rencana perawatan edentulous

14
7/23/2019 rencana perawatan edentulous http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 1/14 SOCA MODUL 1 1.1PEMICU Judul pemicu: Gigi Hilang (Identii!a"i Pende#ita P#$"t$d$n"ia% Penderita pria, berusia 60 tahun datang ke klinik dokter gigi, ingin membuat gigi tiruan. Dari anamnesis riwayat kesehatan diketahui bahwa penderita tidak pernah memakai gigi tiruan. Pencabutan gigi terakhirnya sekitar 6 bulan yang lalu. Penderita ingin membuat gigi tiruan atas keinginan sendiri dengan biaya dari anaknya. Pemeriksaan klinis lebih lanjut dilakukan untuk melengkapi data status penderita, baik pemeriksaan ekstra oral maupun intra oral, serta pemeriksaan penunjang. Hasil pemeriksaan ekstra oral tidak ada kelainan, sedangkan pada pemeriksaan intra oral terdapat semua gigi hilang pada rahang atas dan rahang bawah. Dokter gigi harus memahami anatomi rongga mulut sebelum melakukan pemeriksaan intra oral, untuk mendapatkan hasil pemeriksaan yang tepat, serta dilengkapi dengan pembuatan model studi. Semua prosedur pemeriksaan tersebut harus dilakukan untuk menentukan rencana perawatan terbaik di bidang prostodonsia untuk penderita. 1

Transcript of rencana perawatan edentulous

Page 1: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 1/14

SOCA MODUL 1

1.1PEMICU

Judul pemicu: Gigi Hilang (Identii!a"i Pende#ita P#$"t$d$n"ia%

Penderita pria, berusia 60 tahun datang ke klinik dokter gigi, ingin membuat gigi

tiruan. Dari anamnesis riwayat kesehatan diketahui bahwa penderita tidak

pernah memakai gigi tiruan. Pencabutan gigi terakhirnya sekitar 6 bulan yang

lalu. Penderita ingin membuat gigi tiruan atas keinginan sendiri dengan biaya

dari anaknya. Pemeriksaan klinis lebih lanjut dilakukan untuk melengkapi data

status penderita, baik pemeriksaan ekstra oral maupun intra oral, serta

pemeriksaan penunjang. Hasil pemeriksaan ekstra oral tidak ada kelainan,

sedangkan pada pemeriksaan intra oral terdapat semua gigi hilang pada rahang

atas dan rahang bawah. Dokter gigi harus memahami anatomi rongga mulut

sebelum melakukan pemeriksaan intra oral, untuk mendapatkan hasil

pemeriksaan yang tepat, serta dilengkapi dengan pembuatan model studi.

Semua prosedur pemeriksaan tersebut harus dilakukan untuk menentukan

rencana perawatan terbaik di bidang prostodonsia untuk penderita.

1

Page 2: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 2/14

1.& PE'A O)SEP

2

Identifikasi penderita & anamnesis

(Riwayat kesehatan gigi)

Keluhan utama

(Gigi hilang)

Prognosis

Terapi prostodonsia (pemilihan ahan protesa gigi tiruan)

Ren!ana perawatan" #ull denture

$iagnosis" %dentulous ridge R & R'

Pemuatan model studi

Pemeriksaanekstra oral"

TK 

Pemeriksaan penunang

natomi rongga mulut untuk pemuatan model

studi"

Ridge

*estiulum

#renulum

Palatum

Torus" palatines & mandiularis

Retromylohyoid

Tuer maksila

Pemeriksaanintra oral"+emua gigi

hilang pada R

& R'

Page 3: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 3/14

*A* +

PEM*AHASA)

+.1 Identii!a"i pende#ita+.1.1 Deini"i

Identiikasi penderita adalah pengumpulan dan pencatatan segala inormasi tentangpasien.+.1.+ 'u,uan

!engurangi kejadian yang berhubungan dengan salah identiikasi. "esalahan ini dapat

berupa salah pasien, kesalahan prosedur, kesalahan medikasi, kesalahan transuse,

dan kesalahan pemeriksaan diagnostik. Hal#hal yang perlu digali dalam identiikasi

penderita $data demograi% adalah nama, alamat, nomor telpon, jenis kelamin, usia,

pekerjaan, status perkawinan, dan nama operator.

