TATA CARA PERHITUNGAN HARGA SATUAN PEKERJAAN ATAP BANGUNAN ...pip2bdiy.com/nspm/SNI...

1
TATA CARA PERHITUNGAN HARGA SATUAN PEKERJAAN ATAP BANGUNAN DAN GEDUNG SNI 03-3436-1994 RUANG LINGKUP Tata cara ini memuat indeks bahan bangunan yang diperlukan, indeks tenaga kerja yang dibutuhkan untuk tiap satuan pekerjaan sesuai dengan spesifikasi teknis pekerjaan penutup atap genteng, atap asbes semen gelombang, atap Fiberglas, atap logam, atap sirap, dan lapisan aluminium foil. RINGKASAN Tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan penutup atap bangunan rumah dan gedung ini dimaksudkan sebagai acuan dalam menghitung harga satuan pekerjaan di bidang bangunan rumah dan gedung, dengan tujuan untuk memperoleh keseragaman dasar perhitungan harga satuan pekerjaan. Harga satuan pekerjaan adalah biaya upah kerja dengan atau tanpa harga bahan bangunan untuk satuan pekerjaan tertentu. Persyaratan umum dalam perhitungan harga satuan pekerjaan ditentukan berdasarkan harga bahan bangunan dan upah kerja setempat; spesifikasi dan cara pengerjaan setiap jenis pekerjaan sesuai standar yang berlaku. Persyaratan Non teknis dalam perhitungan harga satuan pekerjaan didasarkan gambar teknis dan rencana kerja dan syarat-syarat; perhitungan indeks bahan bangunan telah ditambah toleransi 10 -20 %; jam kerja efektif untuk para pekerja 5 jam per hari; pengerjaan dengan cara manual.

Transcript of TATA CARA PERHITUNGAN HARGA SATUAN PEKERJAAN ATAP BANGUNAN ...pip2bdiy.com/nspm/SNI...

Page 1: TATA CARA PERHITUNGAN HARGA SATUAN PEKERJAAN ATAP BANGUNAN ...pip2bdiy.com/nspm/SNI 03-3436-1994.pdf · TATA CARA PERHITUNGAN HARGA SATUAN PEKERJAAN ATAP BANGUNAN DAN GEDUNG SNI 03-3436-1994

TATA CARA PERHITUNGAN HARGA SATUAN PEKERJAAN ATAP BANGUNAN DAN GEDUNG

SNI 03-3436-1994

RUANG LINGKUP Tata cara ini memuat indeks bahan bangunan yang diperlukan, indeks tenaga kerja yang dibutuhkan untuk tiap satuan pekerjaan sesuai dengan spesifikasi teknis pekerjaan penutup atap genteng, atap asbes semen gelombang, atap Fiberglas, atap logam, atap sirap, dan lapisan aluminium foil. RINGKASAN Tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan penutup atap bangunan rumah dan gedung ini dimaksudkan sebagai acuan dalam menghitung harga satuan pekerjaan di bidang bangunan rumah dan gedung, dengan tujuan untuk memperoleh keseragaman dasar perhitungan harga satuan pekerjaan. Harga satuan pekerjaan adalah biaya upah kerja dengan atau tanpa harga bahan bangunan untuk satuan pekerjaan tertentu.

Persyaratan umum dalam perhitungan harga satuan pekerjaan ditentukan berdasarkan harga bahan bangunan dan upah kerja setempat; spesifikasi dan cara pengerjaan setiap jenis pekerjaan sesuai standar yang berlaku. Persyaratan Non teknis dalam perhitungan harga satuan pekerjaan didasarkan gambar teknis dan rencana kerja dan syarat-syarat; perhitungan indeks bahan bangunan telah ditambah toleransi 10 -20 %; jam kerja efektif untuk para pekerja 5 jam per hari; pengerjaan dengan cara manual.