TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami...

24
1. Bencana alam, banjir, dan hama wereng yang terjadi di beberapa daerah Indonesia mengakibatkan gagal panen dan kelangkaan beras yang sangat tinggi. Cara paling tepat yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi kelangkaan tersebut adalah... . A. Menaikkan subsidi bahan bakar minyak B. Melakukan operasi pasar penjualan beras C. Melakukan penetapan harga maksimum beras D. Memberikan subsidi pupuk kepada petani E. Melakukan program panca usaha tani 2. Proses pemilihan segmen pasar untuk menjual suatu produk dari perusahaan, merupakan salah satu kegiatan untuk memecahkan permasalahan pokok ekonomi modern, yaitu... A. untuk siapa barang diproduksi B. berapa banyak barang yang akan diproduksi C. di mana barang akan diproduksi D. bagaimana cara memproduksi E. barang apa yang akan diproduksi 3. Berikut ini beberapa kebaikan sistem ekonomi: (1) Menumbuhkan inisiatif dan kreasi masyarakat. (2) Relatif mudah melakukan distribusi pendapatan. (3) Perekonomian ditangani oleh pemerintah. (4) Menghasilkan barang-barang bermutu tinggi. (5) Jarang terjadi krisis ekonomi. Berdasarkan pernyataan di atas, kebaikan sistem ekonomi komando adalah... . A. (1), (2), dan (3) B. (1), (3), dan (5) C. (1), (4), dan (5) D. (2), (3), dan (5) E. (2), (4), dan (5) 4. Perhatikan bagan interaksi rumah tangga konsumsi (RTK) dan rumah tangga produksi (RTP) berikut ini! 1 2 3 4 RTK RTP Pasar Pasar

Transcript of TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami...

Page 1: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

1. Bencana alam, banjir, dan hama wereng yang terjadi di beberapa daerah Indonesia mengakibatkan gagal panen dan kelangkaan beras yang sangat tinggi. Cara paling tepat yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi kelangkaan tersebut adalah... .A. Menaikkan subsidi bahan bakar minyakB. Melakukan operasi pasar penjualan berasC. Melakukan penetapan harga maksimum beras D. Memberikan subsidi pupuk kepada petaniE. Melakukan program panca usaha tani

2. Proses pemilihan segmen pasar untuk menjual suatu produk dari perusahaan, merupakan salah satu kegiatan untuk memecahkan permasalahan pokok ekonomi modern, yaitu... A. untuk siapa barang diproduksiB. berapa banyak barang yang akan diproduksiC. di mana barang akan diproduksiD. bagaimana cara memproduksiE. barang apa yang akan diproduksi

3. Berikut ini beberapa kebaikan sistem ekonomi:(1) Menumbuhkan inisiatif dan kreasi masyarakat.(2) Relatif mudah melakukan distribusi pendapatan.(3) Perekonomian ditangani oleh pemerintah.(4) Menghasilkan barang-barang bermutu tinggi.(5) Jarang terjadi krisis ekonomi.Berdasarkan pernyataan di atas, kebaikan sistem ekonomi komando adalah... .A. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (5)C. (1), (4), dan (5)D. (2), (3), dan (5)E. (2), (4), dan (5)

4. Perhatikan bagan interaksi rumah tangga konsumsi (RTK) dan rumah tangga produksi (RTP) berikut ini!

1

2

3

4

5

Berdasarkan bagan diatas, nomor 1 menunjukkan... .A. Arus penyerahan faktor produksi dari RTK kepada RTPB. Arus penyerahan barang dan/atau jasa dari RTK kepada RTPC. Arus balas jasa atas faktor produksi dari RTK kepada RTPD. Arus uanguntuk membeli barang dan/atau jasaE. Arus penyerahan barang dan/atau jasakepada RTK

RTK RTP

Pasar Input

Pasar Output

Page 2: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

5. Bu Chaerani telah bertahun-tahun bekerja sebagai Marketing Manager di PT DATANG BULAN dengan gaji terakhir Rp7.500.000,00 per bulan. Karena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari uang pesangon yang diterima, dia ingin memperoleh keuntungan. Ada beberapa alternatif usaha yang akan dilakukannya, di antaranya:(1) mendepositokan seluruh uang dengan bunga 3% (Rp4.500.000,00) per bulan.(2) membuka salon kecantikan dengan kemungkinan pendapatan Rp5.000.000,00 per

bulan; dan(3) membuka usaha catering dengan keuntungan diperkirakan Rp4.750.000,00.Apabila Bu Chaerani mendepositokan seluruh uangnya, maka biaya peluang yang dikorbankannya adalah... .A. Rp4.500.000,00B. Rp4.750.000,00C. Rp5.000.000,00D. Rp9.750.000,00E. Rp14.250.000,00

