Soal uts legis pangan.docx

4
8/20/2019 Soal uts legis pangan.docx http://slidepdf.com/reader/full/soal-uts-legis-pangandocx 1/4 Soal : 1. Sebutkan jenis produk pangan hasil produksi UMKM apa saja yang harus mendapatkan MD dan tidak boleh PIR! ". #elaskan tahap untuk mendapatkan MD ! $. %pa perbedaan antara UU pangan yang lama dengan UU pangan yang  baru! &. Sebutkan dalam undang'undang apa saja yang mengatur tentang pangan halal( buat analisis keterkaitan satu undang'undang dengan undang'undang lainnya ). Sebutkan point'point penting yang diatur dalam UU Perlindungan Konsumen #a*aban : 1. ' Susu dan hasil olahannya ' +asil olahan daging( ikan( dan unggas yang memerlukan proses atau  penyimpanan beku( ' Pangan kaleng( pangan bayi ' Minuman beralkohol( %MDK( pangan lain yang *ajib S,I( pangan lain yang ditetapkan -PM. ". a. Pengisian /ormulir penda/taran( kemudian diserahkan kembali bersama 0ontoh produk dan ran0angan label yang sesuai dengan yang akan diedarkan.  b. Mengumpulkan dokumen sebagai syarat penda/taran yaitu : ' otokopi ijin usaha industri dari Departemen Perindustrian dan Perdagangan atau -adan Kordinasi Penanaman Modal 2-KPM3. ' Serti/ikat Merek dari Ditjen +%KI. ' +asil analisa laboratorium 2asli3 yang berhubungan dengan produk antara lain 4at gi4i 2klaim gi4i3( 4at yang diklaim sesuai dengan label( uji kimia( 0emaran mikrobiologi dan 0emaran logam. Keabsahan hasil analisa tersebut berlaku 5 2enam3 bulan sejak tanggal pengujian. 0. Mengisi ormulir %( -( 6( D ' ormulir % a3 Surat Kuasa bermeterai yg menjelaskan jabatan pemberi dan  penerima Kuasa dari perusahaan bersangkutan untuk  pengurusan penda/taran Produk Pangan 2berlaku $ bulan3  b3 Pengisian nama dagang( nama jenis( berat bersih( jenis kemasan( nama dan alamat perusahaan 2Pengemas kembali7-erlisensi7Importir3 03 ,ama #elas( tanda tangan penanggung ja*ab dan 0ap  perusahaan ' ormulir - a3 Da/tar -ahan 7 komposisi  b3 Spesi/ikasi bahan tambahan pangan dan kemasan yg digunakan 03 Keterangan 8M7,on 8M untuk produk #agung( Kedelai( Kentang dan hasil lahannya

Transcript of Soal uts legis pangan.docx

Page 1: Soal uts legis pangan.docx

8/20/2019 Soal uts legis pangan.docx

http://slidepdf.com/reader/full/soal-uts-legis-pangandocx 1/4

Soal :

1. Sebutkan jenis produk pangan hasil produksi UMKM apa saja yang harus

mendapatkan MD dan tidak boleh PIR!

". #elaskan tahap untuk mendapatkan MD !

$. %pa perbedaan antara UU pangan yang lama dengan UU pangan yang baru!

&. Sebutkan dalam undang'undang apa saja yang mengatur tentang pangan

halal( buat analisis keterkaitan satu undang'undang dengan undang'undang

lainnya

). Sebutkan point'point penting yang diatur dalam UU Perlindungan

Konsumen

#a*aban :

1. ' Susu dan hasil olahannya

' +asil olahan daging( ikan( dan unggas yang memerlukan proses atau

 penyimpanan beku(' Pangan kaleng( pangan bayi

' Minuman beralkohol( %MDK( pangan lain yang *ajib S,I( pangan

lain yang ditetapkan -PM.

".

a. Pengisian /ormulir penda/taran( kemudian diserahkan kembali bersama

0ontoh produk dan ran0angan label yang sesuai dengan yang akan

diedarkan.

 b. Mengumpulkan dokumen sebagai syarat penda/taran yaitu :

' otokopi ijin usaha industri dari Departemen Perindustrian dan

Perdagangan atau -adan Kordinasi Penanaman Modal 2-KPM3.

' Serti/ikat Merek dari Ditjen +%KI.

' +asil analisa laboratorium 2asli3 yang berhubungan dengan produk

antara lain 4at gi4i 2klaim gi4i3( 4at yang diklaim sesuai dengan

label( uji kimia( 0emaran mikrobiologi dan 0emaran logam.

Keabsahan hasil analisa tersebut berlaku 5 2enam3 bulan sejak

tanggal pengujian.

