Rica Rica Ayam

2
Resep rica-rica Bahan: 5 sdm minyak, untuk menggoreng 6 siung bawang putih, cincang halus 5 lembar daun jeruk 3 batang serai, memarkan 1 buah jeruk nipis, ambil airnya 1 ekor ayam kampung, potong 8 bagian Bumbu, haluskan: 12 cabai merah 10 butir bawang merah 10 buah cabai rawit 5 cm jahe 1 sdt garam ½ sdt gula Pelengkap: Nasi bungkus

description

ayam

Transcript of Rica Rica Ayam

Page 1: Rica Rica Ayam

Resep rica-rica

Bahan:

5 sdm minyak, untuk menggoreng 6 siung bawang putih, cincang halus 5 lembar daun jeruk 3 batang serai, memarkan 1 buah jeruk nipis, ambil airnya 1 ekor ayam kampung, potong 8 bagian

Bumbu, haluskan:

12 cabai merah 10 butir bawang merah 10 buah cabai rawit 5 cm jahe 1 sdt garam ½ sdt gula

Pelengkap:

Nasi bungkus

Cara Membuat:

Page 2: Rica Rica Ayam

1. Panaskan minyak di atas wajan, gunakan api sedang. Masukkan bawang putih, tumis hingga harum.

2. Tambahkan bumbu, daun jeruk, serai, dan air jeruk nipis, masak kembali hingga bumbu matang.

3. Masukkan ayam, aduk hingga rata. Tutup wajan, masak hingga matang. Angkat, sajikan dengan nasi bungkus.(f)