PPT PLENO2

5
• Tahapan pembekuan darah: 1. Pembentukan enzim aktifator protrombin, melalui dua buah jalur : Jalur intrinsik: semua zat yang terikat dengan pembekuan darah berasal dari darah. Jalur ekstrinsik: menggunakan zat-zat yang bukan Berasal dari darah Pembentukan thrombin (enzim protease) dari protrombin (plasma protein yang dibuat hati) yang dikatalis oleh enzim aktifator protrombin. Pembentukan fibrin yang tidak larut dalam air dari fibrinogen (suatu protein yang larut dalam plasma) dan dikatalis oleh enzim thrombin. Enzim thrombin memecah fibrinogen fibrin yang monomer berpolimerasi menjadi benang-benang fibrin yang halus, benang fibrin akan berikatan kovalen dengan sesamanya membentuk benang fibrin yang kuat (bantuan Ca dan faktor XIII) benang-benang

description

bvu

Transcript of PPT PLENO2

PowerPoint Presentation

Tahapan pembekuan darah:1. Pembentukan enzim aktifator protrombin, melalui dua buah jalur :Jalur intrinsik: semua zat yang terikat dengan pembekuan darah berasal dari darah. Jalur ekstrinsik: menggunakan zat-zat yang bukan Berasal dari darahPembentukan thrombin (enzim protease) dari protrombin (plasma protein yang dibuat hati) yang dikatalis oleh enzim aktifator protrombin.Pembentukan fibrin yang tidak larut dalam air dari fibrinogen (suatu protein yang larut dalam plasma) dan dikatalis oleh enzim thrombin. Enzim thrombin memecah fibrinogen fibrin yang monomer berpolimerasi menjadi benang-benang fibrin yang halus, benang fibrin akan berikatan kovalen dengan sesamanya membentuk benang fibrin yang kuat (bantuan Ca dan faktor XIII) benang-benang fibrin mengerut dan mengeluarkan cairan serum menarik sisi-sisi luka sehingga lubang luka mengecil dan mengurangi perdarahan.

fktrNamaAsal dan FungsiIFibrinogenProtein plasma yang disintesis dalam hati; diubah menjadi fibrin.IIProtrombinProtein plasma yang disintesis dalam hati; diubah menjadi trombin.IIITromboplastnLipoprotein yang dilepas jaringan rusak; mengaktivasi faktor VII untuk pembentukan trombin.IVIon kalsiumIon anorganik dalam plasma, didapat dari makanan dan tulang; diperlukan dalam seluruh tahap pembekuan darah.VProakselerin (faktor labil)Protein plasma yang disintesis dalam hati; diperlukan untuk mekanisme ekstrinsik dan intrinsik.VI(Nomor tidak dipakai lagi)Fungsinya dipercaya sama dengan fungsi faktor VVIIProkonvertin (sel akselerator konversi serum protrombin)Protein plasma(globulin) yang disintesis dalam hati; diperlukan dalam mekanisme intrinsik.VIIIFaktor antihemolitikProtein plasma (enzim) yang disintesis dalam hati (memerlukan vitamin K); berfungsi dalam mekanisme ekstrinsik.IXPlasma tromboplastin (faktor Christmas)Protein plasma yang disintesis dalam hati (memerlukan vitamin K); berfungsi dalam mekanisme intrinsik.XFaktor Stuart-PowerProtein plasma yang disintesis dalam hati (memerlukan vitamin K); berfungsi dalam mekanisme ekstrinsik dan intrinsik.XIAntesenden tromboplastin plasmaProtein plasma yang disintesis dalam hati; berfungsi dalam mekanisme intrinsik.XIIFaktor HagemanProtein plasma yang disintesis dalam hati; berfungsi dalam mekanisme intrinsikXIIIFaktor penstabil fibrinProtein yang ditemukan dalam plasma dan trombosit; hubungan silang filamen-filamen fibrin.

DAFTAR PUSTAKA

Anderson PS, Wilson LM. Proses pembekuan darah. Dalam: Anderson PS, Wilson LM. Patofisologi konsep klinis proses-proses penyakit. Edisi 6. Jakarta. EGC; 2005. Hal. 665-76Kumar V, Abbas A, Fausto N. Robin and Cotranss pathologic basis of disease. 7th Ed. Chap 4. Hemostasis and thrombosis. Saunders. 2005. 157-62Sherwood L. Trombosit dan hemostasis. Dalam: Sherwood L. Fisiologi manusia: dari sel ke sistem. Edisi 6. Jakarta. EGC; 2011. Hal. 433-44Guyton AC, Hall JE. Hemostasis. Dalam: Guyton AC, Hall JE. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. Jakarta. EGC; 2012. Hal. 753-69