Pertolongan Pada Perdarahan

download Pertolongan Pada Perdarahan

of 20

description

jsq

Transcript of Pertolongan Pada Perdarahan

  • PERTOLONGAN PERTAMA PADA PERDARAHANOLEHPURBIANTO

  • PERTOLONGAN PERTAMA PADA PERDARAHANPerdarahan adalah keluarnya darah dari pembuluh darahPerdarahan di pembuluh darah besar seperti di leher, tangan dan paha kematian dlm waktu 1- 3 menitPerdarahan pada aorta atau vena cava kematian dlm waktu 30 detikPerdarahan beberapa pembuluh darah (arteri, vena, kapiler) mengalami kerusakan anatomi (putus, pecah)Perdarahan dpt terjadi pada pembuluh darah sebelah luar atau sebelah dalamPerbedaan perdarahan dari ke tiga tempat adalah sebagai berikut:Arteri warna merah terang, menyembur (proyektil)Vena warna merah gelap, menetesKapiler warna merah sedang, merembesPerdarahan serius membahayakan terlalu banyak darah keluar dari vaskuler suplai oksigen ke seluruh tubuh berkurang

  • Sumber: Walt Alan Stoy dkk, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005Gambar : Perdarahan arteri, vena dan kapiler

  • PERDARAHAN HEBATYang tergolong perdarahan hebatBila perdarahan memancar dari lukaBila diperkirakan > 250 mL darah yg sudah keluarBila perdarahan berlanjut > 5 menit

    Luka ringan perdarahan berhenti sendiriLuka hebat darah mengalir deras hingga tak sempat membekuTugas penolong pada kasus ini adalah meredakan aliran agar darah dapat membeku pada luka.PerhatianJangan mencoba membersihkan luka yg berat dengan air atau antiseptik

  • YANG HARUS DILAKUKANCuci tanganTinggikan daerah luka, tekan langsung dengan telapak tangan mengguna-kan pembalut/perban atau bantalan yg bersih, jika tidak ada pembalut gunakan tangan penolong. Tekan selama 15 menitJika lukanya besar, tekan kuat dan hati-hati serta terus menerusAngkat dan tinggikan bagian luka hingga berada lebih tinggi dari jantung korban memperlambat mengalirnya darah ke bagian luka (tindakan elevasi)Bila ada air hangat kompres dengan air hangat Baringkan korban, untuk mengurangi derasnya keluarnya darahTekanlah luka dengan pembalut bersih dan cukup lebar melebihi tepi luka, balut dengan perban ikat diatas bantalan pembalut ituJika tak ada pembalut, gunakan sepotong kain bersih, tipis dan tidak berbuluJika darah terlihat mulai menembus pembalut, beri lagi diatasnya, lalu balutlahAmati tanda-tanda terjadinya syok

  • TANDA DAN GEJALA SHOKKorban menjadi resah dan mengantukKulit pucat/sianosis pada bibir dan kukuKulit terasa dingin dan basah berkeringatDenyut nadi cepat dan lemah hampir tidak terabaTekanan darahanya rendahNafas pendek tapi cepatKorban merasa sangat hausDapat hilang kesadaran hingga meninggal

  • PEMBALUTANTujuan membalutMempertahankan keadaan asepsisSebagai penekan untuk menghentikan perdarahanPenunjang bidaiMenaikan suhu bagian yang dibalut

    Prinsip-prinsip membalutHarus rapiHarus menutup lukaDipasang tidak terlalu longgar ataupun eratBagian distal yg dibalut hendaknya tetap terbuka untuk mengawasi adanya perubahan1. Pucat atau sianosis2. Nyeri3. Teraba dingin4. Terasa kebal dan kesemutanGunakan simpul yang rata sehingga tidak menekan kulit

  • CARA-CARA MEMBALUTMeninggikan daerah cederaMenekan dengan jari tanganPenekanan dengan kain bersih/sapu tangan pada lukaBalut tekanTorniket

  • DITEKAN DENGAN JARI TANGANPembuluh darah yg dekat pada permukaan kulit ditekan dengan jari

  • Tekanan pada tempat tertentuTujuan penekanan adalah untk menghentikan aliran drh yg menuju ke pembuluh nadi yg cederaTempat yg ditekan ialah hulu (pangkal) pembuluh nadi yg terluka

    Adapun tempat-tempat penekanan itu adalah A. Untk perdarahan di daerah mukaB. Untk perdarahan di muka dan kepalaC. Untk perdarahan di kakiD. Untk perdarahan di daerah bawah lututE. Untk perdarahan di lenganF. Untk perdarahan di bawah sikuG. Untk perdarahan di pundak & sepanjang lenganH. Untk perdarahan di kulit kepala dan kepala bagian atas

    Lihat gambar dibawah..

  • PENEKANAN DGN SAPU TANGANSapu tangan yg bersih lipat bagian dalamnya /pembalut wanita yg bersih dan blm dipakaiLetakan bagian yg bersih tersebut langsung diatas luka dan tekanlah atau lakukan pembalutanPerdarahan dapat berhenti dan pencemaran oleh kuman dapat dihindarkan

  • BALUT TEKAN

  • Sumber: Walt Alan Stoy dkk, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005Gambar : Balut tekan untuk menghentikan perdarahan

  • Tekanan di tempat perdarahanCara terbaik untk perdarahan nadiTekan tempat perdarahan dg setumpuk kasa/kain bersihPenekanan dilakukan hingga perdarahan berhenti atau sampai pertolongan yg lebih mantap diberikanKasa boleh dilepas bila sdh basah oleh darahTutup kasa dg balutan yg menekan dan bawa penderita ke pusyankesSelama perjalanan daerah yg mengalami perdarahan diangkat lebih tinggi dari letak jantungAwasi tanda-tanda shockAwasi tanda-tanda perdarahan yg terus berlangsungAnjurkan korban untuk tenang

  • Tekanan dg turniquetTurniquet adalah balutan yg menjepit aliran drh di bawahnya terhenti sama sekaliBahan yg dpt digunakan sehelai pita kain yg lebar, kain segitiga yg dilipat-lipat atau sepotong karet ban sepedaPanjang turniquet hrs cukup untk dua kali lipatanTempat pemasangan turniquet yg baik adalah lima jari di atas cedera

  • Cara memasang turniquetBuat ikatan dianggota badan yg cederaSelipkan sebatang kayu di bawah ikatan ituKencangkan kedudukan kayu itu dengan memutarnyaAgar kayu tetap erat kedudukannya, ikat ujung satunyaTanda bahwa turniquet sudah kencang adalah menghilangnya denyut nadi pada bagian distal, warna kulit pucat kekuninganSegera bawa korban PusyankesTurniquet hrs jelas terlihat dan tdk boleh ditutupiSetiap 10 menit, turniquet hrs dikendorkan selama 30 dtk, dan daerah luka ditekan dgn kasa/kain bersih