Tugas Dr Nila

2
1. Barang bukti yang sah menurut KUHAP pasal 184 yaitu : 1.keterangan saksi 2.keterangan korban 3.keterangan terdakwa 4.surat-surat Sumber : Buku Romans d 31 halaman 10 Jawaban : 1&3 (B) 2. Manfaat dari dibuatnya sebuah visum et repertum sementara, antara lain adalah : 1. Menentukan tuntutan jaksa 2. Medical record 3. Menentukan penyebabab kematian 4. Mengarahkan penyelidikan Sumber : Buku Romans ed 31 halaman 10 - 11 Jawaban : 2&4 (C) Kasus untuk nomer 3 dan 4 : Seorang laki - laki berumur 44tahun datang melapor ke pihak kepolisian karena kasus pemukulan. Korban dikeroyok oleh 4 orang pria, salah seorang pelaku memukulkan balok kayu ke tangan korban. Setelah dilakukan pemeriksaan, didapatkan patah tulang terbuka pada tulang radius dan ulna dibagian tangan sebelah kanan. Menurut dokter Sp. OT, korban harus dilakukan operasi untuk menyatukan kedua tulang tersebut. Diperkirakan korban akan sembuh total sekitar 6 - 8 minggu. Korban mengaku berprofesi sebagai chef di salah satu hotel berbintang di Banjarmasin. 3. Klasifikasi luka pada kasus diatas, termasuk kedalam luka derajat ? A. I B. II C. III D. IV Sumber : Buku Romans ed 31 halaman 12-13 Jawaban : (C)

description

wadasflah0awe

Transcript of Tugas Dr Nila

Page 1: Tugas Dr Nila

1. Barang bukti yang sah menurut KUHAP pasal 184 yaitu :1.keterangan saksi2.keterangan korban3.keterangan terdakwa4.surat-surat

Sumber : Buku Romans d 31 halaman 10Jawaban : 1&3 (B)

2. Manfaat dari dibuatnya sebuah visum et repertum sementara, antara lain adalah :1. Menentukan tuntutan jaksa2. Medical record3. Menentukan penyebabab kematian4. Mengarahkan penyelidikan

Sumber : Buku Romans ed 31 halaman 10 - 11Jawaban : 2&4 (C)

Kasus untuk nomer 3 dan 4 :Seorang laki - laki berumur 44tahun datang melapor ke pihak kepolisian karena

kasus pemukulan. Korban dikeroyok oleh 4 orang pria, salah seorang pelaku memukulkan balok kayu ke tangan korban. Setelah dilakukan pemeriksaan, didapatkan patah tulang terbuka pada tulang radius dan ulna dibagian tangan sebelah kanan. Menurut dokter Sp. OT, korban harus dilakukan operasi untuk menyatukan kedua tulang tersebut. Diperkirakan korban akan sembuh total sekitar 6 - 8 minggu. Korban mengaku berprofesi sebagai chef di salah satu hotel berbintang di Banjarmasin.

3. Klasifikasi luka pada kasus diatas, termasuk kedalam luka derajat ?A. IB. IIC. IIID. IVSumber : Buku Romans ed 31 halaman 12-13Jawaban : (C)

4. Menurut KUHP, derajat luka pada kasus di atas memiliki hukuman penjara selama ?A. 3 bulanB. 2 tahun 8 bulanC. 5 tahun D. 8 tahunSumber : Buku Romans ed 31 halaman 12-13Jawaban : (C)

5. Batas seorang dokter untuk menyerahkan Visum et Repertum kepada pihak penyidik adalah ?A. 14 hariB. 20 hari

Page 2: Tugas Dr Nila

C. 21 hariD. 28 hariSumber : Buku Romans ed 31 halaman 14Jawaban : (B)