PROFIL LPM UNESA-2005

download PROFIL LPM UNESA-2005

of 27

Transcript of PROFIL LPM UNESA-2005

PROFIL

LEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA (UNESA) 2004

PROFILLEMBAGA PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS NEGERI SURABAYAAlamat Kampus Unesa Jalan Ketintang Surabaya (60231) Telepon (031) 8296354, 8296401 (031) 8280383, 8280675, 8280768, 8290296 Ext. 107 Facsimile (031) 8296401, 8280804 Email: [email protected] Website: www.unesa.ac.id Kontak Person Alimufi Arief 0818518362/(031) 8494197

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL 2005

PENDAHULUANPENDIRIAN IKIP SK Menteri PTIP No. 182/1964/ 19 Desember 1964 SK Presiden RI Nomor 269/14 September 1965

1998 : PERLUASAN MANDAT (WIDER MANDATE) Membuka PROGRAM KEPENDIDIKAN DAN NON KEPENDIDIKAN (SK Nomor 93 tahun 1999 tanggal 4 Agustus 1999)

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA (UNESA)

FAKULTAS LEMBAGA - BIRO1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

8. 9.

FIP FBS FMIPA FIS FT FIK FPS LP LPM

= = = = = = = = =

Fakultas Ilmu Pendidikan Fakultas Bahasa dan Sastra Fakultas Matematika dan Ilmu Penget. Alam Fakultas Ilmu Sosial Fakultas Teknik Fakultas Ilmu Keolahragaan Fakultas Pasca Sarjana Lembaga Penelitian Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat

10. BAU-K = Biro Administrasi Umum & Keuangan BAU11. BAAK-PSI= Biro Administrasi Akademik dan BAAKPusatSistem Informasi

VISIPerwujudan pengabdian kepada masyarakat dalam Tri Dharma Perguruan Tinggi Universitas Negeri Surabaya yang unggul, melalui pengamalan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni (IPTEKS) yang profesional sesuai tuntutan dan kebutuhan masyarakat

MISI1. 2. 3. 4. 5.

6.

Mengembangkan IPTEKS yang secara langsung dapat dimanfaatkan oleh masyarakat Menerapkan produk IPTEKS yang sesuai dengan situasi dan kondisi masyarakat Menyebarluaskan produk IPTEKS kepada masyarakat Memberikan bantuan keahlian dengan menggunakan pendekatan ilmiah Memberikan jasa layanan profesional kependidikan dan nonkependidikan yang sesuai dengan tuntutan dan kebutuhan masyarakat Meningkatkan kualitas operasional kegiatan pengabdian kepada masyarakat

TUJUAN1. 2. 3. 4. 5. 6.

7. 8.

Mengembangkan IPTEKS yang secara langsung dapat dimanfaatkan oleh masyarakat Meningkatkan wawasan masyarakat terhadap IPTEKS Menerapkan produk IPTEKS yang sesuai dengan situasi dan kondisi masyarakat Menyebarluaskan produk IPTEKS kepada masyarakat Memberikan bantuan keahlian dengan menggunakan pendekatan ilmiah Memberikan jasa layanan profesional kependidikan dan nonkependidikan yang sesuai dengan tuntutan dan kebutuhan masyarakat Meningkatkan jaringan kerjasama dengan stakeholders dalam pelaksanaan pkm Meningkatkan kualitas operasional kegiatan pkm.

