Untuk Apa Belajar Agribisnis

4
Untuk apa belajar Agribisnis ?

description

Agribisnis sangat kompleks cakupannya sehingga penting untuk dipelajari

Transcript of Untuk Apa Belajar Agribisnis

Pengertian Agribisnis

Agribisnis sekarang ini adalah lapangan kerja yang akan bertambah luas lapangan pekerjaannya, sebab sekarang bidang pangan dan pertanian sedang digandrungi dan sedang berkembang. Oleh sebab itu lah pelajaran tentang agribisnis itu penting. Harapannya mata kuliah agribisnis akan memberi kita pedoman yang berguna untuk mengambil keputusan dalam setiap permasalahan yang timbul.Rincian jenis keterampilan dan pengetahuan yang digunakan :Produksi pertanian dan pengembangbiakan penangkaran hewan, hasil hewan, dan tumbuh tumbuhanPenyedia jasa yang dikaitkan dengan produksi pertanian dan pembuatan serta penyebaran perbekalan yang digunakan dalam produksi pertanianPerancangan, pemasangan, perbaikan, pengoperasian, dan pembenahan mesin, peralatan, dan sumber tenaga.

Semua kegiatan yang berhubungan dengan pemeriksaan, pemrosesan, pemasaran produk pertanianSetiap aspek dari rumah kacaPengawetan, pengembangbiakan, perbaikan, dan pemanfaatan SDA.Berbagai macam penggunaan lahan dan hasil hutan