Pendahuluan Sistem Integumen

4
A. Latar Belakang Sistem integumen adalah sistem organ yang membedakan, memisahkan, melindungi, dan menginformasikan manusia terhadap lingkungan sekitarnya. Sistem ini seringkali merupakan bagian sistem organ yang terbesar yang mencakup kulit, rambut, bulu, kuku, kelenjar keringat dan produknya (keringat atau lendir). Kata ini berasal dari bahasa Latin "integumentum", yang berarti "penutup". Secara ilmiah kulit adalah lapisan terluar yang terdapat diluar jaringan yang terdapat pada bagian luar yang menutupi dan melindungi permukaan tubuh, kulit merupakan organ yang paling luas permukaan yang membungkus seluruh bagian luar tubuh sehingga kulit sebagai pelindung tubuh terhadap bahaya bahan kimia (Delicious, S. 2013). Integumen melindungi tubuh dari cahaya matahari mengandung sinar ultra violet dan melindungi terhadap mikroorganisme serta menjaga keseimbangan tubuh, misalnya menjadi pucat, kekuning-kunigan, kemerah-merahan atau suhu kulit meningkat, melindungi struktur internal tubuh dari kerusakan, mencegah dehidrasi, lemak toko dan menghasilkan vitamin dan hormone (Davenport, Joan, 2010). Ganguan psikis juga dapat mengakibatkan kelainan atau perubahan pada kulit misanya karna stres, ketakutan, dan keadaan marah akan mengakibatkan perubahan pada kulit wajah. Sistem integumen sangat penting dalam tubuh dan merupakan sistem terbesar dalam tubuh yang tediri dari kulit, rambut, kuku dan hal yang berkaitan dalam kulit ( Setiadi, 2007) . Sistem integumen merupakan salah satu ilmu yang

description

Sistem Integumen

Transcript of Pendahuluan Sistem Integumen

Page 1: Pendahuluan Sistem Integumen

A. Latar Belakang

Sistem integumen adalah sistem organ yang membedakan, memisahkan, melindungi, dan

menginformasikan manusia terhadap lingkungan sekitarnya. Sistem ini seringkali merupakan

bagian sistem organ yang terbesar yang mencakup kulit, rambut, bulu, kuku, kelenjar keringat

dan produknya (keringat atau lendir). Kata ini berasal dari bahasa Latin "integumentum", yang

berarti "penutup".  Secara ilmiah kulit adalah lapisan terluar yang terdapat diluar jaringan yang

terdapat pada bagian luar yang menutupi dan melindungi permukaan tubuh, kulit merupakan

organ yang paling luas permukaan yang membungkus seluruh bagian luar tubuh sehingga kulit

sebagai pelindung tubuh terhadap bahaya bahan kimia (Delicious, S. 2013). Integumen

melindungi tubuh dari cahaya matahari mengandung sinar ultra violet dan melindungi terhadap

mikroorganisme serta menjaga keseimbangan tubuh, misalnya menjadi pucat, kekuning-kunigan,

kemerah-merahan atau suhu kulit meningkat, melindungi struktur internal tubuh dari kerusakan,

mencegah dehidrasi, lemak toko dan menghasilkan vitamin dan hormone (Davenport, Joan,

2010). Ganguan psikis juga dapat mengakibatkan kelainan atau perubahan pada kulit misanya

karna stres, ketakutan, dan keadaan marah akan mengakibatkan perubahan pada kulit wajah.

Sistem integumen sangat penting dalam tubuh dan merupakan sistem terbesar dalam tubuh yang

tediri dari kulit, rambut, kuku dan hal yang berkaitan dalam kulit (Setiadi, 2007). Sistem

integumen merupakan salah satu ilmu yang mempelajari tentang sistem kulit. Dalam makalah ini

akan dijelaskan mengenai definisi dari sistem integumen, ciri-ciri, fungsi, serta pengkajian sistem

integumen.