PERSONALIA1. Ketua

2. Sekretaris 3. Kepala Pusat a. Pendi. dan Pelay. Masy. b. Pengembangan Wilayah c P2HP dan KT d Pengelolaan KKN e. Pengembangan TTG f. Kewirausahaan 4. Tenaga Ahli a. FIP b. FBS c. FMIPA d. FIS e. FT f. FIK

: Drs. Alimufi Arief, M.Pd. : Drs. Hery Mustamar : : : : : : : : : : : :

(FMIPA) (FIK)

Drs. Soebakri, M.Pd. (FBS) Drs. Tjipto Haryono, M.Si. (FMIPA) Drs. Sutrisno Widodo, M.Pd. (FIP) Drs. Sudarso, M.Pd. (FIK) Drs. I Made Mulyatna, M.Pd. (FT) Drs. Norida Canda Sakti, M.Si (FIS) Drs. Ari Wahyudi, M.Si. Drs. Bambang Suyono, M.Hum. Drs. Soemiadji, MS Drs. Moch. Enoch, SE. Drs. Djoko, M.Pd. Drs. Pujijuniarto, M.Pd. M.Pd.

PERSONALIA5. Staf Administrasi: a. Kepala bagian TU b. Kasubag Umum c. Kasubag PDI d. Staf LPM : Dra. Wiwik Widaningsih : Drs. Masmito Andoyo : Dra. Eny Sulistyowati : Drs. Hariyanto, MS. Umi Masbingatun, S.Pd. Mudjiman Tri Lestari, S.Pd. Moch. Suyanto Sumarlan Lusiana Trimurdiati, A.Md. Indra Wiguna Moch. Hatta

PUSATPUSAT-PUSAT1. 2. 3. 4. 5. 6.

Pusat Pendidikan dan Pelayanan Masyarakat (PUSDIKYANMAS) Pusat Pengembangan Wilayah (P2W) Pusat Pengembangan dan Penerapan Hasil Penelitian dan Kaji Tindak (P2HP & KT) Pusat Pengelolaan Kuliah Kerja Nyata (PKKN) Pusat Teknologi Tepat Guna (PTTG) Pusat Kewirausahaan (PKwu)

KEGIATAN PUSAT-PUSAT PUSAT1.

PUSDIKYANMAS Melaksanakan pengamalan IPTEKS dan pelayanan kepada masyarakat dalam upaya menyukseskan pembangunan dan pengembangan manusia pembangunan PENGEMBANGAN WILAYAH Melaksanakan kegiatan pengembangan model-model pembangunan dan pengembangan wilayah untuk menyukseskan pembangunan nasional

2.

3.

PENERAPAN HASIL PENELITIAN DAN KAJI TINDAK Melaksanakan berbagai kegiatan pengembangan dan penerapan IPTEKS hasil penelitian, serta melaksanakan kaji tindak terhadap hasil kegiatan pkm

KEGIATAN PUSAT-PUSAT PUSAT4.

PENGELOLAAN KKN Menyelenggarakan dan mengkoordinasikan kegiatan pkm oleh mahasiswa untuk belajar langsung kepada masyarakat sambil berkarya menyumbangkan IPTEKS dalam melaksa nakan pembangunan desa PENGEMBANGAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA Menyelenggarakan berbagai pengembangan TTG yang dibutuhkan oleh masyarakat khususnya di pedesaan

5.

6.

KEWIRAUSAHAAN Menyelenggarakan berbagai kegiatan terkait dengan pengembangan budaya kewirausahaan bagi sivitas akademika dan masyarakat yang membutuhkan

SUMBER DANA KEGIATAN1. 2.

3. 4.

DANA DIK/DIKS (RKT UNESA 2005) DANA DIKTI: DIKTI: -. DIP (Dana DP3M) berupa: Vucer, IPTEKS, Kewirausahaan, VMT, Sibermas, UJI, dll. DANA KEMITRAAN DANA MANDIRI

kegiatannya melembaga

DANA RKT TAHUN 2004 (Rp 504.000.000,-) 504.000.000,1. DIPa. Vucer b. Penerapan IPTEKS

Total

: Rp 310.000,000,310.000,000,: Rp 210.000.000,- (21 prop) 210.000.000,: Rp 100.000.000,- (20 prop) 100.000.000,-

