Satdar Pelayanan SIM-RS.docx

download Satdar Pelayanan SIM-RS.docx

of 5

Transcript of Satdar Pelayanan SIM-RS.docx

Lampiran I

BLUD RSUD Dr.H.Yuliddin Away Tapaktuan

Nomor:

Tentang:

445/ /2015

Standar Pelayanan di SIM-RS

STANDAR PELAYANANPelayanan SIM-RS

NOKOMPONEN URAIAN

1.Dasar Hukum1. Undang-undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktek Kedokteran2. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan;3. Undang-undang Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit4. Peraturan Mentri Kesehatan Republik Indonesia Nomor. HK.02.02/menkes/148/i/2010 tentang izin dan penyelenggaraan praktik perawat5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 2052/menkes/per/x/2011 Tentang Izin Paktik dan Pelaksanaan Praktik Kedokteran6. Menteri Kesehatan No 49 tahun 2013 tentang Komite Keperawatan7. Peraturan Menteri PAN dan RB Nomor 15 Tahun 2014 tentang Pedoman Standar Pelayanan8. Qanun Kabupaten Aceh Selatan Nomor 13 Tahun 2011 Tentang Retribusi Pelayanan Kesehatan

2.Persyaratan Pelayanan1. Rujukan dari Puskesmas/SIMRS2. Pengantar Opname dari dokter yang merawat3. Pasien JKRA : photocopy ktp dan kk : 5 lbr4. Pasien jamkesmas : photocopy jamkesmas : 5 lbr5. Pasien BPJS/ askes : photocopy BPJS/askes : 5 lbr6. Pasien jamsostek : photocopy jamsostek 5 lbr7. Pembuatan SEP8. Untuk pasien yang Luar Provinsi Aceh Menggunakan jalur Umum9. Pasien dirawat sesuai indikasi dokter11. Pencarian Map Status Pasien yang telah terdaftar di Rumah Sakit diruang Rekam Medik.

3.Sistem, mekanisme, dan prosedurA. Petugas SIM RS Pendaftaran di IGD

1. Pasien mendaftar ke TPP sesuai rujukan 2. Petugas SIM RS membuat regestrasi dan MR ( MEDICAL RECORD )3. Petugas SIM RS / Kasir membuat Leges Sesuai kebutuhan Pasien4. Porter Rekam Medik mengantar Status pasien kepoli spesialis sesuai kebutuhan pasien5. Petugas SIM RS / KASIR membuat kwitansi untuk pemeriksaan lanjutan penunjang Medik

Bagan Alur Pelayanan terlampir.

4.Jangka waktu penyelesaianJangka waktu yang diperlukan dalam proses pelayanan a. Pasien Baru : + 5 Menitb. Pasien Lama : + 10 Menit ( Ket : Pencarian Map Status di Rekam Medik)

5.Biaya/tarif1. Biaya Pemeriksaan Spesialis berdasarkan Qanun No.13 tahun 2011 (bagi Pasien Umum)2. Biaya Pemeriksaan berdasarkan INA-CBGS (bagi pasien BPJS)

6.Produk pelayanan1. Pendaftaran/ Regestrasi Pasien Rawatan2. Rujukan Pasien JKN3. Pencatatan buku rujukan4. Penomoran Pasien Rujukan keluar Daerah

7.Sarana, prasarana, dan/atau fasilitas1. Sarana Pendukung :a. Meja b. Kursic. Telepond. PC- Komputere. Printerf. Stempl BLUD2. Lemari Asrip

8.Kompetensi Pelaksana1. SDM yang memiliki Pendidikan2. SDM yang mendapat Pelatihan dan Seminar sesuai bidang 3. Petugas SIM RS yang di tempat ke seluruh ruangan Rawat Inap

9.Pengawasan internal1. Dilakukan oleh atasan langsung2. Bagian Pelayanan3. Rapat Koordinasi

10.Penanganan pengaduan, saran, dan masukan1. Melalui konsultasi langsung;2. Melalui telepon;3. Kotak Pengaduan4. Melalui komunikasi secara elektronik (email) sesuai bidang tugasnya;

11.Jumlah PelaksanaTerdiri dari 12 (dua belas) orang, terdiri dari :1. Petugas di Loket : 2 Orang2. Petugas Shift : 4 Orang 3. Petugas Pemberkasan Ruangan : 5 Oranga. Ruang Piccu/Niccu & R. Bersalin : 1 Orangb. Ruang VIP P.Naga & Rindu 3 : 1 Orangc. Ruang UPIP & R. Bedah :1 Orangd. Ruang Rindu 2 & ICU : 1 Orange. Ruang VIP B. Pala & ruang T. Tapa : 1 Orangf. Ruang Rindu 1 anak & Kebidanan : 1 Orang

12.Jaminan pelayananJaminan Diagnosa dokter spesialis yang cepat, tepat, dan akurat dalam menuju kesembuhan pasien.Slogan Pelayanan :Ya Rabbi : Layanan Rahmah, Berkualitas, Bernuansa Islami

13.Jaminan keamanan dan keselamatan pelayanan1. Pemberian Terapi dan Pendiagnosaan penyakit dapat di pertanggung jawabkan sesuai dengan standar pelayanan medik dan hasil pemeriksaan penunjang medik yang akurat;2. Pemberian layanan poliklinik yang berkualitas karena melibatkan pihak terkait seperti Satuan Pengawas internal (SPI), IDI dan Komite Medik ;

14.Evaluasi kinerja Pelaksanaan1. Laporan evaluasi pelaksanaan tugas dan fungsi di sampaikan kepala ruangan 2. Untuk kasus tertentu akan di laporkan ke pada kepala ruangan

BLUD RSUD Dr. H. YULIDDIN AWAY TAPAKTUAN

Maklumat Pelayanan

Dengan ini, kami menyatakan sanggup menyelenggarakan pelayanan sesuai standar pelayanan yang telah ditetapkan

Pimpinan Penyelenggara Pelayanan,

1.Direktur BLUD RSUD Dr.H.Yuliddin Away TapaktuanDr. Faisal, Sp. AN:

2.Kabid. PelayananDr.Cut Dewi Kartika:

3.Kabid. KeperawatanNs. Praju Susiana Marga,S.Kep:

4.Ketua Komite Medik

:

5.Ka.Instalasi SIM-RSYan Marzuki Koto, ST

: