripsikan kebutuhansumberdaya dalam pembuatan produk makanan khas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan nabati dan hewani dan penyajian/pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/konseptual standar kebutuhan keterampilan sumberdaya dan prosedural keselamatan kerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya dan pengalamanresiko keberhasilan dan kegagalan usaha dan keselamatan kerja pembuatan produk makanan khas daerah setempat yangdimodifikasi dari bahan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

nabati dan hewani Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk pengolahan makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil pembuatan makanan khas daerah setempat yang dimodifikasi dari bahan nabati dan hewani dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnyadi lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

3.4 Memahami pembuatan proposalusaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas

Proposal usaha pengolahan dari bahan nabati dan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian proposal

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Pemahaman peluang usaha dan analisis

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

daerah yang dimodifikasi

4.4 Mengevaluasi proposal dan mempraktikkan usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi

hewani menjadi makanan khas daerah yang dimodifikasi meliputi: 1.Pengertian

proposal usaha

2.Sitematika penyusunan proposal usaha

3.Membuat proposal usaha

Proposal usahadisusun berdasarkan :

a. Deskripsi perusahaan

Deskripsi umum

Riwayat dan

usaha, sistematika proposal usaha (deskripsiperusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi agar terbangun rasa ingin tahudan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsiperusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi sehingga dapat mensyukuri anugerah

peluang usaha 5. Pengetahuan pemanfaatn peluang usaha

6. Aspek yang dinilai:e. Apresiasi f. Keruntutan berpikir

g. Laporan Kegiatan

h. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:3. Pengetahuan peluang wirausaha di lingkungan wilayah setempat

4. Aspek yang dinilai:f. Kerincian g. Ketepatan

majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang proposal usaha, meliputi: 1.Pengerti

anproposalusaha

2.Sitematikapenyusunanproposalusaha

3.Membuatproposalusaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dokumen Visi, misi dan tujuan

Jenis usaha Produk yangdihasilkan

b. Pasar dan pemasaran

Gambaran lingkungan usaha

Kondisi pasar (pasar sasaran, peluang pasar dan estimasi pangsa pasar)

Rencana pemasaran (Penetapan harga,strategi

Tuhan. Melakukan diskusi tentangpengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsiperusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi agar terbangun rasa ingin tahusehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangpembuatan proposal usaha untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksi

pengetahuan h. Pilihan katai. Keativitas bentuk laporan

j. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk usaha

2. Pembuatan usaha dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang

Proposal usaha disusun berdasarkan:

a.Deskripsiperusahaan

Deskripsiumum

Riwayatdandokumen

Visi,misi dantujuan

Jenisusaha

Produkyangdihasilkan

b. Pasar

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pemasaran dan estimasi penjualan)

c. Aspek produksi

Analisa lokasi usaha

Fasilitas dan peralatan produksi

Kebutuhan bahan baku

Kebutuhan tenaga kerja

Proses produksi

Kapasitas produksi

Struktur biaya produksi

dan aspek keuangan) pada pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Melakukan penghitungan permodalan dan pembiayaanusaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi makanan khas daerah yang dimodifikasi

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal

mendeskripsikanpengetahuan, dan proses pembuatan dengan tampilanmenarik terhadap karya

4. Aspek yang dinilaia. Proses

pembuatan 50%- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b. Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasi

c. Sikap 15%- Mandiri

danpemasaran

Gambaranlingkungan usaha

Kondisipasar(pasarsasaran,peluangpasar danestimasipangsapasar)

Rencanapemasaran(Penetapanharga,strategipemasarandanestimasipenjualan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

d. Aspek keuangan

Tahapan pelaksanaan

Biaya pra investasi

Biaya investasi

Biaya pemasaran, administrasi dan umum

Sumber pembiayaan dan penggunaan dana

Proyeksi laba rugi

Proyeksi aliran kas

Analisis manfaat financial usaha

usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi untuk melatih sikap jujur, kerja keras, dan tanggungjawab

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsiperusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai

