Peran Pelayanan Kesehatan Dalam Menangani Kematian Ibu

download Peran Pelayanan Kesehatan Dalam Menangani Kematian Ibu

of 6

Transcript of Peran Pelayanan Kesehatan Dalam Menangani Kematian Ibu

  • 7/22/2019 Peran Pelayanan Kesehatan Dalam Menangani Kematian Ibu

    1/6

    Peran pelayanan kesehatan dalam menangani kematian ibu

    Seperti yang kita ketahui untuk mencegah penyebab kematian ibu seperti

    eclamsia, persalinan lama, perdarahan dan seperti faktanya semua ini terjadi di

    negara berkembang dan beberapa daerah pedalaman di China. Hal ini

    membuktikan bahwa kita sekarang harus bertindak efektif.

    Kematian ibu mempunyai banyak penyebab dan oleh karena itu membuktikan

    aksi beberapa orang secara bersamaan untuk melawan itu. Kebutuhan untuk

    meninggkatan status sosial wanita untuk menjamin bahwa mereka mendapatkan

    kasih sayang dan perhatian yang sama dengan laki-laki saat mereka bertumbuh

    kembang dan memberi mereka kesempatan yang luas pada saat dewasa dan

    pengakuan tentang pekerjaan mereka sehari-hari yang sudah didiskusikan

    sepanjang bab awal. ab ini mendeskripsikan peran pelayanan kesehatan baik

    secara langsung dan tidak langsung dalam pencegahan kematian ibu dan

    kesehatan yang buruk.

    !ari interfensi yang dilakukan, seringnya berhasil secara cepat dan nyata.

    Sementara yang lain mempengaruhi kesuburan dalam jangka panjang. Padahal

    hasilnya mereka tidak melihat itu sebagai hal yang terpisah dan alternatif untuk

    menyelamatkan nyawa tetapi sebagai bagian yang tidak terpisah satu sama lain.

    Secara natural hal itu sangat penting dalam setiap interfensi akan tergantung

    dalam kondisi dan masalah kesehatan di setiap bagian tempat.

    !ari interfensi yang dilakukan dilihat dari sudut pandang kebutuhan wanita pada

    setiap fase hiddup dan diikuti tahapan yang dimulai dari awal kehamilan sampai

    waktu prenatal dan persalinan itu sendiri sampai setelah persalinan. K selalutermasuk didalamnya sehingga setiap sistem pelayanan kesehatan ibu hamil ada

    K sebagai komponen terpenting.

    Pelayanan kesehatan sebelum kehamilan

    eberapa masalah besar dalam kehamilan dan persalinan adalah CP! dan

    anemia mungkin diikuti dengan riwayat dari keluarga. Pencegahan

    permasalahan ini harus dimulai beberapa tahun sebelum kehamilan, sebagai

    contoh nutrisi yang bagus untuk perempuaan dan perhatian yang lebih pada

    kesehatan mereka sewaktu mereka masih kecil, termasuk memastikan mereka

    mendapatkan imunisasi yang baik.

    Sejak ini merupakan satu persoalan bagaimana membesarkan anak-anak

    mereka daan prioritas yang diberikan kepada mereka, peran sektor kesehatan di

    tahap ini adalah dengan memberi suportif dan pendidikan yang besar. Padahal

    ada jalan dimana pelayanan kesehatan dapat mengidentifikasikan masalah

    diskriminasi pada anak perempuan dan mengambil tindakan aktif untuk

    melawan efek yang jelek. Kematian bayi perempuan yang tinggi dibandingkan

    laki-laki adalah indikator yang krusial dari diskriminasi pada perempuan,

    khususnya sejak perempuan............

  • 7/22/2019 Peran Pelayanan Kesehatan Dalam Menangani Kematian Ibu

    2/6

    !imana pendaftaran penduduk sangat menyedihkan. !ata ini mungkin tidak ada

    di beberapa kasus mereka menyembunyikan pembagian jenis kelamin dan

    riwayat imunisasi untuk mengingatkan pelayanan kesehatan untuk.........

    Padahal dengan mengidentifikasikan ketika terjadi diskriminassi pelayanan

    kesehatan dapat berperan penting untuk melwan seperti mengatur target yangspesifik untuk kebutuhan perempuan dan program imunissasi atau mungkin

    memberikan insentif seperti subsidi untuk kebutuhan kesehatan. !i suatu

    kelompok dimana diskriminasi se" sangat mengakar maka akan diperlukal

    prioritas untuk mengingatkan petugas kesehatan dan sosial akan resiko yang

    akan dihadapi oleh anak-anak perempuan sehingga mereka butuh perhatian

    khusus untuk mereka.