6. Perhatikan kegiatan pelaku ekonomi di bawah ini:(1) Menerima gaji bulanan setiap tanggal 25(2) Menghasilkan barang dan/atau jasa sesuai dengan permintaan pasar(3) Membayar sewa tempat yang digunakan untuk usaha (4) Membeli dan menggunakan barang dan/jasa (5) Melakukan permintaan faktor-faktor produksiKegiatan di atas yang dilakukan oleh produsen adalah....A. (1), (2), dan (3) B. (1), (3), dan (5) C. (2), (3), dan (4) D. (2), (3), dan (5)E. (2), (4), dan (5)

7. Pada saat harga barang Rp5.200,00 jumlah permintaan 1.000 unit. Kemudian harga barang naik menjadi Rp6.200,00ternyata permintaan menjadi 1.200 unit. Kenyataan ini menimbulkan jenis elastisitas... .A. ElastisB. InelastisC. Elastis UniterD. Elastis SempurnaE. Inelastis Sempurna

8. Berikut ini ciri-ciri pasar:(1) Pasar dikuasai oleh satu orang pembeli atau penjual.(2) Jumlah penjual dan pembeli banyak(3) Barang yang diperjualbelikan heterogen(4) Produsen bebas keluar masuk pasar(5) Pembeli dan penjual tidak bisa menentukan harga secara individuBerdasarkan pernyataan di atas, yang termasuk ciri-ciri pasar persaingan sempurna adalah … .A. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (5)

Page 3: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

C. (2), (3), dan (4)D. (2), (4), dan (5)E. (3), (4), dan (5)

9. Berikut ini perbedaan antar pasar faktor produksi yang tepat adalah...Pasar Modal Pasar Sumber Daya Alam

A Permintaan dari rumah tangga produsen Permintaan dari rumah tangga konsumenB Balas jasa berupa bunga Balas jasa berupa sewaC Tergantung letak perusahaan Tergantung faktor kesuburanD Dibutuhkan produsen Dibutuhkan konsumenE Penawaran dari rumah tangga produsen Penawaran dari rumah tangga konsumen

10. Berikut ini masalah yang dihadapi pemerintah:(1) Tingkat pertumbuhan pendapatan nasional masih rendah.(2) Konflik/pertikaian horizontal antar warga.(3) Sebagian besar bahan baku industri masih diimpor.(4) Belum semua warga negara menikmati pendidikan murah..(5) Nilai ekspor barang dan/atau jasa lebih rendah dari imporBerdasarkan masalah di atas, yang termasuk masalah ekonomi adalah... .A. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (3), dan (5)E. (3), (4), dan (5)

11. Data pendapatan nasional Negara Amarta:- GNP Rp950.000.000,00- Produksi perusahaan asing Rp75.000.000,00- Produksi warga negara di luar negeri Rp30.000.000,00- Pajak langsung Rp50.000.000,00- Pajak tidak langsung Rp100.000.000,00- Pajak perseroan Rp20.000.000,00- Asuransi Rp5.000.000,00- Laba ditahan Rp150.000.000,00- Pembayaran transfer Rp25.000.000,00- Penyusutan Rp30.000.000,00Dari data tersebut di atas Net National Income (NNI) negara Amarta adalah….A. Rp575.000.000,00B. Rp625.000.000,00 C. Rp775.000.000,00 D. Rp875.000.000,00E. Rp905.000.000,00

12. Data pendapatan nasional Negara Y:(1) Investasi Rp4.900 m(2) Bunga Rp200 m(3) Belanja pemerintah Rp1.200 m(4) Laba Rp3.100 m(5) Konsumsi Rp2.000 m

Page 4: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

Berdasarkan data di atas, komponen pendapatan nasional dengan menggunakan pendekatan pengeluaran adalah… .A. (1), (2), dan (4)B. (1), (3), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (3), dan (5)E. (3), (4), dan (5)

13. Perhatikan tabel asumsi jumlah penduduk dan GNP beberapa negara di bawah ini! Nama Negara

GNP Penduduk Pendapatan Perkapita

PrinceQueenRomeoSierra

Rp112.800.000.000.000,00Rp205.000.000.000.000,00Rp108.200.000.000.000,00Rp81.200.000.000.000,00

99.800.000215.500.000200.000.00098.500.000

Rp1.130.260,52Rp951.276,10Rp541.000,00Rp824.365,48

Berdasarkan tabel di atas, urutan negara berdasarkan pendapatan perkapita dari yang terbesar adalah… A. Prince, Queen, Romeo, SierraB. Prince, Queen, Sierra, RomeoC. Prince, Romeo, Queen, SierraD. Prince, Romeo, Sierra, QueenE. Prince, Sierra, Queen, Romeo

14. Daftar nama barang dan harga:

No. Nama Barang Harga 2011 2012

1.2.3.4.

