RPP1 - Copy

27
RPP-MATEMATIKA RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama Sekolah : SMP NEGERI 2 BENGKULU SELATAN Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VII (Tujuh)/ Ganjil Standar Kompetensi :BILANGAN 1. Memahami sifat-sifat operasi hitung bilangan dan penggunaannya dalam pemecahan masalah. Kompetensi Dasar :1.2 Menggunakan sifat-sifat operasi hitung bilangan dan penggunaannya dalam pemecahan masalah. Indikator :Menyelesaikan operasi penjumlahan bilangan pecahan ALOKASI WAKTU : 2 x 40 menit A. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat menyelesaikan operasi penjumlahan bilangan pecahan B. Materi Ajar Operasi penjumlahan bilangan pecahan C. Sumber Belajar 1. Buku siswa ”Operasi Penjumlahan Pecahan” 2. LKS Alat dan bahan : Model Pecahan D. Metode Pembelajaran Model Pembebelajaran : Kooperatif Metode : Kombinasi ceramah, Tanya jawab, diskusi dan pemberian tugas E. Kegiatan Pembelajaran a. Pendahuluan (10 menit) (i). apersepsi : mengingat kembali tentang operasi penjumlahan bilangan bulat, KPK, pecahan senilai. (ii). Motivasi : Cerita tentang kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan operasi penjumlhan bilangan pecahan, atau kaitannya dengan pembelajaran lain missal fisika dengan materi optic mencari titik focus, dll. (iii). Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model pembelajaran yang akan digunakan. 1

Transcript of RPP1 - Copy

Page 1: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMP NEGERI 2 BENGKULU SELATANMata Pelajaran : MatematikaKelas/Semester : VII (Tujuh)/ Ganjil

Standar Kompetensi : BILANGAN1. Memahami sifat-sifat operasi hitung bilangan dan penggunaannya dalam

pemecahan masalah. Kompetensi Dasar : 1.2 Menggunakan sifat-sifat operasi hitung bilangan dan penggunaannya

dalam pemecahan masalah.Indikator : Menyelesaikan operasi penjumlahan bilangan pecahan

ALOKASI WAKTU : 2 x 40 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat menyelesaikan operasi penjumlahan bilangan pecahan

B. Materi AjarOperasi penjumlahan bilangan pecahan

C. Sumber Belajar1. Buku siswa ”Operasi Penjumlahan Pecahan”2. LKSAlat dan bahan : Model Pecahan

D. Metode PembelajaranModel Pembebelajaran : KooperatifMetode : Kombinasi ceramah, Tanya jawab, diskusi dan pemberian tugas

E. Kegiatan Pembelajaran

a. Pendahuluan (10 menit)(i). apersepsi : mengingat kembali tentang operasi penjumlahan bilangan bulat, KPK,

pecahan senilai.(ii). Motivasi : Cerita tentang kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan operasi

penjumlhan bilangan pecahan, atau kaitannya dengan pembelajaran lain missal fisika dengan materi optic mencari titik focus, dll.

(iii). Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model pembelajaran yang akan digunakan.b.Kegiatan Inti (60 menit)

(i). Guru menyajikan masalah yang kontekstul tentang penjumlahan bilangan pecahan melalui buku siswa.

(ii). Siswa diminta mengemukakan pendapatnya.(iii). Dengan berkelompok (masing-masing 5 orang siswa)menegerjakan LKS yang diberikan

dengan menggunakan model pecahan.(iv). Secara acak, diambil satu kelompok untuk menuliskan jawaban LKS-nya di papan tulis

sedangkan kelompok yang lain menanggapinya.(v). Guru memberikan penghargaan atas hasil belajar individu atau kelompok.