    #da aspek lain yang berkembang, walaupun bukan sektor kesehatan yang utama

    yang mempengaruhi kesehatan itu dengan meningkatkan kesempatan ibu dalam

    keadaan kesehatan yang optimal sebelum mereka berencana memiliki anak.

    !iantaranya perbaikan sanitasi dan suplai air tidak hanya menghemat waktu

    dan energi ibu untuk mendapatkan air yang seringnya mereka dapatkan dari

    tempat yang jauh tetapi juga memotong penularran transmisi dari penyakit

    seperti $irus hepatitis dan cacing tambang. Program pengembangan dalam

    produkssi dan proses makanan untuk konsumsi perorangan atau sumber mata

    pencaharian juga berpotensi meningkatkan status gi%i ibu, sumber pendapatan

    mereka tidak terbagi untuk anggota keluarga lain atau orang lain.

    &dukasi kesehatan

    &dukasi kesehatan yang dibentuk baik pada kedua pengaturan di sekolah dandalam komunitas bisa memberikan hasil yang besar dalam mencegah kesehatan

    maternal yang buruk. Saran yang harus dikomunikasikan tentang kesehatan

    reproduksi adalah bahayanya pernikahan dan kehamilan pada usia muda. Subjek

    lain adalah kelebihan dalam menjarakkan kehamilan dan alasan kenapa assuhan

    prenatal adalah sangat digalakkan.

    Secara ideal, topik kesehatan reproduktif termasuk kontrasepsi menjadi bagian

    dari bahan edukasi di sekolah walaupun ini tidak mudah untuk dilaksanakan.

    !imana ada kepercayaan religius dan adat mengekang diskusi secara terbuka

    tentang masalah seksual terutama pada pasangan muda yang belum menikah

    para edukator biasanya berhadapan dengan dilema. Pada komunitas, edukasi

    yang mempromosi nilai-nilai yang baik berbeda dengan..........

    'ambahan, edukasi kesehatan harus dipartisipasi untuk mematikan adanya

    pertukaran ide secara dua arah karena adalahpenting bagi mereka yang

    menyediakan pelayanan kesehatan untuk memahami dan menghormati (adat

    kesehatan) setempat mereka juga mempelajari cara-cara baru menjaga

    kesehatan mereka sendiri.

    Setengah proyek edukasi membutuhkan metode ino$atif yang tertentu untuk

    mencapai proses dinamika proyek ini. !i *igeria digunakan boneka untuk

    menyampaikan pesan kesehatan dan menginisiasi diskusi. Padahal di +alawi

  • 7/22/2019 Peran Pelayanan Kesehatan Dalam Menangani Kematian Ibu

    3/6

    sudah baru-baru ini menggunakan performan seni oleh kelompok tertentu yang

    terdiri dari mahasiswa uni$ersitas dan staf pelayanan kesehatan primer dimana

    mereka mendatangi ke komunitas untuk mendiskusikan permasalahan

    kesehatan lokal dengan kepala perwakilan mereka. ambar-gambar lukisan

    digunakan mengilustrasi dimana membutuhkan diskusi dari audiens pertamanya

    dan secara bertahap berpartisipasi dalam performa drama tersebut. Performa

    drama ini secara khususnya efektif dalam membuka masalah pantangan-

    pantangan tradisi dan dari gambar-gambar lukisan ini tibul ssolusi-solusi

    terhadap masalah yang ada. Pengukuran dalam kesuksesan proyek utama

    adalah faakta adanya sekelompok wanita yang ditolong oleh dukun persalinan

    tanpa bantuan dari kelompok teater tadi, kemudian menggambarkan lukisan

    untuk mendeteksi masalah-masalah yang ada pada wanita dalam komunitas itu.

    Perkembangan teknologi komunikasi meletakkan alat-alat yang lain. /ilm dan

    $ideo dibawa masuk ke dalam kampung dan komunitas urban oleh kader-kader

    kesehatan dan banyak yang menggunakan media massa untuk menyampaikanmaklumat kepadda masyarakat.

    'etapi, perkara ini tidak hilang dalam sekejap mata. &dukasi kesehatan

    membutuhkan komitmen yang nyata. 0tu membutuhkan waktu, energi dan

    sumber dan tidak bisa secara gampang di tambahkan pada jadwal kerja yang

    sibuk. Komitmen harus dimulai dari pembuat aturan, dan personil kesehatan

    pada setiap tahap pelayanan digalakkan untuk mempraktiskannya.

    'etapi tujuan edukasi kesehatan tidak diekslusif dari personel kesehatan.