# &ama diperlukan untuk identitas dari penderita dan dapat dihubungi

# &omor telpon untuk identitas penderita dan dapat dihubungi

# 'lamat untuk mengetahui tingkat sosial pasien berhubungan dengan rencana

perawatan dan biaya dan dapat dihubungi

# Pekerjaan untuk berkaitan dengan pendidikan, status sosial, dan status ekonomi.

Pekerjaan juga umumnya berkaitan dengan kemauan dan keinginan pasien. Pasien

berkarier tinggi umumnnya mengharapkan protesa gigi yang sangat detail dan bagus

agar tidak tampak menggunakan gigi tiruan.# (sia untuk menilai masalah kemampuan penderita dalam arti regenerasi jaringan,

kemampuan adaptasi, dan kemampuan mencerna

# )enis kelamin berkaitan dengan aspek psikologis, penyakit, dan aspek gigi#geligi

# operator * identitas yang merawat agar mudah ditelusuri

+.+ Anamne"i" pa"ien+.+.1 Deini"i

 'namnesis adalah riwayat yang lalu dari suatu penyakit atau kelainan yang diingat oleh

penderita pada waktu dilakukan wawancara dan pemeriksaan medic atau dental.

,

Page 4: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 4/14

+.+.+ 'u,uan

+ujuan anamnesis adalah mendapatkan inormasi menyeluruh dari pasien yang

bersangkutan. Inormasi yang didapat dari wawancara dengan pasien biasanya akan

memberikan kontribusi yang lebih untuk suatu pemecahan masalah daripada inormasi

yang didapat dari pemeriksaan jasmani atau uji diagnostik. +ujuan anamnesis pada

pasien prostodonsia adalah untuk mengetahui tujuan dari keinginan pasien dibuatkan

gigi tiruan itu untuk ungsi estetik atau ungsional saja.

+.+.- a!t$# !einginan

"eluhan keinginan* mengetahui tujuan penderita datang melalui wawancara, ditulis

menggunakan bahasa pasien

-aktor# aktor yang mempengaruhi keinginan pasien*

# kstrinsik * berhubungan dengan lingkungan

# Intrinsik * berhubungan dengan kebutuhan, usaha, kemampuan, dan kepuasan

+.+.& a!t$# lain /ang mempenga#u0i anamne"i"

a% Identitas Pasien

Identitas pasien meliputi nama lengkap $nama keluarga, nama sendiri%, umur,

 jenis kelamin, suku, agama, status perkawinan, pekerjaan, alamat rumah dan nomor 

telepon. Selain itu juga diperlukan data mengenai contact person untuk pasien tersebut

yang mudah dihubungi. Data identitas pasien ini sangat penting, karena data tersebut

sering berkaitan dengan masalah klinik maupun gangguan sistemik

c% /iwayat Penyakit Sekarang

/iwayat Penyakit Sekarang $/PS% adalah riwayat mengenai panyakit pasien

saat ini, yang dimulai dari akhir masa sehat./PS ditulis secara kronologis sesuai urutan

waktu, dicatat perkembangan dan perjalanan penyakitnya.

-

Page 5: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 5/14

d% /iwayat Penyakit Dahulu

Pada /iwayat Penyakit Dahulu $/PD%, penyakit#penyakit yang pernah diderita pasien

beserta waktunya dicatat. Dituliskan pula apakah pasien pernah mengalami kecelakaan

atau operasi, maupun keadaan alergi. 'taupun penyakit sistemik lainnya seperti *

"elainan Psikiatri, Penyakit Parkinson, +rauma Serebroaskular, 'ngina, "egagalan

)antung "ongesti, 1ronkitis "ronis dan misema, Diabetes !ellitus, 2steoporosis,

 'rtritis, Deisiensi &utrisi. Hal tersebut di atas merupakan data penting karena

memberikan inormasi mengenai*

 'pakah ada gejala sisa3

 'pakah ada kaitannya dengan penyakit sekarang3

 'pakah ada pengaruhkaitan terhadap pengelolaan pasien selanjutnya3

 'namnesis Sistem

 e% /iwayat "eluarga

 'nggota keluarga meliputi kakek, nenek, ayah, ibu, saudara laki#laki, saudara

perempuan, dan anak#anak pasien.+anyakan tentang umur dan keadaan kesehatan

masing#masing anggota keluarga bila masih hidup atau umur waktu meninggal dan

sebabnya.