2. DIKa. b. c. d.

Total

: Rp 104.750.000,104.750.000,: : : : Rp 45.000.000,- (515 mhs) 45.000.000,Rp 50.000.000,- (20 prop) 50.000.000,Rp 4.750.000,4.750.000,Rp 5.000.000,5.000.000,-

KKN PKM Opers.& pemeliharaan Kend. Dinas Perjalanan dinas

3. DIKS

Total

: Rp 89.250.000,89.250.000,: Rp 2.000.000,2.000.000,: Rp 34.500.000,34.500.000,: : : : : : : : Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp 2.000.000,2.000.000,3.000.000,3.000.000,3.000.000,3.000.000,2.000.000,2.000.000,2.000.000,2.000.000,2.000.000,2.000.000,3.500.000,3.500.000,2.000.000,2.000.000,-

a. Seminar lap. PKM b. Kegiatan Operasional PKM Rincian: Pelatihan KWU UKM Binaan Pembinaan PAUD Seleksi & Seminar Proposal PKM Monitoring & Evaluasi PKM Seminar Hasil PKM Penyusunan Potensi Jurusan Safari & Sosialisasi Prog. LPM Lokakarya Pengemb.Model KKN

DANA RKT TAHUN 2004Sosialisasi Model KKN LAKIP Peningkatan Fungsi Perpustakaan Evaluasi Diri Kumpulan Abstrak Dokumentasi & Visualisasi Prog. PKM Kerjasama Kemitraan Rincian: Pengembangan TTG Pameran Produk Binaan Inventarisasi & Dokumentasi TTG Kerjasama Kemitraan Pemkab.Magtn Penunj. Manj. PPM-KTPPER Nganjuk PPMPembinaan desa binaan Pelatihan Manajemen Keuangan Pelatihan Ketrampilan KBK & MBS Tersusunnya Renstra dan Profil Pengadaan Sarana dan Prasarana : : : : : : : : : : : : : : : : : Rp 2.000.000,2.000.000,Rp 2.000.000,2.000.000,Rp 2.000.000,2.000.000,Rp 3.000.000,3.000.000,Rp 2.000.000,2.000.000,Rp 2.000.000,2.000.000,Rp 13.750.000,13.750.000,Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp 3.000.000,3.000.000,2.000.000,2.000.000,2.000.000,2.000.000,6.750.000,6.750.000,4.000.000,4.000.000,6.500.000,6.500.000,3.000.000,3.000.000,3.000.000,3.000.000,6.000.000,6.000.000,5.500.000,5.500.000,-

c.

d. e. f. g. h. i.

FASILITAS 1 1 1 1 1 2 1 1 1 2 1 2 2 1 1 1 6 1 3 (satu) ruang Ketua (satu) ruang Kabag/PUMK (satu) ruang Staf Administrasi (satu) ruang Sekretaris dan 6 Kepala Pusat (satu) ruang Tim Ahli (dua) ruang Sidang (satu) ruang Perpustakaan (satu) ruang Gudang (satu) ruang Pamer (Showroom) (dua) kamar Mandi (satu) ruang Dapur (dua) ruang Musholla (dua) ruang Pengembangan INWUB (s.d. 2003) (satu) ruang KBPK (s.d. 2003)/BTC (2004) (satu) Mobil Dinas (satu) Sepeda Motor (enam) set Komputer (satu) set Faximile (tiga) pesawat telepon

PENGALAMAN KERJASAMA1. 2. 3. 4. Program Penerapan IPTEKS : 89 proposal Program Vucer : 152 proposal Budaya Kewirausahaan : 43 proposal KKNKKN-U : 21.990 mahasiswa; 3.379 desa; 255 kecamatan 30 Pemkot/Pemkab se Jatim PKM dan DIK/DIKS : 391 proposal Program LS-LD kerjasama Unesco dan Balitbang Diknas LSPembinaan dan Pengembangan Sekolah Unggulan Pelatihan Pengembangan Desain Souvenir (Kadinda Jatim) Program Peningkatan Lapangan Kerja Produktif Padat Karya Sektor Pekerjaan Umum Peningkatan Kualitas dan Pengembangan Desain Produk Kulit, Batik, dan Tekstil (Deperindag Jatim)

5. 6. 7. 8. 9. 10.

