Pensiun dengan tabungan atau reksadana

8
ALASAN PENTINGNYA MENABUNG SEDINI MUNGKIN Menabung untuk masa pensiun meski terasa bukan prioritas, mungkin perlu mulai dipertimbangkan. Semakin awal anda menabung, akan semakin baik. Lihatlah contoh dibawah ini. Rani Rudi INVESTOR A INVESTOR B VS

Transcript of Pensiun dengan tabungan atau reksadana

Page 1: Pensiun dengan tabungan atau reksadana

ALASAN PENTINGNYA MENABUNG SEDINI MUNGKIN

Menabung untuk masa pensiun meski terasa bukan prioritas, mungkin perlu mulai dipertimbangkan. Semakin awal anda menabung, akan semakin baik.

Lihatlah contoh dibawah ini.

Rani Rudi

INVESTOR

AINVESTOR

BVS

Page 2: Pensiun dengan tabungan atau reksadana

Rani mulai menabung untuk pensiun di umur 25.sebesar Rp500.000,-

Rudi mulai menabung untuk pensiun di umur 35.sebesar Rp500.000,-

65Keduanya ingin pensiun di umur 65.

Page 3: Pensiun dengan tabungan atau reksadana

KEDUANYA MENABUNG DI TABUNGANDENGAN BUNGA 1% NET PER TAHUN

Tabungan Rani akan bertambah menjadi

Rp293.318.240,-Tabungan Rudi hanya dapat bertambah menjadi

Rp 208.709.349,-

Karena RANI mulai menabung lebih awal dan mengambil jangkawaktu compounding 40 tahun, RANI mendapatkan

keuntungan 1,4x lipat lebih besar dari Rudi.

SelisihnyaRp84.608.891,-

Page 4: Pensiun dengan tabungan atau reksadana

Sekarang kita bandingkan apabila Rani menabung di tabungan bank dengan bunga 1% Net, sedangkan Rudi menabung di Reksadana Pasar

Uang dengan asumsi Return 7% Net per tahun.

Lihatlah contoh dibawah ini.

Rani Rudi

INVESTOR

AINVESTOR

BVS

Page 5: Pensiun dengan tabungan atau reksadana

PERBANDINGAN BUNGA TABUNGAN BANK DENGAN RETURN REKSADANA PASAR UANG

SEBESAR 7% NET PER TAHUN

Tabungan Rudi akan bertambah menjadi

Rp566.764.718,-Walaupun Rudi hanya menabung 30 tahun,

sedangkan Rani 40 tahun.

Karena RUDI menabung di Reksadana Pasar Uang dengan asumsiBunga 7x LEBIH BESAR dari tabungan bank, RUDI mendapatkankeuntungan hampir 2x lipat dari Rani. SelisihnyaRp273.446.478,-

Tabungan Rani tetap sama, hanya bertambah menjadi

Rp293.318.240,-

Page 6: Pensiun dengan tabungan atau reksadana

Sekarang kita bandingkan apabila Rudi menabung di Reksadana Saham dengan asumsi Return 15% Net per tahun, sedangkan Rani masih

memilih menabung di bank dengan bunga 1% Net per tahun.

Lihatlah contoh dibawah ini.

Rani Rudi

INVESTOR

AINVESTOR

BVS

Page 7: Pensiun dengan tabungan atau reksadana

PERBANDINGAN BUNGA TABUNGAN BANK DENGAN RETURN REKSADANA SAHAM

SEBESAR 15% NET PER TAHUN

Tabungan Rudi akan bertambah menjadi

Rp2.608.470.878,-Hampir 9x LEBIH BESAR dari Rani.

Karena RUDI menabung di Reksadana Saham dengan asumsiBunga 15x LEBIH BESAR dari tabungan bank, RUDI mendapatkankeuntungan hampir 9x lipat dari Rani. Selisihnya Rp2,3 Milyar

Tabungan Rani tetap sama, hanya bertambah menjadi

Rp293.318.240,-

Page 8: Pensiun dengan tabungan atau reksadana

NAH SEKARANG….MAU MENJADI SEPERTI RANI ATAU RUDI?

WWW.IPOTGO.COM