Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang...

20
NURUL IRIANDANI – 5210100059 DOSEN PEMBIMBING : 1. Hanim Maria Astuti , S.Kom, M.Sc 2. A nisah Herdiyanti , S.Kom, M.Sc EVALUASI KESUKSESAN “SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SIM-RS) PADA RUMAH SAKIT JIWA MENUR SURABAYA” MENGGUNAKAN INFORMATION SYSTEM SUCCESS MODEL (ISSM) Sidang Tugas Akhir (TA)

Transcript of Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang...

Page 1: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

NURUL IRIANDANI – 5210100059

DOSEN PEMBIMBING :

1. Hanim Maria Astuti, S.Kom, M.Sc2. Anisah Herdiyanti, S.Kom, M.Sc

EVALUASI KESUKSESAN “SISTEM INFORMASI MANAJEMEN (SIM-RS) PADA RUMAH SAKIT JIWA MENUR SURABAYA” MENGGUNAKAN INFORMATION SYSTEM

SUCCESS MODEL (ISSM)

Sidang Tugas Akhir (TA)

Page 2: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Daftar IsiPENDAHULUAN

Latar Belakang

Rumusan Masalah

Batasan Masalah

Tujuan

LANDASAN TEORI

Health Information System (HIS)

Sukses Health Information System

(HIS)

Model ISSM (Information System

Success Model)

Statistical Package for the Social Sciences

(SPSS)

Structural Equation Modeling (SEM)

MOTODE PENELITIAN

Tahap PersiapanPenentuan DimensiPembuatan Model

Penyusunan KuesionerPengumpulan data 1Pengumpulan Data 2

Analisis DataAnalisis Inferensial

Tahap Akhir

HASIL DAN PEMBAHASAN

Analisis DeskriptifStatistik

Analisis Inferensial

Rekomendasi

KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan

Saran

Page 3: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

PENDAHULUAN Latar Belakang

– Rumah Sakit Khusus dengan Klasifikasi Kelas A dan berhasilmelakukan Re-Sertifikasi ISO 9001: 2008 oleh TUV Nord

– Aplikasi SIM-RS sebagai penunjang berjalannya proses bisnisyang terintegrasi.

– Aplikasi SIM-RS belum bisa memberikan manfaat sehinggaperlunya evaluasi untuk mengetahui kesalahan danpermasalahan.

– Kesalahan dan permasalahan dievaluasi dengan menerapkanfaktor-faktor kesuksesan.

– Faktor-faktor kesuksesan yang mempengaruhi sistem didasarioleh ISSM (Information System Success Model).

– Nilai evaluasi SIM-RS dapat membantu Rumah Sakit JiwaMenur melakukan perbaikan.

Rumusan Masalah― Apa saja faktor-faktor yang mendeskripsikan kesuksesan aplikasi

SIM-RS.― Sejauh mana evaluasi aplikasi SIM-RS dengan melihat pengaruh

terhadap Information Quality, System Quality, Service Quality dengantujuan mendapatkan Net Benefit berdasarkan Information System Success Model (ISSM).

― Bagaimana rekomendasi kesuksesan hasil evaluasi terhadap aplikasiSIM-RS berdasarkan Information System Success Model (ISSM).

Batasan Masalah– Seluruh responden yang akan mengisi kuesioner adalah

pengguna aplikasi SIM-RS pada Rumah Sakit Jiwa MenurSurabaya.

– Analisis dilakukan pada proses bisnis administrasi, pelaporanhingga pembayaran (kasir) yang diaplikasikanSIM-RS pada Rumah Sakit Jiwa Menur Surabaya.

Tujuan―Mendeskripsikan faktor-faktor kesuksesan dari aplikasi SIM-RS.―Mengevaluasi aplikasi SIM-RS dengan melihat Information Quality,

System Quality, Service Quality untuk mengetahui Net Benefit berdasarkan ISSM (Information System Success Model).