1

Page 2: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

c. Penutup (10 menit)(i). Siswa melakukan refleksi(ii). Siswa diarahkan membuat rangkuman tentang operasi penjumlahan bilangan pecahan.(iii). Siswa diberi tugas rumah untuk mengerjkanan soal latihan yang terdapat pada buku

siswa

F. PenilaianJenis tagihan : tes tertulis dan laporan presentasiBentuk instrument : Uraian singkat

TES FORMATIFJawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat dan jelas!1. Penjahit Rapi memerlukan ⅓ m berwarna kuning dan ¾ m berwarna hijau untuk

membuat sepotong pakaian pentas lawak.Berapa meter kain yang di perlukan penjahit RAPI ?.

2. Pada suatu lahan, seperlima dari luasnya ditanami tanaman palawija dan duapertigannya ditanami buah semangka. Berapa luas lahan yang sudah ditanami?.

2

Mengetahui,Kepala Sekolah

EDY SYAHRIAL,M.PdNIP 19670505 199702 1

002

Manna, Juli 2009Guru Mata Pelajaran

NURFADILLAHWATI,M.Pd.NIP 19750821 199801 2 001

Page 3: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

KUNCI JAWABAN DAN PENSKORAN TES FORMATIF

No. Soal Konci Jawaban Skor

1.50

2.

3

Page 4: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

LEMBARAN KERJA SISWA

KELOMPOK :NAMA : 1.

2.3.4.5.6.

PENJUMLAHAN PECAHAN1. Tentukan jumlah pecahan berikut dalam bentuk yang sederhana

a.

b.

c.

d.

2. Hitunglah

a.

b.

c.

4

Page 5: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMP NEGERI 2 BENGKULU SELATANMata Pelajaran : MatematikaKelas/Semester : VII (Tujuh)/ Genap

Standar Kompetensi : ALJABAR4. Menggunakan konsep himpunan dan diagram venn dalam pemecahan masalah.

Kompetensi Dasar : 4.5 Menggunakan konsep himpunan dalam pemecahan masalah.Indikator : Menyelesaikan masalah dengan menggunakan konsep himpunan dan

diagram venn.ALOKASI WAKTU : 3 x 40 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat menyelesaikan masalah dengan menggunakan konsep himpunan dan diagram venn

B. Materi AjarHimpunan

C. Sumber Belajar1. Buku siswa 2. LKS

D. Metode PembelajaranModel Pembebelajaran : KooperatifMetode : Kombinasi ceramah, Tanya jawab, diskusi dan pemberian tugas

E. Kegiatan Pembelajaran

a. Pendahuluan (10 menit)(i). apersepsi : mengingat kembali tentang irisan, gabungan, dan komplemen himpunan.(ii). Motivasi : memberikan contoh kaitan dalam kehidupan sehari-hari, juga berkaitan

dengan materi lainnya misalnya peluang.(iii). Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model pembelajaran yang akan digunakan.

b. Kegiatan Inti (90 menit)(i). Guru membimbing siswa tentang cara menyelesaikan soal cerita dengan menggunakan

diagram venn, gabungan dua himpunan dan gabungan tiga himpunan.(ii). Siswa diminta mengemukakan pendapatnya.(iii). Dengan berkelompok (masing-masing 5 orang siswa)menegerjakan LKS yang diberikan

dengan menggunakan diagram venn.(iv). Secara acak, diambil satu kelompok untuk menuliskan jawaban LKS-nya di papan tulis

sedangkan kelompok yang lain menanggapinya.

5

Page 6: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

(v). Guru memberikan penghargaan atas hasil belajar individu atau kelompok.

c. Penutup (10 menit)(i). Siswa melakukan refleksi(ii). Siswa diarahkan membuat rangkuman tentang operasi penjumlahan bilangan pecahan.(iii). Siswa diberi tugas rumah untuk mengerjkanan soal latihan yang terdapat pada buku

siswa

F. PenilaianJenis tagihan : tes tertulis dan laporan presentasiBentuk instrument : Uraian singkat

TES FORMATIFMenyajikan irisan, gabungan, dan komplemen himpunan dalam diagram venn untuk menyelesaikan masalah sehari-hariDiagram venn adalah salah satu cara untuk menyatakan himpunan dengan gambar . untuk mengambarkan diagram venn harus memenuhi ketentuan sebagai berikut :1. Himpunan semesta digambarkan dengan sebuah persegi panjang dan dipojok kiri atas

diberi “ S “2. Setiap himpunan yang termuat di dalam himpunan semesta di tunjukan dengan kurva

tertutup.3. Setiap anggota ditulis sekali dan dinyatakan dengan noktah.