% /iwayat Pribadi, Psikologis, Sosial konomi dan 1udaya

Dimulai dengan keterangan kelahiran $tempat dan cara partus, bila diketahui%,

diteruskan dengan peristiwa penting masa kanak#kanak dan sikap pasien terhadap

keluarga dekat. /iwayat sosial mencakup keterangan pendidikan, pekerjaan

$macamnya, jam kerja, pengaruh lingkungan kerja dan lain#lain%, asuransi, aktiitas di

luar pekerjaan $olahraga, hobi, organisasi dan lain#lain%, perumahan $lingkungan%,

pernikahan $lamanya, jumlah anak, keluarga berencana, pernikahan sebelumnya%,

tanggungan, makanan $teratur atau tidak, banyaknya, ariasi, berapa kali makan

.

Page 6: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 6/14

perhari, komposisi makanan sehari#hari, pengunyahan, nasu makan, pencernaan%,

tidur $lama, teratur, entilasi, jumlah orang dalam satu kamar tidur, penyebab gangguan

tidur%, kebiasaan merokok $lama merokok, jumlah rokok dalam batang per hari, teh,

kopi, alkohol, obat, jamu, atau narkoba. Selain itu juga perlu dituliskan masalah yang

dihadapi pasien, seperti masalah yang berhubungan dengan pekerjaan, keluarga,

keuangan, dan masalah psikologis serta psikososial lainnya.

g% Pengalaman menggunakan gigi tiruan

!empengaruhi pembuatan gigi tiruan yang berikutnya untuk pasien agar mudah

beradaptasi dengan gigi tiruan yang baru

h% +ujuan pembuatan gigi tiruan

(ntuk mengetahuai tujuan pembuatan gigi tiruan untuk ungsi estetik atau

ungsional

i% +erakhir kali mencabut gigi

1erkaitan dengan ase penyembuhan luka atau penutupan luka yang beradang

sebelum dipasang gigi tiruan $Santika, 4005%

+.- Peme#i!"aan lini"+.-.1 Gama#an dan p#$"edu# peme#i!"aan EO

Pemeriksaan ekstra oral merupakan pengamatan terhadap tanda#tanda di luar mulut.

Pemeriksaan ini dikaitkan dengan pemeriksaan postur penderita dan adanya kelainan#

kelainan pada mata, bentuk wajah, hidung, bibir serta sendi +!).

+.-.+ 'u,uan peme#i!"aan EO

untuk membantu tahap#tahap pengerjaan gigi tiruan+.-.- Apa "a,a /ang dipe#i!"a dan ca#a pe#i!"a $unadi ,7557%

2a,a0 2oid,s8uare,tapering

 'simetrissimetris

Dilihat dari depandan samping

(ntukpemilihanbentukelemen gigi

*ii#  Panjangp Sumbing, Dilihat (ntuk

/

Page 7: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 7/14

endek,tebaltipis

labby tissue melihatgaris

median danmenentukan galangan

gigitSendi3a0ang('MJ%

&ornalkelainan

Clicking ,dislokasi,

krepitasi, sakit

- Palpa"i:  disekitar depantelinga,perlekatanotot mulut

- Au"!ulta"i:stetoskopdiletakkandi tragus

aurikular $pada m.pterygoideus lateralis%

- Instruksikanpasienuntukmembukadanmenutupmulut

(ntukmelihat ada

atautidaknyakelainan

Hidung &ormalkelainan &aas melaluimulut Dilihat (ntukmelihatgaris

medianMata &ormalke

lainan)uling,

asimetris, postoperasi

Dilihat (ntukmelihatgaris

median

+.-.& Gama#an dan p#$"edu# peme#i!"aan IO

Pemeriksaan yang dilakukan oleh dokter gigi terhadap keadaan didalam rongga mulut