―Mengetahui rekomendasi kesuksesan dari evaluasi apllikasi SIM-RS berdasarkan Information System Success Model (ISSM).

Page 4: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

LANDASAN TEORI Health Information System (HIS)

Dasar untuk pengambilan keputusan denganempat fungsi utama yaitu pembuatan data, kompilasi,analisis dan sintesis, komunikasi dan penggunaan(Organization, 2008).

HIS merupakan manajemen kesehatan dalamrangka peningkatan pelayanan, bermanfaat untukefektifitas dari teknologi informasi. Mengetahui pulakapan teknologi informasi akan berhasil dantantangan terintegrasi apa yang mungkin di antisipasi(Lorenzi & Riley, 1997).

Page 5: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Sukses Health Information System (HIS) Kesuksesan sistem adalah pengelompokan “individual impact”

dan “organizational impact” mengukur dampakNet Benefit (manfaat) terhadap positif atau negatifnya stafdan organisasi kerena tidak ada hasil yang sepenuhnya positif(DeLone & McLean, Information system success revisited,2002).

Model yang sesuai untuk penelitian kesuksesanInformation System Success Model (ISSM).

LANDASAN TEORI

Page 6: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

LANDASAN TEORIModel ISSM (Information System Success Model)

D&M IS Success Model digunakan sebagaiframework terbaru yang berfungsi untuk konseptualisasidan operasionalisasi.

“User Satisfaction” dan“Intention to use atau Use” saling bergantung danditentukan lebih dahulu sebelummendapatkan “Net Benefit” (DeLone & McLean, 2003).

D&M IS Success Model Terbaru (DeLone & McLean, 2003)

Page 7: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Hipotesis PenelitianISSM menjelaskan dampak individual dan organisasi melalui penggabungan kedalam “Net Benefit” untuk membangun pencerminan dari hasil keseluruhanyang didapat oleh pengguna sistem informasi (DeLone & McLean, 2003).Hipotesis penelitian disesuaikan ke dalam framework:

LANDASAN TEORIModel ISSM (Information System Success Model)

Page 8: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Statistical Package for the Social Sciences (SPSS) Aplikasi untuk proses analisis statistika, program

memberikan kemudahan pemahaman dan penjelasan dari nilaiyang dihasilkan untuk di evaluasi.

Structural Equation Modeling (SEM) Teknik analisis statistik permodelan. GSCA merupakan komponen SEM GSCA tidak mengharuskan data yang dimiliki berdistribusi

normal multivariate dan sampel tidak harus besar.

LANDASAN TEORI

Page 9: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

METODE PENELITIAN

Tahap Persiapan

Penentuan Dimensi

- Proses Bisnis- Literatur

- Paper, buku, jurnal, dan internet- Studi Literatur

- Faktor-faktor kesuksesan

- Wawancara- Literature Review

- Faktor-faktor kesuksesan - Dimensi-dimensi atau indikator model

Pembuatan Model- Faktor-Faktor Kesuksesan

- Dimensi-dimensi atau indikator model

- Model Konseptual- Hipotesis

- Pemetaan ke model ISSM

STARTINPUT OUTPUT

Pembuatan Model

Penentuan Dimensi

Dimensi Indikator

Information Quality (D1) Accuracy (Keakuratan Content (Konten) Currency (Masa berlaku informasi)

System Quality (D2) Accessibility (Kemudahan akses) Easy of Use (Kemudahan penggunaan) Response Time (Kecepatan akses) Security (Keamanan)

Service Quality (D3) Assurance (Jaminan) Reliability (Kehandalan) Responsiveness (Daya Tanggap) Empathy (Kepedulian) Tangibles (Tampilan)

Intention to Use (D4) Availability (Kemudahan Akses)User Satisfaction (D5) Usefulness (Kegunaan)

Overall Satisfaction (Kepuasan)Net benefit (D6) Incremental Efficiency (Efisiensi)

Incremental Effectiveness (Efektifitas)

Page 10: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

METODE PENELITIANINPUT OUTPUT

Valid dan Reliabel ?

