REFERAT epistaksis

download REFERAT epistaksis

of 19

description

semoga berguna

Transcript of REFERAT epistaksis

REFERAT EPISTAKSIS

REFERATEPISTAKSISPEMBIMBING :

DISUSUN OLEHAdhiatma Yudhono1410221104DEPARTEMEN THTRUMAH SAKIT UMUM PUSAT PERSAHABATANFAKULTAS KEDOKTERAN UPN VETERAN JAKARTA2015

Anatomi perdarahan hidung

EpistaksisDefinisi : perdarahan yang berasal dari hidung

Epidemiologi 90% kasus anterior, pada anak dan usia lanjut10% kasus posterior, pada usia >50 tahunEtiologiLokalTrauma Infeksi lokalKelainan pembuluh darahTumorPengaruh lingkunganKelainan kongenitalSistemikKelainan darahInfeksi sistemikPemakainan obatPenyakit kardiovaskularGangguan hormonalPatofisiologiTraumaKelainan kongenitalPerubahan udara & obat-obatanBakteri, virus, alergenKelainan kardiovaskularUlserasi mukosaKelainan septumMengiritasi mukosaarterosklerosisEpistaksisRespon inflamasiKelemahan pembuluh darahMalformasi arteri - venaGangguan aliran udara normalKekeringan DiagnosisAnamnesisRiwayat sebelumnyaLokasiMengalir ke tenggorokan atau keluar dari hidung (tegak)Lama dan frekuensiRiwayat gangguan perdarahan dikeluargaHipertensi, DMPenggunaan obat-obatanRiwayat trauma

Pemeriksaaan fisikTanda vitalPemeriksaan hidung ( rinoskopi anterior dan posterior)

Pemeriksaan penunjangLaboratoriumRontgenMRI atau CT-ScanTatalaksana Prinsip:Perbaiki keadaan umumCari sumber perdarahanHentikan perdarahan Cari faktor penyebab cegah berulangEPISTAKSISOBSERVASI KEADAAN UMUM & TANDA VITALKEADAAN UMUM BAIK & STABILKEADAAN UMUM LEMAH Atasi / perbaiki tanda vitalIDENTIFIKASI SUMBER/LOKASI PERDARAHAN(hisap bekuan darah, tampon adrenalin, & lidokain)LOKASI TIDAK DIKETAHUILOKASI DIKETAHUITAMPON ANTERIOR 2X24 Jam/lebihTAMPON POSTERIOR Rawat Obs.Tanda HipoksiaKalau perlu:Lab.darah tepi, cari kausa & terapi kausa, cari komplikasi & terapi komplikasiKaustik AgNO3/ As.Triklorasetat Kauterisasi elektrikKalau perlu:Tampon anteriorKoagulansia oral/sistemikANGKAT TAMPONPERDARAHAN(+)PERDARAHAN(-)Tampon ulang 2x24 jam/ lebih

ANGKAT TAMPONPERDARAHAN(-)PERDARAHAN(+)INTERVENSI BEDAH:Ligasi arteri SMR / Septoplasti Angiografi / EmbolisasiAlogaritma PenatalaksanaanPosisi Pasien Saat Perdarahan

Cara Memangku Anak Untuk Pemeriksaan Hidung

Kaustik Pleksus Kisselbach

Tampon Anterior

Balon intranasal

NASAL SPONGE PACK/TAMPON

POSTERIOR NASAL PACKING

FOLEYS CATHETER and EPISTAXIS BALLOON

Komplikasi EpistaksisAspirasi darah dalam saluran nafasSyokAnemiaGagal ginjalHipotensiHipoksiaIskemi cerebriInsufisiensi koronerInfark miokard

Tampon anteriorSinusitisAir mata berdarahTampon posteriorOtitis mediaHemotimpanumLaserasi palatumNekrosis mukosa hidung dan septum

THANK YOU