Contoh :Himpunan semesta P : {a, b, c, d, e } dan Q = { d, e, f, g}

( ) = {d, e}

Diagram venn dari data di atas adalah

Penjahit Rapi memerlukan ⅓ m

Dalam masalah sehari-hari banyak anggota suatu himpunan yang dibicarakan terkadang banyak yang tidak mungkin ditulis dengan nokta satu persatu. Dalam hal ini solusinnya cukup di tulis banyak anggotanya saja seperti contoh masalah berikut :Dari sekelompok siswa tercatat yang gemar nonton “ Dora” 30 orang, yang gemar nonton “ Sponge Bob” 20 orang sedangkan yang gemar keduannya 10 orang. Berapakah jumlah kelompok siswa tersebut !penyelesaian

6

..a.b.c

P.d.e .f

.g

Q

Sponge BobDORA

20-1030-10 10

Page 7: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

Dari masalah di atas, missal :

Himpunan yang gemar Dora = A

Himpunan yang gemar Sponge Bob = B

Himpunan yang gemar keduannya = n (A) = 30

n(B) = 20

Yang gemar Dora saja = = 30 – 10= 20

Yang gemar Sponge Bob saja = = 20 – 10= 10

Jadi jumlah kelompok siswa tersebut adalah : 20 + 10 + 10 = 40

7

Mengetahui,Kepala Sekolah

EDY SYAHRIAL,M.PdNIP 19670505 199702 1

002

Manna, Juli 2009Guru Mata Pelajaran

NURFADILLAHWATI,M.Pd.NIP 19750821 199801 2 001

Page 8: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

LEMBARAN KERJA SISWA

KELOMPOK:Nama : 1.

2. 3.4.

5. 6.

MENGGUNAKAN KONSEP HIMPUNAN DALAM PEMECAHAN MASALAH

SOAL 1.

Dari suatu pertemuan yang terdiri atas 48 anak, terdata 30 anak gemar menonton film Sinchan, 26 anak gemar nonton film Detetif Canon, dan 17 anak gemar nonton kedua film itu.

a. Buatlah diagram venn dari permasalhan tersebut!b. Berapa anak yang tidak gemar nonton Sinchan maupun Detektif Canon?

SOAL 2.

Dalam suatu acara arisan ikatann kelurga alumni UNSRI yang berjumlah 50 orang, diantaranya 28 orang suka makan pempek, 35 orang suka makan tekwan dan 13 orang suka kedua makanan khas Palembang itu.

a. Gambarlah diagram venn dari soal tersebut!b. Berapa orang yang suka pempek saja ?c. Berapa orang yang suka tekwan saja ?d. Berapa orang yang tidak suka keduannya ?

KUNCI JAWABAN DAN PENSKORAN TES FORMATIF

No. Soal Kunci Jawaban Skor

1. a 40

b. X = 4 25

8

16-x 10-xx

Page 9: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

2. Banyak siswa dalam kelas tersebut adalah

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMP NEGERI 2 BENGKULU SELATANMata Pelajaran : MatematikaKelas/Semester : VIII (Delapan)/ Genap

Standar Kompetensi : GEOMETRI DAN PENGUKURAN1. Mentukan unsur, bagian lingkungan serta ukurannya.

Kompetensi Dasar : 1.2 Menghitung keliling dan luas lingkaran Indikator : Menentukan rumus keliling dan luas lingkaran. ALOKASI WAKTU : 3 x 40 menit

A. Tujuan Pembelajaran(i). Siswa dapat menemukan rumus luas lingkaran dengan menggunakan alat peraga(ii). Siswa dapat menghitung luas lingkaran dengan jari-jari atau diameter tertentu.(iii). Siswa dapat menentukan jari-jari atau diameter lingkaran jika luasnya diketahui

B. Materi PembelajaraHimpunan

C. Sumber Belajar1. Buku siswa ”Operasi Penjumlahan Pecahan”2. LKS3. Alat Peraga

G. Metode PembelajaranModel Pembebelajaran : KooperatifMetode : Kombinasi ceramah, Tanya jawab, diskusi dan pemberian tugas

H. Kegiatan Pembelajaran

a. Pendahuluan (10 menit)(i). apersepsi : mengingat kembali keliling lingkaran.(ii). Motivasi : memberikan contoh kaitan materi luas lingkaran dalam kehidupan sehari-

hari.(iii). Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model pembelajaran yang akan digunakan.(iv). Menginformasikan LKS yang akan dikerjakan dalam kegiatan kelompok

b.Kegiatan Inti (100 menit)(i). Memintak siswa duduk dalam tatan kooperatif sambil mengingkatkan kegiatan yang

akan dilakukan.(ii). Guru membagikan LKS dan Siswa diminta mendiskusikannya dengan teman

sekelompoknya.(iii). Guru memantau jalanya diskusi dan memberikan pengarahan seperlunya serta

memberikan bantuan kepada siswa yang mengalami kesulitan.

9

Page 10: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

(iv). Guru memintak setiap kelompok memasangkan hasil kerja yang dihasilkan masing-masing kelompok dan meminta satu kelompok mempersentasikan hasil diskusinya dan ditanggapi oleh kelompok lain.

(v). Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang kenerjanya bagus.(vi). Memberikan penguatan terhadap konsep luas lingkaran, siswa diminta menggunakannya

untuk menentukan luas satuan lingkaran dengan jari-jari atau diameter tertentu.c. Penutup (10 menit)

(i). Siswa melakukan refleksi dengan diberi pertanyaan-pertanyaan secara lisan.(ii). Membimbing siswa membuat rangkuman.(iii). Memeberikan tugas soal-soal untuk pekerjaan di rumah.

d. PenilaianJenis tagihan : tes tertulis dan laporan presentasiBentuk instrument : Soal essay

TES FORMATIFJawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat dan jelas!1. Tulislah rumus luas lingkaran jika jari-jari = R2. Hitunglah luas lingkaran berikut, jika diketahui :

a. Jari-jari lingkaran 7 cmb. Jari-jari lingkaran 10 cmc. Diameter lingkaran 7 cmd. Diameter lingkaran 10 cm

3. Hitunglah jari-jari dan diameter lingkaran berikut, jika diketahui :a. Luasnya 1386 cm² b. Luasnya 3850 cm²

10

Mengetahui,Kepala Sekolah

EDY SYAHRIAL,M.PdNIP 19670505 199702 1

002

Manna, Juli 2009Guru Mata Pelajaran

NURFADILLAHWATI,M.Pd.NIP 19750821 199801 2 001

Page 11: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

KUNCI JAWABAN DAN PENSKORAN

KUNCI JAWABAN:1. L = π R²2. a. 154 cm²

b. 314 cm²c. 38,5 cm²d. 78,50 cm²

3. a. R = 21 cm, D = 24 cmb. R = 35 cm, D = 70 cm

PEDOMAN PENSKORAN

NO NO. SOAL ASPEK YANG DINILAI SKOR KET1 1. Benar Menuliskan Rumus 2

2 2aBenar Menuliskan Rumus 1Benar proses, salah hasil akhir 2Benar proses dan hasil akhir 3

3 2bBenar Menuliskan Rumus 1Benar proses, salah hasil akhir 2Benar proses dan hasil akhir 3

4 2cBenar Menuliskan Rumus 1Benar proses, salah hasil akhir 2Benar proses dan hasil akhir 3

5 2dBenar Menuliskan Rumus 1Benar proses, salah hasil akhir 2Benar proses dan hasil akhir 3