    !iantara semua perkembangan komunitas perkerja, agrikulturalis dan guru-guru

    dapat dijadikan lebih sadar terhadap permasalahan kesehatan mungkin dengandokter-dokter sebagai tamu undangan untuk memberikan penyuluhan di college

    dan sebagainya dan menganjurkan diskusi antara mereka sewaktu melakukan

    pekerjaan mereka.

    Praktisi tradisional

    'erdapat banyak $ariasi dalam amalan-amalan tradisional yang meberi kesan

    terhadap kesehatan wanita, setengahnya memberikan keuntungan, setengahnya

    darinya adalah efek netral dan setengahnya merugikan. Peran pelayanan

    kesehatan ddalam menghormati amalan-amalan ini adalah dengan

    menggalakkan amalan yang positif, menghormati yang netral, dan mengganti

    atau menhilang amalan yang negatif 1 merugikan.

    !iantara amalan tradisional yang positif adalah menganjurjan ibu untuk

    melahirkan bayi dalam posisi setengah duduk atau (birthing stool) dari posisi

    supine atau menganjurkan bayi untuk mengisap payudara ibu secapatnya 0+!

    setelah melahirkan, ini juga menstimulasi kontraksi uterine dimana

    menggalakkan ekspulsi plasenta.

    'erdapat anjuran dari seorang obsetetri ahli kandungan, sejumlah besar

    amalan tradisi harus diinfiltrasi kepada ilmu obstetri yang modern. 0ni termasuk

    memberikan dorongan emosional dan fisikal kepada wanita, mengi%inkan si

  • 7/22/2019 Peran Pelayanan Kesehatan Dalam Menangani Kematian Ibu

    4/6

    wanita untuk senantiasa terkontrol secara fisikal sewaktu melahirkan, dan

    memastikan wanita tersebut sebagai manusia, dari hanya sebagai jalan lahir

    yang dibantu oleh orang tidak dikenali yang membantu melahirkan......

    Seseorang yang mendisain ritual untuk keuntungan pembantu-pembantu dan

    bukan untuk wanita tersebut.

    #ntara amalan tradisi yang merugikan wanita, sirkumsisi wanita dapat

    menjelaskan akibat yang serius. !isini personil kesehatan berperan utama dalam

    mengedukasi tambahan pula, organissasi wanita biar lokal atau secara nasional

    berperan besar dalam melawannya. Selain dari informasi tentang bahayanya

    sirkumsisi pada wanita, sektor pelayanan kesehatan menyediakan satu forum

    dimana isu sensitif dan kompleks ini bisa didiskusikan, dan juga memberi

    dorongan dan anjuran pada orang garis terdepan dalam kampanye untuk

    menghapuskannya.

    Keluarga berencana

    #khirnya banyak konstribusi dapat dilakukan dalam kesehatan materna dengan

    kontrasepsi yang ada dan mudah didapatkan. Pencegahan terjadinya kehamilan

    pada usia terlalu muda atau terlalu tua, dan mengelakkan terjadinya kehamilan

    yang terlalu dekat atau kehamilan yang tidak diingini, ini bisa mengurangi

    semua resiko mortalitas.

    Penyediaan kontrasepsi dalam program K adalah langkah terbaik mencegah

    kehamilan tidak diingini atau abortus pro$ocatus.tetapi biar dengan program K

    yang bagus, kemungkinan untuk hamil masih tetap ada dan menjelaskan angka

    mortalitas tinggi pada abortus ilegal, sebagian negara sudah melegalisasi

    terminasi kehamilan. 0su ini akan dibahas lagi di bab 2.

    Pelayanan kesehatan sewaktu kehamilan

    #suhan prenatal

    Secara potensialnya salah satu inter$ensi kesehatan untuk mencegah mortalitas

    maternal dalam asuhan prenatal, terutama di tempat dimana status kesehatan

    general wanita itu jelek.

    #suhan prenatal mempunyai beberapa fungsi 1 peran3

    a. Promosi kesehatan ssewaktu kehamilan secara nasehat dan aktifitas

    edukasional

    b. Screening, identifikasi dan menunjukkan jika perli pada wanita dengan

    faktor resiko dan

    c. +emonitor kesehatan sepanjang kehamilan dengan tujuan untuk

    mendeteksi dan menangani masalah jika dan apabila terjadi masalah.