Gula PasirTelorTerigu

Mentega

Rp8.500,00Rp12.500,00Rp7.500,00Rp5.000,00

Rp9.000,00Rp13.500,00Rp8.000,00Rp5.500,00

Dari data di atas, jenis inflasi pada tahun 2012 berdasarkan tingkat keparahan jika indeks harga dihitung dengan menggunakan metode agregatif sederhana adalah... .A. hiperinflasiB. beratC. sedangD. ringanE. sangat ringan

15. Pada saat pendapatan Vicko Rp2.000.000,00 per bulan, dia bisa menabung sebesar Rp100.000,00. Kemudian ketika pendapatannya naik menjadi Rp2.500.000,00 ternyata dia dapat menabung Rp200.000,00. Dengan demikian fungsi konsumsi Vicko adalah... .A. C = -375 + 1,25Y B. C = -300 + 0,2YC. C = 300 + 0,2Y D. C = 300 + 0,8YE. C = 800 + 0,3Y

Page 5: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

16. Jika fungsi konsumsi C = 95.000 + 0,75Y dalam US $. Sedangkan C merupakan besarnya konsumsi, Y besarnya pendapatan, dan S besarnya tabungan, maka besarnya konsumsi apabila tabungan sebesar US $ 100.000,00 ialah… .A. US $ 780.000,00B. US $ 680.000,00C. US $ 195.000,00D. US $ 100.000,00E. US $ 95.000,00

17. Kegiatan Pemanfaatan Uang:(1) Pak Johnymengikuti asuransi pendidikan untuk anak-anaknya dengan premi yang

dibayar tiap bulan.(2) Sebulan sebelum hari raya, para pedagang di Pasar Kilat menyimpan terigu, gula pasir

dan telur untuk dijual menjelang hari raya.(3) Jika ayah mengendarai motor, beliau selalu menyiapkan uang di dompet untuk

mencegah hal-hal yang tidak diinginkan.(4) Intan membeli perhiasan emas untuk dijual kembali pada saat harga tinggi.(5) Seno ikut serta menanamkan uangnya dengan cara membeli saham suatu perusahaan.Berdasarkan pernyataan di atas, yang termasuk motif spekulasi adalah... .A. (1), (2), dan (4)B. (1), (3), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (4), dan (5)E. (3), (4), dan (5)

18. Kebijakan moneter yang dilaksanakan oleh Bank Indonesia di antaranya:(1) Pada tahun depan banyak Surat Utang Negara yang sudah jatuh tempo dan akan

ditarik kembali oleh pemerintah berikut dengan pemberian bunganya.(2) Agar pertumbuhan ekonomi meningkat, pemerintah berencana mempermudah

pemberian kredit untuk dunia usaha.(3) Agar dunia usaha kembali bergairah, pemerintah menurunkan tingkat suku bunga

bank.(4) Pada tahun 2010, pemerintah melelang Obligasi Ritel Indonesia (ORI) dan Surat

Utang Negara (SUN).(5) Melalui bank sentral, pemerintah menetapkan kebijakan agar bank umum

meningkatkan cadangan wajib minimum.Dari pernyataan di atas, yang termasuk kebijakan moneter untuk mengatasi deflasi adalah... .A. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (3), dan (5)E. (3), (4), dan (5)

19. Pada akhir tahun 2012 dan awal tahun 2013 banyak dijumpai demonstrasi yang dilakukan oleh para buruh untuk meminta kenaikan upah bahkan sampai menutup jalan raya dan jalan tol sehingga produktivitas perusahaan menurun.

Upaya paling tepat yang harus ditempuh adalah... .A. memecat seluruh buruh yang berdemo karena mengakibatkan produktivitas perusahaan

menurun

Page 6: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

B. memenuhi seluruh permintaan buruh walaupun perusahaan mengalami penurunan produktivitas

C. pemerintah menutup perusahaan yang tidak mampu memenuhi tuntutan para buruh agar sejahtera

D. melakukan negosiasi antara buruh dan pengusaha dengan ditengahi oleh pihak pemerintah (tripartit)

E. aparat keamanan harus menangkapi pendemo yang menutup jalan dan memroses secara hukum

20. Fungsi dan Tujuan APBN:(1) menjaga kestabilan arus uang dan arus barang sehingga dapat mencegah terjadinya

inflasi maupun deflasi yang tinggi(2) membiayai seluruh pengeluaran negara di berbagai sektor pembangunan dan di berbagai

departemen(3) pendorong pertumbuhan ekonomi dan pengendali tingkat inflasi(4) pedoman pengeluaran dan penerimaan negara agar terjadi keseimbangan yang dinamis(5) meningkatkan produksi dan kesempatan kerja dalam rangka meningkatkan

pertumbuhan ekonomiDari pernyataan di atas, yang termasuk fungsi APBN adalah... .A. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (3), dan (5)E. (3), (4), dan (5)

21. Manfaat pasar modal:(1) Alternatif berinvestasi untuk menanamkan modal(2) Dapat meningkatkan kapasitas produksi(3) Sarana menyebarluaskan informasi bursa kepada seluruh lapisan masyarakat(4) Meningkatkan pemerataan pendapatan masyarakat(5) Sebagai salah satu indikator stabilitas perekonomian Dari pernyataan tersebut, yang termasuk manfaat pasar modal bagi pemerintah adalah... .A. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (4), dan (5)E. (3), (4), dan (5)

22. Pada saat produktivitas barang seperti beras, kedelai dan lain-lain yang dihasilkan petani dalam negeri mengalami penurunan, mengakibatkan barang langka sehingga harga-harga menjadi mahal. Salah satu tindakan yang diambil pemerintah adalah mengimpor barang agar jumlah dan harga barang kembali normal. Berdasarkan kasus tersebut menunjukkan bahwa perdagangan internasional memiliki manfaat untuk ... .A. Sumber devisaB. Perluasan kesempatan kerjaC. Stabilisasi hargaD. Peningkatan kualitas konsumsiE. Percepatan alih teknologi.