PENGALAMAN KERJASAMA11. Programme for International Student Assesment (PISA) (Balitbangdiknas) 12. Pengumpulan Data Trend in International Mathematics and Science Study (TIMSS) (Balibangdiknas) 13. Koordinator Evaluator Program Vucer dan Penerapan IPTEKS Wilayah 3 (DP3M Dikti): 2 kali 14. Kajian Pnerapan IPTEKS, Vucer dan Kewirausahaan Tahun 2000-2004 2000(DP3M Dikti) 13. Pelatihan Pengembangan Materi Kecakapan Hidup melalui CTL berdasarkan Kurikulum 2004 SD-SMA SD14. Peningkatan Kualitas SD Islam Al-Azhar 11 Surabaya Al15. Pembinaan Kurikulum 2004 untuk Pengawas, Kasek, Guru SD,SMP,SMA, SMK se Kota Surabaya (7000 guru= 2003 dan 1711 guru=2004) (Diknas Kota Surabaya) 16. Penysunan Grand Desain Pendidikan Kota Surabaya Menuju Tahun 2020 (Diknas Kota- PLAN- Swabina Qualita) Kota- PLAN-

PENGALAMAN KERJASAMA17. Monev Program Rintisan MPMBS Region 3 (6 propinsi= 254 SLTP) (Dir PLP) 18. Verifikasi Sekolah Standard Nasional 6 Propinsi (Dir PLP) 19. Monev Sekolah Standard Nasional 7 Provinsi (Dir PLP) 20. Studi Kebijakan Pengawasan PLS, Pemuda dan Olahraga (Irjen Depdiknas) 21. Pelatihan Pendampingan Penyusunan Proposal Life Skill 22. Program Sertifikasi Setara D-1 Sekretaris (CC SMK Probolinggo) D23. Pelatihan Kurikulum Berbasis kompetensi guru-2 SLTP se Kabupaten guruSampang 24. Pelatihan Pembinaan Guru Bantu (Kab. Pacitan) 25. Pelatihan MBS dan Karya Ilmiah Guru SD Negeri se Kabupaten Pacitan

PENERIMA PROGRAM VUCER, IPTEKS, DAN KWU TAHUN 2000-2004 2000NO 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 PERGURAN TINGGI UM UNIBRAW UNESA POLTEK JEMBER UNDIP UNIMED UNSYIAH UNY UNM UNAND VUCER 116 111 90 82 61 56 28 45 24 31 IPTEKS 75 112 50 45 63 60 80 38 68 57 KWU 48 14 39 40 31 24 22 40 31 32 TOTAL 239 237 179 167 155 140 130 123 123 120

HASIL PENERIMAAN PROGRAM DP3M DIKTI DEPDIKNAS: PENERAPAN IPTEKS,PROGRAM VUCER, VUCER MULTI YEARS, KWU, UNIT UJI, SEMIQUE, DAN SIBERMAS TAHUN 2000-2004 2000NO TAHUN IPTEKS VUCER VUCER MY 0 0 2 2 0 0 0 0 0 0 4 PROGRAM KWU 0 0 0 0 1 0 1 0 0 0 2 MKU 0 0 0 4 4 3 3 2 2 0 18 KKU 0 0 0 0 1 0 0 1 0 0 2 KAM 0 0 0 3 3 11 3 0 0 0 20 KBPK 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 1 INWUB 0 0 0 0 0 2 1 0 0 0 3 UNIT UJI 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1 SEMISEMIQUE 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 SIBERSIBERMAS 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 1

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1996 1997 1998 1999 2000 2001 2002 2003 2004 2005

0 10 14 4 5 6 6 13 20 11 89

9 14 14 12 16 17 18 17 21 14 152

JUMLAH

PENAWARAN PROGRAM KEGIATAN

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13.