- Disiplin- Tanggung jawab c.Aspek

produksi Analisalokasiusaha

Fasilitasdanperalatanproduksi

Kebutuhanbahanbaku

Kebutuhantenagakerja

Prosesproduksi

Kapasitasproduksi

Strukturbiayaproduksi

d. Aspek

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural

Membuat laporan penghitungan permodalan dan pembiayaan usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang pengertian proposal usaha, sistematika proposal usaha (deskripsi perusahaan, pasar dan pemasaran, aspek produksidan aspek keuangan) pada pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi yang diperolehnya

keuangan Tahapanpelaksanaan

Biaya prainvestasi

Biayainvestasi

Biayapemasaran,administrasi danumum

Sumberpembiayaan danpenggunaan dana

Proyeksilaba rugi

Proyeksialirankas

Analisismanfaat financia

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Memaparkan hasil penghitungan permodalan dan pembiayaan usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadimakanan khas daerah yang dimodifikasi

l usaha

3.5 Memahami desain produk dan pengemasan pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan berdasarkan konsepberkarya dan peluang usaha dengan pendekatan

Desain produkdan pengemasan pengolahan dari bahan pangan nabatidan hewani menjadi produk kesehatan, meliputi12. Pengerti

an bahan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengertian, jenis produk,manfaat dan kandungan serta penyajian/pengemasan produk kesehatan dari pengolahan bahan nabati dan hewani agar terbangunrasa ingin tahu dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:3. Studi dokumen, dan menggali informasi/diskusi tentang pengertian, jenis produk, kandungan, manfaat, kegunaan serta

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku referensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

budaya setempat dan lainnya

4.5 Mendesain produkdan pengemasan pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan berdasarkan konsepberkarya dan peluang usahadengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

pangan nabati dan hewani, serta produk kesehatan

13. Beberapajenis bahanpangan nabati dan hewani yangdapat dibuat produk kesehatan

14. Manfaat dan kandungan bahan pangan nabati dan hewani sebagai produk kesehatan

15. Pengemasan produk

menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi dan diskusi yang berkaitan dengan jenis, manfaat dan kandungan, serta penyajian ataupun pengemasan produk kesehatan dari pengolahanbahan pangan nabati dan hewani yang ada di daerahsetempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) produk pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk kesehatan untuk

penyajian/pengemasan produk pengolahan

4. Aspek yang dinilai:f. Apresiasi kemampuan mengidentifikasi pengetahuan

g. Keruntutan berpikir kemampuan melaksanakan kerja

h. Pilihan katadalam mengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang diimplementasikan dalam pembuatan desain produk/karya dan

(internet) tentang Desain produk dan pengemasan pengolahan dari bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan, meliputi1.Pengerti

an bahanpangan nabati dan hewani, serta produk kesehatan

2.Beberapajenis bahan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kesehatan dari bahan pangan nabati dan hewani

16. Menetapkan desain dan pengemasan produk kesehatan dari bahan pangan nabati dan hewani

17. Kemasan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani

menemukan konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk keseahatan dari bahan pangan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk tersebut yang ada di daerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian

pengemasan.i. Penyusunan laporan hasilkerja kelompok/individu.

j. Perilaku mempunyai sikap jujur yang ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbukadalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Ketekunan menyimak

pangan nabati dan hewani yang dapat dibuat produk kesehatan

3.Manfaat dan kandungan bahan pangan nabati dan hewani sebagai produk kesehatan

4.Pengemasan produk kesehatan dari

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk kesehatan dari bahan pangan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk tersebut yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan produk kesehatan dari bahan pangan nabati dan hewani dan pengemasannya berdasarkan kesimpulan pengamatan/kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diri dan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan,

masalah dari kajian literatur/mediatentang: Pengetahuan, pengertian, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan karya

5. Mengevaluasi/menguji hasil karya

6. Aspek yang dinilai:f. Kerincian menyusun laporan dan hasil rekonstruksi pembuatan karya berdasarkan prinsip kerja.

g. Ketepatan pengetahuan

bahan pangan nabati dan hewani

5.Menetapkan desain dan pengemasan produk kesehatan dari bahan pangan nabati dan hewani

6.Kemasan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan, jenis, bahan, proses pengolahan dan penyajian/pengemasan produk kesehatan dari bahan pangan nabati dan hewani yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang jenis, bahan, dan penyajian/pengemasan produk kesehatan dari bahan pangan nabati dan hewani, serta tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha pengolahan produk tersebut yang ada dilingkungan wilayah setempat atau nusantara.

kerja terhadap teori dan keselamatan kerja

h. Pilihan kataMengutarakan pendapat dan kualitas gagasan yang akan diimplementasikan dalam pembuatan desain produk

i. Kreativitas bentuk laporan Kemampuan membuat bentuk laporan yang menarik

j. Perilaku mempunyai sikap jujur yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) produk kesehatandari bahan pangan nabati dan hewani untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

ditunjukkan oleh kelugasan mengutarakan pendapat, sikap terbukadalam menerima masukan dan koreksi