Dalam dunia farmasi, kulit merupakan salah satu hal yang penting untuk dipelajari,

karena banyak hubungan antara anatomi kulit dengan bidang-bidang kesehatan. Dengan

mempelajari anatomi kulit, kita dapat membedakan obat yang bekerja di oral, dalam, dan luar

(topical), serta membantu pekerjaan dalam bidang forensik dalam mengidentifikasi manusia

dengan manusia yang lain, karena pada kulit manusia terdapat susunan DNA yang berbeda

antara satu manusia dengan yang lainnya. Kulit adalah organ sensorik dalam hal ini memiliki

reseptor untuk mendeteksi panas dan dingin, sentuhan, tekanan dan nyeri. Kulit terdiri dari

lapisan jaringan epitel (epidermis) yang didukung oleh lapisan jaringan ikat (dermis) dan lapisan

subkutan yang mendasari (hypodermis atau subcutis) (Heather Brannon, MD. 2007)

Page 2: Pendahuluan Sistem Integumen

Selain kulit, ada pula rambut dan kuku yang termasuk kedalam sistem integumen. Rambut

adalah organ seperti benang yang tumbuh di kulit terutama. Rambut muncul dari epidermis (kulit

luar), walaupun berasal dari folikel rambut yang berada jauh di bawah dermis. Serta pada kuku

tumbuh dari sel mirip gel lembut yang mati, mengeras, dan kemudian terbentuk saat mulai

tumbuh dari ujung jari. Kulit ari pada pangkal kuku berfungsi melindungi dari kotoran. Fungsi

utama kuku adalah melindungi ujung jari yang lembut dan penuh urat saraf, serta mempertinggi

daya sentuh. Secara kimia, kuku sama dengan rambut yang antara lain terbentuk dari keratin

protein yang kaya akan sulfur (Bickley, Lynn.2008). Radang kulit merupakan reaksi alergi

berupa ruam dan juga gatal pada kulit. Namun jangan takut karena penyakit ini tidak menular,

tetapi biasanya diturunkan melalui keluarga. Sifat dari penyakit ini berulang sehingga lebih sulit

untuk disembuhkan secara total. Jika radang kulit ini terjadi pada anak-anak, biasanya setelah

dewasa akan sembuh dengan total. Penyakit kulit adalah penyakit infeksi yang paling umum,

terjadi pada orang-orang dari segala usia. Sebagian besar pengobatan infeksi kulit membutuhkan

waktu lama untuk menunjukkan efek (Patricia A. Potter, & Anne G. Perry. 2010). Masalahnya

menjadi lebih mencemaskan jika penyakit tidak merespon terhadap pengobatan. Tidak banyak

statistik yangmembuktikan bahwa frekuensi yang tepat dari penyakit kulit,namun kesan umum

sekitar 10-20 persen pasien mencari nasehat medis jika menderita penyakit padakulit. Matahari

adalah salah satu sumber yang paling menonjol dari kanker kulit dan trauma terkait (Bardia

Amirlak, MD. 2008). Dengan banyaknya penyakit yang dapat dialami oleh sistem inetegumen,

sehingga diperlukan kemahiran dan pengetahuan yang mendalam untuk mengkaji sistem

integumen, oleh karena itu kelompok akan membahas tentang pengkajian sistem integument

dalam makalah ini.

B.     Rumusan Masalah

1.      Megetahui definisi sistem integumen

2.      Mengetahui ciri-ciri sistem integumen

3.      Mengetahui lapisan-lapisan pada kulit

4.      Mengetahui fungsi-fungsi sistem integumen

5.      Mengetahui pengkajian sistem integumen

Page 3: Pendahuluan Sistem Integumen

C.    Tujuan

Adapun tujuan dari pembuatan makalah ini adalah untuk memberikan informasi kepada

pembaca tentang pengkajian sistem integumen serta seluk-beluknya. Serta ingin berbagi ilmu

tentang pengkajian sistem integument secara mendalam.