YA

Pembuatan Model- Faktor-Faktor Kesuksesan

- Dimensi-dimensi atau indikator model

- Model Konseptual- Hipotesis

Pengumpulan Data 1- Kuisioner telah diisi oleh

sampel (n) = 8 orang pengguna

TIDAK

Penyusunan Kuisioner

- Pemetaan ke model ISSM

- Membuat Kuisioner

- Penyebaran kuisioner terhadap beberapa pengguna dengan sampel

(n) = 8 orang

- Model Konseptual- Hipotesis

- Kuisioner

- Kuisioner

Pembuatan Model

Desain Penelitian

Page 11: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Pengumpulan data 2

END

- Seluruh kuisioner telah terisi oleh seluruh pengguna

- Kuisioner valid dan reliabel

- Informasi dan nilai hasil dari perhitungan komponen SEM

Analisis Inferensial - Hasil Pengujian- Hasil Hipotesis berdasarkan

nilai dari perhitungan komponen SEM

- Rekomendasi

Tahap Akhir

- Membuat kesimpulan dan saran hasil pengujian

- Kesimpulan dan Saran- Rekomendasi

- Buku Tugas Akhir

- Penyebaran kuisioner terhadap seluruh pengguna dengan sampel

(n) = 40-45 orang

Valid dan Reliabel ?

Analisis Data

YA

TIDAK

- Demografi Data- Analisis deskriptif statistik

- Uji Asumsi Kualitas Pengukuran- Uji Hipotesis

- Kuisioner valid dan reliabel

- Seluruh Kuisioner telah diisi oleh seluruh sampel (n)

atau pengguna

- Hasil Pengujian- Hasil Hipotesis berdasarkan

nilai dari perhitungan komponen SEM

- Rekomendasi

- Informasi dan nilai hasil dari perhitungan komponen SEM

METODE PENELITIANINPUT OUTPUT

Page 12: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Analisis Deskriptif Statistik Demografi Data

Analisis Deskriptif Data Kuesioner

HASIL DAN PEMBAHASAN

37%

63%

pria wanita

Jenis Kelamin

20%

35%20%

25%< 30

31 – 40

41-50

> 51

Usia

45%

45%

10%Administrasi (TempatPendaftaran Pasien)

Pelaporan (Rawat Inap,Rawat Jalan, UnitPenunjang Medis)

Pembayaran (Kasir)

Jabatan atau Bagian

00.5

11.5

22.5

33.5

44.5

Accu

racy

Con

tent

Cur

renc

y

Acce

ssbi

lity

Easy

of U

se

Res

pons

e Ti

me

Secu

rity

Assu

ranc

e

Rel

iabi

lity

Res

pons

iven

ess

Empa

thy

Tang

ible

s

Avai

labi

lity

Use

fuln

ess

Ove

rall

Satis

fact

ion

Incr

emen

tal E

ffici

ency

Incr

emen

tal E

ffect

iven

ess

Information Quality System Quality Service Quality Intentionto Use

User Satisfaction NetBenefit

Chart Title

Page 13: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Analisis Inferensial Uji Reliabilitas Uji Validitas Uji Linieritas

HASIL DAN PEMBAHASAN

Dimensi Cronbach’s Alpha Reliabel

Dimensi Kualitas Informasi 0.885 √

Dimensi Kualitas Sistem 0.727 √

Dimensi Kualitas Layanan 0.898 √

Dimensi Niat untuk Menggunakan 0.799 √

Dimensi Kepuasan Pengguna 0.859 √

Dimensi Manfaat 0.943 √

Variabel Linieritas Signifikan Linier

Kualitas Informasi Niat Menggunakan 0.000√

Kualitas Informasi Kepuasa Pengguna 0.000√

Kualitas Sistem Niat Menggunakan 0.000√

Kualitas Sistem Kepuasa Pengguna 0.000√

Kualitas Layanan Niat Menggunakan 0.001√

Kualitas Layanan Kepuasa Pengguna 0.012√

Niat Menggunakan Kepuasa Pengguna 0.000√

Niat Menggunakan Manfaat 0.000√

Dimensi Indikator KodePertanyaan Ket

Information Quality

(D1)

