Presentation1 askeb

14

Transcript of Presentation1 askeb

Page 1: Presentation1 askeb
Page 2: Presentation1 askeb

MANAJEMEN ASUHAN KEBIDANAN ANTENATAL FISIOLOGIS PADA NY “S” DENGAN GESTASI 38-40 MINGGU 

DI PUSKESMAS MACCINI SAWAHTANGGAL 18 MEI 2010

Page 3: Presentation1 askeb

Langkah I. IDENTIFIKASI DATA DASARA. Identitas Istri / SuamiNama :Ny “S”/ Tn.”A”Umur :23 thn / 24 thnNikah / lamanya :1x/setahunSuku : Makassar/MakassarAgama :Islam/IslamPendidikan :SMA/SMAPekerjaan :Wiraswasta/WiraswastaAlamat : Jl.Maccini gusung No.3

No register :063/03/10Tgl kunjungan :18-05-2010 Pukul :08.40 WITATgl pengkajian :18-05-2010 Pukul :08.55 WITAPengkaji :Tasliyah Noor Ningtiyas

Page 4: Presentation1 askeb

B. Riwayat kehamilan sekarang

• G1P0A0• HPHT :23-08-2009 HTP:30-05-2010• Ibu mengatakan ini adalah kehamilannya yang pertama.• Ibu mengatakan janinnya bergerak kuat sejak bulan januari.• Ibu mengatakan janinnya bergerak kuat di semua bagian,utamanya di kuadran kanan perut ibu.• Ibu mengatakan usia kehamilannya ± 9 bulan.• Ibu mengatakan pernah mendapat suntikan TT di puskesmas maccini sawah. TT1 tanggal 02-03-2010 dan TT2 tanggal 06-04-2010• Ibu mengatakan tidak pernah merasa nyeri perut yang hebat selama hamil.• Ibu mengatakan tidak merasa pusing / sakit kepala berlebihan.

Page 5: Presentation1 askeb

NEXT…………….

C. Riwayat kehamilan laluIbu mengatakan belum pernah hamil sebelumnya / ini kehamilan yang pertama.

D. Riwayat kesehatan• Ibu tidak pernah menderita malaria, DM, PMS, hipertensi,namun pernah menderita DBD dan tipes.• Ibu mengatakan pernah dirawat di RS karena penyakitnya itu.• Ibu mengatakan tidak ada riwayat alergi.• Ibu tidak pernah mengkonsumsi alkohol,obat obatan dan rokok.

Page 6: Presentation1 askeb

NEXT…………

E. Riwayat Reproduksi.• Menarche :15 tahun.• Lama haid :5-7 hari.• Siklus haid :28-30 hari.• Perlangsungan :Normal.• Dismenore :Tidak ada.

F.Riwayat KB.Ibu belum pernah menggunakan alat kontrasepsi sebelumnya.

Page 7: Presentation1 askeb

NEXT………………

G. Riwayat Psiko sosial ekonomi.• Ibu mengatakan telah menikah dengan suaminya sekarang

selama setahun.• Keluarga mendukung kehamilan ibu, ibu nampak bahagia

dengan kehamilannya .• Ibu tinggal bersama keluarganya dan keluarga membantu

dalam pekerjaan rumah sehari hari.• Pengambil keputusan dan penanggung biaya sepenuhnya adalah

suami.• Ibu berencana mengambil cuti menjelang persalinan.• Ibu dan keluarganya menginginkan ibu bersalin di RS.Fatimah.• Hubungan ibu/keluarga dengan orang lain baik.

Page 8: Presentation1 askeb

NEXT………H. Pemenuhan Kebutuhan Dasar.

1. Nutrisi

• Sebelum hamil: Makan : 3 kali sehari dengan nasi,lauk,sayur.Minum : 6-7 gelas /hari

• Selama hamil :  Makan : 3 kali sehari dengan nasi,lauk,sayur.Minum : 6-7 gelas /hari.

2. Kebiasaan eliminasi

• Sebelum hamil : BAB : 1 kali sehari,konsistensi lunak,warna kekuningan.BAK :2-4 kali sehari ,warna kuning, bau amoniak.500 Ml

• Selama hamil : BAB : 1 kali sehari,konsistensi lunak,warna kekuninganBAK: Lebih dari 4 kali sehari ,warna kuning bau amoniak,> 600 ml

.

Page 9: Presentation1 askeb

NEXT………….

3. Personal hygine.

• Sebelum hamil :  Mandi : 2 kali sehari pakai sabun mandi. Keramas: 2 kali seminggu pakai shampoo

• Sikat gigi :Tiap habis mandi dan sebelum tidur pakai pasta gigi

• Selama hamil : Mandi : 2 kali sehari pakai sabun mandi. Keramas:2 – 3 kali seminggu pakai shampoo. Sikat gigi :Tiap habis mandi dan sebelum tidur pakai pasta gigi Ganti pakaian dalam tiap merasa lembab.

4. Kebiasaan istirahat:• Sebelum hamil : Tidur siang : 1-1,5 jam. Tidur malam : 6-7 jam.• Selama hamil:

Tidur siang :Tidak pernah. Tidur malam : 6-7 jam.

Page 10: Presentation1 askeb

NEXT……

• I. Pemeriksaan Fisik:• Keadaan umum ibu baik.• Kesadaran komposmentis.• TB :150 cm. Lila :24 cm.• BB sebelum hamil : 37 kg.• BB sekarang :47 kg.• TTV: TD : 90/60 mmmHg. Nadi : 80 kali / menit. Pernapasan : 24 kali /menit. Suhu : 36˚ C

Page 11: Presentation1 askeb

NEXT………………• Kepala dan rambut :

Rambut tampak bersih ,hitam, tidak berketombe dan tidak mudah rontok.Tidak ada nyeri tekan.

• Mata :Konjungtiva merah muda ,sklera tidak ikterus.

• Wajah :Tidak ada cloasma dan oedema pada wajah, ekspresi wajah nampak ceria.

• Hidung :Tidak ada polip dan sekret, lubang hidung tampak simetris ki/ka.

• Gigi dan mulut :Mulut tampak bersih, gigi cabut tidak ada, karies tidak ada.

• Leher :Tidak ada pembesaran kelenjar thyroid ,limfe dan vena jungularis.

• Payudara :Tonus otot payudara tampak tegang, payudara simetris ki/ka, puting susu menonjol ,tidak ada massa, tidak ada nyeri tekan

Page 12: Presentation1 askeb

NEXT……….

• Abdomen : Inspeksi :

- Tampak linea nigra bersama striae livide.- Tidak ada bekas operasi dan tonus otot perut tegang.- Tampak pembesaran perut sesuai usia kehamilan.

Palpasi :- Leopold I : 2 jari di bawah prosessus xifoideus, 33 cm.- Leopold II : Punggung kiri.- Leopold III : Kepala.- Leopold IV : Bergerak Atas Panggul.- TBJ = TFU x Lingkar perut ibu = 33x85 = 2.805 gr.- Tidak ada nyeri tekan.

Page 13: Presentation1 askeb

NEXT…………

Auskultasi :DJJ terdengar jelas pada kuadran kiri bawah perut ibu dengan frekuensi 130 kali/ menit.

• Tungkai :Tidak ada oedema dan varises.Refleks patella positif.

J. Pemeriksaan labolatorium :• Hb : 10,2 gr %.• Albumin : Negatif.• Reduksi : Negatif.

Page 14: Presentation1 askeb