6 3aBenar Menuliskan Rumus 1Benar proses, salah hasil akhir 2Benar proses dan hasil akhir 3

7 3bBenar Menuliskan Rumus 1Benar proses, salah hasil akhir 2Benar proses dan hasil akhir 3

30

Nilai = Jumlah skor yang di dapat di bagi 3 lalu dikalikan 10

11

Page 12: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

LEMBARAN KERJA SISWA

1. Kompentesi Dasar :Menghitung luas lingkaran

2. Hasil Belajar2.1. Siswa dapat menemukan rumus luas lingkaran2.2. Siswa dapat menghitung luas lingkaran dengan jari-jari atau diameter tertentu

3. Alat dan Bahan :- Karton manila- Jangka- Busur drajad- Gunting - Lem - Mistar/Pengaris

4. Cara kerja :a. Lukislah lingkaran dengan jari-jari 20 cmb. Bagilah lingkaran tersebut menjadi juring-juring lingkaran dengan lingkaran itu.c. Arsirlah daerah setengah lingkaran, kemudian gunting tiap-tiap bagian lingkaran itu.d. Susun juring-juring lingkaran tersebut selang seling, yaitu bagian juring arah pusat

lingkaran yang polos ke bawah, kemudian yang diarsir ke atas dan seterusnya dipasang bersambungan (berimpit) sampai semua juring terpasang sehingga bentuknya mendekati bentuk persegi panjang.

Setelah juring-juring lingkaran tersusun dengan rapi, jawablah pertanyaan pertanyaan berikut:a. Susun juring-juring lingkaran tersebut menyerupai atau mendekati persegi panjang,

dengan :Panjang persegi panjang = …………………………… lingkaranLebar persegi panjang = …………………………… lingkaran

b. Luas persegi panjang = ……………. X ………….= ……………. X ………….

c. Karena persegi panjang tadi berasal dari juring-juring lingkaran, maka luas lingkaran sama dengan luas persegi panjang, sehingga :Luas lingkaran = …………

KESIMPULAN : Luas Lingkaran = ………………

12

Page 13: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMP NEGERI 2 BENGKULU SELATANMata Pelajaran : MatematikaKelas/Semester : IX (Sembilan)/ Ganjil

Standar Kompetensi : STATISTIKA DAN PELUANG1. Melakukan pengolahan dan penyajian data.

Kompetensi Dasar : 1.1 Menentukan rata-rata, median dan modus data tunggal sertapenafsirannya.

Indikator : Menentukan rata-rata, median dan modus data tunggal serta penafsirannyaALOKASI WAKTU : 3 x 40 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat melakukan perhitungan Menentukan rata-rata, median dan modus data tunggal serta

menaksirkan maknanya

B. Materi PembelajaraStastistika

C. Sumber Belajar1. Buku siswa 2. LKS

D. Metode PembelajaranModel Pembebelajaran : KooperatifMetode : Diskusi dan pemberian tugas

E. Kegiatan Pembelajaran

a. Pendahuluan (10 menit)(i). apersepsi : mengingat kembali mengenai penyajian data.(ii). Motivasi : perlunya mengetahui cara menentukan Menentukan rata-rata, median dan

modus dalam kehidupan sehari-hari.(iii). Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model pembelajaran yang akan digunakan.

b. Kegiatan Inti (90 menit)(i). Guru menyajikan masalah kontekstual misalnya nilai raport salah satu siswa kemudian

diarahkan bagaimana menentukan Menentukan rata-rata, median dan modusnya.(ii). Siswa di minta memebrikan contoh yang lainnya.(iii). Mengelompokkan siswa dalam kelompok yang beranggota 5 atau 6 siswa.(iv). Meminta setiap kelompok untuk mengerjakan LKS yang dibagikan dan mengumpulkan

hasilnya. (Selama diskusi berlangsung, guru memantau kerja dari masing-masing kelompok dan mengarahkan siswa yang mengalami kesulitan).