23. Berikut ini transaksi pada Bengkel APIK selama bulan Agustus 2012:

Page 7: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

(1) 1 Agustus 2012 Pak Sophan Wicara menginvestasikan uangnya sebesar Rp25.000.000,00 dan peralatan Bengkel Rp10.000.000,00.

(2) 10 Agustus 2012 diterima uang Rp500.000,00 dari Bu Senyum atas pekerjaan service mobilnya.

(3) 15 Agustus 2012 diselesaikan pekerjaan service motor milik Pak Santun senilai Rp1.500.000,00 dan akan dibayar awal bulan depan.

(4) 25 Agustus 2012dibayar gaji 2 orang karyawan @ Rp750.000,00.(5) 31 Agustus 2012 perlengkapan bersisa senilai Rp5.000.000,00Dari transaksi diatas, yang termasuk transaksi intern adalah….A. (1), (2), dan (3)B. (1), (2), dan (4)C. (1), (3), dan (4)D. (1), (3), dan (5)E. (1), (4), dan (5)

24. Berikut ini transaksi yang terjadi pada Salon Gemulai:2 Januari 2013 Nona Anon menanamkan uangnya Rp15.000.000,00 dan peralatan senilai

Rp7.500.000,00.3 Januari 2013 dibeli perlengkapan senilai Rp1.250.000,00 tetapi baru dibayar

Rp250.000,00.5 Januari 2013 diselesaikan pekerjaan merias pengantin dengan bayaran Rp5.000.000,00.Berdasarkan transaksi di atas, pencatatan ke dalam persamaan akuntansi yang tepat

adalah... .A.

Tanggal Harta Utang + ModalKas Perlengkapan Peralatan Utang Modal

2013Jan

23

Rp15.000.000,00(Rp 1.250.000,00)

-Rp1.250.000,00

Rp7.500.000,00-

--

Rp22.500.000,00-

5Rp13.750.000,00Rp 5.000.000,00

Rp1.250.000,00-

Rp7.500.000,00-

--

Rp22.500.000,00Rp 5.000.000,00

Rp18.750.000,00 Rp1.250.000,00 Rp7.500.000,00 - Rp27.500.000,00B.

Tanggal Harta Utang + ModalKas Perlengkapan Peralatan Utang Modal

2013Jan

23

Rp15.000.000,00(Rp 250.000,00)

Rp7.500.000,00Rp1.250.000,00

--

-Rp1.000.000,00

Rp22.500.000,00-

5Rp14.750.000,00Rp 5.000.000,00

Rp8.750.000,00-

--

Rp1.000.000,00-

Rp22.500.000,00Rp 5.000.000,00

Rp19.750.000,00 Rp8.750.000,00 - Rp1.000.000,00 Rp27.500.000,00C.

Tanggal Harta Utang + ModalKas Perlengkapan Peralatan Utang Modal

2013Jan

23

Rp15.000.000,00(Rp 250.000,00)

Rp7.500.000,00-

-Rp1.250.000,00

-Rp1.000.000,00

Rp22.500.000,00-

5Rp14.750.000,00Rp 5.000.000,00

Rp7.500.000,00-

Rp1.250.000,00-

Rp1.000.000,00-

Rp22.500.000,00Rp 5.000.000,00

Rp19.750.000,00 Rp7.500.000,00 Rp1.250.000,00 Rp1.000.000,00 Rp27.500.000,00D.

Tanggal Harta Utang + ModalKas Perlengkapan Peralatan Utang Modal

2013Jan

23

Rp15.000.000,00(Rp 250.000,00)

-Rp1.250.000,00

Rp7.500.000,00-

-Rp1.000.000,00

Rp22.500.000,00-

5Rp14.750.000,00Rp 5.000.000,00

Rp1.250.000,00-

Rp7.500.000,00-

Rp1.000.000,00Rp5.000.000,00

Rp22.500.000,00-

Page 8: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

Rp19.750.000,00 Rp1.250.000,00 Rp7.500.000,00 Rp6.000.000,00 Rp22.500.000,00

E.

Tanggal Harta Utang + ModalKas Perlengkapan Peralatan Utang Modal

2013Jan

23

Rp15.000.000,00(Rp 250.000,00)

-Rp1.250.000,00

Rp7.500.000,00-

-Rp1.000.000,00

Rp22.500.000,00-

5Rp14.750.000,00Rp 5.000.000,00

Rp1.250.000,00-

Rp7.500.000,00-

Rp1.000.000,00-

Rp22.500.000,00Rp 5.000.000,00

Rp19.750.000,00 Rp1.250.000,00 Rp7.500.000,00 Rp1.000.000,00 Rp27.500.000,00

25. Diterima pendapatan service mobil yang terjebak banjir dari Pak Bangun senilai Rp1.000.000,00 dari yang seharusnya Rp2.500.000,00.

