PIE-M9-PASAR-.pptx

9
PASAR PERTEMUAN 9 Benny A.J. Gosari,S.Kel.,M.Si.

Transcript of PIE-M9-PASAR-.pptx

Page 1: PIE-M9-PASAR-.pptx

PASAR

PERTEMUAN 9

Benny A.J. Gosari,S.Kel.,M.Si.

Page 2: PIE-M9-PASAR-.pptx

RANCANGAN PEMBELAJARAN BERBASIS KBK

MATA KULIAH PENGANTAR ILMU EKONOMI

Kompetensi utama

Mampu mengembangkan kajian ilmu sosial & ekonomi perikanan untuk mendukung pembangunan & pengembangan SDA & SDM pesisir yang berkelanjutan

Kompetensi pendukung

Mampu meningkatkan nilai tambah potensi sumberdaya alam untuk pengembangan ekonomi masyarakat perikanan

Kompetensi institusional

Mampu menyusun program pembangunan sosial ekonomi masyarakat

Page 3: PIE-M9-PASAR-.pptx

Materi Pembelajaran Pasar

1. Defenisi2. Struktur Pasar

a. Persaingan Sempurnab. Monopolic. Monopolistikd. Oligopoli

Kompetensi akhir sesi pembelajaran :Memahami perbedaan mendasar dari ke-4 struktur pasar

Page 4: PIE-M9-PASAR-.pptx

DEFENISI PASAR

• Tempat bertemunya penjual dan pembeli• Pasar Konkrit : tempat terjadinya transaksi

jual beli• Pasar Abstrak : tempat terjadinya

kesepakatan antara penjual dan pembeli

Page 5: PIE-M9-PASAR-.pptx

PASAR PERSAINGAN SEMPURNA

• Pasar dimana terdapat banyak penjual dan bebas untuk masuk/keluar lokasi pemasaran.

• Ciri-ciri :– Produsen banyak– Differensial produk Homogen– Pengendalian harga tidak ada– Metode pemasaran langsung/terbuka/lelang

Page 6: PIE-M9-PASAR-.pptx

PASAR MONOPOLI

• Pasar dimana hanya terdapat satu produsen/ satu pelaku usaha/satu kelompok usaha.

• Ciri-ciri :– Produsen tunggal– Differensial produk Homogen – Pengendalian harga besar– Metode pemasaran tertutup

Page 7: PIE-M9-PASAR-.pptx

PASAR OLIGOPOLI

• Pasar dimana terdapat beberapa produsen/ beberapa pelaku usaha.

• Ciri-ciri :– Produsen sedikit – Differensial produk Homogen – Pengendalian harga kecil– Metode pemasaran promosi kualitas

Page 8: PIE-M9-PASAR-.pptx

PASAR MONOPOLISTIK

• Pasar dimana terdapat banyak penjual dan bebas untuk masuk/keluar lokasi pemasaran, hanya saja produsen mampu mempengaruhi harga pasar walaupun kecil.

• Ciri-ciri :– Produsen banyak– Differensial produk Heterogen– Pengendalian harga kecil– Metode pemasaran promosi kualitas

Page 9: PIE-M9-PASAR-.pptx

TUGAS KELOMPOK

• BUAT MAKALAH • ISI : MANFAAT PASAR, KEBIJAKAN PASAR, DAN

PROBLEM SOLVING PASAR