13

Page 14: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

(v). Meminta beberapa perwakilan kelompok untuk memprestasikan hasil diskusi, sedangkan kelompok yang lain memberikan tanggapan (Guru memandu jalanya diskusi dan merumuskan jawaban yang benar).

(vi). Guru memebrikn penghargaan dan motivasi pada siswa/kelompok yang terbaik.(vii) Guru menjelaskan secara ringkas cara menentukan nilai rata-rata, median dan modus

dari suatu data.c. Penutup (20 menit)

(i). Siswa melakukan refleksi dengan diberi pertanyaan-pertanyaan secara lisan.(ii). Membimbing siswa membuat rangkuman.(iii). Siswa mengerjakan latihan pada buku siswa sebagai PR.

F. PenilaianJenis tagihan : tes tertulis dan laporan presentasiBentuk instrument : Soal essay

TES FORMATIFJawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat dan jelas!1. Dari data 5, 6, 6, 6, 7, 7, 8, 9, 10 tentukanlah :

a. Nilai rata-rata (mean)b. Modus c. Median

2. Dari data 5, 6, 6, 6, 7, 7, 8, 9, 10 tentukanlah :a. Nilai rata-rata (mean)b. Modus c. Median

14

Mengetahui,Kepala Sekolah

EDY SYAHRIAL,M.PdNIP 19670505 199702 1

002

Manna, Juli 2009Guru Mata Pelajaran

NURFADILLAHWATI,M.Pd.NIP 19750821 199801 2 001

Page 15: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

KUNCI JAWABAN DAN PENSKORAN

KUNCI JAWABAN:

1. a. 7,1b. 6c. 7

2. a. 6,4b. 6 dan 7c. 7

PEDOMAN PENSKORAN

NO NO. SOAL ASPEK YANG DINILAI SKOR KET

1 1aBenar Menuliskan Rumus 1Benar proses, salah hasil akhir 2Benar proses dan hasil akhir 3

2 1b Benar Menuliskan Rumus 1

1cBenar proses, salah hasil akhir 2Benar proses dan hasil akhir 3

3 2aBenar Menuliskan Rumus 1Benar proses, salah hasil akhir 2Benar proses dan hasil akhir 3

4 2b Benar 1Benar proses, salah hasil akhir 3Benar proses dan hasil akhir 5

20

Nilai = Jumlah skor yang di dapat dikalikan 5

15

Page 16: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

LEMBARAN KERJA SISWA

KELOMPOK:Nama : 1.

2. 3.4.

5.

UKURAN PEMUSATAN(NILAI RATA-RATA, MEDIAN DAN MODUS)

SOAL 1 :Data dibawah ini menyatakan ukuran-ukuran sepatu dari sebelas anggota team sepak bola :43, 42, 39, 41, 41, 40, 40, 39, 40

a. ukuran sepatu yang paling sering muncul ?b. urutkan ukuran sepatu dimulai dari yang terkecil hingga terbesar, ukuran beberapa yang

berada ditengah data ?c. Jumlah ukuran-ukuran sepatu tersebut kemudian sepatu sepatu tersebur kemudian bagilah

jum sebelas.

Soal 2 :Carilah rata-rara, median, dan modus dari masing-masing data berikut!

a. Nilai matematika 100, 70, 86, 80, 84, 92, , 90b. Banyaknya jam tidur 100, 70, 86, 80, 84, 92, , 90

Jawaban :a. – rata-rata = jumlah nilai data

Banyaknya butir data= 100+70+86+ 80+84+92+86+90= ……………….= ……………….

- Data setelah diurutkan menjadi ………….., ………….- Media dari data tersebut adalah …………..= ………….,- Modus dari datae tersebut adalah …………

b. Rata-rata = jumlah nilai data = …….+……..+ …………+ ………+ = …….

Data tersebut diurutkan adalah ……,…………,…….,…….,……….- Media dari data tersebut adalah …………..- Modus dari datae tersebut adalah …………..