Pencatatan transaksi di atas dalam mekanisme Debet dan kredit yang benar adalah... .A. Pendapatan Jasa (D) Rp1.000.000,00, Piutang Usaha (D)

Rp2.500.000,00, Kas (K) Rp3.500.000,00B. Pendapatan Jasa (D) Rp1.000.000,00, Piutang Usaha (D)

Rp1.500.000,00, Kas (K) Rp2.500.000,00C. Pendapatan Jasa (D) Rp3.500.000,00, Piutang Usaha (K)

Rp2.500.000,00, Kas (K) Rp1.000.000,00D. Pendapatan Jasa (K) Rp3.500.000,00, Piutang Usaha (D)

Rp2.500.000,00, Kas (D) Rp1.000.000,00E. Pendapatan Jasa (K) Rp2.500.000,00, Piutang Usaha (D)

Rp1.500.000,00, Kas (D) Rp1.000.000,00

26. Pada tanggal 5 Desember 2012, penjahit RAPIJALI menerima pembayaran Rp200.000,00 atas pekerjaan menjahit satu stel jas dari yang seharusnya Rp750.000,00dan sisanya akhir bulan.

Jurnal Umum yang dibuat penjahit RAPIJALI berdasarkan transaksi di atas adalah... .A. Kas Rp200.000,00

Pendapatan Jasa Rp750.000.000,00Utang Usaha Rp950.000,00B. Kas Rp200.000,00

Pendapatan Jasa Rp750.000.000,00Piutang Usaha Rp950.000,00

C. Kas Rp200.000,00Utang Usaha Rp550.000.000,00

Pendapatan Jasa Rp750.000,00D. Kas Rp200.000,00

Piutang Usaha Rp550.000.000,00Pendapatan Jasa Rp750.000,00

E. Kas Rp550.000,00Piutang Usaha Rp200.000.000,00

Pendapatan Jasa Rp750.000,0

Page 9: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

27. Drs. H. MT. Sudirman, Ak Neraca Saldo (sebagian) Per 31 Maret 2012

No. Nama Akun D K111112121201301401502

KasPerlengkapanPeralatanUtang UsahaModal SudirmanPendapatan JasaBeban Sewa

Rp25.000.000,00Rp 250.000,00

Rp10.000.000,00---

Rp 3.600.000,00...

---

Rp 5.500.000,00Rp35.000.000,00Rp25.000.000,00

Drs. H. MT. Sudirman, AkJurnal UmumHalaman 3

Tanggal Perkiraan Ref Debet Kredit

2012April

1

2

4

6

7

Kas Modal Sudirman

Beban Sewa Kas

PerlengkapanUtang Usaha

PeralatanKas

KasPendapatan Jasa

111301502111112201121111111401

Rp5.000.000,00-

Rp2.400.000,00-

Rp1.500.000,00-

Rp2.000.000,00-

Rp 500.000,00-

-Rp5.000.000,00

-Rp2.400.000,00

-Rp1.500.000,00

-Rp2.000.000,00

-Rp 500.000,00

Dari jurnal umum di atas, posting ke buku besar yang tepat adalah... .A. Kas

111

Tanggal Keterangan

Ref Debet Kredit

SaldoDebet Kredi

t2012Apri

l

11267

Saldo √3333

-Rp5.000.000,0

0--

Rp 500.000,00

--

Rp2.400.000,00

Rp2.000.000,00-

Rp25.000.000,00

Rp30.000.000,00

Rp27.600.000,00

Rp25.600.000,00

Rp25.100.000,00

----

B. Modal Sudirman 301

Page 10: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

Tanggal Keterangan Ref Debet Kredit SaldoDebet Kredit

2012April

11

Saldo √3

--

-Rp5.000.000,00

Rp35.000.000,00Rp40.000.000,00

--

C. Beban Sewa 502

Tanggal Keterangan Ref Debet Kredit SaldoDebet Kredit

2012April

12

Saldo √3

-Rp2.400.000,00

--

--

Rp3.600.000,00Rp1.200.000,00

D. Perlengkapan 112

Tanggal Keterangan Ref Debet Kredit SaldoDebet Kredit

2012April

14

Saldo √3

-Rp1.500.000,00

--

Rp 250.000,00Rp1.750.000,00

--

E. Utang Usaha 201

Tanggal Keterangan Ref Debet Kredit SaldoDebet Kredit

2012April

147

Saldo √33

---

-Rp1.500.000,00Rp 500.000,00

---

Rp5.500.000,00Rp7.000.000,00Rp7.500.000,00

28. Perhatikan Nerada Saldo sebagian berikut:No. Nama Akun Debet Kredit

1 Perlengkapan Toko Rp 200.000,002 Peralatan Kantor Rp3.000.000,00

3 Akum. Penyusutan Peralatan Kantor Rp 1.200.000,004 Modal Hasan Rp34.000.000,00

Data Penyesuaian 31 Desember 2012a. Penyusutan peralatan 10% dari harga perolehan.

