SP PK

24
STRATEGI PELAKSANAAN TINDAKAN PERAWATAN Masalah Keperawatan Utama : Perilaku kekerasaan Pertemuan ke : I ( satu ) Kondisi Klien : 1. Klien tampak marah – marah 2. Mata merah, melotot dan pandangan tajam 3. Wajah memerah dan tegang 4. Bicara dengan nada tinggi dan kasar 5. Mengumpat dengan kata-kata kotor 6. Afek labil Tujuan perawatan khusus 1. Klien mampu mengungkapkan penyebab marah 2. Klien mampu menyebutkan tanda-tanda marah 3. Klien mampu menyebutkan perilaku marah yang biasa dilakukan 4. Klien mampu menyebutkan akibat marah 5. Klien mampu mendemontrasikan cara marah yang sehat dengan cara fisik I Rencana Tindakan Perawatan : 1. BHSP 2. Identifikasi penyebab marah 3. Identifikasi tanda-tanda marah 4. Identifikasi perilaku marah yang biasa dilakukan 5. Diskusikan akibat marah 6. Ajarkan cara mengungkapkan marah yang sehat dengan fisik I 7. Buatkan jadual latihan mengungkapkan marah yang sehat dengan fisik I 8. Fase orientasi a. Salam therapeutic

description

sp

Transcript of SP PK

STRATEGI PELAKSANAAN TINDAKAN PERAWATANMasalah Keperawatan Utama : Perilaku kekerasaanPertemuan ke : I ( satu )Kondisi Klien :1. Klien tampak marah marah2. Mata merah, melotot dan pandangan taam!. "aah memerah dan tegang#. $i%ara dengan nada tinggi dan kasar&. Mengumpat dengan kata'kata kotor(. )*ek la+il,uuan perawatan khusus1. Klien mampu mengungkapkan pen-e+a+ marah2. Klien mampu men-e+utkan tanda'tanda marah!. Klien mampu men-e+utkan perilaku marah -ang +iasa dilakukan#. Klien mampu men-e+utkan aki+at marah &. Klien mampu mendemontrasikan %ara marah -ang sehat dengan %ara *isik I.en%ana ,indakan Perawatan :1. $/0P2. Identi*ikasi pen-e+a+ marah!. Identi*ikasi tanda'tanda marah#. Identi*ikasi perilaku marah -ang +iasa dilakukan&. 1iskusikan aki+at marah(. )arkan %ara mengungkapkan marah -ang sehat dengan *isik I2. $uatkan adual latihan mengungkapkan marah -ang sehat dengan *isik I3. 4ase orientasia. 0alam therapeuti%0elamat pagi..(sam+il mengaak +era+at tangan). Perkenalkan nama sa-a 0lamet0udi-anto. 0a-a+iasadipanggil pak0lamet. 0a-aperawat di .auang5III ini -angmerawat $apak selama di sini. Kalo $apak mem+utuhkan +antuan, $apak dapatmenghu+ungi sa-a. 0iapa nama $apak. 6 $iasa dipanggil..6 +. 78aluasi$agaimana perasaan Pak )mat hari ini. Kenapa Pak )mat di+awa ke rumah sakit ini 6$apak pernah kalo marah'marah sampai memukul orang atau merusak +arang 69oh..+egitu -a Pak. :adi $apak kalo marah suka merusak +arang'+arang di rumah -a.6%. Kontrak ,opik :$agaimanakalaukita+er+in%ang'+in%angtentangmarah'marah-angPak)matlakukan 6 "aktuMau +erapa menit 6 ,empatMau dimana kita +er+in%ang'+in%ang 6;. 4ase keraPak )mat, %o+a sekarang %eritakan apa saa -ang men-e+a+kan Pak )mat marah. Karenaistri Pak )mat menuduh Pak )mat malas. ,erus apa pernah merusak +arang 6 )pa -angmen-e+a+kan pak )mat marah seperti itu 6 Kalomarahapasih -angpak )mat rasakan 6)pa tangan-a adi mengepal 6)parahangn-a mengatup 6 Kalo nada suaran-a, +agaimana 6 apa menadi le+ih keras 6 )pakata'katan-a uga kotor 6