Accuracy,Content,Currency

A / B

Valid

System Quality(D2)

Accessibility, B

Easy of Use, A / B

Response Time, A / B

Security A

Service Quality(D3)

Assurance, Reliability,Responsiveness,Empathy,Tangibles

A / B

Intention to Use(D4) Availability A / B

User Satisfaction(D5)

Usefulness,Overall Satisfaction

A / B

Net Benefit(D6)

Incremental Efficiency,Incremental Effectiveness

A / B

Dimensi Indikator KodePertanyaan Ket

System Quality(D1)

Accessibility A

TidakValid

Security B

Intention to Use(D4) Necessity A / B

Page 14: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Analisis Inferensial Identifikasi Godness of FIT

HASIL DAN PEMBAHASAN

0.567Model Cukup Baikuntuk PenelitianFIT

AFITMemiliki Keragaman

variabel yang cukup baik

0, 541

0,993 Model SudahSesuaiGFI

SRMR 0,293

67NPAR

Model Penelitian cocok atau fit

Parameter Bebas

Page 15: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Identifikasi R-Square

HASIL DAN PEMBAHASAN

R square of Latent Variable

Information Quality 0

System Quality 0

Service Quality 0

Intention to Use 0.577

User Satisfaction 0.362

Net Benefit 0.698

Bila ketiga kualitas ditingkatkan maka akanmempengaruhi niat untuk menggunakan aplikasiSIM-RS sebesar 57,7% dan kepuasan pengguna sebesar36,2%.

Begitu pula untuk variabel Net Benefit, sebagai tujuanpenelitian dipengaruhi oleh Intention to Use dan User

Satisfaction. Peningkatan kedua variabel independentersebut akan berpengaruh terhadap Net Benefit

sebesar 69,8%.

Hipotesis Penelitian

Page 16: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Identifikasi Model Pengukuran

HASIL DAN PEMBAHASAN

Information Quality

‘informasi terkaitproses

administrasipelaporan, dan

pembayaran(kasir) dalam

aplikasi SIM-RS disajikan selalu

akurat’

Content

System Quality

‘aplikasi SIM-RS dapat merespon

input data dengan cepat, sehingga tidakmenghambat

proses administrasi,

pelaporan danpembayaran

(kasir)’

Response Time

Service Quality

‘pengelolaaplikasi SIM-RS

dapatmenunjukansikap ramah

dalammenyelesaikanpermasalahan

aplikasi SIM-RS’

Empathy

Service Quality

‘anda percaya bahwa aplikasi

SIM-RS membantu saya

mencapai kinerja yang

efektif (misal: sesuai dengan

tujuan)’

Incremental Effectiveness

Service Quality

‘anda merasaseluruh

pekerjaan dapatdiselesaikan

dengan aplikasiSIM-RS tanpamemerlukan

proses manual’

usefulness

Service Quality

‘andamenggunakan

aplikasi SIM-RS karena mudah

dalammengaksesnya’

Availability

Page 17: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Identifikasi Model Struktural