Penyusunan Jurnal Penyesuaian yang benar adalah....A. Peralatan Kantor Rp300.000,00

Akumulasi Penyusutan Peralatan Kantor Rp300.000,00B. Akumulasi Penyusutan Peralatan Kantor Rp300.000,00

Peralatan Kantor Rp300.000,00C. Beban Penyusutan Peralatan Kantor Rp300.000,00

Akumulasi Penyusutan Peralatan Kantor Rp300.000,00D. Akumulasi Penyusutan Peralatan Kantor Rp300.000,00

Beban Penyusutan Peralatan Kantor Rp300.000,00E. Beban Penyusutan Peralatan Kantor Rp120.000,00

Akumulasi Penyusutan Peralatan Kantor Rp120.000,00

Page 11: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

29. CAR WASH “CLING” N E R A C A

Per 31 Desember 2012 (dalam ribuan)

HARTA UTANG DAN MODALKas Rp 15.000,00 Utang Lancar:Perlengkapan Rp 3.500,00 Utang Usaha Rp.............Piutang Usaha Rp 2.500,00Peralatan Rp50.000,00A.P. Peralatan (Rp12.500,00)

Rp ................ Modal Samuel Eto’oRp............Jumlah Harta............................ Rp 58.500,00 Jumlah Utang dan Modal Rp............

Berdasarkan Neraca di atas, jika Utang Usaha Rp20.000.000,00 maka Modal Samuel Eto’o adalah….A. Rp15.000.000,00B. Rp20.000.000,00C. Rp37.500.000,00D. Rp38.500.000,00E. Rp58.500.000,00

30. Beberapa transaksi diPD BENDUNGAN pada bulan Januari 2013 sebagai berikut:(1) Tanggal 5 Januari 2013 diterimadari CV Kapuas untuk pelunasan utang minggu yang

lalu sebesar Rp3.500.000,00 dengan potongan 2%. (2) Tanggal 10 Januari 2013 dijual tunai barang dagangan kepada Toko Jatiluhur seharga

Rp1.500.000,00.(3) Tanggal 15 Januari 2013 dijual barang dagang kepada Toko Asahan seharga

Rp5.000.000,00 dengan syarat 2/10,n/30.(4) Tanggal 20 Januari 2013 dibeli barang dagang tunai dari Toko Jago seharga

Rp750.000,00.(5) Tanggal 25 Januari 2013 dijual peralatan bekas seharga Rp2.500.000,00 kepada Bapak

Heru dibayar dengan cek Bank DKI.Pencatatan transaksi di atas dalam jurnal penerimaan kas yang benar adalah... .A. JURNAL PENERIMAAN KAS (dalam ribuan rupiah)

Halaman 22

Tsnggal Keterangan RefDebet Kredit

Kas Potongan Penjualan Penjualan Piutang

DagangSerba-serbi

Akun Jumlah2013Jan

5 CV Kapuas 3.430 70 3.50010 Penjualan Tunai 1.500 1.50025 Peralatan 2.500 Peralatan 2.500

B. JURNAL PENERIMAAN KAS (dalam ribuan rupiah) Halaman 22

Tsnggal Keterangan RefDebet Kredit

Kas Potongan Penjualan Penjualan Piutang

DagangSerba-serbi

Akun Jumlah2013Jan

5 CV Kapuas 3.430 70 3.50010 Penjualan Tunai 1.500 1.50015 Toko Asahan 5.000 5.00025 Peralatan 2.500 Peralatan 2.500

C. JURNAL PENERIMAAN KAS (dalam ribuan rupiah) Halaman 22

Page 12: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

Tsnggal Keterangan RefDebet Kredit

Kas Potongan Penjualan Penjualan Piutang

DagangSerba-serbi

Akun Jumlah2013Jan

5 CV Kapuas 3.430 70 3.50010 Penjualan Tunai 1.500 1.50020 Toko Jago 750 Pembelian 75025 Peralatan 2.500 Peralatan 2.500

D. JURNAL PENERIMAAN KAS (dalam ribuan rupiah) Halaman 22

Tsnggal Keterangan RefDebet Kredit

Kas Potongan Penjualan Penjualan Piutang

DagangSerba-serbi

Akun Jumlah2013Jan

5 CV Kapuas 3.500 3.50010 Penjualan Tunai 1.500 1.50015 Toko Asahan 5.000 5.00020 Toko Jago 750 Pembelian 75025 Peralatan 2.500 Peralatan 2.500

E. JURNAL PENERIMAAN KAS (dalam ribuan rupiah) Halaman 22

Tsnggal Keterangan RefDebet Kredit

Kas Potongan Penjualan Penjualan Piutang

DagangSerba-serbi

Akun Jumlah2013Jan

5 CV Kapuas 3.430 70 3.50010 Penjualan Tunai 1.500 1.50015 Toko Asahan 5.000 5.00020 Toko Jago 750 Pembelian 75025 Peralatan 2.500 Peralatan 2.500

31. Neraca Saldo (sebagian)milik PD BEJO UNTUNG:No. Nama Akun Debet Kredit117 Persediaan barang dagangan Rp17.500.000,00  411 Penjualan   Rp85.000.000,00511 Pembelian Rp62.000.000,00  512 Retur pembelian dan PH   Rp 1.500.000,00513 Potongan pembelian   Rp 700.000,00514 Beban angkut pembelian Rp 1.000.000,00  

Keterangan akhir periode menyebutkan bahwa persediaan barang dagang Rp15.000.000,00.

