Surat Penelitian Rini

5
RUMAH SAKIT UMUM GANESHA Jln. Raya Celuk – Sukawati – Gianyar, Telp. (0361) 298 233, Fax. 291 237 Gianyar, 19 November 2013 Nomor : /DIKLAT/RSUG/XI/2013 Lampiran : - Prihal : Pemberian Ijin Penelitian Kepada Yth : Kepala STIKes Wira Medika PPNI Bali Di Tempat Dengan Hormat, Sehubungan dengan surat yang dikirim kepada kami Nomor : 01502/K31.1 STIKES WIKA/KM/XI/2013 tanggal 8 November 2013 tentang Permohonan Ijin Penelitian, dengan ini kami menyatakan tidak keberatan atas maksud melakukan penelitian tersebut di di RSU Ganesha yang dilakukan oleh : Nama : Ni Made Mustarini NIM : 12.322.1444 Judul Penelitian : Pengaruh Pemberian Aromaterapi Jahe terhadap Tingkat Mual Muntah pada Ibu Hamil Trisemester Satu di RSU Ganesha tahun 2013 Dengan ketentuan sebagai berikut: 1. Tidak menyimpang dari kerangka serta tujuan melakukan penelitian/survey. 2. Memberitahukan kepada pemerintah setempat. 3. Mematuhi semua peraturan yang berlaku di RSU Ganesha 4. Bila terjadi penyimpangan / pelanggaran terhadap ketentuan tersebut di atas, maka surat izin akan dicabut kembali. Demikianlah izin penelitian diberikan kepada yang bersangkutan untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

description

penelitian

Transcript of Surat Penelitian Rini

RUMAH SAKIT UMUM GANESHA Jln. Raya Celuk Sukawati Gianyar, Telp. (0361) 298 233, Fax. 291 237

Gianyar, 19 November 2013Nomor: /DIKLAT/RSUG/XI/2013Lampiran: -Prihal: Pemberian Ijin Penelitian

Kepada Yth :Kepala STIKes Wira Medika PPNI BaliDiTempat

Dengan Hormat,

Sehubungan dengan surat yang dikirim kepada kami Nomor : 01502/K31.1 STIKES WIKA/KM/XI/2013 tanggal 8 November 2013 tentang Permohonan Ijin Penelitian, denganini kami menyatakan tidak keberatan atas maksud melakukan penelitian tersebut di di RSU Ganesha yang dilakukan oleh :Nama: Ni Made MustariniNIM: 12.322.1444Judul Penelitian: Pengaruh Pemberian Aromaterapi Jahe terhadap Tingkat Mual Muntah pada Ibu Hamil Trisemester Satu di RSU Ganesha tahun 2013

Dengan ketentuan sebagai berikut:1. Tidak menyimpang dari kerangka serta tujuan melakukan penelitian/survey.2. Memberitahukan kepada pemerintah setempat.3. Mematuhi semua peraturan yang berlaku di RSU Ganesha4. Bila terjadi penyimpangan / pelanggaran terhadap ketentuan tersebut di atas, makasuratizin akan dicabut kembali.

Demikianlah izin penelitian diberikan kepada yang bersangkutan untuk dapatdipergunakan sebagaimana mestinya.

Gianyar, 19 November 2013 Hormat Kami

drg. Nyoman Dima Fajar Prawesti Kepala Diklat

SURAT KETERANGANNOMOR : . /DIKLAT/RSUG/XII/2013

Yang bertanda tangan di bawah ini :Nama:drg. Nyoman Dima Fajar Prawesti Jabatan: Kepala Diklat RSU Ganesha

Menerangkan dengan sebenarnya bahwa :Nama:Ni Made MustariniNIM:12.322.1444Jurusan:S1 Keperawatan STIKes Wira Medika PPNI Bali

Adalah benar-benar telah melaksanakan penelitian di RSU Ganesha terhitung sejak 19 November s/d 7 Desember 2013 dalam rangka penyusunan skripsi denganjudul:Pengaruh Pemberian Aromaterapi Jahe terhadap Tingkat Mual dan Muntah pada Ibu Hamil Trisemester Satu di RSU Ganesha tahun 2013.

Demikian surat keterangan ini kami buat dengan sebenarnya, dan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Gianyar, 16 Desember 2013 Hormat Kami

drg. Nyoman Dima Fajar Prawesti Kepala Diklat

Gianyar, 05 Mei 2014Nomor: /DIKLAT/RSUG/V/2014Lampiran: 1Prihal: Pemberian Ijin On the Job Training (OJT)

Kepada Yth :Kepala Bagian Akademik dan Kemahasiswaan Alfa PrimaDiTempat

Dengan Hormat,

Sehubungan dengan surat yang dikirim kepada kami Nomor : 4188/AP-KBA/IV/2014 tanggal 10 April 2014 tentang Permohonan On the Job Training (OJT) bagi 8 (delapan) orang mahasiswa/i Alfa Prima Jurusan Manajemen Administrasi Rumah Sakit denganini kami sampaikan bahwa kami menyetujui mahasiswa/i tersebut untuk melakukan On the Job Training (OJT) di RSU Ganesha terhitung mulai tanggal 16 Juni 2014-6 September 2014. Adapun rincian biaya yang harus dibayarkan terlampir.

Demikianlah ijin On the Job Training (OJT) kami berikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Gianyar, 05 Mei 2014Hormat Kami

drg. Nyoman Dima Fajar Prawesti Kepala Diklat

RINCIAN BIAYA ON THE JOB TRAINING (OJT)

BULANJMLH PESERTATOTAL

Juni-Juli8 x 225.000Rp 1.800.000,-

Juli-Agustus8 x 225.000Rp 1.800.000,-

Agustus-September8 x 225.000Rp 1.800.000,-

GRAND TOTALRp. 5.400.000,-

Gianyar, 05 Mei 2014 Hormat Kami

drg. Nyoman Dima Fajar Prawesti Kepala Diklat