PPT Jurnal Faviciois

10
JOURNAL READING Gagal Napas Akut dan Pendarahan aktif Sebagai Faktor Prediktif Penting Kematian pada Infeksi Berat Virus Dengue Dibawakan Oleh : Fally Usman Arif 110.2010.092 Pembimbing : Dr. H. Bambang Suharto, Sp. A., MH.Kes Kepaniteraan Klinik Bagian Ilmu Kesehatan Anak RSUD Arjawinangun Mei 2015

description

ppt

Transcript of PPT Jurnal Faviciois

JURNAL READING Pengawasan Uji Coba Transfusi untuk Silent Infark Sereberal Pada Anemia Sel Sabit

JOURNAL READINGGagal Napas Akut dan Pendarahan aktif Sebagai Faktor Prediktif Penting Kematian pada Infeksi Berat Virus DengueDibawakan Oleh :

Fally Usman Arif110.2010.092

Pembimbing : Dr. H. Bambang Suharto, Sp. A., MH.Kes

Kepaniteraan Klinik Bagian Ilmu Kesehatan AnakRSUD ArjawinangunMei 2015

PENDAHULUANDefinisi menurut WHO

Dengue Shock Syndrome (DSS)Infeksi memberat pada pasien ObesitasKegagalan multi-organGagal Hati AkutGagal Napas AkutCidera Ginjal AkutKegagalan Hematologi (Perdarahan Aktif)TUJUANUntuk mengetahui faktor faktor prediktif kematian anak anak dengan infeksi virus dengue yang berat METODERetrospectiveRekam Medik pasien di Rumah Sakit Songklanagarind, Thailand Selatan (1989-2011)Syarat :Pasien berusia 15 tahunDiagnosis menderita menderita demam berdarah dengue (DBD) grade III-IV dengan : kegagalan organ gangguan kesadaran, atau SGPT lebih dari 1.000 unit / L

KESIMPULANPenelitian ini memiliki 2 keterbatasan :Sebuah penelitian retrospektif sehingga bisa ada beberapa informasi yang hilang Ketepatan waktu ketika kegagalan organ yang dikembangkan mungkin tidak dapat diandalkan dalam beberapa kasusPasien IVD berat dengan Gagal Napas Akut dan Perdarahan Aktif dalam analisis retrospektif memiliki peran penting sebagai faktor resiko utama kematian