BIDANG JASA DAN PEMBERDAYAAN Pelatihan Bogasari Baking Center Pemetaan Potensi Sumberdaya Wilayah dengan Sistem Informasi Geografik Pendampingan pendirian Community College Pendampingan sertifikasi Pertanahan Pengembangan Desain Souvenir Implementasi Pengembangan Koperasi Pemuda Kursus Desain Produk Mebeler Pelatihan Usaha Ekonomi Produktif Masyarakat Pedesaan Sertifikasi Halal Bagi Produk Usaha Kecil dan Menengah (UKM) HAKI untuk Produk UKM Pembuatan Jaringan Produk UKM yang sejenis antar Kab/Kota Pemberdayaan Sentra-sentra Industri Kecil dan Menengah SentraJasa Konsultasi Manajemen UKM (SDM, Pemasarana, Keuangan, Produksi)

PENAWARAN PROGRAM KEGIATAN BIDANG JASA DAN PEMBERDAYAAN

Pembinaan Anak Jalanan dan Manula Pelatihan dan Pemberdayaan Anaka Putus Sekolah Pelatihan Budidaya Jamur Sayur dan Jamur Obat Pelatihan Produk Limbah Air Kelapa menjadi Nata de Coco Pelatihan Pemanfaatan Limbah Ternak untuk Pupuk Organik (Bokashi) 19. Pelatihan Penggemukan Ternak Sapi 20. Pelatihan Pembuatan Tas Manik-manik Manik21. Pelatihan Otomotif 22. Pelatihan Las Listrik 23. Pelatihan Bordir dan Konveksi 24. Pelatihan Tataboga (Makanan tradisional)

14. 15. 16. 17. 18.

PENAWARAN PROGRAM KEGIATAN BIDANG JASA DAN PEMBERDAYAAN

25. Penyuluhan Pengetahuan Penggunaan Bahan Tambahan Makanan (Food Aditive) 26. Pelatihan Peningkatan Kualitas dan Pengembangan Desain Batik Tulis, Kulit, dan Tekstil bagi UKM 27. Pelatihan Servis Alat-alat Elektronik Alat28. Pelatihan Kesenian Tradisional Daerah 29. Pelatihan Kesenian Modern 30. Pelatihan Manajemen Koperasi 31. Pelatihan Akuntansi Keuangan Dasar dan Menengah bagi UKM dan Koperasi 32. Pelatihan Manajemen Strategi Bisnis dan Pemasaran bagi UKM dan Koperasi 33. Pelatihan Manajemen Pemerintahan Desa dan Karangtaruna

PENAWARAN PROGRAM KEGIATAN BIDANG TEKNOLOGI TEPAT GUNA

1. Mesin Pengepres Ampas Tahu 2. Pengembangan Desain Bordir 3. Mesin Ayakan Getar 4. Pencetak Ruber Otomatis 5. Mesin Molen Pembersih Kacang Hijau 6. Mesin Pngepres Adonan Otomatis 7. Mesin Pengupas Kulit Kedelai 8. Mesin Pembuat Alat Pertanian dan Pertukangan 9. Mesein Pemecah Batu Tensla 10. Oven Multi Fungsi 11. Alat Pecetak Foto Hitam Putih 12. Mesin Multi Guna untuk Perontok Gabah, Jagung, dan Kedelai

PENAWARAN PROGRAM KEGIATAN BIDANG PENDIDIKAN (20 PROGRAM) BIDANG TEKNOLOGI TEPAT GUNA (21 PROGRAM) BIDANG PENERAPAN IPTEKS (24 PROGRAM) BIDANG PENERAPAN HASIL PENELITIAN ( 30 PROGRAM)