SKB IV

download SKB IV

of 13

Transcript of SKB IV

  • 7/25/2019 SKB IV

    1/13

    BAB 2 Tinjauan

    I. Tinjauan UmumA. Pengertian Struktur dan Konstruksi

    Sebelum mengenal lebih jauh struktur bentang lebar, perlu dipahami

    dulu kata-kata yang selalu mengikut di depannya, yaitu kata Struktur dan

    konstruksi. Dua kata ini merupakan hal sederhana, namun sering harus

    diulang untuk menghindari kesalahpahaman penggunaan kata. Dalam suatu

    bangunan, struktur merupakan sarana untuk menyalurkan beban dan akibat

    penggunaan dan atau kehadiran bangunan ke dalam tanah. Struktur juga

    dapat didefinisikan sebagai suatu entitas fisik yang memiliki sifat keseluruhan

    yang dapat dipahami sebagai suatu organisasi unsur-unsur pokok yang

    ditempatkan dalam suatu ruang yang didalamnya karakter keseluruhan itu

    mendominasi interelasi bagian-bagiannya Shodek, !""#$%&. Struktur

    merupakan bagian bangunan yang menyalurkan beban-beban 'a(donald,

    2))!$!&. Struktur dianggap sebagai alat untuk me*ujudkan gaya-gaya ekstern

    menjadi mekanisme pemikulan beban intern untuk menopang dan

    memperkuat suatu konsep arsitektural Snyder+atanese,!"#"$%"&.Sedangkan konstruksi adalah pembuatan atau ran(ang bangun serta

    penyusunannya bangunan. r/ianto, 2))2$ ", menjelaskan bah*a konstruksi

    merupakan suatu kegiatan mengolah sumber daya proyek menjadi suatu hasil

    kegiatan yang berupa bangunan. Dalam artian sederhananya struktur adalah

    susunannya dan konstruksi adalah penyusunan dari susunan-susunan,

    sehingga dari pengertian tersebut dapat diambil sustu kesimpulan bah*a

    konsruksi men(akup se(ara keseluruhan bangunan dan bagian terke(il ataudetail dari tersebut adalah struktur.

    0enafsiran yang lebih luas tentang struktur adalah yang didalamnya

    alat-alat penopang dan metode-metode konstruksi dianggap sebagai faktor

    intrinsik dan penentu bentuk dalam proses peran(angan bangunan.

    Snyder+atanese,!"#"$%"&Berdasarkan buku Sistem Bentuk Struktur Bangunan 1ri(k, !""#$ 2#&,

    struktur dan konstruksi dibedakan berdasarkan fungsinya sebagai berikut$

    1ungsi konstruksi$ mendayagunakan konstruksi dalam hubungannya dengandaya tahan, masa pakai terhadap gaya-gaya dan tuntutan fisik lainnya.

  • 7/25/2019 SKB IV

    2/13

    Struktur$ 'enentukan aturan yang mendayagunakan hubungan antara

    konstruksi dan bentuk. Struktur berpengaruh pada teknik dan estetika. 0ada

    teknik, struktur berpengaruh pada kekukuhan gedung terhadap pengaruh luar

    maupun bebannya sendiri yang dapat mengakibatkan perubahan bentuk atau

    robohnya bnagunan. Sedangkan estetika dilihat dari segi keindahan gedung

    se(ara intergral dan kualitas arsitektural.

    B. Definisi Struktur Bentang LebarBangunan bentang lebar merupakan bangunan yang memungkinkan

    penggunaan ruang bebas kolom yang selebar dan sepanjang mungkin.

    Bangunan bentang lebar biasanya digolongkan se(ar umum menjadi 2 yaitu

    bentang lebar sederhana dan bentang lebar kompleks. Bentang lebar

    sederhana berarti bah*a konstruksi bentang lebar yang ada dipergunakan

    langsung pada bangunan berdasarkan teori dasar dan tidak dilakukan

    modifikasi pada bentuk yang ada. Sedangkan bentang lebar kompleks

    merupakan bentuk struktur bentang lebar yang melakukan modifikasi dari

    bentuk dasar, bahkan kadang dilakukan penggabungan terhadap beberapa

    sistem struktur bentang lebar.

    C. Guna dan Fungsi Bangunan Bentang Lebar

    Bangunan bentang lebar dipergunakan untuk kegiatan-kegiatan yang

    membutuhkan ruang bebas kolom yang (ukup besar, seperti untuk bandara

    udara yang di jadikan sebagai tranportasi antar pulau ke pulau yang lain.

