1. Modul Memotong Wajah (face) dengan Photoshop by Pak Sukani

10
1 @gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com CARA MEMOTONG WAJAH (FACE) MENGGUNAKAN EXTRACT PADA ADOBE PHOTOSHOP CS3 UNTUK PERSIAPAN MEMBUAT GAMBAR ANIMASI PROFIL Dibuat oleh Pak Sukani Teacher, Trainer, Narasumber, Motivator, Pembicara dalam pelatihan dan seminar di seluruh wilayah Indonesia @gurumelekIT ; http://trainergurumelekit.wordpress.com

Transcript of 1. Modul Memotong Wajah (face) dengan Photoshop by Pak Sukani

1

@gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com

CARA MEMOTONG WAJAH (FACE) MENGGUNAKAN EXTRACT PADA ADOBE

PHOTOSHOP CS3 UNTUK PERSIAPAN MEMBUAT GAMBAR ANIMASI PROFIL

Dibuat oleh Pak Sukani

Teacher, Trainer, Narasumber, Motivator, Pembicara dalam pelatihan dan seminar di seluruh wilayah Indonesia

@gurumelekIT ; http://trainergurumelekit.wordpress.com

2

@gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com

Cara Memotong Wajah (Face) Menggunakan Extract Pada Adobe

Photoshop CS3 Untuk Persiapan Membuat Gambar Animasi Profil

Banyak cara yang bisa dilakukan untuk memotong gambar pada Adobe Photoshop CS3,

namun pada kali ini saya kan menjelaskan cara memotong wajah (face) dengan

menggunakan fasilitas Extract pada Adobe Photoshop CS3.

Berikuti ini langkah – langkahnya :

1. Buka aplikasi Adobe Photoshop CS3

Klik kanan software Adobe Photoshop CS3 lalu Open.

Maka akan terbuka tampilan Adobe Photoshop CS3 sebagai berikut :

2. Buka gambar yang akan dipotong dengan cara klik File lalu Open.

3

@gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com

Cari dan pilih gambar yang akan dipotong, lalu klik Open :

Maka gambar tersebut akan masuk ke aplikasi Photoshop dan siap untuk dipotong.

3. Pilih menu Filter > Extract, atau bapak/ibu dapat menekan tombol Ctrl + Alt + X

sehingga tampil dialog extract seperti berikut :

4

@gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com

4. Tekan tombol B untuk mengaktifkan Edge Highlighter Tool atau tombol

Buatlah seleksi dibagian terluar objek, seperti gambar

berikut ini :

5. Jika sudah terseleksi, Tekan tombol G untuk mengaktifkan Fill Tool atau tombol

, kemudian klik di bagian tengah objek yang terseleksi tadi.

5

@gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com

Setelah ini maka settingan merapikan gambarnya bisa dilakukan di preview ataupun

di layar utama photoshop.

a. Jika merapikan gambarnya di preview maka langkahnya sebagai berikut :

Klik Preview maka akan muncul tampilan :

Terlihatlah sebuah gambar tanpa background tapi ada bagian-bagian yang harus

dihilangkan. Hilangkan bagian-bagian yang tidak penting itu menggunakan

Cleanup Tool atau .

Gunakan juga Edge touchup tool atau untuk merapihkan objek yang tidak

rata. Setelah selesai klik OK.

6

@gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com

b. Jika merapikan gambarnya di layar utama photoshop maka langkahnya sebagai

berikut :

Lalu klik “OK” pada bagian kanan atas maka akan muncul tampilan sebagai berikut :

Jika pada bagian yang kita potong kurang rapi maka silahkan dirapikan dengan

menggunakan Tool “Polygonal Lasso Tool”.

Caranya arahkan kursor ke , klik kanan lalu pilih Polygonal Lasso Tool.

Selanjutnya arahkan cursor ke bagian yang akan dirapihkan, seleksi dan jika sudah

OK maka klik Delete. Atur sesuai dengan keinginan.

7

@gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com

6. Jika gambarnya sudah dirasa bagus maka langkah selanjutnya adalah menyimpan

gambar tersebut dalam bentuk transparant. Caranya adalah klik File lalu pilih Save

For Web & Devices.

8

@gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com

Maka akan muncul tampilan sebagai berikut :

Setting gambar pada bagan kanan atas :

Lalu klik Save, atur dimana gambar tersebut akan disimpan, berikan nama gambar

dan klik Save.

Sebagai contoh, gambar saya simpan di desktop dengan nama sukani.

9

@gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com

Atur gambar yang telah kita simpan tadi dengan cara klik kanan > open with >

microsoft office 2010 > edit picture > crop.

Lalu tekan OK dan SAVE dengan cara klik atau file > save.

10

@gurumelekit mas sukani http://trainergurumelekit.wordpress.com

7. Gambar siap untuk digunakan membuat animasi profil. SELESAI..!

**** SEMOGA BERMANFAAT ****