16

Page 17: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMP NEGERI 2 BENGKULU SELATANMata Pelajaran : MatematikaKelas/Semester : IX (Sembilan)/ Genap

Standar Kompetensi : BILANGAN1. Memahami barisan dan deret bilangan serta penggunaannya dalam

pemecahan masalah.Kompetensi Dasar : 1.1 Menentukan pola barisan bilangan sederhana.

Indikator : Menentukan pola barisan bilanganALOKASI WAKTU : 3 x 40 menit

A. Tujuan PembelajaranSiswa dapat Menentukan pola barisan bilangan sederhana

B. Materi PembelajaraPola barisan bilangan

C. Sumber Belajar1. Buku siswa 2. LKSAlat dan Bahan

- Gambar-gambar pola dan kalenderD. Metode Pembelajaran

Model Pembebelajaran : KooperatifMetode : Diskusi dan pemberian tugas

E. Kegiatan Pembelajaran

a) Pendahuluan (10 menit)(i). apersepsi : mengingat kembali macam-macam himpunan bilangan.(ii). Motivasi : motivasi siswa dengan mengatakan bahwa dalam kehidupan sehari-hari

banyak hal membentuk pola seperti corak baju, teralis, dekorasi-dekorasi dan sebagainya. Selain itu kegunaanya pada pembelajaran yang akan digunakan.

(iii). Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model pembelajaran yang akan digunakan.b) Kegiatan Inti (90 menit)

(i). Guru menyajikan masalah kontekstual tentang pola barisan bilangan melalui buku siswa.(ii). Siswa di minta mengemukakan pendapatnya.(iii). Siswa duduk dalam tatanan pembelajaran kooperatif sambil diingatkan kegiatan yang akan dilakukan.

17

Page 18: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

(v). Meminta satu-dua siswa mewakili kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusinya, sedangkan kelompok lain member tanggapan (guru memandu jalannya diskusi dan merumuskan jawaban yang benar).(vi). Guru memastikan bahwa seluruh kelompok telah mengetahui jawaban yang benar.

c) Penutup (20 menit)(i). Siswa melakukan refleksi dengan diberi pertanyaan-pertanyaan secara lisan.(ii). Membimbing siswa membuat rangkuman.(iii). Siswa mengerjakan latihan pada buku siswa sebagai PR.

F. PenilaianJenis tagihan : tes tertulis dan tes lisanBentuk instrument : Soal essay

TES FORMATIFJawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat dan jelas!3. Perhatikan gambar noktah-noktah berikut

a. Tulislah masing-masing pola diatas dengan suatu bilangan yang di tunjukan dengan banyanknya noktah ………………………………….

b. Pola bilangan apakah yang kamu dapat ?c. Tulis aturan untuk menyatakan pola bilangan itu!d. Tulis aturan untuk bilangan 2, 3, 8, 11, ……

4. Perhatikan barisan bilangan 2, 5, 8, 11, ……..a. Tulislah bilangan pada tiga suku berikutnya !b. Tulislah aturan untuk menyatakan pola bilangan itu !d. Tulis aturan untuk menentukan suku ke-n

18

Mengetahui,Kepala Sekolah

EDY SYAHRIAL,M.PdNIP 19670505 199702 1

002

Manna, Juli 2009Guru Mata Pelajaran

NURFADILLAHWATI,M.Pd.NIP 19750821 199801 2 001

Page 19: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

KUNCI JAWABAN DAN PENSKORAN TES FORMATIF

NO. SOAL KUNCI JAWABAN SKOR

1. a 1, 3, 5, 7 5b. Bilangan ganjil 10c. Setiap suku berikutnya diperoleh dengan 15

menambahakan angka 2d. Un = 2n – 1 20

2. a. 14, 17, 20 15b. Setiap suku berikutnya diperoleh dengan 15

menambah angka 3

c. Un = 3n – 1

19

Page 20: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

LEMBARAN KERJA SISWA

KELOMPOK:Nama : 1.

2. 3.4.

5. 6.