0. Mengisi ormulir %( -( 6( D

' ormulir %

a3 Surat Kuasa bermeterai yg menjelaskan jabatan pemberi dan

 penerima Kuasa dari perusahaan bersangkutan untuk

 pengurusan penda/taran Produk Pangan 2berlaku $ bulan3 b3 Pengisian nama dagang( nama jenis( berat bersih( jenis

kemasan( nama dan alamat perusahaan 2Pengemas

kembali7-erlisensi7Importir3

03 ,ama #elas( tanda tangan penanggung ja*ab dan 0ap

 perusahaan

' ormulir -

a3 Da/tar -ahan 7 komposisi

 b3 Spesi/ikasi bahan tambahan pangan dan kemasan yg digunakan

03 Keterangan 8M7,on 8M untuk produk #agung( Kedelai(

Kentang dan hasil lahannya

Page 2: Soal uts legis pangan.docx

8/20/2019 Soal uts legis pangan.docx

http://slidepdf.com/reader/full/soal-uts-legis-pangandocx 2/4

d3 Keterangan asal bahan 2nabati7he*ani3 utk Protein( 9'Systein(

n4ym( Kolostrum( 9emak( minyak( lemak nabati 2shortening3(

 pengental( pengemulsi( pemantap( mono'd'glyserida'

trigliserida( kolagen( gelatin dan yg di duga berasal dari he*an.

e3 Untuk produk daging dan hasil olahannya:%. Produk dalam ,egeri: Keterangan dari RP+

-. Produk Import: Rekomendasi dari Kementan RI utk

 produk Ruminansia dan hasil olahnya.

6. Proses produksi7alur proses produksi( kode produksi dan

in/ormasi kadaluarsa.

D. +asil %nalisa produk akhir 21 tahun terakhir3 meliputi

analisa kimia( bahan tambahan pangan( 0emaran logam

dan 0emaran mikrobiologi.

' ormulir 6

a3 Proses proses produksi dari bahan baku sampai produk jadi

 b3 +igiene dan sanitasi pabrik dan karya*an03 Denah dan peta lokasi pabrik 

' ormulir D

a3 Struktur organisasi

 b3 Sistem penga*asan mutu( sarana dan peralatan penga*asan mutu

03 +asil analisa produk akhir lengkap dan asli meliputi pemeriksaan

/isika( kimia( -M 2sesuai dengan masing'masing jenis makanan3(

0emaran mikroba dan 0emaran logam

d3 %pabila diperiksa oleh laboratorium sendiri( harus dilengkapi

dengan metoda dan prosedur analisa yang digunakan dengan

melampirkan da/tar peralatan laboratorium yang dimiliki

e3 %pabila dilakukan pemeriksaan dilaboratorium pemerintah atau

laboratorium yang sudah diakreditasi( agar menyebutkan metoda

yang digunakan.

/3 ;in pro0ess 0ontrol< penga*asan mutu selama proses produksi.

d. ormulir yang telah diisi( dibuat masing'masing rangkap & 2empat3. 1

2satu3 rangkap untuk arsip produsen dan $ 2tiga3 rangkap untuk diserahkan

kepada petugas dengan ketentuan sebagai berikut :

• Umum

1. -erkas makanan( minuman dan bahan tambahan pangan dalam

map snelhe0ter ber*arna merah=

". -erkas makanan diet khusus dalam map snelhe0ter ber*arna hijau=$. -erkas makanan /ungsional( makanan rekayasa genetika dalam

map snelhe0ter ber*arna biru.

• DS

1. -erkas makanan dalam map snellhe0ter transparan ber*arna biru=

". -erkas minuman dan bahan tambahan pangan dalam map

snellhe0ter transparan *arna merah.

Page 3: Soal uts legis pangan.docx

8/20/2019 Soal uts legis pangan.docx

http://slidepdf.com/reader/full/soal-uts-legis-pangandocx 3/4

 ,o. &

Undang'undang pangan halal :

UU ,o. > tahun 1???

UU no. > tahun 1??? tentang perlindungan konsumen 2;UUPK<3

telah memberikan perlindungan bagi umat muslim. Dalam pasal > ayat 213huru/ + UUPK( diatur bah*a pelaku usaha dilarang memproduksi

dan7atau memperdagangkan barang dan7atau jasa yang tidak mengikuti

ketentuan berproduksi se0ara halal( sebagaimana pernyataan @halal@ yang

di0antumkan dalam label.

Karena keterangan halal untuk suatu produk pangan sangat penting

 bagi masyarakat indonesia yang mayoritas memeluk agama islam(

 pemerintah mengatur mengenai label produk halal melalui UU ,o. 1>

tahun "A1" tentang pangan dimana Setiap rang yang memproduksi

Pangan di dalam negeri untuk diperdagangkan *ajib men0antumkan label

di dalam dan7atau pada Kemasan Pangan salah satunya memuat

keterangan mengenai halal bagi yang dipersyaratkan=Selanjutnya( lebih spesi/ik diatur dalam pasal 1A PP 5?71???

mengenai ke*ajiban produsen produk pangan untuk men0antumkan label

halal pada makanan yang dikemas sebagai berikut:

Setiap orang yang memproduksi atau memasukkan pangan yang

dikemas ke dalam *ilayah indonesia untuk diperdagangkan dan

menyatakan bah*a pangan tersebut halal bagi umat islam( bertanggung

 ja*ab atas kebenaran pernyataan tersebut dan *ajib men0antumkan

keterangan atau tulisan halal pada label. Penjelasan pasal 1A ayat 213 :

Pen0antuman keterangan halal atau tulisan @halal@ pada label pangan

merupakan ke*ajiban apabila pihak yang memproduksi dan atau

memasukkan pangan ke dalam *ilayah indonesia menyatakan

2mengklaim3 bah*a produknya halal bagi umat islam.