    Promosi kesehatan

  • 7/22/2019 Peran Pelayanan Kesehatan Dalam Menangani Kematian Ibu

    5/6

    Pendidikan kesehatan selama asuhan prenatal dapat diberikan secara indi$idual

    dan santai atau lebih sistematik si kelompok. Seperti yang diketahui topik umum

    seperti nutrisi dan asuhan selama kehamilan harus diberitahukan kepada ibu

    hamil tanda-tanda apa saja yang menunjukkan terjadi sesuatu yang tidak baik

    pada kehamilannya dan apa yang harus dilakukan untuk mengatasinya. 'anda-

    tanda tersebut adalah3

    a. engkak pada kaki, wajah, tangan

    b. Pendarahan per$agina

    c. Ketuban pecah dini

    0nformasi penting lainnya bahwa ibu hamil yang punya riwayat sectio caesaria

    harus melahirkan anak keduanya di 4S dan tidak ada ibu hamil yang melahirkan

    lebih dari 56 jam tanpa bantuan medis jarak waktu ini harus dijelaskan dengan

    bahasa yang mudah dimengerti supaya tidak terjadi salah paham. Hubunganseksual selama bulan terakhir kehamilan juga meningkatkan resiko pecahnya

    ketuban, mungkin juga dapat menjadi subjek yang sesuai untuk didiskusikan.

    Sebagai tambahan, pendidikan kesehatan selama asuhan prenatal harus

    dianjurkan sampai masa sesudah melahirkan, asuhan dan gi%i dari bayi cari

    menyusui, nasihat untuk jarak kehamilan berikutnya. Ketika itu semua selesai,

    edukasi kesehatan prenatal dapat membantu untuk membangun hubungan

    antara ibu dan pelayanan kesehatan yang sangat berguna untuk ibu hamil dan

    keluarganya dilain waktu.

    Screening

    'ujuan utama dari screening faktor resiko adalah untuk mendeteksi ibu tersebut

    yang mempunyai potensi untuk memiliki riwayat kehamilan yang jelek dan

    memberitahu mereka untuk memiliki tingkat kemampuan dan fasilitas lebih baik.

    Keduanya itu merupakan tolak ukur yang baik untuk perawatan yang baik pada

    kehamilan yang berisiko tinggi. Sceening harus teratur, tidak hanya satu saat

    saja, karena ibu mungkin memiliki faktor resiko pada kehamilan tua.

    'ipe asuhan prenatal mungkin diterapkan di sektor kesehatan, posko bantuan,

    klinik atau pada instansi rawat jalan instansi pada rumah sakit yang termasuk

    didalamnya primary pre$enti$e care. 0nstansi ini menyiapkan pelatihan dalamassuhan prenatal akan tetapi dikota dan klinik yang terlalu jauh dari rumah

    passien diberikan subsidi ssehingga mereka tidak harus membayar mahal

    iasanya daftar faktor resiko diajarkan oleh pro$ider dari asuhan prenatal dan ini

    juga termauk ffaktor-faktor yang biasanya muncul seperti persalian kelima atau

    lebih7 kehamilan pertama, usia yang terlalu muda 1 tua, tinggi badan ibu hamil

    yang kurang, berat badan yang kurang dari awal kehamilan, riwayat cara

    persalinan sebelumnya, atau fistula repair, riwayat komplikasi yang lain di

    kehamilan sebelumnya seperti darah tinggi atau perdarahan atau riwayat

    penyakit yang akan eksaserbasi dengan adanya kehamilan seperti penyakit

    jantung atau kencing manis diabetes melitus dan riwayat K894, dan ada

  • 7/22/2019 Peran Pelayanan Kesehatan Dalam Menangani Kematian Ibu

    6/6

    beberapa faktor sosial seperti kondisi rumah yang tidak kondusif, kemiskinan,

    pendidikan yang rendah.

    !ibutuhkan kriteria untuk menetapkan pasien ini harus dirujuk. 0ni akan

    ber$ariasi disatu tempat dan tempat yang lain tetapi asuhan harus bisa

    memastikan sebisa mungkin ibu hamil tidak di rujuk tanpa indikasi, karena ituakan membebani tempat rujukan. !isamping itu jika terdapat banyak (false

    alarm) ibu hamil akan mengabaikan nasehat staf asuhan prenatal. !i dalam

    prakteknya rujukan akan dilakukan bila sangat dibutuhkan.

    Ketika diputuskan faktor resiko tersebut menjadi dasar merujuk dua hal yang

    harus dipikirkan3 seberapa berpengaruhnya faktor resiko tersebut terhadap

    terjadinya komplikasi pada persalinan: !an seberapa serius komplikasi tersebut:

    !an apakah nyawa ibu juga terancam:

    8ika terdapat hubungan yang kuat diantara faktor resiko dan potensi komplikasi

    persalinan dimana ibu terjadi panggul sempit rujukan adalah pilihan utama. 8ikakombinasi dari beberapa faktor resiko lemah membuat besar kemungkinan besar

    kemungkinan ibu hamil mengalami komplikasi selama persalinan.