Berdasarakan data di atas, disusun jurnal penyesuaian sebagai berikut:(1) Harga pokok penjualan Rp17.500.000,00

Persediaan barang dagangan Rp17.500.000,00(2) Harga Pokok Penjualan Rp85.000.000,00

Penjualan Rp85.000.000,00(3) Pembelian Rp62.000.000,00

Harga Pokok Penjualan Rp62.000.000,00(4) Retur Pembelian dan PH Rp1.500.000,00

Harga Pokok Penjualan Rp1.500.000,00(5) Harga Pokok Penjualan Rp1.000.000,00

Beban Angkut Pembelian Rp1.000.000,00

Penyelesaian jurnal penyesuaian yang tepat adalah... .A. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (5)C. (1), (4), dan (5)

Page 13: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

D. (2), (3), dan (4)E. (2), (4), dan (5)

32. Perkiraan-perkiraan sebagian milik UD CEMERLANGsebagai berikut …..- Persediaan barang dagang awal Rp900.000,00- Pembelian Rp3.400.000,00- Beban angkut pembelian Rp100.000,00- Retur pembelian dan PH Rp200.000,00- Potongan pembelian Rp40.000,00- Penjualan Bersih Rp7,500.000,00- Beban Listrik dan Telepon Rp850.000,00- Persediaan barang dagang akhir Rp1.100.000,00Dari data di atas, nilaibarang yang tersedia untuk dijualadalah….A. Rp3.060.000,00B. Rp3.260.000,00C. Rp3.500.000,00D. Rp4.160.000,00E. Rp4.440.000,00

33. Kertas Kerja PD KAGARATA

No. Nama AkunNeraca Saldo Penyesuaian NSD Laba/Rugi Neraca

D K D K D K D K D K(1) Pers. Br. Dagang 5.000 - 5.500 5.000 10.500 - - - 10.500 -(2) Pembelian 35.000 - - - 35.000 - 35.000 - - -(3) B.A. Pembelian - 1.500 - 1.500 - 1.500 - 1.500 - -(4) Retur Pembelian - 750 - - - 750 - 750 - -(5) Beban Sewa 1.200 - - 400 800 - 800 - - -

Penyelesaian kertas kerja dengan pendekatan Ikhtisar L/R yang benar adalah... .A. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (5)C. (1), (4), dan (5)D. (2), (3), dan (4)E. (2), (4), dan (5)

34. Data keuangan PD SamuderaKehidupan pada akhir periode akuntansi: Persediaan barang dagang (awal) Rp25.000.000,00 Pembelian Rp69.000.000,00 Retur pembelian dan PH Rp2.000.000,00 Potongan pembelian Rp3.000.000,00 Persediaan barang dagang (akhir) Rp15.000.000,00 Penjualan Rp102.000.000,00 Retur penjualan Rp4.000.000,00 Potongan penjualan Rp3.000.000,00 Beban angkut pembelian Rp1.000.000,00 Beban angkut penjualan Rp1.500.000,00 Rugiluar usaha Rp3.500.000,00 Pajak Penghasilan Rp1.500.000,00Berdasarkan data di atas, besarnya laba bersih sebelum pajak adalah …A. Rp13.500.000,00B. Rp15.000.000,00C. Rp18.500.000,00

Page 14: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

D. Rp20.000.000,00E. Rp75.000.000,00

35. Data sebagian kertas kerja PDHalilintar per 31 Desember 2012 sebagai berikut:No. Nama Akun Neraca Saldo Disesuaikan Laba/Rugi

D K D K 111 Kas Rp 5.000.000,00 - - - 103 Piutang Dagang Rp 6.000.000,00 - - -

 104Persediaan Barang Dagang Rp20.000.000,00 - - -

 105 Perlengkapan Rp 500.000,00 - - - 411 Penjualan - Rp125.000.000,00 - Rp125.000.000,00 412 Retur penjualan dan PH Rp 3.000.000,00 - Rp 3.000.000,00 - 511 Pembelian Rp75.000.000,00 - Rp75.000.000,00 - 512 Potongan pembelian - Rp 500.000,00 - Rp 500.000,00

 611Beban perlengkapan toko Rp 1.000.000,00 - Rp 1.000.000,00 -

 211 Utang gaji - Rp 1.500.000,00 - -Rp79.000.000,00 Rp125.500.000,00

Dari kertas kerja sebagian di atas, dapat disusun jurnal sebagai berikut:(1) Penjualan(D) Rp125.000.000,00