Penggunaan bahasa atau huru/ selain bahasa indonesia dan huru/

latin( harus digunakan bersamaan dengan padanannya dalam bahasa

indonesia dan huru/ latin. Keterangan tentang kehalalan pangan tersebut

mempunyai arti yang sangat penting dan dimaksudkan untuk melindungi

masyarakat yang beragama islam agar terhindar dari mengonsumsi pangan

yang tidak halal 2haram3. Kebenaran suatu pernyataan halal pada label

 pangan tidak hanya dibuktikan dari segi bahan baku( bahan tambahan

 pangan( atau bahan bantu yang digunakan dalam memproduksi pangan(

tetapi harus pula dapat dibuktikan dalam proses produksinya.

#a*aban no. ) :

Poin'poin penting yang diatur dalam UUPK :

1. Klausula -aku

Pengaturan Klausul -aku yang tertuang dalam Pasal 1> UUPK

dimaksudkan untuk membatasi atas kebebasan berkontrak yang selama ini

dijadikan a0uan bagi pelaku usaha dalam membuat perjanjian standar.

Perjanjian standar ini biasanya menjadi beban bagi konsumen karena isi

Perjanjian telah dirumuskan oleh Pelaku Usaha dan Konsumen hanya

dihadapkan pada suatu pilihan mengikuti atau tidak mengikuti sama sekali.

UUPK tetap memperbolehkan Perjanjian Standar( namun Pelaku Usaha

Page 4: Soal uts legis pangan.docx

8/20/2019 Soal uts legis pangan.docx

http://slidepdf.com/reader/full/soal-uts-legis-pangandocx 4/4

dilarang men0antumkan beberapa Klausul yang dinilai merugikan

Konsumen.

". Sistem Pembuktian erbalik 

Salah satu kesulitan dalam memperoleh ganti rugi bagi konsumen

akibat mengkonsumsi produk adalah membuktikan kesalahan produsenuntuk mengatasi kesulitan tersebut UUPK menetapkan bah*a pembuktian

ada tidaknya unsur kesalahan menjadi beban tanggung ja*ab Produsen 2Ps

"" dan "> UUPK3

$. Sistem dan Mekanisme Penyelesaian Sengketa

UUPK men0iptakan mekanisme penyelesaian sengketa baik melalui

 pengadilan maupun diluar pengadilan. Penyelesaian sengketa melalui

 pengadilan memperkenalkan $ instrumen yakni gugatan kelompok

konsumen 2Class action3. 8ugatan oleh lembaga Konsumen S*adaya

Masyarakat 2legal Standing3 dan gugatan yang diajukan oleh Pemerintah.

Sedangkan penyelesaian diluar Pengadilan melalui jalan damai atau

mengajukan ke -adan Penyelesaian Sengketa Konsumen 2-PSK3 yang penyelesaianya menggunakan mediasi( konsiliasi dan arbitrasi

&. Dikenalnya 9embaga Perlindungan Konsumen S*adaya Masyarakat

29PKSM3

Salah satu elemen penting dalam pemberdayaan konsumen adalah

masyarakat itu sendiri yang dapat dilakukan se0ara indiBidu( kelompok

atau organisasi dalam bentuk lembaga perlindungan konsumen.

). Dikenalnya -adan Perlindungan Konsumen ,asional 2-PK,3 yang

kedudukannya Independen dan anggotanya dipilih melalui it and

Propertest oleh DPR. 9embaga ini ber/ungsi sebagai tink thank

Pemerintah yang menyusun strategi ,asional Perlindungan Konsumen dan

memberi pertimbangan pada pemerintah mengenai kebijakan C kebijakan

dibidang perlindungan konsumen.

5. Kriminalisasi Pelanggaran erhadap +ukum Perlindungan Konsumen.

Salah satu yang khas dari UUPK adalah kriminalisasi beberapa bentuk

 pelanggaran yang di lakukan oleh pelaku usaha. UUPK memberi peluang

 bagi sengketa perdata untuk diteruskan menjadi tindakan pidana. UUPK

 juga memperkenalkan subyek hukum pidana( tidak hanya indiBidu tetapi

 juga badan hukum. Sanksi pidana ini diharapkan menimbulkan e/ek jera

 bagi pelanggar UUPK.