pasien. !eliputi status umum, jaringan lunak, oklusi statik, maupun oklusi dinamik.Selain itu juga menilai ketinggian estibulum, renulum, bentuk insisi pertama rahang

atas, relasi ridge, bentuk ridge, kondisi gigi depan, bentuk dan kedalaman palatum,

torus, e9ostosis, tuber maksila, dan retromylohyoid.+.-.4 'u,uan peme#i!"aan IO+ujuan pemeriksaan intra oral adalah mengetahui keadaan dalam rongga mulut.

0

Page 8: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 8/14

+.-.5 *entu! Anat$mi

Pemeriksaan intra oral meliputi *

a. igi hilangb. "eadaan gigi yang tinggal $ gigi yang terkena karies# banyaknya tambalan,

mobility gigi, elongasi, malposisi, atrisi%c. 2klusi $diperhatikan hubungan oklusi gigi atas dengan bawah yang ada. 'ngle

kelas I, II, IIId. 'danya oerclosed occlusion pada gigi depan, karena angular cheilosis, disungsi

dari +!), spasme otot kunyah. Selain deep bite juga perlu diketahui oer jet dari

gigi depan.e. :arna gigi, perlu untuk mencatat sewaktu akan membuat gigi tiruan sebagian

lepasan agar sesuai estetis. 2ral hygiene $adanya karang gigi, gigi karies, peradangan jaringan lunak

gingiitis%g. /ontgen oto, perlu dilakukan untuk melihat kualitas tulang pendukung gigi, gigi

impaksi dan sisa akar, kista, kelainan periapikal, resorbsi tulang sclerosish. /esesi gingiali. ;italitas gigi

Prosedur pemeriksaan dan gambaran hasil pemeriksaan klinis intra oral *

# )aringan lunak * ditulis kelainan yang ada tanpa menyebutkan gigi mana atau

lokasinya. !isalnya * gingiitis, resesi gingia, labby tissue. &amun bila tidak ada

kelainan ditulis +'".

# Status umum * diisi semua keadaan yang terlihat dalam rongga mulut, tanpa

menyebutkan lokasi atau gigi mana. !isalnya * gigi hilang, gigi karies, gigi goyang,

gigi abrasi, gigi supraposisi, karang gigi, sisa akar, dll.

# 2klusi* oklusi ada atau tidak ada, yang dilihat adalah kontak gigi#gigi rahang atas dan

rahang bawah pada saat oklusi sentries. 2klusi dikatakan ada bila teri9ir minimal

ada < titik kontak, satu di anterior dan dua diposterior $kanan dan kiri%. 'da < kategori

oklusi *

7. Di dalam dan diluar mulut teri9ir 

4. Di dalam teri9ir diluar tidak teri9ir 

<. Di dalam dan diluar mulut tidak teri9ir 

a. 2klusi Statik* oklusi dalam kondisi diam, dilihat relasinya.

Hubungan gigi posterior $cusp to marginal ridge%

Page 9: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 9/14

Hubungan gigi posterior $cusp to ossa%

Hubungan gigi anterior $dalam mm%

b. 2klusi Dinamik* oklusi dalam keadaan bergerak, dilihat pola oklusinya.

  (12 $(nilateral 1alance 2cclusion% * oklusi pada satu sisi saja gigi posterior 

pada saat rahang digerakkan ke arah lateral kiri dan kanan.

 112 $1ilateral 1alance 2cclusion% * oklusi pada kedua sisi di gigi posterior kiri dan

kanan pada saat rahang digerakkan ke arah letral kanan dan kiri.

  !P2 $!utually Protected 2cclusion% * oklusi pada gigi anterior saat rahang

digerakkan kearah antero#posterior 

# ;estibulum* yang diperiksa adalah daerah yang tidak bergigi atau edentulous area dan

diperiksa batas antara mukosa bergerak dan tidak bergerak. Pengukuran

menggunakan kaca mulut no.=, dari puncak ridge sampai dasar sulkus.