    Gambar 2.1 Bandara Soekarno Hatta

    D. Pembagian Sistem Struktur Bentang Lebar S(hodek, !""#

    a. Struktur rangka batang dan rangka ruangb. Struktur 1urnikular, yaitu kabel dan pelengkung(. Struktur plan dan gridd. Struktur membran meliputi pneumatik dan struktur tenda dan jaring

  • 7/25/2019 SKB IV

    3/13

    e. Struktur (angkang

    Sutrisno, !""#

    a. Struktur ruang, yang terdiri atas$ onstruksi bangunan petak struktur rangka batang&

    Struktur rangka ruang

    b. Struktur permukaan bidang, terdiri atas Struktur lipatan

    Struktur (angkang

    'embran dan struktur membran

    Struktur pneumatik

    (. Struktur kabel dan jaringan

    . Penje!asan Sistem Struktur Bentang Lebara. Struktur "angka Batang

    Struktur rangka batang adalah susunan elemen-elemen linier yangmembentuk segitiga atau kombinasi segitiga, sehingga menjadi

    bentuk rangka yang tidak dapat berubah bentuk apabila diberi

    beban eksternal tanpa adanya perubahan bentuk pada satu atau

    lebih pada batangnya.

    Gambar 2.2 Struktur Rangka Batang

    b. Struktur "angka "uangerangka ruang space frame& adalah tiga dimensi yang men(akup

    sistem diikat dalam dua arah dimana anggota berada dalam

    ketegangan atau kompresi saja.

  • 7/25/2019 SKB IV

    4/13

    Gambar 2.3 Struktur Rangka Ruang

    #. Struktur Cangkang

    angkang adalah bentuk struktural berdimensi tiga yang kaku dan

    tipis serta mempunyai permukaan lengkung.

    Gambar 2.4 Struktur Cangkang

    d. Struktur PneumatikStruktur pneumatik merupakan salah satu sistem struktur yang

    termasuk dalam kelompok Soft Shell Stru(ture yang memiliki (iri

    khas semua gaya yang terjadi pada membran-nya berupa gaya

    tarik.

  • 7/25/2019 SKB IV

    5/13

    Gambar 2.5 Struktur Pneumatik

    e. Struktur Kabe!Struktur abel Adalah sebuah sistem struktur yang bekerja

    berdasarkan prinsip gaya tarik, terdiri atas kabel baja, sendi,

    batang, dsb yang menyanggah sebuah penutup yang menjamin

    tertutupnya sebuah bangunan.

    Gambar 2. Struktur !abe"

    f. Struktur TendaTenda adalah membran, ketegangan tipis anti(lasti(. didukung oleh

    lengkung (omperssion atau tiang. itu merupakan /ariasi dari

    struktur kabel ganda (ul/atured dimana ruang antara kabel

    berkurang apa-apa dan permukaan menjadi membran terus

    menerus.

  • 7/25/2019 SKB IV

    6/13

    Gambar 2.# Struktur $enda

    II. Tinjauan K$ususA. Studi Banding

    a. Singa%ore C$angi Air Port

    Fungsi Bangunan

    hangi 3nternational Airport Singapura sebagai salah satu

    bandara tersibuk di dunia memiliki traffi( yang ramai. 0esa*at-

    pesa*at dari berbagai maskapai dari seluruh penjuru dunia landing

    dan take off bergantian setiap menitnya. 4amun karena diiringi

    dengan manajemen penerbangan yang sangat baik dan profesional,

    maka semua berjalan dengan lan(ar. Selain sebagai salah satu

    pintu gerbang masuk ke Singapura, hangi Airport juga menjadi

    tempat transit dari flight satu ke flight yang lain. arena banyak

    pilihan rute ke seluruh penjuru dunia, banyak orang yang

    memanfaatkan (onne(ting flight /ia hangi.

    Gambar 2.% Singapore C&angi 'irPortAna!isa Struktur

  • 7/25/2019 SKB IV

    7/13

    Struktur atapnya dengan bentang bebas yang lebar terdiri dari struktur

    rangka baja ruang tipe busur. Semua struktur atap ini adalah tipikal, dan

    dipapar sedemikian rupa, sehingga kita dapat melihatnya. Ada kesan

    bah*a struktur baja ini, yang terdiri dari pipa baja, terlalu ramping, tidak

    proporsionil, dibandingkan ruangnya sehingga tidak menimbulkan efek

    megah.