HASIL DAN PEMBAHASAN

Path Coefficients Ket

Estimate SE CR

H1Information Quality

Intention to Use -0.019 0.453 0.04 Ditolak

H2Information Quality

User Satisfaction 0.512 0.430 1.19 Ditolak

H3System QualityIntention to Use 0.659 0.570 1.16 Ditolak

H4System QualityUser Satisfaction 0.075 0.641 0.12 Ditolak

H5Service QualityIntention to Use -0.074 0.315 0.23 Ditolak

H6Service QualityUser Satisfaction 0.048 0.356 0.14 Ditolak

H7User SatisfactionIntention to Use 0.264 0.264 0.264 Ditolak

H8Intention to Use

Net Benefit 0.904 0.088 10.29* Diterima

H9User Satisfaction

Net Benefit -0.137 0.131 1.05 Ditolak

Net Benefit

Intention to Use

- Information Quality- System Quality- Service Quality

Information Quality memiliki pengaruhpoitif namun tidak

signifikan, sehinggapeningkatan kualitas

informasi dapatberpengaruh positif

terhadap niatpengguna

menggunakanaplikasi SIM-RS dan

bermanfaat.

Page 18: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

Rekomendasi

HASIL DAN PEMBAHASAN

Hipotesis yang diterima. (HIPOTESIS 8)

Net Benefit

Intention to UseKemudahan akses penggunaannya,

sebaiknya penanggungjawab memberikan kontrol pada pengguna agar mudah menyelesaikan pekerjaannya.

Information Quality

System Quality

Service Quality

-0,019 0,0480,659

• Tampilan sistem mudah digunakan dan tidak rumit (sederhana)• Memiliki fasilitas bantuan atau fitur ‘Help’• Respon aplikasi SIM-RS ditingkatkan atau melakukan update sistem• Meningkatkan hak akses fungsional pengguna dan aspek lain terkait

keamanan sistem.

Menyediakan layanan helpdesk Menyediakan user manual atau buku petunjuk yang dituliskan oleh

pengembang Melakukan pelatihan atau training secara berkala Menambahkan kapasitas server atau memperbarui sistem (update)

Page 19: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

KESIMPULAN DAN SARAN KESIMPULAN

Memiliki enam variabel atau dimensi model penelitian (ISSM) adalah InformationQuality, System Quality, Service Quality, Intention to Use, UserSatisfaction, Net Benefit dan indikator-indikator yang mendukung.

Hipotesis 8 dapat digunakan sebagai acuan penarikan rekomendasi. Berdasarkan hipotesis yang diterima, kesuksesan aplikasi SIM-RS dipengaruhi oleh dimensi

intention to use (niat untuk menggunakan) karena paling menjelaskan net benefit (manfaat)implementasi SIM-RS. Intention to Use paling dipengaruhi oleh system quality diantaranya:o Kemudahan penggunaan dengan tampilan sistem yang tidak rumit atau

sederhana.o Sistem memiliki fasilitas bantuan seperti fitur ‘Help’.o Memperhatikan waktu respon sistem dengan menambah beberapa komponen

yang meningkatkan kecepatan sistem.o Meningkatkan keamanan aplikasi SIM-RS dengan melakukan penyesuaian hak

akses terhadap fungsionalitas pengguna.

Page 20: Sidang Tugas Akhir (TA)digilib.its.ac.id/public/ITS-paper-41475-5210100059-Presentation.pdfSidang Tugas Akhir (TA) Daftar Isi PENDAHULUAN LatarBelakang RumusanMasalah BatasanMasalah

KESIMPULAN DAN SARAN SARAN

Dalam indikator accessibility yaitu penilaian terhadap kemampuan akses SIM-RS yang dilakukan sewaktu-waktu merupakan indikator yang tidak valid,kemungkinan pengguna merasa pernyataan menimbulkan ambiguitaskarena mengandung kata-kata yang sulit dimengerti. Sehingga perludiperhatikan untuk penggunaan kata-kata dalam kuesioner.

Indikator security memiliki item keamanan penggunaan yang menyediakanfungsi log-in yang berbeda. Perlu diperhatikan karena data-data dalam aplikasiSIM-RS merupakan salah satu aset informasi yang mendukung berjalannyaproses bisnis. Maka penelitian selanjutnya dapat melakukan penerapanstandard keamanan sistem informasi seperti COBIT PO12, ISO27002, dan lain-lain.