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tepat7. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilanmenarik

8. Aspek yang dinilaia.Proses pembuatan 50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b.Produk jadinya 35%

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic.Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

3.7 Memahami proses produksi usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan di wilayah setempat melalui pengamatan dari berbagai sumber

4.6 Mendesain prosesproduksi usaha pengolahan

Mendesain proses produksi produk kesehatan dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani, meliputi:

6.Pengelolaan

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengelolaan proses produksi (teknologi proses, bahan, alat) dan ketentuan keselamatan kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan agar terbangun rasa ingin tahu dan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Aneka jenis sumber daya

5. Pengetahuan proses produksi

6. Aspek yang dinilai:e. Apresiasi f. Keruntutan berpikir

g. Laporan Kegiatan

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dari bahan nabati dan hewani menjadiproduk kesehatan berdasarkan identifikasi kebutuhan sumberdaya dan prosedur berkarya dengan pendekatan budaya setempat dan lainnya

proses produksi (teknologi proses yangakan/dapat dipergunakan termasuk sarana dan prasarana)

7.Proses produksi pada sentra/ perusahaan produk bahan pangan nabati dan hewani (teknik pemilihan bahan, penyiapan bahan, teknik pemrosesan)

8.Menetapkan

menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan standar proses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), pengelolaan proses produksi dan ketentuan keselamatan kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk kesehatan yang berkembang di daerah setempat sehingga dapat mensyukuri anugerah Tuhan, terbangun rasa ingin tahu dan bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam membuat rancangan gagasan(desain) proses produksi

h. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:3. Pengetahuan sumber daya yang ada di lingkungan wilayah setempat

4. Aspek yang dinilai:f. Kerincian g. Ketepatan pengetahuan

h. Pilihan katai. Keativitas bentuk laporan

j. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:

media maya (internet) tentang Mendesain proses produksi produk kesehatan dari pengolahan bahan pangan nabati dan hewani, meliputi:

1.Pengelolaan proses produksi(teknologi proses yang akan/dap

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

desain proses produksi produk pembersih dari bahan pangan nabati dan hewani berdasarkanprosedur berkarya (jenis, manfaat, kandungan, teknik pengolahan,dan pengemasan)

9.Langkah keselamatankerja

(teknik, bahan, alat, jenis) pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan untuk menemukan konsep proses produksi.

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi dengan teknik wawancara tentang standarproses produksi (teknik, bahan, alat, jenis dan kualitas produk/jasa), dan ketentuan keselamatankerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksididaerah setempat agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai

5. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

7. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan terhadap karya yang dibuatnya

8. Aspek yang dinilaid. Proses

pembuatan

at dipergunakan termasuksarana dan prasarana)

2.Proses produksipada sentra/ perusahaan produk bahan pangan nabati dan hewani (teknik pemilihan bahan,penyiapan bahan,teknik pemroses

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengelolaan proses produksi (teknologi proses, bahan, alat), danketentuan keselamatan kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat rancangan gagasan(desain) dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan proses produksi (teknologi proses, bahan, alat), danketentuan keselamatan kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk

50% - Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

e. Produk jadinya 35%

- Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasif. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

an)3.Menetapk

an desain proses produksiproduk pembersih dari bahan pangan nabati dan hewani berdasarkan prosedurberkarya(jenis, manfaat,kandungan, teknik pengolahan, dan pengemasan)

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kesehatan berdasarkan kesimpulan pengamatan/ kajian literatur, orisinalitas ide yang jujur, sikap percaya diridan mandiri.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengelolaan proses produksi (teknologi proses, bahan, alat), danketentuan keselamatan kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan di daerah setempat serta penyajian/pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil

4.Langkah keselamatan kerja

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

pengamatan/kajian literatur tentang pengelolaan proses produksi (teknologi proses, bahan, alat), dankeselamatan kerja pada pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk kesehatan, serta tentang keberhasilan dan kegagalan proses produksidi lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil rancangan gagasan (desain) proses produksi pengolahan bahan pangan nabati dan hewani menjadiproduk kesehatan untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

3.6 Memahami sumber daya yang

Sumberdaya usaha dan

Mengamati: Melakukan pengamatan

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi

6 jam pelajara

Buku pelajaran,

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dibutuhkan dalam mendukung proses produksi usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan

4.7 Mencipta karya pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan yang berkembang diwilayah setempat dan lainnya sesuaiteknik dan prosedur

pembuatan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani, meliputi:

8.Identifikasi kebutuhansumberdaya pada sentra/perusaha-an (dikenal dengan istilah 6M)produk kesehatan dari bahan pangan nabati dan hewani

9.Pembuatan karya/produk kesehatan

dengan cara membaca dan menyimak dari kajian literatur/media tentang pengolahan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani sehingga dapat memahami keterampilan sumberdaya yang diperlukan dan pentingnya faktor komitmen timbul dari motivasi internal, serta mencatat ketentuan keselamatan kerja yang harus diperhatikan.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan pembuatan, kebutuhan sumberdaya usaha, keselamatan kerja dan promosi pada pembuatan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani yang berkembang di daerahsetempat sehingga dapat

, tentang:4. Aneka jenis bahan yang dapat digunakansebagai karya

5. Pengetahuan,bahan, alat, teknik, dan proses yang digunakan pada pembuatan karya

6. Aspek yang dinilai:e. Apresiasi f. Keruntutan berpikir

g. Laporan Kegiatan

h. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:4. Pengetahuan,bahan, alat, teknik, dan

n buku refensi yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang Sumberdaya usaha dan pembuatan produk kosmetik dari bahan nabati dan hewani, meliputi:

5. Identi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

dari bahan pangan nabati dan hewani berdasarkankebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan bekerja &pasar) dan prosedur yang ditetapkannya (jenis, manfaat, kandungan, teknik pengolahan,dan penyajian/penge-masan)

10. Langkah keselamatankerja

11. Perancan

mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentangresiko keberhasilan dan kegagalan dan keselamatankerja pada pembuatan produk kesehatan dari bahan bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan konsultasi dengan guru dan sumber belajar lainnya dalam pembuatan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani sesuai dengan sumberdaya dan proses produksi

Mengumpulkan Data Melakukan kegiatan observasi (survey lapangan) dengan teknik wawancara tentang identifikasi kebutuhan

proses pembuatan karya

5. Mengevaluasi/menguji hasil karya

6. Aspek yang dinilai:f. Kerincian g. Ketepatan pengetahuan

h. Pilihan katai. Keativitas bentuk laporan

j. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:5. Rancangan gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulis untuk kegiatan pembuatan karya

fikasi kebutuhan sumberdaya pada sentra/perusahaan (dikenaldengan istilah 6M) produk pembersih dari bahan pangan nabati dan hewani

6. Pembuatan karya/produk pembersih dari bahan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

gan promosipenjualan produk

sumberdaya, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja, dan promosi penjualan produk pada pembuatan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani agar terbangun rasa ingin tahu, motivasi internal, bersikap santun, bangga/cinta tanah air dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengasosiasi

Menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja, dan promosi penjualan produk kesehatan dari pengolahan

6. Pembuatan karya dan pengemasan karya dengan cara/teknik danprosedur yang tepat

7. Laporan portofolio dalam berbagai bentuk seperti tulisan, foto dan gambar yangmendeskripsikanpengetahuan, bahan, alat, teknik, dan proses pembuatan dengan tampilanmenarik

8. Aspek yang dinilaib. Proses

pembuatan 50%

- Ide gagasan

pangan nabati dan hewani berdasarkan kebutuhan sumberdaya (bahan, peralatan, keterampilan bekerja & pasar)dan proseduryang ditetapkannya (jenis, manfaat,kandungan, teknik

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

bahan pangan nabati dan hewani di lingkungan wilayah setempat atau nusantara.

Membuat produk kosmetik dari bahan nabati dan hewani, serta penyajian/ pengemasannya dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat dengan menunjukkan bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, komitmen, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif serta memperhatikan keselamatankerja, kerapihan dan kebersihan lingkungannya.

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan kebutuhansumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan

- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

b.Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk laporan- Presentasic.Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

pengolahan, dan penyajian/pengemasan)

7.Langkah keselamatan kerja

8.Perancangan promosi penjualan produk

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan produk kesehatan bahan pangan nabati dan hewani, serta penyajian/ pengemasannya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual standar kebutuhan keterampilan sumberdaya dan prosedural keselamatan kerja.

Mengkomunikasikan Memaparkan hasil pengamatan/kajian literatur tentang identifikasi kebutuhan sumberdaya usaha, pengalaman resiko keberhasilan dan kegagalan usaha, keselamatan kerja dan promosi penjualan pada pembuatan produk kesehatan dari bahan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

nabati dan hewani daerah setempat

Mempresentasikan dengan tujuan untuk mengevaluasi/menguji hasil pembuatan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani daerah setempat untuk memperlihatkan kejujuran dalam berkarya.