 Dalam * bila > ? lebar kaca mulut atau tinggi kaca mulut no.=

 Dangkal * bila @ ? lebar kaca mulut atau tinggi kaca mulut no.=

una pemeriksaan ini untuk menunjang support, stabilitas dan retensi gigi tiruan

terutama untuk +A

# 1entuk Insisi Pertama /'* diperiksa dan dicatat bila masih ada atau diindikasikan

akan dicabut

# 1entuk /idge* dicatat bentuk ridge daerah yang tak bergigi, tidak ada sisa akar "eterangan *

7. S8uare* jarang dijumpai

4. 2oid* untuk stabilitas dan retensi +A baik

<. +apering* untuk retensi jelek, stabilitas baik

=. -lat* untuk retensi dan stabilitas jelek

# 1entuk dalam Palatum* 1entuk palatum dalam penampang melintang. !empengaruhi

retensi stabilitas

"eterangan *

7. S8uare* untuk retensi dan stabilitas +A baik

4 . 2oid* untuk retensi dan stabilitas +A baik

<. +apering* stabilitas baik, retensi jelek

=. -lat* retensi dan stabilitas jelek

Page 10: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 10/14

# +orus !andibularis* +erletak di region P7 dan P4 bawah, sebelah lingual. +orus ini

mengganggu + serta mengganggu arah pasang. +erapi * mandibulektomi

# 9o9tosis* yang diperiksa pada daerah yang tidak bergigi, berupa tonjolan tulang

pada permukaan ridge, diakibatkan resorbsi yang tidak beraturan pada saat

penyembuhanpenutupan soket pasca ekstraksi. +erapi * aleolektomi

# -renulum* yang dilihat perlekatan renulum terhadap puncak ridge

+inggi B mendekati puncak ridge

/endah B menjauhi puncak ridge

Cang dicatat semua renulum yang akan dilewati oleh basis gigi tiruan

# /elasi /idge igi

+ransersa * dengan cara memeriksa pasien *

a. 1ila pasien masih ada oklusi B dioklusikan

b. 1ila pasien edentulous B pasien menutup mulut kira#kira seperti posisi tinggi gigit

atau posisi rest oklusi

c. Cang dilihat adalah * sudut dalam yang terbentuk oleh garis yang menghubungkan

puncak ridge atau sentral ossa gigi pada /' dan /1, dengan garis horiontal

$ garis yang tegak lurus dengan garis median wajah %

# +orus Palatinus

1esar *# bila diperkirakan perlu dioperasi

# bila meluas sampai 'H line

# bila menonjol dan berundercut

# +uber !a9illa* dicatat bila diperkirakan basis denture akan dibuat meliputi daerah

tersebut, dicatat hanya bila tidak ada gigi atau sisa akar 

# /etromylohyoid* diukur dengan kaca mulut no. = dari perlekatan m.mylohyoid sampai

puncak ridge region molar rahang bawah.

+.& M$del "tud/

Deinisi

!odel mulut yang dibuat untuk mempelajarimorologi kasus, menegakkan diagnosis,

mengatur rencana perawatan, dan merencakan perawatan protesa atau ortodonsi.

13

Page 11: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 11/14

+ujuan

7. !empelajari kerusakan gigi serta akibatnya

4. !erencanakan pembuatan restorasi lepas dan cekatan

<. Penyusunan percobaan $ biasanya dilakukan pada model yang sudah dipasang di

artikulator%

=. Pengasahan korekti untuk keperluan menyesuaikan garis ukur serta bidang

pergeseran gigi penyangga untuk pembuatan +SA

E. Pembuatan Indiidual +ray

6. !engemukakan dan menjelaskan rencana perawatan kepada pasien

F. !emberikan keterangan kepada tekniker gigi

G. Dokumentasi

$www.docstoc.co.docs700F70E<5prosto%

ambar 'natomi

11

Page 12: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 12/14

+.4 Peme#i!"aan penun,ang

Pemeriksaan radiograi dibutuhkan untuk melihat struktur tulang pendukung, bentuk,

panjang, dan jumlah akar gigi, kelainan residual ridge, sisa akar gigi, dan kelainan

periapikal dan selanjutnya untuk menegakkan diagnosis dan menentukan rencana

perawatan yang tepat. Selain itu pemeriksaan radiograi juga digunakan untukmengealuasi hasil perawatan yang lalu. /adiograi yang diperlukan untuk perawatan

dibidang prostodonsia adalah periapikal, panoramik, sealometri, dan +!)