Potongan pembelian(D) Rp500.000,00Ikhtisar Rugi/Laba(K) Rp125.500.000,00

(2) Ikhtisar Rugi/Laba (D) Rp79.000.000,00Pembelian(K) Rp75.000.000,00Retur penjualan dan PH (K) Rp3.000.000,00Beban perlengkapan toko (K) Rp1.000.000,00

(3) Beban perlengkapan toko (D) Rp1.000.000,00Ikhtisar Rugi/Laba Rp1.000.000,00

(4) Ikhtisar Rugi/Laba(D) Rp46.500.000,00Modal (K) Rp46.500.000,00

(5) Ikhtisar Rugi/Laba (D) Rp125.500.000,00Penjualan(K) Rp125.000.000,00Potongan Pembelian(K) Rp500.000,00

Jurnal Penutup yang benar berdasarkan data tersebut adalah... .A. (1), (2), dan (4)B. (1), (3), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (4), dan (5)E. (3), (4), dan (5)

36. Warung nasi Tenda Biru milik Ayah Imron berada di lokasi strategis, yaitu sekitar perkantoran dan sekolah. Warung nasi tersebut merjadi salah satu alternatif untuk sarapan, makan siang, dan makan malam. Akan tetapi, Ayah Imron tidak dapat melayani semua konsumennya dikarenakan modal terbatas.

Pada contoh di atas, apabila dilihat dari unsur manajemen maka masalah yang dihadapi Ayah Imron berhubungan dengan unsur manajemen... .A. MenB. MoneyC. Matherial

Page 15: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

D. MachineE. Methods

37. Maksud dan tujuan pendirian badan usaha, di antaranya:(1) Mengelola cabang-cabang produksi yang menguasai hajat hidup orang banyak.(2) Sebagai partner pemerintah dalam mengatasi pengangguran(3) Memberikan sumbangan bagi perkembangan perekonomian nasional dan penerimaan

negara.(4) Mengutamakan mengejar keuntungan untuk kepentingan pribadi/kelompok.(5) Menyelenggarakan kemanfaatan umum berupa penyediaan barang dan/atau jasa.Berdasarkan maksud dan tujuan pendirian badan usaha di atas, peranan yang dijalankan oleh badan usaha milik negara adalah... .A. (1),(2), dan (3)B. (1),(3), dan (5)C. (2),(4), dan (6)D. (3),(4), dan (5)E. (3), (4), dan (6)

38. Pak Widodo seorang anggota koperasi telah menjadi anggota selama sepuluh tahun. Dia beserta keluarganya pindah rumah dan berhenti menjadi anggota koperasi.Cara menyelesaikan masalah yang ada di koperasi tersebut adalah... A. Mengembalikan seluruh simpanan Pak Widodo dan memberhentikannya dari

keanggotaan.B. Memberikan seluruh simpanan Pak Widodo kemudian mencari calon penggantinya.C. Membiarkan Pak Widodo tetap menjadi anggota koperasi walaupun tidak merasakan

manfaat.D. PakWidodo mewariskan keanggotaan dan simpanannya kepada sanak keluarga yang

terdekat.E. Segera mengadakan rapat anggota untuk mengambil keputusan mengenai

keanggotaannya.

39. Berikut ini adalah data keuangan milik KoperasiMENTARI MENYINARI BUMI: - SHU tahun berjalan Rp30.000.000,00 - Jumlah Simpanan Pokok dan Simpanan Wajib Rp80.000.000,00 - Omset penjualan satu tahun Rp200.000.000,00. Di antara SHU dialokasikan 20% untuk jasa simpanan dan 25% untuk jasa pembelian. Jika Pak Siranto sebagai salah seorang anggota koperasi tersebut memiliki simpanan pokok sebesar Rp100.000,00 dan simpanan wajib Rp300.000,00. serta selama satu tahun telah belanja di koperasi senilai Rp500.000,00, maka bagian SHU yang diterima Pak Sirato adalah...A. Rp18.750,00B. Rp30.000,00C. Rp48.750,00D. Rp52.000,00E. Rp65.800,00

40. Pak Agus Herry memiliki lahan yang sangat luas dan mengandung pasir hitam yang dibutuhkan untuk mendirikan bangunan. Oleh karena itu, beliau mengidentifikasi langkah-langkah yang akan ditempuh untuk memanfaatkan pasir yang ada di lahannya agar lebih bermanfaat dan menguntungkan.Dari contoh di atas, Pak Agus Herry memiliki ciri wirausaha... .

Page 16: TRY OUT BERSAMA SANGGAR 12 JAKARTA TIMUR ... · Web viewKarena suatu sebab, perusahan mengalami kebangkrutan dan Bu Chaerani di PHK dengan mendapatkan pesangon 20 kali gaji. Dari

A. Berpikir teliti, inovatif, dan kreatifB. Berani mengambil resiko dan percaya pada diri sendiriC. Mengutamakan prestasi, tahan uji, tekun, dan tidak mudah menyerahD. Jujur, bertanggung jawab, dan teguh pendirianE. Selalu berusaha meningkatkan keunggulan dan citra perusahaan