Memasarkan hasil pembuatan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani daerah setempat dengan cara mempromosikan produknya atau menjualnya di lingkungan/kegiatan sekolah untuk menumbuhkanjiwa kewirausahaan

3.8 Menganalisis hasil usaha pengolahan dari bahan nabati dan

Analisa hasilusaha pengolahan produk

Mengamati: Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari kajian

Penilaian Tugas Kelompok/Diskusi, tentang:4. Pemahaman

4 jam pelajaran

Buku pelajaran, buku refensi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

hewani menjadi produk kesehatan berdasarkan kriteria keberhasilan usaha

4.8 Menyajikan hasil evaluasi usaha pengolahan dari bahan nabati dan hewani menjadi produk kesehatan berdasarkan kriteria keberhasilan usaha

kesehatan dari bahan nabati dan hewani.

Kinerja usahadievaluasi berdasarkan kriteria keberhasilan usaha

1.Laporan keuangan

2.Penghitungan rasio keuangan : Rasio Likuiditas

Rasio Rentabilitas

Rasio

literatur/media tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingintahu dan menunjukkan motivasi internal.

Menanya: Menggali informasi yang berkaitan dengan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar dapat mensyukuri anugerah Tuhan.

Melakukan diskusi tentang

peluang usaha dan analisis peluang usaha

5. Pengetahuan pemanfaatn peluang usaha

6. Aspek yang dinilai:e. Apresiasi f. Keruntutan berpikir

g. Laporan Kegiatan

h. Perilaku

Penilaian Pengamatan, tentang:3. Pengetahuan peluang wirausaha di lingkungan wilayah setempat

4. Aspek yang dinilai:

yang relevan, majalah, koran, hasil penelitian,audio-visual, media maya (internet) tentang

Analisa hasil usahapengolahan produk kesehatan dari bahan nabati dan hewani.

Kinerja usaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

Solvabilitas

3.Teknik dan Rencana pengembangan usaha sesuai hasil evaluasi

bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingintahu sehingga bangga/cinta pada tanah air.

Melakukan diskusi tentangbagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, untuk memahami konsep.

Mengumpulkan Data Melakukan wawancara tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa

f. Kerincian g. Ketepatan pengetahuan

h. Pilihan katai. Keativitas bentuk laporan

j. Perilaku

Penilaian Kinerja/ Pembuatan Karya, tentang:1. Rancangan

gagasan dalam bentuk gambar skets/tertulisuntuk usaha

2. Pembuatan usaha dengan cara/teknik dan prosedur yang tepat

3. Laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti

dievaluasiberdasarkan kriteriakeberhasilan usaha

1. Laporan keuangan

2. Penghitungan rasio keuangan: Rasio Likuiditas

Rasio Rentabilitas

Rasio Solvabilitas

3. Teknik dan Rencana pengembangan

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, agar terbangun rasa ingintahu, motivasi internal, bersikap santun, dan bersyukur sebagai warga bangsa.

Mengumpulkan data tentangbagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi

tulisan, foto dan gambar yang mendeskripsikan pengetahuan,dan proses pembuatan dengan tampilan menarik terhadap karya

4. Aspek yang dinilai

d. Proses pembuatan 50%- Ide gagasan- Kreativitas- Kesesuaian materi, teknik dan prosedur

e. Produk jadinya 35% - Uji karya- Kemasan- Kreativitas bentuk

usaha sesuai hasil evaluasi

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, untuk melatih kerja keras, dan tanggung jawab

Menganalisis kaitan penerapan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporanadministrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, melalui pengumpulan data

Membuat laporan portofolio dalam berbagaibentuk seperti tulisan yang mendeskripsikan bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan

laporan- Presentasi

f. Sikap 15%- Mandiri- Disiplin- Tanggung jawab

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, yang diperolehnya dengan tampilan menarik sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual dan prosedural.

Mengkomunikasikan Mempresentasikan hasil pengamatan/kajian literatur dan diskusi tentang bagaimana pelaku usaha melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja, sebagai pemahaman akan pengetahuan/ konseptual

Mempresentasikan bagaimana pelaku usaha

Kompetensi Dasar (KD) Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

melakukan analisa keuangan, laporan administrasi dan teknik pengembangan usaha, sebagai dampak dari kepedulian terhadap mutu proses dan hasil kerja untuk melatih sikap jujur, disiplin, dan tanggung jawab.