POLA BARISAN BILANAGAN1. Perhatikan rangkaian pola berikut

a. Gambarlah rangkaian keempat dan kelima

b. berapakah banyaknya persegi yang diarsir pada rangkaian keempat dan kelima?c. Bayangkan rangkaian keenam! Berapa banyak persegi pada rangkaian keenam tersebut?

Kamu dapat membentuk pola bilangan dari gambar di atas, yaitu 1, 5, 9, ….1 Merupakan suku pertama (U1)5 Merupakan ………………9 Merupakan ………………, dan seterusnyaBagaimana aturan untuk mendapatkan suku berikutnya?Bagaimana pula aturan untuk mendapatkan suku ke-n?Untuk menentukan bilangan pada suku tertentu harus diketahui dahulu aturan yang digunakan untuk mendapatkan bilangan pada suku berikutnya.

2. Perhatikan pola bilangan pada kelender Januari 2008 pada buku siswa yaitu : 4, 10, 16, 22, 28Jika diteruskan menjadi barisan 4, 10, 16, 22, 28, ….Tentukan bilangan-bilangan pada tiga suku berikutnya?Bagaimana aturan untuk mendapatkan suku berikutnya?Bagaimana pula aturan untuk mendapatkan suku ke-n?

20

Page 21: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

BUKU SISWA

POLA BARISAN BILANGAN

Pola bilangan adalah suatu sifat tertentu yang terdapat pada sekumpulan bilangan.Contoh: 1, 3, 5, 7, … dan 1, 4, 9, 16, …..Baris bilangan adalah pola bilangan yang diurutkan berdasarkan sifat/aturan tertentu.Contoh: 7, 13, 19, 25, ….Suku ke-1 = 7, suku ke-2 = 13, suku ke-3 = 19, suku ke-4 = 25Aturan sifat pembentukan barisan adalah “ditambah 6”. Dua suku berikutnya adalah 31 dan 37

Perhatikan Kalender Bulan Janurai Tahun 2008 di bawah ini:Minggu ke

Hari 1 2 3 4 5Senin 7 14 21 28Selasa 1 8 15 22 29Rabu 2 9 16 23 30Kamis 3 10 17 24 31Jum’at 4 11 18 25Sabtu 5 12 19 26Minggu 6 13 20 27

Dari tanggal-tanggal yang ada pada kelender tersebut, kalian dapat membentuk bermacam-macam susunan bilangan, contohnya sebagai berikut :Bilangan-bilangan berapakah yang terdapat pada minggu ke-2?Bilangan-bilangan yang terdapat minggu ke-2 adalah 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13Bilangan-bilangan tersebut membentuk himpunan bilangan Asli yang lebih dari 6 dan kurang dari 14.Cari pola bilangan yang lain dari kelender tersebut dan tentukan aturannya

Pola bilangan Aturannya7, 14, 21, 283, 10, 17, 24, 316, 12, 18, 24, 3030, 23, 16, 9, 2

Setiap suku berikutnya ditambah 7 dengan suku sebelumnya

Rumus suku ke-na. Jika aturan pembentukan suatu barisan bilangan ditambah b, maka rumus suku ke-n

adalah Un = b x n + … atau Un = b x n - ….Contoh Pola bilangan 3, 10, 17, 24, …..Aturan pembentukannya “ditambah 7” maka rumus suku ke-n = n x 7 – 3 = 7n-3Jika aturan pembentukan suatu bilangan dikalikan dengan P, maka rumus suku ke-n adalah Un=Pn+1

Contoh :4, 8, 16, 32, ….

21

Page 22: RPP1 - Copy

RPP-MATEMATIKA

Aturan pembentukannya “dikalikan 2” maka rumus ke-n = 2n+1

Latihan.1. Tentukan bilangan-blangan berikut!

a. Bilangan ganjil yang ke-10 dan ke-15b. Bilangan genap ke-8 dan ke-13c. Kuadrat dari bilangan asli

2. Tentukan rumus suku ke-n dari susunan bilangan berikut!a. 1, 5, 25, 125, …b. 3600, 3800, 9000, 4500, ….

22