 +.5 Diagn$"i"

1erdasarkan anamnesis, pemeriksaan klinis intraoral dan ekstrak oral serta

pemeriksaan penunjang yang telah dilakukan maka diagnosis dari kasus ini yaitu

edentulous ridge rahang atas dan rahang bawah.

 'pabila kelainan bukan edentuous bisa ditulis diagnosis setiap regionya, misalnya gigi

47 karies, gigi 44 pulpitis irreersible dll.

+.6 P#$gn$"i"

!erupakan prediksi dari kemungkinan perawatan, durasi, dan hasil akhir dari suatu

penyakit berdasarkan pengetahuan umum dari patogenesis dan kehadiran aktor resiko

12

Page 13: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 13/14

penyakit. Prognosis muncul setelah diagnosis dibuat dan sebelum rencana perawatan

dilakukan.

Prognosis pada kasus * baik

Prognosis baik dengan mempertimbangkan*

# 2H baik

# jaringan pendukung sehat

# kondisi kesehatan pasien baik, tidak ada kelainan sistemik.

# pasien kooperati 

# "einginan pasien sendiri untuk memakai gigi tiruan $sel motiation%.

+.7 3encana pe#a8atan

/encana perawatan setela semua data terkumul dari pemeriksaan sebelumnya dan

dari model study. Secara umum preparasi pada rongga mulut yang mempengaruhi

keberhasilan atau kegagalan perawatan ada 4 tahap yaitu

- Aangkah pendahuluan, seperti tindakan preprostetik, perawatan periodontal,

konserasi termasuk endodontic da northodontik. Aangkah ini untuk

mempersiapkan mulut pasien dalam menerima gigi tiruan yang akan dipakai.

+ahap ini dilakukan untuk menciptakan lingkungan rongga mulut yang sehat- Persiapan pemasangan gigi tiruan yang akan dibuat. Dalam tahap ini dilakukan

proses pengubahan kontur gigi untuk mengurangi hambatan, membuat sandaran

oklusal bila perlu menciptakan daerah#daerah untuk retensi mekanisme. Pada

tahap ini model diagnostic digunakan atau untuk melakukan perubahan

+.9 'e#api p#$"t$d$n"ia /ang "e"uai pada !a"u"

!acam gigi tiruan yang digunakan dalam kasus adalah +A $igi +iruan lepasan%

1ahannya terbuat dari bahan * 'krilik

 'lasan menggunakan bahan akrilik* "arena mudah untuk dipasang, murah, ringan,

bahan sewarna dengan gigi

*A* III

PE)U'UP

-.1 e"impulan

1,

Page 14: rencana perawatan edentulous

7/23/2019 rencana perawatan edentulous

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-perawatan-edentulous 14/14

Identiikasi penderita merupakan suatu sistem identiikasi kepada pasien yang dibuat

dengan tujuan untuk membedakan antara pasien satu dengan yang lain. Selanjutnya

setelah mengidentiikasi pasien operator kemudian melakukan prosedur perawatan.

Prosedur perawatan harus diikuti dengan benar, dimulai dari anamnesis, pemeriksaan

klinis ekstra oral dan intra oral, pemeriksaan penunjang, penegakkan diagnosis,

menentukan rencana perawatan dan terapi yang tepat. Pembuatan protesa gigi lengkap

lepasan harus benar#benar memperhatikan anatomi rongga mulut dan perawatan

pendahuluan bila diperlukan. Hal ini dimaksudkan agar stabilisasi dan retensi gigi tiruan

dapat berhasil.

1-