    Demikian juga ran(angan detail dari kolom atau penopang atapnya, bukan

    menggunakan konsep struktur pohon. Struktur atap ditopang pada kolom

    beton yang sengaja dibungkus oleh panel2 , sehingga tampak begitu

    besar.

    Gambar 2.( Struktur atap Singapore C&angi 'irPort

  • 7/25/2019 SKB IV

    8/13

  • 7/25/2019 SKB IV

    9/13

    terminal relatif sederhana$ terutama " m 8 " m bingkai beton dengan

    standar ! m-grid *afel lantai. 9ang paling mengesankan bagian dari

    struktur adalah atap, yang dibuat dengan menggunakan modul standar %7

    m 8 %7 m 8 m berkubah kerangka baja.

    Gambar 2.12 Struktur Hongkong 'irport)C&ek *ap !ok

    Tampilan eksternal yang bangunan pada bulan 4o/ember !""7. 0ada

    *aktu itu struktur utama bangunan terminal telah diselesaikan, sementara

    instalasi atap bingkai telah hanya memulai. 0ada dasarnya, pengaturan

    instalasi atap mulai dari pintu masuk 5all terminal di Timur, dan bekerja

    dengan (ara ke arah barat.

    Gambar 2.13 Struktur 'tap 'irport)C&ek *ap !ok

    Serangkaian frame atap sementara diposisikan di sayap barat gedung

    terminal. 0ada tahap ini, atap frame yang tidak (ukup stabil untuk berdiri

    sendiri, sehingga perlu terikat dan didukung sampai semua anggota kaku

    akhirnya di0asang.

  • 7/25/2019 SKB IV

    10/13

    Gambar 2.14 +rame 'tap 'irport)C&ek *ap !ok

    1abrikasi modul rangka atap di halaman fabrikasi di sisi utara-barat dari

    bangunan terminal. Bingkai melengkung ber*arna merah& adalah dasar yang

    didukung dan diberikan formulir untuk modul atap standar. 0ara pekerja

    melakukan pengelasan ba*ah setiap kerai ber*arna-*arni.

    Gambar 2.15 Rangka 'tap 'irport)C&ek *ap !ok

    5alaman fabrikasi untuk rangka atap dimodulasi bisa menampung

    hingga !) modul *aktu, dengan siklus kerja sekitar 2 hari untuk setiap

    modul. Struktur tertutup terlihat di bagian belakang baris adalah lokakarya

    bergerak, yang bisa melun(ur ke lokasi yang diperlukan di jalur rel. Anti karat

    pengobatan ke frame baja menggunakan pasir-peledakan selesai dalam

    lokakarya.

  • 7/25/2019 SKB IV

    11/13

    Gambar 2.1 Rangka 'tap 'irport)C&ek *ap !ok

    :edung terminal !,2# km dengan atap sebagian tertutup. lose-up

    menampilkan frame aluminium a*al tetap untuk atap skylight sebelum

    peletakan suara 2)) mm ; lapisan isolasi termal. apasitas ))-ton (ra*ler-

    mount jib (rane yang digunakan untuk mengangkat modul atap. Sebuah derek

    sama dengan

  • 7/25/2019 SKB IV

    12/13

    hubungan tetap. a(a jendela akan dipasang kemudian untuk memungkinkan

    /isi dan (ahaya alami ke bagian jembatan. >ihat dari bagian dalam jembatan

    hubungan tetap. erangka baja struktural jembatan selesai di panel logam

    dilapisi enamel dalam dan luar. >antai jembatan sedikit menggenjot

    produksinya, sehingga dapat melayani keberangkatan dan tingkat

    kedatangan. onstruksi Terminal dipekerjakan banyak sistem peran(ah yang

    diran(ang khusus untuk melaksanakan karya menyelesaikan diperlukan. 1oto

    di sini menunjukkan sepasang %7 m rentang aluminium peran(ah yang

    bekerja pada geser tindakan, dan digunakan untuk mendirikan panel langit-

    langit. Di sisi kanan ba*ah rel jalur untuk peran(ah juga dapat dilihat.

    Gambar 2.1% Rangka Struktur 'irport)C&ek *ap !ok

    Sebuah panorama dari pojok utara-timur terminal bandara. 0ara

    pekerjaan tanah terlihat di latar depan adalah substruktur untuk ?egal Airport

    5otel, yang akan menjadi kompleks hotel terbesar di 5ong ong saat selesai.

  • 7/25/2019 SKB IV

    13/13

    Gambar 2.1% Rangka Struktur 'irport)C&ek *ap !ok

    BAB % Analisa dan onsep

    A. Ana!isa